UNIVERSITAS DIPONEGORO

dokumen-dokumen yang mirip
UNIVERSITAS DIPONEGORO

UNIVERSITAS DIPONEGORO

UNIVERSITAS DIPONEGORO

UNIVERSITAS DIPONEGORO

TUGAS SARJANA KARAKTERISASI SIFAT MEKANIK DAN STRUKTUR MIKRO PRODUK CORAN PADUAN ALUMINIUM DENGAN VARIASI KOMPOSISI TEMBAGA

UNIVERSITAS DIPONEGORO

BAB III METODE PENELITIAN. 3.1 Diagram Alir Penelitian Pada penelitian ini langkah-langkah pengujian mengacu pada diagram alir pada Gambar 3.1.

BAB III METODE PENELITIAN. 3.1 Diagram Alir Penelitian Pada penelitian ini langkah-langkah pengujian mengacu pada diagram alir pada Gambar 3.1.

UNIVERSITAS DIPONEGORO ANALISIS KEGAGALAN SAFETY JOINT PADA PURIFIER KAPAL TUGAS AKHIR ABDUL HAMID L2E FAKULTAS TEKNIK JURUSAN TEKNIK MESIN

PENGARUH PERLAKUAN PANAS TERHADAP SIFAT FISIS DAN MEKANIS MATERIAL MODEL CHASSIS BERBASIS Al-Si-Mg HASIL PENGECORAN HIGH PRESSURE DIE CASTING

TUGAS SARJANA. ANALISA PENGARUH BAHAN CETAKAN PADA PENGECORAN PADUAN Al- Cu TERHADAP WAKTU PENDINGINAN DAN SIFAT MEKANIS CORAN

Jurnal Teknik Mesin S-1, Vol. 3, No. 3, Tahun 2015 Online:

TUGAS SARJANA. ANALISA STRUKTUR MIKRO DAN FLUIDITAS PADUAN ALUMINIUM TEMBAGA (Al-Cu) DENGAN METODE PENGECORAN SAND CASTING

ADC 12 SEBAGAI MATERIAL SEPATU REM MENGGUNAKAN PENGECORAN HIGH PRESSURE DIE CASTING DENGAN VARIASI TEMPERATUR PENUANGAN

Jl. Prof. Sudharto, SH., Tembalang-Semarang 50275, Telp * Abstrak. Abstract

PENGARUH UKURAN NECK RISER TERHADAP CACAT PENYUSUTAN DAN CACAT POROSITAS PADA PROSES PENGECORAN ALUMINIUM MENGGUNAKAN CETAKAN PASIR SKRIPSI

PENGARUH PERLAKUAN PANAS T6 TERHADAP SIFAT FISIS DAN MEKANIS MATERIAL MODEL PROPELLER SHAFT BERBAHAN DASAR ALUMINIUM SERI 6063 HASIL PENGECORAN HPDC

PENGARUH WAKTU DAN JARAK TITIK PADA PENGELASAN TITIK TERHADAP KEKUATAN GESER HASIL SAMBUNGAN LAS

TUGAS SARJANA. PROSES AGE HARDENING TERHADAP PERUBAHAN SIFAT MEKANIS DAN STRUKTUR MIKRO PADUAN Al-Cu

UNIVERSITAS DIPONEGORO PROSES PENGOPERASIAN DAN PENGUJIAN SMALL CUPOLA TUGAS AKHIR ARIEF SETYA NUGRAHA L2E

PENGARUH PENAMPANG INGATE TERHADAP CACAT POROSITAS DAN NILAI KEKERASAN PADA PROSES PENGECORAN ALUMINIUM MENGGUNAKAN CETAKAN PASIR SKRIPSI

UNIVERSITAS DIPONEGORO

PENGARUH FRAKSI BERAT AL 2 O 3 DAN AL-SI TERHADAP KEKERASAN DAN STUKTUR MIKRO MATERIAL SEPATU REM HASIL PENGECORAN INJEKSI BERTEKANAN (HPDC)

UNIVERSITAS DIPONEGORO

UNIVERSITAS DIPONEGORO. DAUR ULANG TIMBAL (Pb) DARI AKI BEKAS DENGAN MENGGUNAKAN METODE REDOKS TUGAS AKHIR

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

UNIVERSITAS DIPONEGORO PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SMALL CUPOLA TUGAS AKHIR ARDIANTRI BUDI ARIFANTO L2E FAKULTAS TEKNIK JURUSAN TEKNIK MESIN

PENGARUH PENAMBAHAN UNSUR SILIKON (Si) PADA ALUMINIUM PADUAN HASIL REMELTING VELG SEPEDA MOTOR TERHADAP SIFAT FISIS DAN MEKANIS SKRIPSI

