Hubungan Kualitas Pelayanan dengan Kepuasan Pendengar. Radio TRAX FM Semarang

dokumen-dokumen yang mirip
PENGARUH KUALITAS JASA AUDIT TERHADAP KEPUASAN KLIEN KANTOR AKUNTAN PUBLIK PADA PERUSAHAAN SWASTA DI JAWA TESIS

BAB III KERANGKA KONSEPTUAL DAN HIPOTESIS PENELITAN. semakin ketat yang membuat berbagai rumah sakit berlomba-lomba dalam

BAB 1 PENDAHULUAN. Suatu hal yang banyak menarik perhatian manusia dewasa ini adalah

yang akan datang (Anderson et al.,1994). Menurut Hoffman dan Bateson (1997) kepuasan pelanggan dipengaruhi oleh kualitas layanan dari suatu

BAB I PENDAHULUAN. dimensi dan indikatornya dapat berbeda diantara orang-orang yang terlibat

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. produk atau harapan-harapannya. Kotler (1997: 36). Meningkatnya derajat

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Sebuah perusahaan dalam menjalankan aktivitas bisnis atau kegiatan usaha,

BAB I PENDAHULUAN. Bisnis retail merupakan jenis bisnis yang sudah lama ada di dalam pasar. Bisnis

: Hubungan Terpaan Iklan Televisi Kosmetik Wardah. dan Citra Merek dengan Minat Membeli ABSTRAK

BAB I PENDAHULUAN. tujuannya. Salah satunya terjadi di bidang otomotif. Makin banyaknya

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. pada dasarnya tidak berwujud dan tidak mengakibatkan perpindahan

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PASIEN RAWAT INAP PADA RSUD KABUPATEN KARANGANYAR. Tutik Nuryanti 1),Slamet Djauhari 2) 1)

Dinn Wahyudin. Vol. 2, No. 2, Desember 2015

Nora Tristiana Abstrak

BAB 1 PENDAHULUAN. menarik nasabah dan meningkatkan kepuasan nasabah dibidang pelayanan jasa

Keywords : Premium Value, Service Quality, Selection Decision. Kata Kunci : Nilai Premi, Kualitas Pelayanan, Keputusan Pemilihan

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Analisis kualitas pelayanan (service quality) terhadap kepuasan konsumen pada rumah makan sop ayam Pak Min Klaten di Malang

BAB II KERANGKA TEORITIS. Webster s 1928 Dictionary, dalam Lupiyoadi (2013), menyatakan bahwa

DAFTAR LAMPIRAN LAMPIRAN 1 HASIL UJI RELIABILITAS DAN VALIDITAS 116

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

ABSTRAK. Kata Kunci : Intensitas Membaca, Daya Tarik dan Perilaku Imitasi

ANALISIS KUALITAS PELAYANAN DAN PENGENDALIAN KUALITAS JASA BERDASARKAN PERSEPSI PENGUNJUNG (Studi Kasus di UPT Perpustakaan Universitas Diponegoro)

ABSTRACT. Keywords: Balanced Scorecard, performance. Universitas Kristen Maranatha

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. kelompok mendapatkan apa yang mereka butuhkan dan inginkan melalui. Kotler, 2000) dalam bukunya (Tjiptono, 2007:2)

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

ANALISIS PENGARUH KUALITAS LAYANAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN DALAM BERBELANJA DI GIANT SUN CITY SIDOARJO S K R I P S I

BAB II LANDASAN TEORI. tempat, organisasi dan gagasan (Kotler, 2001:347). Dari definisi diatas. 1. Intangibility (tidak dapat dilihat, dirasakan).

: Hubungan Terpaan Iklan, Terpaan Publisitas, dan Terpaan Promosi Penjualan KFC dengan Keputusan Pembelian ABSTRAK

ABSTRAK. Kata Kunci : Kualitas Pelayanan, Brand Image

FAKTOR KUALITAS LAYANAN TERHADAP LOYALITAS NASABAH KREDIT PADA PT. BANK PANIN TBK SURABAYA

BAB II LANDASAN TEORI. Jasa pada umumnya memiliki karakteristik yang berbeda jika

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

ABSTRAK ABSTRACT KATA PENGANTAR UCAPAN TERIMA KASIH DAFTAR ISI DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR DAFTAR LAMPIRAN

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan pada PT. Putra Sulawesi Sejati Perkasa

