ANALISIS EFEKTIFITAS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENGGAJIAN KARYAWAN (Studi Kasus PT CHERIA ALAM MANDIRI) Mita Kurniasih EB10

dokumen-dokumen yang mirip
ANALISIS EFEKTIFTITAS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENGGAJIAN KARYAWAN PADA PT. TWINK PRIMA PRATAMA. Adithia Pratama EB10

ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL ATAS SISTEM PENGGAJIAN PADA PT. PLN PERSERO AREA CIPUTAT. Teguh Tri Utomo EB10

PENDAHULUAN. untuk mempertahankan kredibilitas usahanya. Mengingat banyaknya pesaing yang. berdiri dalam kurun waktu yang terhitung lama.

BAB I PENDAHULUAN. manajemen dengan mengolah informasi-informasi yang diperoleh dan. dibutuhkan oleh perusahaan untuk pengambilan keputusan.

BAB I PENDAHULUAN. keuangan. Agoes (2004) menjelaskan tiga tujuan pengendalian intern, yaitu

BAB I PENDAHULUAN. Dalam melaksanakan kegiatan operasi perusahaan diperlukan adanya

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGGAJIAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE REA PADA KLINIK DOKTER UMUM ANANDA

BAB II KAJIAN PUSTAKA

BAB II KAJIAN PUSTAKA. manajemen juga memiliki peranan penting. Prosedur merupakan rangkaian

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan penulis mengenai peranan

Lampiran 1 Kuisioner Internal Control atas Integritas dan Nilai Etika

Sistem Pengendalian Intern Gaji dan Upah Pada UP JAMKESDA (Unit Penyelenggaraan Jaminan Kesehatan Daerah) Provinsi DKI Jakarta

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB IV ANALISIS TENTANG MANAJEMEN DAN SISTEM PENGENDALIAN INTERN. A. Penilaian Terhadap Sistem Manajemen dan Pengendalian Intern pada BMT

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

ANALISIS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENGGAJIAN PADA PERUM LKBN ANTARA. Nama : Crystel Tara Ariyanthi NPM : Jurusan : Akuntansi

KUESIONER AUDIT INTERNAL ATAS KEPEGAWAIAN DAN PENGGAJIAN VARIABEL INDEPENDEN

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB 11 LANDASAN TEORI. setiap departemen tanpa mengesampingkan tanggung jawab masingmasing

BAB II LANDASAN TEORI. Menurut George H. Bodnar dan William S. Hopwood (1996:1)

BAB I PENDAHULUAN. dengan prosedur penggajian yang ditetapkan. pemotongan gaji dan pembayaran gaji yang salah. Hal tersebut akan

ANALISIS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENGGAJIAN KARYAWAN PADA YAYASAN SEKOLAH MARDI WALUYA PERWAKILAN BOGOR

BAB I PENDAHULUAN. bekerja, pemberian gaji tepat pada waktunya dapat lebih memotivasi pegawai

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. sistem penjualan, sistem pembelian, sistem persediaan bahan baku, sistem

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

Evaluasi Peranan Internal Control

DAFTAR PERTANYAAN AUDIT INTERNAL. (Variabel Independen)

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. 1. Sistem Penggajian BMT Usaha Mandiri Sejahtera

PENDAHULUAN. Latar Belakang Masalah. Sumber daya manusia memiliki faktor penting dalam menjalankan

BAB I PENDAHULUAN. penting yang tercakup sistem manajemen sumber daya manusia yaitu : a) Seleksi calon karyawan dan pengangkatan karyawan baru

BAB III METODE PENELITIAN. berlokasi di Jalan Danau Tamblingan No. 240x Sanur Denpasar. intern, dan bagan alir dokumen (flow chart).

