PEMBINAAN ANAK DIDIK PEMASYARAKATAN OLEH LEMBAGA PEMASYARAKATAN KLAS I KEDUNG PANE SEMARANG SKRIPSI

dokumen-dokumen yang mirip
PEMBINAAN NARAPIDANA DALAM PEMENUHAN UPAH ATAU PREMI DI DALAM LEMBAGA PEMASYARAKATAN KELAS I KEDUNGPANE SEMARANG SKRIPSI

PELAKSANAAN PERLINDUNGAN HUKUM BAGI KONSUMEN TERHADAP PRODUK BLACKBERRY BLACK MARKET SKRIPSI

ANALISIS PUTUSAN PENGADILAN TENTANG TINDAK PIDANA PENCURIAN DISERTAI KEKERASAN YANG DILAKUKAN OLEH ANAK (STUDI KASUS DI PENGADILAN NEGERI SEMARANG)

PELAKSANAAN PEMBERIAN TUNJANGAN NAFKAH BAGI ANAK PASCA PERCERAIAN MENURUT UU NO. 1 TAHUN 1974 TENTANG PERKAWINAN DAN KOMPILASI HUKUM ISLAM

PERANAN PEMERINTAH KOTA SEMARANG DALAM MENANGANI GELANDANGAN DAN PENGEMIS (GEPENG) SKRIPSI

KAJIAN PEMBEBASAN BERSYARAT BAGI NARAPIDANA TINDAK PIDANA TERORISME (STUDI KASUS DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN KELAS 1 SEMARANG) SKRIPSI

PERANAN DINAS SOSIAL, PEMUDA DAN OLAHRAGA KOTA SEMARANG DALAM PEMENUHAN HAK PENDIDIKAN BAGI ANAK JALANAN SKRIPSI

PENERAPAN HUKUM PASAL 194 AYAT (1) KUHAP TERHADAP PENYERAHAN BARANG BUKTI YANG DISITA DALAM KAITANNYA DENGAN KEJAHATAN HARTA BENDA SKRIPSI

Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Strata-1 pada Fakultas Hukum Universitas Katolik Soegijapranata

STATUS KEPERDATAAN ANAK PANTI ASUHAN (STUDI KASUS DI PANTI ASUHAN WIKRAMA PUTRA SEMARANG) SKRIPSI

PELAKSANAAN PEMENUHAN HAK MENDAPAT PENDIDIKAN DAN PENGAJARAN TERHADAP ANAK DIDIK PEMASYARAKATAN DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN ANAK KUTOARJO.

SKRIPSI. Diajukan sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan Program strata satu (S1) pada Fakultas Hukum Universitas Katolik Soegijapranata

PENGAWASAN PEMERINTAH DAERAH SEBAGAI UPAYA PERLINDUNGAN PEKERJA ANAK DI KOTA SEMARANG

PERAN SERTA RESERSE SEBAGAI PENYIDIK DALAM MENANGGULANGI TINDAK PIDANA PENCURIAN SEPEDA MOTOR DI KOTA SEMARANG (STUDI KASUS DI POLRESTABES SEMARANG)

PENYELESAIAN SENGKETA HAK MASYARAKAT HUKUM ADAT SUKU DAYAK BERUSU ATAS HUTAN ADAT DI KECAMATAN SEKATAK- KABUPATEN BULUNGAN-PROVINSI KALIMANTAN TIMUR

PERAN KEPOLISIAN DALAM MENANGANI KASUS PENCURIAN SEPEDA MOTOR YANG DILAKUKAN OLEH ANAK (Studi Kasus di Polrestabes Semarang)

SKRIPSI. Disusun dalam rangka memenuhi salah satu syarat untuk memperoleh. Gelar Sarjana Strata-1 Ilmu Hukum. Disusun Oleh: : Muh.