COST EFFECT, PROMOTION AND QUALITY OF SERVICE OF CONSUMER PURCHASE DECISION INTERNET ACCESS PT. PADI INTERNET PASURUAN

BAB III METODELOGI PENELITIAN

Bill Ovid Audibeti Panjaitan 1, Naili Farida 2 & Sari Listyorini 3 Abstract

PDK18V2N12016 KEPUASAN MAHASISWA BERDASARKAN KINERJA DOSEN DALAM PROSES PERKULIAHAN DI FKIP JURUSAN MATEMATIKA UNIVERSITAS SILIWANGI

BAB I PENDAHULUAN. mereka. Salah satu cara yang dapat dilakukan oleh perusahaan yaitu dengan

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN MAHASISWA FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS SURAKARTA. Juni Trisnowati Fakultas Ekonomi Universitas Surakarta

BAB I PENDAHULUAN. pada E-CINEMA yang saat ini berpotensi cukup baik dalam perkembangan Cinema. Eresto, Ecinema, Elounge, 7 KTV dan Banquet Service.

ANALISIS PENGARUH SERVICE QUALITY, SATISFACTION DAN TRUST TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN DI RESTAURANT NOODLE HOUSE SURABAYA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

ABSTRACT. The paper title is effects of ticket services quality Primajasa Tour to

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB II LANDASAN TEORI. Instruksi-instruksi tersebut berbentuk perangkat lunak (software).

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA TENTANG KEPUASAN PELANGGAN, KUALITAS PELAYANAN, PENGARUH DIMENSI KUALITAS PELAYANAN TERHADAP

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN NASABAH (STUDI KASUS PADA PD. BPR BKK BOJA CABANG PATEBON KENDAL)

BAB I PENDAHULUAN UKDW. dibutuhkan suatu transportasi yang cepat, nyaman dan aman. Di samping itu

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pemilihan Judul

Bab VI Kesimpulan dan Saran

ABSTRAK. Kata kunci : Product Design dan Purchase Intention.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. berhubungan dengan harapan pelanggan (Kotler, 2000). Sedangkan kepuasan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

: HUBUNGAN TERPAAN IKLAN DAN CITRA MEREK DENGAN KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK TOP COFFEE ABSTRAKSI

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN PADA SERVICE CENTER PERUSAHAAN OPPO SMARTPHONE DI SURAKARTA

PENGARUH DIMENSI SERVICE QUALITY

ANALISIS PENGARUH DIMENSI KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA COUNTER TAZMANIA CELL DI KARANGANYAR

Hubungan Terpaan Iklan Televisi OLX Indonesia dan Intensitas Komunikasi Teman Sebaya. Dengan Minat Bertransaksi di situs OLX.co.

BAB 1 PENDAHULUAN. cara memberikan pelayanan kepada konsumen dengan sebaik-baiknya.

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PENUMPANG KERETA API SRIWEDARI DI STASIUN SOLO BALAPAN JURUSAN SOLO-YOGYAKARTA

ISSN : e-proceeding of Applied Science : Vol.3, No.2 Agustus 2017 Page 399

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT PEMBELIAN KONSUMEN PADA DEALER SABAR MOTOR DI SURAKARTA. Disusun oleh:

ANALISIS KESENJANGAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP PENGUNJUNG PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS DIPONEGORO

BAB 1 PENDAHULUAN. menentu, yang tidak hanya menyediakan peluang tetapi juga tantangan. Begitu

Dian Kurnia Yulianingsih 1, Wahyu Hidayat 2, Agung Budiatmo 3

PENGARUH DIMENSI KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN MASYARAKAT PADA KANTOR URUSAN AGAMA KECAMATAN TRUCUK KABUPATEN KLATEN TESIS

Kata-kata kunci: Kualitas pelayanan jasa dan kepuasan konsumen

METODE KANO (STUDI KASUS PADA MAHASISWA S1 TELKOM UNIVERSITY ANGKATAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

ANALISIS TINGKAT KEPENTINGAN DAN KINERJA LAYANAN: STUDI KASUS PADA BANK MANDIRI DAN BANK BCA

DAFTAR ISI. PERNYATAAN... i ABSTRAK... ii KATA PENGANTAR... iii DAFTAR ISI... iv DAFTAR TABEL... vi DAFTAR GAMBAR... ix UCAPAN TERIMAKASIH...

