BAB 1 PENDAHULUAN. meluas menjadi salah satu sarana komunikasi, media informasi dan edukasi.

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi informasi sangat memberikan manfaat yang besar terhadap

BAB 1 PENDAHULUAN. dunia ini dengan menggunakan fasilitas maupun dengan cara chatting. Mungkin

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Pada zaman global sekarang, pendidikan merupakan sesuatu yang penting. Karena

BAB 1 PENDAHULUAN. Dalam satu sekolah ada ratusan bahkan lebih siswa yang masing-masing mempunyai

BAB I PENDAHULUAN. Kebutuhan akan informasi yang akurat dan tepat waktu untuk menyajikan data yang. yang benar, akurat, tepat guna dan tepat waktu.

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang. Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) sebagai bagian dari ilmu pengetahuan

BAB 1 PENDAHULUAN. Kebutuhan akan informasi yang akurat dan tepat untuk penyajian data sangat

BAB 1 PENDAHULUAN. mencapai tujuan, antara lain input, proses, output, dan outcome (Depdiknas, 2007:5).

BAB 1 PENDAHULUAN. di seluruh dunia ini dengan menggunakan fasilitas maupun dengan cara

BAB 1 PENDAHULUAN. kehidupan manusia membuat manusia yang dalam hal ini sebagai user. menggunakan model ataupun pengarsipan secara manual.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Teknologi Komputer

BAB 1 PENDAHULUAN. saja di seluruh dunia ini dengan menggunakan fasilitas maupun dengan cara

BAB 1 PENDAHULUAN. semua pihak dalam memfasilitasi sistem pendidikan seperti e-learning, e-consulting dan

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan aplikasi web yang semakin pesat sejak munculnya teknologi internet sangat

BAB 1 PENDAHULUAN. Kebutuhan akan informasi yang akurat dan tepat waktu untuk menyajikan data yang lengkap

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

PENDAHULUAN. Teknologi informasi (TI) termasuk salah satu teknologi yang sedang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. berupa fisik dan statis, melainkan berupa digital dan mobile. Dengan berbentuk digital

BAB 1 PENDAHULUAN. banyak instansi dan perusahaan-perusahaan milik Negara maupun swasta. Pemakaian

BAB 1 PENDAHULUAN. khususnya teknologi Internet dan Web berkembang dengan sangat pesat. Pengguna

BAB I PENDAHULUAN. pengolahan data bila dibandingkan dengan cara manual. Dimana hal-hal

BAB 1 PENDAHULUAN. dirasakan di berbagai bidang kehidupan, baik di bidang bisnis, pendidikan,

BAB 1 PENDAHULUAN. Indonesia saat ini sudah tidak dapat dihindari lagi. Dunia internet makin lama makin

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Mengingat SD NEGRI merupakan suatu instansi pendidikan di

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perkembangan teknologi yang semakin maju menjadi pemicu untuk

BAB 1 PENDAHULUAN. Saat ini adalah zamannya internet dimana batasan waktu dan jarak tidak berarti lagi

BAB 1 PENDAHULUAN. internet, dimana batasan waktu dan jarak tidak begitu berarti lagi disini.

BAB 1 PENDAHULUAN. yang perkembangannya dalam hitungan hari saja dan merupakan suatu media

BAB I PENDAHULUAN. cepat dan pesat. Di berbagai bidang, kemajuan evolusi sistem berkembang menuju arah

BAB 1 PENDAHULUUAN. lagi bagi sebagian besar kalangan. Kita dapat berkomunikasi dengan fasilitas yang

STIKOM SURABAYA BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi informasi semakin pesat,

BAB I PENDAHULUAN. Alat pengolah data wajib dimiliki oleh suatu perusahaan/instansi

BAB I PENDAHULUAN. Politeknik Negeri Sriwijaya

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perkembangan Internet memang sangat cepat dan jauh berbeda dengan masa awal

BAB I PENDAHULUAN. Perpustakaan SMA Barunawati Surabaya merupakan bagian yang. menunjang perkembangan pengetahuan dari civitas yang ada di instansi

BAB 1 PENDAHULUAN. teknologi secara umum adalah semua teknologi yang berhubungan dengan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I I. PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. kegiatan yang ada pada dunia pendidikan khususnya perkuliahan.

