BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan (field research) yakni

dokumen-dokumen yang mirip
BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. data sekunder. Data primer merupakan sumber data penelitian yang

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan (field research) yakni

BAB III METODE PENELITIAN. diartikan sebagai metode penelitian yang berlandaskan pada filsafat

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. ke obyek yang diteliti guna mendapatkan data yang relevan. Penelitian ini

BAB III METODE PENELITIAN. mendapatkan data yang relevan. 1 Metode yang akan digunakan dalam

BAB III METODE PENELITIAN. karena data diperoleh dari hasil pengamatan langsung di Bank Muamalat

BAB III METODE PENELITIAN. diperoleh di lokasi penelitian. Adapun jenis penelitian ini dikategorikan sebagai

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. dari hasil pengamatan langsung di Bank CIMB Niaga Syariah Cabang

BAB III METODE PENELITIAN. data sekunder. Data primer merupakan sumber data penelitian yang

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. adalah data primer dan sekunder. Data Primer yaitu data yang diperoleh peneliti

BAB III METODE PENELITIAN. pengamatan langsung ke obyek yang diteliti guna mendapatkan data yang

BAB III METODE PENELITIAN. menganalisis dan menyajikan fakta yang ada secara sistematik. 1. Sumber data dalam penelitian ini meliputi: 2

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer dan data

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Metodologi penelitian merupakan cara kerja untuk dapat memahami obyek

BAB III METODELOGI PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. yang menjadi sasaran atau tujuan penelitian. Dalam penyusunan skripsi ini,

BAB III METODE PENELITIAN. yakni pengamatan langsung ke obyek yang diteliti guna mendapatkan data yang

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini merupakan jenis penelitian lapangan (field research)

BAB III METODE PENELITIAN Jenis Dan Sumber Data Penelitian Data yang di gunakan dalam penelitian ini meliputi: data primer dan

BAB III METODEPENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. angka-angka dan analisis menggunakan statistik. subjek dari mana data dapat diperoleh. 30

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. menggunakan pendekatan kuantitatif dan sumber data yang digunakan. berhubungan dengan penelitian.

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini merupakan penelitian lapangan (field Research), yaitu. menjadi fokus perhatian untuk diteliti.

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. diperoleh dari hasil pengamatan di lapangan. Data yang digunakan dalam

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. sumbernya diamati dan dicatat pertama kalinya oleh peneliti. 1

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. kuantitatif, yaitu data yang diperoleh dalam bentuk angka-angka yang dapat

3.2 Lokasi Penelitian Lokasi penelitian ini adalah di Desa Batursari Kecamatan Mranggen Kabupaten Demak.

BAB III METODE PENELITIAN. pengamatan langsung terhadap obyek yang diteliti guna. mendapatkan data yang relevan. 1 Metode yang akan digunakan dalam

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan di Koperasi Balam Jaya Di Desa Balam Merah

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Menurut Burhan Bungin (2005:119) jenis penelitian ini adalah penelitian

BAB III METODE PENELITIAN. mahasiswi Prodi Ekonomi Syariah Universitas Islam Negeri (UIN) Sunan

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini menggunakan penelitian kuantitatif, karena permasalahan

BAB III METODE PENELITIAN. Secara umum metode penelitian diartikan sebagai cara ilmiah untuk

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. survey yang merupakan penalitian yang dilakukan pada populasi besar

BAB III METODE PENELITIAN. mendapatkan data yang relevan. 49 Metode yang akan digunakan dalam. data primer dan data sekunder.

research) yaitu pengamatan langsung ke obyek yang diteliti guna mendapatkan data yang relevan. Penelitian ini termasuk penelitian

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini merupakan penelitian lapangan yakni pengamatan

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. mengumpulkan data penelitiannya. Dalam penelitian ini bersifat deskriptif

BAB III METODE PENELITIAN. a. Data primer adalah data yang diperoleh atau dikumpulkan langsung di. lapangan oleh orang yang melakukan penelitian.

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. dijalan Jendral Sudirman Air Molek.

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan pada Depot Air Minum Isi Ulang Sahira yang bertempat di

BAB III METODE PENELITIAN. dari hasil pengamatan langsung di BMT NU Sejahtera cabang Kendal.

