SISTEM INFORMASI BERBASIS WEB PADEPOKAN TRAH SATRIA MATARAM YOGYAKARTA

dokumen-dokumen yang mirip
ANALISIS DAN PERANCANGAN APLIKASI KEUANGAN PADA SMA PANCASILA PURWOREJO. Naskah Publikasi

PERANCANGAN WEBSITE SEBAGAI MEDIA INFORMASI DAN PROMOSI DI SWIFT ENGLISH SCHOOL YOGYAKARTA. Naskah Publikasi

ANALISIS DAN PERANCANGAN WEBSITE PADA SEKOLAH ISLAM SABILAL MUHTADIN BANJARMASIN NASKAH PUBLIKASI

SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN SMP PGRI KASIHAN BANTUL NASKAH PUBLIKASI

ANALISIS DAN PERANCANGAN WEBSITE PADA YAYASAN PENGELOLA SUMBER DAYA (Y-PESUD) PELAIHARI KALIMANTAN SELATAN NASKAH PUBLIKASI

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PEMESANAN PADA KONVEKSI DAN SABLON KAOS MIRROR 22 CILACAP. Naskah Publikasi

ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI NILAI SISWA DI SMP NEGERI 1 KERSANA BREBES. Naskah Publikasi. diajukan oleh Tri Handoko (08.11.

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI ADMINISTRASI KEUANGAN DI SMA NEGERI 1 BANJARHAJO MENGGUNAKAN JAVA. Naskah Publikasi

SISTEM INFORMASI APOTEK FARAH FARMA DI TEMPEL SLEMAN YOGYAKARTA. Naskah Publikasi. diajukan oleh Yulianto

ANALISIS DAN PERANCANGAN WEBSITE E-COMMERCE UNTUK MEDIA PROMOSI DAN PENJUALAN PADA TOKO LIA PIGURA YOGYAKARTA. Naskah Publikasi

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PEMESANAN LAPANGAN FUTSAL BERBASIS WEB PADA NUSANTARA FUTSAL KEBUMEN NASKAH PUBLIKASI

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

PERANCANGAN WEBSITE SEBAGAI MEDIA PROMOSI PADA CV. ARTHA BAJA RINGAN JOGJAKARTA

SISTEM INFORMASI PENJUALAN PADA TOKO AN NISA TURI SLEMAN NASKAH PUBLIKASI. diajukan oleh Susi Susanti

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PENJUALAN PADA TOKO BANGUNAN SINAR BARU DI SUNGAILIAT. Naskah Publikasi

Perancangan Sistem Informasi Berbasis Web Sebagai Media. Informasi dan Promosi pada MM Studio Musik. Banjarnegara.

TRANSFORMASI Jurnal Informasi & Pengembangan Iptek (STMIK BINA PATRIA) PERANCANGAN WEB SEBAGAI MEDIA PROMOSI SD NEGERI BULUREJO KAB.

SISTEM INFORMASI PENJUALAN BERBASIS WEB UNTUK CV. BINTANG FALAH. Naskah Publikasi

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM PENJADWALAN KENDARAAN OPERASIONAL STMIK AMIKOM YOGYAKARTA MENGGUNAKAN SMS GATEWAY

SISTEM INFORMASI PENDATAAN GURU PADA SLB/B KARYA BAKTI WONOSOBO DENGAN MENGGUNAKAN MICROSOFT VISUAL BASIC 6.0 NASKAH PUBLIKASI

