UKDW BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Era globalisasi dimana antar individu, antar kelompok, dan antar

dokumen-dokumen yang mirip
UKDW BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Era globalisasi dimana antar individu, antar kelompok, dan antar

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Seiring dengan kemajuan teknologi, dunia bisnis saat ini mengalami

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Perkembangan dunia olahraga pada saat ini mengalami kemajuan yang

BAB I PENDAHULUAN. eksistensinya dalam suatu lingkungan bisnis. Pada era sekarang itu bukan lagi

BAB I PENDAHULUAN. Tidak hanya sebagai kebutuhan, namun olahraga juga sudah dianggap sebagai

BAB I PENDAHULUAN. mereka. Hal ini menyebabkan perusahaan-perusahaan mengalami persaingan yang

BAB I PENDAHULUAN. menyenangkan menurut kebanyakan wanita. Hal ini juga berdampak pada

BAB I PENDAHULUAN UKDW. perusahaan salah satunya adalah dengan menciptakan brand. Brand suatu produk

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN UKDW. harus dapat menjawab tantangan tantangan yang ada di pasar saat ini dan

BAB I PENDAHULUAN. dan pada giliran nya laba akan menurun. berusaha melakukan berbagai kegiatan yang menunjang, kegiatan

BAB I PENDAHULUAN. sudah tidak menjadi suatu masalah. Teknologi informasi memunculkan

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Persaingan dalam industri sepatu saat ini semakin ketat. Para

BAB 1 PENDAHULUAN. Persaingan industri sepatu di Indonesia semakin ketat karena banyaknya

BAB 1 PENDAHULUAN. pangsa pasar dan mengembangkan usahanya. Oleh karena itu, perusahaan harus

BAB 1 PENDAHULUAN. Di era globalisasi ini persaingan antar perusahaan semakin begitu ketat.

: Yusniar Dwi Kartika Putri NPM : Dosen Pembimbing : Dr. Reni Diah Kusumawati., SE., MMSI

nilai merek nya di mata para pelanggan setianya.

DAFTAR ISI. ABSTRACT ii KATA PENGANTAR iii DAFTAR ISI...v DAFTAR TABEL...ix DAFTAR GAMBAR..x

BAB I PENDAHULUAN. industri sepatu membuat para pengusaha saling membuat strategi dan inovasi, selain

BAB I PENDAHULUAN. (performance), keistimewaan tambahan (features), keandalan (reliability),

BAB I PENDAHULUAN. dengan manusia lain. Manusia tidak dapat sebagai makhluk sosial membutuhkan

BAB I PENDAHULUAN UKDW. dan program pemasaran yang digunakan untuk melayani pasar sasaran tersebut.

BAB I PENDAHULUAN. membuat para pebisnis berusaha untuk mencari strategi yang tepat dalam memasarkan

BAB 1 PENDAHULUAN. perubahan pada lingkungan yang bersifat dinamis. Bentuk persaingan salah

BAB I PENDAHULUAN. konsumen. Perilaku konsumen juga akan menentukan proses pengambilan

BAB I PENDAHULUAN. dan minuman saat ini menyebabkan makin kompetitifnya persaingan, dimana

BAB 1 PENDAHULUAN. berubah, yang awalnya pemasaran berwawasan transaksi (transactional

BAB I PENDAHULUAN. dunia usaha di Indonesia. Peralatan canggih dan ditunjang dengan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Gambaran Objek Penelitian Sejarah Perusahaan Nike, Inc.

BAB I PENDAHULUAN. dimiliki Indonesia menjadikannya pasar yang cukup potensial bagi berbagai

BAB I PENDAHULUAN. yang begitu ketat antara perusahaan satu dengan perusahaan yang lainnya,

BAB I PENDAHULUAN. fashion yang sangat dibutuhkan sama seperti pakaian. Fashion merupakan salah

PENGARUH CITRA MEREK DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN (Studi Pada Konsumen Breadtalk Di Kota Padang) SKRIPSI

BAB I PENDAHULUAN. suatu produk atau jasa yang diterima oleh konsumen atau tidak.

