PRIVATE KEY RINGING PHONE

dokumen-dokumen yang mirip
APLIKASI MIKROKONTROLER AVR ATMEGA16 UNTUK ALAT PEMILIH PENYEDIA LAYANAN TELEPON YANG SAMA

SISTEM KONTROL LISTRIK MENGGUNAKAN MEDIA HANDPHONE BERBASIS MIKROKONTROLER AT89S51

APLIKASI IOT UNTUK PROTOTIPE PENGENDALI PERALATAN ELEKTRONIK RUMAH TANGGA BERBASIS ESP

ABSTRAK. Tuts Organ Elektronik Menggunakan Pengontrol Mikro Edwin /

REALISASI SISTEM PENGONTROLAN DAN MONITORING MINIATUR LIFT BERBASIS PC (PERSONAL COMPUTER) Disusun Oleh : PANDAPOTAN MAHARADJA

PERANCANGAN DAN REALISASI PENAMPIL SPEKTRUM FREKUENSI PORTABLE BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA 16

DESAIN DAN REALISASI OSILOSKOP LCD PIXELS DENGAN MENGGUNAKAN MIKROKONTROLER ATMEGA 32 DAN ATMEGA 16

PERANCANGAN POV (PERSISTENCE OF VISION) DENGAN POSISI SUSUNAN LED VERTIKAL

SIMULATOR PENGERING CAT BERBASIS PENGONTROL MIKRO

PERANCANGAN DAN REALISASI INVERTER MENGGUNAKAN MIKROKONTROLER ATMEGA168

Kata kunci : citra, pendeteksian warna kulit, YCbCr, look up table

PROTOTIPE PENGENDALI ROBOT MOBIL BERLENGAN JEPIT DENGAN MIKROKONTROLER ATMEGA 16 MELALUI PAPAN KETIK BERANTARMUKA PS/2. Angkar Wijaya /

Abstrak. Kata Kunci: USB, RS485, Inverter, ATMega8

Realisasi Optical Orthogonal Codes (OOC) dengan korelasi maksimum satu Menggunakan Kode Prima Yang Dimodifikasi

Oleh: Mike Yuliana PENS-ITS

APLIKASI WEB EMBEDDED MICROCONTROLLER UNTUK PENGINFORMASIAN KONDISI LALU LINTAS BERUPA TULISAN MENGGUNAKAN WEB BROWSER MELALUI JARINGAN GPRS

PERANCANGAN DAN REALISASI PROTOTIPE KURSI RODA DENGAN MOTOR LISTRIK. Novan Susilo/

Animasi Objek yang Dapat Bergerak Menggunakan Kubus LED Berbasis Mikrokontroler ATMega16

ALAT UJI MCB OTOMATIS BERBASIS MIKROKONTROLER ABSTRAK

ABSTRAK. Kata Kunci : Android, WiFi, ESP , Arduino Mega2560, kamera VC0706.

Simulasi Peredaman Gangguan Sag Pada Tegangan Masukan Power Supply Di Personal Computer

Perancangan Remote Control Terpadu untuk Pengaturan Fasilitas Kamar Hotel

KRIPTOGRAFI VISUAL DENGAN ALGORITMA ELGAMAL YANG DIMODIFIKASI UNTUK CITRA BERWARNA DENGAN TIGA CITRA HASIL ENKRIPSI MENGGUNAKAN PERANGKAT LUNAK MATLAB

Realisasi Kode Prima Untuk Mengatur Loncatan Frekuensi (Frequency Hop) Dalam Sistem FH-CDMA ABSTRAK

PERANCANGAN OVERHANDLE SYSTEM PADA KASUS KESALAHAN PELETAKAN GAGANG TELEPON

PERANCANGAN SISTEM PENGATUR PEMAKAIAN KOMPUTER PADA WARNET MENGGUNAKAN RFID

Perbandingan Metode K Nearest Neighbor dan K Means Clustering dalam Segmentasi Warna pada Citra ABSTRAK