LP3A SEKOLAH INKLUSI DI KABUPATEN BOYOLALI ISTI NUGROHO

ANALISA PERBEDAAN SIFAT MEKANIK PISTON SEPEDA MOTOR HONDA VARIO DENGAN PROSES VARIASI AGING HEAT TREATMENT

PENGUJIAN KOMPOR GAS HEMAT ENERGI MEMANFAATKAN ELEKTROLISA AIR DENGAN ELEKTRODA LEMPENG BERLARUTAN NaOH

UNIVERSITAS DIPONEGORO TUGAS AKHIR ARI MUSTHOFA L2E FAKULTAS TEKNIK PROGRAM STUDI TEKNIK MESIN

UNIVERSITAS DIPONEGORO. Optimasi Gripper Dua Lengan dengan Menggunakan Metode Genetic Algorithm pada Simulator Arm Robot 5 DOF (Degree of Freedom)

UNIVERSITAS DIPONEGORO KARAKTERISASI PROSES PEMBUATAN AXLE BOTTOM BRACKET THREE PIECES PADA SEPEDA TUGAS AKHIR ARYO KUSUMOPUTRO L2E

BAB III PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA PENELITIAN

ANALISA PENGARUH PENAMBAHAN CU PADA MATRIKS KOMPOSIT ALUMINIUM REMELTING

MUSEUM BAHARI TANJUNG MAS SEMARANG DENGAN DESAIN UNDERWATER

KARAKTERISASI SIFAT FISIS DAN MEKANIS PADUAN Cu-20%Sn PRODUK BILAH GAMELAN MELALUI PROSES HIGH PRESSURE DIE CASTING

BAB III METODE PENELITIAN. 3.1 Diagram Alir Diagram alir penelitian selama proses penelitian dapat diperlihatkan pada Gambar 3.1 dibawah ini : Mulai

LEMBAR PENGESAHAN. Oleh : Nama : Abdul Qohar Nim : Bidang Studi : Rekayasa Manufaktur

PENGARUH TEMPERATUR PENUANGAN TERHADAP DENSITAS DAN POROSITAS PADUAN ALUMINIUM SILIKON (Al-7%Si) DENGAN METODE EVAPORATIVE CASTING

ANALISA PENGARUH PENAMBAHAN MG PADA KOMPOSIT MATRIK ALUMINIUM REMELTING

UNIVERSITAS DIPONEGORO

PENGARUH PENAMBAHAN ABU BATUBARA TERHADAP KUAT LENTUR, POROSITAS, MASSA JENIS DAN BIAYA GENTENG HASIL INDUSTRI GENTENG PURWODADI

UNIVERSITAS DIPONEGORO DESAIN DAN ANALISA GERBONG KERETA API PENGANGKUT BAHAN BAKAR PREMIUM DENGAN METODE ELEMEN HINGGA TUGAS AKHIR

UNIVERSITAS DIPONEGORO TUGAS SARJANA. Disusun oleh:

Oleh: NUGROHO E RAHARJO L2E

UNIVERSITAS DIPONEGORO BANGUNAN SHOPPING MALL DENGAN KONSEP CITY WALK DI SEMARANG TUGAS AKHIR DENI WIBAWANTO

PENGARUH TEKANAN INJEKSI PADA PENGECORAN CETAK TEKANAN TINGGI TERHADAP KEKERASAN MATERIAL ADC 12

TUGAS SARJANA PENGARUH PENGGUNAAN CHIL DAN LUBANG PENDINGIN PADA CETAKAN TROMOL REM TERHADAP STRUKTUR MIKRO BESI COR KELABU

UNIVERSITAS DIPONEGORO

UNIVERSITAS DIPONEGORO ANALISA KEBUTUHAN UDARA UNTUK PEMBAKARAN SEMPURNA PADA BOILER UNIT 1 PLTU 3 JAWA TIMUR TANJUNG AWAR-AWAR TUGAS AKHIR

UNIVERSITAS DIPONEGORO KAMPUS FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS DIPONEGORO TUGAS AKHIR ATIKAH FAKULTAS TEKNIK JURUSAN TEKNIK ARSITEKTUR

UNIVERSITAS DIPONEGORO PENGARUH PADUAN ABU BATUBARA DAN PASIR INTI COR BEKAS TERHADAP PEMUAIAN TERMAL DAN KUAT TEKAN DINGIN SEBAGAI BAHAN REFRAKTORI

PENGARUH UKURAN PASIR TERHADAP POROSITAS DAN DENSITAS PADA PENGECORAN ALUMINIUM SILIKON (95% Al- 5% Si) DENGAN METODE PENGECORAN EVAPORATIF

SKRIPSI METALURGI FISIK SIMULASI DAN ANALISIS PENGUJIAN FATIK DENGAN VARIASI BEBAN PADA MATERIAL PADUAN ALUMINIUM DAN MAGNESIUM

UNIVERSITAS DIPONEGORO YOUTH CENTER KUDUS DENGAN PENEKANAN DESAIN ARSITEKTUR ORGANIK TUGAS AKHIR PERIODE JANUARI JULI 2015