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini menggunakan penelitian kuantitatif, karena permasalahan

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. penelitian kuantitatif, yaitu penelitian berupa angka-angka dan analisis. dan variabel dependen (variabel

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini merupakan penelitian lapangan (field study research) yakni

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini merupakan penelitian lapangan (field study research) yakni

BAB III METODE PENELITIAN. statistik dengan tujuan untuk menguji hipotesis yang telah ditetapkan. 73 Pada

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. diperoleh dari hasil pengamatan di lapangan. Data yang digunakan dalam

BAB III METODE PENELITIAN. bulan Maret 2014 hingga bulan Agustus Jenis dan Sumber data dalam penelitian ini berupa :

BAB III METODE PENELITIAN. obyek yang diteliti guna mendapatkan data yang relevan. Penelitian ini termasuk

BAB III METODE PENELITIAN. jenis penelitian. Lingkup wilayah penelitian itu adalah semua pihak yang

BAB III METODE PENELITIAN. Data yang digunakan dalam penelitian ini meliputi : 1

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini merupakan penelitian lapangan, yaitu dengan mendatangi

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. berurutan, yaitu dengan alat-alat dan prosedur apa suatu penelitian dilakukan.

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis dan sumber data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. atau angket serta dari data yang dimiliki oleh pihak perusahaan. 1

BAB III METODE PENELITIAN. Padang Panjang dengan objek penelitian mahasiswa jurusan televisi dan film

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. yang dibawa oleh peneliti harus sudah jelas. 1 Penelitian ini bersifat kuantitatif

BAB III METODE PENELITIAN. 3.1 Jenis dan Sumber Data. Dalam penelitian ini penulis menggunakan penelitian

METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. untuk memperoleh fakta-fakta dan prinsip-prinsip dengan sabar, hati-hati, dan

BAB III METODE PENELITIAN. menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan variabel marketing

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Menurut sumber perolehannya, data dapat dibagi menjadi dua yaitu :

BAB III METODE PENELITIAN. pembahasan penulisan ini, maka penulis mengambil lokasi penetian PT. BPR

BAB III METODE PENELITIAN. menggunakan hubungan kausal yakni hubungan yang bersifat sebab akibat. Dalam

BAB III METODE PENELITIAN. 1. Data Primer, adalah data yang diperoleh secara langsung dari masyarakat

BAB III METODE PENELITIAN. Pakning Kabupaten Bengkalis. Penelitian ini dimulai sejak bulan April sampai

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif, yaitu penelitian yang berupa angkaangka

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. yakni pengamatan langsung ke obyek yang diteliti guna mendapatkan data

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. pengamatan langsung terhadap obyek yang diteliti guna mendapatkan data

BAB III METODE PENELITIAN. Pelalawan yang terletak di jalan Lintas Timur Ukui Satu. Penelitian ini dimulai pada

BAB III METODE PENELITIAN. Riau, jalan Jendral Sudirman Pekanbaru Riau. Untuk melakukan penelitian ini maka yang digunakan adalah:

BAB III METODE PENELITIAN

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN. 3.1 Jenis Penelitian dan Gambaran dari Populasi Penelitian

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Yaitu data yang diperoleh langsung dari responden. Responden dari. data ini dianalisa. Data tersebut antara lain :

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. terlibat dalam lapangan penelitiannya. 1. berusaha melibatkan diri sejauh-jauhnya dalam lingkungan.

Transkripsi:

BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Jenis dan Sumber Data Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan (field research) yakni pengamatan langsung ke objek yang diteliti guna mendapatkan data yang relevan. Penelitian ini termasuk penelitian kuantitatif dimana peneliti dapat menentukan hanya beberapa variabel saja dari objek yang diteliti kemudian dapat membuat instrumen untuk mengukurnya. 54 Penelitian kuantitatif banyak dituntut menggunakan angka, mulai dari pengumpulan data, penafsiran terhadap data tersebut, serta penampilan dari hasilnya. Demikian juga pemahaman akan kesimpulan penelitian akan lebih baik apabila juga disertai dengan tabel, grafik, bagan, gambar atau tampilan lain. 55 Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer dan data sekunder. Data primer merupakan sumber data penelitian yang diperoleh secara langsung dari sumber asli yaitu nasabah KJKS Insan Sejahtera cabang Cepiring. Untuk memperoleh data ini peneliti menggunakan kuesioner. Kuesioner adalah alat pengumpulan data yang berupa daftar pertanyaan tertulis untuk memperoleh keterangan dari sejumlah responden. 56 Sedangkan data sekunder adalah data yang diperoleh 54 Sugiyono, Metode Penelitian Bisnis, Bandung: Alfabeta, 2008, hlm. 17. 55 Suharsini Arikunto, Op. Cit, hlm. 27. 56 Sugiyono, Op. Cit, hlm. 142. 33