PENGENDALI PERALATAN RUMAH TANGGA MENGGUNAKAN TELEPON SELULER BERBASIS MIKROKONTROLER

PERANCANGAN DAN REALISASI PENGUAT KELAS D BERBASIS MIKROKONTROLER AVR ATMEGA 16. Disusun Oleh: Nama : Petrus Nrp :

Implementasi GSM VoIP Gateway Pada Jaringan VoIP Berbasis Briker IPPBX

Perancangan Persistence of Vision Display Dengan Masukan Secara Real Time

DAFTAR ISI. ABSTRAK... i ABSTRACT... ii KATA PENGANTAR...iii DAFTAR ISI...v DAFTAR GAMBAR...vii DAFTAR TABEL...ix

APLIKASI CONTACTLESS SMARTCARD UNTUK TRANSAKSI TOL MELALUI KOMUNIKASI WIRELESS ABSTRAK

BLOK DIAGRAM DAN GAMBAR RANGKAIAN

ALAT PERAGA PAPAN PERMAINAN OTHELO PADA LAYAR MONITOR

PERANCANGAN DAN REALISASI PENALA GITAR OTOMATIS MENGGUNAKAN PENGONTROL MIKRO AVR ATMEGA16. Disusun Oleh : Nama : Togar Hugo Murdani Nrp :

REALISASI ACTIVE NOISE REDUCTION MENGGUNAKAN ADAPTIVE FILTER DENGAN ALGORITMA LEAST MEAN SQUARE (LMS) BERBASIS MIKROKONTROLER LM3S6965 ABSTRAK

PERANCANGAN ALAT PENGUKUR KECEPATAN KENDARAAN MENGGUNAKAN MIKROKONTROLLER ATMEGA32 DAN MODUL BLUETOOTH DBM 01

FUSI CITRA BERBASIS COMPRESSIVE SENSING

Desain Mesin Penjawab Dan Penyimpan Pesan Telepon Otomatis

PENGONTROLAN TEMPERATUR DAN KELEMBABAN UNTUK PERTUMBUHAN JAMUR TIRAM MENGGUNAKAN PENGONTROL MIKRO

Simulasi Perbedaan Jarak (Range) Akibat Gangguan Sinyal. Jamming Sebagai Electronic Countermeasure (ECM) Pada Radar ABSTRAK

PERANCANGAN PENDETEKSI KEDIPAN MATA UNTUK FUNGSI KLIK PADA MOUSE MELALUI KAMERA WEB ABSTRAK

Oleh: Mike Yuliana PENS-ITS

REALISASI ALAT PENDETEKSI WARNA PADA PERMUKAAN BENDA TERPROGRAM DELAPAN WARNA. S. Wijoyo. S. M / ABSTRAK

PERANCANGAN PERAGA MULTIPLEXER DAN DEMULTIPLEXER DIJITAL MENGGUNAKAN MIKROKONTROLER AVR UNTUK PENGIRIMAN DATA MELAUI SERAT OPTIK

PERANCANGAN MODULATOR QPSK DENGAN METODA DDS (DIRECT DIGITAL SYNTHESIS) BERBASIS MIKROKONTROLLER ATMEGA8535 ABSTRAK

REMOTE CONTROL INFRARED DENGAN KODE KEAMANAN YANG BEROTASI. Disusun Oleh : Nama : Yoshua Wibawa Chahyadi Nrp : ABSTRAK

PERANCANGAN KENDALI SAKLAR ON/OFF MENGGUNAKAN SMS ABSTRAK

Kinerja Sistem Komunikasi Satelit Non-Linier BPSK Dengan Adanya Interferensi Cochannel.

