VALIDASI METODE PENENTUAN KADAR ASAM 2-(4- KLOROMETILBENZOILOKSI)BENZOAT DALAM PLASMA DARAH TIKUS DENGAN MENGGUNAKAN KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI

dokumen-dokumen yang mirip
PENGEMBANGAN METODE PENENTUAN KADAR VALSARTAN DALAM PLASMA DARAH MANUSIA SECARA IN VITRO MENGGUNAKAN KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI

PENGEMBANGAN METODE PENETAPAN KADAR GLIBENKLAMID DALAM PLASMA DARAH MANUSIA SECARA IN VITRO MENGGUNAKAN KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI

VALIDASI METODE IDENTIFIKASI DAN PENETAPAN KADAR SILDENAFIL SITRAT DALAM SEDIAAN PERMEN KARET CINTA SECARA KLT-DENSITOMETRI YULIANI SO

PRASILIA NOERICA

FAKULTAS FARMASI UNIKA WIDYA MANDALA SURABAYA

PENENTUAN NILAI PKA DARI SENYAWA ASAM 4-(KLOROMETIL)BENZOIL SALISILAT

APRIALIA RIESIANE HARIYANTO

IWANA PUTRI OKTAVIA

PENENTUAN NILAI PKA DARI SENYAWA ASAM 3-KLOROBENZOIL SALISILAT

VALIDASI METODE PENETAPAN KADAR RESORSINOL DALAM SEDIAAN KRIM WAJAH SECARA KLT-DENSITOMETRI

PENENTUAN NILAI pka DARI SENYAWA ASAM O (4-METOKSIBENZOIL) SALISILAT

VALIDASI METODE IDENTIFIKASI DAN PENETAPAN KADAR TADALAFIL DALAM SEDIAAN PERMEN KARET CINTA SECARA KLT-DENSITOMETRI

VALIDASI METODE IDENTIFIKASI DAN PENETAPAN KADAR TADALAFIL DALAM PERMEN KARET CINTA DENGAN METODE KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI

VALIDASI METODE IDENTIFIKASI DAN PENETAPAN KADAR SIBUTRAMIN HCl DALAM KAPSUL HERBAL PELANGSING SECARA KLT-DENSITOMETRI ANGELINA FAUSTINE

ADLN - Perpustakaan Universitas Airlangga SKRIPSI

VINI SIANE TANAEM

PENENTUAN NILAI PKA DARI SENYAWA ASAM 4-(TRIFLUOROMETOKSI)BENZOIL SALISILAT

VALIDASI METODE ANALISIS UNTUK PENETAPAN KADAR METFORMIN HCl DALAM TABLET FLOATING SECARA KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI (KCKT)

VALIDASI METODE ANALISIS TABLET LOSARTAN MERK B YANG DITAMBAH PLASMA MANUSIA DENGAN KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI FASE TERBALIK

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. 1. Pembuatan larutan induk standar fenobarbital dan diazepam

KARYA TULIS ILMIAH. Disusun oleh CHANDRA SAPUTRA PROGRAM STUDI FARMASI FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN

STUDI FITOKIMIA DAN POTENSI ANTIOKSIDAN EKSTRAK DAN FRAKSI KAYU MANIS (CINNAMOMUM SP.) DENGAN METODE PERKOLASI YOANITA EUSTAKIA NAWU

VALIDASI METODE PENETAPAN KADAR KLORAMFENIKOL MENGGUNAKAN KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI DAN APLIKASINYA DALAM SEDIAAN TETES MATA SKRIPSI

PHARMACY, Vol.06 No. 02 Agustus 2009 ISSN Febriyanti Diah Puspita Sari*, Pri Iswati Utami*

VALIDASI METODE PENETAPAN KADAR NISTATIN MENGGUNAKAN KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI DAN APLIKASINYA DALAM SEDIAAN SALEP SKRIPSI

FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDALA SURABAYA

PENGARUH PERENDAMAN TERHADAP KADAR AKRILAMIDA DALAM KENTANG GORENG SECARA KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI SKRIPSI OLEH: ZULHAMIDAH NIM

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

PERBANDINGAN SINTESIS N -BENZILIDEN-2- METOKSIBENZOHIDRAZIDA DAN N -(4-METILBENZILIDEN)-2- METOKSIBENZOHIDRAZIDA DARI ASAM SALISILAT

