BAB I PENDAHULUAN. Dewasa ini perkembangan industri otomotif begitu cepat seiring dengan

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. Jenis kendaraan roda dua ini begitu diminati kerena dianggap mudah untuk

Generated by Foxit PDF Creator Foxit Software For evaluation only.

BAB I PENDAHULUAN. oleh masyarakat. Hal ini dapat terlihat dalam kehidupan sehari-hari dimana

I. PENDAHULUAN. transportasi membawa angin segar bagi perusahaan otomotif terutama di bidang

BAB I PENDAHULUAN. persaingan di segala bidang. Dengan adanya persaingan ini menuntut setiap

BAB I PENDAHULUAN. otomotif, khususnya sepeda motor. Kehidupan ber-lalulintas yang ada di negara

BAB I PENDAHULUAN. mempercepat jarak tempuh adalah dengan menggunakan sepeda motor.

BAB I PENDAHULUAN. cara menunjukkan keunggulan-keunggulan yang dimilki produk tersebut. Bisnis

BAB I PENDAHULUAN. dilakukan pelaku bisnis untuk menciptakan atau menarik konsumen pada suatu

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. Munculnya perusahaan-perusahaan baru dalam skala besar, sedang,

BAB I PENDAHULUAN. besar bagi perusahaan otomotif terutama di bidang sepeda motor. peningkatan volume penjualan sepeda motor pada Tabel 1.1.

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan dunia industri yang semakin pesat dan bersifat global

BAB I PENDAHULUAN. butuhkan dan inginkan dengan menciptakan, menawarkan, dan secara bebas

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pemilihan Judul

PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA DAN CITRA MEREK TEHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SEPEDA MOTOR HONDA VARIO DI YOGYAKARTA BAB I PENDAHULUAN UKDW

BAB I PENDAHULUAN. konsumen. Kekuatan merek terletak pada kemampuannya untuk. dialami oleh seorang konsumen dalam melakukan pembelian.

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Diera perdagangan saat ini dengan semakin banyaknya kompetitor

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan perekonomian serta industri di Indonesia, semakin mengarah pada

BAB 1 PENDAHULUAN. dibutuhkan sarana pendukung, seperti transportasi. Transportasi adalah sebagai

BAB I PENDAHULUAN. memberikan nilai lebih pada produk yang ditawarkan kepada konsumen.

BAB I PENDAHULUAN. menjaga dan mengembangkan keunggulan kompetitif dengan pesaingnya. Industri

BAB I PENDAHULUAN. bertahan lama sesuai dengan keadaan serta situasi yang ada dan. bagi konsumen untuk dapat memilih produk yang sesuai dengan

BAB I PENDAHULUAN. Perusahaan dituntut untuk memiliki suatu keunikan tersendiri yang dapat memikat

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Pertumbuhan industri otomotif khususnya sepeda motor di Indonesia saat ini begitu

BAB I PENDAHULUAN. menerapkan strategi, agar produk mereka diterima di pasar. Perkembangan dan

BAB 1 PENDAHULUAN. kemajuan dan perkembangan antar daerah secara merata. merupakan alat transportasi yang praktis dan lincah apabila digunakan untuk

BAB I PENDAHULUAN. banyak perubahan-perubahan yang terjadi secara signifikan dari tahun. tahun lalu pertumbuhan sepeda motor bahkan semakin meningkat.

BAB I PENDAHULUAN. dari beberapa segmen, sehingga apa yang diinginkan dan dibutuhkan juga berbeda.