ANALISIS DAN IMPLEMENTASI DESAIN WEBSITE SEBAGAI MEDIA PENYAMPAIAN INFORMASI DI BJONG COFFEE NASKAH PUBLIKASI

APLIKASI PENJADWALAN KEGIATAN UKM (UNIT KEGIATAN MAHASISWA) DI STMIK AMIKOM YOGYAKARTA BERBASIS WEBSITE NASKAH PUBLIKASI

PERANCANGAN SITUS WEB SEBAGAI MEDIA INFORMASI DAN PROMOSI PADA CV. PERDANA HELM YOGYAKARTA. Naskah Publikasi

ANALISIS DAN PERANCANGAN MEDIA PROMOSI BERBASIS WEBSITE PADA PT.BALI MEGAH WISATA TOUR & TRAVEL. Naskah Publikasi

SISTEM INFORMASI PEMBELAJARAN BERBASIS WEB PADA SMA MUHAMMADIYAH 1 MAGELANG. Naskah Publikasi. Diajukan oleh : Wahyu Indratno Kurniawan

SISTEM INFORMASI PENJUALAN PADA GRIYA BUSANA MUSLIM JONGPA PRAMBANAN KLATEN NASKAH PUBLIKASI

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN BERBASIS WEB PADA TOKO BANGUNAN JAYA INDAH KULON PROGO NASKAH PUBLIKASI

SISTEM INFORMASI PENJUALAN PADA TOKO ALBA SAKTI MENGGUNAKAN NETBEANS DAN MYSQL. Naskah Publikasi. diajukan oleh Wulan Maysari

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN KERAJINAN KERTAS PADA TOKO RAN PAPERCRAFT DI PURWOREJO. Naskah Publikasi

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PEMASARAN DAN RESERVASI PELAYANAN YUYUN CATERING VIA ONLINE BERBASIS WEB NASKAH PUBLIKASI

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PADA AKADEMIS AMIK ASM LAKSI 31

SISTEM INFORMASI PENJUALAN BARANG CV.ANARKO COLLECTION MENGGUNAKAN SQL SERVER DAN MS.VISUAL BASIC 6.0. Naskah Publikasi

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN PADA TOKO PLASTIK WS YOGYAKARTA. Naskah Publikasi

ABSTRAK. Kata Kunci : Aplikasi Web, Asuhan Keperawatan, Metode Waterfall, Sistem Informasi Manajemen

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI KEUANGAN PADA SMK NEGERI 1 GIRISUBO GUNUNG KIDUL YOGYAKARTA. Naskah Publikasi

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU DI SMA NEGERI 1 BODEH PEMALANG NASKAH PUBLIKASI

KOMPUTERISASI SISTEM INFORMASI PRESENSI GURU DAN KARYAWAN PADA SMP NEGERI 1 PARAKAN TEMANGGUNG DENGAN MENGGUNAKAN BARCODE.

ANALISIS PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI STOK BARANG DIVISI PENJUALAN MORNING COFFE YOGYAKARTA. Skripsi

PEMBUATAN WEBSITE POLSEK KARTASURA SEBAGAI MEDIA INFORMASI NASKAH PUBLIKASI

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM PENERIMAAN SISWA BARU SMA NEGERI/SEDERAJAT BERBASIS WEB DI KOTA AMUNTAI NASKAH PUBLIKASI

SISTEM INFORMASI AKADEMIK BERBASIS WAP DI SMA NEGERI 1 KLEGO BOYOLALI

SISTEM INFORMASI PEGAWAI BERBASIS WEB DENGAN METODE WATERFALL PADA SMA AISYIYAH 1 PALEMBANG

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI SEKOLAH PADA MTSN AL-HIJRAH BONGAS INDRAMAYU-JAWA BARAT. Naskah Publikasi

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi informasi terutama dibidang internet, merupakan faktor

SISTEM INFORMASI PENJUALAN KNALPOT MOTOR BERBASIS WEB DI SPM PRO EXHAUST YOGYAKARTA NASKAH PUBLIKASI. diajukan oleh Moh. Rif an

BAB III ANALISIS SISTEM

PERANCANGAN SISTEM BERBASIS WEB SEBAGAI MEDIA PROMOSI PADA PERUSAHAAN KARTIKA ANTIQUE. Naskah Publikasi

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN PADA SMPN 213 JAKARTA NASKAH PUBLIKASI