FRAKSINASI DAN IDENTIFIKASI SENYAWA ANTIOKSIDAN PADA EKSTRAK ETANOL DAUN SIRSAK (Annona muricata L.) SECARA KROMATOGRAFI KOLOM

PENETAPAN KADAR PARASETAMOL, KAFEIN DAN ASETOSAL DALAM SEDIAAN ORAL SECARA SIMULTAN DENGAN METODE KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI (KCKT)

PENETAPAN KADAR CEFADROXIL DALAM SEDIAAN KAPSUL DENGAN NAMA DAGANG DAN GENERIK SECARA KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. a. Pemilihan komposisi fase gerak untuk analisis levofloksasin secara KCKT

PENENTUAN AKTIVITAS ANALGESIK SENYAWA O-(3- KLOROBENZOIL) PARASETAMOL TERHADAP MENCIT (MUS MUSCULUS) DENGAN METODE PANAS (HOT PLATE)

Analisis Fenobarbital..., Tyas Setyaningsih, FMIPA UI, 2008

PERBANDINGAN KADAR ANDROGRAFOLIDA DALAM EKSTRAK ETANOL, FRAKSI ETIL ASETAT DAN FRAKSI AIR ANDROGRAPHIS PANICULATA NEES SECARA KLT-DENSITOMETRI

PEMERIKSAAN RESIDU KLORAMFENIKOL DALAM TELUR AYAM SECARA KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI SKRIPSI

IDENTIFIKASI SILDENAFIL SITRAT DALAM KOPI GRENG DAN MINUMAN HERBAL PENAMBAH STAMINA DENGAN METODE KROMATOGRAFI LAPIS TIPIS

SIMULTANEOUS DETERMINATION OF PARACETAMOL AND IBUPROFENE MIXTURES BY HIGH PERFORMANCE LIQUID CHROMATOGRAPHY

PEMERIKSAAN KADAR PIRAZINAMIDA DALAM PLASMA DARAH PASIEN TB MENGGUNAKAN KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI SKRIPSI OLEH: KHAIRUSSAADAH NIM

PENETAPAN KADAR CAMPURAN PARASETAMOL DAN IBUPROFEN PADA SEDIAAN TABLET SECARA SPEKTROFOTOMETRI DERIVATIF DENGAN ZERO CROSSING SKRIPSI

APLIKASI EFFERVESCENCE-LIQUID PHASE MICROEXTRACTION UNTUK ANALISIS SENYAWA PESTISIDA KLORPIRIFOS DALAM MENTIMUN MENGGUNAKAN HPLC UV-VIS SKRIPSI

UJI TOKSISITAS SENYAWA ASAM O-(3,5-DIKLOROBENZOIL)SALISILAT DAN ASAM O-(4-TRIFLUOROMETOKSIBENZOIL)SALISILAT MENGGUNAKAN LARVA AEDES AEGYPTI LINN.

FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS WAHID HASYIM SEMARANG

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. 4.1 Spektrum Derivatif Metil Paraben dan Propil Paraben

PENETAPAN KADAR BENSORSAK DALAM OKKY JELLY DRINK SECARA KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI (KCKT) KARYA ILMIAH NOVA LESTARI HARAHAP

PENGARUH TWEEN 80 SEBAGAI SURFAKTAN TERHADAP EFEKTIVITAS DAYA ANTIBAKTERI MINYAK CENGKEH DALAM SEDIAAN OBAT KUMUR

VALIDASI METODE ANALISIS PENENTUAN KADAR HIDROKINON DALAM SAMPEL KRIM PEMUTIH WAJAH MELALUI KLT-DENSITOMETRI

VALIDASI METODE ANALISIS METOPROLOL DALAM URIN SECARA KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI (KCKT)

TEKNIK DISPERSI SOLIDA UNTUK MENINGKATKAN KELARUTAN IBUPROFEN DALAM BENTUK TABLET DENGAN MENGGUNAKAN AVICEL PH102 SEBAGAI PENGISI

ANALISIS PROFENOFOS DALAM KUBIS MENGGUNAKAN METODE EFFERVESCENCE-LPME DENGAN INSTRUMEN HPLC UV-Vis SKRIPSI

UJI TOKSISITAS SENYAWA ASAM O-(3-KLOROMETILBENZOIL)SALISILAT DAN ASAM O-(4-KLOROMETILBENZOIL)SALISILAT MENGGUNAKAN LARVA AEDES AEGYPTI Linn.