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

Evaluasi sistem Informasi Akuntansi Penggajian Pada PT. Bank Muamalat Indonesia Cabang Ciledug

STRUKTUR ORGANISASI CV. CISARUA

BAB II TINJAUN PUSTAKA. dewan komisaris, manajemen, dan personil satuan usaha lainnya, yang

ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN INTERN PENGGAJIAN DAN PENGUPAHAN PADA PT. KUANG LIN CERAMIC INDUSTRY

KUESIONER PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. didirikan dan menjadikan iklim persaingan di antara perusahaan-perusahaan

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. 1. Pengertian Sistem dan Karakteristiknya. Systema yang berarti penempatan atau mengatur.

BAB I PENDAHULUAN. dapat diketahui sejak dikenalkan dan digunakannya peralatan komputer dalam

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

Lingkungan Pengendalian

Gaji : pembayaran atas penyerahan jasa yang dilakukan oleh karyawan yang mempunyai jenjang jabatan dan dibayar secara tetap per bulan Upah :

Analisis Sistem Akuntansi Penggajian pada CV. Elssy Design. Disusun Oleh : Esty Putri Ratnasari

BAB I PENDAHULUAN. karyawan juga membutuhkan perusahaan sebagai tempat untuk mencari kerja dan

BAB V KESIMPULAN. merekap SSP. SSP tidak lagi dalam bentuk hard copy, melainkan SSP dapat

Formulir Calon Operator Mesin Rajut

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

BAB II BAHAN RUJUKAN

PENGENDALIAN INTERN 1

Bab I Pendahuluan 1 BAB I PENDAHULUAN. organisasi. Ada yang berpendapat bahwa manajemen adalah seni atau ilmu yang

ANALISIS SISTEM AKUNTANSI PENGGAJIAN PADA PT KELOLA JASA ARTHA SURABAYA RANGKUMAN TUGAS AKHIR

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. merupakan salah satu hal penting, apabila pengelolaan penggajian belum baik

EVALUASI SISTEM PENGGAJIAN PADA PT. HITACHI CONSTRUCTION MACHINERY INDONESIA (HCMI)

BAB II LANDASAN TEORI

ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENGGAJIAN PADA PT. BUKIT BERLIAN PLANTATION IFAN SYAHPUTRA

1. Keandalan laporan keuangan 2. Kepatuhan terhadap hukum & peraturan yang ada. 3. Efektifitas & efisiensi operasi

ANALISIS PROSEDUR PENGGAJIAN GUNA MENINGKATKAN EFEKTIVITAS PENGENDALIAN INTERN PADA AUTO2000 MADIUN

Daftar Pertanyaan Penelitian. Berilah tanda (checklist) untuk menjawab pertanyaan berikut ini: KUESIONER VARIABEL INDEPENDEN (Pengendalian Internal)

BAB 1 PENDAHULUAN. menyebabkan persaingan di dunia usaha semakin tinggi dan ketat, disamping itu

BAB II LANDASAN TEORI

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. dalam menunjang efektivitas pengendalian internal persediaan barang jadi yang

ANALISIS SISTEM AKUNTANSI PENGGAJIAN UNTUK MENILAI EFEKTIVITAS PENGENDALIAN INTERN PADA PT. CISARUA MOUNTAIN DAIRY. : Aulia Rahma NPM :

MAKALAH TENTANG INTERNAL CONTROL

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Prosedur Penerimaan Pesanan Penjualan

ANALISIS PENGENDALIAN INTERNAL PADA SISTEM AKUNTANSI PENGGAJIAN DAN PENGUPAHAN PT. SUPER LABEL INDONESIA

39 Apakah rata-rata pihak manajer divisi dapat menjalin komunikasi dengan baik dengan karyawan-karyawan bawahannya?

Volume II No. 1, Februari 2017 ISSN

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

gaji merupakan pembayaran atas penyerahan jasa yang dilakukan oleh karyawan tetap (pembayaran gajinya cenderung tetap sesuai skala gaji yang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

Dalam proses pengumpulan data-data perusahaan terdapat beberapa metode yang digunakan

DEWI KURNIASIH Jurusan Akuntansi, Fakultas Ekonomi, Universitas Maritim Raja Ali Haji, Tanjungpinang 2014

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan uraian yang telah disampaikan dalam hasil penelitian dan

BAB I PENDAHULUAN. agar tujuan yang ingin dicapai oleh entitas atau perusahaan dapat tercapai.

