EVALUASI UMUR SISA DAN TEBAL OVERLAY STRUKTUR PERKERASAN LENTUR JALAN TOL JAKARTA CIKAMPEK (STUDI KASUS: RUAS CIBITUNG-CIKARANG) TESIS

dokumen-dokumen yang mirip
ANALISIS TEBAL LAPIS TAMBAHAN (OVERLAY) PADA PERKERASAN KAKU (RIGID PA VEMENT) DENGAN PROGRAM ELCON DAN METODE ASPHALT INSTITUTE TESIS

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK SIPIL DAN LINGKUNGAN INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG 2008

Analisis Struktur Perkerasan Multi-Layer Menggunakan Program Komputer ELMOD Studi Kasus: Jalan Tol Jakarta - Cikampek

ANALISA PERBANDINGAN PERENCANAAN TEBAL PERKERASAN KAKU ANTARA METODE AASHTO 1993 DENGAN METODE BINA MARGA 1983 TUGAS AKHIR

TESIS MAGISTER Oleh: Yasak Octavius Susilo NIM : Pembimbing :

PENGARUH KENDARAAN BERHENTI TERHADAP KARAKTERISTIK LALULINTAS RUAS JALAN PERKOTAAN TESIS MAGISTER. Oleh TASLIM BAHAR NIM :

Analisis Struktur Perkerasan Lentur Menggunakan Program Everseries dan Metoda AASHTO 1993 Studi kasus: Jalan Tol Jakarta - Cikampek

DAMPAK EKONOMI DAN LINGKUNGAN PERENCANAAN TATA RUANG DAN SISTEM TRANSPORTASI KOTA TESIS MAGISTER. Oleh: MUHAMAD ISNAENI N I M :

EVALUASI KINERJA JALAN PROPINSI DENGAN MEMPERTIMBANGKAN KETERBATASAN DANA PENANGANAN JALAN (STUDI KASUS PROPINSI NUSA TENGGARA TIMUR) TESIS

ANALISIS STABILITAS KONSTRUKSI SHEET PILE AKIBAT PEKERJAAN GALIAN DENGAN METODE ELEMEN HINGGA. (Studi Kasus : Normalisasi Kali Item Jakarta)

COMPARISON OF PAVEMENT STRUCTURAL CHARACTERISTICS AS DETERMINED USING BENKELMAN BEAM AND FALLING WEIGHT DEFLECTOMETER

EVALUASI KEBISINGAN AKIBAT LALU LINTAS PADA JALAN TOL JAKARTA-TANGERANG TESIS MAGISTER. Oleh : Edi Kadarsa NIM :

KAJIAN PEMILIHAN PRIORITAS PEMELIHARAAN BERDASARKAN KELAS JALAN, KONDISI FUNGSIONAL DAN KONDISI STRUKTURAL PERKERASAN JALAN

Perencanaan Tebal Lapis Tambah Perkerasan Lentur Menggunakan Metode Benkelman Beam Pada Ruas Jalan Kabupaten Dairi-Dolok Sanggul, Sumatera Utara

TESIS. Oleh HARI PRAPTARJO NIM :

Evaluasi Struktural Perkerasan Kaku Menggunakan Metoda AASHTO 1993 dan Metoda AUSTROADS 2011 Studi Kasus : Jalan Cakung-Cilincing

APLIKASI TEORI GELOMBANG KEJUT DALAM PENENTUAN PANJANG ANTRIAN KENDARAAN PADA LENGAN PERSIMPANGAN BERSINYAL

DEVELOPMENT OF MAXIMUM ENTROPY ESTIMATOR FOR CALIBRATING TRIP DISTRIBUTION MODELS

TESIS. Oleh : Nama : Rina Martsiana Nim : Pembimbing

EVALUASI KINERJA PEMELIHARAAN RUTIN JALAN TOL KOTA SEMARANG. Oleh : ADHI WIRAWAN NIM :

KOMPARASI PERENCANAAN OVERLAY DENGAN METODE BINA MARGA SKBI 1987, AASHTO

TESIS. Karya tulis sebagai salah satu syarat Oleh RIDWAN MARPAUNG NIM : Program Studi Rekayasa Geoteknik

Evaluasi Kondisi Struktural Perkerasan Lentur Menggunakan Metoda AASHTO 1993 Studi Kasus: Ruas Ciasem-Pamanukan (Pantura)

