BAB 4 HASIL DAN BAHASAN

dokumen-dokumen yang mirip
PERANCANGAN SISTEM E-LEARNING PADA MUSEUM SEJARAH JAKARTA

BAB 4 RANCANGAN YANG DIUSULKAN

BAB 4 HASIL DAN BAHASAN

BAB 5 ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

Gambar 3.1 Data Flow Diagram Level 0

ABSTRAK... vii. KATA PENGANTAR... viii DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... xv. DAFTAR GAMBAR... xvi BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah...

Berikut ini merpakan prosedur penggunaan pada pengunjung yang belum mendaftar : Gambar 1 Halaman Home pada Guest

BAB IV HASIL DAN ANALISA

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

Bab IV. HASIL DAN ANALISIS Hasil Karya / Implementasi Tampilan Website Berita Indonesia Hari Ini. untuk admin. a.

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN. mencoba semua fitur masing masing tingkatan pengguna. Untuk melakukan

BAB IV ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

Gambar 4.32 Tampilan Layar Inquiries. Pada halaman ini, terdapat pertanyaan yang ditanyakan oleh user beserta jawaban dari

3.2 Alat dan Bahan, Objek serta Tempat Pengujian a. Alat dan Bahan

Prosedur Penggunaan Program Gambar 4.7 Halaman Home

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. Analisis sistem merupakan suatu kegiatan penguraian dari suatu sistem yang

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN. Tahap ini focus pada pengembangan komponen dan fitur-fitur sistem. implementasi perangkat lunak pada kode program.

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Dalam mengimplementasikan sistem yang dijalankan, maka diperlukan beberapa

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

REKAYASA PERANGKAT LUNAK LANJUT. STUDI KASUS PENGELOLAAN ARTIKEL (REV) Defri Kurniawan M.Kom

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

PETUNJUK PENGGUNAAN PROGRAM. Login

Aplikasi Bantuan Penelusuran Permasalahan Pada Prosedur Pelayanan Publik Di Dinas Kependudukan Dan Pencatatan Sipil Kabupaten Bogor Berbasis Web

Gambar 4.35 Halaman Contact Us

BAB III RANCANGAN PENGUJIAN. aplikasi ini adalah black box testing. Black box testing atau tes fungsional adalah

BAB IV DESKRIPSI KERJA PRAKTEK. praktik di CV. Dwitunggal Abadi, ada beberapa cara yang telah dilakukan, ditampilkan dalam web yang akan dibangun.

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM. Analisa masalah dilakukan guna mengetahui masalah-masalah yang terkait

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS MASALAH DAN RANCANGAN PROGRAM

LAMPIRAN - LAMPIRAN Kuisioner Survey Untuk Murid

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

MEMBANGUN SITUS WEBSITE INFORMASI KESENIAN DAN BUDAYA DI WILAYAH DKI JAKARTA MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL

CONTOH Storyboard Pengembangan Multimedia

DAFTAR LAMPIRAN. Ini adalah tampilan awal dari portal LEIT ketika masuk ke dalam portal LEIT.

BAB 4 RANCANGAN YANG DIUSULKAN. Berikut ini merupakan class diagram di mana menggambarkan hubungan antara

BAB III ANALISIS DAN UJI COBA

Petunjuk Penggunaan Aplikasi

Gambar 3.26 Sequence Diagram Proses Pengelolaan Data Anggota... III-40 Gambar 3.27 Sequence Diagram Proses Pengelolaan Data Pelatih... III-41 Gambar 3

BAB IV ANALISA DAN PEMBAHASAN

Layar diatas adalah merupakan contoh tampilan saat memilih link pada berita-bertia terbaru.