BAB I PENDAHULUAN. mendorong gaya hidup masyarakat yang berdampak pada perubahan struktur pasar

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

UKDW BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perkembangan industri otomotif di Indonesia sangat pesat, tingkat

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Industri otomotif nasional di era modern sekarang ini mengalami

BAB I PENDAHULUAN. berpusat di Jakarta. PT. YMKI memiliki jaringan distribusi yang berada di seluruh

BAB I PENDAHULUAN. Seiring dengan ketatnya persaingan bisnis di Era globalisasi seperti sekang ini,

BAB I PENDAHULUAN. Dewasa ini dengan mengikuti perkembangan jaman, kebutuhan manusia akan

BAB I PENDAHULUAN. mengguncang sistem perekonomian dunia secara global. Namun keadaan ini tidak

BAB I PENDAHULUAN. penciptaan dan pertukaran produk serta nilai dengan pihak lain. Manajemen

BAB I PENDAHULUAN. pemasaran yang tepat agar usahanya dapat bertahan dan memenangi

Nama : Dwi Chuswanda NPM : Jurusan : Manajemen Pembimbing : Rofi ah, SE., MM

BAB I PENDAHULUAN. tingkat suku bunga dan fluktuasi harga bahan bakar cukup berpengaruh terhadap

BAB I PENDAHULUAN. besar terhadap industri otomotif, salah satu sektor industri yang saat ini

BAB I PENDAHULUAN. kecil maupaun yang sudah mapan. Bahkan bagi sebagian pebisnis, pemasaran

BAB I PENDAHULUAN. ini sangatlah ketat. Setiap perusahaan berusaha dan berlomba-lomba untuk dapat

BAB I PENDAHULUAN. cara terbaik guna merebut dan mempertahankan pangsa pasar. Pemasaran

BAB I PENDAHULUAN. menimbulkan tingkat persaingan usaha yang cenderung ketat. mengambil langkah-langkah kunci untuk mengungguli pesaingnya.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Gambaran Umum Objek Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. dimiliki masyarakat pada saat ini. Khususnya untuk industri sepeda motor

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang (Antony Rahardi, 2008).

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Gambaran Umum Objek Penelitian

Gambar 1.1 Grafik Data Penjualan Sepeda Motor Sepanjang Tahun Sumber : Data AISI

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. dari beberapa segmen, sehingga apa yang diinginkan dan dibutuhkan juga berbeda.

BAB I PENDAHULUAN. berbagai bisnis maka perusahaan harus berusaha untuk mengantisipasi

BAB I PENDAHULUAN. dikaitkan dengan merek yang mampu memberikan citra khusus bagi pemakainya, dengan

BAB 1 PENDAHULUAN. Pada masa sekarang ini, sarana transportasi merupakan suatu kebutuhan yang

BAB I PENDAHULUAN. ketat saat ini, khususnya untuk produk sepeda motor. Semakin banyaknnya

BAB I PENDAHULUAN. sepeda motor saat ini yaitu jenis automatik, sepeda motor jenis automatik menguasai pangsa

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Perkembangan dunia usaha di Indonesia cukup pesat. Untuk tetap eksis

BAB I PENDAHULUAN. Salah satu aset tak terwujud dalam suatu perusahaan adalah ekuitas yang diwakili

BAB I PENDAHULUAN. segelintir peneliti yang melakukan analisa terhadap perkembangan otomotif yang

BAB I PENDAHULUAN. mengharapkan memiliki konsumen yang loyal terhadap produk atau jasa yang

BAB I PENDAHULUAN. penuh dengan inovasi yang dapat berpengaruh terhadap kebutuhan konsumen secara UKDW

BAB I PENDAHULUAN. Di tengah perubahan perekonomian dunia yang semakin berkembang

BAB I PENDAHULUAN. hasilnya (Kotler dan Armstrong, dalam Erdogmus et al, 2012:399). Nilai suatu

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. cepat, mengingat semakin banyak produk yang berbasis teknologi tinggi dari

BAB 1 PENDAHULUAN. aktivitas masyarakat, baik di perkotaan maupun di pedesaan tak lepas dari

BAB I PENDAHULUAN. menarik minat konsumen untuk membeli produk yang ditawarkan. Hal tersebut

BAB I PENDAHULUAN. Berkembangnya kehidupan modern masyarakat kota saat ini membawa

BAB I PENDAHULUAN. berkembang. Salah satunya adalah perkembangan otomotif yang menjadi faktor

BAB I PENDAHULUAN. otomotif atau kendaraan bermotor. Industri otomotif sangat berkembang pesat,

BAB I PENDAHULUAN. tenaga manusia, hewan, maupun mesin (Haryono:2009). Transportasi. sangat berperan dalam pembangunan secara menyeluruh.