UJI TOKSISITAS SENYAWA ASAM O-(4-METOKSIBENZOIL)SALISILAT DAN ASAM O-(3-KLOROBENZOIL)SALISILAT MENGGUNAKAN LARVA AEDES AEGYPTI Linn.

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Merck, kemudian larutan DHA (oil) yang termetilasi dengan kadar akhir

OPTIMASI FORMULA TABLET ASAM MEFENAMAT MENGGUNAKAN METODE FACTORIAL DESIGN

OLEH : WINA HALIM NIM

ANALISIS OKSIPURINOL DALAM URIN SECARA SPEKTROFOTOMETRI SINAR TAMPAK DENGAN MENGGUNAKAN PEREAKSI 2,3-DIKLORO-5,6-DISIANO-1,4-BENZOQUINON (DDQ) SKRIPSI

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN

UJI TOKSISITAS AKUT SENYAWA ASAM 2-(4-(KLOROMETIL)BENZOILOKSI)BENZOAT PADA TIKUS WISTAR JANTAN

FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDALA SURABAYA

PENETAPAN KADAR CAMPURAN PARASETAMOL, PROPIFENAZON DAN KAFEIN DARI SEDIAAN TABLET DENGAN METODE KROMATOGRAFI LAPIS TIPIS (KLT) DENSITOMETRI

EFEK BAKTERISID DARI BERBAGAI KONSENTRASI MINYAK CENGKEH DALAM SEDIAAN OBAT KUMUR DENGAN TWEEN 80 SEBAGAI SURFAKTAN TERHADAP STREPTOCOCCUS MUTANS

SILFIANA NISA PERMATASARI FAKULTAS FARMASI UNIKA WIDYA MANDALASURABAYA

FORMULASI TABLET LIKUISOLID IBUPROFEN MENGGUNAKAN PROPILEN GLIKOL SEBAGAI PELARUT NON VOLATILE DAN PVP K-30 SEBAGAI POLIMER

PROGRAM STUDI SARJANA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014

PENGARUH PENAMBAHAN GUGUS ORTO-HIDROKSI PADA SINTESIS TURUNAN N -ARIL-BENZOHIDRAZIDA DARI ASAM SALISILAT

OPTIMASI PERBANDINGAN MOL PEREAKSI PADA SINTESIS 4-ALIL-6-DIETILAMINOMETIL-2- METOKSIFENOL IKANG SANJAYA

PROGRAM EKSTENSI SARJANA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2016

PERBANDINGAN KINETIKA REAKSI PERURAIAN ASAM O-(4-KLOROBENZOIL)SALISILAT DENGAN ASAM O-ASETILSALISILAT DENGAN METODE KOLORIMETRI

ADLN-PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA PENGEMBANGAN METODE ANALISIS HISTAMIN DENGAN PEREAKSI KOBALT(II) DAN ALIZARIN S SECARA SPEKTROFOTOMETRI UV-VIS

PENENTUAN AKTIVITAS ANTIINFLAMASI DAN ANTIPIRETIK SENYAWA ASAM O-(4-KLOROBENZOIL) SALISILAT PADA TIKUS PUTIH JANTAN GALUR WISTAR

STUDI FITOKIMIA DAN POTENSI ANTIOKSIDAN EKSTRAK DAN FRAKSI KAYU MANIS (CINNAMOMUM SP.) DENGAN METODE SOXHLETASI

FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

NOVIANA SYLVIA CHRISTY FAKULTAS FARMASI UNIKA WIDYA MANDALA SURABAYA

ADLN-PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA

PENETAPAN HARGA pka DERIVAT ASAM ARIL ASETAT (Diklofenak, Ibuprofen dan Ketoprofen) SECARA SPEKTROFOTOMETRI UV SKRIPSI

HILARY STEFANIA TULASI

BAB III METODE PENELITIAN

ADLN - PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA RINGKASAN

REAKSI SIKLISASI ANTARA BENZOILTIOUREA DENGAN ASAM MALONAT HANDOYO MULIAWAN SUNYOTO FAKULTAS FARMASI UNIKA WIDYA MANDALA SURABAYA

