Skripsi PENGARUH GENDER, KOMPETENSI, TIPE KEPRIBADIAN, ETIKA PROFESI, INDEPENDENSI, PENAKSIRAN RISIKO KECURANGAN

dokumen-dokumen yang mirip
Skripsi PENGARUH KOMITMEN PROFESIONAL, PENGALAMAN, LOCUS OF CONTROL, ETIKA, DAN RISIKO AUDIT TERHADAP SKEPTISISME

Skripsi PENGARUH KOMPETENSI, INDEPENDENSI DAN AKUNTABILITAS AUDITOR TERHADAP KUALITAS AUDIT. Diajukan untuk memenuhi syarat guna mencapai gelar

Pengaruh Skeptisisme, Tipe Kepribadian, dan Kompetensi terhadap Kemampuan Auditor dalam Mendeteksi Kecurangan

SKRIPSI. Pengaruh Besar Pinjaman, Kualitas Audit, Pola Konsentrasi. Pinjaman, dan Ukuran Perusahaan terhadap Proporsi Jaminan

SKRIPSI PENGARUH PROFESIONALISME, PENGETAHUAN DALAM MENDETEKSI KEKELIRUAN, PENGALAMAN KERJA, ETIKA PROFESI DAN INDEPENDENSI AUDITOR TERHADAP

PENGARUH GENDER, INTERPERSONAL TRUST, KOMPETENSI, ETIKA, RESIKO AUDIT, PROFESIONALISME, TERHADAP SKEPTISISME PROFESIONAL AUDITOR

Dewi Karuniawati

SKRIPSI. Karlina Septiasari BR Barus

Skripsi. (Studi Empiris pada KAP di Semarang)

SKRIPSI. Pengaruh Profesionalisme, Etika Profesi, Kompetensi dan. Independensi Terhadap Pertimbangan Tingkat Materialitas Dalam

Skripsi PENGARUH MENTORING, KOMITMEN ORGANISASI DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KEPUASAN KERJA AUDITOR PEMULA (STUDI EMPIRIS PADA KAP DI SEMARANG)

SUMMARY PENGARUH KONFLIK PERAN, STRESS KERJA, MOTIVASI KERJA DAN AMBIGUITAS PERAN TERHADAP KOMITMEN ORGANISASI (STUDI EMPIRIS PADA KAP DI SEMARANG)

SKRIPSI ANALISIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KINERJA AUDITOR DI KANTOR AKUNTAN PUBLIK DI SEMARANG. Elisa Yuliani NIM:

SKRIPSI. Diajukan untuk memenuhi syarat guna mencapai gelar Sarjana Akuntansi di Fakultas Ekonomi Universitas Katolik Soegijapranata Semarang

SKRIPSI. FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI INTEGRITAS DAN OBYEKTIVITAS AUDITOR (Studi Empiris pada Kantor Akuntan Publik di Semarang)

Pengaruh Workplace Spirituality, Gender, Kepuasan Kerja dan Mentoring Terhadap Komitmen Organisasional (Studi Empiris pada KAP di Semarang)

ANALISIS PENGARUH KOMITE AUDIT, KEPEMILIKAN MANAJERIAL, UKURAN PERUSAHAAN DAN UKURAN KAP TERHADAP MANAJEMEN LABA

SKRIPSI PENGARUH PENGALAMAN KERJA, TINGKAT PENDIDIKAN,KESADARAN ETIS, GENDER

Skripsi PENGARUH LOCUS OF CONTROL, KOMITMEN PROFESI, KESADARAN ETIS, SELF EFFICACY, GENDER, DAN PENGALAMAN TERHADAP PERILAKU ETIS AUDITOR

Skripsi. Diajukan untuk memenuhi syarat guna mencapai gelar Sarjana Akuntansi di Fakultas Ekonomi Universitas Katolik Soegijapranata Semarang

Skripsi. Regina Bella Soegijanto

Skripsi. Ngo, Shella Valentia Santoso

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS JURUSAN AKUNTANSI UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA SEMARANG

Skripsi. Diajukan untuk memenuhi syarat guna mencapai gelar Sarjana Akuntansi di Fakultas Ekonomi Universitas Katolik Soegijapranata Semarang