BAB I PENDAHULUAN. bermunculan dan telah dimanfaatkan oleh para investor dari dalam negeri maupun

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PADA PT. POS INDONESIA (PERSERO) SANGATTA

UKDW BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang. Dengan adanya perkembangan globalisasi dan semakin ketatnya

I. PENDAHULUAN. Pasar menjadi semakin luas dan peluang ada dimana-mana, namun sebaliknya

PENGARUH PERIKLANAN DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SECARA ONLINE PADA SITUS BELANJA ONLINE

SKRIPSI OLEH RATNA KUSUMANINGRUM

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II KAJIAN PUSTAKA. revolusi mutu melalui pendekatan manajemen mutu terpadu menjadi tuntutan

BAB I PENDAHULUAN. Dewasa ini kemajuan dan perkembangan melanda segala aspek. industri jasa, kualitas pelayanan harus dikelola dengan baik.

UKDW BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Pada era globalisasi saat ini, persaingan dalam dunia bisnis semakin

BAB I PENDAHULUAN. suatu usaha untuk dapat memberikan suatu nilai lebih pada konsumen,

BAB I PENDAHULUAN. memenangkan persaingan setiap organisasi atau penyedia jasa harus

PENINGKATAN KUALITAS LAYANAN TELLER GUNA MENCAPAI KEPUASAN NASABAH PADA PT BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK, UNIT TELUK DALAM BANJARMASIN

Pengaruh Harga, Produk dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pelanggan Toko Buku Gramedia Pandanaran Semarang

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA ALFAMART PABELAN. Oleh: Tri Cahyo Saputro B

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PADA CV. TIKI KUDUS

BAB I PENDAHULUAN. 1.1.Latar Belakang Masalah. Bisinis otomotif merupakan salah satu dari sekian banyak bisnis

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian yang digunakan ialah penelitian kausalitas, yang mana digunakan

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PENUMPANG KERETA API BISNIS SENJA KEDIRI PADA PT. KAI (DAOP VII) MADIUN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

INTISARI GAMBARAN KUALITAS PELAYANAN DISTRIBUSI OBAT PT.TRI SAPTA JAYA TERHADAP APOTEK DI WILAYAH BANJARMASIN TENGAH

Transkripsi:

Hubungan Kualitas Pelayanan dengan Kepuasan Pendengar Radio TRAX FM Semarang Skripsi Disusun untuk memenuhi persyaratan menyelesaikan Pendidikan Strata 1 Jurusan Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Diponegoro Penyusun Nama NIM : Noni Meisavitri : D2C007062 JURUSAN ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG 2014

Nama NIM Judul : Noni Meisavitri : D2C007062 : Hubungan Kualitas Pelayanan dengan Kepuasan Pendengar Radio TRAX FM Semarang ABSTRAK Dewasa ini pertumbuhan industri media massa semakin menunjukkan kompetensinya yang ketat. Terlebih lagi dengan kehadiran media online atau internet di Indonesia, hal in menjadikan media massa cetak dan elektronik berusaha menyajikan terobosan yang terbaik. Salah satunya adalah media massa eletronik berupa radio siaran yang makin berkembang menjadi sebuah radio jaringan. TRAX FM Semarang sebagai sebuah radio jaringan TRAX harus bisa mengikuti perkembangan jaman dengan memberikan pelayanan yang berkualitas di dalam sebuah program. Karena pelayanan yang berkualitas akan menimbulkan satu kepuasan dalam diri konsumen dalam hal ini pendengar. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan faktor kualitas pelayanan radio siaran dengan kepuasan pendengar radio TRAX FM Semarang. Teori yang digunakan adalah SERVQUAL (service quality) yaitu reliabilitas, responsiveness, assurance, empathy dan tangible dari Parasuraman (dalam Tjiptono dan Chandra, 2005 : 145), konsep kepuasan menurut Kotler (1997 : 36) dan Stauss dan Neuhaus (dalam Sumarwan (2011 : 146) dan teori diskonfirmasi menurut Sumarwan (2011 : 143). Tipe penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah explanatory (penjeasan). Sedangkan teknik pengambilan samplenya adalah judgemental sampling (pengambilan contoh penilaian) salah satu bentuk dari convenience sampling (Sumarwan, 2011 : 94) dengan total sampel sebanyak 100 responden. Alat yang digunakan untuk analisi data adalah uji statistic Kendall s tau_b. Hasil penelitian pada pengujian hipotesis pertama menunjukkan terdapat hubungan yang signifikan antara reliabilitas dalam pelayanan dengan kepuasan pendengar ditunjukkan dengan koefisien korelasi 0,521. Hipotesis kedua menunjukkan terdapat hubungan yang signifikan antara responsiveness dalam pelayanan dengan kepuasan pendengar ditunjukkan dengan koefisien korelasi 0,510. Hipotesis ketiga menunjukkan terdapat hubungan yang signifikan antara assurance dalam pelayanan dengan kepuasan pendengar ditunjukkan dengan koefisien korelasi 0,613. Hipotesis keempat menunjukkan terdapat hubungan yang signifikan antara empathy dalam pelayanan dengan kepuasan pendengar ditunjukkan dengan koefisien korelasi 0,613. Hipotesis kelima menunjukkan terdapat hubungan yang signifikan antara tangible dalam pelayanan dengan kepuasan pendengar ditunjukkan dengan koefisien korelasi 0,620. Kata Kunci : Radio, Kualitas Pelayanan, Kepuasan Pendengar