BAB I PENDAHULUAN. Pada masa era globalisasi saat ini perkembangan dalam segala bidang sedang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. komputer. Dalam hal ini komputer sangat berperan aktif dalam penyebaran

BAB 1 PENDAHULUAN. internet yang popular sering disebut dengan web atau sering juga disebut perangkat

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Perkembangan teknologi informasi dapat dimanfaatkan untuk meningkatkan kinerja dan

BAB I PENDAHULUAN. Salah satu media yang dapat digunakan untuk mempermudah manusia menginput data

BAB 1 PENDAHULUAN. bidang informasi berbasis teknologi internet. Website diharapkan dapat dijadikan

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Komputer adalah kekuatan yang dominan di dalam masyarakat. Penggunaannya terus saja

BAB 1 PENDAHULUAN. optimal dan berkualitas dengan proses media pembelajaran secara online dan

BAB 1 PENDAHULUAN. penggunaan, ukuran, bahasa yang digunakan dan kompleksitasnya. Aplikasi web pada

BAB I PENDAHULUAN. perkembangan teknologi yaitu pengolahan data yang bisa dilakukan secara tepat,

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Dunia internet kian pesat berkembang saat ini. Aliran informasi pun semakin

1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. pembelajaran jarak jauh, Perpustakaan online, e-campus dan Pendaftaran. gaya hidup yang serba cepat dan mudah.

BAB I PENDAHULUAN. merupakan salah satu diantaranya. Sistem e-learning atau sistem

BAB I PENDAHULUAN. diperlukan pula kecepatan dalam memperoleh informasi. Salah satu sektor

BAB I PENDAHULUAN. berbagai bidang termasuk salah satunya bidang pendidikan. Pemanfaatan. untuk memberikan informasi yang cepat dan akurat.

BAB I PENDAHULUAN. kemajuan yang pesat dalam segala bidang. Banyak perusahaan besar atau instansi

BAB 1 PENDAHULUAN. perusahaan diharapkan agar mampu menerapkan dan mengikuti. pelayanannya dimana petugas yang melayani pemesanan travel harus

BAB 1 PENDAHULUAN. Internet bukanlah hal yang baru bagi masyarakat. Setiap anggota masyarakat kini

BAB I PENDAHULUAN. jenis bisnis dalam meningkatkan efisiensi dan efektivitas proses bisnis,

BAB 1 PENDAHULUAN. berkomunikasi, sharing data, dan sebagainya (Syamsuardi, 2004).

BAB I PENDAHULUAN. perangkat keras (hardware) maupun perangkat lunak (software), hampir sebagian besar

BAB I PENDAHULUAN. Diera globalisasi saat ini perkembangan dunia komputer semakin pesat, hal

BAB I PENDAHULUAN. pula. Teknologi juga bisa diibaratkan suatu alat yang sangat penting untuk

BAB 1 PENDAHULUAN. paling efektif dan efisien pada masa sekarang. Oleh karena itu, suatu lembaga

BAB 1 PENDAHULUAN. berpikir untuk menemukan peralatan peralatan yang dapat mengolah data dengan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang sangat pesat membawa

BAB I PENDAHULUAN. untuk menyimpan, mengolah dan menampilkan informasi bereferensi geografis,

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Perkebunan dan Kehutanan Kabupaten Aceh Tamiang selaku. informasi yang terbaik bagi setiap perusahaan yang membutuhkan.

BAB 1 PENDAHULUAN. nirkabel (wireless) memberikan manfaat yang luar biasa kepada masyarakat

BAB 1 PENDAHULUAN. internet sangat membantu dalam kemudahan serta kecepatan pengiriman,

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang. Teknologi informasi pada saat ini telah berkembang sangat pesat sehingga mempunyai

BAB I PENDAHULUAN. pariwisata dan pendidikan.tidak bisa di pungkiri, saat ini perkembangan teknologi

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Teknologi informasi pada saat ini telah berkembang sangat pesat sehingga

Universitas Sumatera Utara

BAB I PENDAHULUAN. Pada letak persebaran peserta keluarga berencana ini, akan membantu

BAB I PENDAHULUAN. skorsing siswa yang dapat diakses secara online dan dapat memudahkan

BAB I PENDAHULUAN. sehingga keputusan dapat diambil dengan cepat. Salah satu piranti teknologi

BAB 1 PENDAHULUUAN. tersebut untuk mempermudah penyelesaian berbagai pekerjaan.

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Perkembangan teknologi informasi telah berkembang pesat dan

BAB I PENDAHULUAN. Usaha-usaha radio yang sangat pesat pada saat ini menjadikan. sistem informasi sebagai hal yang sangat penting peranannya dalam

BAB I PENDAHULUAN. penjualan Koran dan dari banyaknya iklan yang dimuat. Sebagai perusahaan media

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi saat ini sudah cukup maju,

BAB I PENDAHULUAN. miliki, pemesanan secara online belum diperlukan, ditambah dengan biaya. komputer, itu membuat resistensi semakin besar.