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

Tampilan Pesan Terkirim

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB 4 PERANCANGAN E-COMMERCE

Halaman Bidang Studi Guru. Gambar 4.25 Tampilan Halaman Bidang Studi Guru

LEMBAR PENGESAHAN ABSTRACT

u. Halaman Menu Minuman


BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB IV DESKRIPSI KERJA PRAKTEK 1. Berdasarkan hasil survey yang dilakukan pada saat kerja praktek di PT

Gambar 4.75 Layar mengedit event

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS SISTEM

PROSEDUR PROGRAM. Berikut ini adalah petunjuk pemakaian aplikasi basis data penjualan, pembelian

BAB 4 ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI E-LEARNING BERBASIS WEB PADA SMA SANTA PATRICIA

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. dibangun dapat dievaluasi sehingga dapat dibuat satu usulan untuk

1. Prosedur penggunaan aplikasi Gambar 1.1 Gambar Tampilan Layar Login

BAB IV HASIL DAN ANALISIS

Gambar 4.1Halaman Home

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM. tahap implementasi. Implementasi merupakan tahap meletakkan sistem sehingga

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENDAFTARAN PESERTA EVENT BERBASIS WEB PADA UKM RADIO MERCU BUANA

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN. komentar dari user lain. Microblogging juga merupakan media pertukaran informasi

TUGAS ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM PENJUALAN LAPTOP

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN. dikarenakan berdasarkan analisa sistem itu sistem dapat dibuat, dengan

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI FORUM DISKUSI MAHASISWA/I BERBASIS WEB DI STMIK PELITA NUSANTARA MEDAN

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB IV HASIL DAN ANALISIS

BAB IV HASIL DAN UJI COBA. Berikut ini akan dijelaskan tentang tampilan hasil rancangan dari

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB IV HASIL DAN ANALISIS. 4.1 Hasil Karya / Implementasi Halaman Depan (Front End) : a. Slider depan Tampilan Slider Halaman user

Membangun Sistem Informasi Departemen Gallery ArtAuctionFind yang Bergerak Dalam bidang Seni Budaya Berbasis Home Pages

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

Gambar 4.32 Tampilan layar Reference to the Others pada User

Gambar 6.1 Tampilan Utama Website

Bab III. Perancangan Sistem

BAB III ANALISA PERANCANGAN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

Gambar 1.1 Tampilan Layar Halaman Utama User

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN APLIKASI

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

Gambar 4.38 Tampilan Layar Staff. menampilkan daftar perusahaan staff yang sudah tercatat atau

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN. siap untuk dioperasikan. Dalam implementasi pembuatan website Anbiyapedia ini

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

User untuk mencari informasi yang dimaksud sesuai kebutuhan atau keinginan User. Tampilan History dan Status Jasa Warehouse

PELATIHAN PORTAL PENGAJUAN ARTIKEL JURNAL

disebelah kiri layar.

ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI RENTAL MOTOR DENGAN MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL

MODUL ADMINISTRATOR WEBSITE SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH (SKPD) PEMERINTAH KABUPATEN KLUNGKUNG

Transkripsi:

BAB 4 HASIL DAN BAHASAN 4.1 Perancangan website Website yang dibuat merupakan sebuah website yang memiliki tujuan dalam pembelajaran tentang benda-benda museum sejarah jakarta. Sehingga dapat membantu penggunjung dalam mengingat benda-benda yang ada di dalam Museum Sejarah jakarta. Dimana website ini dibuat untuk admin dan user. pada bagian back end yang digunakan admin yang tugasnya memasukan informasi koleksi benda baru yang ada di museum, maintenance website, menjawab pertanyaan yang diberikan oleh user. Sedangkan pada bagian front end yang digunakan pengunjung. Di dalam website ini terdapat halaman website home, gallery, quiz, about us, dan forum. Pertama saat pengunjung memasuki website maka akan diarahkan ke halaman home. Pada halaman home terdapat infomasi singkat mengenai sejarah Museum Sejarah Jakarta. Jika user memasuki halaman gallery, pada halaman ini terdapat daftar dan informasi benda yang ada di Museum Sejarah Jakarta, jadi pada halaman gallery ini user dapat mengetahui benda benda apa saja, informasi, dan latar belakang benda tersebut yang terdapat berada di Museum Sejarah Jakarta. Jika user memasuki halaman quiz berupa kumpulan pertanyaan pertanyaan yang berkaitan dengan benda benda dan sejarah museum Sejarah Jakarta. Pada halaman about us, terdapat informasi mengenai letak museum serta contact person milik pihak museum. Jika user memasuki halaman forum, Pada halaman forum ini user terlebih dahulu melakukan registrasi member sehingga dapat memasuki halaman forum. Jika sudah melakukan registrasi user dapat membuat thread berisi topik - topik 57