Name NIM Tittle : Noni Meisavitri : D2C007062 : Correlation between The Service Quality of The Radio Broadcast and TRAX FM Semarang Listeners s Satisfaction ABSTRACT Today the growth of the media industry increasingly demonstrate competence strictly. Moreover with online media or internet presence in Indonesia, making the print and electronic media tries to present the best breakthrough. One is the electronic mass media in the form of radio broadcasts increasingly developed into a radio network. TRAX FM Semarang as a radio network TRAX should be able to follow the development of time by providing a quality service in a program. Because the quality of service will cause the self-satisfaction of the consumers in this case the listener. This study aimed to determine the correlation between the service quality of the radio broadcast and TRAX FM Semarang listeners s satisfaction. Using the theory SERVQUAL (service quality), namely reliability, responsiveness, assurance, empathy and tangible from Parasuraman (in Tjiptono and Chandra, 2005: 145), the concept of satisfaction according to Kotler (1997: 36) and Stauss and Neuhaus (in Sumarwan (2011 : 146) and disconfirmation theory by Sumarwan(2011: 143). Type of research used in this study is explanatory. And the sample retrieval metode is judgmental sampling (sampling of assessment) a form of convenience sampling (Sumarwan, 2011: 94) with a total sample of 100 respondents. Instrument used for data analysis is a statistical test of Kendall's tau_b. The results of the study on the first hypothesis test showed a significant correlation between reliability in service with the listener satisfaction indicated by a correlation coefficient of 0.521. The second hypothesis suggests a significant correlation between responsiveness in service with the listener satisfaction indicated by a correlation coefficient of 0.510. The third hypothesis suggests there is a significant relationship between assurance in service with the listener satisfaction indicated by a correlation coefficient of 0.613. The fourth hypothesis suggests there is a significant relationship between empathy in service with the listener satisfaction indicated by a correlation coefficient of 0.613. The fifth hypothesis suggests there is a significant relationship between tangible in service with the listener satisfaction indicated by a correlation coefficient of 0.620. Keywords: Radio, Service Qualitiy, Listener s Satisfaction

PENDAHULUAN Pertumbuhan industri media massa dalam tahun-tahun terakhir ini semakin menunjukkan kompetensi yang ketat. Situasi ini disebabkan karena pertumbuhan media massa yang cepat dari tahun ke tahun, sangat beragam jenisnya dan mulai tersegmentasi dengan jelas. Pada awalnya hanya ada media eletronik dan media cetak seperti radio televisi dan juga surat kabar. Namun saat ini sudah ada media online lewat internet seperti situs atau web. Semakin berkembangnya pengguna media online atau internet di Indonesia menjadikan media massa cetak dan eletronik selalu berlomba untuk menyajikan terobosan yang terbaik bagi khalayak sasarannya (pembaca, pendengar, dan pemirsa). Terobosan yang dilakukan media massa dan elektronik cukup beragam, salah satunya adalah media massa elektronik yaitu radio siaran. TRAX FM Semarang adalah radio jaringan terbilang mempunyai nama diantara pendengar anak muda yang berada di wilayah Semarang karena mulai muncul di tahun 2003 sampai dengan sekarang tahun 2013 jumlah pendengarnya menunjukkan peningkatan, terutama pada tahun 2012 sebanyak 82.000. Radio sebagai sebuah produk termasuk ke dalam produk jasa, karena mempunyai ciri khas ketidak berwujudan atau intangibility (Kotler dan Keller, 2007 : 6).. Radio mampu melakukan inovasi apapun untuk bisa bertahan di industri tersebut, dalam hal ini sebuah radio adalah memenuhi keinginan pendengar yang beragam dengan kualitas pelayanan. Konten kualitas pelayanan di dalam radio sebagai sebuah produk mengalami perkembangan, seperti informasi dan lagu seiring dengan kebutuhan pasar. Kualitas pelayanan yang baik akan tertanam di benak konsumen secara positif. Kesesuaian harapan dengan kenyataan

