BAB V KESIMPULAN DAN SARAN Pelaksanaan Store Atmosphere Pada Arena Experince Clothing Bandung.

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. Jaman era globalisasi sekarang ini, tingkat kesibukan dalam bekerja semakin

BAB V PENUTUP. terhadap consumer purchase intention Mega Prima swalayan. Korelasinya

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Berikut hasil penelitian yang dilakukan mengenai pengaruh store

BAB I PENDAHULUAN. sekarang ini perekonomian Indonesia mengalami masa yang cukup sulit. Seiring

BAB V. Berdasarkan hasil penelitian, pembahasan dan analisis yang telah. dikemukakan pada bab bab terdahulu mengenai hubungan rancangan suasana toko

I. PENDAHULUAN. Bisnis ritel menjanjikan suatu peluang dan tantangan bisnis baru bagi perusahaan

III. METODE PENELITIAN. lama dengan menggunakan metode ilmiah serta aturan-aturan yang berlaku (Nazir,

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB III OBJEK DAN METODE PENELITIAN

BAB V PENUTUP. beli konsumen di D besto cafe Payakumbuh. Hasil penelitian ini menunjukkan

BAB III METODE PENELITIAN. dengan mengajukan pertanyaan pada responden. Metode survei dalam

BAB V PENUTUP. 1. Variabel store exterior, general interior, dan interior display berpengaruh. pembelian pada Uda Espresso Cafe Payakumbuh.

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan oleh peneliti mengenai terdapat

BAB I PENDAHULUAN. komposisi produk buku dengan Focal Point meliputi 68 persen buku dan 32

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB 1 PENDAHULUAN. perjalanan yang dilakukan untuk rekreasi atau liburan. Sedangkan menurut

Kuesioner Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. Tingkat persaingan dunia usaha dewasa ini terasa semakin ketat seiring

BAB I PENDAHULUAN. memunculkan persaingan yang semakin ketat baik antar perusahaan domestik

DAFTAR ISI. ABSTRAK...i KATA PENGANTAR... ii UCAPAN TERIMAKASIH... iii. DAFTAR ISI... iv

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB V SIMPULAN DAN SARAN. 1. Hasil penelitian dengan menggunakan data primer menunjukan bahwa. Probabilitas signifikansinya sebesar

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN. Pada saat ini Indonesia sedang berada pada sistem perekonomian yang

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian (Info Bisnis, Maret 2007:30 ( 8/10/2009).

PENGARUH DESAIN ATMOSFER TOKO TERHADAP TANGGAPAN EMOSIONAL KONSUMEN ABSTRAK

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Pemasaran Ritel. Sessi

DESAIN INTERIOR I PERANCANGAN RUANG PENJUALAN D W I R E T N O S A., M. S N

BAB II KERANGKA TEORI

Bisma, Vol 1, No. 2, Juni 2016 PENGARUH STORE ATMOSPHERE TERHADAP MINAT MEMBELI KONSUMEN PADA MINIMARKET MITRA JAYA DI PONTIANAK

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. masyarakat menjadi semakin penting. Hal ini disebabkan karena

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB V SIMPULAN, IMPLIKASI, SARAN, DAN KETERBATASAN PENELITIAN

Gambar 5. 1 Citra ruang 1 Gambar 5. 2 Citra ruang 2 2. Lounge Lounge merupakan salah satu area dimana pengunjung dapat bersantai dan bersosialisasi de

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

Tabel 1.1 Jenis Industri Kreatif Fashion di Kota Bandung

Pengaruh Atmosfer Toko Terhadap Keputusan Pembelian

BAB I PENDAHULUAN UKDW. maupun pusat perbelanjaan serba ada (departement store). Di dalam

BAB I PENDAHULUAN. salah satunya adalah cafe and resto.saat ini sudah banyak produsen cafe and

BAB I PENDAHULUAN. perbelanjaan. Hal ini terlihat dari semakin banyak bermunculannya pusat UKDW

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Gambaran Objek Penelitian Profil Perusahaan Sejarah Perusahaan 1.2 Latar Belakang

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

Lampiran 1 KUESIONER. penelitian dalam rangka penyelesaian skripsi mengenai Pengaruh Store

BAB I PENDAHULUAN. memberikan keuntungan dan menghidupi banyak orang. Pada saat krisis UKDW

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan yang beroperasi di Indonesia. Kebutuhan dan keinginan manusia sebagai. maupun.konsumen.akhir...

BAB 2 TINJAUAN TEORI DAN HIPOTESIS

DAFTAR ISI. Halaman ABSTRAK... i KATA PENGANTAR... ii DAFTAR ISI... v DAFTAR TABEL... viii DAFTAR GAMBAR... xi DAFTAR LAMPIRAN...