34 dari sumber kedua atau sumber sekunder dari data yang dibutuhkan. 57 Yaitu dari literatur, buku-buku, jurnal-jurnal penelitian, majalah ilmiah yang berkaitan dengan masalah dan tujuan penelitian. 3.2 Populasi dan Sampel Populasi adalah keseluruhan objek penelitian yang terdiri dari manusia, benda-benda, hewan, tumbuh-tumbuhan, gejala-gejala atau nilai test atau peristiwa-peristiwa sebagai sumber data yang memiliki karakteristik tertentu di dalam suatu penelitian. 58 Sampel adalah bagian dari jumlah dan karakteristik yang dimiliki oleh populasi tersebut. 59 Populasi dalam penelitian ini adalah Nasabah yang aktif di KJKS Insan Sejahtera cabang Cepiring yang sering menggunakan jasa lembaga tersebut. Jumlah nasabah yang aktif di KJKS Insan Sejahtera cabang Cepiring ada 300 nasabah meliputi nasabah yang menabung. 60 Dalam penelitian ini penulis menggunakan teknik pengambilan sample non probability sampling dengan metode accidental sampling, yaitu teknik pengambilan sample secara kebetulan, dengan cara membagikan koesioner kepada responden yang dianggap sesuai untuk dijadikan data penelitian. 57 Burhan Bungin, Metode Penelitian Kuantitatif, Jakarta: Kencana, 2006, hlm.122. 58 Sugiyono, Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D, Bandung: Alfabeta, 2009, hlm. 80. 59 Ibid, hlm. 81. 60 Wawancara dengan Manajer KJKS Insan Sejahtera Bapak Yantoro

35 berikut: Berdasarkan rumus slovin jumlah sampel dapat dihitung sebagai Keterangan: = 1+. N n e = Ukuran populasi = Ukuran sampel = 10 % kelonggaran ketidaktelitian karena kesalahan pengambilan sample yang masih dapat ditolelir atau diinginkan. 61 n= 300 1+300(0,1) =75 Sampel yang diambil dari penelitian ini berjumlah 75 orang/responden setelah pembulatan. 3.3 Teknik Pengumpulan Data cara: Metode Pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan dengan 1. Angket (Questionnaire) Metode angket merupakan serangkaian atau daftar pertanyaan yang disusun secara sistematis, kemudian dikirim untuk diisi oleh responden. Setelah diisi, angket dikirim kembali atau dikembalikan kepada petugas atau peneliti. 62 Angket dalam penelitian ini diberikan kepada nasabah di KJKS Insan Sejahtera cabang Cepiring. Saat 61 Muhammad, Metodologi Penelitian Ekonomi Islam, Jakarta: PT Raja Grafindo Persada, 2008, hlm. 180. 62 Burhan Bungin, Op. Cit, hlm.123.

36 melakukan penelitian, peneliti membagikan angket ke nasabah di KJKS Insan Sejahtera cabang Cepiring untuk diisi dan di kembalikan ke peneliti. Kuesioner yang dipakai disini adalah model tertutup karena jawaban telah disediakan dan pengukurannya menggunakan skala likert. Skala likert digunakan untuk mengukur sikap, pendapat, dan persepsi seseorang atau sekelompok orang tentang fenomena sosial. Sebelum membuat daftar pertanyaan terlebih dahulu dibuat kisikisi instrumen dengan menjabarkan variabel menjadi sub variabel yang akan diukur, hal ini digunakan sebagai patokan untuk menyusun instrumen yang berupa pertanyaan atau pernyataan instrumen yang menggunakan skala likert mempunyai gradasi dari sangat negatif sampai sangat positif dengan 5 (lima) alternatif jawaban, dengan jawaban masing-masing berikut: SS S N TS STS : Sangat Setuju : Setuju : Ragu-Ragu : Tidak Setuju : Sangat Tidak Setuju Dengan menggunakan skala likert masing-masing instrumen jawaban memiliki nilai (SS : 5), (S: 4), (N: 3), (TS: 2), dan (STS : 1).

37 2. Wawancara (Interview) Wawancara atau interview adalah sebuah proses memperoleh keterangan untuk tujuan peneliti dengan cara tanya jawab sambil bertatap muka antara pewawancara dengan orang yang diwawancarai, dengan atau tanpa menggunakan pedoman wawancara. 63 Peneliti melakukan wawancara dengan Manajer dan Karyawan KJKS Insan Sejahtera cabang Cepiring untuk mendapatkan informasi mengenai minat nasabah di KJKS Insan Sejahtera cabang Cepiring. 3. Pengamatan (Observation) Pengamatan (Observation) adalah kegiatan keseharian manusia dengan menggunakan pancaindra mata serta dibantu dengan pancaindra lainnya. 64 Peneliti melakukan pengamatan langsung di KJKS Insan Sejahtera cabang Cepiring yang beralamat di Komplek Terminal Dalam Blok C 25-26 Cepiring Kendal. Untuk memperoleh data-data yang dibutuhkan dan membagikan angket ke nasabah di KJKS Insan Sejahtera cabang Cepiring. 4. Dokumentasi (Dokumentation) Metode dokumentasi adalah metode untuk mencari data mengenai hal-hal atau variabel yang berupa catatan-catatan, transkip, buku, surat 63 Ibid, hlm.126. 64 Ibid, hlm.133.