BAB I PENDAHULUAN. Persaingan dewasa ini telah memasuki era baru, di mana perusahaan lebih UKDW

BAB I PENDAHULUAN. strategi pemasaran yang efektif untuk menggaet konsumen baru dan

BAB I PENDAHULUAN. kebijakan dan strategi dari perusahaan-perusahaan mengalami banyak inovasi

BAB 1 PENDAHULUAN. kebutuhan masyarakat akan sarana transportasi yang memadai. Saat ini jumlah sarana

KATA MEREKA TESTIMONI

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan otomotif saling mengeluarkan produk andalannya yang

BAB I PENDAHULUAN UKDW. perusahaan salah satunya adalah dengan menciptakan brand. Brand suatu produk

BAB I PENDAHULUAN. menunjukkan bahwa fungsi sepeda motor sangat bermanfaat bagi setiap orang,

BAB I PENDAHULUAN. mendefinisikan kebutuhan pelanggan dengan hati-hati dalam merancang. produk yang sesuai keinginan dan harapan konsumen.

BAB I PENDAHULUAN. Niat pembelian merupakan perilaku konsumen dalam melakukan pengambilan

I.PENDAHULUAN. Perkembangan zaman telah mengakibatkan terjadinya perubahan terhadap alat-alat

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA SEPEDA MOTOR MEREK YAMAHA JUPITER MX DI SURABAYA

BAB 1 PENDAHULUAN. pangsa pasar dan mengembangkan usahanya. Oleh karena itu, perusahaan harus

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUASAN KONSUMEN PADA DEALER MPM SEPEDA MOTOR HONDA VARIO 125 PGM - FI DI SURABAYA SKRIPSI

BAB I PENDAHULUAN. sesuai untuk menarik minat konsumen agar membeli produk yang telah dihasilkan

BAB I PENDAHULUAN. Permintaan konsumen akan kendaraan bermotor sebagai alat transportasi

BAB 1 PENDAHULUAN. Sejalan dengan perkembangan dunia bisnis saat ini, maka semakin berkembang

I. PENDAHULUAN. cukup besar, dengan jumlah penduduk yang cukup besar tersebut Indonesia

BAB I PENDAHULUAN. yang paling favorit disebabkan karena keunggulan sepeda motor itu sendiri dalam

BAB I PENDAHULUAN. Penjualan merupakan sumber hidup suatu perusahaan, karena dari penjualan

Judul : Peran Competitive Advantage dalam Memediasi Pengaruh Positioning

BAB I PENDAHULUAN. pandangan hidup, gaya hidup dan nilai-nilai yang dianut pada setiap individu.

BAB I PENDAHULUAN. bisa menarik konsumen, menawarkan produk yang berkualitas dan. memperhatikan merek sertai juga harga yang ekonomis.

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan yang menawarkan produk-produk yang sejenis baik melalui media

Transkripsi:

18 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Dewasa ini perkembangan industri otomotif begitu cepat seiring dengan kemajuan teknologi dan tingginya tingkat persaingan diantara perusahaanperusahaan otomotif dalam menciptakan produk yang dapat mempengaruhi keputusan pembelian konsumen. Teknologi yang berkembang pada saat ini semakin canggih, mengharuskan perusahan harus semakin bersaing salah satunya pada produk kendaraan bermotor. Perilaku masyarakat yang membutuhkan dan menginginkan sepeda motor dengan merek, kualitas, harga serta desain baru yang ditawarkan pada tingkat harga dan kompetitif merupakan potensi yang harus diperhatikan perusahaan untuk mempengaruhi keputusan pembelian konsumen. Perusahaan perlu melakukan promosi produknya, promosi akan berdampak positif terhadap tingkat penjualan perusahaan, ketika pelanggan ingin membeli maka pendapatan perusahaan pun naik. Promosi penjualan sangat penting untuk menawarkan sepeda motor kepada konsumen agar produk tersebut dapat dibeli. Promosi adalah salah satu alat yang digunakan untuk mendapatkan pangsa pasar. Sepeda motor adalah sebuah alat transportasi roda dua yang bisa digunakan oleh semua kalangan, baik wanita maupun pria. Sepeda motor pada saat ini merupakan alat transportasi yang sangat diminati oleh masyarakat. Hal ini dapat dilihat dalam kehidupan sehari-hari dimana masyarakat menggunakan sepeda motor untuk menjalani aktivitasnya mulai dari bekerja,