PENDAMPINGAN TERHADAP MANTAN NARAPIDANA PELAKU PEMERKOSAAN-PEMBUNUHAN YANG DILAKUKAN ANAK DIBAWAH UMUR (STUDI KASUS DI LSM SETARA SEMARANG) SKRIPSI

PENEGAKAN HUKUM OLEH KEPOLISIAN REPUBLIK INDONESIA TERHADAP TINDAK PIDANA PERJUDIAN SECARA ONLINE PADA TAHAP PENYIDIKAN

PENGGUNAAN KEWENANGAN DISKRESI DALAM PENYELESAIAN KASUS TINDAK PIDANA PENCURIAN YANG DILAKUKAN OLEH ANAK (STUDI KASUS DI POLRESTABES SEMARANG) SKRIPSI

BATASAN KEWENANGAN DOKTER DAN PERAWAT DALAM PELAKSANAAN PEMBERIAN INFORMED CONSENT DITINJAU DARI PERMENKES NOMOR 290/MENKES/PER/III/2008 DAN

SKRIPSI. Diajukan Guna Memenuhi Syarat Memperoleh Gelar Sarjana S-1 Ilmu Hukum

SKRIPSI Diajukan sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan Program strata satu (S1) pada Fakultas Hukum Unika Soegijapranata

REALISASI BANTUAN HUKUM SECARA CUMA-CUMA BAGI TERSANGKA SESUAI PASAL 56 KUHAP (STUDI DI POLRESTABES SEMARANG) SKRIPSI

PERLINDUNGAN HUKUM BAGI PENCIPTA LAGU TERHADAP PENGUNDUHAN LAGU MELALUI INTERNET SKRIPSI

PELAKSANAAN PEMENUHAN HAK ANAK PANTI ASUHAN ATAS AKTA KELAHIRAN (STUDI KASUS DI KOTA SEMARANG) SKRIPSI. Diajukan sebagai salah satu syarat untuk

PERLINDUNGAN HUKUM BAGI KONSUMEN TERHADAP PENGGUNAAN PERMEN SEBAGAI PENGGANTI ALAT TUKAR DALAM TRANSAKSI JUAL BELI

PELAKSANAAN PERLINDUNGAN HUKUM BAGI PARA PEKERJA PROYEK PEMBANGUNAN HOTEL YANG DILAKUKAN OLEH PEMBORONG. ( Studi Kasus di Hotel Fave Semarang )

SKRIPSI. Diajukan Guna Memenuhi Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Strata 1 Dalam Ilmu Hukum. Disusun oleh :

PELAKSANAAN PENGESAHAN PENGANGKATAN ANAK MELALUI PENGADILAN NEGERI SEMARANG. SKRIPSI

PELAKSANAAN PERLINDUNGAN HUKUM BAGI PEKERJA/BURUH PEREMPUAN ATAS HAK CUTI HAID DAN MENYUSUI DITINJAU DARI UNDANG-UNDANG NO.

SKRIPSI. Diajukan Guna Memenuhi Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar. Sarjana Strata I Ilmu Hukum BIDANG KAJIAN : HUKUM PIDANA DISUSUN OLEH :

PELAKSANAAN GANTI RUGI KECELAKAAN KERJA DALAM PROGRAM JAMSOSTEK BAGI PEKERJA YANG MENGAKIBATKAN CACAT PERMANEN (STUDI KASUS DI PT.

PERLINDUNGAN HUKUM BAGI PENCIPTA LAGU TERHADAP UPAYA REMAKE LAGU DALAM FESTIVAL BAND DITINJAU DARI UNDANG-UNDANG NOMOR 19 TAHUN 2002 TENTANG HAK CIPTA

FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA SEMARANG

PELAKSANAAN PERLINDUNGAN HAK-HAK TERSANGKA DALAM PROSES PENYIDIKAN DI KEPOLISIAN (STUDI KASUS DI POLWILTABES SEMARANG)

FAKULTAS HUKUM DAN KOMUNIKASI UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA SEMARANG

KEBIJAKAN REHABILITASI DAN PELAKSANAAN PADA PROSES PENEGAKAN HUKUM BAGI PECANDU NARKOTIKA (STUDI KASUS DI BADAN NARKOTIKA NASIONAL

PENEGAKAN HUKUM PIDANA TERHADAP TINDAK PIDANA PERDAGANGAN ORANG DI TINGKAT PENYIDIKAN (STUDI KASUS NO: LP/B/368/IX/2014/JTG/Res DI POLDA JAWA TENGAH)

PENYELESAIAN KREDIT MACET DALAM PERJAJIAN PEMBIAYAAN KONSUMEN (STUDI KASUS DI PT WALI MOTOR DEMAK) Disusun oleh : Aminah Puji Hermini

PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP ANAK DIDIK PEMASYARAKATAN DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN ANAK KUTOARJO DITINJAU DARI UNDANG UNDANG NOMOR 23

IMPLEMENTASI NETRALITAS MEDIATOR DALAM PROSES MEDIASI DI PENGADILAN NEGERI BLORA

PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP PEMAIN SEPAK BOLA YANG DIDASARKAN ATAS PERJANJIAN KONTRAK PEMAIN (STUDI KASUS KLUB PSIS SEMARANG) Skripsi

DENDY YUWONO

MEKANISME PEMBAGIAN HARTA BERSAMA AKIBAT PERCERAIAN MENURUT UU No. 1 TAHUN 1974 SKRIPSI

Pelaksanaan Perlindungan Hukum Bagi Konsumen dalam Transaksi Jual. Beli Online di Semarang (Studi Kasus Pada OLX.co.id Cabang Semarang)

PERTIMBANGAN HAKIM DALAM MENETAPKAN HAK PERWALIAN ANAK AKIBAT PERCERAIAN

PELAKSANAAN TANGGUNG JAWAB PELAKU USAHA WEDDING AND EVENT ORGANIZER TERHADAP KONSUMEN (STUDI KASUS DI KOTA SEMARANG) SKRIPSI

Skripsi Diajukan guna memenuhi persyaratan untuk memperoleh gelar sarjana strata 1 dalam Ilmu Hukum. Disusun Oleh :

PEMUTUSAN HUBUNGAN KERJA BAGI PEKERJA TIDAK TETAP DI PERUSAHAAN STASIUN PENGISIAN BAHAN BAKAR UMUM (Studi Kasus Di SPBU Randung Gunting

PELAKSANAAN PERJANJIAN PEMBIAYAAN SEPEDA MOTOR DENGAN JAMINAN FIDUSIA DI PT. FEDERAL INTERNATIONAL FINANCE GROUP (FIF GROUP) SEMARANG SKRIPSI

PENGARUH PENJATUHAN HUKUMAN PIDANA PENJARA DALAM PELAKSANAAN JUAL-BELI TANAH

PERLINDUNGAN HAK ASASI TERSANGKA DALAM PEMERIKSAAN PENDAHULUAN (Studi Kasus Polwiltabes Semarang)

PELAKSANAAN PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP HAK CIPTA DI BIDANG PROGRAM KOMPUTER DITINJAU DARI UNDANG UNDANG NOMOR 19 TAHUN 2002 TENTANG HAK CIPTA

PERLINDUNGAN HUKUM BAGI ANAK SEBAGAI KORBAN EKSPLOITASI YANG DIPEKERJAKAN SEBAGAI PENGAMEN STUDI. KASUS di KOTA SEMARANG SKRIPSI

PERAN KEPOLISIAN DALAM MENANGANI KASUS KORBAN KEJAHATAN KESUSILAAN TERHADAP ANAK DI KOTA SEMARANG. (STUDI KASUS DI POLRESTABES SEMARANG) SKRIPSI

( Studi Kasus Perkara Pidana No.13/PID.B/2006/PN.SMG )

PERANAN KEPOLISIAN DALAM MEMBERANTAS PERJUDIAN DI WILAYAH KOTA SEMARANG (Studi Kasus di Polrestabes Semarang) SKRIPSI

IMPLEMENTASI TANGGUNG JAWAB ADVOKAT TERHADAP PELANGGARAN KODE ETIK ADVOKAT DI INDONESIA ( STUDI KASUS DI KANTOR PERADI JAKARTA) SKRIPSI

PENERAPAN SANKSI ADMINISTRATIF OLEH PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA TENGAH DALAM PENANGANAN PERKARA LINGKUNGAN HIDUP DI PROVINSI JAWA TENGAH SKRIPSI

PERANAN BADAN NARKOTIKA NASIONAL PROVINSI JAWA TENGAH DALAM MENANGGULANGI PEREDARAN GELAP NARKOTIKA. ( Studi Kasus di BNNP Jawa Tengah ) SKRIPSI

PENERAPAN ASAS DIVERSI DALAM PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP PELAJAR SMK YANG MELAKUKAN PEMERASAN

