LEMBARAN DAERAH TINGKAT I BALI

dokumen-dokumen yang mirip
LEMBARAN DAERAH PROPINSI BALI

PERATURAN DAERAH TINGKAT II BANDJAR NOMOR : 1 TAHUN 1961 DEWAN PERWAKILAN RAKJAT DAERAH GOTONG ROJONG DAERAH TINGKAT II BANDJAR

LEMBARAN DAERAH PROPINSI BALI (PENGUMUMAN RESMI DAERAH PROPINSI BALI)

LEMBARAN DAERAH PROVINSI BALI

Dimuat dalam Lembaran Daerah Djawa Tengah Tahun 1972 Seri B Nomor 10 DENGAN RACHMAT TUHAN JANG MAHA ESA DEWAN PERWAKILAN RAKJAT DAERAH GOTONG ROJONG

LEMBARAN DAERAH PROPINSI BALI (PENGUMUMAN RESMI DAERAH PROPINSI BALI) No. 29 tahun Mei 1969

KAMI, PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

LEMBARAN DAERAH PROPINSI BALI (PENGUMUMAN RESMI DAERAH PROPINSI BALI)

Dimuat dalam Lembaran Daerah Djawa Tengah Tahun 1972 Seri B Nomor 10

Dimuat dalam Lembaran Daerah Djawa Tengah Tahun 1972 Seri B Nomor 8

LEMBARAN DAERAH TINGKAT I BALI

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 3 TAHUN 1958 TENTANG PENEMPATAN TENAGA ASING DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA

LEMBARAN DAERAH TINGKAT I BALI (PENGUMUMAN RESMI DAERAH TINGKAT I BALI)

LEMBARAN DAERAH PROPINSI BALI

DEWAN PERWAKILAN RAKJAT DAERAH KOTAPRADJA S U R A K A R T A. PERATURAN-DAERAH Kotapradja Surakarta tentang padjak potong hewan. Pasal 1.

Dimuat dalam Lembaran Daerah Djawa Tengah Tahun 1972 Seri B Nomor 5

LEMBARAN DAERAH PROPINSI BALI (PENGUMUMAN RESMI DAERAH PROPINSI BALI) No. 51 tahun Oktober 1969

LEMBARAN DAERAH PROPINSI BALI

LEMBARAN DAERAH PROVINSI BALI

LEMBARAN DAERAH PROPINSI BALI

LEMBARAN DAERAH TINGKAT I BALI (PENGUMUMAN RESMI DAERAH TINGKAT I BALI)

LEMBARAN DAERAH PROPINSI BALI

Tambahan Lembaran Kota Besar Ska. No. 7 th. Ke IV tgl. 1 Sept. 54 No. 2. PERATURAN DAERAH KOTA BESAR SURAKARTA. No. 6 TAHUN 1954.

LEMBARAN DAERAH PROPINSI BALI

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 1 TAHUN 1953 TENTANG

Undang-undang 1946, No. 22 PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

LEMBARAN DAERAH PROVINSI BALI

Tambahan Lembaran Kota Besar Surakarta Nomor 3 Tahun Ke VI Tanggal 27 Agustus 1956 PERATURAN DAERAH KOTA BESAR SURAKARTA NOMOR 4 TAHUN 1956

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI KEPALA DAERAH TINGKAT II BADUNG,

Tambahan Lembaran Kota Besar Ska No. 2 th. Ke IV tg. 1 April 1954 No. 1

PERATURAN DAERAH KABUPATEN BANJAR TINGKAT II BANJAR NOMOR : 5 TAHUN 1980 TENTANG :

LEMBARAN DAERAH PROPINSI BALI ( PENGUMUMAN RESMI DAERAH PROPINSI BALI )

Tambahan Lembaran Kotapraja Surakarta Nomor 1 Tahun Ke VII Tanggal 1 April 1957 Nomor 2

LEMBARAN DAERAH PROPINSI BALI (PENGUMUMAN RESMI DAERAH PROPINSI BALI) DEWAN PERWAKILAN RAKJAT DAERAH GOTONG ROJONG PROPINSI BALI

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN DAERAH TINGKAT II BADUNG. Nomor : 3 Tahun 1985 Seri B No. 2 Pada tanggal 21 Januari 1985 S A L I N A N

LEMBARAN DAERAH PROVINSI BALI

Tambahan Lembaran Kota Besar Ska. No. 4 th. Ke IV tgl. 1 Djuni PERATURAN DAERAH KOTA BESAR SURAKARTA. No. 4 TAHUN 1954.