BAB I PENDAHULUAN. pesat terutama perkembangan internet. Dengan adanya internet dapat

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Universitas Sumatera Utara

BAB 1 PENDAHULUAN. Informasi merupakan salah satu kebutuhan di dalam suatu instansi,

BAB 1 PENDAHULUAN. pengetahuan dan pola pikir manusia. Salah satu bidang yang turut serta menikmati hasil

BAB I PENDAHULUAN. Jakarta menerapkan kurikulum operasional pendidikan yang disusun dan

BAB 1 PENDAHULUAN. sekuritas, yang memungkinkan para investor maupun trader untuk melakukan

BAB 1 PENDAHULUAN. dengan semakin canggihnya teknologi perangkat keras (hardware) seperti

BAB 1 PENDAHULUAN. Pada bab ini akan diuraikan mengenai latar belakang penulisan tugas akhir,

Transkripsi:

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Teknologi di bidang komputer saat ini sangat berkembang pesat sehingga dapat meningkatkan keefisienan dan efektifitas dalam melakukan setiap pekerjaan. Komputer bukan hanya sekedar pengolah data dan gambar saja tetapi penggunannya semakin meluas menjadi salah satu sarana komunikasi, media informasi dan edukasi. Pengembangan jaringan komunikasi data antar komputer menjadikan internet muncul dengan berbagi macam aplikasi, internet dengan berbagai aplikasinya pada dasarnya adalah media yang digunakan untuk mengefisiensi proses komunikasi. Untuk dapat memaksimalkan penggunaan internet, harus dapat kita tentukan dan artikan kebutuhan komunikasi dari seseorang. SMA Negeri 1 Lawe Sigala Gala mempunyai siswa siswi sekitar 720 siswa - siswi, selain itu memiliki 54 staf pengajar dan pegawai. Dengan banyaknya staf pegawai serta siswa dan siswi, SMA Negeri 1 Lawe Sigala Gala belum memiliki suatu sistem informasi dimana sistem informasi itu berguna bagi staf pengajar dan pegawai yaitu berupa sistem absensi, selain itu juga berguna bagi tiap siswa-siswi untuk mengetahui informasi akademik baik itu berupa artikel sekolah, materi pelajaran, forum diskusi,dan sebagainya. Oleh karena itu, dengan berkembangnya kemajuan teknologi ini, penulis

berkeinginan merancang sebuah sistem informasi yang berbasis web guna mempermudah bagi pihak administrasi untuk melihat laporan absensi staf pengajar dan pegawai, mempercepat serta mengefisienkan pencarian data staf pengajar dan pegawai SMA Negeri 1 Lawe Sigala Gala. Atas dasar pertimbangan itu, maka penulis tertarik membuat suatu aplikasi online sekolah dengan judul: PERANCANGAN SISTEM INFORMASI BERBASIS WEB DENGAN MENGGUNAKAN PHP dan MYSQL PADA SMA NEGERI 1 LAWE SIGALA - GALA. 1.2 Identifikasi Masalah Masalah yang ditemukan pada SMA Negeri 1 Lawe Sigala Gala adalah terdapat kendala dalam mengelola absensi pegawai yang bersifat manual serta pemberian informasi yang juga secara manual, untuk itu diperlukan sebuah sistem informasi yang mengelola absensi yang lebih sistematis serta informasi yang ada dapat dimanfaatkan oleh pihak sekolah dan juga oleh masyarakat luas.

1.3 Rumusan Masalah Bagaimana merancang atau membuat suatu sistem informasi untuk memudahkan siswa mengetahui informasi tentang sekolahnya dimana dan kapan pun mereka berada tanpa harus datang ke sekolah tersebut, dan juga untuk memperkenalkan informasi tentang sekolah dan segala sesuatunya kepada masyarakat umum yang ingin mengetahui tentang sekolah tersebut. 1.4 Batasan Masalah Agar sistem yang dirancang tetap berjalan sesuai dengan sasaran yang ingin dicapai maka dibuat batasan masalah agar langkah pengerjaan tetap bersifat sistematis dan efisien. Adapun batasan yang dilakukan dalam perancangan sistem ini antara lain: 1. Sistem yang dirancang hanya menangani tentang profil sekolah, data guru dan siswa, dan segala informasi yang berhubungan dengan sekolah tersebut. 2. Sistem yang dirancang akan diupayakan dapat bekerja secara dinamis, yaitu dipergunakan dari tahun ke tahun. 3. Sistem yang dirancang hanya dibatasi untuk sistem absensi jam jam masuk kerja pegawai atau staf pengajar saja, karena jam pulang semua staf pengajar dan pegawai tidak sama, tergantung banyaknya jam mata pelajaran mereka.