PENGEMBANGAN SISTEM PEMELIHARAAN PERKERASAN SISI UDARA PADA LAPANGAN TERBANG (Studi Kasus : Bandara Supadio Pontianak) TESIS MAGISTER

PENGARUH VARIASI GRADASI DAN TINGKAT KEPADATAN TERHADAP NILAI KOEFISIEN DRAINASE DAN KOEFISIEN KEKUATAN RELATIF DARI LAPIS AGREGAT TESIS MAGISTER

STUDI HUBUNGAN KECEPATAN, VOLUME DAN KERAPATAN LALU LINTAS DENGAN PENDEKATAN EMPAT MODEL

PENERAPAN MODEL KEBUTUHAN TRANSPORTASI PADA PENYUSUNAN PROGRAM PENANGANAN JALAN BERBASIS IRMS (STUDI KASUS PROVINSI JAWA BARAT)

PERFORMANCE BASED DESIGN ANALYSIS PADA PERILAKU NON LINEAR STRUKTUR PILAR JEMBATAN LAYANG AKIBAT BEBAN STATIK DAN DINAMIK GEMPA KUAT TESIS

STUDI METODA ANALISIS LINING TEROWONGAN DAN PERMODELAN KASUS TEROWONGAN PADA TANAH LUNAK

PENGEMBANGAN KURVA t-z PADA TANAH PASIRAN BERDASARKAN HASIL UJI GESER LANGSUNG DENGAN APLIKASI PADA PONDASI BOR BER-INSTRUMEN. Tesis.

FITRIANY NIM :

OLEH : FITRI SUHARIYADI NIM:

PENGARUH 'BOTTLENECK' TERHADAP KARAKTERISTIK LALU+ LINTAS (STUDI KASUS PADA RUAS JALAN SEMARANG.DEMAK KM 15)

KAJIAN EFISIENSI PROGRAM PENANGANAN INFRASTRUKTUR JALAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE DEA (Data Envelopment Analisys) (Studi Kasus: Jalan Propinsi Di

IMPACT OF SEVERAL ROUTE CHOICE MODELS ON THE ACCURACY OF ESTIMATED O-D MATRICES FROM TRAFFIC COUNTS

BAB I PENDAHULUAN. Metode desain tebal lapis tambah (overlay) terkinimenggunakan. lendutan/defleksi ini menjadi lebih kecil dari lendutan ijin.

Respon Dinamis Nonlinier Struktur Tension Leg Platform Akibat Gaya Gelombang

KARAKTERISTIK CAMPURAN BETON ASPAL DENGAN LIMBAH PLTU SEBAGAI PENGGANTI AGREGAT SEBAGIAN TESIS ROBBY TRIAWAN NIM :

STUDI PENENTUAN LOKASI TRAFFIC COUNT TERBAIK DAN JUMLAH DATA ARUS LALULINTAS OPTIMUM DALAM ESTIMASI MATRIKS ASAL TUJUAN (MAT) TESIS MAGISTER

KAJIAN MODEL PERKIRAAN AWAL BIAYA PADA-PROYEK PENINGKATAN JALAN KABUPATEN DI KABUPATEN SUMEDANG TESIS MAGISTER. Oleh: AGUS SUTOPO NIM :

KARAKTERISTIK ARUS LALU LINTAS DI JALUR CEPAT RUAS JALAN JENDERAL SUDIRMAN, JAKARTA

Perbandingan Nilai Kondisi Permukaan Perkerasan Jalan Lentur Dengan Menggunakan Metode Asphalt Institute Dan Metode PCI

Studi Pengaruh Pengurangan Tebal Perkerasan Kaku Terhadap Umur Rencana Menggunakan Metode AASHTO 1993

STABILITAS PORTAL BIDANG

ANALISA HAZARD GEMPA DENGAN GEOMETRI SUMBER GEMPA TIGA DIMENSI UNTUK PULAU IRIAN TESIS MAGISTER. Oleh : Arvila Delitriana

PENENTUAN PRIORITAS PEMELIHARAAN JARINGAN JALAN DI KOTA SUKABUMI

Perbandingan Perencanaan Tebal Lapis Tambah Metode Bina Marga 1983 dan Bina Marga 2011

PENGARUH JENIS PEMBEBANAN DALAM ANALISIS STRUKTUR PERKERASAN LENTUR TERHADAP KINERJA PERKERASAN

Prosiding Seminar Nasional Teknik Sipil 2016 ISSN: Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta

PENCAPAIAN TEBAL PERKERASAN JALAN KAKU ANTARA BEBAN AKTUAL DAN STANDAR

Bab III Metodologi Penelitian

PENGARUH PEMASANGAN KERUCUT LALU LINTAS TERHADAP KARAKTERISTIK LALU LINTAS JALAN EMPAT LAJUR DUA ARAH TESIS MAGISTER

EFFECT OF A CLIMBING LANE ON SPEED, FLOW AND VEHICLE OPERATING COST

Bab III Metodologi Penelitian

Bab V Analisa Data. Analisis Kumulatif ESAL

Dosen Program Studi Teknik Sipil D-3 Fakultas Teknik Universitas riau

EVALUASI UMUR LAYAN JALAN DENGAN MEMPERHITUNGKAN BEBAN BERLEBIH DI RUAS JALAN LINTAS TIMUR PROVINSI ACEH

Oleh: Esti Widiasari S

EVALUASI KINERJA GERBANG TOL ( STUDI KASUS GERBANG TOL KARANG TENGAH JALAN TOL JAKARTA TANGERANG ) TESIS

EVALUASI KEBISINGAN LALU LINTAS AKIBAT PENGARUH KEKASARAN PERMUKAAN JALAN PADA PERKERASAN KAKU DI JALAN TOL PADALARANG - CILEUNYI TESIS MAGISTER

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

KORELASI NILAI INTERNATIONAL ROUGHNESS INDEX (IRI) HASIL PENGUKURAN ALAT MERLIN DAN BUMP INTEGRATOR

TESIS Karya tulis sebagai salah satu syarat Untuk memperoleh gelar Magister dari Institut Teknologi Bandung. Oleh : TAUFIQ LILO ADI SUCIPTO

ROSEHAN ANWAR. Abstract

STUDI PERBANDINGAN PENURUNAN KELOMPOK TIANG DITINJAU DARI FAKTOR INTERAKSI DENGAN PENDEKATAN ELASTIK TESIS

KINERJA LABORATORIUM LAPIS PONDASI DAN PONDASI BAWAH DENGAN PASIR LAUT SEBAGAI MATERIAL PENGGANTI SEBAGIAN AGREGAT HALUSNYA TESIS MAGISTER

CAPACITY OF ROAD TRAFFIC WEAVING ZONES

KARAKTERISTIK ASPAL DENGAN BAHAN TAMBAH PLASTIK DAN IONERJANYA DALAM CAMPURAN HRA OLEH YOLLY DETRA ASRAR NIM :

ABSTRACT. Keywords : component analysis method, road, flexible pavement. Universitas Kristen Maranatha

PENGARUH AIR TERHADAP DURABILITAS BETON ASPAL CAMPURAN DINGIN MENGGUNAKAN ASPAL EMULSI TESIS MAGISTER. Oleh : CAKRA NAGARA NIM :

Abstract. Keywords: Capital Budgeting, the maximum profit. vii. Universitas Kristen Maranatha

Studi Perencanaan Tebal Lapis Tambah Di Atas Perkerasan Kaku

TESIS MAGISTER OLEH : RM. RUSTAMAJI NIM

NEUROKONTROL UNTUK VIBRASI PADA STRUKTUR MDOF NONLINIER HISTERESIS TESIS MAGISTER

PENENTUAN PRIORITAS PEMELIHARAAN JALAN DI KOTA CIANJUR

TESIS MAGISTER. Oleh : Aan Heryadi Zulihadi Saputra

EVALUASI FUNGSIONAL DAN STRUKTURAL PERKERASAN LENTUR PADA JALAN NASIONAL BANDUNG-PURWAKARTA DENGAN METODE AUSTROADS 2011

KAJIAN TARIF ANGKUTAN KOTA (Studi Kasus Kota Bandung)

