PENERAPAN ASSOCIATION RULE PADA DATA PERSEDIAAN BAHAN BAKU DI PRO AB CHICKEN JAMBI

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Aturan assosiatif biasanya dinyatakan dalam bentuk : {roti, mentega} {susu} (support = 40%, confidence = 50%)

IMPLEMENTASI ALGORITMA APRIORI DALAM MENENTUKAN PERSEDIAAN OBAT

2.2 Data Mining. Universitas Sumatera Utara

ANALISA POLA DATA HASIL PEMBANGUNAN KABUPATEN MALANG MENGGUNAKAN METODE ASSOCIATION RULE

ANALISA DAN PERANCANGAN APLIKASI ALGORITMA APRIORI UNTUK KORELASI PENJUALAN PRODUK (STUDI KASUS : APOTIK DIORY FARMA)

APLIKASI DATA MINING MARKET BASKET ANALYSIS PENJUALAN SUKU CADANG SEPEDA MOTOR MENGGUNAKAN METODE ASSOCIATION RULES PADA PT. SEJAHTERA MOTOR GEMILANG

Assocation Rule. Data Mining

BAB III METODE PENELITIAN. A. Tempat dan Waktu. 1. Tempat Penelitian. a. Assalam hypermarket merupakan salah satu pusat perbelanjaan di

RANCANG BANGUN SISTEM PENGAMBILAN KEPUTUSAN UNTUK PREDIKSI PEMBELIAN BARANG PADA DISTRIBUTOR LUKCY JAYA MOTOR BERBASIS WEB MENGGUNAKAN METODE APRIORI

BAB I PENDAHULUAN. Data mining memungkinkan penemuan pola-pola yang menarik, informasi yang

PENERAPAN ALGORITMA APRIORI DALAM MEMPREDIKSI PERSEDIAAN BUKU PADA PERPUSTAKAAN SMA DWI TUNGGAL TANJUNG MORAWA

ANALISA POLA PEMILIHAN PROGRAM STUDI BAGI CALON MAHASISWA DI UNIVERSITAS ABDURRAB MENGGUNAKAN ASSOCIATION RULE

IMPLEMENTASI DATA MINING TERHADAP PENYUSUNAN LAYOUT MAKANAN PADA RUMAH MAKAN PADANG MURAH MERIAH

ANALISIS KERANJANG BELANJA DENGAN ALGORITMA APRIORI PADA PERUSAHAAN RETAIL

ANALISA POLA PEMILIHAN PROGRAM STUDI BAGI CALON MAHASISWA DI UNIVERSITAS ABDURRAB MENGGUNAKAN ASSOCIATION RULE

Implementasi Algoritme Modified-Apriori Untuk Menentukan Pola Penjualan Sebagai Strategi Penempatan Barang Dan Promo

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Turban mendefinisikan Decision Support System sebagai sekumpulan

PENERAPAN ASSOCIATION RULE DENGAN ALGORITMA APRIORI PADA TRANSAKSI PENJUALAN DI MINIMARKET SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna

JURNAL IMPLEMENTASI DATA MINING PADA PENJUALAN SEPATU DENGAN MENGGUNAKAN ALGORITMA APRIORI

DATA MINING ANALISA POLA PEMBELIAN PRODUK DENGAN MENGGUNAKAN METODE ALGORITMA APRIORI

PEMANFAATAN DATA MINING UNTUK MENGETAHUI POLA PEMBELIAN MASYARAKAT PADA SALAH SATU MINIMARKET DI KOTA MAKASSAR

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

APLIKASI MONITORING KETERSEDIAAN STOK BARANG MINIMARKET DENGAN METODE MARKET BASKET ANALYSIS (MBA)

IMPLEMENTASI ALGORITMA APRIORI DAN FP-GROWTH DALAM MARKET BASKET ANALYSIS PEMBELIAN OBAT PADA SUATU APOTEK SKRIPSI RAISSA ADITYA RAHAYU

PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI APLIKASI ANALISIS KERANJANG PASAR DENGAN METODE FUZZY C-COVERING

IMPLEMENTASI DATA MINING DENGAN ALGORITMA APRIORI PADA TOKO BANGUNAN UD. RUFI SENTOSA JAYA SAMBIREJO - PARE

DAFTAR ISI. BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah Rumusan Masalah Batasan Masalah Tujuan Penelitian...