38 kabar, majalah, prasasti, notulen rapat, agenda dan sebagainya. 65 Metode ini digunakan sebagai pelengkap guna memperoleh data sebagai bahan informasi yang berupa latar belakang kantor, tugas pokok dan tata kerja, struktur organisasi, presentasi serta data lain yang mendukung. 3.4 Variabel Penelitian dan Pengukuran Variabel adalah suatu atribut atau sifat atau aspek dari orang maupun obyek yang mempunyai variasi tertentu yang diterapkan oleh peneliti untuk dipelajari dan ditarik kesimpulannya. 66 Dalam penelitian ini, operasional variabel penelitian dan pengukuran variabel dapat dilihat pada tabel berikut: Tabel 3.1 Operasional Variabel Penelitian Variabel Penelitian Definisi Indikator Skala Pengukuran Marketing Produk Segala sesuatu Kualitas Skala likert Mix (X) ( 1 ) yang ditawarkan Jenis kepasar untuk Layanan mendapatkan perhatian, dibeli, digunakan atau dikonsumsiyang dapat memuaskan keinginan atau kebutuhan. Harga Jumlah uang yang Bagi hasil Skala likert ( 2 ) (ditambah kalau Keuntunga beberapa produk n 65 Suharsimi Arikunto, Op. Cit, hlm. 274. 66 Sugiyono, Op. Cit, hlm. 38.

39 Minat Nasabah (Y) Tempat/ Lokasi ( 3 ) Promosi ( 4 ) Faktor budaya Faktor sosial Faktor pribadi Faktor psikologi kalau mungkin) dibutuhkan untuk mendapatkan sejumlah kombinasi dari produk dan pelayanan. Jejaring (net-work) dimana produk dan jasa bank disediakan dan dimanfaatkan oleh nasabah. Semua jenis kegiatan pemasaran yang ditujukan untuk mendorong permintaan. Faktor budaya (kebiasaan) mempengaruhi nasabah dalam bertransaksi di KJKS Insan Sejahtera. Perilaku nasabah dalambertransaksi dipengaruhi oleh orang-orang disekitarnya. Keputusan seorang nasabah sangat dipengaruhi oleh karakteristik kepribadiaannya. Faktor psikologi mempengaruhi seseorang dalam menentukan tempat untuk bertransaksi. Jaminan Strategis Menyenan gkan Efisien Periklanan Publisitas perseorang an. Kultur Sub budaya Kelas sosial Kelompok acuan Keluarga Peran status Usia Keadaan ekonomi Motivasi Persepsi Skala likert Skala likert Skala likert Skala likert Skala likert Skala likert

40 3.5 Metode analisis data Metode analisis data yang dipakai dalam penelitian ini adalah metode analisis kuantitatif. Kegiatan dalam analisis data adalah mengelompokkan data berdasarkan variabel dan jenis responden, mentabulasi data berdasarkan variabel dan seluruh responden, menyajikan data tiap variabel yang diteliti, melakukan perhitungan untuk menguji hipotesis yang telah diajukan. 3.5.1. Uji Validitas dan Uji Reliabilitas a. Uji Validitas Uji validitas digunakan untuk mengukur sah atau valid tidaknya suatu kuesioner. Suatu kuesioner dikatakan valid jika pertanyaan pada kuesioner mampu untuk mengungkapkan suatu yang akan diukur oleh kuesioner tersebut. 67 Validitas data diukur dengan rnenggunakan h dengan (r product moment). Jika h >, dan nilai positif maka butir atau pertanyaan atau indikator terdebut dinyatakan valid. 68 67 Imam Ghozali, Aplikasi Analisis Multinariate Dengan Program SPSS, Semarang: Undip, Cetakan IV, 2006, hlm 45. 68 Ibid.

