BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. 1.2 Rumusan Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1. BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1. BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN I-1

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang ` 1

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

I-1 BAB I PENDAHULUAN

BAB 1 PENDAHULUAN. dan perkembangan seseorang. Tidak mengherankan jika masa kanak-kanak disebut

Bab I Pendahuluan. Sangat Sering 8% Tidak Pernah 0% Biasa Saja 40% Sering 52%

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. SMA kelas XI. Pengembangan menggunakan model ADDIE (Analysis,

1. BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

ISSN : e-proceeding of Applied Science : Vol.3, No.2 Agustus 2017 Page 685

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB II LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN I - 1

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

PEMBANGUNAN APLIKASI PEMBELAJARAN RAMBU LALU LINTAS BERBASIS MULTIMEDIA INTERAKTIF

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. sumber daya manusia yang bisa berinterkasi satu sama lain.

BAB 1 PENDAHULUAN. jenjang pendidikan kelas 5 SD. Alasan kami memilih peta dunia adalah kurangnya minat

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Media Pembelajaran Interaktif Bahasa Inggris Pengenalan Huruf & Membaca Berbasis Multimedia untuk Sekolah Dasar

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

Bab 3 Metode dan Perancangan Sistem

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 LATAR BELAKANG

1. Pendahuluan. 1.1 Latar belakang

BAB I PENDAHULUAN. semakin banyak dilakukan berbagai kalangan, baik oleh instusi-instusi pendidikan

APLIKASI COMPUTER ASSISTED INSTRUCTION (CAI) CRAFTING INTERIOR RUMAH BAGI ANAK USIA DINI

BAB I PENDAHULUAN. banyak dilakukan berbagai kalangan, termasuk oleh institusi-institusi pendidikan

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

Aplikasi Pembelajaran Bahasa Inggris Pada Anak-Anak Usia Taman Kanak-Kanak Menggunakan Adobe FlashCS6

Perancangan Mobile Game untuk Pembelajaran Pengenalan Huruf bagi Anak Usia Taman Kanak-Kanak Abstrak

Rancang Bangun Aplikasi Preschool Basic Berbasis Android (Studi Kasus TK An-Namiroh 8 Pekanbaru)

Pembuatan CD Interaktif Sebagai Media Pembelajaran Febriana Sandy

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar belakang. Saat ini, multimedia dimanfaatkan juga dalam dunia pendidikan. Dalam

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Di era globalisasi pada masa sekarang ini, penggunaan komputer atau yang disebut

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. 1.2 Rumusan Masalah

media belajar lainnya, seperti melihat gambar dan membaca buku-buku, jika

PEMBANGUNAN APLIKASI PENGETAHUAN DASAR BERTERNAK BURUNG PARKIT BERBASIS MULTIMEDIA

BAB I PENDAHULUAN I.1. Latar Belakang

BAB IV PEMBAHASAN. yaitu analysis, design, development, implementation, dan evaluation. Berikut

BAB I PENDAHULUAN. sejak lahir sampai usia enam tahun, yang dilakukan melalui pemberian

BAB 1 PENDAHULUAN. dalam pendidikan. Bidang pembelajaran yang paling dikenal dengan

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF PADA MATA PELAJARAN ADMINISTRASI SERVER DI SMK NEGERI 2 DEPOK

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. atau langkah-langkah untuk mengembangkan suatu produk atau

BAB 1 PENDAHULUAN. lepas dari komputer, sebagian besar aktivitas yang dilakukan oleh manusia

BAB 1 PENDAHULUAN. Pesatnya perkembangan teknologi informasi dan komunikasi banyak

MEDIA PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL BERBASIS DESKTOP PADA PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP DI TAMAN KANAK-KANAK SAMARINDA

BAB III PERANCANGAN SISTEM. dapat berjalan dengan baik dan sistematis. Desain penelitian merupakan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. diberikan kepada siswa di semua jenjang pendidikan. Siswa dituntut untuk

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

PEMBUATAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF PENGENALAN BENDA BERBASIS GAME UNTUK ANAK SEKOLAH DASAR KELAS I

BAB III DESAIN DAN PERANCANGAN

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

DESAIN PEMBELAJARAN BERBASIS MULTIMEDIA INTERAKTIF UNTUK PEMBELAJARAN MENERAPKAN DASAR-DASAR KELISTRIKAN

BAB I PENDAHULUAN I-1

APLIKASI PEMBELAJARAN SISTEM SIRKULASI DARAH PADA MANUSIA BERBASIS MULTIMEDIA UNTUK SISWA KELAS LIMA SEKOLAH DASAR

KUESIONER ANALISIS KEBUTUHAN Tolong silangi jawaban yang menurut Anda paling tepat ATAU sesuai petunjuk pada soal.