BAB III ALAT, BAHAN, DAN CARA KERJA. Alat kromatografi kinerja tinggi (Shimadzu, LC-10AD VP) yang

PENGARUH EUDRAGIT RL-100 DAN PROPILEN GLIKOL TERHADAP TRANSPORT TRANSDERMAL PROPRANOLOL HCL DALAM MATRIKS SEDIAAN PATCH DENGAN METODE DESAIN FAKTORIAL

STUDI DEGRADASI SEDIAAN INFUS CIPROFLOKSASIN MENGGUNAKAN HIGH PERFORMANCE LIQUID CHROMATOGRAPHY

BEBY YUNITA

PENELITIAN OLEH: FRANSISCO TANDIK FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDALA SURABAYA

SINTESIS O-(4-NITROBENZOIL)PIROKSIKAM DAN UJI AKTIVITAS ANALGESIK TERHADAP MENCIT (MUS MUSCULUS)

LAPORAN PRAKTEK KERJA PROFESI APOTEKER DI APOTEK PANDUGO JL. YKP PANDUGO II (PII B-2) SURABAYA 05 OKTOBER-07 NOVEMBER 2015

PENGARUH KONSENTRASI PVP K 30 DALAM SEDIAAN MASKER WAJAH BENTUK GEL YANG MENGANDUNG EKSTRAK BUAH NAGA MERAH (Hylocereus polyrhizus)

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Linieritas metode analisis kalsium dalam tanah dengan AAS ditentukan

KADAR SIRUP PARASETAMOL YANG BEREDAR DI APOTEK DI KABUPATEN PURBALINGGA DAN SELAMA 7 HARI SIMULASI PEMAKAIAN

PENETAPAN KADAR PIRANTEL PAMOAT DALAM SEDIAAN TABLET SECARA SPEKTROFOTOMETRI ULTRAVIOLET SKRIPSI OLEH : NIKI AGUSTINA NIM

PROGRAM EKSTENSI SARJANA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2015

PENETAPAN KADAR RIFAMPISIN DAN ISONIAZID DALAM SEDIAAN TABLET SECARA MULTIKOMPONEN DENGAN METODE SPEKTROFOTOMETRI ULTRAVIOLET SKRIPSI

PEMERIKSAAN KADAR RIFAMPISIN DALAM PLASMA DARAH PASIEN TB MENGGUNAKAN KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI (KCKT) SKRIPSI OLEH: ANTONI ARDHI NIM

ANALISIS ASAM SITRAT DAN ASAM OKSALAT DALAM BIJI KOPI ROBUSTA (Coffea canephora) MENGGUNAKAN HPLC C-18 FASE TERBALIK SKRIPSI

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan pada Laboratorium Penelitian Fakultas Farmasi

UJI ANTIINFLAMASI ASAM 4 FLUOROBENZOIL SALISILAT PADA TIKUS PUTIH JANTAN

PROGRAM STUDI SARJANA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014

BAB I PENDAHULUAN. Hidrokortison asetat adalah kortikosteroid yang banyak digunakan sebagai

Transkripsi:

VALIDASI METODE PENENTUAN KADAR ASAM 2-(4- KLOROMETILBENZOILOKSI)BENZOAT DALAM PLASMA DARAH TIKUS DENGAN MENGGUNAKAN KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI IVANA GRACITA 2443013070 PROGRAM STUDI S1 FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDALA SURABAYA 2017

LE I!1 BA R Ptri{SET' U JIIAN PUBLIKASI ILARYA ti-m L{ H Demi perkembangatr iiiru pertgetahr"ran. sa-ya menl,etujui -.-1. --:^-,:ll-^---^ :t-...-:-i, --- -- -1^,^.----.- i-.-1-.1 I7-r:l-^: \E^.^)- D^=--=.1--^-- SKiiPsii iiai-ta iiliiiaii )dt-d. ucligali JLiuu,! alruast rrrtsatrut i riitsii.ilail Kadar Asam 2-{.1-klorometiltrenzoiloksi}benzrat dalarn Plxsnra I}arah T'ikus dengan hlenggunakan Krornatografi Cair Kinerja Titggi untuk riiprii;iikasii.,arr a{au eiitampiikan cii internet atar-l ureciia lain yaitu i;igir,ri liht'tr"t: Pemrrstaliaen Tirrrl<a ll'irlua \,{rn,'!aia Sttmhrr,: "'-"'- "J rrnf;tl: l'ereniinr;*n "-r -_'-.'-s-- akademik sebatas sesuai rlengan Undang-Undang Hak Cipta. I\^*:l-:^*,-^-.-^+..;.,a- 'r.,hli1..'.: 1-.^.-!1-.i.L i-i. Utiiiii\i4ii P-iiildlddi, PLiaatujlidrr PuUiii\Aii ildijtd iiiiiidii iiii ad_!d ^...- buat dengan sebenam\a Surabaya, 23MeiZAfl 24$A1307A