ANALISIS MARKET BASKET DENGAN ALGORITMA APRIORI (STUDY KASUS TOKO ALIEF)

Metodologi Algoritma A Priori. Metodologi dasar algoritma a priori analisis asosiasi terbagi menjadi dua tahap :

APLIKASI DATA MINING UNTUK ANALISIS ASOSIASI POLA PEMBELIAN DENGAN ALGORITMA APRIORI

JURNAL IMPLEMENTASI DATA MINING PADA TRANSAKSI PENJUALAN BIBIT BUAH DENGAN ALGORITMA APRIORI (STUDI KASUS: UD BUAH ASRI)

IMPLEMENTASI ALGORITMA APRIORI PADA APOTEK RMC DALAM MENENTUKAN PERSEDIAAN OBAT

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. pengetahuan di dalam database. Data mining adalah proses yang menggunakan

Penerapan Data Mining Association Rule Menggunakan Algoritma Apriori Untuk Meningkatkan Penjualan dan Memberikan Rekomendasi Pemasaran Produk Speedy

ANALISIS DAN IMPLEMENTASI ALGORITMA FP-GROWTH PADA APLIKASI SMART UNTUK MENENTUKAN MARKET BASKET ANALYSIS PADA USAHA RETAIL (STUDI KASUS : PT.

PENERAPAN ALGORITMA APRIORI DALAM MENENTUKAN STRATEGI PENJUALAN MAKANAN RINGAN (Studi Kasus: Toko Pak Herry Templek - Gadungan)

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

PENERAPAN ALGORITMA APRIORI ASSOCIATION RULE UNTUK ANALISA NILAI MAHASISWA DI UNIVERSITAS GUNADARMA

Lili Tanti. STMIK Potensi Utama, Jl. K.L. Yos Sudarso Km. 6,5 No. 3A Tj. Mulia Medan ABSTRACT

Kata kunci: Sistem Informasi, poin of sale, aplikasi data mining, algoritma apriori, Borland Delphi, SQL 2000, Association rules.

RANCANG BANGUN APLIKASI DATA MINING ANALISIS TINGKAT KELULUSAN MENGGUNAKAN ALGORITMA FP-GROWTH (Studi Kasus Di Politeknik Negeri Malang)

LEMBAR PENGESAHAN Batam, 21 Februari 2011 Pembimbing, Mir atul K. Mufida, S. ST NIK

PENCARIAN ATURAN ASOSIASI MENGGUNAKAN ALGORITMA APRIORI SEBAGAI BAHAN REKOMENDASI STRATEGI PEMASARAN PADA TOKO ACIICA

PENGGUNAAN ALGORITMA APRIORI UNTUK MENENTUKAN REKOMENDASI STRATEGI PENJUALAN PADA TOSERBA DIVA SKRIPSI

PENERAPAN METODE ASOSIASI DATA MINING MENGGUNAKAN ALGORITMA APRIORI UNTUK MENGETAHUI KOMBINASI ANTAR ITEMSET PADA PONDOK KOPI

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

PERBANDINGAN ALGORITMA APRIORI DAN ALGORITMA FP-GROWTH UNTUK PEREKOMENDASI PADA TRANSAKSI PEMINJAMAN BUKU DI PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS DIAN NUSWANTORO

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Pengembangan Aplikasi Market Basket Analysis Menggunakan Algoritma Generalized Sequential Pattern pada Supermarket

Implementasi data mining menggunakan metode apriori (studi kasus transaksi penjualan barang)

APLIKASI DATA MINING ANALISIS DATA TRANSAKSI PENJUALAN OBAT MENGGUNAKAN ALGORITMA APRIORI (Studi Kasus di Apotek Setya Sehat Semarang)

BAB I PENDAHULUAN. Keberadaan minimarket di kota-kota besar sangat dibutuhkan bagi. masyarakat khususnya di daerah perumahan. Bagi sebagian besar

JURNAL IMPLEMENTASI DATA MINING UNTUK MEMPREDIKSI HASIL PENJUALAN BARANG PADA TOKO SINAR BARU DENGAN MENGGUNAKAN ALGORITMA APRIORI