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB 1 PENDAHULUAN. menambah pengetahuan maupun melepaskan rasa jenuh. menyajikan hiburan semata. Selain menyajikan hiburan yang hanya

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

APLIKASI PEMBELAJARAN SISTEM SIRKULASI DARAH PADA MANUSIA BERBASIS MULTIMEDIA UNTUK SISWA KELAS LIMA SEKOLAH DASAR

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN I-1

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Perkembangan teknologi komputer saat ini mendorong semua aktivitas

SEMINAR NASIONAL SAINS DAN TEKNOLOGI IV Hotel Marcopolo, Bandar Lampung, November 2011

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Media pembelajaran berbasis android dengan program Construct 2 pada

BAB I PENDAHULUAN. Pada suatu proses pembelajaran guru dan murid terjadi suatu interaksi. Dimana

MEDIA BANTU PEMBELAJARAN IPA SMP SEBAGAI BEKAL MENGHADAPI UJIAN NASIONAL (UN)

MATERI PEMBELAJARAN INTERAKTIF PENGENALAN HURUF ALFABET DAN ANGKA BAGI ANAK TK

BAB I PENDAHULUAN. Salah satu masalah yang dihadapi dunia pendidikanadalah masalah


BAB III METODE PENELITIAN

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. datar untuk siswa SMP kelas VIII Semester 2. Game edukasi ini dibuat

Transkripsi:

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Taman kanak-kanak Mawar merupakan jenjang pendidikan anak usia dini atau usia 6 tahun sampai ke bawahnya dalam bentuk pendidikan formal. Kurikulum taman kanak-kanak ditekankan pada pemberian rangsangan pendidikan untuk membantu pertumbuhan dan perkembangan jasmani dan rohani agar anak memiliki kesiapan dalam memasuki pendidikan lebih lanjut. Anak atau murid di TK Mawar biasanya mendapatkan informasi tentang pembelajaran angka, abjad dan warna hanya dari sekolah dan orangtua masingmasing murid saja, hal itu membuat kurang cepatnya pemahaman anak dalam mengingat setiap pembelajaran yang diberikan oleh guru dan orangtua. Faktor lain yang menjadi masalah bagi studi kasus atau pengguna adalah pada TK Mawar sistem pengajaran guru masih menggunakan papan tulis sebagai alat penyampaian materi atau pengenalan angka dan abjad juga warna, akibatnya ada murid yang memperhatikan guru atau ada juga murid yang kurang tertarik dengan cara mengajar yang digunakan oleh guru. Yang menjadi masalah lainnya di studi kasus adalah tersedianya komputer di taman kanak-kanak tetapi kurangnya aplikasi yang dapat menunjang kebutuhan pembelajaran anak, aplikasi yang sudah ada biasanya hanya sebuah aplikasi pengenalan angka dari 0-10 saja dan tidak dapat menarik perhatian anak untuk mengikuti pembelajaran yang ada dalam aplikasi.permasalahan lain timbul ialah biasanya bahasa yang ditampilkan dalam aplikasi hanya satu bahasa yaitu bahasa Indonesia, serta kurang baik dan jelas penyampaian materi yang dikeluarkan aplikasi. Dari permasalahan di atas, maka dibutuhkan sebuah aplikasi yang dapat membantu pengguna dalam melakukan proses pengenalan angka, abjad dan warna, membantu dalam meningkatkan minat pembelajaran anak dengan membuat aplikasi yang lebih 1