PEMROSESAN TRANSAKSI DAN PROSES PENGENDALIAN INTERN KONSEP SISTEM INFORMASI AKUNTANSI

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN. A. Sistem Informasi Akuntansi Penggajian dan Pengupahan PT. Soon Poh

BAB III PEMBAHASAN. 3.1 Tinjauan Teori Pengertian Sistem dan Prosedur

KUESIONER. Saya bernama Natalia Elisabeth (mahasiswi fakultas ekonomi Universitas

BAB I PENDAHULUAN. tujuan yang ingin dicapai oleh entitas atau perusahaan dapat tercapai. Pengelolaan

BAB V SIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan penulis mengenai peranan

ANALISIS SISTEM AKUNTANSI PENGELUARAN KAS PADA SMA SEJAHTERA 1 DEPOK

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

ANALISIS SISTEM AKUNTANSI PENGGAJIAN DALAM MENDUKUNG PENGENDALIAN INTERN PEMBAYARAN GAJI PADA PEMERINTAH DAERAH AIR MINUM KOTA KEDIRI SKRIPSI

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan mengenai Peranan Sistem

BAB IV PEMBAHASAN. Berdasarkan bagan struktur organisasi yang dimiliki oleh perusahaan PT.Petra

BAB I PENDAHULUAN. adalah bahwa gaji mempunyai kontribusi yang besar terhadap kinerja

SISTEM DAN PROSEDUR PEMBAYARAN GAJI KARYAWAN GUNA MENDUKUNG PENGENDALIAN INTERNAL (Studi pada Rumah Sakit Teja Husada Kepanjen-Malang)

BAB I PENDAHULUAN. Sumber daya manusia sebagai sarana untuk mencapai tujuan perusahaan,

BAB IV PEMBAHASAN. Analisis dan pemahaman atas internal control PT Lahanwicaksana Prima dilakukan

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. internal dalam meningkatkan efektivitas penggajian pada PT PLN (Persero)

BAB I PENDAHULUAN. daya manusiapun menjadi salah satu aset penting yang perlu dilindungi dan

BAB II LANDASAN TEORI. Berikut beberapa pengertian prosedur menurut para ahli, antara lain: a. Pengertian prosedur menurut Mulyadi (2001) adalah:

Transkripsi:

ANALISIS EFEKTIFITAS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENGGAJIAN KARYAWAN (Studi Kasus PT CHERIA ALAM MANDIRI) Mita Kurniasih 24211511 3EB10

Latar Belakang 1. Dalam melaksanakan kegiatan operasi perusahaan diperlukan adanya manajemen perusahaan yang baik dengan ditunjang oleh personil yang berkualitas agar dapat berkarya secara efisien. 2. Gaji mempunyai arti sebagai suatu penghargaan dari usaha karyawan atau tenaga kerja yang sudah pasti jumlahnya pada setiap waktu yang telah ditentukan, misalnya bulanan. 3. Untuk mengatasi kekeliruan akibat tidak teliti dan tidak tepatnya penetapan, penggolongan, pencatatan serta pembayaran atas gaji, maka perlu diatur tingkatan kerja yang sesuai dengan peraturan yang berlaku.

Rumusan Masalah dan Batasan Masalah Rumusan Masalah 1. Apakah Sistem Informasi Akuntansi penggajian sudah efektif? 2. Apakah pengendalian internal terhadap sistem inforrmasi akuntansi sudah efektif? Batasan Masalah Difokuskan pada lingkup sistem informasi akuntansi penggajian karyawan perusahaan,penerimaan dan penempatan karyawan, pencatatan waktu, prosedur pembuatan daftar gaji dan prosedur pembayaran gaji pada tahun 2013.