bisa dikatakan adalah suatu bentuk kepuasan dan berpengaruh pada pola perilaku selanjutnya yaitu interaksi. Namun menurut data research and development department TRAX FM Semarang dari tahun 2011 sampai tahun 2012 justru menunjukkan adanya penurunan kepuasan yang bisa dilihat dari menurunnya interaksi pendengar dari TRAX FM Semarang itu sendiri. PERUMUSAN MASALAH Dengan konsep radio anak muda di Semarang, TRAX FM berusaha meraih kepuasan pendengar dengan kualitas pelayanan yang dimiliki karena melihat data interaksi pendengar yang sangat menurun drastic. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan kualitas pelayanan radio siaran dengan kepuasan pendengar radio TRAX FM Semarang. KERANGKA TEORI Kualitas pelayanan itu sendiri adalah segala sesuatu yang digunakan untuk memenuhi kebutuhan pelanggan agar terpuaskan. Konsep teori dari faktor kualitas pelayanan menggunakan SERVQUAL dari Parasurman yang terdiri : a. Reliabilitas dalam pelayanan (reliability) Kemampuan TRAX FM untuk memberikan pelayanan program sesuai dengan apa yang dijanjikan dan terpercaya.

b. Daya tanggap dalam pelayanan (responsiveness) Kesigapan TRAX FM dalam membantu dan memberikan pelayanan program secara langsung dan cepat. c. Jaminan dalam pelayanan (assurance) Adanya jaminan pelayanan pengetahuan dari TRAX FM yang memadahi, kesopansantunan dan kemapuan untuk menumbuhkan rasa percaya para pendengar TRAX FM kepada perusahaan melalui penyiar. d. Empati dalam pelayanan (empathy) TRAX FM memberikan perhatian yang tulus dan bersifat individual atas pribadi yang diberikan kepada pendengar dengan berupaya memahami keinginan pendengar. e. Bukti langsung dalam pelayanan (tangible) Kemampuan TRAX FM dalam menunjukkan eksistensinya kepada pihak eksternal yaitu pendengar dalam hal penampilan dan kemampuan sarana dan prasarana fisik. Kepuasan pendengar mengarah kepada teori diskonfirmasi yaitu evaluasi pemakaian produk dimana perasaan kecewa atau senang yang dihasilkan adalah membandingkan kenyataan dengan harapan. Kepuasan radio bisa dilihat dalam dua hal penting, yaitu program dan airtime. Kepuasan sendiri dibagi ke dalam dua macam, yaitu : demanding costumer satisfaction dan stable costumer satisfaction. Karena kepuasan dibentuk oleh sebuah kualitas pelayanan.

KESIMPULAN Kualitas pelayanan memiliki hubungan yang positif dengan kepuasan pendengar Radio TRAX FM Semarang. Hal ini menunjukkan bahwa hipotesis yang diajukan pada penelitian ini dapat diterima. Semakin baik kualitas pelayanan yang diberikan oleh Radio TRAX FM Semarang akan berhubungan dengan keinginan pelanggan yang semakin terpenuhi sehingga terbentuk suatu kepuasan pendengar. Kualitas pelayanan tersebut terdiri dari : 1. Reliabilitas dalam pelayanan berhubungan sangat signifikan dengan kepuasan pelannggan, yaitu dimana semakin baik reliabilitas dalam pelayanan maka akan sangat berpengaruh terhadap kepuasan pelanggan. 2. Responsiveness dalam pelayanan berhubungan sangat signifikan dengan kepuasan pelanggan, yaitu dimana semakin tinggi tingkat responsive dalam sebuah pelayanan maka akan sangat berpengaruh terhadap kepuasan pelanggan. 3. Assurance dalam pelayanan berhubungan sangat signifikan dengan kepuasan, yaitu dimana semakin baik assurance dalam pelayanan maka akan sangat berpengaruh dterhadap kepuasan pelanggan. 4. Empathy dalam pelayanan berhubungan sangat signifikan dengan kepuasan, yaitu dimana semakin tinggi rasa empathy dalam pelayanan maka akan sangat berpengaruh terhadap kepuasan pelanggan.

5. Tangible dalam pelayanan berhubungan sangat sinifikan dengan kepuasan, yaitu dimana semakin baik faktor tangible dalam sebuah pelayanan maka akan sangat berpengaruh terhadap kepuasan pelanggan.