PERATURAN DAERAH KABUPATEN DAERAH TINGKAT II BADUNG NOMOR 3 TAHUN 1996 TENTANG TEMPAT DAN RETRIBUSI PARKIR DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

LEMBARAN DAERAH PROPINSI BALI

LEMBARAN DAERAH TINGKAT I BALI (PENGUMUMAN RESMI DAERAH TINGKAT I BALI)

Tambahan Lembaran Kota Besar Ska. No. 1 th. Ke V tgl. 1 Djan PERATURAN DAERAH KOTA BESAR SURAKARTA. No. 1 TAHUN 1955.

PERATURAN DAERAH KABUPATEN DAERAH TINGKAT II BADUNG NOMOR 8 TAHUN 1985 TENTANG

Tambahan Lembaran Kota Besar Ska. No. 7 th. Ke IV tgl. 1 Sept. 54 No. 1. PERATURAN DAERAH KOTA BESAR SURAKARTA. No. 5 TAHUN 1954.

LEMBARAN DAERAH TINGKAT I BALI (PENGUMUMAN RESMI DAERAH TINGKAT I BALI)

PERATURAN DAERAH KABUPATEN DAERAH TINGKAT II BADUNG NOMOR 18 TAHUN 1994 TENTANG BEA PANGKAL DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

PERATURAN DAERAH KABUPATEN BANDJAR NOMOR : 1 TAHUN 1970 DEWAN PERWAKILAN RAKJAT DAERAH KABUPATEN BANDJAR

PENGUMUMAN RESMI DAERAH PROPINSI BALI) No. 43 tahun Djuli 1969 DEWAN PERWAKILAN RAKJAT DAERAH GOTONG ROJONG DAERAH KABUPATEN BANGLI

LEMBARAN DAERAH. TINGKAT II YOGYAKARTA (Berita Resmi Daerah Tingkat II Yogyakarta)

LEMBARAN DAERAH TINGKAT I BALI (PENGUMUMAN RESMI DAERAH TINGKAT I BALI)

PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA

Tambahan Lembaran Kota Besar Surakarta No. 6 th. ke III tgl. 1 Djuli No. 2. PERATURAN DAERAH KOTA BESAR SURAKARTA No. 11 TAHUN 1953.

PERATURAN DAERAH KABUPATEN DAERAH TINGKAT II BADUNG NOMOR 4 TAHUN 1991 TENTANG TERMINAL KENDARAAN BERMOTOR DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

INSTRUKSI PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 6 TAHUN 1969 PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 23 TAHUN 1948 TENTANG PENGAWASAN PERBURUHAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN DAERAH TINGKAT II BADUNG Nomor: 9 Tanggal : 25 Juni 1999 Seri: B Nomor : 9

LEMBARAN DAERAH PROPINSI BALI (PENGUMUMAN RESMI DAERAH PROPINSI BALI)

LEMBARAN DAERAH PROPINSI BALI

LEMBARAN DAERAH PROPINSI BALI

LEMBARAN DAERAH PROPINSI BALI (PENGUMUMAN RESMI DAERAH PROPINSI BALI)

PERATURAN DAERAH TINGKAT II BADUNG NOMOR : 11 TAHUN 1976 TENTANG PAJAK KENDARAAN TIDAK BERMOTOR DAERAH TINGKAT II BADUNG

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN DAERAH TINGKAT II BADUNG Nomor : 10 Tanggal SERI B NOMOR : 1

PERATURAN DAERAH KABUPATEN DAERAH TINGKAT II BADUNG NOMOR 2 TAHUN 1990 TENTANG PAJAK POTONG HEWAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

DEWAN PERWAKILAN RAKJAT DAERAH SEMENTARA KOTA BESAR SURAKARTA Menetapkan peraturan daerah sebagai berikut :

LEMBARAN DAERAH PROPINSI BALI

BUPATI JEMBER SALINAN PERATURAN BUPATI JEMBER NOMOR 12 TAHUN 2013 TENTANG

SALINAN PERATURAN DAERAH KABUPATEN DAERAH TINGKAT II BADUNG NOMOR : 3 TAHUN 1988

Tambahan Lembaran Kota Besar Ska no. 5 th. Ke III tg. 1 Djuni 1953 No. 5

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN DAERAH TINGKAT II BADUNG Nomor : 2 Tahun1982 Seri A Nomor 2