Skripsi. Pengaruh Pengetahuan, Pengalaman Kerja, Independensi, Etika, Obyektivitas, Integritas dan Akuntabilitas Terhadap Kualitas Audit

Skripsi. Robby Kaawoan

Skripsi PENGARUH MEKANISME CORPORATE GOVERNANCE, KARAKTERISTIK PERUSAHAAN DAN MANAJEMEN LABA TERHADAP TAX AVOIDANCE

Skripsi PENGARUH SKEPTISISME PROFESIONAL AUDITOR, KEAHLIAN, PENGALAMAN, DAN SITUASI AUDIT TERHADAP KETEPATAN PEMBERIAN OPINI

SKRIPSI PENGARUH LOCUS OF CONTROL, KINERJA, TURNOVER INTENTION, DAN INTENSITAS MORAL TERHADAP PERILAKU DISFUNGSIONAL AUDITOR

Skripsi. Nikytha Karlina Gurning

Skripsi. Pengaruh Tata Kelola Perusahaan dan Struktur Kepemilikan terhadap Efisiensi Investasi Perusahaan di Indonesia

Skripsi. Sarjana Akuntansi di Fakultas Ekonomi dan Bisnis. Universitas Katolik Soegijapranata. Semarang. Sherly Kusuma Dewi

SKRIPSI. Diajukan untuk memenuhi syarat guna mencapai gelar Sarjana Ekonomi di Fakultas Ekonomi & Bisnis Universitas Katolik Soegijapranata Semarang

Skripsi HALAMAN JUDUL. Analisis Pengaruh Koneksi Politik, Karakteristik Dewan Komisaris,

PENGARUH INDEPENDENSI, PENGALAMAN, PENGETAHUAN, DUE PROFESSIONAL CARE

Skripsi. Yulianna Kaawoan

SKRIPSI Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Ekspektasi Klien dalam Audit Judgment.

FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KUALITAS AUDIT

SKRIPSI PENGARUH INDEPENDENSI AUDITOR, KOMITMEN ORGANISASI, GAYA KEPEMIMPINAN, BUDAYA ORGANISASI, PEMAHAMAN GOOD GOVERNANCE

Skripsi. Pengaruh Komitmen Organisasi, Komitmen Profesional, Konflik Peran, Budaya Organisasi dan Tindakan Supervisi Terhadap. Kepuasan Kerja Auditor

Skripsi. Diajukan untuk memenuhi syarat guna mencapai gelar Sarjana Akuntansi di Fakultas Ekonomi Universitas Katolik Soegijapranata Semarang

Skripsi PENGARUH KOMISARIS INDEPENDEN, FREKUENSI RAPAT DEWAN KOMISARIS, REPUTASI AUDITOR, KOMPLEKSITAS, KEPEMILIKAN

SKRIPSI. Pengaruh Kompetensi, Etika, Risiko Audit, Gender, Situasi Audit. dan Locus of Control terhadap Skeptisisme Auditor

Skripsi. Diajukan untuk memenuhi syarat guna mencapai gelar Sarjana Ekonomi di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Katolik Soegijapranata Semarang

Skripsi PENGARUH LOCUS OF CONTROL INTERNAL, GENDER, PENGALAMAN KERJA, EQUITY SENSITIVITY DAN SIFAT MACHIAVELLIAN TERHADAP PERILAKU ETIS AUDITOR

Skripsi. Diajukan untuk memenuhi syarat guna mencapai gelar Sarjana Akuntansi di Fakultas Ekonomi dan Bisnis. Universitas Katolik Soegijapranata

Skripsi dengan judul: PENGARUH MOTIVASI, KOMITMEN ORGANISASI, BUDAYA ORGANISASI DAN GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA

Skripsi. Andre Indrawan

SKRIPSI PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL MAHASISWA AKUNTANSI TERHADAP TINGKAT PEMAHAMAN AKUNTANSI TERUTAMA MAHASISWA YANG BERASAL DARI JURUSAN IPS

SKRIPSI PENGARUH TEKANAN KETAATAN, KOMPLEKSITAS TUGAS, PENGALAMAN, GENDER, SELF-EFFICACY DAN ORIENTASI TUJUAN PEMBELAJARAN AUDITOR TERHADAP

Paulus Aji Mulyoadmojo NIM:

Skripsi. Pengaruh Independensi Auditor, Komitmen Organisasi, Gaya Kepemimpinan, Budaya

Skripsi. Pengaruh Mekanisme Corporate Governance, Leverage, dan Profitabilitas. Terhadap Manajemen Laba

SKRIPSI PENGARUH GENER, TEKANAN KETAATAN, KOMPLEKSITAS TUGAS, PENGETAHUAN, PENGALAMAN, EFFORT DAN KEPERCAYAAN DIRI TERHADAP AUDIT JUDGEMENT

Skripsi HUBUNGAN GAYA KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL TERHADAP KEPUASAN KARIR DENGAN VARIABEL MODERASI GAYA KEPEMIMPINAN TRANSAKSIONAL

Tan, Luciana Ardelia Wibowo

Pengaruh Internal Locus Of Control, Tingkat Pendidikan, Pengalaman Kerja, Pertimbangan Etis, Komitmen Profesi, Self Efficacy

Skripsi. Pengaruh Konflik Peran, Ambiguitas Peran, Umur, dan Kompetensi terhadap Komitmen Independensi Auditor Internal

Skripsi PENGARUH PEMERIKSAAN PENDAHULUAN, LINGKUP AUDIT, INDEPENDENSI DAN KOMPETENSI TERHADAP PERTIMBANGAN OPINI AUDITOR.

Skripsi. Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Orientasi Kewirausahaan terhadap Kinerja Usaha. Kecil dan Menengah di Kota Semarang

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI FEE

Skripsi. Pengaruh Independensi, Mekanisme Corporate Governance, Kualitas Audit. dan Manajemen Laba terhadap Integritas Laporan Keuangan

Skripsi. Pengaruh Ukuran Perusahaan, Umur Perusahaan, Tingkat Profitabilitas, DER, Tingkat Solvabilitas, Ukuran KAP, Opini Auditor, dan Pergantian

Summary Skripsi. Pengaruh Tekanan Ketaatan, Etika, Independensi, Pengetahuan, dan Pengalaman Auditor Terhadap Audit Judgment

Skripsi. Pengaruh Independensi Dewan Komisaris, Struktur Kepemilikan, Kualitas. Audit, dan Voluntary Disclosure terhadap Cost of Debt.

Skripsi. Pengaruh Iklim Etis Terhadap Konflik Organisasional- Profesional dan Komitmen Organisasional. Dengan Komitmen Profesional Sebagai

Skripsi. Diajukan untuk memenuhi syarat guna mencapai gelar sarjana Akuntansi di Fakultas Ekonomi Universitas Katolik Soegijapranata Semarang

Skripsi. Sarjana Akuntansi di Fakultas Ekonomi dan Bisnis. Universitas Katolik Soegijapranata. Semarang. Rio Bagus Mulya Putra

Skripsi. Dewan n Laba

Leverage, dan Profitabilitas Terhadap Manajemen Laba

Skripsi. Sarjana Akuntansi di Fakultas Ekonomi dan Bisnis. Universitas Katolik Soegijapranata. Semarang. Irena Jessica Putri Aji

Skripsi. Brain Deffy Virianda Sundana Fakultas Ekonomi dan Bisnis. Universitas Katolik Soegijapranata. Semarang

Skripsi. Faktor Faktor yang Mempengaruhi Efektivitas Internal Auditor. Berdasarkan American Accounting Association (AAA) Financial Accounting

PENGARUH LOCUS OF CONTROL

Analisis Faktor Faktor Yang Mempengaruhi Penerimaan Opini Audit. Going Concern Padaa Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftarr Di Bursa Efek Indonesia

Skripsi. Sarjana Ekonomi di Fakultas Ekonomi dan Bisnis. Universitas Katolik Soegijapranata. Semarang. Sebastianus Dhany Hertanto

Skripsi. Pengaruh Kualitas Audit, Fee Audit, Konsentrasi Kepemilikan dan Ukuran Perusahaan Terhadap Sinkronisitas Harga Saham

SKRIPSI PENGARUH KOMUNIKASI ORGANISASIONAL UNTUK MENGATASI TURNOVER INTENTIONS MELALUI STRESS KERJA DI AKUNTAN PUBLIK

Skripsi. Pengaruh Konflik Peran, Ambiguitas Peran, dan Dukungan Manajemen terhadap Komitmen Independensi Internal Auditor