BAB I PENDAHULUAN. pengertian atmosfer toko adalah gambaran suasana keseluruhan dari sebuah toko yang

BAB I PENDAHULUAN. Kebutuhan masyarakat akan berbagai barang konsumsi sehari-hari, mengalami. peningkatan dalam waktu-waktu belakangan ini.

I. PENDAHULUAN. Bicara mengenai bisnis, akhir-akhir ini marak bermunculan yang namanya bisnis

KATA PENGANTAR UCAPAN TERIMAKASIH DAFTAR ISI DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR DAFTAR LAMPIRAN BAB I PENDAHULUAN

BAB V HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB V PENUTUP. pada bab sebelumnya, Pengaruh Promosi, Customer Service, Lokasi, Dan Store

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan tidak hanya berfokus pada penentuan harga semata namun juga aspek

BAB V PENUTUP. tersebut adalah untuk mengetahui hubungan antara variabel Store Atmosphere dan Store

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penelitian

Bisma, Vol 1, No. 3, Juli 2016 KEBIJAKAN STORE ATMOSFER PADA KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA MINI MARKET BINTANG TIMUR DI SOSOK

I. PENDAHULUAN. Perkembangan jaman yang semakin modern menyebabkan banyaknya. pembangunan toko ritel yang berkonsep swalayan. Beberapa tahun terakhir,

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB IV KONSEP DESAIN. Konsep utama dari pool dan lounge yang akan dibuat adalah FUN atau menyenangkan

BAB IV KONSEP PERANCANGAN. Bagan 4.1 Kerangka Berpikir Konsep

BAB I PENDAHULUAN. naik, dengan omset penjualan naik maka pendapatan akan naik dan berakibat

BAB VII KESIMPULAN DAN SARAN

BAB V PENUTUP. mengetahui hubungan antara variabel Store Atmosphere terhadap Impulse Buying. pada Konsumen Toko Naughty Plaza Andalas Padang.

BAB III PERMASALAHAN & DATA SURVEY PEMBANDING

BAB I PENDAHULUAN. Termasuk dalam bidang ritel yang saat ini tumbuh dan berkembang pesat seiring

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN

JENIS BARANG YANG DIJUAL

BAB I PENDAHULUAN. disebabkan oleh adanya perkembangan ekonomi global yang bergerak di bidang

BAB II KAJIAN PUSTAKA DAN HIPOTESIS PENELITIAN. dalam keadaan pembuatan keputusan secara cepat tanpa memikirkan akibat

III. METODOLOGI PENELITIAN. Desain penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif dengan

BAB 1 PENDAHULUAN. kompleksitas dan berbagai tekanan yang dihadapi perusahaan meningkat. Globalisasi

Jenis Barang Yang Dijual

Kewirausahaan II. Menjalankan Usaha ( Bagian 4 ) Disain / Renovasi / Eksterior / Interior Studi Kasus : Restoran. Rizal, S.ST., MM.

Analisa Faktor Suasana Toko (Store Atmosphere) Pada Distro Di Kota Bandung

BAB II KERANGKA TEORI. Kerangka teori merupakan kemampuan seorang peneliti dalam

UKDW BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Perkembangan bisnis retail dewasa ini semakin ketat, hal ini ditunjukkan

BAB 7 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN. tempat pariwisata yang menarik. Berdasarkan data. Pariwisata (Disbudpar) Kota Bandung, hingga bulan September 2011 sudah

BAB I PENDAHULUAN. Pada saat krisis moneter melanda Indonesia di akhir tahun 1997, yang kemudian

diarahkan untuk memenuhi tujuan tersebut.

BAB III KONSEP PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Permasalahan

BAB I PENDAHULUAN. dilakukan untuk memberikan perbedaan dan menjadi daya tarik tersendiri bagi

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Kondisi persaingan yang semakin ketat menuntut setiap perusahaan untuk mampu

IV. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Putra Baru Swalayan berlokasi di daerah Poncowati, Terbanggi Besar, Lampung

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

Bab 1 PENDAHULUAN. Persaingan yang terjadi dalam dunia perekonomian di Indonesia saat ini menjadi

PENGARUH STORE ATMOSPHERE TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN BONG KOPITOWN. Maria Stefany Harsono. C. Handoyo Wibisono. Program Studi Manajemen

LAMPIRAN. Hormat Saya, Endang Nurmawati

BAB V PENUTUP. Gambar V.1 Aplikasi Ide (Sumber : Penulis) commit to user

Transkripsi:

78 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1.Kesimpulan Setelah penulis melakukan penelitian dan menganalisis data, maka dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut : 5.1.1.Pelaksanaan Store Atmosphere Pada Arena Experince Clothing Bandung. 1. Exterior (bagian depan toko) Marquee -lambang dan nama perusahaan,yang dibuat dengan teknik pengecatan dengan warna hijau dan berbentuk persegi panjang,berlambang tengkorak banteng yang melambangkan ke gagahan dan betuliskan Arena Experince. Uniqueness -Etalase, yang digunakan Arena terlihat dekoratif dengan menempatkan barangbarang dagangannya sebaik dan serapih mungkin. -Pintu masuk,di dalam pelaksanaan Clothing Arema menggunakan satu pintu dimana pintu ini digunakan untuk keluar masuk konsumen tetapi hal tidak mengurangi rasa kenyamanan dalam berbelanja. - Bagunan gedung,bagunan gedung yang digunakan oleh Clothung Arena di desain secara sederhana namun terlihat menarik dengan pemilihan warna yang didominasi oleh warna Cream dan dipadukan dengan warna hijau.

79 Parking facilities -Sarana parkir di Clothing Arena Cukup Memadai bila di bandingkan dengan ukuran toko. 2. General interior Color & lighting -Tata cahaya yang digunakan Clothing Arena menggunakan lampu neon kecilkecil yang dipasang di atas, dan penggunaannya disesuaikan dengan cuaca/cahaya pada hari tersebut, apabila cuaca terang lampu dinyalakan hanya beberapa saja tetapi kalau cuaca gelap lampu dipasang semua supaya seimbang dengan bangunan toko. -Warna diding di Clothing Arena menggunkan warma putih dan dipadukan degan warna merah yang menyala sehingga ruangan didalam toko terlihat bersih dan indah dimana didalam hal ini memberikan kenyamanan didalam berbelanja. Scent & sound -Aroma terapi adalah yang digunakan di dalam ruangan toko Clothing Arena dengan aroma terapi ini pengunjung merasa betah dan nyaman karena keharuman nya tidak terlalu menyengat. -Suara musik yang mengalun bertemakan lagu-lagu yang telah di atur oleh pihak karyawan yang sudah ditunjuk untuk mengaturnya, biasanya lagu-lagu yang di putar adalah lagu-lagu yang sudah familier dengan para konsumen yang bertujuan untuk membuat nyaman para konsumen berada di toko Clothing Arena.

80 Tempratur -Tempratur udara cukup sejuk karena di dukung fasilitas 2 AC yang dipasang selama toko buka. Tecnology Didalam pelaksaaan peralatan yang digunakan modern dengan teknologi yang baik. Cleanliness Kebersihan tokoclothing Arena Experince Bandung sangat memperhatikan kebersihan dan terbukti toko ini selalu terlihat bersih, para clinning service membersihkannya pada saat toko mau dibuka dan pada saat toko mau ditutup, dan apabila pada saat tertentu terlihat sampah mereka lansung segera membersihkannya. 3.Store Layuot -Pengaturan lokasiclothing Arena Experince Bandung menjual lebih dari tiga merek yang dalam pengaturan lokasinya di atur berdasarkan masing-masing merek.-pengelompokan BarangPengelompokan barang dalam toko terlihat menarik dan sangat memudahkan para pengunjung untuk mencari barang yang mereka inginkan. -Penataan barang di sesuaikan dengan kategorinya dan di tata dengan rapih supaya pengunjung yang datang senang karna penataan barangnya di tata sedemikian menarik.

81 -Arus lalu lintas,didalam Pelaksanaan pengaturan arus lalu lintas atau pengaturan gang diatur sedemikian rupa dimana didalam toko tersebut berbentuk segi empat disetiap sisi selaulu di pajang gantungan baju yang berbentuk horizontal. Dan dtegah selalu diletakan barang seperti tas dan sepatu yang tidak terlalu makan tempat. 4.Interior POP display -Pemasangan poster yang digunakan oleh Clothing Arena yaitu gambar bandband lokal, karena Clothing Arena juga mensponsori band-band lokal asal Bandung. -Tanda petunjuk,emasangan tanda arah petunjuk di Arena sudah terlihat jelas dan membatu pengunjung didalam berbelanja. 5.1.2.Tanggapan Responden Mengenai Store Atmosphere Pada Clothing Arena Experince Bandung Tanggapan responden terhadap pelaksanaan Clothing Arena Experience berlokasi di jalan Ir. H. Djuanda No. 207 Bandung. termasuk dalam kategori dengan baik dengan skor 72%. 1. Eksterior dinilai baik dengan skor 71,94% karena nama dan lambang perusahaan terlihat berbeda dengan mayoritas menyatakan setuju sebanyak 50%, etalase yang terlihat dekoratif dengan mayoritas menyatakan setuju sebanyak 42%,kesesuaian