Relokasi dan Pengembangan Terminal Bus Tipe B Menjadi Tipe A di Cilacap Dengan Penekanan Desain Arsitektur Tropis

PENGARUH UNSUR Mn PADA PADUAN Al-12wt%Si TERHADAP SIFAT FISIK DAN MEKANIK LAPISAN INTERMETALIK PADA FENOMENA DIE SOLDERING SKRIPSI

TUGAS AKHIR. oleh: KURNIA RIZKI HANJANI NIM Dosen Pembimbing: Prof. Dr. Ir. Bambang Setioko, M.Eng Dr. Ir. Titien Woro Murtini, MSA

LAPORAN TUGAS SARJANA RANCANG BANGUN COMPACT MARBLE TOYS DENGAN MODEL MEKANISME PENGANGKAT JUNGKAT JUNGKIT

TUGAS SARJANA PENGARUH WAKTU PENAHANAN HIDROTERMAL TERHADAP KARAKTERISTIK ZEOLIT YANG DISINTESIS DARI LIMBAH GEOTHERMAL

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

TUGAS AKHIR ANALISA SIFAT FISIS DAN MEKANIS PRODUK LEVELLER HEAD HASIL PENGECORAN DENGAN MATERIAL FCD

PENGARUH ZAT ADITIF DALAM PEMBUATAN BETON TERAERASI YANG DIPROSES DALAM BEJANA BERTEKANAN SKRIPSI

UNIVERSITAS DIPONEGORO MEREDUKSI SOLDERING EFFECT PADA HASIL COR KUNINGAN MELALUI PERLAKUAN PERMUKAAN CETAKAN TUGAS AKHIR RIKI YAKOB L2E

DESAIN LOGO CETAKAN POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA UNTUK SOUVENIR ( Proses Pembuatan )

UNIVERSITAS DIPONEGORO TERMINAL BUS TIPE B KABUPATEN MAGELANG TUGAS AKHIR FATHONI LUTFI MARHEINIS

UNIVERSITAS DIPONEGORO PERANCANGAN DAN PEMBUATAN PLATFORM VALIDASI INERTIAL MEASUREMENT UNIT (IMU) TUGAS AKHIR DIMAS BIMO NUGROHO L2E

UNIVERSITAS DIPONEGORO

PENGARUH TEMPERATUR PENUANGAN TERHADAP POROSITAS PADA CETAKAN LOGAM DENGAN BAHAN ALUMINIUM BEKAS

UNIVERSITAS DIPONEGORO DESAIN SMA NEGERI 54 JAKARTA (PENEKANAN DESAIN ARSITEKTUR POST MODERN) TUGAS AKHIR DEASY OLIVIA L2B

UNIVERSITAS DIPONEGORO APARTEMEN DI JAKARTA SELATAN TUGAS AKHIR YUDHI PRATAMA L2B FAKULTAS TEKNIK JURUSAN TEKNIK ARSITEKTUR

PENGARUH LINGKUNGAN KERJA DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN (STUDI PADA KANTOR BAPPEDA KABUPATEN SUKOHARJO)

UNIVERSITAS DIPONEGORO KAJI PERKEMBANGAN KECEPATAN TRANSIENT UNTUK MEMBEDAKAN KUALITAS TURBIN DARIEUS NACA DENGAN VARIASI KECEPATAN ALIRAN AIR

UNIVERSITAS DIPONEGORO KINERJA DAN RANCANGAN SIMPANG BERSINYAL TOL KRAPYAK SAMPAI DENGAN SIMPANG BERSINYAL PASAR JRAKAH SEMARANG

ANALISIS PERFORMA EFISIENSI AUXILIARY OIL PUMP (AC LUBE OIL PUMP) PADA SISTEM PELUMASAN TURBIN UNIT 10 PLTU JAWA TENGAH REMBANG

SKRIPSI PENGARUH TEMPERATUR PENUANGAN PADA PROSES EVAPORATIVE CASTING TERHADAP KEKUATAN TARIK DAN STRUKTUR MIKRO ALUMUNIUM SILIKON (AL-7%SI) Oleh :

UNIVERSITAS DIPONEGORO PERPUSTAKAAN UMUM DENGAN KONSEP EDUTAINMENT DI KOTA YOGYAKARTA

EVALUASI BILANGAN EXCESS AIR PADA VARIASI BEBAN UNIT 2 PLTU 1 JAWA BARAT INDRAMAYU

RANCANG BANGUN DESAIN DAN PEMBUATAN CETAKAN PLAKAT AMPERA UNTUK SOUVENIR (BIAYA PRODUKSI)

UNIVERSITAS DIPONEORO JUDUL REDESAIN GEDUNG JURUSAN TEKNIK ARSITEKTUR UNIVERSITAS DIPONEGORO

UNIVERSITAS DIPONEGORO

TUGAS AKHIR PENINJAUAN ULANG DAYA DUKUNG PONDASI BORED PILE DAN PILE CAP PROYEK JALAN TOL SEMARANG BATANG SEKSI I OVERPASS TULIS STA.