OPTIMASI KUALITAS PENERIMAAN SINYAL DARI ANTENA NODE B PADA SISTEM UMTS 3G DENGAN PHYSICAL TUNING ABSTRAK

SISTEM REMOTE MONITORING GEDUNG BERBASIS MIKROKONTROLER MELALUI RADIO FREKUENSI HT

REALISASI APLIKASI PEMINDAI DAN PEMBANGKIT QUICK RESPONSE CODE (QR CODE) PADA SMARTPHONE ANDROID ABSTRAK

PERANCANGAN DAN REALISASI THERMOMETER INFRA MERAH UNTUK MENGUKUR SUHU BADAN. Efendy/ ABSTRAK

Kata Kunci : PLC, Webserver, Website, monitoring, mengontrol, KWH.

PENGENDALIAN PH PADA SISTEM PEMUPUKAN TANAMAN HIDROPONIK BERBASIS MIKROKONTROLER AVR ATMEGA16

Proteksi Kesalahan Berbeda Menggunakan Metode Rate Compatible Punctured Convolutional (RCPC) Codes Untuk Aplikasi Pengiriman Citra ABSTRAK

IMPLEMENTASI KONTROL PID PADA PENDULUM TERBALIK MENGGUNAKAN PENGONTROL MIKRO AVR ATMEGA 16 ABSTRAK

PERANCANGAN ALAT PENAMPIL KOMPOSISI WARNA KAIN MENGGUNAKAN IC TCS230

PERCOBAAN 1 SUBSCRIBER MATCHING UNIT

Perancangan dan Simulasi Autotuning PID Controller Menggunakan Metoda Relay Feedback pada PLC Modicon M340. Renzy Richie /

Aplikasi Mikrokontroler Sebagai Karakter Generator Televisi

REALISASI SISTEM KEYLESS CAR ENTRY BERBASIS DIRECT SEQUENCE SPREAD SPECTRUM ABSTRAK

Sistem Pengaturan Stimulus Frekuensi Audio, Suhu dan Kelembaban pada Tanaman Dengan Berbasis Mikrokontroler MCS-51. Stefanus Julianto/

PEMBUATAN POV (PERSISTENCE OF VISION) PROGRAMMABLE DENGAN MENGGUNAKAN MIKROKONTROLER ATMEGA 8

Perancangan Dan Realisasi Alat Ukur Kadar Lemak Berdasarkan Metode Bioimpedansi

APLIKASI SENSOR KOMPAS UNTUK PENCATAT RUTE PERJALANAN ABSTRAK

PERANCANGAN SISTEM PEMBAYARAN ALAT TRANSPORTASI SUBWAY DENGAN MENGGUNAKAN MAGNETIC CARD

PERANCANGAN & SIMULASI UART (UNIVERSAL ASYNCHRONOUS RECEIVER TRANSMITTER) DENGAN BAHASA PEMROGRAMAN VHDL

Perancangan Sistem Pemeliharaan Ikan Pada Akuarium Menggunakan Mikrokontroler ATMega 16. Albert/

Simulasi Pengontrol Intensitas Cahaya Pada Lahan Parkir P2a Bekasi Cyber Park Dengan Kontrol On-Off

ALAT PEMANGGIL TELEPON

PENGENDALIAN PERALATAN LISTRIK MENGGUNAKAN REMOTE CONTROL TV. Disusun Oleh : Nama : Jimmy Susanto Nrp :

SISTEM MONITORING INFUS BERBASIS MIKROKONTROLER AVR ATMEGA 16 ABSTRAK

Aplikasi Image Thresholding untuk Segmentasi Objek Menggunakan Metode Otsu s Algorithm. Erick Hartas/

ELECTRONIC LOAD CONTROLLER (ELC) PADA SISTEM PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA MIKROHIDRO (PLTM) ABSTRAK

PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK SISTEM JUAL BELI BARANG PADA DISTRO ABSTRAK

APLIKASI PERINTAH SUARA UNTUK MENGGERAKKAN ROBOT. Disusun Oleh : Nama : Astron Adrian Nrp :