MEMBANGUN WEBSITE PADA BAND WICKED SUFFER SEBAGAI MEDIA INFORMASI DAN PROMOSI. Naskah Publikasi

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN PADA KLINIK RUMAH SEHAT YOGYAKARTA NASKAH PUBLIKASI. diajukan oleh Tuti Astriyani

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PRAKTEK LAPANGAN KEPENDIDIKAN BERBASIS WEB PADA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS BUNG HATTA

SISTEM INFORMASI PENERIMAAN SISWA BARU SMAN 1 CANGKRINGAN. Naskah Publikasi

Sistem Informasi Pengolahan Data Pegawai Pada PTUN Yogyakarta

Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Administrasi pada Yotabakti Marine Hotel Training School Yogyakarta

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PEMASARAN ONLINE SEBAGAI STRATEGI PEMASARAN PADA GRIYA BATIK RAISA YOGYAKARTA SKRIPSI

SISTEM INFORMASI PADA U.D. BAJA PRATAMA GODEAN SLEMAN YOGYAKARTA NASKAH PUBLIKASI

MEMBANGUN SISTEM INFORMASI AKADEMIK PADA SDN TENGKI 01 BREBES. Naskah Publikasi

ANALISIS DAN PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN PADA TOKO ONLINE Naskah Publikasi

SISTEM INFORMASI PENJUALAN ONLINE SEPATU PADA TOKO STARS SHOP MEDAN

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN PADA UD BATU ALAM MERAPI KLEREP KEMALANG KLATEN NASKAH PUBLIKASI. diajukan oleh Prasetyo Cahyono

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM PEMASARAN BERBASIS WEB PADA DISTRO DOOTIE YOGYAKARTA. Naskah Publikasi. Diajukan oleh Moses Natalis Kusni

Sistem Informasi Akademik berbasis Client Server pada SMP Negeri 2 Delanggu Klaten Dwi Agung Nugroho Sulistyo, Didik Nugroho, Sri Siswanti

ANALISIS SISTEM INFORMASI PEMBAYARAN SISWA DI SMK BATIK SAKTI 1 KEBUMEN NASKAH PUBLIKASI. diajukan oleh Kartika Kusumaningrum

ANALISIS DAN PERANCANGAN WEBSITE SEBAGAI MEDIA PROMOSI PADA LPK NAVITA NASKAH PUBLIKASI. diajukan oleh Hanif Abdan Syakuro

Jurnal SCRIPT Vol. 3 No. 1 Desember 2015

PERANCANGAN WEBSITE SEBAGAI SISTEM INFORMASI DAN PROMOSI TK NEGERI 2 YOGYAKARTA. Naskah Publikasi. Diajukan oleh :

PEMBUATAN SISTEM INVENTARIS BARANG KOPERASI SISWA DI SMP N 2 GANTIWARNO, KLATEN. Naskah Publikasi. diajukan oleh Nanang Harbudi Irawan

ANALISIS DAN PERANCANGAN WEB SEBAGAI MEDIA PROMOSI PADA DJALEEPRODUKTAMA FREELANCE GRAPHIC PARTNER YOGYAKARTA. Naskah Publikasi

Sistem Perwalian Online Mahasiswa Pada Program Pendidikan Jarak Jauh

MEMBANGUN E-LEARNING SEBAGAI SISTEM PEMBELAJARAN SD MUHAMMADIYAH CONDONG CATUR YOGYAKARTA. Naskah Publikasi

APLIKASI SISTEM INFORMASI PENGGAJIAN KARYAWAN MURAKABANA FURNITURE YOGYAKARTA. Naskah Publikasi

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGOLAHAN DATA SISWA DI SMA N 1 BAYAT KLATEN JAWA TENGAH. Naskah Publikasi

Persaingan di dalam dunia bisnis atau usaha dewasa ini dirasakan semakin ketat dan