UNIVERSITAS DIPONEGORO KANTOR DINAS KESEHATAN KABUPATEN KUDUS PENEKANAN DESAIN GREEN ARCHITECTURE TUGAS AKHIR PERIODE 131/53 APRIL SEPTEMBER 2015

ANALISA LAJU KEAUSAN KUNINGAN MENGGUNAKAN METODE KONTAK TWO DISK

Momentum, Vol. 10, No. 2, Oktober 2014, Hal ISSN

UNIVERSITAS DIPONEGORO PROSES PERMESINAN DRILLING PADA KACA TUGAS AKHIR RUPI AJIE S ATMAJA L2E FAKULTAS TEKNIK JURUSAN TEKNIK MESIN

UNIVERSITAS DIPONEGORO SMK PARIWISATA DI KABUPATEN PEMALANG TUGAS AKHIR PURDYAH AYU K. PUTRI

Analisa Pengaruh Penambahan Tembaga (Cu) Dengan Variasi (7%, 8%, 9%) Pada Paduan Aluminium Silikon (Al-Si) Terhadap Sifat Fisis dan Mekanis

GEREJA KRISTEN JAWA UNGARAN

LAPORAN AKHIR RANCANG BANGUN ALAT REAKTOR PULP (PENGARUH TEMPERATUR PEMASAKAN TERHADAP KUALITAS PULP)

UNIVERSITAS DIPONEGORO. RUMAH RETRET KATOLIK DI KEUSKUPAN AGUNG SEMARANG dengan Penekanan Desain Arsitektur Neo-Vernakular TUGAS AKHIR

LANDASAN PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR. SEMARANG CINEMA CENTER Dengan Penekanan Eco Architecture

UNIVERSITAS DIPONEGORO PUSAT BUDAYA DAN PARIWISATA KARESIDENAN MADIUN TUGAS AKHIR FARY NUR FAIZAL

HOTEL RESORT GUCI KABUPATEN TEGAL

PENGARUH PENAMBAHAN UNSUR SILIKON MATERIAL MODEL SHAFT PROPELLER BERBAHAN DASAR AL6063 TERHADAP SIFAT FISIS DAN MEKANIS HASIL PENGECORAN HPDC

ANALISIS SIX SIGMA UNTUK MENGURANGI JUMLAH DEFECT PADA PRODUKSI SABLON DIGITAL MUG SOOUVE STORE

UNIVERSITAS DIPONEGORO KANTOR IMIGRASI KELAS 1 SEMARANG TUGAS AKHIR BITANIA DYAH MUSTIKANINGRUM

UNIVERSITAS DIPONEGORO PURWOKERTO EXPO CENTER TUGAS AKHIR LARASATI PROBOSIWI FAKULTAS TEKNIK JURUSAN/PROGRAM STUDI ARSITEKTUR

Transkripsi:

UNIVERSITAS DIPONEGORO PENGARUH VARIASI PENAMBAHAN UNSUR MAGNESIUM (Mg) TERHADAP SIFAT FISIS DAN MEKANIS MATERIAL SEPATU REM HASIL PENGECORAN HPDC TUGAS AKHIR HAECKEL BAYYAN AMIL VALERAT L2E 008 047 FAKULTAS TEKNIK JURUSAN TEKNIK MESIN SEMARANG OKTOBER 2012

TUGAS AKHIR Diberikan Kepada Dosen Pembimbing Jangka Waktu Judul Isi Tugas : Nama : Haeckel Bayyan Amil Valerat NIM : L2E 008 047 : Dr. Ir. A. P. Bayuseno, M.Sc. : 6 Bulan : Pengaruh Variasi Penambahan Unsur Magnesium (Mg) Terhadap Sifat Fisis dan Mekanis Material Sepatu Rem Hasil Pengecoran HPDC. : Mengetahui dan menganalisis pengaruh penambahan unsur magnesium terhadap sifat fisis dan mekanis dari material ADC 12 hasil pengecoran HPDC yang digunakan pada sepatu rem sepeda motor meliputi nilai densitas dan porositas, struktur mikro, serta nilai kekerasan sehingga hasil analisa dapat dijadikan sebagai referensi pada suatu perusahaan pembuatan sepatu rem sepeda motor.. Semarang, 11 Oktober 2012 Pembimbing Dr. Ir. A.P. Bayuseno, M.Sc NIP: 196205201989021001 ii

HALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS Skripsi ini adalah hasil karya saya sendiri, dan semua sumber baik yang dikutip maupun yang dirujuk telah saya nyatakan dengan benar. NAMA : Haeckel Bayyan Amil Valerat NIM : L2E 008 047 Tanda Tangan : Tanggal : 11 Oktober 2012 iii