82 pintu masuk mayoritas menyatakan sesuai 45%,bangunan gedung terlihat berbeda dengan bagunan Clothing lainnya menyatakan setuju sebanyak 45%. 2. tanggapan responden terhadap General Interior menunjukan skor 72,26 % dengan kriteria baik. Hal ini menunjukkan tanggapan responden terhadap General Interior Clothing Arena Experince Bandung dinilai baik, karena responden menilai tata cahaya mayoritas menyatakan cukup sesuai, warna dinding yang digunakan mayoritas menyatakan sesuai, alunan musik yang diperdengarkan menyatakan sesuai,aroma dalam ruangan cukup sesuai,temperatur udara yang memberikan kesejukan menyatakan setuju, sistem pengaturan barang terlihat baik menyatakan mayoritas setuju,system layanan pembayaran meyatakan cukup setuju dan kebersihan toko menyatakan cukup setuju. 3. tanggapan responden terhadap Store Layout menunjukan skor 71,50% dengan kriteria baik. Hal ini menunjukkan tanggapan responden terhadap Store Layout toko pada Clothing Arena Experience Bandung, yang terdiri dari pengaturan lokasi barang memberikan kemudahan dalam berbelanja menyatakan setuju dengan jumlah persentase sebanyak 50%,kesesuaian dalam pengelompokan barang meyatakan sesuai degan jumlah persentase 54%,dan kesesuaian arus lalu lintas menyatakan sesuai dengan moyoritas sebanyak 49%.

83 4. tanggapan responden terhadap Store Layout menunjukan skor 71,78% dengan kriteria baik Hal ini menunjukkan tanggapan responden terhadap Interior display POP toko pada Clothing Arena Experience Bandung,yang terdiri dari kesesuaian Pemasagan poster yang menyatakan sesuai sebanyak 43% dan Kejelasan pemasangan tanda petunjuk menyatakan jelas dengan jumlah persentase 54 %. 5.2.Saran Setelah penulis melakukan penelitian mengenai Store Atmosphere Pada Arena Experince Bandung maka penulis memberikan saran sebagai : 1.Exterior -Nama dan lambang perusahaaan diharapkan pihak Arena agar mengubah ukuran dari lambang dan nama perusahaan karena dilihat dari tampak jauh kurang terlihat jelas. -Etalase seharusnya dapat memberikan daya tarik dengan lebih dekoratif dan rapi lagi. -Pintu masuk diharapkan dapat dibuat dengan dua pintu agar konsumen yang datang merasa nyaman untuk keluar masuk. - Bangunan gedung yang sudah ada diharapkan dapat dirawat dengan baik. -Sarana parkir diharapkan diperluas karena apabila mobil parkir halaman menjadi sempit.

84 2.General Interior -Tata cahaya diaharapkan mengunakan lampu sidikit terang karena akan menjadikan produk yang akan dijual terlihat mewah. -Warna dinding diharapkan dipertahankan karena dengan warna dinding yang sekarang ini Susana didalam toko sudah baik. -Alunan musik yang diputar diharapkan sesuai volume suaranya karena menggangu pendegaran konsumen. -Aroma yang digunakan semestinya berubah-ubah mengunakan aroma yang berbeda seperti melati,mawar dan wanggi lemon. -Temperatur udara diharapkan dipasang selama toko buka - Pengguanan peralatan diharapkan Mengikuti jaman. -Kebersihan toko diharapkan dijaga terutama keberisahan lantai dan pintu kaca dan jendela. 3.Store Layuot -Pengaturan lokasi diharapakan dan memberikan kemudahan konsumen pada saat berbelanja. -Pengelompokan barang harus sesuai dengan segmen dan jenis-jenis barang karena masih ada barang yang dipajang bakan pada tempatnya. -Penataan barang diharapakan dapat terlihat rapi dan menarik. -Arus lalu lintas diharapkan dapat memberikan kenyamanan pada saat berbelanja.

85 4.Interior POP display -Pemasangan poster,poster atau gambar diharapakan dapat memberikan pengaruh yang positif terhadap penjualan. -Tanda petunjuk, Diharapkan dapat memberikan informasi yang dibutuhkan oleh konsumen seperti harga,diskon dan petunjuk lainnya.