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN DAERAH TINGKAT II CIREBON

UNDANG-UNDANG UAP TAHUN 1930 (STOOM ORDONANTIE 1930) (Stb. No.225 TAHUN 1930)

LEMBARAN DAERAH PROPINSI BALI

PERATURAN DAERAH KABUPATEN PAKPAK BHARAT NOMOR 18 TAHUN 2007 T E N T A N G RETRIBUSI PELAYANAN PARKIR DI TEPI JALAN UMUM

LEMBARAN DAERAH TINGKAT I BALI

Tambahan Lembaran Kota Besar Ska no. 5 th. Ke III tg. 1 Djuni 1953 No. 5. PERATURAN DAERAH KOTA BESAR SURAKARTA No. 12 TAHUN 1953, TENTANG AIR MINUM.

PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

Kutipan dari Lembaran Kota Besar Ska. No. 2 th. Ke II tg. 15 Ag. 51 PERATURAN DAERAH KOTA BESAR SURAKARTA No. 1 tahun 1952.

LEMBARAN DAERAH PROPINSI BALI (PENGUMUMAN RESMI DAERAH PROPINSI BALI) No. 47 tahun Djuli 1969

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN DAERAH TINGKAT II BADUNG Nomor : 2 Tahun1982 Seri A Nomor 2

Sumber : Perpustakaan Kejaksaan Negeri Jakarta Selatan

PEMERINTAH KABUPATEN SLEMAN PERATURAN DAERAH KABUPATEN SLEMAN NOMOR 1 TAHUN 2012 TENTANG RETRIBUSI PELAYANAN PARKIR DI TEPI JALAN UMUM

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN DAERAH TINGKAT II BADUNG Nomor : 2 Tahun1987 Seri B Nomor 2 SALINAN

PERATURAN DAERAH KABUPATEN DAERAH TINGKAT II BADUNG NOMOR : 7/PERDA/1976 TENTANG PAJAK PERTUNJUKAN DAN KERAMAIAN DI DAERAH TINGKAT II BADUNG

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN DAERAH TINGKAT II BADUNG Nomor : 4 Tanggal: 25 Juni 1999 Seri: B Nomor : 4

PERATURAN PEMERINTAH NOMOR 41 TAHUN 1964 TENTANG PERUBAHAN DAN TAMBAHAN PERATURAN PEMERINTAH NO

LEMBARAN DAERAH PROPINSI BALI (PENGUMUMAN RESMI DAERAH PROPINSI BALI) No. 52 tahun Oktober 1969

LEMBARAN DAERAH PROPINSI BALI

PERATURAN DAERAH KABUPATEN DAERAH TINGKAT II BADUNG NOMOR 3 TAHUN 1990 TENTANG PAJAK RUMAH BOLA DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

LEMBARAN DAERAH PROPINSI BALI

BUPATI BADUNG PERATURAN DAERAH KABUPATEN BADUNG NOMOR 27 TAHUN 2011 TENTANG RETRIBUSI PENGUJIAN KENDARAAN BERMOTOR DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

PERATURAN DAERAH KABUPATEN DAERAH TINGKAT II BADUNG NOMOR 6 TAHUN 1997 TENTANG PENGUJIAN BERKALA KENDARAAN BERMOTOR DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN DAERAH TINGKAT II PURBALINGGA Nomor : 7 Tahun 1985 Seri C no. 4

PEMERINTAH KABUPATEN KUDUS PERATURAN DAERAH KABUPATEN KUDUS NOMOR 14 TAHUN 2005 TENTANG

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN DAERAH TINGKAT II PURBALINGGA Nomor : Tahun Seri no.

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN DAERAH TINGKAT II S U M E D A N G NOMOR 14 TAHUN 1997 SERI C.2 PERATURAN DAERAH KABUPATEN DAERAH TINGKAT II S U M E D A N G

Perda No. 16 / 2001 tentang Retribusi dan Pengelolaan Parkir di Tepi Jalan Umum di Kabupaten Magelang.