58 yang ingin ditanyakan. Dan melalui thread tersebut dapat memberikan post (komentar) sehingga dapat berinteraksi langsung dengan user lainnya ataupun dengan admin website itu sendiri. 4.1.1 Use Case Gambar 4.1 Use Case Gambar di atas merupakan tampilan diagram Use Case tentang apa saja yang dilakukan user di website pembelajaran Museum Sejarah Jakarta yang diusulkan.

59 4.1.2 Domain Class Diagram Gambar 4.2 Domain Class Diagram Gambar di atas merupakan tampilan diagram Domain Class Diagram berupa klas klas yang saling berhubungan yang menampilkan atribut dari tiap klas. 4.1.3 State Chart 1. News Gambar 4.3 State Chart news

60 Gambar diatas Merupakan gambaran statechart diagram yang diambil dari Domain Class Diagram artikel. 2. Admin Gambar 4.4 State Chart admin Gambar diatas Merupakan gambaran statechart diagram yang diambil dari Domain Class Diagram Admin. 3. Item Gambar 4.5 State Chart item Gambar diatas Merupakan gambaran statechart diagram yang diambil dari Domain Class Diagram item. 4. Quiz Gambar 4.6 State Chart quiz

61 Gambar diatas Merupakan gambaran statechart diagram yang diambil dari Domain Class Diagram Member 4.1.4 Sequence Diagram 1. Menginput Item Gambar 4.7 System Sequence Diagram (Menginput Item) Gambar diatas merupakan tampilan diagram System Sequence Diagram untuk menginput item yang dilakukan oleh admin. 2. Menginput news Gambar 4.8 System Sequence Diagram (Menginput news)

62 Gambar diatas merupakan tampilan diagram System Sequence Diagram untuk menginput news yang dilakukan oleh admin. 3. Menginput Quiz Gambar 4.9 System Sequence Diagram (Menginput Quiz) Gambar diatas merupakan tampilan diagram System Sequence Diagram untuk menginput quiz yang dilakukan oleh admin. 4. Mengisi Quiz Gambar 4.10 System Sequence Diagram (Mengisi Quiz)

63 Gambar diatas merupakan tampilan diagram System Sequence Diagram untuk mengisi quiz yang dilakukan oleh user. 4.1.5 Multilayer Design System Sequence Diagram 1. Menginput Item Gambar 4.11 Multi Layer System Sequence Diagram (Menginput Item) Gambar diatas merupakan tampilan diagram Multi Layer System Sequence Diagram dimana langkah-langkah admin dalam menginput item.

64 2. Menginput news Gambar 4.12 Multi Layer System Sequence Diagram (Menginput news) Gambar diatas merupakan tampilan diagram Multi Layer System Sequence Diagram dimana langkah-langkah admin dalam menginput news. 3. Menginput Quiz Gambar 4.13 Multi Layer System Sequence Diagram (Menginput Quiz)

65 Gambar diatas merupakan tampilan diagram Multi Layer System Sequence Diagram dimana langkah-langkah admin dalam menginput quiz. 4. Mengisi Quiz Gambar 4.14 Multi Layer System Sequence Diagram (Mengisi Quiz) Gambar diatas merupakan tampilan diagram Multi Layer System Sequence Diagram dimana langkah-langkah user dalam mengisi quiz.