HALAMAN PENGESAHAN Skripsi ini diajukan oleh : NAMA : Haeckel Bayyan Amil Valerat NIM : L2E 008 047 Jurusan/Program Studi : Teknik Mesin Judul Skripsi : Pengaruh Variasi Penambahan Unsur Magnesium (Mg) Terhadap Sifat Fisis dan Mekanis Material Sepatu Rem Hasil Pengecoran HPDC. Telah berhasil dipertahankan di hadapan Tim Penguji dan diterima sebagai bagian persyaratan yang diperlukan untuk memperoleh gelar Sarjana Teknik pada Jurusan/Program Studi Teknik Mesin, Fakultas Teknik, Universitas Diponegoro. TIM PENGUJI Pembimbing : Dr. Ir. A.P Bayuseno, MSc ( ) Penguji : Dr. Munadi, ST, MT ( ) Penguji : Dr. MSK. Tony Suryo Utomo, ST, MT ( ) Penguji : Dr. Susilo Adi Widyanto, ST, MT ( ) Semarang, 11 Oktober 2012 Jurusan Teknik Mesin Ketua, Dr. Sulardjaka S.T, M.T NIP. 197104201998021001 iv

HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI TUGAS AKHIR UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS Sebagai sivitas akademika Universitas Diponegoro, saya yang bertanda tangan di bawah ini : Nama : HAECKEL BAYYAN AMIL VALERAT NIM : L2E 008 047 Jurusan/Program Studi : TEKNIK MESIN Fakultas : TEKNIK Jenis Karya : SKRIPSI demi pengembangan ilmu pengetahuan, menyetujui untuk memberikan kepada Universitas Diponegoro Hak Bebas Royalti Noneksklusif (None-exclusive Royalty Free Right) atas karya ilmiah kami yang berjudul : PENGARUH VARIASI PENAMBAHAN UNSUR MAGNESIUM (Mg) TERHADAP SIFAT FISIS DAN MEKANIS MATERIAL SEPATU REM HASIL PENGECORAN HPDC beserta perangkat yang ada (jika diperlukan). Dengan Hak Bebas Royalti/Noneksklusif ini Universitas Diponegoro berhak menyimpan, mengalihmedia/formatkan, mengelola dalam bentuk pangkalan data (database), merawat dan memublikasikan tugas akhir kami selama tetap mencantumkan nama kami sebagai penulis/pencipta dan sebagai pemilik Hak Cipta. Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya. Dibuat di : Semarang Pada Tanggal : 11 Oktober 2012 Yang menyatakan ( HAECKEL BAYYAN AMIL VALERAT ) NIM. L2E 008 047 v

MOTTO Pahlawan bukanlah orang yang berani menetakkan pedangnya ke pundak lawan, tetapi pahlawan sebenarnya ialah orang yang sanggup menguasai dirinya dikala ia marah. (Nabi Muhammad SAW) Tak perlu kesempurnaan untuk bisa berbahagia. Karena bahagia sesungguhnya adalah ketika kamu melihat apapun secara sempurna Persembahan Tugas Akhir ini kupersembahkan kepada : Kedua orang tuaku tercinta, Ibu Nuning Sri Wahyuni dan Bapak Ade Kusnadi yang telah memberikan kasih sayang serta dukungannya tanpa kenal lelah serta adikku tersayang yang selalu memberikan motivasi untuk terus maju. vi

ABSTRAK Rem merupakan salah satu bagian dari kendaraan yang mempunyai peran yang sangat penting untuk kenyamanan dan keselamatan pengendara sepeda motor. Salah satu komponen dalam rem adalah sepatu rem. Sepatu rem dibuat dengan material ADC12 melaui proses pengecoran. HPDC (High Pressure Die Casting) merupakan salah satu metode dalam proses pengecoran. Dalam penelitian ini, menggunakan bahan baku ADC12 yang merupakan produk PT. Pinjaya Logam, Mojokerto. HPDC dilakukan dengan tekanan 7 MPa dan variasi penambahan unsur Magnesium (Mg) 0,3 wt%, 0,4 wt%, dan 0,5 wt%. Penelitian karakterisasi yang dilakukan yaitu meliputi uji porositas, uji kekerasan, dan uji struktur mikro sehingga diharapkan dapat memberikan informasi mengenai kualitas produk sepatu rem ADC12 hasil HPDC dengan penambahan unsur Magnesium (Mg). Penambahan unsur magnesium dilakukan melalui proses stirring selama 1 menit dengan kecepatan 65 rpm dengan temperatur penuangan 700 0 C. Hasil pengujian menunjukkan bahwa semakin besar unsur magnesium yang ditambahkan, porositas semakin berkurang sedangkan nilai kekerasan semakin besar. Kekerasan tertinggi berada pada variasi penambahan unsur Magnesium (Mg) 0,5 wt% yaitu 51,19 HRB. Hal ini terjadi karena solidifikasi terjadi lebih cepat sehingga presipitat tumbuh dengan sempurna yang menyebabkan material memiliki jarak antar butir kristal lebih rapat sehingga sulit terjadi dislokasi pada butir. Presipitat yang terbentuk adalah Magnesium Silikat (Mg 2 Si). Hasil struktur mikro menunjukkan adanya unsur Al, Si dan presipitat Mg 2 Si serta terlihat adanya porositas pada produk sepatu rem. Selain itu dapat dilihat bahwa semakin besar penambahan Mg maka ukuran butirnya semakin kecil. Kata Kunci: HPDC (High Pressure Die Casting), ADC12, Mg 2 Si vii

