BAB II. TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI 2.1 Tinjauan Pustaka Tabel 2.1 menunjukan perbandingan penelitian dalam bidang augmented

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 3 LANDASAN TEORI

Markerless Augmented Reality Pada Perangkat Android

BAB III DASAR TEORI 3.1. Pakaian Adat Indonesia

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI. pernah dilakukan sebelumnya diantaranya :

BAB III LANDASAN TEORI

NAVIGASI PERANGKAT BERGERAK DI LINGKUNGAN ITS MENGGUNAKAN PLATFORM WIKITUDE

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI. Rumah adat indonesia. Marker based tracking Marker based tracking

BAB 1 PENDAHULUAN. dunia pendidikan yaitu mengenai cara pembelajaran yang berbasis e-learning atau

BAB 2 LANDASAN TEORI. bahasa pemrograman java dan bersifat open source. Yang mana artinya aplikasi

BAB IV PEMBAHASAN. Aplikasi Cari SPBU adalah aplikasi yang dibuat untuk mendeteksi dan mengetahui

Mobile Programming. Rendra Gustriansyah, S.T., M.Kom., MCP

BAB II KAJIAN PUSTAKA. berbasis linux yang mencakup sistem operasi, middleware dan aplikasi.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Perkembangan mobile phone pada saat ini semakin condong ke arah

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN LANDASAN TEORI

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

SEJARAH ANDROID. Dinda Paramitha. Abstrak. Pendahuluan. Pembahasan.

BAB II LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN. kompleks. Oleh karena itu pada smartphone banyak digunakan berbagai teknologi

BAB II LANDASAN TEORI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. dilakukan oleh para peneliti diantaranya Imamul Huda (2013) yang berjudul

BAB II KAJIAN PUSTAKA. bimbingan kepada dosen pembimbing tugas akhir, kartu konsultasi digunakan

BAB I PENDAHULUAN. didatangi ribuan wisatawan untuk berlibur. Seiring dengan perkembangan tersebut

Sejarah Perkembangan Android

BAB III LANDASAN TEORI. Pada bab ini akan membahas mengenai dasar teori yang berhubungan dengan penelitian yang penulis lakukan.

1. BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN.

BAB III LANDASAN TEORI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. 1. Pemrograman Aplikasi Mobile Smartphone Dari Tablet PC Berbasis. Android. Oleh Safaat, N. (2015). Informatika Bandung.

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI

BAB III LANDASAN TEORI

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB III LANDASAN TEORI

BAB III LANDASAN TEORI

BAB II DASAR TEORI DAN TINJAUAN PUSTAKA. Judul Platform Deskripsi

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI

Aplikasi Augmented Reality Denah SMP Negeri 36 Purworejo Menggunakan Mobile Android

BAB I PENDAHULUAN. Industri mobile phone saat ini berkembang dengan pesat. Menurut

TINGKATAN VERSI NAMA ANDROID

Pengenalan Sekolah MTsN Kutablang Menggunakan Augmented Reality Berbasis Android

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN. banyak yang menggunakan buku atau kertas poster. Teknologi multimedia

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI. Untuk membangun aplikasi ini, ada beberapa dasar penelitian seperti,

BAB II LANDASAN TEORI

Perancangan Media Promosi Augmented Reality Menggunakan Markerless Pada STMIK STIKOM Bali

Selain pengumpulan informasi melalui website sekolah, pada umumnya masyarakat mencari informasi secara manual atau mengunjungi setiap sekolah satu per

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

SEJARAH ANDROID. Diah Arum. Abstrak.

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA. mereka Android, 5 November 2007, Android bersama Open Handset Alliance

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI. buku-buku maupun skripsi dalam rangka mendapatkan suatu informasi yang ada

Jurnal Rekursif, Vol. 2 Nomor 2 November 2014, ISSN

BAB 1 PENDAHULUAN. Tabel 1. 1 Tabel Perkembangan Jaringan Perangkat Mobile (C.S. Patil, 2012: 1)

BAB II. KAJIAN PUSTAKA

BAB 2 LANDASAN TEORI

RANCANG BANGUN APLIKASI BERBASIS ANDROID SEBAGAI MEDIA INFORMASI RUTE ANGKUTAN KOTA DI PURBALINGGA

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

bahasa pemrograman, yaitu language software, yang dapat berbentuk assembler, compiler maupun interpreter. Jadi language software merupakan

BAB I PENDAHULUAN. divisualisasikan dalam bentuk susunan gambar beserta teks cerita yang terurut sesuai

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang. Media pemebelajaran adalah salah satu komponen penting dalam

Jurnal Sistem dan Teknologi Informasi (JUSTIN) Vol. 1, No. 1, (2016) 1

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI. Yasa (2015), mahasiswa STMIK AKAKOM YOGYAKARTA jurusan Teknik

BAB II KAJIAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. berkaitan dengan teknologi AR berbasis lokasi. ini sedang berkembang, dan menjadi perhatian para pengembang perangkat

APLIKASI PENGENALAN HURUF DAN ANGKA ANDROID

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN. pengambil keputusan. Data Warehouse sebagai sarana pengambilan keputusan, merupakan

BAB I PENDAHULUAN. kaya akan rempah-rempah serta hasil laut yang berlimpah. Kepulauan

RANCANG BANGUN SISTEM MOBILE COMPUTING BERBASIS LOCATION BASED SERVICE PADA SMARTPHONE ANDROID SEBAGAI MEDIA PROMOSI PARIWISATA ENJOY JAKARTA

BAB II KAJIAN PUSTAKA. yang dibutuhkan oleh klien. Klien dari web service tidak hanya berupa

Jurnal Rekursif, Vol. 2 No. 2 November 2014, ISSN

BAB IV METODOLOGI PENELITIAN. pada bagian ketiga dan pada bagian yang terakhir digram alir peneitian.