BAB I PENDAHULUAN. dunia. Perdagangan dunia kini diarahkan menjadi sistem pasar terbuka

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Berkembangnya perdagangan bebas menimbulkan persaingan

BAB I PENDAHULUAN. yang ada di pasar untuk membeli produknya. merek yang mapan, sehingga telah memiliki kekuatan pasar. Di tengah

BAB I PENDAHULUAN. Dalam menghadapi era globalisasi dan persaingan pasar, semua pelaku bisnis

Bab 1 Pendahuluan 1 7 BAB 1 PENDAHULUAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN LINGKUP PENELITIAN...

BAB I LATAR BELAKANG. dilakukan oleh Rio, Vazquez, dan Iglesias (2001) yang berfokus pada sepatu

BAB 1 PENDAHULUAN. untuk melihat secara nyata barang atau jasa yang mereka inginkan.

BAB I PENDAHULUAN. dilakukan pelaku bisnis untuk menciptakan atau menarik konsumen pada suatu

BAB I PENDAHULUAN. Bab I Pendahuluan Latar Belakang Masalah. Seiring dengan kemajuan teknologi, dunia bisnis saat ini mengalami

BAB I PENDAHULUAN. pasar produk dari perusahaan Indonesia. Di sisi lain, keadaan tersebut

BAB I PENDAHULUAN. konsumen untuk membeli produknya. Kebutuhan konsumen yang. Dalam persaingan yang tajam seperti ini, keberhasilan

BAB I PENDAHULUAN. khusus untuk mengurangi potensi cidera. Tak hanya itu, alat olahraga juga

BAB I PENDAHULUAN. canggih maka dunia usaha juga mengalami perkembangan yang luar biasa.

SKRIPSI ANALISIS PENGARUH FAKTOR, SOSIAL, PRIBADI DAN PSIKOLOGI YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA PT. YAMAHA ALFA SCORPII MEDAN.

BAB I PENDAHULUAN. perkembangan dunia usaha serta kebutuhan konsumen. Dalam hal ini bisnis ritel

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan sekarang adalah promosi secara online. Promosi secara online adalah

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan-perusahaan Indonesia. Di satu sisi, era globalisasi memperluas

BAB I PENDAHULUAN. Di dalam era globalisasi saat ini tingkat persaingan dalam dunia bisnis UKDW

BAB 1 PENDAHULUANAN. banyaknya perusahaan perusahaan yang menawarkan produk yang sejenis

BAB I PENDAHULUAN UKDW. pendidikan. Pertumbuhan pendidikan dan pariwisata yang semakin meningkat dari

Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. mengembangkan diri menjadi negara Industrialisasi menuju modernis,

BAB I PENDAHULUAN. Intensitas persaingan yang semakin ketat dalam bisnis fashion dewasa ini

BAB I PENDAHULUAN. Karena dengan seiring berjalannya waktu, terdapat beragam produk dipasaran,

BAB I PENDAHULUAN UKDW. menggunakan produk atau jasa dari perusahaan. harus mampu menciptakan, memelihara, melindungi dan membangun image

Perusahaan ingin dilihat, dalam kata-kata yang OWII, sebagai "young, American and hi-tech, devoting a lot of attention to research and development".

BAB I. teknologi semakin canggih dari tahun ketahun. Ilmu pengetahuan teknologi

BAB I PENDAHULUAN. meningkat, baik di dalam industri jasa maupun perdagangan dituntut untuk

PENGARUH CITRA MEREK DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP PENGAMBILAN KEPUTUSAN PEMBELIAN SEPATU ADIDAS PADA MAHASISWA UNIVERSITAS GUNADARMA

BAB I PENDAHULUAN. manajemen dalam melaksanakan tugasnya yaitu mengelola dan memasarkan. menginginkan barang yang praktis tapi terkesan mewah.

BAB 1 PENDAHULUAN. mempersiapkan diri menghadapi terjadinya perubahan-perubahan besar

Pengaruh Brand Image Dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Teh Botol Sosro. Nama : Aqny Prima Widyanti NPM : Kelas : 3EA10

BAB I PENDAHULUAN. Jumlah penduduk Indonesia yang sangat besar menjadi pasar yang sangat

BAB I PENDAHULUAN. Di era globalisasi seperti sekarang ini, masyarakat sudah merasakan

BAB I PENDAHULUAN. menunjang eksistensi penampilan masyarakat tertentu. namun juga sebagai shopping goods dan speciality goods.