1.5 Tujuan dan Manfaat Penelitian Tujuan Penelitian ini yaitu untuk merancang sebuah sistem informasi SMA Negeri 1 Lawe Sigala - Gala agar lebih mudah dan cepat untuk para siswa memperoleh informasi yang mereka butuhkan dari sekolah itu, serta merancang sistem absensi pegawai dan staf pengajar di sekolah tersebut. Adapun manfaat yang didapatkan dari penelitian ini adalah : 1. Memudahkan siswa-siswi dalam melihat informasi akademik. 2. Mempermudah pegawai administrasi untuk mendapatkan laporan absensi harian ataupun bulanan pegawai dan staf pengajar. 3. Meningkatkan efektivitas dan produktivitas siswa-siswi dan pihak Sekolah dalam mengelola informasi. 4. Memberikan informasi mengenai segala sesuatu yang berhubungan dengan informasi akademik siswa siswi.

1.6 Metodelogi Penelitian Untuk mendapatkan keterangan-keterangan dan data yang diperlukan guna memperoleh suatu kebenaran ilmiah, maka penulis melakukan penelitian dengan cara: 1.Mengumpulkan data dengan cara: a.melakukan riset kepada pihak SMA Negeri 1 Lawe Sigala - Gala. b.melakukan wawancara kepada pegawai dan staf pengajar. c.mencari informasi mengenai siswa-siswi kepada pegawai dan staf pengajar. 2.Studi kepustakaan Mencari bahan bahan berupa buku, artikel dan informasi informasi yang berkaitan dengan pembuatan sistem informasi berbasis web yang bersifat dinamis. 3.Merancang dan mendesain sistem informasi. 4.Menginput(memasukkan) data Memasukkan semua data data hasil riset yang telah dilakukan pada sekolah. Baik itu data siswa, staf pengajar, karyawan, sekolah maupun semua data yang diperlukan dalam pembuatan sistem tersebut. 5.Pengujian dan perbaikan sistem

Setelah desain rancangan dan data data sudah selesai di input maka sistem tersebut di uji apakah dapat dijalankan atau tidak.serta memperbaiki kesalahan kesalahan yang ada sehingga sistem dapat digunakan secara baik. 6.Membuat laporan Tugas Akhir Membuat suatu laporan mengenai sistem informasi yang telah di buat yang mencakup hal hal pada sistem tersebut.diantaranya: cara kerja sistem, kegunaan sistem serta hasil hasil yang telah dicapai dalam pembuatan sistem tersebut.serta merivisi kesalahan kesalahan yang ada pada laporan. Dalam melakukan metodologi penelitian ini, peneliti harus benar-benar dapat memperhitungkan hal-hal apa saja yang akan dibutuhkan dalam menyelesaikan penelitian nya agar nantinya tidak terjadi kesalahan atau hambatan dalam memperoleh data yang dibutuhkan dalam penelitian. 1.7 Sistematika Penulisan Secara garis besar tugas akhir ini terdiri dari 6 (enam) bab dan beberapa lampiran. Adapun setiap bab terdiri dari sub sub bab. Sistematika penulisan tugas akhir ini adalah : BAB 1 : PENDAHULUAN

Pada bab ini diuraikan seara ringkas permasalahan tentang latar belakang, identifikasi masalah, rumusan masalah, tujuan dan manfaat penelitian, metode penelitian dan sistematika penulisan. BAB 2 : LANDASAN TEORI Di dalam bab ini diuraikan mengenai pengertian-pengertian dan mengenai bahasa pemrograman yang digunakan. BAB 3 : SEKILAS TENTANG SMA NEGERI 1 LAWE SIGALA - GALA Bab ini penulis manyajikan gambaran tentang SMA Negeri 1 Lawe Sigala - Gala yang terdiri dari sejarah, struktur organisas, visi dan misi.

BAB 4 : PERANCANGAN SISTEM Bab ini menjelaskan tentang perancangan struktur database, perancangan program yang meliputi input dan output yang akan dibuat pada sistem informasi pengolahan data. BAB 5 : IMPLEMENTASI DAN SISTEM Bab ini merupakan bagian yang berisi tentang pengertian dan tujuan implementasi sistem serta penjabaran-penjabaran elemen sistem baik dari segi hardwre, software dan brainware. BAB 6 : KESIMPULAN DAN SARAN Bab ini berisikan kesimpulan mengenai hasil rancangan sistem yang telah dibuat dan disertai dengan saran yang diberikan oleh penulis kepada pihak lembaga pendidikan SMA Negeri 1 Lawe Sigala Gala.