Skripsi. Pengaruh Tingkat Pemahaman Materi Auditing Mahasiswa Terhadap Pemahaman Penentuan Tingkat Materialitas

SKRIPSI. Pengaruh Time Pressure, Risiko Audit, Materialitas, Prosedur Review Dan Kontrol

SKRIPSI PENGARUH TEKANAN KETAATAN, KOMPLEKSITAS TUGAS DAN PENGALAMAN AUDITOR TERHADAP AUDIT JUDGEMENT DENGAN GENDER SEBAGAI VARIABEL MODERATING

Skripsi ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPERCAYAAN

Skripsi. Diajukan untuk memenuhi syarat guna mencapai gelar Sarjana Ekonomi di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Katolik Soegijapranata Semarang

Skripsi. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Komitmen Independensi Internal Auditor (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Di Semarang)

PENGARUH PELAKSANAAN ETIKA PROFESI, SIFAT MACHIAVELLIAN DAN PERTIMBANGAN ETIS TERHADAP PENGAMBILAN KEPUTUSAN ETIS AKUNTAN PUBLIK

PENGARUH PROFESIONALISME, ETIKA PROFESI DAN PENGALAMAN KERJA AUDITOR TERHADAP PERTIMBANGAN TINGKAT MATERIALITAS DALAM PEMERIKSAAN LAPORAN KEUANGAN

Skripsi. Anita Carolina Prayoga Fakultas Ekonomi dan Bisnis. Universitas Katolik Soegijapranata. Semarang

Skripsi. Diajukan untuk memenuhi syarat guna mencapai gelar Sarjana Akuntansi di Fakultas Ekonomi Universitas Katolik Soegijapranata Semarang

SKRIPSI Pengaruh Independensi Dewan Komisaris, Ukuran Dewan Komisaris, Ukuran Perusahaan, Umur Listing

Skripsi. Pengaruh Konflik Intra-Group pada Kualitas Kerjasama Tim Akuntan. Perusahaan dengan Gaya Kepemimpinan sebagai Variabel Moderasi

Skripsi. Sefania Yiskha Soselisa NIM:

Perbedaan Motivasi, Kepuasan Kerja, Keinginan Berpindah Kerja, dan Persepsi Diskriminasi antara Auditor Pria dan Wanita pada KAP di Kota Semarang

Pengaruh Independensi Dewan Komisaris, Struktur Kepemilikan Saham, Frekuensi Pertemuan Komite Audit, Kualitas Audit, Dan Leverage

Skripsi. Diajukan untuk memenuhi syarat guna mencapai gelar Sarjana Akuntansi di Fakultas Ekonomi Universitas Katolik Soegijapranata Semarang

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU ETIS AUDITOR EKSTERNAL. S k r i p s i

KEPEMILIKAN KOMITE RAPAT. AUDIT Indonesia (BEI) Diajukan. Universitas Semarang

Skripsi REAKSI PASAR ATAS PERGANTIAN DEWAN KOMISARIS, PERGANTIAN DEWAN DIREKSI, PERUBAHAN OPINI AUDIT, LABA DAN DIVIDEN

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMENGARUHI KESIAPAN MAHASISWA AKUNTANSI DALAM MENGHADAPI ASEAN ECONOMIC COMMUNITY

Transkripsi:

Skripsi PENGARUH GENDER, KOMPETENSI, TIPE KEPRIBADIAN, ETIKA PROFESI, INDEPENDENSI, PENAKSIRAN RISIKO KECURANGAN DAN RISIKO AUDIT TERHADAP SKEPTISISME PROFESIONAL AUDITOR (Studi Empiris pada Kantor Akuntan Publik di Semarang) Valentina Meta Risliana 09.60.0183 Fakultas Ekonomi dan Bisnis Jurusan Akuntansi Universitas Katolik Soegijapranata Semarang 2016 1

Skripsi PENGARUH GENDER, KOMPETENSI, TIPE KEPRIBADIAN, ETIKA PROFESI, INDEPENDENSI, PENAKSIRAN RISIKO KECURANGAN DAN RISIKO AUDIT TERHADAP SKEPTISISME PROFESIONAL AUDITOR (Studi Empiris pada Kantor Akuntan Publik di Semarang) Oleh : Valentina Meta Risliana 09.60.0183 Disetujui dan diterima dengan baik oleh pembimbing : Semarang, 14 April 2016 Pembimbing, Dr. Octavianus D. Hartomo, M.Si 2