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Pada era modern saatini, khususnya di bidang fashion yaitu istilah gaya atau

BAB I PENDAHULUAN. Dalam era globalisasi saat ini kebutuhan manusia akan suatu produk semakin

BAB 1 PENDAHUL UAN. diketahui karena setiap perusahaan senantiasa berusaha untuk dapat merebut market share.

BAB I PENDAHULUAN. ekonomi dunia yaitu globalisasi dan kemajuan teknologi. Kedua kekuatan ini

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN KONSUMEN DALAM PEMBELIAN AIR MINUM TOTAL DI KECAMATAN LAWEYAN

BAB I PENDAHULUAN. Era globalisasi menjanjikan suatu peluang dan tantangan bisnis. baru bagi perusahaan yang beroperasi di Indonesia.

FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS GUNADARMA JAKARTA 2013

BAB V. KESIMPULAN dan SARAN

BAB I PENDAHULUAN. globalisasi ini, fungsi olahraga yang pada awalnya hanya sekedar media untuk

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Pada era globalisasi ini, persaingan bisnis yang dihadapi perusahaanperusahaan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar belakang

BAB I PENDAHULUAN. Persaingan pasar yang semakin ketat secara tidak langsung akan. mempengaruhi usaha suatu perusahaan di dalam mempertahankan pangsa

BAB I PENDAHULUAN. penggunaan mobil tidak lebih efisien dibandingkan dengan sepeda motor. Hal

BAB I PENDAHULUAN. pada awalnya air minum dalam kemasan lebih banyak di konsumsi untuk

ANALISIS CITRA MEREK, KUALITAS PRODUK DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SMARTPHONE MEREK SAMSUNG DI COUNTER HP MASDA KABUPATEN KEDIRI 2016

BAB I PENDAHULUAN. muncul suatu kebutuhan. Di sini konsumen akan mempertimbangkan dan memahami

BAB I PENDAHULUAN. bukan hanya produk lokal tetapi juga masuknya merek merek yang telah

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. dari kelompok usaha yang telah memiliki merek yang terkenal di seluruh dunia.

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. produk yang nantinya akan digemari oleh calon pelanggan. Banyaknya perusahaan

BAB I PENDAHULUAN. ketat dalam menuju era perdagangan bebas untuk memenuhi kebutuhan

BAB I PENDAHULUAN. dengan merek tertentu di pasar negara lain. Strategi ini dikenal dengan

BAB I PENDAHULUAN. ini telah membuat masyarakat mempunyai gaya hidup yang lebih baik dan modern

BAB I PENDAHULUAN. Dalam era globalisasi seperti sekarang ini, perubahan-perubahan terjadi

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah Era globalisasi dimana antar individu, antar kelompok, dan antar negara dapat saling berinteraksi, bergantung, terkait, dan memengaruhi satu sama lain saat ini melanda seluruh dunia dan juga melanda Indonesia sebagai salah satu negara berkembang secara tidak terkecuali. Siap atau tidak siap, Indonesia harus menghadapi perubahan-perubahan besar yang terjadi dalam segala aspek kehidupan, termasuk aspek ekonomi yang menjadi penopang kehidupan setiap orang. Dengan terjadinya globalisasi yang memungkinkan antar negara di dunia melakukan interaksi dan bahkan transaksi dengan mudah, maka persaingan dalam pasar bisnis pun semakin ketat dikarenakan munculnya banyak pemain-pemain baru di lapangan yang berdatangan dari seluruh dunia. Persaingan bisnis yang semakin ketat di era globalisasi ini tidak hanya menuntut perusahaan-perusahaan kecil untuk terus berinovasi agar dapat tetap bertahan di pasar yang begitu besar, tetapi juga perusahaanperusahaan besar yang telah berjaya dan dikenal di masyarakat. Perusahaan-perusahaan berskala internasional ini terus berusaha mengembangkan sayapnya untuk memperluas pangsa pasar mereka, baik dengan melakukan inovasi, menambah varian produk, dll. Tetapi untungnya, perusahaan-perusahaan raksasa tersebut telah memiliki kekuatan-kekuatan tersendiri untuk dapat bertahan di era globalisasi ini, 1