PERBANDINGAN ALGORITMA APRIORI DAN ALGORITMA CT-Pro PADA KOMODITAS EKSPOR DAN IMPOR SKRIPSI ELISA SEMPA ARIHTA KABAN

PENERAPAN DATA MINING MENGGUNAKAN ALGORITMA FP-TREE DAN FP-GROWTH PADA DATA TRANSAKSI PENJUALAN OBAT

BAB I PENDAHULUAN. Teknologi Informasi sekarang ini telah digunakan hampir di semua aspek


BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI. yang akan diteliti. Pemanfaatan algoritma apriori sudah cukup banyak digunakan, antara lain

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah Identifikasi Masalah Masalah Umum

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

Pola Kompetensi Mahasiswa Program Studi Informatika Menggunakan FP-Growth

IMPLEMENTASI DATA MINING MENGGUNAKAN METODE APRIORI PADA TRANSAKSI PENJUALAN BARANG (STUDI KASUS DI CHORUS MINIMARKET)

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Abstrak. Data Mining, Algoritma Apriori, Algoritma FP-Growth, Mata Pelajaran, Pemrograman, Web Programming, Matematika, Bahasa Inggris.

PENERAPAN ALGORITMA APRIORI UNTUK TRANSAKSI PENJUALAN OBAT PADA APOTEK AZKA

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

MERANCANG SISTEM APLIKASI RULE PENGETAHUAN MENGGUNAKAN ALGORITMA APRIORI PADA TRANSAKSI SWALAYAN HARYS PERDANA NGANJUK SKRIPSI

Penerapan Data Mining Penjualan Sepatu Menggunakan Metode Algoritma Apriori

BAB I PENDAHULUAN. yang cepat dan besar di Asia (Kartiwi, 2006). Pertumbuhan e-commerce yang

IMPLEMENTASI DATA MINING PADA PENJUALAN TIKET PESAWAT MENGGUNAKAN ALGORITMA APRIORI (Studi Kasus: Jumbo Travel Medan)

ABSTRACT Market basket analysis is a way to know the shopping habits of people in one place on goods purchased. Market basket analysis to produce an a

APLIKASI DATA MINING UNTUK POLA PERMINTAAN DARAH DI UDD ( UNIT DONOR DARAH ) PMI KOTA SURABAYA MENGGUNAKAN METODE APRIORI

PENERAPAN METODE APRIORI ASOSIASI TERHADAP PENJUALAN PRODUCT COSMETIC UNTUK MENDUKUNG STRATEGI PENJUALAN

PENENTUAN LOKASI BARANG PADA A Swalayan MENGGUNAKAN ASSOCIATION RULE DENGAN ALGORITMA FP-GROWTH

IMPLEMENTASI DATA MINING MENGGUNAKAN ALGORITMA ECLAT

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Kata kunci: aplikasi data mining, Association Rule, Apriori, genre lagu, Radio

Perancangan Data Mining dalam Analisis Asosiasi Kuantitatif Pembelian Item Barang dengan Metode Apriori

BAB II LANDASAN TEORI. Anindita Dwi Respita,2015. a. Penelitian ini menjelaskan tentang tujuan : menggunakan metode market basket analysis.

IMPLEMENTASI METODE ATURAN ASOSIASI MENGGUNAKAN ALGORITMA APRIORI PADA DATA TRANSAKSI PENJUALAN DI WAROENG SPESIAL SAMBAL

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

PENGGALIAN KAIDAH MULTILEVEL ASSOCIATION RULE DARI DATA MART SWALAYAN ASGAP

Decision Support on Supply Chain Management System Using Apriori Data Mining Algorithm

ABSTRAKSI Analisis keranjang pasar merupakan suatu cara untuk mengetahui kebiasaan berbelanja masyarakat disuatau tempat terhadap barang yang dibeli.

Keywords : Data Mining, FP-Growth, Market Basket Analysis, Association Analysis

Mining Association Rules dalam Basis Data yang Besar

BAB IV HASIL DAN UJICOBA. Penerapan Data Mining Market Basket Analysis Terhadap Data Penjualan Produk

PENGEMBANGAN APLIKASI PENENTUAN TINGKAT KEUNTUNGAN PADA E- COMMERCE DENGAN MENGGUNAKAN ALGORITMA K-MEANS DAN APRIORI

Cynthia Banowaty Pembimbing : Lely Prananingrum, S.Kom., MMSi

Journal of Informatics and Technology, Vol 2, No 2, Tahun 2013, p

BAB I PENDAHULUAN I-1

PENGGUNAAN ALGORITHMA APRIORI DALAM MENGANALISA PRILAKU MAHASISWA DALAM MEMILIH MATA KULIAH ( STUDI KASUS : FKIP UPI YPTK )