SKRIPSI. Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Menyelesaikan Program Strata I Pada Fakultas Hukum Universitas Katolik Soegijapranata

SKRIPSI Diajukan Guna memenuhi salah satu syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Strata 1 Dalam Ilmu Hukum. Disusun Oleh :

PENEGAKAN HUKUM TERHADAP PELANGGARAN LALU LINTAS YANG DILAKUKAN OLEH ANAK (STUDI KASUS DI POLRESTABES SEMARANG) SKRIPSI

SKRIPSI. Diajukan kepada Fakultas Hukum. Guna memenuhi syarat untuk. Memperoleh gelar sarjana Strata 1. Dalam Ilmu Hukum.

PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP HAK PATEN DI INDONESIA DITINJAU DARI UNDANG-UNDANG NO 14 TAHUN 2001 TENTANG PATEN

PRAKTIK PENEGAKAN HUKUM TERHADAP PENGENDARA SEPEDA MOTOR YANG TIDAK MENGGUNAKAN HELM STANDAR (STUDI KASUS DI SAT LANTAS POLRESTABES SEMARANG) SKRIPSI

PENGELOLAAN BENDA SITAAN DAN BARANG RAMPASAN NEGARA DI KEPOLISIAN, KEJAKSAAN DAN RUPBASAN (STUDI KASUS DI WILAYAH HUKUM SEMARANG) SKRIPSI

PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP HAK-HAK REPRODUKSI PEKERJA/ BURUH PEREMPUAN. (Studi Kasus PT. Ungaran Indah Busana) SKRIPSI

Pelaksanaan Perjanjian Franchise Pada Rocket Chicken. Sampangan Ditinjau Dari Peraturan Pemerintah Nomor 42. Tahun 2007 Tentang Waralaba

PRAKTEK PENGGELAPAN ASAL USUL ANAK, STUDI KASUS DI KOTA SEMARANG SKRIPSI. Disusun Oleh : Bernadus Gunawan R. NIM : Fakultas : Hukum

PENEGAKAN HUKUM HAK CIPTA TERHADAP CD DAN DVD BAJAKAN DI KOTA SEMARANG

PENEGAKAN HUKUM PIDANA DALAM KASUS ILLEGAL LOGING BERDASARKAN UNDANG-UNDANG NOMOR 41 TAHUN 1999 TENTANG KEHUTANAN

SKRIPSI. Diajukan kepada Fakultas Hukum Guna memenuhi salah satu syarat untuk Memperoleh gelar sarjana Strata I Dalam Ilmu Hukum.

SKRIPSI. Diajukan guna memenuhi salah satu syarat. memperoleh gelar Sarjana Strata I Ilmu Hukum. Disusun Oleh: : Suci Ratna Sari NIM :

SKRIPSI Diajukan sebagai untuk salah satu syarat untuk menyelesaikan Program Strata (S1) pada Fakultas Hukum Universitas Katolik Soegijapranata

TINJAUAN YURIDIS TENTANG PEMIDANAAN TERHADAP PELAKU TINDAK PIDANA PEMERKOSAAN ANAK DIFABEL DAN NONDIFABEL (STUDI KASUS DI PENGADILAN NEGERI SEMARANG)

SKRIPSI. Diajukan guna memenuhi salah satu syarat untuk memperoleh gelar sarjana strata 1 dalam Ilmu Hukum. Disusun oleh: Tery Valeriana Ansela

PERANAN ADVOKASI LRC-KJHAM TERHADAP ISTRI YANG MENJADI KORBAN KEKERASAN DALAM RUMAH TANGGA DI KOTA SEMARANG ( STUDI KASUS DI LRC-KJHAM ).

PENERAPAN SANKSI PIDANA TERHADAP ANGGOTA TENTARA NASIONAL INDONESIA (TNI) YANG MELAKUKAN TINDAK PIDANA DESERSI DI PENGADILAN MILITER II-10 SEMARANG

SKRIPSI Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat untuk Menyelesaikan Program Strata I (S1) pada Fakultas Hukum dan Komunikasi

ANALISA YURIDIS HAK ADVOKAT ATAS PERLINDUNGAN KERAHASIAAN BERKAS DAN DOKUMEN MILIK KLIENNYA TERHADAP KEWENANGAN PENYIDIK UNTUK MELAKUKAN PENYITAAN.