salah satu kekuatan yang dimiliki oleh perusahaan-perusahaan besar adalah citra merek (brand image) yang baik di mata masyarakat, yang telah terbentuk dan tidak dapat ditiru oleh perusahaan lain. Bagaimana perusahaan dapat mempertahankan citra merek dari produk-produk mereka akan sangat berpengaruh terhadap kejayaan mereka di pasar dunia. Merek saat ini menjadi suatu hal yang mutlak harus dimiliki oleh setiap produk. Merek menjadi pembeda suatu produk diantara ribuan jenis produk serupa lainnya, serta menimbulkan arti psikologis/asosiasi. Seperti telah diuraikan di atas, citra merek merupakan salah satu kekuatan yang dapat membuat perusahaan bertahan di pasar. Tidak diragukan lagi bahwa perusahaan-perusahaan dengan nama merek yang dapat kita jumpai di berbagai tempat merupakan perusahaan ataupun produk yang telah memiliki citra merek yang baik di mata masyarakat. Seiring dengan dunia yang semakin berkembang, begitu pula dengan kebutuhan manusia yang terus berkembang. Ketika saat ini olahraga menjadi tren dalam masyarakat kita karena masyarakat yang semakin menyadari pentingnya menjaga kesehatan, banyak jenis olahraga yang dapat dilakukan baik itu jogging, basket, renang, sepak bola, tennis, bersepeda, dan olahraga praktis seperti fitness. Dengan berkembangnya tren olahraga di Indonesia, para produsen alat olahraga baik perusahaan domestik/lokal maupun internasional tidak ingin melewatkan peluang untuk membantu memenuhi kebutuhan alat-alat olahraga bagi para konsumennya. Beberapa kebutuhan olahraga yang dapat kita jumpai 2

dengan mudah yaitu pakaian olahraga, pakaian renang, kacamata renang, raket, dan salah satu yang terpenting adalah sepatu. Produsen-produsen produk kebutuhan olahraga menyadari kebutuhan masyarakat akan sepatu olahraga yang variatif sesuai dengan kebutuhan mereka, tetapi tetap keren dan stylish demi menunjang penampilan. Salah satu nama perusahaan besar penyedia kebutuhan olahraga yang sudah tidak asing lagi di telinga kita adalah Reebok International Limited atau yang lebih kita kenal dengan sebutan Reebok saja. Di Indonesia sendiri, lisensi Reebok dipegang oleh PT. Mitra Adiperkasa Tbk. Awalnya produk Reebok didesain dan dikembangkan untuk memenuhi kebutuhan atlet dunia, tetapi seiring perkembangannya Reebok juga menciptakan sepatu untuk masyarakat yang gemar berolahraga. Diantara para pesaingnya seperti Nike, Diadora, Puma, dll, Reebok termasuk perusahaan yang aktif dalam mengembangkan dan menciptakan produk-produk kebutuhan olahraga terutama sepatu. Lini produk sepatu Reebok diantaranya sepatu basket, lari, jogging, kebugaran, sepak bola, tennis, dan olahraga lainnya. Yogyakarta merupakan salah satu kota besar di Indonesia dan penulis melihat bahwa antusiasme masyarakat Yogyakarta dalam berolahraga cukup tinggi, dibuktikan dengan dapat kita jumpai dengan mudah orang-orang yang jogging di sore hari, bersepeda, berenang, maupun orang-orang yang memenuhi lapangan olahraga dan tempat fitness. 3

