BAB I PENDAHULUAN. tersebut maka dari sekarang kita harus bisa mempersiapkan diri untuk. mengimbangi perkembangan teknologi dari waktu kewaktu.

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. dipungkiri lagi bahwa saat ini telah banyak instansi-instansi pemerintah maupun

BAB I PENDAHULUAN.

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Diera globalisasi ini, teknologi jaringan internet yang berkembang pesat

BAB II LANDASAN TEORI. Dalam penyelesaian Tugas Akhir ini digunakan landasan teori yang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

FRAMEWORK PHP BERBASIS KOMPONEN UNTUK MEMBUAT FORMULIR DAN LAPORAN SECARA OTOMATIS ABSTRAK

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. semua kalangan masyarakat memiliki telepon seluler, personal digital assistant

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN Latar belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. penjualan. Media promosi yang dapat dilakukan untuk memasarkan suatu produk

1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB II LANDASAN TEORI

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Adapun masalah yang dihadapi oleh SMK ISLAM PLUS YAPIA dalam belajar mengajar dan dapat menumbuhkan semangat adalah :

PENERAPAN B2C SISTEM INFORMASI E-COMMERCE PADA TOKO PAKAIAN GAYAKU

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

PERTEMUAN 2 METODE PENGEMBANGAN SISTEM

1. BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Juniardi Dermawan 1, Sari Hartini 2

ANALISA SISTEM INFORMASI PENJUALAN

SISTEM INFORMASI AKADEMIK STUDI KASUS : SMA AL-KHAIRIYAH JAKARTA UTARA DENGAN METODE WATERFALL

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

PERTEMUAN 2 METODE PENGEMBANGAN SISTEM

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1.Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Perkembangan teknologi komputer yang semakin tinggi memungkinkan berbagai pembuatan aplikasi yang dapat

SISTEM INFORMASI BIMBINGAN DAN KONSELING DI SMP PGRI BATURRADEN

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Politeknik Negeri Sriwijaya

1. BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

IMPLEMENTASI SISTEM PENGADUAN MASYARAKAT NON PESERTA PROGRAM KELUARGA HARAPAN (PKH) DI DINSOSNAKERTRANS KABUPATEN PATI

Yang menjadi rumusan masalah dalam pengerjaan proyek akhir ini adalah sebagai berikut :

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERSURATAN PADA BADAN KEPEGAWAIAN NEGARA JAKARTA

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

Purwokerto 53182, Telp. (0281)

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1. BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Pada saat ini perkembangan informasi telah berkembang dengan sangat pesat,

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1. BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

SISTEM INFORMASI PRAKTEK KLINIK PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN PADA STIKES CENDEKIA UTAMA KUDUS BERBASIS WEB

ANALISIS PEMODELAN CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT UNTUK PEMASARAN OBAT TRADISIONAL

1 BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. khasanah budaya bangsa, serta memberikan berbagai layanan jasa lainnya.

RANCANG BANGUN APLIKASI PREDIKSI SERVICE BERKALA KENDARAAN PELANGGAN PT. ASTRA INTERNASIONAL DAIHATSU BERBASIS WEB

BAB I PENDAHULUAN I-1

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PEMESANAN PAKET PERNIKAHAN PADA CV. SABILLAH MANDIRI JAKARTA

I. BAB I PENDAHULUAN

Politeknik Negeri Sriwijaya

Kata kunci : Bunga Anuitas, Aplikasi, BUMAD, Simpan Pinjam, PHP, MySQL.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN I - 1

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

IMPLEMENTASI WEBSITE EKSPEDISI PT RESTU ANUGRAH WIBAWA PALEMBANG

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

IMPLEMENTASI APLIKASI PORTAL RENTAL MOBIL ONLINE BERBASIS WEB

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

PENDAHULUAN 1 BAB Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN I-1

1. BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Di zaman modern seperti sekarang ini menuntut segala aktifitas hidup manusia bisa dilakukan secara