PENGENALAN WAJAH DENGAN METODE ORTHOGONAL LAPLACIANFACES. Luhur Pribudhi ( )

Realisasi Optical Orthogonal Codes (OOC) Menggunakan Kode Siklik Yang Dapat Dipermutasi

Verifikasi Sidik Jari Menggunakan Pencocokan Citra Berbasis Fasa Dengan Fungsi Band-Limited Phase Only Correlation (BLPOC)

Realisasi Perangkat Pemungutan Suara Nirkabel Berbasis Mikrokontroler

Pengukuran Kecepatan Angin untuk Transportasi Darat

Simulasi Pengontrolan Plant Kolom Distilasi Menggunakan UPC (Unified Predictive Control) ABSTRAK

Aplikasi Raspberry Pi pada Perangkat Absensi Portable Menggunakan RFID

PERANCANGAN DAN REALISASI SISTEM PENGENDALI PENYARINGAN AIR BERDASARKAN TINGKAT KEKERUHAN AIR. Disusun Oleh : Nama : Rico Teja Nrp :

PENGKLASIFIKASIAN UNTUK MENDETEKSI SPAM MENGGUNAKAN ALGORITMA NAIVE BAYESIAN ABSTRAK

RANCANG BANGUN PENJAWAB DAN PENYIMPAN PESAN TELEPON OTOMATIS BERBASIS MIKROKONTROLER AT89S51 SEBAGAI KEMUDI UTAMA Hardi Irwanto Jurusan Teknik Elektro

OTOMATISASI PENGARAHAN KAMERA BERDASARKAN ARAH SUMBER SUARA PADA VIDEO CONFERENCE

PENERJEMAH FILE MUSIK BEREKSTENSI WAV KE NOT ANGKA. Albertus D Yonathan A / ABSTRAK

PERANCANGAN PROTOTYPE ROBOT SOUND TRACKER BERBASIS MIKROKONTROLER DENGAN METODE FUZZY LOGIC

SISTEM PENDETEKSI KETINGGIAN MUATAN ROKET BERBASIS MIKROKONTROLER. Gelar Kharisma Rhamdani /

PENGUAT DERAU RENDAH PADA FREKUENSI 1800 MHz ABSTRAK

SISTEM OTOMATISASI PENGONTROLAN SUHU DAN CAHAYA BAGI TANAMAN HIDROPONIK

Perancangan dan Realisasi Dinding Interaktif Menggunakan Bahasa Pemrograman Flash ABSTRAK

ALAT BANTU PARKIR MOBIL BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA16. Disusun Oleh : Nama : Venda Luntungan Nrp :

PENGENDALI PINTU GESER BERDASARKAN KECEPATAN JALAN PENGUNJUNG BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA 16. Disusun Oleh : Nama : Henry Georgy Nrp :

PERANCANGAN DAN REALISASI SISTEM PEMANTAUAN BERBASIS ESP DALAM SISTEM NURSE CALL

SISTEM AKUISISI DATA KENDARAAN BERMOTOR MENGGUNAKAN SMARTPHONE ANDROID MELALUI KONEKSI BLUETOOTH. Disusun oleh: Dhiko Dwiaprianto Putra ( )

ABSTRAK. Kata kunci: Arduino, Switch, Access Point, LED, LCD, Buzzer, . i Universitas Kristen Maranatha

Transkripsi:

PRIVATE KEY RINGING PHONE Ribka Agustina Triwidia (0622022) Jurusan Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Kristen Maranatha Jalan Prof. Drg. Surya Sumantri 65 Bandung 40164, Indonesia Email : ribka.sairin@gmail.com ABSTRAK Dewasa ini penawaran sebuah produk baik dari bank maupun dari toko lebih sering dilakukan secara telemarketing ke telepon rumah maupun ke handphone dengan frekuensi yang cukup sering sehingga sering kali para penerima telepon merasa terganggu. Melihat kondisi tersebut, maka pada tugas akhir ini dibuat sebuah alat bernama Private Key Ringing Phone yang berfungsi sebagai filter yang menyaring sinyal telepon (nada panggil) yang masuk ke pesawat telepon rumah sehingga pengguna alat dapat memilih siapa saja orang-orang yang dapat menghubungi dan tidak dapat menghubungi pengguna alat ini. Alat ini dirancang menggunakan kode yang dapat diatur oleh pengguna alat untuk memudahkan pengguna alat mengingat kode yang digunakan. Dan hanya penelepon-penelepon yang mempunyai kode penerima saja yang dapat terhubung dengan penerima telepon. Dari hasil pengujian, alat yang dibuat berfungsi dengan baik yaitu saat penelpon memasukan kode yang sesuai, maka penelpon tersambung dengan penerima. Pada saat penerima tidak memasukan atau salah memasukan kode maka penelpon tidak tersambung dengan penerima. Kata Kunci: Private Key Ringing Phone, Kode, Telepon, Telemarketing i

PRIVATE KEY RINGING PHONE Ribka Agustina Triwidia (0622022) Electrical Engineering, Engineering Faculty, Maranatha Christian University Prof. Drg. Suria Sumantri 65 Street, Bandung 40164, Indonesia Email : ribka.sairin@gmail.com ABSTRACT Call centers are very popular in all industries nowadays because almost all companies rely on them for customer service and support. One of which is telemarketing, which is one of the most popular ways of direct marketing nowadays. This in turn is also a subtle way of selling the product or service. Getting a phone call on your cell phone from a telemarketer is more than an inconvenience- it is downright annoying. Many people are harassed daily by large quantities of telemarketing calls. Being frequently interrupted when you are trying to relax or spend time with your family is uncalled for and should not be tolerated. Seeing these conditions, in final task is made a tool called the Private Key Ringing Phone that working as a filter. Using code as a filter users can choose anyone who can be contacted and others who doesn t have the code will unable to contact this phone number. This tool is designed to use a code that can be set by the user as tool to allow users to use given code. The people who having the code is the only one who can get connected to telephone receiver. From the test results, a tool that is made has function properly when the caller enter the appropriate code, the caller get connected to the receiver. But when the caller does not enter the code or enter the wrong code, the caller will not connected to the receiver. Keywords: Private Key Ringing Phone, Telephone, Code, Telemarketing ii

DAFTAR ISI LEMBAR PENGESAHAN SURAT PERNYATAAN ABSTRAK...i ABSTRACT...ii KATA PENGANTAR...iii DAFTAR ISI...iv DAFTAR TABEL...v DAFTAR GAMBAR...vi BAB I PENDAHULUAN I.1. Latar Belakang...1 I.2. Tujuan...2 I.3. Perumusan Masalah...2 I.4. Pembatasan Masalah...2 I.5. Metodologi Penelitian...2 I.6. Sistematika Penulisan...2 BAB II LANDASAN TEORI II.1. Telepon...4 II.1. Prinsip Dasar Telepon...4 II.2. Kapasitor...5 II.2.1. Struktur Kapasitor...5 II.2.2. Fungsi Kapasitor...7 II.2.3. Jenis - Jenis Kapasitor...7 II.3. Dioda...10 II.3.1. Dioda Semikonduktor...10 II.4. Transistor...11 II.4.1 Jenis-Jenis Transistor...12 II.5. Resistor...13 II.5.1 Jenis-Jenis Resistor...13 II.6. Kristal...14 II.7. Relay...15 iv