: PERATURAN DAERAH KABUPATEN DAERAH TINGKAT II BANJAR NOMOR : 3 TAHUN 1982 TENTANG :

PERATURAN DAERAH KABUPATEN BANGGAI NOMOR 5 TAHUN 2009 TENTANG

PROVINSI ACEH PERATURAN BUPATI BIREUEN NOMOR 18 TAHUN 2016 TENTANG BESARAN TARIF RETRIBUSI DAN HARGA PENGGANTIAN BAHAN PENGUJIAN KENDARAAN BERMOTOR

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN BERAU

LEMBARAN DAERAH TINGKAT I BALI (PENGUMUMAN RESMI DAERAH TINGKAT I BALI)

Transkripsi:

LEMBARAN DAERAH TINGKAT I BALI ( PENGUMUMAN RESMI DAERAH TINGKAT I BALI ) No. 16/1963 20 April 1963 No. 7/DPRD-GR/1963.- DEWAN PERWAKILAN RAKJAT DAERAH GOTONG ROJONG DAERAH TINGKAT II BADUNG Menetapkan Peraturan Daerah sebagai berikut : PERATURAN DAERAH TINGKAT II BADUNG TENTANG PEMUNGUTAN UANG RETRIBUSI PADA TEMPAT2 PENGHENTIAN (PARKIR) KENDARAAN BERMOTOR DAN DOKAR/TJIKAR. Pasal 1. Jang dimaksud dalam peraturan ini dengan perkataan : a. DPRD-GR : Dewan Perwakilan Rakjat Daerah Gotong Rojong Daerah Tingkat II Badung. b. Bupati Kepala Daerah : Bupati Kepala Daerah Badung. c. Tempat penghentian/parkir : Djalan2 umum dan lapangan2 kepunjaan Daerah Tk. II Badung dimana tidak dilarang untuk tempat penghentian/parker kendaraan bermotor dan dokar/tjikar. d. Kendaraan bermotor : Kendaraan untuk mengangkut orang dan atau barang, jang beroda dua atau lebih, jang digerakkan dengan tenaga motor (mesin). e. Dokar/tjikar : Kereta dengan dua roda atau lebih ditarik oleh kuda, sapi atau kerbau jang digunakan untuk mengangkut orang atau/dan barang. f. Petugas : Mereka jang ditundjuk oleh Bupati Kepala Daerah.

Pasal 2. 1. Tiap2 kendaraan bermotor dan dokar/tjikar wadjib membajar uang retribusi, bilamana memakai djalan umum dan lapangan kepunjaan Daerah Tk. II Badung untuk tempat penghentian/parkir. 2. Dimana letaknja djalan umum atau lapangan jng dimaksud pada ajat 1 diatas ini, ditetapkan dengan surat-keputusan Bupati Kepala Daerah. Pasal 3. 1. Uang retribusi jang dimaksud pada ajat 1 dari pasal 2, ditetapkan dipungut sekali dalam sehari. 2. Besarnja uang jang dipungut sekali dalam sehari bagi masing2 djenis kendaraan bermotor dan dokar/tjikar itu ditetapkan dengan surat keputusan Bupati Kepala Daerah. 3. Kepada orang jang sudah lunas membayar uang retribusi, diberikan uang tanda terima jang bentuk dan isinya ditetapkan oleh Bupati Kepala Daerah. Pasal 4. 1. Bupati Kepala Daerah menundjuk petugas2 jang diserahi kewadjiban serta tanggung djawab atas : a. memungut serta menerima uang retribusi jang dimaksud dalam pasal 3 dari peraturan ini. b. memberikan surat,,tanda terima telah lunas dibajar uang retribusi kepada jang bersangkutan. c. menjetor uang retribusi jang diperolehnja kepada kas Daerah Tk. II Badung. d. mengatur tempat kendaraan bermotor dan dokar/tjikar yang hendak parker sehingga tak mengganggu keamanan lalu lintas. e. mendjalankan perintah/intruksi Bupati Kepala Daerah, termasuk ketentuan2 tentang waktu dan tjara penjetoran uang retribusi kepada Kas Daerah Tk. II Badung. Pasal 5. 1. Bupati Kepala daerah memberi tanda jang djelas dan surat keterangan dengan memakai gambar (pasfoto) bagi petugas2 termaksud pada pasal 4. 2. Tanda dan surat keterangan tersebut harus ada pada petugas pada waktu ia menjalankan kewadjibannja.