ABSTRACT Brake is one part of the vehicle that plays very important role for the comfort and safety of motorcyclists. One of the brake components is brake shoes. Brake shoes can be made with material ADC12 through the casting process. HPDC (High Pressure Die Casting) is one of the methods in the casting process. In this study, was selected raw material ADC12 as a product of PT. Pinjaya Metals, Mojokerto. HPDC was done at the pressure of 7 MPa and addition of elemental magnesium (Mg) was set at 0.3 wt%, 0.4 wt%, and 0.5 wt%. Characterization studies performed include porosity, hardness, and microstructure test. It is expected to provide information about product quality of ADC12 brake shoes HPDC results with the addition of elemental magnesium (Mg). The addition of elemental magnesium was done through the process of stirring for 1 minute with a speed of 65 rpm and pouring temperature 700 C. Test results showed that the larger the element magnesium was added, while the porosity decreases the greater hardness value was obtained. The highest hardness was obtained at addition of elemental magnesium (Mg) 0.5 wt% which is 51.19 HRB. It is because the solidification happen quickly so that the precipitates grow to perfection which causes the material to have the distance between the crystal grains closer together making it difficult dislocations in grains. Precipitate formed is Magnesium Silicate (Mg 2 Si). The results indicate the presence of elements of the microstructure of Al, Si, Mg 2 Si precipitates and the visible presence of porosity on the brake shoes. Moreover, it can be seen that the larger of Mg addition then the grain size decreases Keywords: HPDC (High Pressure Die Casting), ADC12, Mg 2 Si viii

KATA PENGANTAR Alhamdulillahirobbil alamin. Puji syukur senantiasa penulis panjatkan kehadirat Allah Subhanahu Wa Ta ala yang tiada hentinya mencurahkan rahmat dan hidayahnya, sehingga dengan segala karunia-nya penulis dapat menyelesaikan tugas akhir dengan judul PENGARUH VARIASI PENAMBAHAN UNSUR MAGNESIUM (Mg) TERHADAP SIFAT FISIS DAN MEKANIS MATERIAL SEPATU REM HASIL PENGECORAN HPDC ini. Shalawat dan salam semoga selalu tercurah kepada panutan kita Rasulullah Muhammad SAW. Dalam kesempatan ini penulis ingin menyampaikan rasa hormat dan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu dan memberikan dorongan dalam menyelesaikan Tugas Akhir ini, antara lain: 1. Bapak Dr. Ir. A. P. Bayuseno, M.Sc selaku dosen pembimbing, yang telah memberikan bimbingan, pengarahan dan masukan-masukan kepada penulis untuk menyusun tugas akhir ini. 2. Kedua orang tua Bapak Ade Kusnadi dan Ibu Nuning Sri Wahyuni yang tercinta, serta keluarga besar Hj. Teti Nurhayati yang senantiasa mendoa kan dan menyemangati penulis. 3. Teman seperjuangan Agus Tri Prasetyo, Anggi Taufik Nugraha, Bayu Andriyawan, Kusumaning Rahardian Putri, dan Nasrudin Arif Chamdani yang selalu mendukung dan membantu dalam pelaksanaan tugas akhir maupun penyelesaikan laporan ini. 4. Bapak Wahyu selaku teknisi Laboratorium Metalurgi Fisik Teknik Mesin Universitas Diponegoro yang telah membantu dalam proses pengujian karakterisasi. 5. Bapak Sutadi selaku teknisi Laboratorium Proses Produksi POLINES Semarang yang telah membantu dalam pembuatan Dies. Dengan penuh kerendahan hati, penyusun menyadari akan kekurangan dan keterbatasan pengetahuan yang penyusun miliki sehingga tentu saja penyusunan tugas ix

akhir ini jauh dari sempurna, untuk itu penyusun mengharapkan saran dan kritik yang membangun dari semua pihak demi kemajuan penulis untuk masa yang akan datang. Terakhir, dengan selesainya tugas akhir ini berarti selesai pula masa studi penulis di Teknik Mesin UNDIP. Semoga dapat memberikan manfaat bagi penulis dan juga kepada orang lain. Semarang, 11 Oktober 2012 Penulis x