66 4.1.6 Story Board Berikut ini merupakan tampilan rancangan ketika user mengunjungi website e-learning ini. 1. Home menuju Gallery Gambar 4.15 story board home menuju gallery Pada awalnya user akan memasuki halaman awal home. Dimana pada tampilan home terdapat video pembelajaran sejarah Jakarta. jika pada halaman home user mengklik menu gallery halaman akan pindah ke

halaman gallery, dimana halaman ini terdapat kategori benda benda yaitu umum, lukisan, alat pembayaran, senjata, dan prasasti. 67 2. Home menuju Quiz Gambar 4.16 story board home menuju quiz Pada halaman home jika user mengklik menu quiz halaman akan pindah ke halaman quiz dimana halaman ini berisi beberapa quiz mengenai benda benda yang ada di Museum Sejarah Jakarta. disini user dapat mencoba pengetahuan mereka mengenai benda benda yang ada pada museum.

68 3. Home menuju About Us Gambar 4.17 story board home menuju about us Pada halaman home jika user mengklik menu about us halaman akan pindah ke halaman about us dimana pada halaman ini berisi penjelasan mengenai informasi Museum Sejarah Jakarta dan contact person Museum.

69 4. Home menuju News Gambar 4.18 story board home menuju pop up news Pada halaman home, gallery, quiz, about us jika user mengklik menu news yang ingin dibaca halaman akan tampil pop up news yang berisi tanggal, judul, foto dan informasi dari berita tersebut. Dengan halaman news ini user dapat mengetahui berita berita atau event yang dibuat atau diselengarakan oleh Museum Sejarah Jakarta.

70 5. Home menuju forum Gambar 4.19 story board home menuju forum Pada halaman home jika user mengklik menu forum halaman akan pindah ke halaman forum dimana pada halaman forum user dapat membuat thread, melakukan coment mengenai apa yang ingin ditanyakan. Pada halaman forum admin dapat menghapus thread, memblok user, melakukan coment.

71 6. Gallery menuju Pop up item Ga mbar 4.20 story board gallery menuju pop up item Pada halaman gallery jika user mengklik salah satu benda yang terdapat di kategori halaman web akan menampilkan pop up item dimana menampilkan informasi benda, nama benda, foto benda, dan retailed informasi jika ada. Disini user dapat menambah pengetahuan mengenai benda benda museum.

72 7. Home (admin) menuju Insert Data Gambar 4.21 story board home(admin) menuju insert data Pada back end halaman yang akan muncul pertama kali adalah home dimana back end hanya bisa diakses oleh admin, yang terdapat menu insert data, update data, insert news, insert quiz, jika admin mengklik menu insert data halaman akan pindah menuju halaman insert data yang berfungsi untuk memasukan benda baru dimana admin harus memasukan nama benda, informasi benda, type benda, gambar. Jika sudah memasukan semua yang harus diisi maka admin harus menekan tombol insert data, jika sukses maka akan kembali ke halaman home sedangkan

gagal akan menampilkan error menggenai data yang kurang diisi atau gambar yang ingin dimasukan tidak ada. 73 8. Home (admin) menuju Insert News ar 4.22 story board back end home menuju insert news Gamb Pada halaman back end home, jika admin mengklik menu insert news halaman akan pindah menuju halaman insert news yang berfungsi untuk memasukan news baru dimana admin harus memasukan judul news, tanggal, informasi news. Jika sudah memasukan semua yang harus diisi maka admin harus menekan tombol insert news, jika sukses maka akan kembali ke halaman

74 home sedangkan gagal akan menampilkan error menggenai data yang kurang diisi. 9. Home (admin)menuju insert quiz Gambar 4.23 story board back end home menuju insert quiz Pada halaman back end home, jika admin mengklik menu insert quiz halaman akan pindah menuju halaman insert quiz yang berfungsi untuk memasukan quiz baru dimana admin harus memasukan judul quiz dan file quiz. Jika sudah maka menekan tombol insert quiz untuk memasukan quiz. Jika sudah memasukan semua yang harus diisi maka admin harus menekan tombol insert

quiz, jika sukses maka akan kembali ke halaman home sedangkan gagal akan menampilkan error menggenai data yang kurang diisi. 75 10. Home (admin) menuju Update Data mbar 4.24 story board back end home menuju update data Ga Pada halaman back end home, jika admin mengklik menu update data halaman akan pindah menuju halaman update data yang berfungsi untuk mengubah informasi benda museum dimana admin harus memilih terlebih dahulu benda yang ingin diubah datanya kemudian mengisi nama benda, informasi benda,