PELAKSANAAN PENGAKUAN DAN PENGESAHAN ANAK LUAR KAWIN (STUDI KASUS DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL KOTA SEMARANG) SKRIPSI

TUGAS DAN TANGGUNGJAWAB KANTOR PERTANAHAN TERHADAP PENTINGNYA PENDAFTARAN TANAH UNTUK MENCEGAH TIMBULNYA MASALAH SERTIFIKAT GANDA DI SEMARANG SKRIPSI

TATA CARA EKSEKUSI PUTUSAN ARBITRASE NASIONAL (STUDI KASUS PUTUSAN ARBITRASE BANI) SKRIPSI

ANALISIS PERTIMBANGAN HAKIM DALAM PENJATUHAN PUTUSAN TERHADAP TINDAK PIDANA PERDAGANGAN ORANG (STUDI KASUS TERHADAP PUTUSAN NOMOR

PELAKSANAAN FUNGSI SOSIAL RUMAH SAKIT BERDASARKAN UNDANG-UNDANG NOMOR 44 TAHUN 2009 TENTANG RUMAH SAKIT

SKRIPSI. Diajukan guna memenuhi syarat untuk Memperoleh gelar Strata I (S1) Dalam Ilmu Hukum

FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA SEMARANG

PELAKSANAAN TANGGUNG JAWAB PELAKU USAHA TERHADAP PRODUK SUSU KEDELAI PRODUKSI HOME INDUSTRY YANG TIDAK MENDAPATKAN IZIN DARI BPOM SKRIPSI

SKRIPSI. Diajukan sebagai salah satu syarat. untuk memperoleh gelar Sarjana Strata ( S1 ) pada. Fakultas Hukum Universitas Katolik Soegijapranata

PENGARUH EKONOMI RUMAH TANGGA TERHADAP KEKERASAN DALAM RUMAH TANGGA PADA PEREMPUAN KORBAN KDRT. (Studi kasus di SPEK-HAM Surakarta ) SKRIPSI

SKRIPSI. Diajukan Guna Memenuhi Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar. Sarjana Strata I Ilmu Hukum. Disusun oleh : BANGKIT MAHANANTIO

PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP KONSUMEN ATAS PENGGUNAAN BAHAN-KIMIA BERBAHAYA DALAM MAKANAN YANG BEREDAR DI MASYARAKAT PENULISAN HUKUM

EFEKTIVITAS PENYELESAIAN SENGKETA MELALUI ARBITRASE (STUDI KASUS DI BADAN ARBITRASE NASIONAL INDONESIA) SKRIPSI

PEMENUHAN HAK ANAK ATAS PEMELIHARAAN DI PANTI ASUHAN YATAAMA AL FIRDAUSI DITINJAU DARI UNDANG-UNDANG NOMOR 23 TAHUN 2002 TENTANG PERLINDUNGAN ANAK

IMPLEMENTASI PERLINDUNGAN HUKUM BAGI PENCIPTA LAGU TERHADAP LAGU YANG DIKOMERSIALKAN PADA PERUSAHAAN JASA KARAOKE DI KOTA SEMARANG SKRIPSI

UPAYA PENCEGAHAN DAN PENYELESAIAN BULLYING/PERUNDUNGAN TATA TERTIB DI SMP (SEKOLAH MENENGAH NEGERI PERTAMA) NEGERI 11 SEMARANG SKRIPSI

Disusun oleh: JOHAN SETIAWAN FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA SEMARANG

Transkripsi:

PEMBINAAN ANAK DIDIK PEMASYARAKATAN OLEH LEMBAGA PEMASYARAKATAN KLAS I KEDUNG PANE SEMARANG SKRIPSI Diajukan kepada Fakultas Hukum guna memenuhi salah satu syarat untuk memperoleh gelar sarjana Strata I dalam Ilmu Hukum Disusun Oleh : Nama : ARIS HARIYANTO, S.T. NIM : 08.20.0061 FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA SEMARANG 2012 i