Saya menyatakan dengan ss5rrngguhnya bahwa hasil akhir tugas ini adalah benar-benar merupakan hasil karya saya sendiri. Apabila di kemudian hari diketahui bahwa slaipsi ini merupakan hasil plagiarisme, maka saya bersedia menerima sanksi berupa pembatalan kelulusan atau pencabutan gelar yang saya peroleh. Surabay4 23 Mei20l7

ABSTRAK VALIDASI METODE PENENTUAN KADAR ASAM 2-(4- KLOROMETILBENZOILOKSI)BENZOAT DALAM PLASMA DARAH TIKUS DENGAN MENGGUNAKAN KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI Ivana Gracita 2443013070 Senyawa asam 2-(4-klorometilbenzoiloksi)benzoat merupakan turunan dari senyawa asam salisilat. Senyawa turunan baru perlu dilakukan uji farmakokinetika dengan metode yang valid. Telah dilakukan validasi metode kromatografi cair kinerja tinggi untuk penentuan kadar senyawa asam 2-(4-klorometilbenzoiloksi)benzoat dalam plasma darah tikus. Validasi metode dilakukan dengan menggunakan kolom kromatografi fase terbalik, fase gerak metanol : dapar fosfat ph 4 (4:6, v / v ), kecepatan alir 1 ml/menit serta panjang gelombang deteksi 238 nm. Hasil uji linieritas menunjukkan adanya korelasi yang linier dengan koefisien korelasi yang diperoleh adalah 0,9998. Batas deteksi dan batas kuantitasi pada metode ini adalah 0,0233 µg/ml dan 0,0775 µg/ml. Rata-rata persen perolehan kembali ± koefisien variasi adalah 97,59 % ± 0,98%. Kata kunci : Asam 2-(4-klorometilbenzoiloksi)benzoat, plasma darah tikus, kromatografi cair kinerja tinggi, validasi. i

ABSTRACT VALIDATION OF ASSAY FOR THE DETERMINATION OF 2-(4- CHLOROMETHYLBENZOYLOXY)BENZOIC ACID IN RAT S PLASMA USING HIGH PERFORMANCE LIQUID CHROMATOGRAPHY Ivana Gracita 2443013070 2-[4-(Chloromethyl)benzoyloxy]benzoic acid is a derivative of salicylic acid. A new derivative compound needs to pharmacokinetics test with valid method. High performance liquid chromatography method for quantification of 2-(4-chloromethylbenzoyloxy)benzoic acid in rats plasma has been developed and validated. Validation method was done by reversed phase column, mobile phase methanol : buffer phosphate ph 4 (4:6, v / v ), flow rate 1 ml/min and the wavelength detection 238 nm. The result of linearity test showed a linear correlation with correlation coefficient which was 0.9998. Limit of detection and limit of quantitation in this method was 0.0233 µg/ml and 0.0775 µg/ml. The average percent recovery ± coefficient variation was 97.59 % ± 0.98%. Keywords : 2-(4-Chloromethylbenzoyloxy)benzoic acid, rats plasma, high performance liquid chromatography, validation. ii

KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas rahmat dan karunia-nya sehingga skripsi dengan judul Validasi Metode Penentuan Kadar Asam 2-(4-klorometilbenzoiloksi)benzoat dalam Plasma Darah Tikus dengan Menggunakan Kromatografi Cair Kinerja Tinggi dapat terselesaikan dengan baik. Penyusunan skripsi ini dimaksudkan untuk memenuhi persyaratan memperoleh gelar Sarjana Farmasi di Fakultas Farmasi Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya. Keberhasilan penulisan skripsi ini tidak terlepas dari dukungan, bantuan dan doa dari berbagai pihak. Maka pada kesempatan ini, penulis menyampaikan ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada : 1. Ibu Senny Yesery Esar, S.Si., M.Si., Apt. dan Ibu Catherine Caroline, S.Si., M.Si., Apt. selaku dosen pembimbing yang telah meluangkan waktu, tenaga dan dukungan untuk membimbing dan mengarahkan sehingga skripsi ini dapat terselesaikan dengan baik. 2. Ibu Dra. Hj. Emi Sukarti, M.Si., Apt. dan Bapak Drs. Marcellino Rudyanto, Ph.D., Apt. selaku dosen penguji yang telah memberikan kritik dan saran yang sangat berguna untuk pengembangan skripsi ini. 3. LPPM Fakultas Farmasi Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya atas bantuan dana penelitian. 4. Bapak Drs. Kuncoro Foe, Ph.D., G.Dip.,Sc., Apt. selaku Rektor Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya yang telah memberikan sarana dan prasarana selama pendidikan di Fakultas Farmasi Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya. iii

5. Ibu Sumi Wijaya, S.Si., Ph.D., Apt. selaku Dekan Fakultas Farmasi Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya yang telah sarana dan prasarana sehingga skripsi ini dapat terselesaikan dengan baik. 6. Ibu Dra. Idajani Hadinoto, M.S., Apt. sebagai pembimbing akademik yang selalu memberikan nasehat selama pendidikan di Fakultas Farmasi Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya. 7. Mbak Tyas sebagai laboran di Laboratorium Bioanalisis yang telah sabar dan tulus membantu selama proses pengerjaan skripsi. 8. Papa, mama dan ko malvin yang selalu memberikan kasih sayang, dukungan, motivasi serta doa sehingga pendidikan Strata-1 di Fakultas Farmasi Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya ini dapat terselesaikan. 9. Sahabat penulis cia dan debbie yang selalu memberikan dukungan dan motivasi sejak awal studi hingga skripsi ini terselesaikan. 10. Teman seperjuangan Marbel dan Christy yang telah memberikan waktu, doa serta dukungan sehingga skripsi ini dapat terselesaikan dengan baik. 11. Pendamping dan pengurus Jaringan Aktivis Campus Ministry yang selalu memberikan doa dan semangat selama pendidikan di Fakultas Farmasi Universitas Katolik Widya Mandala. Dengan keterbatasan pengalaman, pengetahuan maupun pustaka yang ditinjau, penulis menyadari kekurangan dalam penulisan naskah Skripsi ini. Akhir kata penulis sangat mengharapkan kritik dan saran agar skripsi ini dapat lebih disempurnakan. Surabaya, 23 Mei 2017 Penulis iv

DAFTAR ISI Halaman ABSTRAK... i ABSTRACT... ii KATA PENGANTAR... iii DAFTAR ISI... v DAFTAR TABEL... viii DAFTAR GAMBAR... ix DAFTAR LAMPIRAN... x BAB 1. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian... 1 1.2 Rumusan Masalah... 4 1.3 Tujuan Penelitian... 4 1.4 Hipotesa Penelitian... 5 1.5 Manfaat Penelitian... 5 BAB 2. TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Tinjauan Tentang Asam 2-(4-klorometil benzoiloksi)benzoat... 6 2.2 Tinjauan Tentang Kromatografi... 9 2.2.1 Kromatografi Cair Kinerja Tinggi... 11 2.2.2 Penggolongan Kromatografi Cair Kinerja Tinggi... 12 2.2.3 Fase Gerak Kromatografi Cair Kinerja Tinggi... 13 2.3 Plasma Darah... 14 2.4 Persiapan Sampel... 15 2.4.1 Deproteinasi... 16 v