RANCANG BANGUN APLIKASI MARKET BASKET ANALYSIS (MBA) PADA MINIMARKET UD. DIANI DENGAN ALGORITMA CT-PRO

ASSOCIATION RULES PADA TEXT MINING

APLIKASI DATA MINING MENGGUNAKAN ATURAN ASOSIASI DENGAN METODE APRIORI UNTUK ANALISIS KERANJANG PASAR PADA DATA TRANSAKSI PENJUALAN APOTEK

PENERAPAN METODE ASOSIASI MENGGUNAKAN ALGORITMA APRIORI PADA APLIKASI ANALISA POLA BELANJA KONSUMEN (Studi Kasus Toko Buku Gramedia Bintaro)

TOKO ONLINE RIRIS DENGAN MENGGUNAKAN METODE APRIORI UNTUK PEMILIHAN JENIS BUNGA SESUAI KEINGINAN CUSTOMER

Transkripsi:

PENERAPAN ASSOCIATION RULE PADA DATA PERSEDIAAN BAHAN BAKU DI PRO AB CHICKEN JAMBI Reny Wahyuning Astuti M.Kom 1),Lucy Simorangkir M.Kom 2), Hendra Wijaya 3) 1), 2)&3) Teknik Informatika, STMIK Nurdin Hamzah Jambi email: 1) r3ny4stuti@gmail.com, 2) lucy.simorangkir@yahoo.co.id, 3) hendra.26_wijaya@yahoo.com Abstract Data Mining is technique extract useful and valuable information from very large database. The frequent occurrence of a void of raw material inventory for menus often purchased simultaneously by customers is the result of the lack of information about customer spending habits. So it is necessary to extract the information on the transaction data with association rules techniques to know the menu often purchased simultaneously by the customer. Association rules are also often called Market Basket Analysis (MBA), the algorithm used in association rules in this research is an a priori algorithm with sales menu transaction dataset. The results obtained from data processing sales transaction is combination of itemset Association support and confidence value. The information generated is by knowing the most widely sold products then the company can develop strategies by adding raw material inventory. Keywords: Apriori Algorithms, Association Rules, Data Mining, Sales Transaction 1.1 Latar Belakang I. PENDAHULUAN Perkembangan teknologi informasi sekarang ini berjalan sangat cepat dan memegang peranan penting dalam berbagai hal. Sistem informasi merupakan hal yang tidak bias lepas dari suatu organisa si mananapun. Karena suatu organisasi dikatakan efektif dan efisien dalam hal pelayanan organisasi bila organisasi itupun sudah dapat menerapkan prinsip-prinsip sistem informasi dalam pelaksanaan kegiatan sehari-hari. Dengan semakin meningkatnya teknologi computer saat ini, sistem informasi pun mulai dikembangkan menjadi sistem informasi yang berbasis komputer. Pro AB Chiken merupakan salah satu rumah makan cepat saji yang memiliki banyak cabang/outlet yang tersebar di Provinsi Jambi. Dalam melaksanakan kegiatan operasionalnya Pro AB Chicken mendapatkan pasokan bahan baku dari suplier (penyedia). Stock bahan baku merupakan permasalahan operasional dalam penjualan yang sering dihadapi oleh perusahaan, jika jumlah stock terlalu sedikit dan permintaan tidak dapat dipenuhi karena kekurangan persediaan, hal ini akan mengakibatkan customer akan kecewa dan kemungkinan customer tidak akan kembali lagi. Karena itu, manajemen harus bias memutuskan yang mana bahan baku yang harus banyak di pesan. Di Pro AB Chiken selama ini memiliki permasalahan dalam menentukan bahan baku yang mana harus di perbanyak atau di kurangi, pada saat ini menentukan jumlah bahan baku yang akan di pesan masih di kira-kira, sehingga terkadang kurang sehingga pelanggan/ customer menjadi kecewa. Dilain waktu juga bahan baku yang di pesan berlebihan, sedangkan bahan baku disini yang di pesan tidak bisa tahan lama, jika berlebihan maka bahan baku tidak bisa dipakai lagi, sehingga menambah biaya operasional. Maka dari itu untuk meningkatkan keuntungan dengan mengurangi biaya pengeluaran yang berlebihan diperlukan inovasi dalam penentuan kombinasi jumalah bahan baku yang tepat dengan mengikuti perkembangan teknologi. 1.2 Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang di atas maka dapat dirumuskan masalah yanag akan dipecahkan adalah : Bagaimana menerapkan data mining metode Association Rule untuk menganalisa persediaan bahan baku pada Pro AB Chicken Jambi? 1.3 Tujuan Penelitian Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk membangun aplikasi data mining dengan metode Association Rule untuk menganalisa data persediaan bahan baku pada Pro AB Chicken Jambi. 2.1. Data Mining II. TINJAUAN PUSTAKA Data mining didefinisikan sebagai sebuah proses untuk menemukan hubungan, pola, dan trend baru yang bermakna dengan menyaring data yang sangat besar, yang tersimpan dalam penyimpanan, menggunakan teknik pengenalan pola seperti teknik statistik dan matematika[1]. Secara sederhana data mining adalah penambangan atau penemuan informasi baru dengan mencari pola atau aturan tertentu dari sejumlah data yang sangat besar. Data LP2M STMIK NURDIN HAMZAH JAMBI 43