II.8. Saklar...16 II.9. Optocoupler...17 II.10.Komparator...19 BAB III PERANCANGAN DAN REALISASI III.1. Cara Kerja alat...21 III.2. Perancangan dan Realisasi Alat Private Key Ringing Phone...22 III.2.1 Ring Detector Switch...22 III.2.2 Counter...27 III.2.3 DTMF Decoder...31 III.2.4 Code Set...35 III.2.5 Ring Tone Generator...38 BAB IV HASIL PENGUJIAN DAN ANALISA IV.1. Pengamatan Kinerja Alat dan Analisa...44 IV.2. Pengujian dan Analisa Alat...47 IV.2.1 Gambaran Umum Proses Sistem Private Key Ringing Phone...47 IV.2.2 Pengujian dan Analisa...47 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN V.1 Kesimpulan...52 V.2 Saran...52 DAFTAR PUSTAKA...54 LAMPIRAN DataSheet DAFTAR TABEL Halaman Tabel II.1 Jenis Jenis Transistor...12 Tabel III.1 Tabel Fungsi Dekode MT8870BE...33 Tabel IV.1 Tabel Pengujian 1...47 Tabel IV.2 Tabel Pengujian 2...48 Tabel IV.3 Tabel Pengujian 3...49 Tabel IV.4 Tabel Pengujian 4...49 Tabel IV.5 Tabel Pengujian 5...5 v

DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar II.1. Telepon...4 Gambar II.2. Kapasitor...5 Gambar II.3. Struktur Umum Kapasitor...6 Gambar II.4. Kapasitor Polyester...8 Gambar II.5. Kapasitor Elektrolit...8 Gambar II.6. Kapasitor Variable dan Simbolnya...9 Gambar II.7. Beragam Jenis Dioda dan Simbolnya...10 Gambar II.8. Beragam Jenis Transistor...11 Gambar II.9. Simbol-Simbol Transistor...12 Gambar II.10.Gambar dan Simbol Resistor...13 Gambar II.11.Resistor Tetap...14 Gambar II.12.Gambar dan Simbol Kristal...15 Gambar II.13.Gambar dan Simbol Relay...16 Gambar II.14.Beragam Jenis Saklar......17 Gambar II.15.DIP Switch Tipe Rotary...17 Gambar II.16.Rangkaian Optocoupler......18 Gambar II.17.Struktur Optocoupler...18 Gambar II.18.Rangkaian Komparator...20 Gambar III.1.Diagram Blok Private Key Ringing Phone...22 Gambar III.2.Rangkaian Ring Detector Switch...23 Gambar III.3. Grafik Ic berbanding dengan V CE...25 Gambar III.4.Realisasi Rangkaian Ring Detector Switch...26 Gambar III.5.Rangkaian Counter...27 Gambar III.6.Koneksi Pin HEF4011BP...28 Gambar III.7.Koneksi Pin HCF4017BE...29 Gambar III.8.Diagram Waktu IC HCF4017BE...29 Gambar III.9.Realisasi Rangkaian Counter...31 Gambar III.10.Rangkaian DTMF Decoder...31 Gambar III.11.Rangkaian DTMF Decoder dari MT8870BE...32 Gambar III.12.Rangkaian Dasar Regulator AN7805...34 vi

Gambar III.13.Realisasi Rangkaian DTMF Decoder...35 Gambar III.14.Rangkaian Code Set...36 Gambar III.15.Realisasi Rangkaian Code Set...38 Gambar III.16.Rangkaian Ring Tone Generator...39 Gambar III.17.Rangkaian Astable LM555...39 Gambar III.18.Rumus Mencari Frekuensi pada Rangkaian Astable...40 Gambar III.19.Realisasi Rangkaian Ring Generator...41 Gambar III.20.Realisasi Alat Private Key Ringing Phone...42 Gambar III.21.Rangkaian Alat Private Key Ringing Phone...43 Gambar IV.1. Tegangan Sentral Telepon dalam AC...44 Gambar IV.2. Tegangan Sentral Telepon dalam DC...45 Gambar IV.3. Tegangan Pada Telepon Penerima...45 Gambar IV.4. Bentuk Sinyal Saat Telepon Berdering...46 Gambar IV.5. Bentuk Sinyal Saat Off Hook dan On Hook...46 Gambar IV.6. Proses Umum...47 vii