76 type benda, gambar yang ingin diubah. Jika sudah maka menekan tombol submit untuk mengubah benda., jika sukses maka akan kembali ke halaman home sedangkan gagal akan menampilkan error menggenai data yang kurang diisi. 4.1.7 User Interface Berikut ini adalah tampilan User Interface dari website yang telah kami usulkan: 1. Home Gambar 4.25 Tampilan Home Gambar diatas ini adalah tampilan home dari website pembelajaran Museum Sejarah Jakarta dimana merupakan tampilan awal jika user mengunjungi website pembelajaran Museum Sejarah Jakarta. Di tampilan home ini berisi video pembelajaran dan penjelasan singkat Museum Sejarah Jakarta.

77 2. Gallery Gambar 4.26 Tampilan Gallery Gambar diatas ini adalah tampilan gallery dari website pembelajaran Museum Sejarah Jakarta, di dalam gallery ini terdapat beberapa kategori tentang alat pembayaran, umum, senjata, dan lukisan. Sehingga user dapat memilih kategori benda yang ingin dipelajari. Jika user mengklik salah satu benda maka akan keluar tampilan pop up.

78 Gambar 4.27 Tampilan pop up lukisan Gambar diatas merupakan salah satu tampilan dari pop up lukisan disini menampilkan foto lukisan beserta dengan keterangan lengkap tentang lukisan dan juga terdapat retailed informasi jika ada. 3. Quiz Gambar 4.28 Tampilan Halaman quiz Gambar diatas ini adalah tampilan quiz dari website pembelajaran Museum Sejarah Jakarta jika user mengklik menu quiz maka akan keluar permainan quiz, dan user harus menjawab beberapa pertanyaan sesuai

79 dengan benda benda yang ada di museum dan setelah selesai bermain quiz user bisa melihat berapa nilai yang didapat dalam menjawab quiz tersebut. 4. About Us Gambar 4.29 Tampilan About Us Gambar diatas ini adalah tampilan About Us dan di tampilan About Us ini berisi tentang Contact person atau orang yang dapat dihubungi bila ada yang ingin menanyakan lebih detil tentang Museum Sejarah Jakarta ini dan informasi mengenai website. 5. News

80 Gambar 4.30 Tampilan News Gambar diatas ini adalah tampilan dari pop up news dari website pembelajaran Museum Sejarah Jakarta jika user mengklik menu news yang ingin dibaca. Dimana disini terdapat informasi dari berita yang bisa dibaca oleh user. 6. Login admin Gambar 4.31 Tampilan Login Admin

81 Gambar di atas merupakan tampilan back end login untuk admin dari website pembelajaran Museum Sejarah Jakarta dimana terdapat Nama dan password yang harus diisi admin halaman back end hanya bisa diakses oleh admin saja. 7. Home admin Gambar 4.32 Tampilan home admin Gambar di atas merupakan tampilan halaman back end home untuk admin dari website pembelajaran Museum Sejarah Jakarta. Dimana admin disini dapat memasukan data melalui insert data, memngubah data melalui update

82 data,memasukan quiz baru melalui insert quiz, dan memasukan news melalui insert news. 8. Insert Data Gambar 4.33 Tampilan Insert Data Gambar diatas ini adalah tampilan halaman insert data dari website pembelajaran Museum Sejarah Jakarta jika admin mengklik menu insert data dimana merupakan halaman admin untuk menginput benda-benda yang ingin diinput. Disini admin harus memasukan nama benda, informasi benda, type benda dan gambar benda. Dan tombol insert data untuk memasukan benda ke dalam website. Jika terdapat kolom yang kurang diisi atau salah dalam menginput maka akan menampilkan error. 9. Insert News