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN BERBASIS WEB PADA SMP N 1 TEMPEL NASKAH PUBLIKASI

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENERIMAAN SISWA BARU DI SMA NEGERI 2 BOYOLALI. Naskah Publikasi. diajukan oleh Singgih Adyanwar

Sistem Informasi Manajemen Berbasis Web pada CV. DBI Webstudio

ANALISIS DAN DESAIN SISTEM INFORMASI PENJUALAN PADA DELTA DINAMO SERVICE BERBASIS WEBSITE NASKAH PUBLIKASI

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN PADA SMA NEGERI 3 MODEL SORONG. Naskah Publikasi

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN PADA TOKO ARIF SEBAGAI SUPPLIER PLASTIK DI BANDAR LAMPUNG NASKAH PUBLIKASI

SISTEM INFORMASI AKADEMIK PADA PAUD YAYASAN ULUL AZMI MARDIKA GUNUNG KIDUL NASKAH PUBLIKASI

STMIK GI MDP. Program Studi Sistem Informasi Skripsi Sarjana Komputer Semester Genap 2011/2012

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENDATAAN BARANG PENUNJANG PERUSAHAAN PT. INDO ARSIP CABANG KLATEN NASKAH PUBLIKASI

SALES REPOT MONITORING SECARA REAL TIME BERBASIS WEBSITE APPLICATION DI PERTAMINA AVIATION DPPU AHMAD YANI SEMARANG ABSTRACT

ANALISIS PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN BUNGA DI TOKO DEWI KOTABARU YOGYAKARTA NASKAH PUBLIKASI

ANALISIS DAN DESAIN SISTEM INFORMASI PENERIMAAN SISWA BARU (PSB) PADA SMA NEGERI 1 KOMODO MANGGARAI BARAT, NUSA TENGGARA TIMUR.

NASKAH PUBLIKASI. diajukan Oleh : Oky Satiagraha Kepada

ISBN: SNIPTEK 2014 SISTEM MANAJEMEN OPERASIONAL PADA PENGELOLAAN APLIKASI KOPERASI SIMPAN PINJAM KARYAWAN

BAB I PENDAHULUAN. Internet merupakan media informasi terkini dan paling up to date

JURNAL TEKNOLOGI INFORMASI & PENDIDIKAN ISSN : VOL. 9 NO. 1 April 2016

PENGEMBANGAN DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI MUSEUM KEKAYON BERBASIS WEBSITE BERDASARKAN PENDEKATAN LINIER SEQUENCIAL MODEL

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN DI SMK BATIK SAKTI 2 KEBUMEN. Naskah Publikasi

REKAYASA PERANGKAT LUNAK MEDIA INFORMASI SMA QURANIAH PALEMBANG

SISTEM PENJUALAN BUKU BERBASIS WEB PADA CV. ELEGANCE QUALITY

PERANCANGAN SISTEM LAYANAN HOME SERVICE BERBASIS WEB PADA LABORATORIUM KLINIK PRODIA. Oleh : TRI HARIYADI NIM :

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI CUCI CETAK FOTO PADA LEMBAYUNG CAKRAWALA PHOTOGRAPHY YOGYAKARTA. Naskah Publikasi

PERANCANGAN WEBSITE BERBASIS MULTIMEDIA SEBAGAI MEDIA PROMOSI PT. NARINDRA LEATHER YOGYAKARTA. Naskah Publikasi

KOMPUTERISASI PENGOLAHAN DATA PADA APOTEK SIAGA FARMA CILACAP NASKAH PUBLIKASI

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI TRANSAKSI SERVICE DAN PENJUALAN SPARE PARTS PADA BENGKEL RACHMAT MOTOR IMOGIRI NASKAH PUBLIKASI

STMIK MDP Program Studi Sistem Informasi Program Sarjana Komputer Semester Ganjil Tahun 2011/2012

Transkripsi:

SISTEM INFORMASI BERBASIS WEB PADEPOKAN TRAH SATRIA MATARAM YOGYAKARTA Naskah Publikasi Diajukan oleh Kurniawan Agung Pamungkas 05.12.1411 Kepada SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER AMIKOM YOGYAKARTA 2010

WEB-BASED INFORMATION SYSTEMS Padepokan Trah Satria MATARAM YOGYAKARTA SISTEM INFORMASI BERBASIS WEB PADEPOKAN TRAH SATRIA MATARAM YOGYAKARTA Kurniawan Agung Pamungkas Jurusan Sistem Informasi STMIK AMIKOM YOGYAKARTA ABSTRACT Rapid technological developments increasingly required by society in order to facilitate all the needs of the nan met. To be able to produce an information that is relevant, accurate, quick, need maximal data processing and assisted with adequate support so that technology can support the activities of data processing itself. All that can be implemented into a web. By making this web Breeds expected padepokan Satria Padepokan Mataram can improve the quality in terms of Information Technology. In implementing the system, technology which is a PHP server-side scripting technologies, namely processing programs at the server before being submitted to the client. The system is also supported by a database system that serves to contain data about the data padepokan. With this system the data processing can be done quickly and accurately convey information in the community. This system is still far from perfect, it will not require the possibility to be further developed its usefulness.

1. Pendahuluan Perkembangan teknologi yang sangat cepat semakin dibutuhkan oleh masyarakat dengan tujuan mempermudah segala kebutuhan yang harus dipenuhi dan diselesaikan. Untuk dapat menghasilkan sebuah informasi yang relevan, akurat, cepat tentunya dibutuhkan pengolahan data secara maksimal serta dibantu dengan dukungan teknologi yang memadai sehingga dapat mendukung aktivitas dari setiap pengolahan data itu sendiri. Ditengah perkembangan teknologi informasi, informasi yang didapat oleh masyarakat mengenai Padepokan Trah Satria Mataram ini masih bersifat lisan. Oleh karena itu diperlukan sebuah media yang dapat digunakan sebagai layanan informasi dan promosi padepokan itu sendiri. Salah satu media yang paling efektif sekarang adalah internet. Melalui internet kita dapat mengolah data, termasuk mendapatkan, menyusun, menyimpan dan memanipulasi data dalam berbagai cara sehingga dapat menghasilkan informasi berkualitas. Semua itu dapat diimplementasikan kedalam suatu Web. Dengan pembuatan Web ini diharapkan Padepokan Satria Mataram dapat memberikan layanan informasi yang memadai bagi masyarakat dan lebih meningkatkan kualitas sekolah dalam hal Teknologi Informasi 2. LANDASAN TEORI a. Sistem Sistem adalah suatu kumpulan obyek atau elemen (orang, sumber daya, konsep, prosedur) yang saling berinteraksi dalam suatu lingkup tertentu untuk mencapai suatu tujuan yang diharapkan (Jogiyanto, 1995). b. Sistem Informasi Sistem informasi dapat didefinisikan sebagai suatu sistem di dalam suatu organisasi yang mempertemukan kebutuhan pengolahan transaksi harian, mendukung operasi, bersifat manajerial