DAFTAR ISI Halaman Judul... i Halaman Tugas Akhir... ii Halaman Pernyataan Orisinalitas... iii Halaman Pengesahan... iv Halaman Pernyataan Persetujuan Publikasi Tugas Akhir untuk Kepentingan Akademis... v Abstrak... vii Kata Pengantar... ix Daftar isi... xi Daftar Gambar... xiv Daftar Tabel... xvii Nomenklatur... xviii BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang... 1 1.2 Tujuan... 2 1.3 Batasan Masalah... 2 1.4 Originalitas Penelitian... 3 1.5 Metode Penelitian... 3 1.6 Sistematika Penulisan... 4 BAB II DASAR TEORI 2.1 Karakteristik Sepatu Rem... 5 2.2 Bahan Sepatu Rem... 6 2.2.1 Aluminium dan Paduannya... 6 2.3 Bahan Paduan Al-Si... 9 2.4 Pembuatan Sepatu Rem... 10 2.4.1 Pengecoran Gravitasi... 10 2.4.2 Pengecoran Cetak Tekan (Die Casting)... 12 xi

2.4.3 High Pressure Die Casting (HPDC)... 13 2.4.4 Stir Casting... 15 2.5 Sifat dan Karakteristik Magnesium... 16 2.5.1 Aplikasi Magnesium Pada Komponen Kendaraan... 17 2.6 Struktur Mikro... 18 2.6.1 Struktur Mikro Aluminium... 18 2.6.2 Struktur Mikro Paduan Al-Si... 19 2.6.3 Struktur Mikro Paduan Al-Si-Mg... 19 BAB III METODOLOGI PENELITIAN 3.1 Peralatan yang Digunakan... 21 3.2 Persiapan Bahan... 30 3.3 Proses Pembuatan Spesimen Sepatu Rem... 32 3.4 Pengujian Spesimen... 36 3.4.1 Pengujian Porositas... 36 3.4.2 Pengujian Kekerasan... 39 3.4.3 Pengujian Mikrografi... 41 3.5 Diagram Alir Penelitian... 44 BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN 4.1 Studi Karakterisasi Material ADC12... 47 4.1.1 Komposisi Material ADC12... 47 4.2 Identifikasi Hasil Pengecoran HPDC dengan Variasi Penambahan Magnesium... 49 4.2.1 Pengaruh Variasi Penambahan Unsur Magnesium terhadap Porositas... 49 4.2.2 Hasil Pengujian Kekerasan... 50 4.2.2.1 Pembahasan Hasil Pengujian Kekerasan ADC12 tanpa Penambahan Unsur Magnesium... 52 4.2.2.2 Pembahasan Hasil Pengujian Kekerasan ADC12 dengan Variasi Penambahan Unsur Magnesium... 53 xii

4.2.2.3 Perbandingan Hasil Pengujian Kekerasan ADC12 dengan Penambahan Unsur Magnesium dan ADC12 tanpa Penambahan Unsur Magnesium... 55 4.2.3 Hasil Pengujian Struktur Mikro... 56 4.2.3.1 Pembahasan Hasil Pengujian Struktur Mikro... 61 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulan... 63 5.2 Saran... 63 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xiii

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Sepatu rem... 5 Gambar 2.2 Letak Sepatu Rem pada Komponen Rem Tromol... 6 Gambar 2.3 Diagram Fasa Al-Si... 9 Gambar 2.4 Metode Pengecoran Gravitasi... 11 Gambar 2.5 Tampilan Skematis Pengecoran HPDC... 14 Gambar 2.6 Struktur Mikro Aluminium... 18 Gambar 2.7 Struktur Mikro Al-Si... 19 Gambar 2.8 Struktur Mikro Al-Si-Mg... 20 Gambar 3.1 Gergaji Mesin... 21 Gambar 3.2 (a) Tungku Krusibel dan (b) Burner... 22 Gambar 3.3 Blower... 22 Gambar 3.4 Kowi... 23 Gambar 3.5 Mesin HPDC... 23 Gambar 3.6 Bagian-Bagian Mesin HPDC... 24 Gambar 3.7 Alat Stir Casting... 25 Gambar 3.8 Cetakan Sepatu Rem (a) Fix dies d (b) Moveable dies... 26 Gambar 3.9 Proses CNC Pembuatan Cetakan Coran... 27 Gambar 3.10 Timbangan Digital... 27 Gambar 3.11 Gergaji Tangan... 28 Gambar 3.12 (a) Thermocouple dan (b) Display... 28 Gambar 3.13 Mesin Amplas dan Poles... 29 Gambar 3.14 Rockwell Hardness Tester... 29 Gambar 3.15 (a) Mikroskop Optik dan (b) Kamera... 30 Gambar 3.16 Vernier Caliper... 30 Gambar 3.17 ADC12 Batangan... 31 Gambar 3.18 Serbuk Magnesium... 31 Gambar 3.19 Proses Pemotongan ADC12 Batangan... 32 Gambar 3.20 Penimbangan Potongan ADC12... 32 Gambar 3.21 Proses Penimbangan Magnesium... 33 xiv