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. pendidikan tinggi berbasis Information and Communications Technology (ICT)

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Ria No. 9 Cimahi yang bergerak dibidang penjualan games. Tintin Game Shop ini

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Salah satunya teknologi internet yang dapat merambah dunia. pendidikan, yang melingkupi sistem informasi berbasis web sebagai wujud

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. disetiap instansi pemerintah dan swasta dalam berbagai bidang menggunakan

BAB I PENDAHULUAN BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. 1

BAB I PENDAHULUAN. dari pemikiran-pemikiran manusia yang semakin maju, hal tersebut dapat. mendukung bagi pengembangan penyebaran informasi.

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

SISTEM INFORMASI MANAJEMEN KLINIK PERMATA MEDICAL CENTER PATI. Gondangmanis, PO Box 53, Bae, Kudus, 59352

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Seiring dengan semakin pesatnya perkembangan teknologi disegala bidang harus diikuti dengan persiapan sumber daya manusia yang handal. Teknologi bekembang tiap hitungan detik, apabila kita terlengah sedikit saja maka kita akan ditinggalkan oleh perkembangan teknologi akibatnya kita hanya menjadi penonton dan bisa saja kita menjadi budak teknologi. Untuk mengatasi hal tersebut maka dari sekarang kita harus bisa mempersiapkan diri untuk mengimbangi perkembangan teknologi dari waktu kewaktu. Dalam suatu perusahaan atau organisasi, data dan informasi adalah suatu hal yang penting untuk melakukan suatu proses bisnis. Data yang valid adalah suatu modal bagi terciptanya sebuah informasi yang sangat berguna bagi kelangsungan sebuah kinerja perusahaan. Nilai data dalam sebuah perusahaan atau organisasi bisa menjadi sangat mahal bila data tersebut sangat diperlukan. Untuk mendapatkan hasil yang memuaskan dan pelanggan yang semakin bertambah sehingga di butuhkan profesionalisme dalam segi pelyananan untuk pelanggan. Hal ini mendorong pihak bengkel untuk melakukan berbagai macam strategi guna menarik pelanggan tidak hanya dari segi pelayanan jasa tapi juga layanan administrasinya karena keduanya tidak dapat di pisahkan. Sistem administrasi pembayaran servis yang biasa di gunakan di bengkel masih manual dan data nya masih mengisi form-form yang di isi secara manual.. 1

Berdasarkan dari permasalahan tersebut di atas, penulis terdorong untuk melaksanakan penelitian lebih lanjut mengenai Sistem administrasi yang dituangkan dalam skripsi yang berjudul PERANCANGAN PROTOTIPE SISTEM INFORMASI ADMINISTRASI SERVIS BENGKEL DAN PENJUALAN SPAREPART BERBASIS WEB. B. Rumusan Masalah Dari latar belakang yang telah di paparkan, maka penelitian ini berusaha menjawab permasalahan Bagaimana merancang suatu sistem informasi berbasis komputer yang mampu mendukung perusahaan dalam kegiatan pengelolaan admisnistrasi servis dan penjualan sparepart. C. Tujuan Penelitian Tujuan yang hendak di capai dalam penilitian ini adalah merancang sistem informasi manajemen administrasi bengkel untuk memudahkan kegiatan operasional sehingga transaksi dapat dilakukan secara lebih cepat,akurat dan transparan serta memudahkan operator dalam melakukan proses transaksi dengan menerapkan perangkat lunak (software) program aplikasi sistem informasi bengkel. 2