19 berdagang, sekolah, kuliah dan aktivitas lainnya. Dilihat dari ukuran dan pengoperasiannya sepeda motor merupakan alat transportasi yang sangat praktis digunakan, terlebih untuk menghindari masalah kemacetan. Persaingan yang ketat dalam industri sepeda motor membuat perusahaan yang bergerak dalam industri ini harus berlomba-lomba mempromosikan produknya untuk menarik minat konsumen. Promosi akan berdampak positif terhadap tingkat penjualan perusahaan ketika pelanggan ingin membeli maka pendapatan perusahaan pun naik. Persaingan yang ketat terjadi pada dua merek motor di Indonesia yaitu Honda dan Yamaha. Masyarakat pada umumnya banyak memilih produk sepeda motor Honda karena produk Honda sudah sangat melegenda dan memiliki banyak keunggulan seperti desain yang menarik, spare part yang berkualitas, bengkel resmi yang sudah banyak tersebar hampir diseluruh pelosok Indonesia, harga jual relatif tinggi dan stabil, suara mesin yang sangat halus, irit bahan bakar, motor Honda memiliki image bagus dikalangan masyarakat, gesit dan lincah, dan mempunyai teknologi super canggih sehingga merek Honda sangat diminati oleh masyarakat. Sepeda motor Honda dipasar motor nasional terus menguat hingga 62,1% pada tujuh bulan pertama tahun ini kendati pasar sepeda motor nasional cenderung melemah. Pencapaian ini mencerminkan kepercayaan masyarakat yang tetap kuat dalam kondisi apapun yang tengah dihadapi. Berdasarkan data Asosiasi Industri Sepeda motor Indonesia (AISI), penjualan sepeda motor Honda pada tujuh bulan pertama tahun ini tercatat 2.952.933 unit atau menguasai 62,1% pangsa pasar dari total penjualan sepeda motor nasional pada priode 2014 yang tercatat mencapai 4.755.644 unit.

20 Perolehan pangsa pasar ini menguat signifikan jika dibandingkan dengan pangsa pasar Honda pada priode Januari-Juli tahun lalu yang hanya 59,9% dari total pasar motor nasional yang mencapai 4.643.844 unit. (sumber www.aisi.or.id). Saat ini hampir semua sekuter metik Honda telah dibekali teknologi dan fitur-fitur terbaik di segmennya. Selain berteknologi PGM-FI, teknologi canggih esp juga menjadi andalan diberbagai model sekuter metik Honda. Teknologiteknologi ini yang mengantarkan sekuter metik Honda menjadi sepeda motor yang irit bahan bakar minyak dan ramah lingkungan. Berdasarkan data Asosiasi Industri Sepeda motor Indonesia (AISI), penjualan sepeda motor Honda september 2014 meningkat hingga angka 389.106 unit dibanding september 2013 sebesar 307.484 unit. Model sekuter metik memberikan kontribusi sebesar 84,7 persen terhadap total penjualan AHM pada bulan lalu. General Manajer Sales Division AHM Thomas Wijaya mengatakan, Konsumsi BBM menjadi salah satu konsentrasi masyarakat sebelum menjadi sekuter metik. Faktor ini banyak kami temukan pada pembeli sekuter metik Honda. Namun ada juga yang membeli karena modelnya yang staylish dengan teknologi canggih dan fitur-fitur serbaguna pada sekuter metik. Honda Beat FI tercatat sebagai penyumbang terbesar di segmen sekuter metik dengan angka penjualan 202.956 unit. Diikuti Honda Vario series sebanyak 158.722 unit, Honda Scoopy FI 25.556 unit, Honda spacy FI 1.146 unit. Tabel 1.1 Kategori sepeda motor terlaris yang terjual pada tahun 2014 Jenis Sepeda Motor