41 b. Uji Reliabilitas Uji reliabilitas adalah alat untuk mengukur suatu kuesioner yang merupakan indikator dari variabel atau konstruk. Suatu koesioner dikatakan reliabel atau handal jika jawaban seseorang terhadap pertanyaan adalah konsisten atau stabil dari waktu ke waktu. 69 Pengukuran reliabilitas dengan cara one shot atau pengukuran sekali saja. Di sini pengukuran hasil hanya sekali dan kemudian hasilnya dibandingkan dengan pernyataan lain atau mengukur korelasi antar jawaban peryataan. Pengujian reliabilitas ini dilakukan dengan menggunakan formula Cronbach alpha ( ) > 0, 60. 70 3.5.2. Uji Penyimpangan Asumsi Klasik Agar mendapatkan regresi yang baik harus memenuhi asumsiasumsi yang disyaratkan untuk memenuhi uji asumsi normalitas, bebas dari multikolinieritas dan uji autokorelasi serta heterokedastisitas. a. Uji Multikolinieritas Uji multikolinieritas digunakan untuk mengetahui ada atau tidaknya penyimpangan asumsi klasik multikolinieritas, yaitu 69 Dwi Priyatno, Mandiri Belajar SPSS (Untuk Analisis Data dan Uji Statistik), Yogyakarta: MediaKom, 2008, hlm. 39. 70 Imam Ghozali, Op. Cit. hlm. 41.

42 adanya hubungan linear antar variabel independent dalam model regresi. 71 b. Uji Autokorelasi Pengujian ini dilakukan untuk menguji suatu model apakah antara variabel pengganggu masing-masing variabel bebas saling mempengaruhi. 72 Prasyarat yang harus terpenuhi adalah tidak adanya autokorelasi dalam model regresi. Metode pengujian yang sering digunakan adalah pengujian uji Durbin-Watson (uji DW). Nilai Uji statistik Durbin-Watson berkisar antara 0 dan 4. Sebagai pedoman umum, bila nilai uji statistik Durbin-Watson <1 atau > dari 3, maka residuals atau error dari model regresi berganda tidak terjadi autokorelasi. 73 c. Uji Heterokedasitas Uji heteroskedastisitas digunakan untuk mengetahui ada atau tidaknya penyimpangan asumsi klasik heteroskedastisitas, yaitu adanya ketidaksamaan varian dari residual untuk semua pengamatan pada model regresi. 74 188. 71 Dwi Priyatno, Op. Cit., hlm. 39. 72 Husein Umar, Metode Riset Bisnis, Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama, 2003, hlm. 73 Stanislaus S. Uyanto, Pedoman Analisis Data Dengan SPSS. Yogyakarta: Graha Ilmu, 2006, hlm. 248. 74 Husein Umar, Op. Cit., hlm. 41.

43 d. Uji Normalitas Uji Normalitas digunakan untuk mengetahui apakah populasi data berdistribusi normal atau tidak. 75 Uji Normalitas bertujuan untuk menguji apakah dalam model regresi variabel terikat dan variabel bebas keduanya mempunyai distribusi normal atau tidak. 76 3.5.3. Uji Hipotesis Untuk menunjukkan seberapa besar pengaruh strategi produk dari variabel bebas (strategi produk, harga, tempat dan promosi) terhadap variabel terikat (jumlah nasabah) dan menguji hipotesis, digunakan teknik analisis regresi linier berganda. Persamaan regresi yang digunakan adalah sebagai berikut: 77 Keterangan : =+ + + +!! + " Y 1 2 2! Α = Minat Nasabah = Bauran produk = Bauran Harga = Bauran Tempat/Lokasi = Bauran Promosi = Konstanta 1, 2, 3, 4 = Koefisien kolerasi berganda 75 Dwi Priyatno, Op. Cit., hlm. 28. 76 Imam Ghozali, Op. Cit, hlm. 76. 77 Iqbal Hasan, Pokok-Pokok Materi Statistik I, Jakarta: Bumi Aksara, 2003, hlm. 269.

44 = Variabel gangguan Dari hasil analisis model tersebut akan diperoleh parameterparameter koefisien regresi tiap-tiap variabel bebas. Parameterparameter tersebut dapat bertanda positif atau negatif. Untuk menguji apakah variabel independent mempunyai pengaruh yang signifikan atau tidak terhadap variabel dependen, maka diperlukan uji koefisien. a. Uji Koefisien Regresi Secara Bersama-Sama (Uji F) Uji ini digunakan untuk mengetahui apakah variabel independen (X) 1, 2, secara bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap variabel dependen (Y). 78 b. Uji Koefisien Regresi Parsial (Uji t) Uji ini digunakan untuk mengetahui apakah dalam model regresi variabel independen secara parsial berpengaruh signifikan terhadap variabel dependen. 79 78 Dwi Priyatno, Op. Cit., hlm. 81. 79 Ibid, hlm. 83.