HALAMAN PENGESAHAN SKRIPSI Judul : PENGARUH GENDER, KOMPETENSI, TIPE KEPRIBADIAN, ETIKA PROFESI, INDEPENDENSI, PENAKSIRAN RISIKO KECURANGAN DAN RISIKO AUDIT TERHADAP SKEPTISISME PROFESIONAL AUDITOR Oleh : Valentina Meta Risliana 09.60.0183 Tim Penguji (Dr.Sansaloni Butar Butar,SE.,M.Si.,Akt) (Dr.Oct. Digdo H.,SE.,M.Si.,Akt) (Stefani LilyIndarto,SE.,MM.,Akt) Mengetahui, Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unika Soegijapranata Sentot Suciarto A, Ph.D 3

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI Saya yang bertandatangan dibawah ini dengan sesungguhnya menyatakan bahwa skripsi dengan judul : PENGARUH GENDER, KOMPETENSI, TIPE KEPRIBADIAN, ETIKA PROFESI, INDEPENDENSI, PENAKSIRAN RISIKO KECURANGAN DAN RISIKO AUDIT TERHADAP SKEPTISISME PROFESIONAL AUDITOR (Studi Empiris pada Kantor Akuntan Publik di Semarang) Benar-benar merupakan benar-benar karya saya. Saya tidak mengambil sebagian atau seluruh karya orang lain yang seolah-olah saya akui sebagai hasil karya saya. Apabila saya melakukan hal tersebut, maka gelar dan ijazah yang saya peroleh dinyatakan batal dan akan saya kembalikan kepada Universitas Katolik Soegijapranata Semarang. Semarang, 14 April 2016 Yang menyatakan, Valentina Meta Risliana 4

Pertolonganku ialah dari Tuhan, Yang menjadikan langit dan bumi. [Mazmur 121 : 2] Commit the way unto the Lord; Trust also in Him; And He shall bring it to pass. [Psalm 37 : 5] Karya ini kupersembahkan untuk Tuhan Yesus Kristus, Papa, Mama dan Adikku tercinta, serta almamaterku... 5

KATA PENGANTAR Puji syukur kepada Tuhan Yesus Kristus yang senantiasa mencurahkan rahmat penyertaan dan berkat-nya kepada penulis sehingga bisa menyelesaikan skripsi dengan judul : PENGARUH GENDER, KOMPETENSI, TIPE KEPRIBADIAN, ETIKA PROFESI, INDEPENDENSI, PENAKSIRAN RISIKO KECURANGAN DAN RISIKO AUDIT TERHADAP SKEPTISISME PROFESIONAL AUDITOR Skripsi ini disusun sebagai syarat guna memperoleh gelar Sarjana Ekonomi pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis jurusan Akuntansi, Universitas Katolik Soegijapranata Semarang. Oleh karena itu, dalam kesempatan ini penulis ingin menyampaikan ucapan terima kasih kepada : 1. Bapak Sentot Suciarto, Ph.D selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Katolik Soegijapranata Semarang. 2. Bapak DR Oct. Digdo H., SE., M.Si., Akt. selaku dosen pembimbing yang telah menyediakan waktu untuk membimbing dan memberikan arahan kepada penulis dalam menyelesaikan skripsi ini. 3. Bapak DR Sansaloni Butar Butar, SE.,M.Si. dan Ibu Sih Marmaning D. Endah, SE.,M.Si. selaku dosen penguji atas masukan, saran dan kritik membangun yang telah diberikan. 4. Bapak dan Ibu Dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis UNIKA Soegijapranata Semarang yang telah mengajar perkuliahan selama ini. 5. Papaku tercinta yang senantiasa sabar, mendukung dan menunggu kelulusanku, Mamaku tercinta yang telah mendahului kami sekeluarga dan Adikku tercinta yang saat ini juga sedang melaksanakan studinya di UNIKA Soegijapranata Semarang. 6