dan kegiatan strategi dari suatu organisasi dan menyediakan pihak luar tertentu dengan laporanlaporan yang diperlukan (Jogiyanto, 1995). c. Internet Internet merupakan suatu media informasi komputer global yang dapat dikatakan sebagai teknologi tercanggih sekarang ini. Internet adalah rangkaian komputer yang terhubung ke beberapa jaringan lain. Ketika komputer terhubung secara global dengan menggunakan TCP/IP sebagai protocol pertukaran paket data, maka rangkaian jaringan komputer yang besar ini dapat dinamakan internet Salah satu fasilitas yang ada dalam internet adalah World Wide Web (WWW) atau biasa disebutkan hanya dengan web. Internet adalah suatu jaringan global, sedangkan web adalah jaringan suatu set aplikasi komunikasi dan sistem perangkat lunak (software) 3. Analisis (Proses Penelitian) 3.1 Analisis Kinerja (Performance) Kinerja adalah suatu kemampuan sistem dalam menyelesaikan tugas dengan cepat sehingga sasaran dapat segera tercapai. Kinerja diukur dengan throughput dan respon time. Throughput adalah jumlah informasi yang dihasilkan dalam jangka waktu tertentu. Response time adalah waktu tunggu antara permintaan informasi dengan tanggapan yang dihasilkan sistem informasi. Tabel 3.1 Analisis kinerja Sistem Lama Usulan Penggunaan brosur, poster, pamplet mempunyai keterbatasan dari segi volume informasi. Tetapi mempunyai Dengan sistem baru yang berbasis website volume informasi yang disampaikan lebih besar, Kinerja

response time cukup cepat. lebih cepat dan produktifitas lebih efektif. 3.2 Analisis Informasi (information) Dengan menggunakan sistem yang baru informasi akan lebih akurat karena informasi yang disajikan sangat jelas, informasi dapat di up date dengan cepat, informasi yang disajikan akan lebih relevan karena sesuai dengan kebutuhan atau perubahan yang diinginkan Tabel 3.2 Analisis informasi Sistem Lama Usulan Informasi yang disampaikan hanya terbatas pada profil padepokan, mengingat mahalnya biaya iklan di media cetak atau elektronik. Informasi yang disampaikan tidak hanya terbatas profil, tetapi juga informasi mengenai Padepokan Trah Satria Mataram itu sendiri seperti acara dan saling bertukar artikel secara leluasa. 3.3 Analisis Ekonomi (economic) Analsis ekonomi Padepokan Trah Satria Mataram dengan menggunakan sistem lama biaya yang dikeluarkan untuk membuat brosur terlalu boros karena setiap saat harus mencetak brosur dalam jumlah yang banyak. Dengan menggunakan sistem baru ini maka biaya yang dikeluarkan relative sedikit karena hanya sekali mengeluarkan biaya untuk menyewa hosting dan membeli domain.

Tabel 3.3 Analisis ekonomi Sistem Lama Usulan Biaya untuk mencetak brosur dan memasang iklan terlalu mahal dan boros. Biaya hanya sekali untuk menyewa hosting dan membeli domain yang pada saat ini sudah sangat murah. 3.4 Analisis Kontrol (control) Analisis pengendalian Padepokan Trah Satria Mataram dengan menggunakan sistem yang lama control yang dilakukan masih sangat rendah sehingga masih terdapat kesalahan atau kekeliruan dalam brosur, baik menyangkut isi maupun informasi yang disampaikan. Dengan sistem yang baru maka kontrol dapat dilakukan dengan mudah dan jika ada kesalahan dapat langsung diperbaiki. Tabel 3.4 Analisis kontrol Sistem Lama Usulan Kontrol terhadap informasi lebih susah dilakukan, karena data yang sudah diberikan ke media cetak untuk di publikasikan sulit untuk dilakukan perubahan apabila terjadi Kontrol terhadap informasi lebih mudah karena publikasi yang dilakukan melalui website dikelola secara langsung sehingga kesalahan dapat langsung

