BAB 1 PERSYARATAN PRODUK

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PERSYARATAN PRODUK

Bab II Spesifikasi Produk

BAB 1. Persyaratan Produk

BAB 1. Persyaratan Produk

Bab I : Persyaratan Produk

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

Persyaratan Produk. I.1 Pendahuluan. I.1.1 Tujuan. I.1.2 Ruang Lingkup

Bab I Persyaratan Produk

Bab I Persyaratan Produk

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I. PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

Bab 1. Persyaratan Produk. 1.1 Pendahuluan Tujuan

Bab I Persyaratan Produk

BAB I. Persyaratan Produk

BAB I PERSYARATAN PRODUK

Bab 1 Persyaratan Produk

BAB I PENDAHULUAN I.1

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

Bab I : Persyaratan Produk

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

Abstrak. Keyword : Penjualan, Pembelian, Stok, SMS, Bonus, laporan, C# Microsoft Visual Studio. NET 2003, Mobile FBUS 1.5, format.

BAB I PERSYARATAN PRODUK

Bab 1. Persyaratan Produk

BAB I PERSYARATAN PRODUK

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Berikut ini akan dijelaskan tentang tampilan hasil dari perancangan

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB 1 PERSYARATAN PRODUK 1. Pendahuluan

BAB I Persyaratan Produk

BAB I PERSYARATAN PRODUK

ABSTRAK. Kata kunci : pulsa, SMS, SMS Gateway, Multi Level Marketing. viii

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB I PENDAHULUAN. percepatan di berbagai bidang. Secara langsung ataupun tidak, teknologi informasi

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. kerusakan jalan dari masyarakat. Sebelumnya user harus mempersiapkan

BAB I PENDAHULUAN. a. Latar Belakang Masalah

Latar belakang proyek ini adalah adanya kebutuhan perusahaan X yang bergerak sebagai distributor dalam bidang penyediaan kebutuhan bahan pokok untuk

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB I PENDAHULUAN I.1

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB IV PEMBAHASAN. pengguna yang mempunyai otoritas, dalam hal ini adalah pegawai yang diberi

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI SISTEM

Bab I Pendahuluan I.1 Latar Belakang I.2 Identifikasi Masalah

PERSYARATAN PRODUK. I.1 Pendahuluan

Form Master Klien untuk Admin. Gambar 4.98 Perancangan Layar Aplikasi Form Master Klien untuk Admin

BAB I PENDAHULUAN. Gambar I.1 Captcha Dengan Corak Hitam Putih

Persyaratan Produk. I.1 Pendahuluan. I.1.1 Tujuan

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB I PERSYARATAN PRODUK

Abstraksi. Kata kunci : polling SMS, voting SMS, auto respons SMS, Soundex, data charting, SMS library, Margin of Error. Universitas Kristen Maranatha

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB I PENDAHULUAN. berkembang dengan sangat pesat dan dengan mudah didapatkan, baik itu dari

SMS GATEWAY. Versi 3.2. tanggal 07 Januari 2012

BAB 1 PERSYARATAN PRODUK

I. BAB I PERSYARATAN PRODUK

PERSYARATAN PRODUK. 1.1 Pendahuluan

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN. sebuah teknologi yang berbasis mobile atau perangkat bergerak. Saat ini mobile

BAB 1 Persyaratan Produk

Bab I. PERSYARATAN PRODUK

BAB 1 PENDAHULUAN. dibuat secara wireless oleh karena mobilitasnya yang tinggi dan kemudahan

Buku Manual JIBAS SMS Gateway JIBAS: Jaringan Informasi Bersama Antar Sekolah ROAD TO COMMUNITY. Versi Dokumen April 2010

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Saat ini teknologi informasi berkembang dengan sangat pesat sehingga

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

ABSTRAK. Kata kunci : voucher elektronik SMS (Short Message Service)

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI SISTEM

1.1 Latar Belakang Masalah

1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Sumber daya yang dibutuhkan untuk menjalankan Aplikasi Sistem Sumber Daya Perangkat Keras (Hardware)

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PENDAHULUAN. Seiring dengan perkembangan teknologi yang semakin. pesat, Departemen Teknik Geodesi Fakultas Teknik Departemen

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Pengantar

BAB I Persyaratan Produk

BAB IV HASIL DAN UJI COBA. pakar mendeteksi adanya viskositas darah dalam tubuh menggunakan Metode

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Sebelum dapat mengimplementasikan dan menjalankan aplikasi evaluasi

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. sistem yang telah dibuat sebelumnya. Sehingga diharapkan dengan adanya

Transkripsi:

BAB 1 PERSYARATAN PRODUK 1.1 Pendahuluan Sekarang ini dengan banyaknya saluran tv, orang-orang masih mendengarkan radio. Sehingga radio dapat digolongkan sebagai salah satu gaya hidup seseorang. Di suatu acara radio, sering kali pendengar dapat mengirimkan SMS. SMS tersebut bermacam-macam, dapat berupa permintaan pendengar, memberikan suara pendengar untuk sebuah pemungutan suara, dan pertanyaan pendengar tentang hal yang disampaikan pada acara radio tersebut. Dalam hal ini lebih mengarah pada SMS berupa pertanyaan dari pendengar. Biasanya SMS yang diterima pada suatu acara radio dapat mencapai puluhan hingga ratusan, sehingga banyak SMS yang tidak terjawab oleh operator dan SMS tersebut terabaikan. Untuk memudahkan operator dalam menjawab SMS yang masuk, dibuat sebuah aplikasi yang dapat menampung semua SMS yang masuk, dan memberikan informasi kepada operator lebih praktis daripada si operator harus membuka buku panduannya dalam mencari informasi yang diinginkan. 1.1.1 Tujuan Tujuan dari pembuatan aplikasi ini adalah Menyimpan semua SMS yang masuk, sehingga memperkecil kemungkinan SMS terabaikan. Mempermudah bagi operator dalam mencari informasi dan menambahkan informasi, dengan pengkategorian informasi. Mempermudah bagi operator dalam membalas SMS yang ditampung, sehingga memperkecil kemungkinan SMS tidak dijawab, dengan

menggunakan komponen tambahan yang memungkinkan aplikasi menerima dan mengirim SMS. Menyimpan informasi konseling untuk stres. 1.1.2 Ruang Lingkup Proyek Aplikasi ini dapat digunakan pada suatu acara radio yang membutuhkan respon dari pendengar dengan mengirimkan SMS berupa pertanyaan seputar hal yang dibawakan pada acara radio tersebut. Pendengar akan mendapatkan jawaban berupa balasan SMS dari operator. 1.1.3 Definisi, Akronim, dan Singkatan Berikut adalah definisi, akronim, singkatan yang terdapat dalam laporan ini untuk lebih memudahkan dalam membaca laporan ini: - Operator: orang yang bertanggung jawab dalam mengelola SMS yang masuk yang merupakan bagian dari acara radio. - Pendengar: orang yang mendengarkan acara radio, dan memberikan respon terhadap acara tersebut dengan mengirimkan SMS. -Konseling: wadah bagi seseorang untuk mendapatkan jawaban atas pertanyaan seputar masalah dalam kehidupannya. - Handphone: telepon gemgam, digunakan sebagai perangkat keras tambahan untuk mendukung proses menerima dan mengirim SMS. - SMS: Short Message Service, merupakan layanan pada handphone untuk mengirimkan pesan singkat. - Infra red: salah satu jalur komunikasi tanpa kabel antara handphone untuk pertukaran data. - Bluetooth: salah satu jalur komunikasi tanpa kabel yang menghubungkan handphone dengan komputer untuk melakukan pertukaran data - Infra red adapter: perangkat keras yang dibutuhkan untuk menghubungkan handphone dengan komputer melalui infra red.

- HP: Handphone. - COM: adalah saluran komunikasi pada komputer untuk melakukan koneksi dengan handphone. - Phone modem: fasilitas handphone ketika dihubungkan dengan komputer sebagai saluran pertukaran data. - HTML : Hypertext Markup Language. - XML : Extensible Markup Language. - MDI: Multiple Document Interface, untuk membuka beberapa form didalam satu form. 1.1.4 Sistematika Laporan Dalam laporan ini dibagi menjadi 6 bab. Dimaksudkan agar laporan lebih terstuktur dan mudah dibaca: Bab 1. Persyaratan Produk Pada bab ini menjelaskan secara umum latar belakang,tujuan, ruang lingkup dari aplikasi alat bantu dalam konseling, serta gambaran keseluruhan yang meliputi fungsi produk serta batasan-batasannya. Bab 2. Spesifikasi Produk Pada bab ini lebih menjelaskan pada bab 1 dari sisi teknis, menjabarkan fitur-fitur yang terdapat pada aplikasi dari tujuan sampai urutan stimulus sebuah fitur. Bab 3. Desain Perangkat Lunak Pada bab ini berisi desain dari aplikasi yang akan dibuat, dan mengidentifikasi kebutuhan sistem dari aplikasi. Bab 4. Pengembangan Sistem Bab ini merupakan pengembangan dari bab 3, menghasilkan aplikasi yang diinginkan yang akan diuji coba. Bab 5. Testing dan Evaluasi Sistem