PERBANDINGAN HASIL PENGGEROMBOLAN METODE K-MEANS, FUZZY K-MEANS, DAN TWO STEP CLUSTER

PERHITUNGAN KESTABILAN LUBANG BUKAAN PADA TEROWONGAN HEADRACE PLTA SINGKARAK MENGGUNAKAN ANALISIS BALIK TESIS MAGISTER

INTERPRETASI LITOLOGI BERDASARKAN DATA LOG SINAR GAMMA, RAPAT MASSA, DAN TAHANAN JENIS PADA EKSPLORASI BATUBARA

ESTIMASI MODEL KOMBINASI SEBARAN PERGERAKAN DAN PEMILIHAN MODA BERDASARKAN INFORMASI ARUS LALU LINTAS TESIS MAGISTER

PENGEMBANGAN PIRANTI-LUNAK EVALUASI BERBASIS CONCORDANCE ANALYSIS METHOD,

STUDI EVOLUSI MATRIKS ASAL TUJUAN DINAMIS AKIBAT ADANYA FLUKTUASI ARUS LALULINTAS_,

PENGARUH RETRIBUSI KEMACETAN TERHADAP KINERJA JARINGAN JALAN TESIS MAGISTER. Oleh: Ir. TONY WILMAR NIM :

STUDI KARAKTERISTIK SISTEM STANDAR TEGANGAN DC

KARAKTERISTIK OPERASI ANGKUTAN ANDONG, BECAK DAN TAKSI DI KOTA YOGYAKARTA TESIS. oleh CORRY JACUB

EVALUASI KINERJA MENGAJAR GURU MI KECAMATAN SIDOREJO KOTA SALATIGA

DISTRIBUTION OF HIGHWAY AXLE LOADS IN WEST JAVA AND METHODS OF MEASURING VEHICLE LOADING

Studi Penanganan Ruas Jalan Bulu Batas Kota Tuban Provinsi Jawa Timur Menggunakan Data FWD dan Data Mata Garuda

SKRIPSI KAJIAN PENENTUAN SEGMEN JALAN BERDASARKAN Pd T B, AASHTO (1986), DAN THOMAS (2003)

PERBANDINGAN ANTARA PENGATURAN WAKTU ADAPTIVE DAN WAKTU TETAP DALAM PENGOPERASIAN ATCS DI DATI II KOTAMADYA BANDUNG

EVALUASI ALOKASI PENDANAAN JALAN PROPINSI DI PROPINSI JAWA BARAT TESIS

ESKALASI HARGA KONTRAK KONSTRUKSI MENGGUNAKAN LEADING ECONOMIC INDICATORS STUDI KASUS PROYEK JALAN LAYANG DAN JEMBATAN PASTEUR-CIKAPAYANG-SURAPATI

ANALISIS OPTIMASI REVIEW

ESTIMASI PEMODELAN DISTRIBUSI PERJALANAN DENGAN MODEL GRAVITY ( STUDI KASUS DI KOTA BANDUNG ) TESIS. oleh : Hendra Gunawan

KOMPENSASI BIAYA PEMELIHARAAN JALAN BERBASIS BEBAN KENDARAAN TESIS MERY CHRISTINA PAULINA SILALAHI NIM :

I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang

ANALISIS KEGAGALAN PERKERASAN JALAN PADA JALAN RAYA TIMUR KENDAL

Grandy Hellyantoro*), Mohammad Faldi Fauzi*) Dr. Bagus Hario Setiadji ST., MT., **), Ir. Wahyudi Kusharjoko MT., **)

Transkripsi:

EVALUASI UMUR SISA DAN TEBAL OVERLAY STRUKTUR PERKERASAN LENTUR JALAN TOL JAKARTA CIKAMPEK (STUDI KASUS: RUAS CIBITUNG-CIKARANG) TESIS Karya tulis sebagai salah satu syarat Untuk memperoleh gelar Magister dari Institut Teknologi Bandung Oleh ARIF RACHMAN NIM : 25002062 Program Studi Teknik Sipil Pengutamaan Rekayasa Transportasi INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG 2004