21 Merek Honda Beat injeksi Honda Vario Techno 125 (CBS) Yamaha Mio GT Yamaha V-Ixion Lightning Honda Vario Techno 125 Unit 1.323.147 unit 402.852 unit 302.935 unit 290.646 unit 231.855 unit Sumber www.astra.com Berdasarkan tabel diatas Honda Beat injeksi tercatat sebagai sepeda motor terlaris pertama di Indonesia dengan penjualan mencapai 1.323.147 juta unit. Honda Vario Techno 125 dengan Idling Stop System (ISS) dan Combi Brake System (CBS) merupakan model terlaris kedua dengan penjualan 402.852 unit.yamaha Mio GT merupakan model pertama Yamaha yang masuk dalam jajaran tiga besar sepeda motor terlaris di Indonesia dengan hasil penjualan 302.953 unit.yamahav-ixion Lightning tercatat juga sebagai sepeda motor sport terlaris di Indonesia dengan penjualan 290.646 unit. Honda Vario Techno 125, perbedaannya tidak dilengkapi dengan fitur ISS, dengan torehan penjualan 231.855 unit. Menariknya, model ini sudah tidak lagi dipasarkan Honda mulai Mei 2014, tapi masih tetap tercatat sebagai salah satu model terlaris. Kota Tebing Tinggi merupakan kota yang berada dalam lingkup provinsi Sumatera Utara, keadaan geografis kota Tebing Tinggi tidak berbeda jauh dengan keadaan geografis kota medan, dimana kontur tanah tidak berbukit bukit dan tidak terdapat jalan jalan yang rusak sehingga sangat cocok bagi kendaraan yang memiliki kemampuan untuk melintasi jalan kota seperti sepeda motor matic.

22 Promosi merupakan bagian dari kegiatan pemasaran. Promosi diperlukan perusahaan untuk menyukseskan dalam menghadapi persaingan pasar. Berdasarkan uraian dari latar belakang diatas, maka peneliti tertarik untuk mengangkat judul Pengaruh Bauran Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Sepeda Motor Honda Vario Techno 125 Pada PT.Adira Dinamika Multi Finance Tebing Tinggi 1.2 Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang diatas, maka diambil rumusan masalah yaitu : 1. Bagaimana Bauran Promosi yang dilakukan oleh PT Adira Dinamika Multifinance? 2. Bagaimana Keputusan pembelian konsumen untuk membeli sepeda motor Honda Vario Techno 125 Tebing Tinggi? 3. Bagaimana Pengaruh Bauran Promosi terhadap keputusan pembelian Sepeda Motor Honda Vario Techno 125? 1.3 Tujuan Penelitian Adapun yang menjadi tujuan dari penelitian ini adalah sebagai berikut : 1. Untuk mengetahui bagaimana Bauran Promosi yang dilakukan oleh PT Adira Dinamika Multifinance. 2. Bagaimana Keputusan pembelian konsumen untuk membeli sepeda motor Honda Vario Techno 125 Tebing Tinggi.

23 3. Untuk mengetahui Bauran Promosi terhadap keputusan pembelian Sepeda Motor Honda Vario techno 125. 1.4 Manfaat Penelitian Peneliti berharap agar penelitian ini dapat memberikan kegunaan sebagai berikut : 1. Manfaat teoritis Untuk menambah khasanah ilmu pengetahuan bidang ilmu manajemen pemasaran, dan melatih penulis untuk dapat menerapkan teori - teori yang diperoleh dari perkuliahan. 2. Manfaat praktis Hasil penelitian ini dapat digunakan sebagai bahan perbandingan dan referensi untuk penelitian selanjutnya.