Gambar 3.22 Proses Peleburan Menggunakan Tungku Krusibel... 33 Gambar 3.23 Pengukuran Temperatur Aluminium... 34 Gambar 3.24 Proses Stirring... 34 Gambar 3.25 Proses Penuangan ke Cetakan Mesin HPDC... 35 Gambar 3.26 Spesimen Hasil Pengecoran... 35 Gambar 3.27 Pemotongan Spesimen Hasil Pengecoran... 36 Gambar 3.28 Penimbangan (a) Massa Kering dan (b) Massa Basah Spesimen Uji. 37 Gambar 3.29 Tahapan Pengujian Kekerasan... 40 Gambar 3.30 Sectioning Sepatu Rem Menjadi 3 Bagian... 41 Gambar 3.31 Pengamplasan Spesimen Uji... 42 Gambar 3.32 Pemolesan Spesimen Uji... 42 Gambar 3.33 Pengujian Mikrografi... 43 Gambar 3.34 Diagram Alir Penelitian... 45 Gambar 4.1 Hasil Porositas Produk Sepatu Rem terhadap Variasi Penambahan Magnesium (Mg)... 50 Gambar 4.2 (a) Posisi Spesimen dan (b) Posisi Penitikan... 51 Gambar 4.3 Hasil Uji Kekerasan ADC12 Terhadap Posisi Pengukuran Tanpa Penambahan Unsur Magnesium Dengan Temperatur Penuangan 7000C... 52 Gambar 4.4 Hasil Nilai Kekerasan Terhadap Posisi Pengukuran ADC12 Dengan Penambahan Unsur Magnesium... 53 Gambar 4.5 Hasil Nilai Kekerasan Rata-Rata ADC12 dengan penambahan unsur magnesium... 54 Gambar 4.6 Perbandingan Nilai Hasil Kekerasan ADC12 Tanpa Penambahan unsur magnesium dan ADC12 dengan penambahan unsur magnesium... 55 Gambar 4.7 Struktur Mikro pada Variasi Penambahan Unsur Mg 0,3 wt% pada Posisi Kanan... 57 Gambar 4.8 Struktur Mikro pada Variasi Penambahan Unsur Mg 0,3 wt% pada Posisi Tengah... 57 xv

Gambar 4.9 Gambar 4.10 Gambar 4.11 Gambar 4.12 Gambar 4.13 Gambar 4.14 Gambar 4.15 Struktur Mikro pada Variasi Penambahan Unsur Mg 0,3 wt% pada Posisi Kiri... 57 Struktur Mikro pada Variasi Penambahan Unsur Mg 0,4 wt% pada Posisi Kanan... 58 Struktur Mikro pada Variasi Penambahan Unsur Mg 0,4 wt% pada Posisi Tengah... 58 Struktur Mikro pada Variasi Penambahan Unsur Mg 0,4 wt% pada Posisi Kiri... 59 Struktur Mikro pada Variasi Penambahan Unsur Mg 0,5 wt% pada Posisi Bawah... 59 Struktur Mikro pada Variasi Penambahan Unsur Mg 0,5 wt% pada Posisi Tengah... 60 Struktur Mikro pada Variasi Penambahan Unsur Mg 0,5 wt% pada Posisi Atas... 60 xvi

DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Klasifikasi paduan aluminium tempaan... 7 Tabel 4.1 Hasil uji komposisi material ADC12... 47 Tabel 4.2 Komposisi paduan aluminium die casting kelas 12... 48 Tabel 4.3 Data Hasil Pengujian Porositas dan Densitas ADC12 dengan Variasi Penambahan Unsur Magnesium... 49 Tabel 4.4 Hasil pengujian kekerasan sepatu rem (Skala HRB) dengan bahan ADC 12 dan Variasi Penambahan Magnesium dengan suhu penuangan 700 0 C... 51 Tabel 4.5 Nilai Kekerasan Rata-Rata Produk Sepatu Rem ADC12 dengan suhu penuangan 700 0 C... 52 Tabel 4.6 Hasil Pengujian Struktur Mikro ADC12 dengan Penambahan Unsur Magnesium... 56 xvii

NOMENKLATUR Simbol Definisi Satuan D Berat sampel kering (kg, g) S Berat sampel setelah direndam dalam air selama 10 menit (kg, g) V Volume (m 3, cm 3 ) W Berat sampel di udara terbuka (kg, g) ρ Massa jenis (gr/cm 3 ) ADC12 Aluminium Die Casting kelas 12 xviii

xix