Tujuan Penelitian dan Manfaat Penelitian Tujuan Penelitian 1. Mengetahui apakah Sistem Informasi Akuntansi penggajian karyawan di Perusahaan sudah efektif. 2. Untuk mengetahui apakah pengendalian internal terhadap sistem informasi akuntansi sudah efektif. Manfaat Penelitian 1. Bagi Perusahaan Efektifitas kinerja Sistem Informasi Akuntansi Penggajian Karyawan. 2. Bagi Penulis Teori-teori yang bersangkutan dapat diterapkan untuk mengatasi masalah yang dihadapi perusahaan. 3. Bagi Pihak Lain Acuan, referensi, informasi dan wawasan teoritis dalam penelitian.

Pengertian Sistem Informasi Akuntansi dan Gaji Pengertian Sistem Informasi Akuntansi Suatu proses data dan transaksi untuk menyediakan pengguna dengan informasi yang mereka butuhkan untuk merencanakan,mengendalikan,dan mengoperasikan bisnis mereka. Pengertian Gaji Pemberian imbalan balas jasa oleh perusahaan kepada karyawan baik dalam bentuk upah, gaji, insentif, bonus, atau dalam bentuk tunjangan merupakan hal yang rutin di hadapi oleh pimpinan perusahaan. Sistem Informasi Akuntansi Penggajian Sistem pembayaran atas jasa yang diserahkan oleh karyawan yang bekerja sebagai manajer, atau kepada karyawan yang gaji di bayarkan bulanan, tidak tergantung dari jumlah jam atau hari kerja atau jumlah produk yang dihasilkan.

Dokumen-dokumen yang digunakan dalam penggajian Dokumen pendukung perubahan gaji dan upah Kartu jam hadir Daftar gaji dan upah Rekap gaji dan upah Surat perintah kerja lembur Surat tugas Sampul gaji ( amplop gaji ) Bukti kas keluar Unsur-unsur pengendalian intern dalam sistem penggajian : Organisasi Sistem Operasi Prosedur Pencatatan Praktik yang sehat

Analisis Sistem Penggajian Fungsi-fungsi yang terkait dalam sistem penggajian yaitu : 1. Fungsi pencatatan waktu hadir ( presensi ) 2. Fungsi pembuatan gaji dan upah 3. Fungsi Personalia Jaringan prosedur yang membentuk sistem penggajian dan pengupahan : 1. Prosedur pencatatan waktu hadir 2. Prosedur penggajian 3. Prosedur administrasi personalia 4. Prosedur pembayaran gaji

Analisis Sistem Pengendalian intern atas Sistem Penggajian dan Pengupahan 1. Lingkungan pengendalian a. Integritas dan nilai-nilai etika b. Filosofi dan gaya operasi manajemen c. Struktur organisasi d. Komite Audit e. Pemberian wewenang dan tanggung jawab 2. Penilaian resiko a. Perubahan lingkungan penggajian dan pengupahan b. Personel c. Perubahan struktur organisasi 3. Aktivitas pengendalian a. Otorisasi dan kegiatan yang memadai b. Pemisahan tugas c. Desain dan penggunaan dokumen serta catatan yang memadai

RANGKUMAN HASIL PENELITIAN Kendala tentang keterlambatan dan ketidak akuratan laporanlaporan yang berhubungan dengan karyawan dapat diatasi, bahkan mempercepat sistem penggajian yang dilakukan pada perusahaan sehingga sistem pengendalian internal dalam perusahaan yang tidak diterapkan secara efektif dapat berjalan dengan baik, sesuai dengan konsep yang berlaku.

PENUTUP KESIMPULAN 1. Efektifitas Sistem Informasi Akuntansi penggajian pada PT Cheria Alam Mandiri telah berjalan dengan baik serta telah memenuhi hampir semua unsur-unsur sistem pengendalian yang baik menurut konsep. 2. Sistem Pengendalian Internal yang digunakan oleh PT Cheria Alam Mandiri sudah cukup efektif. SARAN Untuk lebih menjaga agar tidak terjadi kecurangan dalam proses penggajian dan peraturan-peraturan yang dibuat perusahaan mengenai pengendalian internal atas sistem penggajian bisa efektif sesuai yang diharapkan.