6. Para auditor dan staf Kantor Akuntan Publik yang telah berkenan menjadi responden dalam penelitian ini dan membantu penulis untuk memperoleh data. 7. Wiguna Bayu Aji untuk doa, perhatian dan dukungannya agar penulis tetap kuat dan bertahan sampai akhir. 8. Linda Amelia Halim dan Hioe Nadia Athalia yang sudah paling banyak membantu dan atas dukungannya selama ini. Dan juga untuk Agnes Wibowo, Lupita Carol, Villiana dan Isnia Pratiwi yang telah membantu penulis dalam penyebaran kuesioner dan untuk semua dukungannya. Terimakasih teman-teman, sarang hae! 9. Teman teman penulis dan semua pihak yang telah membantu yang tidak dapat disebutkan satu per satu. Kiranya Tuhan sendiri yang akan membalas kebaikan Saudara dan senantiasa memberkati kita semua. Akhir kata, penulis mohon maaf apabila ada hal yang kurang berkenan dihati dan kesalahan yang disengaja maupun tidak disengaja. Penulis berharap semoga penelitian ini dapat bermanfaat bagi perkembangan ilmu akuntansi dan audit. Semarang, 12 April 2016 Penulis, Valentina Meta R. 7

DAFTAR ISI Halaman Judul... i Halaman Persetujuan... ii Halaman Pengesahan... iii Pernyataan Keaslian Skripsi... iv Halaman Persembahan... v Kata Pengantar... vi Daftar Isi... viii Daftar Tabel... xiii Daftar Gambar... xiv Abstraksi... xv 1. BAB I PENDAHULUAN... 1 1.1 Latar Belakang... 1 1.2 Perumusan Masalah... 3 1.3 Tujuan dan Manfaat Penelitian... 4 1.4 Kerangka Penelitian... 6 2. BAB II TINJAUAN PUSTAKA... 8 2.1 Landasan Teori... 8 2.1.1 Auditing... 8 2.1.2 Kompetensi... 9 8

2.1.3 Etika Profesi... 10 2.1.4 Risiko Audit... 11 2.1.5 Tipe Kepribadian... 12 2.1.6 Gender... 13 2.1.7 Independensi... 14 2.1.8 Penaksiran Risiko Kecurangan... 15 2.1.9 Skeptisisme Profesional Auditor... 16 2.2 Pengembangan Hipotesis... 17 2.2.1 Pengaruh Kompetensi terhadap Skeptisisme... 17 2.2.2 Pengaruh Etika Profesi terhadap Skeptisisme... 20 2.2.3 Pengaruh Risiko Audit terhadap Skeptisisme... 20 2.2.4 Pengaruh Tipe Kepribadian terhadap Skeptisisme... 22 2.2.5 Pengaruh Gender terhadap Skeptisisme... 23 2.2.6 Pengaruh Independensi terhadap Skeptisisme... 24 2.2.7 Pengaruh Penaksiran Risiko terhadap Skeptisisme.. 25 3. BAB III METODE PENELITIAN... 27 3.1 Populasi dan Sampel Penelitian... 27 3.1.1 Populasi... 27 3.1.2 Sampel... 27 3.2 Jenis dan Metode Pengumpulan Data... 29 3.2.1 Jenis dan Sumber Data... 29 9

3.2.2 Metode Pengumpulan Data... 29 3.3 Definisi Operasional... 30 3.3.1 Variabel Independen... 30 3.3.1.1 Gender... 30 3.3.1.2 Kompetensi... 31 3.3.1.3 Tipe Kepribadian... 31 3.3.1.4 Etika Profesi... 32 3.3.1.5 Independensi... 33 3.3.1.6 Risiko Audit... 34 3.3.1.7 Penaksiran Risiko Kecurangan... 35 3.3.2 Variabel Dependen... 35 3.3.2.1 Skeptisisme Profesional Auditor... 35 3.4 Teknik Analisis Data... 36 3.4.1 Statistik Deskriptif... 36 3.5 Uji Kualitas Data... 37 3.5.1 Uji Validitas... 37 3.5.2 Uji Reliabilitas... 37 3.6 Uji Asumsi Klasik... 38 3.6.1 Uji Normalitas... 38 3.6.2 Uji Multikolonieritas... 38 3.6.3 Uji Heteroskedastisitas... 38 10