83 Gambar 4.34 Tampilan Insert News Gambar diatas ini adalah tampilan halaman insert news dari website pembelajaran Museum Sejarah Jakarta jika admin mengklik menu insert News dimana merupakanhalaman admin untuk menginput berita-berita baru. Disini admin harus memasukan judul news, tanggal, dan informasi news. dan juga tombol insert news untuk menginput news ke dalam website. Jika terdapat kolom yang kurang diisi atau salah dalam menginput maka akan menampilkan error. 10. Insert Quiz

84 Gambar 4.35 Tampilan Insert Quiz Gambar diatas ini adalah tampilan halaman insert quiz dari website pembelajaran Museum Sejarah Jakarta jika admin mengklik menu insert quiz dimana merupakanhalaman admin untuk menginput quiz baru. Disini admin harus memasukan nama dan file quiz, dan tombol insert quiz. Jika terdapat kolom yang kurang diisi atau salah dalam menginput maka akan menampilkan error. 11. Update Data Gambar 4.36 Tampilan Update Data Gambar diatas ini adalah tampilan halaman update data dari website pembelajaran Museum Sejarah Jakarta jika admin mengklik menu update data dimana merupakan halaman admin untuk mengupdate benda-benda jika terjadi perubahan. Pertama admin harus memilih benda yang ingin diubah disini admin harus memasukan data sama seperti insert data. Dan tombol submit untuk mengubah data. Jika terdapat kolom yang kurang diisi atau salah dalam menginput maka akan menampilkan error. 12. Forum

85 Gambar 4.37 Tampilan forum Gambar diatas ini adalah tampilan forum jika user mengklik menu forum di sini dapat membuat thread dan merupakan tempat berinteraksi dengan user lain. disini user harus melakukan registrasi terlebih dahulu agar dapat membuat thread atau melakukan coment. 13. Melakukan registrasi

86 Gambar 4.38 Tampilan registrasi member Gambar diatas ini adalah tampilan forum jika user ingin melakukan registrasi dengan memasukan nama, email, password, dll. 14. Membuat thread Gambar 4.39 Tampilan membuat thread Gambar diatas ini adalah tampilan forum jika user jika ingin membuat sebuah thread baru. Dengan mengisi tampilan thread yang ingin dibuat disini terdapat tombol preview agar dapat melihat tampilan thread sebelum di submit. 4.1.8 Evaluasi

87 Dari hasil perancangan website pembelajaran e-learning ini diharapkan dapat membantu dan mempermudah pengguna dalam melakukan pembelajaran, oleh karena itu, untuk mengetahui kelebihan dan kekurangan pada website e- learning dilakukan evaluasi sistem dari sisi pengguna berupa kuisioner. 4.1.8.1 Pertanyaan 1 Apakah website Museum ini berguna dan bermanfaat untuk anda : a. Sangat berguna (4 orang) (20%) b. Cukup berguna (12 orang) (60%) c. kurang berguna (3 orang) (15%) d. Tidak berguna (1 orang) (5%) Gambar 4.40 Pertanyaan no 1 Dari kuisioner yang telah kami bagikan ke 20 orang sekitar 60% (dengan jumlah 12 orang) bahwa website Museum ini cukup berguna dan bermanfaat bagi mereka, dan sekitar 5% (dengan jumlah 1 orang) mengatakan bahwa website ini tidak berguna. 4.1.8.2 Pertanyaan 2

88 Apakah anda tertarik dengan website Museum ini: a. Ya (12 orang) (60%) b. Tidak (8 orang) (40%) Gambar 4.41 Pertanyaan no 2 Dari kuisioner yang kami bagikan ke 20 orang sekitar 60% (dengan jumlah 12 orang) mengatakan bahwa mereka tertarik dengan website yang kamu buat ini sedangkan 40% (dengan jumlah 8 orang) mengatakan mereka tidak tertarik dengan website museum ini. 4.1.8.3 Pertanyaan 3 Menurut anda apakah yang paling menarik dari website ini : a. Gallery (5 orang) (25%) b. News (1 orang) (5%) c. Quiz (8 orang) (40%) d. Forum (6 orang) (30%)