3. Bupati Kepala Daerah menetapkan dan mengatur tjara2 pemberian uang upah lelah untuk petugas tersebut. Pasal 6. Pemerintah Daerah Tk. II Badung tidak bertanggung djawab atas kerusakan atau kerugian jang timbul oleh perbuatan pihak ketiga dan kendaraan bermotor dan dokar/tjikar selama berada di tempat penghentian/parkir. Pasal 7. Bila seseorang tidak mengindahkan petundjuk dan nasehat dari petugas jang kewajibannja sudan ditentukan oleh Bupati Kepala Daerah, maka petugas ini berhak melaksanakan petundjuk dan nasehatnja itu atas biaja orang jang ingkar atau terpaksa dengan bantuan polisi. Pasal 8. 1. Pelanggaran karena tidak memenuhi kewadjiban sebagai tersebut pada pasal 2 dari peraturan ini dikarenakan denda setinggi-tingginja Rp. 1000,- (seribu rupiah) atau hukuman kurungan selama-lamanja 1 bulan. 2. Pada pengulangan pelanggaran2 jang serupa dimaksud pada ajat pertama dari pasal ini jang dilakukan dalam waktu satu tahun sedjak dihukum pelanggaran pertama, hukuman denda atau kurungan dapat dilipat gandakan. Pasal 9. 1. Pekerjaan untuk mengusut pelanggaran terhadap ketentuan2 dalam peraturan ini, selain dibebankan kepada kepolisian djuga kepada petugas2 jang lain jang berwenang menurut peraturan jang berlaku. 2. Pegawai2 jang tersebut diajat 1 pasal ini diwajibkan membuat berita atjara dari pelanggaran peraturan ini dan dalam tempo 24 (dua puluh empat) djam mengirimkan dan menjampaikan kepada Djaksa Pengadilan Negeri di Denpasar. Pasal 10. 1. Peraturan ini mulai berlaku sedjak diundangkan dan diumumkan dalam Lembaran Daerah Tk I Bali.

Denpasar, 4 Maret 1963. Dewan Perwakilan Rakjat Daerah Gotong Rojong Daerah Tingkat II Badung, Ketua, ( I GST. NGR. ANOM PATJUNG ) Peraturan Daerah ini disahkan oleh Gubernur Kepala Daerah Bali dengan surat keputusan tgl. 20 April 1963 No. 349/Des.2/3/4. Gubernur Kepala Daerah Bali, Bertanda : Sekretaris, ( IDA BAGUS KTUT RURUS ) Diundangkan dalam Lembaran Daerah Tingkat I Bali tgl, 20 April 1963 No. 16 Tahun 1963. Gubernur Kepala Daerah Bali, Bertanda: Sekretaris, IDA BAGUS KTUT RURUS

P E N D J E L A S A N. Peraturan daerah Tingkat II Badung tentang pemungutan uang retribusi pada tempat2 penghentian (parkir) kendaraan bermotor dan dokar/tjikar.- UMUM. Meskipun sesungguhnya sudah sedjak djaman pendjadjahan dilakukan pemungutan uang pada tempat2penghentian kendaraan bermotor dan dokar/tjikar dalam wilayah hukum daerah Tingkat II Badung namun mengingat kemadjuan2 berfikir masjarakat jang semakin meningkat dan untuk mendjaga segala kemungkinan2 jang mungkin akan terdjadi dan tak diingini oleh Pemerintah Daerah maka Pemerintah Daerah memandang sangat perlu untuk mengatur pemungutan tersebut dalam bentuk suatu peraturan. Daerah diadakanja Peraturan ini diharapkan pada waktu2 j.a.d. tidak akan didjumpai kesulitan2 dalam melaksanakan pemungutan2 retribusi jang diatur dalam peraturan ini. Lebih landjut beberapa ketentuan dalam peraturan ini dikuasakan kepada Bupati Kepala Daerah untuk menetapkanja. Hal ini diatur demikian untuk mendjaga djangan sampai D.P.R.D-G.R berulang-kali mengadakan Perubahan2 dalam peraturan ini jang tentunja akan banjak menghabiskan waktu dan biaja. Pasal demi pasal Pasal 1. Sudah djelas. Pasal 2. 1. Sudah djelas. 2. Dengan surat keputusan Bupati Kepala Daerah diharapkan letaknja tempat penghentian (parkir) tersebut akan dapat dinjatakan dengan djelas satu demi satu menurut keadaan situasinja masing2 Pasal 3. 1. Sudah jelas. 2. Dengan memberikan kuasa kepada Bupati Kepala Daerah untuk menetapkan besarnja uang retribusi bagi masing2 djenis kendaraan bermotor dan dokar/tjikar, diharapkan bahwa penetapan tersebut akan senantiasa disesuaikan dengan keadaan2 jang berlaku bagi sewaktu-waktu. 3. Sudah djelas. Pasal 4. Sudah djelas. Pasal 5. Sudah djelas. Pasal 6. Sudah djelas. Pasal 7. Sudah djelas. Pasal 8. Sudah djelas. Pasal 9. Sudah djelas. Pasal 10. Sudah djelas.