LAMPIRAN. Lampiran 1 Kuesioner Perancangan Aplikasi Sistem Pakar Untuk Mendeteksi Kanker Kulit

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

PERKEMBANGAN ANDROID DARI WAKTU KE WAKTU

BAB II KAJIAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN I - 1

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 2 LANDASAN TEORI

APLIKASI PEMBAGIAN HARTA WARISAN BERDASARKAN HUKUM ISLAM BERBASIS ANDROID ROJAYADI

BAB I PENDAHULUAN. informasi sebuah buku kepada konsumen dan juga merupakan sebuah kunci

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. setingkat propinsi yang ada di Indonesia. DIY memiliki berbagai predikat, seperti

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Implementasi Kampanye Pariwisata Museum Sangiran di Kabupaten Sragen

BAB 1 PENDAHULUAN. Faktanya, jalan-jalan besar kota Jakarta khususnya di wilayah Jakarta Barat

PENGENALAN HEWAN MENGGUNAKAN AUGMENTED REALITY SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN

BAB II DASAR TEORI II-1

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI. Berikut adalah tabel perbandingan penelitian dalam bidang augmented reality

BAB II TINJAUAN PUSTAKA PEMBUATAN MEDIA PUBLIKASI KOMODO BERBASIS MULTIMEDIA MENGGUNAKAN GAME EDUKASI DAN TEKNOLOGI AUGMENTED

BAB 2 LANDASAN TEORI

Aplikasi Layanan Informasi Lokasi Hotel Menggunakan Augmented Reality TUGAS AKHIR

Aplikasi Augmented Reality untuk Pengenalan Pola Gambar Satwa Menggunakan Vuforia

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB 3 LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN. dengan adanya penerapan TIK untuk meningkatkan efisiensi pemerintah dalam

linux yang mencakup sistem operasi, middleware dan aplikasi. Andorid mereka. Awalnya, Google Inc. Membeli Android Inc.

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB III LANDASAN TEORI

Transkripsi:

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI 2.1 Tinjauan Pustaka Tabel 2.1 menunjukan perbandingan penelitian dalam bidang augmented reality yang sudah dilakukan dengan penelitian ini. Tabel 2.1 Perbandingan Penelitian Parameter Objek Metode / Bahasa Library Penulis Teknologi Pemrograman Sarana Kampus Platform Abdur Rahman (2014) Kamaludin Abdul Universitas Bengkulu Markerless BeyondAR Java dan XML Android Windows Basit NS (2016) Halte Trans Jogja Markerless GART C# (C Sharp) Phone Silmi Yudhistira (2016) I Putu Adi Gedung Fakultas Teknik UNWAHAS Lokasi Fasilitas Marker Based Tracking Vuforia C# (C Sharp) Android Suandita (2015) Eka Cahya Budi Tempat Wisata Bali Markerless Metaio Java dan XML Android Windows (2016) SPBU Markerless GART C# (C Sharp) Phone Perguruan Tinggi Usulan (2016) di DIY Markerless Wikitude Java dan XML Android 6

7 Dari usulan dengan judul Augmented Reality dengan Metode Markerless untuk informasi Perguruan Tinggi di Daerah Istimewa Yogyakarta memiliki perbedaan dimana objek-nya adalah Perguruan Tinggi di DIY, memakai Library Wikitude, terdapat slider untuk mengatur radius jangkauan AR serta marker lokasi akan semakin terlihat kecil ketika jarak radius dari user jauh. 2.2 Dasar Teori 2.2.1 Android Android adalah sistem operasi dengan sumber terbuka, dan Google merilis kodenya di bawah Lisensi Apache. Kode dengan sumber terbuka dan lisensi perizinan pada Android memungkinkan perangkat lunak untuk dimodifikasi secara bebas dan didistribusikan oleh parapembuat perangkat, operator nirkabel, dan pengembang aplikasi. Selain itu, Android memiliki sejumlah besar komunitas pengembang aplikasi (apps) yang memperluas fungsionalitas perangkat, umumnya ditulis dalam versi kustomisasi bahasa pemrograman Java. (Android Developers, 2007). Tabel 2.2 Perkembangan Versi Android No Nama Versi Level API 1 Androdi Astro (Alpha) V1.0 Api Level 1 2 Android Bender (Beta) V1.1 Api Level 2 3 Android Cupcake V1.5 Api Level 3