89 Gambar 4.42 Pertanyaan no 3 Dari kuisioner yang kami bagikan ke 20 orang sekitar 40% (dengan jumlah 8 orang) lebih tertarik dengan quiz yang ada pada website kami sedangkan hanya 5% (dengan jumlah 1 orang) yang tertarik pada news. 4.1.8.4 Pertanyaan 4 Menurut anda apakah website ini cukup sulit digunakan: a. Sulit (1 orang) (5%) b. Cukup sulit (2 orang) (10%) c. Belum terbiasa (2 orang) (10%) d. Mudah digunakan (15 orang) (75%)

90 Gambar 4.43 Pertanyaan no 4 Dari kuisioner yang kami bagikan ke 20 orang sekitar 75% (dengan jumlah 15 orang) mengatakan bahwa website ini mudah digunakan sedangkan hanya 5% (dengan jumlah 1 orang) yang mengatakan bahwa website ini sulit digunakan. 4.1.8.5 Pertanyaan 5 Menurut anda apakah tampilan website ini menarik: a. Biasa saja (9 orang) (45%) b. Menarik (8 orang) (40%) c. Kurang menarik (3 orang) (15%)

91 Gambar 4.44 Pertanyaan no 5 Dari kuisioner yang kami bagikan ke 20 orang sekitar 45% (dengan jumlah 9 orang) mengatakan bahwa website ini biasa saja, dan 15% (dengan jumlah 3 orang) mengatakan bahwa website ini kurang menarik. 4.1.8.6 Pertanyaan 6 Bagaimana menurut anda dengan fitur forum apakah dapat membantu dalam kegiatan pembelajaran atau berkomunikasi dengan sesama pengguna: a. Cukup berguna (6orang) (30%) b. Sangat berguna (11 orang) (55%) c. Kurang berguna (3 orang) (15%) d. Tidak berguna (0 orang) (0%)

92 Gambar 4.45 Pertanyaan no 6 Dari kuisioner yang kami bagikan ke 20 orang sekitar 55% (dengan jumlah 11 orang) mengatakan fitur forum ini sangat berguna, dan hanya 15% (dengan jumlah 3 orang) yang mengatakan bahwa fitur forum ini kurang berguna. 4.1.8.7 Pertanyaan 7 Apakah setelah melihat website ini anda jadi ingin mengunjungi Museum Sejarah Jakarta : a. Ya (11 orang) (55%) b. Tidak (9 orang) (45%) Gambar 4.46 Pertanyaan no 7

93 Dari kuisioner yang kami bagikan ke 20 orang sekitar 55% (dengan jumlah 11 orang) ingin mengunjungi Museum Sejarah setelah melihat website kami, sedangkan 45% (dengan jumlah 9 orang) mengatakan tidak ingin mengunjungi Museum Sejarah. 4.1.8.8 Pertanyaan 8 Apakah website ini menambah pengetahuan anda : a. Ya (13 orang) (65%) b. Tidak (7 orang) (35%) Gambar 4.47 Pertanyaan no 8 Dari kuisioner yang kami bagikan ke 20 orang sekitar 65% (dengan jumlah 13 orang) mengatakan bahwa website ini menambah pengetahuan, sedangkan 35% (dengan jumlah 7 orang) mengatakan bahwa website ini tidak menambah pengetahuan. 4.1.9 Hasil Evaluasi Dari hasil kuisioner yang kami bagikan kepada 20 orang secara acak dapat diketahui bahwa :

94 - Dalam pembelajaran yang dilakukan dapat menambah pengetahuan bagi para pengguna dalam menggembangkan pengetahuan mereka. - Pada fitur forum yang diberikan bagi banyak user menyatakan dengan adanya fitur ini dapat bermanfaat dalam melakukan pertukaran informasi dalam mendapatkan penggetahuan. - Berdasarkan tampilan yang dibuat para pengguna menyatakan bahwa website yang dibuat mudah untuk digunakan. - Dari segi halaman website yang dibuat halaman quiz merupakan halaman yang paling menarik minat pengguna dalam pembelajaran.

95