mining juga disebut sebagai serangkaian proses untuk menggali nilai tambah berupa pengetahuan yang selama ini tidak diketahui secara manual dari suatu kumpulan data [2]. 2.2 Persediaan Persediaan menurut Sofjan Assauri adalah suatu aktiva yang meliputi barang-barang milik perusahaan yang dimaksud untuk dijual dalam satu periode usaha yang normal atau persediaan barang baku yang menunggu penggunaannya dalam suatu proses produksi[3]. Sedangkan menurut Freddy Rangkuty persediaan merupakan suatu aktiva yang meliputi barang-barang milik perusahaan dengan maksud untuk dijual dalam suatu periode usaha tertentu, atau persediaan barang-barang yang masih dalam pengerjaan atau proses produksi, ataupun persediaan bahan baku yang menunggu penggunaannya dalam suatu proses produksi[4]. 2.3 Association Rule Analisis asosiasi atau association rule adalah teknik data mining untuk menemukan aturan asosiatif antara suatu kombinasi item dari aturan asosiatif dari analisis pembelian di suatu pasar swalayan adalah mengetahui besarnya kemungkinan seorang pelanggan untuk membeli (misalnya) roti bersamaan dengan susu. Dengan pengetahuan tersebut, pemilik pasar swalayan bisa mengatur penempatan barangnya atau merancang kampanye pemasaran menggunkan kupon diskon untuk kombinasi barang tertentu. Analisis asosiasi atau disebut juga market basket analysis menjadi terkenal karena applikasinya untuk menganalisis isi kerangjang belanja di pasar swalayan [5]. Selain itu analisis asosiasi dikenal juga sebagai salah satu teknik data mining yang menjadi dasar dari berbagai teknik data mining lainnya. Khususnya, salah satu tahap dari analisis asosiasi yang disebut analisis pola frekuensi tinggi ( frequen pattern mining) yang menarik perhatian banyak peneliti untuk menghasilkan algoritma yang efisien [6]. Penting tidak nya suatu aturan asosiatif bisa diketahui menggunakan 2 parameter, support (nilai penunjang ) yaitu persentasi kombinasi item tersebut dalam database dan confidence (nilai kepastian) yaitu kuatnya hubungan antar item dalam aturan asosiasi. Persoalan association rule mining terdiri dari dua sub persoalan : 1. Menemukan semua kombinasi dari item, disebut dengan frequent itemsets, yang memiliki support yang lebih besar daripada minimum support. 2. Gunakan frequent itemsets untuk men-generate aturan yang dikehendaki.semisal, ABCD dan AB adalah frequent, maka didapatkan aturan AB -> CD jika rasio dari support (ABCD) terhadap support (AB) sedikitnya sama dengan minimum confidence. Aturan ini memiliki minimum support karena ABCD adalah frequent. Database TDB ID Item Itemset Sup Itemset sup 10 A,B,C C1 {A} 2 L1 {A} 2 20 B,C,E 1 st scan {B} 3 {B} 3 30 A,B,C,E {C} 3 {C} 3 40 B,E {D} 1 {E} 3 {E} 3 C2 Itemset sup C2 Itemset L2 Itemset sup {A,B} 1 {A,B} {A,C} 2 {A,C} 2 2 td scan {A,C} {B,C} 2 {A,E} 1 {A,E} {B,E} 3 {B,C} 2 {B,C} {C,E} 2 {B,E} 3 {B,E} {C,E} 2 {C,E} C3 Itemset 3 rd scan L3 Itemset sup {B,C,E} {B,C,E} 2 Gambar 1. Ilustrasi Algoritma Apriori Dari ilustrasi pada Gambar 1 di atas dapat dijelaskan bahwa: 1. Untuk menghasilkan Lk, maka diperlukan candidate k-itemset Ck yang dibentuk dari proses join antar L k-1. 2. Catatan konvensi: Apriori mengasumsikan bahwa item dalam transaksi atau itemset telah terurut berdasarkan urutan lexicographic. 3. Proses join, L k-1 L k-1, dilakukan jika (k -2 itemset dari L k-1 sama. 4. Misal ll dan ll adalah itemset dari L k-1, supaya proses join dapat dilakukan maka harus dipenuhi: (l 1[1] = l 2[1]) ^ l 1[2] = l 2 [2]) ^ ^ (l 1 [k-2] = l 2 [k-2]) ^ l 1 [k-1] <l 2 [k-1]). 5. Kondisi (l 1 [k-1] <l 2 [k-1]) menjamin tidak ada kembar pada proses join. Jadi itemset yang dihasilkan dari proses join antara I1 dan I2 adalah l 1[1] l 1[2]... l 1 [k-1] I2 [k-2]. 6. Notasi l 1 [j] menyatakan item yang ke-j dalam l. Metodologi dasar analisis asosiasi terbagi menjadi dua tahap yaitu : 1. Analisa pola frekuensi tinggi Tahap ini mencari kombinasi item yang memenuhi syarat minimum dari nilai support dalamdatabase. Nilai support sebuah item diperoleh dengan rumus 1 berikut: Jml transaksi mengandung A&B Support(A,B)=P(A B)= Total transaksi 2. Pembentukan aturan assosiatif Setelah semua pola frekuensi tinggi ditemukan, barulah dicari aturan assosiatif yang memenuhi syarat minimum untuk confidence dengan menghitung confidence aturan assosiatif (1) LP2M STMIK NURDIN HAMZAH JAMBI 44