kesalahan informasi. diperbaiki. 3.5 Analisis Efisiensi (efficiency) Analisis efisiensi merupakan analisis yang berhubungan dengan peningkatan efisiensi operasi. Efisiensi berbeda dengan ekonomi, ekonomi berhubungan dengan jumlah sumber biaya yang digunakan, sedangkan efisiensi berhubungan dengan bagaimana sumber daya itu digunakan agar tidak terjadi pemborosan. Kelemahan dari sistem lama Padepokan Trah Satria Mataram yaitu dalam satu pekerjaan dikerjakan lebih dari satu orang sehingga lebih banyak memakan waktu. Tabel 3.5 Analisis efisiensi Sistem Lama Usulan Informasi yang disediakan lewat brosur dan iklan membutuhkan Dengan adanya media informasi tambahan seperti website dapat biaya yang cukup besar dan meningkatkan kuantitas informasi informasi yang di berikan relative sedikit. yang akan disampaikan namun dengan biaya yang cukup sedikit. 3.6 Analisis Pelayanan (service) Analisis pelayanan pada system lama Padepokan Trah Satria Mataram dirasakan kurang komunikatif dan efisien karena setiap orang yang membutuhkan informasi harus bergantian menunggu giliran, sehingga menimbulkan antrian untuk mendapatkan penjelasan informasi. Dengan menggunakan sistem informasi yang baru, pelayanan sangat komunikatif dan efisien karena semua dapat terlayani dengan cepat dalam waktu yang bersamaan karena telah menggunakan website Tabel 3.6 Analisis pelayanan Sistem Lama Usulan Pelayanan yang diberikan hanya Pelayanan dapat dilakukan dimana saja

sebatas pada waktu bertatap muka dan lewat fasilitas telepon. dengan adanya internet jadi setiap saat kita bisa memperoleh informasi dari website

4. Hasil Penelitian Pengetesan Website 1. Pengetesan seluruh input data No Keterangan Hasil Pengujian Admin User umum 1 Input Artikel baik baik 2 Input Berita baik 3 Input Buku Tamu baik baik 4 Input propinsi baik 5 Input Acara baik 6 Input Pendaftaran baik Gambar 4.11 Tabel pengetesan input data 2. Pengetesan ubah data No Keterangan Hasil Pengujian Admin User Anggota 1 Ubah password baik 2 Ubah berita baik 3 Ubah artikel baik 4 Ubah propinsi baik 5 Ubah acara baik 3. Pengetesan terhadap hapus data Gambar 4.12 Tabel pengetesan ubah data No Keterangan Hasil Pengujian

Admin User Anggota 1 Hapus berita baik 2 Hapus user baik 3 Hapus acara baik 4 Hapus buku tamu baik 5 Hapus propinsi baik 6 Hapus artikel baik Gambar 4.13 Tabel pengetesan hapus data 4. Pengetesan Output No Keterangan Hasil Pengujian Admin User Umum User Anggota 1 Output propinsi baik 2 Output user baik 3 Output acara baik baik baik 4 Output artikel baik baik 5 Output propinsi baik 6 Output berita baik 7 Output buku tamu baik baik baik 8 Output data diri baik Gambar 4.14 Tabel pengetesan output

5. Kesimpulan 1.1 Kesimpulan 1. Dengan adanya sistem informasi berbasis web Padepokan Trah Satria Mataram maka informasi yang dibutuhkan dapat disajikan dengan cepat dan akurat karena dikerjakan menggunakan komputer. 2. Sistem ini dapat berfungsi sebagai media penyebaran informasi mengenai Padepokan Trah Satria Mataram. 3. Informasi yang disajikan akan lebih tersetruktur sesuai dengan kebutuhan saat ini, tidak menutup kemungkinan untuk dikembangkan dimasa yang akan datang. 1.2 Saran saran Penulis sekripsi ini masih jauh dari sempurna maka ada beberapa saran yang akan disampaikan disini yaitu sebagai berikut: 1. Penambahan informasi pendaftaran murid padepokan Trah Satria Mataram 2. Keamanan program lebih ditinggikan lagi. Karena seperti diketahui banyak program atau web yang hanya mengandalkan password sebagai kunci masuk halaman admin dapat dengan mudah ditembus oleh para cracker 3. Desain grafis dari tampilan bagi halaman user maupun halaman admin agar dibuat lebih menarik. 4. Akan lebih baik jika ditambahkan forum agar bisa berinteraksi antar user dan sarana pembelajaran lewat forum tersebut.