Bab ini merupakan hasil testing dan evaluasi dari aplikasi prototipe. Dengan melakukan pengujian langsung oleh pengguna. Bab 6. Kesimpulan dan Saran. Bab ini berisi kesimpulan dari testing dan evaluasi yang sudah dilakukan. Dan saran untuk pengembangan lebih lanjut. 1.2 Gambaran Keseluruhan Aplikasi ini bertujuan untuk mempermudah bagi operator dalam mendapatkan dan menambah informasi. Dengan aplikasi ini operator dapat menerima SMS dari pendengar dan mengirimkan jawaban berupa SMS kepada pendengar. 1.2.1 Perspektif Produk Aplikasi alat bantu konseling ini tidak berdiri sendiri, untuk mendukung proses menerima dan mengirim SMS dibutuhkan sebuah handphone yang terkoneksi kepada aplikasi melalui kabel data, bluetooth, atau infra red. 1.2.1.1 Antarmuka Sistem Agar dapat menerima dan mengirim SMS dibutuhkan GSMComm 1.2.1.2 Antarmuka Pengguna Pengguna dalam aplikasi ini dibagi dua, yaitu pengguna sebagai admin dan pengguna sebagai operator. Admin mempunyai hak istimewa untuk mengelola data pengguna. Seperti membuat data pengguna baru, mengubah data pengguna, dan menghapus data pengguna. - Masuk Merupakan langkah awal untuk menggunakan aplikasi, terdapat menu ini karena aplikasi ini dapat dipakai oleh beberapa pengguna sercara bergantian.

- Pengaturan Data Pengguna Menu ini bertujuan untuk mengatur data pengguna. Menu ini merupakan hak istimewa admin. Admin dapat membuat data pengguna baru, mengubah data pengguna, dan menghapus data pengguna. Data pengguna meliputi nama dan kata sandi pengguna. - Lihat info konseling Menu ini bertujuan untuk memudahkan pengguna mendapatkan informasi konseling yang diinginkan. - Ubah info konseling Menu ini bertujuan untuk mengubah atau menambahka info konseling yang dibutuhkan oleh pengguna. - Menghapus info konseling Menu ini bertujuan untuk menghapus informasi bilamana dianggap kurang membantu bagi operator. Menu ini hanya dapat diakses oleh admin. - Data SMS Disini pengguna dapat mengkoneksikan handphone dengan aplikasi untuk mendukung proses menerima dan mengirim SMS. - Laporan Menu ini bertujuan untuk pengguna dapat membuat laporan tiap bulannya, daftar SMS yang masuk pada bulan tertentu. - Ganti pengguna Menu ini bertujuan untuk pemakaian aplikasi oleh pengguna yang berbeda. - Keluar Menu ini bertujuan untuk menutup aplikasi ketika selesai digunakan.

1.2.1.3 Antarmuka Perangkat Keras Aplikasi ini membutuhkan sebuah handphone untuk mendukung proses menerima dan mengirimkan SMS. Infra red adapter untuk menghubungkan handphone dengan aplikasi. 1.2.1.4 Antarmuka Perangkat Lunak Untuk mendukung aplikasi ini digunakan perangkat lunak berikut ini: Microsoft Windows XP. Microsoft Visual Studio 2005 Microsoft.Net Framework SDK v.2.0 Microsoft SQL server. 1.2.1.5 Antarmuka Komunikasi Pada handphone yang terkoneksi dengan aplikasi menggunakan layanan operator Indosat dalam mengirim dan menerima SMS. 1.2.1.6 Batasan Memori Untuk menjalankan aplikasi ini dibutuhkan memori 256MB dan dibutuhkan kapasitas harddisk sebesar 2GB. 1.2.1.7 Persyaratan Adaptasi Pada Tempat Tujuan Dalam pemasangan aplikasi ini, komputer tersebut harus terdapat Microsoft.Net Framework SDK ver2.0. 1.2.2 Fungsi Produk Pada aplikasi ini memiliki beberapa fungsi, seperti: Pembuatan data pengguna. Pengkategorian informasi konseling. Pencarian informasi dengan masukan dari pengguna.

Pencarian SMS yang serupa. Pembuatan laporan. 1.2.3 Karakteristik Pengguna Untuk menggunakan aplikasi ini dibutuhkan operator yang menguasai sistem operasi Windows dan memiliki rasa empati terhadap sesama. 1.2.4 Batasan-batasan Dalam aplikasi ini terdapat batasan-batasan diantaranya: SMS yang serupa adalah SMS yang memiliki kemiripan yang mendekati 100%. Gangguan pada layanan operator tidak diperhitungkan pada kegagalan pengiriman SMS. Singkatan yang digunakan dalam SMS terlalu bervariasi, untuk saat ini singkatan yang dapat diantisipasi adalah: - Penghilangan vokal, contoh: teman disingkat tmn. - Menghilangkan awalan ng, contoh: ngjauh menjadi jauh. - Menyusun daftar kata-kata yang sering digunakan. 1.2.5 Asumsi dan Ketergantungan Handphone yang terkoneksi dengan aplikasi memiliki pulsa yang cukup untuk mengirimkan SMS. 1.2.6 Penundaan Persyaratan Karena singkatan yang sering digunakan dalam SMS terlalu bervariasi, maka untuk aplikasi selanjutnya lebih fokus kepada singkatan yang digunakan dalam SMS.