A B Nilai confidence dari aturan A B diperoleh dari rumus 2 berikut: Jml transaksi mengandung A & B Confidence =P(B A)= Jml transaksi mengandung A III. HASIL DAN PEMBAHASAN 3.1 Proses Peneyelesaian Aturan Asosiasi Berdasarkan hasil pengumpulan data dari tempat penelitian, maka diperoleh data masukan yaitu : (1) nama menu; (2) data transaksi sebagai data rule; (3) data kasir; (4) data pesanan. Data masukan tersebut akan diproses dengan metode Association Rule. Sedangkan keluarannya yaitu nama menu yang memiliki presentasi perhitungan asosiasi tinggi, baik dalam bentuk grafik maupun laporan cetak. Langkah penyelesaian dimulai dengan membuat Transaksi penjualan dapat dilihat pada Tabel 1 berikut. Tabel 1. Transaksi Penjualan ID_Transaksi Menu Yang Dipesan 1 Dada,kentang,burger 2 Kentang,Dada,Paha Atas 3 Burger,Kentang,Paha Atas 4 Pizza,Sayap,Dada 5 Migor,Kentang,Dada 6 Nasgor,Sayap,Dada 7 T.tuna,Dada,Paha Atas 8 Dada,Kentang,Paha Atas Adapun langkah-langkah penyelesaiaan untuk memperoleh association rule-nya adalah sebagai berikut : 1. Menetapkan besarnya nilai minimum support dan confidence. Dalam hal ini besaran support = 50% dan confidence = 50%. 2. Menyusun semua frequent itemset yaitu itemset yang memiliki minimum support yang telah ditetapkan sebelumnya. 3. Menghitung frequent item set dengan asosiasi. Hasilnya tampak pada Tabel 2 berikut Tabel 2. Daftar 1 Itemset Itemset Support Dada 7/8 = 87.5 % Burger 2/8 = 25.0 % Pizza 1/8 = 12.5 % Kentang 5/8 = 62.5 % Paha Atas 4/8 = 50.0 % Sayap 3/8 = 37.5% Nasgor 1/8 = 12.5 % Mingor 1/8 = 12.5 % (2) Dari Tabel 2 dapat dilihat item apa saja yang memiliki minimum support = 50%, item-item yang memenuhi minimum support disebut frequent 1-Itemset, dapat dilihat pada Tabel 3 berikut. Tabel 3. Frequent 1-Itemset Item set Support Dada 7/8 = 87.5 % Kentang 5/8 = 62.5 % Paha Atas 4/8 = 50.0 % Dari daftar frequent 1- item set diatas, dibuat menjadi calon frequent 2 Itemset, item-item yang memenuhi minimum support disebut frequent 2-Itemset sebagaimana Tabel 4 berikut Tabel 4. Frequent 2-Itemset Item set Support Dada,Kentang 4/8 = 50.0 % Dada,Paha Atas 3/8 = 37.5 % Kentang,Paha Atas 3/8 = 37.5 % Aturan asosiasi yang terbentuk Dada Kentang Support Dada Kentang = Jumlah Transaksi = 4 8 =50% Support Dada Kentang Confidence Dada Kentang = Support Dada = 0.5/0.875=57% Support Kentang Dada Confidence Kentang Dada = Support Kentang = 0.5/0.625=80% Tabel 3.5 Aturan Asosiasi Dari frequent Dihasil aturan Support Confidence itemset asosisasi Dada, Kentang Kentang, Dada Jika mesan Dada maka mesan kentang Jika mesan kentang maka mesan Dada 3.2 Perancangan Sistem 50 % 57 % 50 % 80 % Input dan output antara sistem dengan kesatuan luarnya diagambarkan dalam bentuk diagram konteks. Pemrosesan yang terjadi pada diagram konteks mewakili proses dari seluruh sistem. Gambar 2 berikut ini merupakan diagram konteks dari penerapan association rule pada data pesediaan bahan baku di Pro AB Chicken Jambi adalah sebagai berikut : LP2M STMIK NURDIN HAMZAH JAMBI 45