Berdasarkan uraian di atas, penulis tertarik untuk melakukan penelitian mengenai pengaruh citra merek sepatu merek Reebok terhadap keputusan konsumen dalam membeli sepatu merek Reebok tersebut di kota Maka dalam menyusun skripsi penulis mengambil judul PENGARUH CITRA MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SEPATU MEREK REEBOK DI YOGYAKARTA. 1.2. Rumusan Masalah W Berdasarkan latar belakang yang telah diuraikan di atas, maka perumusan masalah yang diajukan adalah: Apakah citra perusahaan berpengaruh terhadap keputusan pembelian KD 1. konsumen sepatu merek Reebok di Yogyakarta? 2. Apakah citra pemakai berpengaruh terhadap keputusan pembelian U konsumen sepatu merek Reebok di Yogyakarta? 3. Apakah citra produk berpengaruh terhadap keputusan pembelian konsumen sepatu merek Reebok di Yogyakarta? 4. Apakah komponen variabel citra merek yang meliputi citra perusahaan, citra pemakai, dan citra produk secara simultan berpengaruh terhadap keputusan pembelian konsumen sepatu merek Reebok di Yogyakarta? 4

1.3. Tujuan Penelitian Berdasarkan rumusan masalah di atas, maka tujuan penelitian yang hendak dicapai adalah: 1. Untuk mengetahui ada atau tidaknya pengaruh citra perusahaan terhadap keputusan pembelian konsumen sepatu merek Reebok di 2. Untuk mengetahui ada atau tidaknya pengaruh citra pemakai terhadap keputusan pembelian konsumen sepatu merek Reebok di 3. Untuk mengetahui ada atau tidaknya pengaruh citra produk terhadap keputusan pembelian konsumen sepatu merek Reebok di 4. Untuk mengetahui dan mengukur pengaruh komponen variabel citra merek yang meliputi citra perusahaan, citra pemakai, dan citra produk secara simultan terhadap keputusan pembelian konsumen sepatu merek Reebok di 1.4. Manfaat Penelitian 1. Bagi Penulis Menambah pengetahuan dan wawasan penulis, khususnya mengenai citra merek dan kaitannya terhadap keputusan pembelian konsumen. 5

2. Bagi Pihak Lain - Menambah pengetahuan dan wawasan mengenai manajemen pemasaran khususnya mengenai citra merek. - Menjadi masukan bagi pengembangan ilmu pengetahuan yang berhubungan dengan disiplin ilmu ekonomi khususnya manajemen pemasaran. - Sebagai bahan referensi bagi peneliti lain yang tertarik mengangkat penelitian serupa. 1.5. Batasan Penelitian Agar masalah yang diteliti tidak terlalu umum dan spesifik, maka penelitian dibatasi sebagai berikut : a. Lokasi penelitian dilakukan di Daerah Istimewa b. Responden penelitian adalah masyarakat yang pernah membeli sepatu merek Reebok di c. Jumlah responden sebanyak 100 responden. d. Variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah: I. Variabel terikat (Y) : Keputusan pembelian konsumen II. Variabel bebas (X) : Komponen variabel citra merek i. Citra perusahaan ii. iii. Citra pemakai Citra produk 6

1.6. Sistematika Penelitian i. Bab I Pendahuluan Dalam bab I, penulis membahas latar belakang masalah mengenai citra merek dan keputusan pembelian konsumen, rumusan masalah, tujuan penelitian, batasan penelitian dan sistematika penelitian. ii. iii. iv. Bab II Landasan Teori Dalam bab II, penulis membahas mengenai landasan teori yang melandasi penelitian antarai lain mengenai pemasaran dan manajemem pemasaran, bauran pemasaran, produk, merek, citra, citra merek, serta keputusan pembelian. Bab III Metode Penelitian Dalam bab III, penulis membahas mengenai metode pengumpulan data serta metode penelitian yang digunakan. Alat yang digunakan antara lain uji validitas, uji reliabilitas, uji regresi linear berganda, dan uji R 2. Bab IV Hasil Penelitian Dalam bab IV, penulis membahas mengenai hasil penelitian antara lain deskripsi perusahaan, hasil pengujian instrumen penelitian, dan analisis tanggapan konsumen terhadap citra merek sepatu Reebok di v. Bab V Penutup Dalam bab V, penulis membahas kesimpulan, keterbatasan penelitian, dan saran mengenai penelitian yang dilakukan. 7