3.7 Uji Hipotesis... 39 3.7.1 Uji Fit Model... 40 3.7.2 Uji Koefisien Determinasi... 40 3.7.3 Uji Statistik T... 40 4. BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN... 42 4.1 Gambaran Umum Responden... 42 4.1.1 Pendidikan... 43 4.1.2 Usia dan Masa Kerja... 44 4.1.3 Gender Responden... 44 4.2 Hasil Uji Validitas dan Reliabilitas... 45 4.2.1 Hasil Uji Validitas... 45 4.2.2 Hasil Uji Reliabilitas... 51 4.3 Statistik Deskriptif... 53 4.4 Uji Asumsi Klasik... 55 4.4.1 Uji Normalitas... 55 4.4.2 Uji Multikolinearitas... 56 4.4.3 Uji Heteroskedastisitas... 58 4.5 Uji Hipotesis... 59 4.5.1 Uji Fit Model... 59 4.5.2 Uji Koefisien Determinasi... 60 4.5.3 Uji Statistik T... 61 11

4.6 Pembahasan... 65 4.6.1 Hipotesis 1... 65 4.6.2 Hipotesis 2... 65 4.6.3 Hipotesis 3... 66 4.6.4 Hipotesis 4... 67 4.6.5 Hipotesis 5... 68 4.6.6 Hipotesis 6... 68 4.6.7 Hipotesis 7... 70 5. BAB V PENUTUP... 72 5.1 Kesimpulan... 72 5.2 Saran... 74 Daftar Pustaka... xvi Lampiran 12

DAFTAR TABEL Tabel 3.1 Daftar Akuntan Publik di Semarang... 28 Tabel 4.1 Rincian Responden... 43 Tabel 4.2 Pendidikan Responden... 43 Tabel 4.3 Usia & Masa Kerja Responden... 44 Tabel 4.4 Gender Responden... 44 Tabel 4.5 Hasil Uji Validitas Skeptisisme... 46 Tabel 4.6 Hasil Uji Validitas Kompetensi... 47 Tabel 4.7 Hasil Uji Validitas Tipe Kepribadian... 48 Tabel 4.8 Hasil Uji Validitas Etika Profesi... 49 Tabel 4.9 Hasil Uji Validitas Independensi... 49 Tabel 4.10 Hasil Uji Validitas Penaksiran Risiko Kecurangan... 50 Tabel 4.11 Hasil Uji Validitas Risiko Audit... 51 Tabel 4.12 Hasil Uji Reliabilitas... 52 Tabel 4.13 Statistik Deskriptif... 53 Tabel 4.14 Hasil Uji Normalitas... 56 Tabel 4.15 Hasil Uji Multikolinearitas... 57 Tabel 4.16 Hasil Uji Heteroskedastisitas... 58 Tabel 4.17 Hasil Uji Fit Model... 59 Tabel 4.18 Hasil Uji Koefisien Determinasi... 60 Tabel 4.19 Analisis Regresi... 62 13

DAFTAR GAMBAR Gambar 1.1 Kerangka Pikir Penelitian... 6 14

ABSTRAKSI Skeptisisme profesional auditor merupakan sikap dimana auditor diharapkan selalu mempertanyakan dan melakukan evaluasi bukti audit secara kritis sehingga mendapatkan bukti audit yang meyakinkan sebagai dasar yang digunakan dalam memberikan opini. Penelitian ini dilakukan untuk menguji pengaruh gender, kompetensi, tipe kepribadian yang diproksikan dalam introvesion, etika profesi, independensi, penaksiran risiko kecurangan dan risiko audit terhadap skeptisisme profesional auditor. Responden penelitian adalah para auditor yang bekerja di Kantor Akuntan Publik di Semarang dengan jumlah kuesioner yang didistribusikan sebanyak 55 kuesioner dan yang kembali sejumlah 48 kuesioner. Metode analisis data yang digunakan adalah uji regresi berganda (multiple regression). Hasil penelitian ini adalah kompetensi, etika profesi, tipe kepribadian dan independensi berpengaruh positif terhadap skeptisisme profesional auditor, sedangkan gender, penaksiran risiko kecurangan dan risiko audit tidak berpengaruh secara signifikan terhadap skeptisisme profesional auditor. Kata kunci : kompetensi, etika profesi, tipe kepribadian, independensi, gender, penaksiran risiko kecurangan, risiko audit, skeptisisme profesional auditor 15