menarik dan membuat alat evaluasi untuk mengetahui kepahaman murid terhadap pembelajaran, menyediakan pelayanan pembelajaran dalam dua bahasa yaitu bahasa English dan Indonesia, dan memberikan suara narasi angka, abjad dan warna yang lebih jelas. 1.2 Rumusan Masalah Berdasarkan uraian latar belakang, rumusan masalah yang didapat adalah sebagai berikut: 1. Bagaimana menyediakan media pembelajaran pengenalan angka, abjad dan warna untuk murid? 2. Bagaimana menyediakan alat bantu evaluasi untuk mengetahui tingkat penguasaan murid terhadap pengenalan angka, abjad dan warna? 3. Bagaimana cara membuat aplikasi pembelajaran yang membantu murid menguasai penggunaan bahasa lain? 1.3 Tujuan Dari rumusan masalah di atas, maka dibuatlah tujuan sebagai berikut: 1. Membuat media pembelajaran berupa teks, gambar dan suara mengenai pengenalan angka, abjad dan warna untuk murid. 2. Menyediakan menu game & latihan yang dapat digunakan sebagai alat evaluasi untuk mengetahui tingkat penguasaan materi pada murid. 3. Menyediakan fitur dua bahasa yaitu bahasa Indonesia dan English untuk membantu proses pembelajaran murid. 1.4 Batasan Masalah Beberapa hal yang menjadi batasan dalam pembuatan aplikasi ini adalah sebagai berikut: 1. Aplikasi berbasis multimedia ini hanya diterapkan pada lingkungan desktop. 2. Aplikasi ini hanya mencakup pengenalan angka, abjad dan warna saja. 2

3. Aplikasi ini mengacu pada Kurikulum 2009 Pendidikan Anak Usia Dini. 1.5 Definisi Operasional Alat bantu pengenalan angka, abjad dan warna bagi murid di TK Mawar berbasis multimedia adalah aplikasi yang dapat dijadikan sarana untuk menyampaikan materi kepada murid dalam proses kegiatan belajar mengajar. Dengan alat bantu ini dapat menghadirkan suasana belajar yang menarik, karena dikombinasikan dengan gambar, animasi dan suara. Aplikasi menyajikan materi mengenai pengenalan angka, pengenalan abjad, memudahkan untuk menyebutkan angka, abjad dan warna melalui suara narasi, membantu untuk mengenal angka, abjad dan warna dalam bahasa lain yaitu English. Aplikasi ini dibangun dengan menggunakan software Adobe Flash yang dijalankan pada desktop, aplikasi pembelajaran yang dihasilkan diharapkan mampu meningkatkan pemahaman murid, semangat belajar murid, meningkatkan keinginan lebih dalam mempelajari pengenalan angka, abjad dan warna. Diharapkan juga dapat menjadi media pembelajaran yang layak untuk digunakan. 1.6 Metode Pengerjaan Gambar 1-1 Model Desain Pembelajaran ADDIE [1] Metode yang digunakan untuk menyelesaikan masalah Proyek Akhir ini yaitu dengan Model Analayze, Design, Develop, Implementation dan Evaluation (ADDIE). Alasan memilih metode pengerjaan ADDIE adalah agar aplikasi nantinya bisa sesuai dengan kebutuhan user, selain itu metode ini juga dikhususkan untuk pembuatan e-learning. Dimana proses pengerjaannya terbagi menjadi berikut: 3

1. Analysis Menganalisis kebutuhan kerja dari permasalahan yang sudah didapat dengan melakukan wawancara kepada guru dengan mengajukan beberapa pertanyaan, wawancara digunakan sebagai dasar untuk membangun aplikasi. 2. Design Pada tahap ini dibuatlah sebuah storyboard yang berguna sebagai gambaran terhadap aplikasi yang akan dihasilkan. 3. Development Pada tahap ini akan dilakukan pembangunan aplikasi sesuai dengan storyboard. Pembangunan aplikasi menggunakan tools-tools seperti Adobe Photoshop, Corel Draw, Adobe Audition dan Adobe Flash. 4. Implement Pada tahap implement aplikasi yang sudah di isi dengan materi, suara dan animasi akan digunakan oleh pengguna. Tujuan implement ini adalah untuk mengetahui apakah aplikasi sudah berjalan sesuai dengan tujuan yang sudah ditentukan. 5. Evaluation Pada tahap ini akan ditarik kesimpulan apakah produk yang dihasilkan sudah sesuai tujuan atau tidak. Pada tahap ini untuk mendapatkan jawaban, digunakanlah kuisioner sebagai solusi. Kuisioner diberikan kepada murid yang sudah menggunakan aplikasi ini. 4

1.7 Jadwal Pengerjaan Penjadwalan dalam pengerjaan proyek akhir adalah sebagai berikut: Tabel 1-1 Jadwal Pengerjaan Periode November 2016 Mei 2017 Kegiatan November Desember Januari Februari Maret April Mei 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1.Analisis a.wawancara & Penyebaran Kuesioner b.analisis Hasil wawancara c.perbandingan Aplikasi Sejenis 2.Desain a.flwmap b.usecase Diagram c.skenario Diagram d.erd e.story Board 3.Develop 4. Implement 5. Evaluation 5