a Struk transaksi Pembeli Data Menu-menu yang dipesan 0 penerapan data mining untuk menganalisa persediaan bahan baku menggunakan metode association rule pada pro ab chicken jambi Data transaksi, data struk transaksi, data pesanan c Admin Data transaksi, data struk transaksi, data pesanan Laporan Penjualan b Pemilik Gambar 2. Diagram Konteks Uraian kegiatan (turunan pertama) dari diagram konteks dijelaskan pada diagram level nol (DFD Level 0) atau disebut juga dengan overview diagram. Diagram level 0 ini menggambarkan proses 1 dari setiap proses pengolahan data dan menggambarkan aliran sistem secara berurutan sehingga jelas bentuk dan aliran dari sistem pengolahan datanya. Gambar 3 berikut merupakan diagram level nol dalam penerapan association rule pada data pesediaan bahan baku di Pro AB Chicken Jambi. Gambar 4. Tampilan Home Kasir 2. Tampilan Laporan Penjualan Kasir Tampilan Menu ini berisi menu-menu yang terjual pada hari yang berlansung, Untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada Gambar 5 dibawah ini: A1 Admin Data transaksi Data Admin A3 Transaksi A2 Pesanan Data pesanan Data penjualan A4 Penjualan a Struk transaksi Pembeli 1.0 P Pemesanan Data transaksi, data struk transaksi, data pesanan c Admin Gambar 5. Tampilan Menu Laporan Penjualan Data Menu-menu yang dipesan Login Admin, Data transaksi, data struk transaksi, data pesanan 3. Tampilan Struk pembelian Data pesanan A5 Asosisasi Data Hasil asosiasi 2.0 Laporan Perhitungan metode association rule Data Transaksi A3 Transaksi Tampilan Menu ini berisi menu-menu yang dipesan pembeli, total belanja dan jumlah pembayaran Untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada Gambar 6. dibawah ini : Data penjualan A6 Rekap penjualan 3.0 P Laporan Penjualan Rekap penjualan Laporan b Pemilik A4 Asosisasi Data Hasil asosiasi Gambar 3. Diagram Level Nol 3.3 Implementasi Antarmuka 1. Tampilan Menu Home Kasir Tampilan home kasir ini nantinya akan berisi daftar menu-menu yang terdapat di Pro AB Chicken dan menu yang telah dipesan oleh pembeli, untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada Gambar 4 dibawah ini: Gambar 6. Tampilan Struk Pembelian 4. Tampilan Antarmuka Association Rule Tampilan Menu pada Gambar 7 sampai dengan Gambar 9 berikut berisi tentang hasil dari perhitungan data mining dengan metode association rule. LP2M STMIK NURDIN HAMZAH JAMBI 46