ABSTRAK EVALUASI UMUR SISA DAN TEBAL OVERLAY STRUKTUR PERKERASAN LENTUR JALAN TOL JAKARTA CIKAMPEK (STUDI KASUS: RUAS CIBITUNG CIKARANG) Oleh Arif Rachman NIM : 25002062 Penggunaan metoda analitis di dalam perencanaan umur sisa dan tebal overlay semakin berkembang, karena mempunyai beberapa keuntungan, antara lain dapat digunakan untuk membuat berbagai variasi dari jenis jenis pembebanan untuk mendapatkan hasil yang lebih pasti dan akurat. Maksud dari penelitian ini adalah untuk mengevaluasi struktur perkerasan jalan tol Jakarta Cikampek, yaitu menghitung umur sisa serta tebal overlay yang dibutuhkan. Evaluasi ini dilakukan dengan membandingkan basil perhitungan dari metoda Bina Marga (metoda empiris) dengan keluaran program komputer ELMOD (metoda analitis). Dari hasil Kumulatif ESAL Rencana sebesar 10.343.753 ESAL dibandingkan dengan hasil Kumulatif ESAL Aktual ternyata sudah habis pada tahun 1994 atau pada tahun ke 7 dari 20 tahun rencana, sehingga pada jalur Jakarta ke Cikampek sudah dilakukan 3 kali overlay dan 2 kali overlay untuk arah Cikampek ke Jakarta, sehingga perlu dilakukan program overlay secara berkala. Metoda Bina Marga memberikan hasil bahwa untuk arah Jakarta ke Cikampek terdapat 11 titik kritis pada sta. 24+000 sampai dengan sta. 25+100 dengan umur sisa kurang dari 4 tahun, umur sisa perkerasan yang paling kritis adalah 2,8 tahun dan tebal overlay yang diperlukan adalah 3,0 cm. Untuk arah Cikampek ke Jakarta tidak terdapat titik kritis, umur sisa perkerasan 18,1 tahun untuk semua titik dan tebal overlay yang diperlukan adalah 3,0 cm. Sedangkan basil yang didapat dengan program komputer ELMOD untuk arah Jakarta ke Cikampek terdapat 8 titik kritis (sta.24+000 - sta.24+700) yang mempunyai umur sisa paling kritis yaitu nol tahun, dan tebal overlay yang paling maksimum adalah 26,5 cm, sedangkan arah Cikampek ke Jakarta terdapat 2 titik kritis yang umur sisa perkerasan adalah 1 tahun dan tebal overlay yang paling maksimum adalah 18,1 cm. Secara umum, hasil analisis menyatakan bahwa untuk kedua arah pada ruas jalan Cibitung Cikarang, kondisi perkerasannya sudah dibawah perencanaan, sehingga perlu dilaksanakan pelapisan ulang (overlay) secepatnya untuk meningkatkan kekuatan struktur perkerasan dan kinerja perkerasan. Kata kunci : metoda Bina Marga, program ELMOD, lendutan balik, umur sisa, tebal overlay.

ABSTRAC EVALUATION OF RESIDUAL LIFE AND OVERLAY THICKNESS FOR FLEXIBLE PAVEMENT STRUCTURE OF JAKARTA- CIKAMPEK TOLL ROAD (CASE STUDY: CIBITUNG CIKARANG SECTION) By Arif Rachman NIM : 25002062 The Use of analitycal methods for estimating residual life and overlay thickness has developed further, as they have several benefits, like application for various loading types to obtain more exact and accurate estimates. The objective of this study is to evaluate the pavement structure of Cibitung - Cikampek toll road, that is, to estimate residual life and the required overlay thickness. The evaluation is done through comparison of results of the empirical Bina Marga method and results from the analytical ELMOD computer program. Analysis is focused on the fast lane of each direction, as field observations show that this lane is most heavily loaded. A comparison of design values and actual Cumulative ESAL's show that there is no estimated residual life in 1994, which is in the seventh year of the 20 year design life, and in fact the Jakarta Cikampek direction has been overlaid three times, and the Cikampek Jakarta direction two times; a periodic overlay program is thus warranted. Results with the Bina Marga method on the present condition show that the Jakarta Cikampek direction has eleven critical points between stations 24+000 and 25+100, with a residual life of less than four years; the most critical residual life is 2,8 years and the required overlay thickness is 3,0 cm. For the Cikampek Jakarta direction hasn't critical points, the residual life is 18,1 years for overall points, and the required overlay thickness is 3,0 cm. Results with the ELMOD program show that the Jakarta Cikampek direction has eight critical points between stations 24+000 and 24+700 which have the most critical reidual life, that is zero years; and the most maximum required overlay thickness is 26,5 cm. In the Cikampek Jakarta direction has two critical points which have residual life is one years and the most maximum required overlay thickness is 18,1 cm. In general it is concluded that for both directions of this Cibitung Cikarang section the pavement condition has passed the design life, and an overlay is urgently required to restore pavement strength and performance. Key words : Bina Marga method, ELMOD program, deflection, residual life, overlay thickness.