HALAMAN PERSETUJUAN PEMBINAAN ANAK DIDIK PEMASYARAKATAN OLEH LEMBAGA PEMASYARAKATAN KLAS I KEDUNG PANE SEMARANG SKRIPSI Diajukan sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan Program sarjana (S-1) pada Fakultas Hukum Universitas Katolik Soegijapranata Disusun Oleh : Aris Hariyanto S.T. 08.20.0061 Semarang, 17 Juli 2012 Disetujui Oleh : Dosen Pembimbing Skripsi (Petrus Soerjowinoto, S.H.,M.Hum.) FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA SEMARANG 2012 ii

LEMBAR PENGESAHAN Skripsi disusun oleh : Nama : Aris Hariyanto, S.T. NIM : 08.20.0061 Telah dipertahankan di depan Dewan Penguji Pada tanggal : Susunan Dewan Penguji : 1.... (...) 2.... (...) 3.... (...) Skripsi ini telah diterima sebagai salah satu persyaratan Untuk memperoleh gelar Sarjana Strata 1 Ilmu Hukum Pada tanggal :... Resti Nurhayati, S.H., M.Hum. Dekan Fakultas Hukum Universitas Katolik Soegijapranata iii

ABSTRAK Anak merupakan generasi penerus bangsa oleh karena itu anak harus diberikan kasih sayang agar anak tumbuh dan berkembang dengan baik. Seorang anak yang tidak mendapat kasih sayang, ia akan cenderung menjadi anak yang nakal dan akibatnya dapat, melakukan perbuatan yang menyimpang yang melanggar Undang-undang. Anak yang demikian harus menjalani proses pidana yang berujung pada suatu pembinaan yang terjadi di lembaga pemasyarakatan. Salah satu bentuk pembinaan yang ada di lembaga pemasyarakatan adalah pembinaan yang bersumber pada individu anak dan pemenuhan hak-hak anak didik pemasyarakatan. Pembinaan itu disebut dengan pembinaan anak secara perorangan (individual). Penelitian ini dilatarbelakangi oleh suatu masalah yaitu pertama; bagaimana mekanisme pembinaan anak didik pemasyarakatan di Lembaga Pemasyarakatan Klas I Kedung Pane Semarang, kedua; bagaimana pelaksanaan pemenuhan hak-hak anak didik pemasyarakatan di Lembaga Pemasyarakatan Klas I Kedung Pane Semarang, ketiga; apa sajakah kendala yang dihadapi dalam proses pembinaan anak didik pemasyarakatan di Lembaga Pemasyarakatan Klas I Kedung Pane Semarang. Metode penelitian yang digunakan adalah metode (1) Metode pendekatan kualitatif, (2) Spesifikasi penelitian deskripsi analitis, (3) Adapun yang menjadi lokasi penelitian adalah lembaga pemsayarakatan Klas 1 Kedung Pane Semarang. Analisis terhadap hasil penelitian ini mengungkapan bahwa pembinaan anak didik pemasyarakatan di Lembaga Pemasyarakatan Klas I Kedung Pane Semarang dilakukan dengan cara pertama, tahap awal (maximum security), tahap lanjutan (medium security) dan tahap akhir (minimum security). Adapun bentuk pembinaan individual adalah kegiatan pembinaan keagamaan dan konseling. Pembinaan anak seharusnya diberikan secara individual, kenyataannya diberikan secara berkelompok dengan orang dewasa sehingga tujuan dari pembinaan secara individu, yaitu untuk kesejahteraan anak tidak tercapai. Pembinaan secara individual harus melibatkan pihak-pihak yang ada di sekitarnya, yaitu pelaku, keluarga, masyarakat, dan tidak menutup kemungkinan juga korban. Sehingga pembinaan anak dapat dilakukan secara lebih menusiawi. Pelaksanaan individual juga tidak terlepas dari kendala yang ada baik itu struktur, substansi, dan kultur, fasilitas gedung dan tenaga pengajar yang sangat terbatas, sehingga pembinaan dan pemenuhan hak-hak kesejahteraan anak dalam pembinaannya tidak maksimal. Dengan demikian, anak didik di Lembaga Pemasyarakatan Klas I Kedung Pane Semarang telah mendapat pembinaan dan pemenuhan hak-haknya meskipun terdapat kendala-kendala, namun dapat diatasi dengan berbagai solusi yang dihadirkan oleh para petugas di Lembaga Pemasyarakatan Klas I Kedung Pane Semarang. Kata Kunci : Pelaksanaan Pembinaan, Pemenuhan Hak, Kendala-kendala dalam Pelaksanaan iv