Gambar 7. Tampilan Hasil Tabel Transaksi Gambar 10. Tampilan Laporan Penjualan 6. Tampilan Grafik Penjualan Tampilan antarmuka pada Gambar 11 berikut berisi tentang grafik penjualan baik harian ataupun sesuai dengan periode laporan yang diinginkan. Gambar 8. Tampilan Hasil kombinasi 2 item set Dari kombinasi 2 item set diatas, jika prosentase Support dan Confidence besar, maka jumlah pemesanan akan lebih besar dibandingkan dengan prosentase Support dan Confidence yang lebih kecil Gambar 11. Tampilan Grafik Penjualan Harian Gambar 9. Tampilan Hasil Association Rule 5. Tampilan Laporan Penjualan Tampilan antarmuka pada Gambar 10 berisi tentang laporan penjualan baik harian atau bulanan sesuai kebutuhan. IV. PENUTUP Dari paparan diatas dapat ditarik beberapa kesimpulan, diantaranya bahwa penggunaan metode association rule dapat membantu dalam mengidentifikasi item-item menu yang mungkin dibeli secara bersamaan dengan menu lain. Penelitian ini menggunakan analisa keranjang pasar yang berguna untuk mencari hubungan antar item dari suatu basis data, dimana data yang diambil sebagai contoh kasus adalah data transaksi LP2M STMIK NURDIN HAMZAH JAMBI 47

berdasarkan semua menu yang dijual pada Pro AB Chicken Jambi. Penemuan aturan asosiasi ini membutuhkan waktu sesuai dengan banyaknya jumlah data yang akan diproses karena harus menemukan kombinasi setiap himpunan menu dari seluruh data menu yang ada. Dari penelitian ini juga dapat disimpulkan bahwa algoritma apriori dapat digunakan untuk mendapatkan asosiasi antar data menu sehingga diharapkan dapat membantu pihak manajemen Pro AB Chicken dalam menganalisa berapa jumlah persediaan bahan baku yang harus dipenuhi. DAFTAR REFERENSI [1] Kusrini. Konsep Dan Aplikasi Sistem Pendukung Keputusan, diterbitkan oleh C.V Andi Offset, Yogyakarta 2007. [2] Kusrini, Emha TL, Algoritma Data Mining, Andi Yogyakarta, 2009 [3] Alicia, Pengendalian Persedian Bahan Baku, http://koleksi-skripsi. blogspot.com /2011/04/ pengendalian - persediaan - bahan - baku. html, diakses tanggal 20 Maret 2017. [4] Sugeng, Pengendalian Persedian Bahan Baku, http://belajar-tanpa-buku.blogspot.com/2013/03/pengertian-bahanbaku_2.html, diakses tanggal 20 Maret 2017. [5] Reny WA, Association Rule : Modul Sistem Pendukung Keputusan, Prodi Teknik Informatika STMIK Nurdin Hamzah, Jambi, 2016. [6] Penerapan Algoritma Apriori Dengan Analisa Keranjang Belanja Untuk Sistem Persediaan Alat-alat Kesehatan (http://eprints.dinus.ac.id/16506/1/jurnal_1 5449.pdf) Daftar Riwayat Hidup Penulis Nama : Reny Wahyuning Astuti, M. Kom NIK/NIDN : 1016057803 TTL : Bajubang, 16 Mei 1978 Gol/Pangkat : IIIC Jab. Fungsional : Lektor Email : r3ny4stuti@gmail.com Nama : Lucy Simorangkir, M. Kom NIK/NIDN : 1028097801 TTL : Tungkal, 28 September 1978 Gol/Pangkat : III C Jab. Fungsional : Lektor Email : lucy.simorangkir@yahoo.co.id Nama : Hendra Wijaya NIK/NIDN : - Jab. Fungsional : - Email : hendra.26_wijaya@yahoo.com LP2M STMIK NURDIN HAMZAH JAMBI 48