Halaman 2.5 Tinjauan Tentang Validasi... 17 2.5.1 Selektivitas... 19 2.5.2 Linieritas... 21 2.5.3 Akurasi... 22 2.5.4 Presisi... 23 2.5.5 Batas Deteksi... 24 2.5.6 Batas Kuantifikasi... 25 2.6 Parameter Kromatografi Cair Kinerja Tinggi... 26 2.6.1 Waktu Retensi... 26 2.6.2 Faktor Kapasitas... 27 2.6.3 Harga Plat Teoritis... 27 2.6.4 Tinggi Setara Lempeng Teoritis... 28 2.6.5 Faktor Asimetri... 29 2.6.6 Selektivitas... 29 2.6.7 Resolusi... 30 BAB 3. METODE PENELITIAN 3.1 Jenis Penelitian... 32 3.2 Bahan dan Alat Penelitian... 32 3.2.1 Bahan Penelitian... 32 3.2.2 Alat Penelitian... 32 3.3 Metode Penelitian... 33 3.4 Tahapan Penelitian... 33 3.4.1 Uji Identifikasi Senyawa... 33 3.4.1.1 Uji Organoleptis... 33 3.4.1.2 Uji Titik Leleh... 33 3.4.1.3 Uji Kromatografi Lapis Tipis.. 34 vi

Halaman 3.4.2 Validasi Metode Analisis... 34 3.4.2.1 Pembuatan Larutan Baku Induk 34 3.4.2. Uji Selektivitas... 35 3.4.4 Uji Linieritas... 37 3.4.5 Uji LOD dan LOQ... 38 3.4.6 Uji Akurasi dan Presisi... 38 3.5 Analisis Data... 39 3.5.1 Perhitungan Selektivitas... 39 3.5.2 Perhitungan Linieritas... 39 3.5.3 Perhitungan Batas Deteksi dan Kuantifikasi 40 3.5.4 Perhitungan Akurasi dan Presisi... 40 BAB 4. HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Uji Kemurnian... 41 4.1.1 Uji Organoleptis... 41 4.1.2 Uji Titik Leleh... 41 4.1.3 Uji Kromatografi Lapis Tipis... 42 4.2 Uji Selektivitas... 43 4.3 Uji Linieritas... 48 4.4 Uji Batas Deteksi dan Batas Kuantitasi... 50 4.5 Uji Akurasi dan Presisi... 50 BAB 5. KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulan... 52 5.2 Saran... 52 DAFTAR PUSTAKA... 53 LAMPIRAN... 56 vii

DAFTAR TABEL Tabel Halaman 2.1 Harga Faktor Retardasi (Rf) Asam 2-(4-Klorometilbenzoil oksi)benzoat... 7 2.2 Klasifikasi Teknik Kromatografi... 11 2.3 Elemen Data yang Dibutuhkan untuk Uji Validasi... 19 2.4 Persentase Perolehan Kembali yang Diterima Berdasarkan Konsentrasi Analit... 23 4.1 Hasil pemeriksaan organoleptis senyawa asam 2-(4-kloro metilbenzoiloksi)benzoat... 41 4.2 Hasil uji titik leleh senyawa asam 2-(4-klorometilbenzoil oksi)benzoat... 42 4.3 Hasil uji kromatografi lapis tipis senyawa asam 2-(4- klorometilbenzoiloksi)benzoat, asam salisilat dan 4- klorometilbenzoil klorida... 42 4.4 Hasil uji selektivitas senyawa asam 2-(4-klorometilbenzoil oksi)benzoat... 46 4.5 Hasil uji linieritas asam 2-(4-klorometilbenzoiloksi)benzoat 48 4.6 Hasil uji akurasi dan presisi asam 2-(4-klorometilbenzoil oksi)benzoat... 51 viii

DAFTAR GAMBAR Gambar Halaman 2.1 Plasma Darah yang Telah Dipisahkan dari Darah Melalui Proses Pemusingan... 15 4.1 Pengamatan noda kromatografi lapis tipis senyawa... 43 4.2 Hasil pengamatan spektrum dari Asam 2-(4-klorometil benzoiloksi)benzoat... 45 4.3 Kromatogram hasil pemisahan campuran plasma dengan Asam 2-(4-klorometil-benzoiloksi)benzoat dengan 3 macam fase gerak.... 47 4.4 Kurva linieritas asam 2-(4-klorometilbenzoiloksi)benzoat 49 ix

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran Halaman 1 Contoh Perhitungan Selektivitas... 56 2 Hasil Uji Linieritas... 57 3 Perhitungan Harga F... 58 4 F Tabel... 60 5 Perhitungan LOD dan LOQ... 61 7 Perhitungan Akurasi dan Presisi... 62 8 Tabel R... 64 x