MOTTO DAN PERSEMBAHAN Kegagalan dan kesalahan adalah guru yang baik untuk menapak keberhasilan dalam meraih kesuksesan Penulisan hukum ini ku persembahkan untuk: 1. Tuhan Yang Maha Esa 2. Keluargaku tercinta Ayah dan Ibu yang selalu mendo akan dan memberi dukungan 3. Teman-teman yang selalu ada dalam suka dan duka v

KATA PENGANTAR Puji dan syukur kami panjatkan kepada Tuhan Yesus Kristus kerena hanya atas berkat dan tuntunanya, dapat menyelesaikan skripsi ini yang berjudul : PEMBINAAN ANAK DIDIK PEMASYARAKATAN OLEH LEMBAGA PEMASYARAKATAN KLAS I KEDUNG PANE SEMARANG. Skripsi ini diajukan untuk melengkapi tugas-tugas dan memenuhi syarat guna menyelesaikan Program Studi Sarjana Strata 1 Ilmu Hukum pada Fakultas Hukum Universitas Katolik Soegijpranata Semarang. Adapun tujuan penelitian dalam peyusunan skripsi ini adalah untuk mengetahui pelaksanaan pembinaan anak didik pemasyarakatan di lembaga pemasyarakatan Klas I Kedung Pane Semarang, serta mengetahui hambatanhambatannya dalam pemenuhan hak pendidikan dan pengajaran terhadap anak didik pemasyarakatan di lembaga pemasyarakatan Klas I Kedung Pane Semarang. Penyusunan skripsi ini tidak dapat terselesaikan tanpa bantuan dan dukungan dari berbagai pihak. Untuk itu penulis ingin mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada : 1. Yth. Bapak Prof. Dr. Ir. Yohanes Budi Widianarko, M.Sc, selaku Rektor Universitas Katolik Soegijpranata Semarang. 2. Yth. Ibu B. Resti Nurhayati, S.H, M.Hum., selaku Dekan Fakultas Hukum Universitas Katolik Soegijapranata Semarang. vi

3. Yth. Bapak V. Hadiyono, S.H., M.Hum selaku Dosen Wali. 4. Yth. Petrus Soerjowinoto, S.H, M.Hum selaku Dosen Pembimbing skripsi yang telah memberikan bimbingan dan dukungan yang sangat berarti selama proses penyusunan skripsi ini. 5. Yth. Bapak dan Ibu dosen serta staff pengajar Fakultas Hukum, terimakasih atas ilmu dan bantuannya selama ini. 6. Yth. Kepala Lembaga Pemasyarakatan Klas I Kedung Pane Semarang Syamsul Anwar,Bc.IP. S,sos dan staff, terimaksih atas bantuannya selama penilitian dan sudah memberikan masukan dan saran bagi penulis. 7. Ibu yang telah melahirkan, membesarkanku dan sudah memberi support secara langsung maupun tidak langsung, moriil dan materiil, atas segala doa, cinta dan kasih sayang kepada penulis. 8. Semua saudara-saudara ku yang telah menghibur dan memberikan semangat 9. Saudara William Assa Wathun, S.H., Saudara Harun Magal dan teman-teman angkatan 2008 yang telah memberikan dukungan doa dan bantuan konsultasi selama proses penyusunan skripsi. 10. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu-persatu yang telah membantu penyelesaian skripsi ini. Penulis menyadari bahwa penulisan skripsi ini masih terdapat kekurangankekurangan, sehubungan dengan hal tersebut saran dan kritik yang bersifat membangun sangat penulis harapkan demi penyempurnaan skripsi ini. vii

Akhirnya penulis berharap semoga skripsi ini dapat berguna bagi para pembaca pada umumnya dan bermanfaat bagi akademik pada khususnya. Semarang, 17 Juli 2012 Penulis Aris Hariyanto, ST viii