8 4 Android Donut V1.6 Api Level 4 5 Android Eclair V2.0 Api Level 5 6 Android Frozen Yoghurt V2.2 Api Level 7 (Froyo) 7 Android Gingerbread V2.3 Api Level 9 8 Android Honeycomb V3.0 Api Level 11 9 Android Ice Cream Sandwich V4.0 Api Level 14 10 Android Jelly Bean V4.1 Api Level 16 11 Android KItkat V4.4 Api Level 19 12 Android Lollipop V5.0 Api Level 20 13 Android Marshmallow V6.0 Api Level 21 14 Android Nougat V7.0 Api Level 22 2.2.2 Augmented Reality Augmented Reality (AR) merupakan variasi dari Virtual Environment (VE) atau Virtual Reality (VR). Teknologi VE secara menyeluruh membenamkan pengguna dalam lingkungan sintetik. Saat terbenam itu, seorang pengguna tidak akan mampu membedakan benda nyata disekitarnya. Sebaliknya, AR memungkinkan pengguna untuk melihat dunia nyata, dengan objek maya yang dilapiskan diatasnya atau digabung dengan dunia nyata. Oleh karena itu, AR menambah realitas, bukan menggantinya. Idealnya, maka akan muncul ke

9 pengguna bahwa benda virtual dan nyata tampil berdampingan di ruang yang sama (Azuma, 1997). 2.2.3 Markerless Salah satu metode AR yang saat ini sedang berkembang adalah metode Markerles AR, dengan metode ini pengguna tidak perlu lagi mencetak sebuah marker untuk menampilkan elemen-elemen digital. Dalam hal ini, marker yang dikenal berbentuk posisi perangkat, arah, maupun lokasi. Ketika aplikasi AR ini mengenali tanda yang sudah dikenal, biasanya akan memvisualisasikan video maupun gambar (Qualcomm, 2012). 2.2.4 Wikitude SDK Wikitude SDK merupukan sebuah library yang digunakan untuk membangun aplikasi Augmanted Reality. Wikitude SDK berisi library untuk location based augmanted reality, image recognitinon, dan image tracking.

10 Gambar 2.1 Arsitektur Wikitude SDK Gambar 2.1 diatas menunjukan komponen yang terdapat pada Wikitude SDK dan memungkinkan komponen mendukung pembuatan aplikasi Augmented Reality. Pada masing-masing komponen ini dikembangkan berdasarkan pada lingkungan pengembang tertentu (IDE) dan platform: 1. Computer Vision Engine: Computer Vision Engine adalah komponen inti dari Wikitude SDK dan digunakan oleh semua platform. Komponen ini tidak dapat diakses secara langsung, namun dibungkus oleh Native API atau JavaScript API. 2. Wikitude SDK Native API: Menyediakan akses ke Computer Vision Engine Wikitude secara native untuk Android (Java) dan ios (ObjC). Serta dapat memuat plugin via Wikitude Plugins API.

11 3. Wikitude SDK - JavaScript API: Memungkinkan untuk membangun Augmented Reality yang disempurnakan berdasarkan HTML dan JavaScript. Tersedia untuk Android dan ios. API JavaScript menyediakan akses ke fungsi Computer Vision Engine, AR berbasis lokasi, API Plugin dan fungsi perenderan khusus. 4. Wikitude SDK - Plugins: API untuk menghubungkan plugin Anda dengan Wikitude SDK. (CATATAN: Plugin Wikitude SDK tidak ada hubungannya dengan konsep Cordova or Unity Plugin.) Wikitude SDK sangat bergantung pada teknologi web (HTML, JavaScript, CSS) untuk memungkinkan pengembang Augmented Reality lintas platform. Augmented Reality ini memanggil ARchitect Worlds dan pada dasarnya adalah halaman HTML biasa yang dapat memanfaatkan ARchitect API untuk membuat objek Augmented Reality. Untuk mengintegrasikan Wikitude SDK ke aplikasi yang dibuat dilakukan dengan menambahkan komponen tampilan platform yang disebut ARchitectView ke antarmuka pengguna aplikasi tersebut. (Wikitude GmbH, 2015). 2.2.5 Google Maps API Google Maps API adalah salah satu Application Programming Interface (API) yang dimiliki Google. Api ini mempunyai fitur untuk melakukan aktivitasaktivitas yang berkaitan dengan Google Maps antara lain menampilkan peta, mencari rute terdekat antara dua tempat, mendapat petunjuk mengemudi dan lain

12 sebagainya. Google Maps API tersedia untuk platform android, ios, web, dab juga web service (Google Developers, 2017). 2.2.6 Android Studio Android studio merupakan sebuah Integrated Development Environment (IDE) khusus untuk pengembangan aplikasi Android. Android studio berbasis pada IntelliJ IDEA, sebuah IDE untuk bahasa pemrograman Java. Bahasa pemrograman utama yang digunakan adalah Java, sedangkan untuk membuat tampilan atau layout, digunakan bahasa XML. Android studio juga terintegrasi dengan Android Software Development Kit (SDK) untuk deploy ke perangkat android (Android Developers, 2014).