D. Batasan Masalah Untuk menghindari agar pembahasan tidak melebar dari fokus permasalahan yang telah di rumuskan maka perlu di buat batasan masalah. Adapun batasan masalahnya sebagai berikut : 1. Pembahasan keorganisasian hanya dilakukan pada bagian yang berkaitan dengan perancangan sistem informasi di bagian administrasi,meliputi : sitem pendataan pelanggan, sistem persediaan barang, transaksi servis, dan transaksi penjualan. 2. Transaksi berupa piutang, retur pembelian dan retur penjualan tidak di bahas dalam peneletian ini. E. Manfaat Penelitian Sesuai dengan tujuan penelitian di atas, maka manfaat yang di harapkan dari penerapan sistem informasi administrasi bengkel yaitu agar dapat membantu perusahaan untuk memproses informasi yang berkaitan dengan administrasi,seperti : proses pendataan pelanggan, persediaan barang, pelayanan servis dan penjualan secara lebih cepat, akurat dan transparan sesuai yang di harapkan oleh pihak perusahaan. F. Metodologi Penelitian Metode pengembangan perangkat lunak yang digunakan adalah model Waterfall. Model SDLC air terjun (Waterfall) sering juga disebut sekuensial linier (sequential linier) atau alur hidup klasik (classic life cycle). Model air terjun 3

(Waterfall) menyediakan pendekatan alur hidup perangkat lunak secara sekuensial atau terurut dimulai dari analisis, desain, pengodean, pengujian, dan tahap pendukung (support). Tahap-tahap model Waterfall sebagai berikut : a. Analisis Kebutuhan Perangkat Lunak Proses pengumpulan kebutuhan dilakukan secara intensif untuk menspesifikasikan kebutuhan perangkat lunak agar dapat dipahami perangkat lunak seperti apa yang dibutuhkan oleh user. Spesifikasi kebutuhan perangkat lunak pada tahap ini perlu untuk didokumentasikan. b. Desain Desain perangkat lunak adalah proses multilangkah yang fokus pada desain pembuatan program perangkat lunak termasuk struktur data, arsitektur perangkat lunak, representasi antarmuka, dan prosedur pengodean. Tahap ini mentranslasi kebutuhan perangkat lunak dari tahap analisis kebutuhan ke representasi desain agar dapat diimplementasikan menjadi program pada tahap selanjutnya. c. Pembuatan Kode Program Desain harus ditranslasikan ke dalam program perangkat lunak. Hasil dari tahap ini adalah program komputer sesuai desain yang telah di buat pada tahap desain. 4

d. Pengujian Pengujian fokus pada perangkat lunak dari segi lojik dan fungsional dan memastikan bahwa semua bagian dapat diuji. Hal ini dilakukan untuk meminimalisir kesalahan (error) dan memastikan keluaran yang di hasilkan sesuai yang diinginkan. e. Pendukung atau pemeliharaan Tidak menutup kemungkinan sebuah perangkat lunak mengalami perubahan ketika sudah dikirimkan ke user. Perubahan bisa terjadi karena adanya kesalahan yang muncul dan tidak terdeteksi saat pengujian atau perangkat lunak harus beradaptasi dengan lingkungan baru. (Rosa, Shalahuddin, 2011). 5

G. Sistematika Penulisan Dalam penyusunan skripsi ini, pembahasan yang di sajikan terdiri dari lima bab dengan pokok-pokok bahasan sebagai berikut : BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan gambaran latar belakang, rumusan masalah, batasan masalah, tujuan penelitian, manfaat penelitian, metodologi penelitan,dan sistematika penulisan skripsi. BAB II TINJAUAN PUSTAKA Bab ini menyajikan hasil-hasil penelitian sebelumnya dan dasar teori dalam skripsi ini. BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM Bab ini berisi perancangan Flow chart, Data Flow Diagram, Entity Relationship Diagram dan perancangan antarmuka. BAB IV IMPLEMENTASI DAN HASIL PEMBAHASAN Bab ini berisi hasil pembahasan dari hasil implementasi sistem. BAB V PENUTUP Bab ini berisikan kesimpulan dan saran berdasarkan rumusan masalah yang telah diidentifikasi sebelumnya. 6