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... HALAMAN PENGESAHAN... PENGESAHAN... ABSTRAK... MOTTO DAN PERSEMBAHAN... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... i ii iii iv v vi ix BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Rumusan Masalah... 6 C. Tujuan penelitian... 6 D. Manfaat Penelitian... 7 E. Metode Penelitian... 8 1. Metode Pendekatan... 9 2. Spesifikasi Penelitian... 9 3. Objek Penelitian... 9 4. Teknik Pengumpulan Data... 10 5. Teknik Pengolahan dan Penyajian Data... 13 6. Teknik Analisa Data... 13 F. Sistematika penulisan... 14 ix

BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Tujuan Umum Pembinaan Anak Didik Pemasyaratkatan... 16 1. Tujuan Pembinaan... 16 2. Pengertian Pembinaan... 18 3. Asas-asas Pembinaan Anak Didik Pemasyarakatan... 19 4. Prinsip-Prinsip Pembinaan Anak Didik Pemasyarakatan... 22 5. Dasar Hukum Pembinaan Narapidana Melalui Sistem Pemasyarakatan.... 24 B. Anak Didik Pemasyarakatan.... 26 1. Pengertian Anak... 26 2. Pengertian Anak Didik Pemasyarakatan... 28 3. Hak Dan kewajiban Anak Didik Pemasyarakatan... 33 a. Anak Pidana... 35 b. Anak Negara... 36 c. Anak Sipil... 37 C. Lembaga Pemasyarakatan... 40 D. Kendala-Kendala Pembinaan Anak Didik Pemasyarakatan... 41 BAB III HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Mekanisme Pembinaan Anak Didik Pemasyarakatan Oleh Lembaga Pemasyarakatan Klas I Kedung Pane Semarang... 44 1. Gambaran Umum Lembaga Pemasyarakatan Klas I Kedung Pane Semarang...... 44 x

a. Kondisi Lembaga Permasyarakatan Klas I Kedung Pane Semarang... 45 b. Struktur Organisasi Lembaga Pemasyarakatan Klas I Kedung Pane Semarang... 46 2. Mekanisme Pembinaan Anak Didik Pemasyarakatan Di Lembaga Pemasyarakatan Klas I Kedung Pane Semarang... 48 a. Tahap Awal (Maximum Security)... 48 b. Tahap Lanjutan (Medium Security)... 49 c. Tahap Akhir (Minimum Security)... 51 d. Tahap Integrasi... 52 e. Pembinaan Anak Didik Pemasyarakatan... 56 B. Pelaksanaan Pemenuhan Hak Dan Kewajiban Anak Didik Lembaga Pemasyarakatan Klas I Kedung Pane Semarang... 68 1. Pemenuhan Hak Melakukan Ibadah Sesuai dengan Agama atau Kepercayaan... 70 2. Pemenuhan Hak Mendapat Perawatan, Baik Perawaran Rohani Maupun Jasmani... 77 3. Pemenuhan Hak Mendapat Pendidikan dan Pengajaran... 80 4. Pemenuhan Hak Menyampaikan Keluhan... 87 5. Pemenuhan Hak Mendapatkan Bahan Bacaan dan Mengikuti Siaran Media Massa Lainya yang Tidak Dilarang... 89 6. Pemenuhan Hak Mendapatkan Upah atau Premi Atas Pekerjaan yang Dilakukan... 90 xi

7. Pemenuhan Hak Menerima Kunjungan Keluarga Penasehat Hukum atau Orang Tertentu Lainya... 91 8. Pemenuhan Hak Mendapatkan Pengurangan Masa Pidana (Remisi)... 92 9. Pemenuhan Hak Mendapatkan Kesempatan Berasimilasi Termasuk Cuti Mengunjungi Keluarga... 94 10. Pemenuhan Hak Mendapatkan Pembebasan Bersyarat... 96 11. Pemenuhan Hak Mendapatkan Cuti Menjelang Bebas... 98 C. Kendala-Kendala Yang Dihadapi Dalam Pembinaan Anak Didik Pemasyarakatan di Lembaga Pemasyarakatan Klas I Kedung Pane Semarang dan Solusinya... 99 1. Kendala Internal... 99 2. Kendala Eksternal... 100 3. Solusi... 101 BAB IV PENUTUP A. Kesimpulan... 103 B. Saran... 105 DAFTAR PUSTAKA... 107 LAMPIRAN xii