KELAYAKAN PEMANFAATAN LIMBAH CAIR TAHU PADA INDUSTRI KECIL DI DUSUN CURAH REJO DESA CANGKRING KECAMATAN JENGGAWAH KABUPATEN JEMBER

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. Industrialisasi menempati posisi sentral dalam ekonomi masyarakat

BAB I PENDAHULUAN. pencemaran yang melampui daya dukungnya. Pencemaran yang. mengakibatkan penurunan kualitas air berasal dari limbah terpusat (point

BAB I PENDAHULUAN. rumah tangga, industri maupun tempat-tempat umum lainnya dan pada umumnya

HASIL DAN PEMBAHASAN. Industri tahu yang dikelola di Desa Cisaat pada umumnya adalah industri

BAB I PENDAHULUAN. negatif terhadap lingkungan diantaranya pencemaran lingkungan yang disebabkan

BAB IV METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. Industri adalah kegiatan ekonomi yang mengolah bahan mentah, bahan

BAB I PENDAHULUAN. pembangunan instalasi pengolahan limbah dan operasionalnya. Adanya

BAB I PENDAHULUAN. sejauh mana tingkat industrialisasi telah dicapai oleh satu negara. Bagi

Seminar Nasional IENACO 2016 ISSN: PENINGKATAN PRODUKTIVITAS DENGAN METODE GREEN PRODUCTIVITY PADA INDUSTRI PENGOLAHAN TEMPE

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Industri tahu mempunyai dampak positif yaitu sebagai sumber

PENGARUH LAMA PENGOVENAN, PERENDAMAN, dan KONSENTRASI ASAM ASETAT TERHADAP MUTU PRODUK dan LIMBAH CAIR PRODUKSI TAHU

I. PENDAHULUAN. Industri tahu telah berkontribusi dalam penyediaan pangan bergizi,

BAB I PENDAHULUAN. berdampak positif, keberadaan industri juga dapat menyebabkan dampak

V. PROFIL INDUSTRI RUMAH TANGGA TAHU. pemilik usaha industri tahu yang ada di Desa Karanganyar Kecamatan Weru

TINJAUAN PUSTAKA. Ekosistem air terdiri atas perairan pedalaman (inland water) yang terdapat

Prestasi, Volume 1, Nomor 1, Desember 2011 ISSN

Nama : Putri Kendaliman Wulandari NPM : Jurusan : Teknik Industri Pembimbing : Dr. Ir. Rakhma Oktavina, M.T Ratih Wulandari, S.T, M.

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. hidup. Namun disamping itu, industri yang ada tidak hanya menghasilkan

BIDANG KEGIATAN : PKM PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

Lampiran 1 Daftar Wawancara

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

I. PENDAHULUAN. kandungan nilai gizi yang cukup tinggi. Bahan baku pembuatan tahu adalah

I. PENDAHULUAN. Industri tahu di Indonesia telah berkontribusi secara nyata dalam

BAB I PENDAHULUAN. bumi ini yang tidak membutuhkan air. Hasil penelitian menunjukkan bahwa

Seminar Nasional IENACO 2015 ISSN: EVALUASI PRODUKTIVITAS DAN KINERJA LINGKUNGAN INDUSTRI TAHU MELALUI PENGUKURAN EPI

I. PENDAHULUAN. kacang kedelai yang sangat digemari oleh masyarakat Indonesia. Selain

24/05/2013. Produksi Bersih (sebuah pengantar) PENDAHULUAN. Produksi Bersih (PB) PB Merupakan pendekatan yang cost-effective

BAB I PENDAHULUAN. Meningkatnya aktifitas berbagai macam industri menyebabkan semakin

BAB I PENDAHULUAN. permintaan pasar akan kebutuhan pangan yang semakin besar. Kegiatan

SOSIALISASI DAN PEMBUATAN NUGGET DARI AMPAS TAHU UNTUK MENINGKATKAN EKONOMI MASYARAKAT GAMPONG LENGKONG, KECAMATAN LANGSA BARO, KOTA LANGSA

BAB I PENDAHULUAN. tempe gembus, kerupuk ampas tahu, pakan ternak, dan diolah menjadi tepung

BAB I PENDAHULUAN. Peningkatan permintaan energi yang disebabkan oleh pertumbuhan populasi

Dalam proses ekstraksi tepung karaginan, proses yang dilakukan yaitu : tali rafia. Hal ini sangat penting dilakukan untuk memperoleh mutu yang lebih

BAB I PENDAHULUAN. hidup lebih dari 4 5 hari tanpa minum air dan sekitar tiga perempat bagian tubuh

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Pemanfaatan Limbah Cair Industri Tahu sebagai Energi Terbarukan. Limbah Cair Industri Tahu COD. Digester Anaerobik

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

ANALISIS PROSES PEMBUATAN PATI JAGUNG (MAIZENA) BERBASIS NERACA MASSA

BAB III PENCEMARAN SUNGAI YANG DIAKIBATKAN OLEH LIMBAH INDUSTRI RUMAH TANGGA. A. Penyebab dan Akibat Terjadinya Pencemaran Sungai yang diakibatkan

Analisis Zat Padat (TDS,TSS,FDS,VDS,VSS,FSS)

PENGOLAHAN LIMBAH PABRIK MIE INSTAN

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

PEMANFAATAN BIJI ASAM JAWA (TAMARINDUS INDICA) SEBAGAI KOAGULAN ALAMI DALAM PENGOLAHAN LIMBAH CAIR INDUSTRI FARMASI

kemungkinan untuk ikut berkembangnya bakteri patogen yang berbahaya bagi

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN. telah dijabarkan pada bagian bab 5, maka pada bagian ahir ini dapat ditarik beberapa

PENGGUNAAN MEDIA FILTRAN DALAM UPAYA MENGURANGI BEBAN CEMARAN LIMBAH CAIR INDUSTRI KECIL TAPIOKA. Oleh : Johannes Bangun Fernando Sihombing F

BAB I PENDAHULUAN. air di kota besar di Indonesia, telah menunjukkan gejala yang cukup serius,

VI. HASIL DAN PEMBAHASAN. Profil industri yang dikaji dalam penelitian ini adalah industri tahu yang

Zero Waste. [Prinsip Menciptakan Agro-Industri Ramah Lingkungan] Dede Sulaeman [1]

PENATAAN ULANG TATA LETAK FASILITAS PABRIK TAHU SUSUKAN DESA TAMANREJO KENDAL

BAB I PENDAHULUAN. mutu dan keamanan yang telah ditetapkan oleh pemerintah.

BAB III METODE PENELITIAN. biji cempedak ini menggunakan jenis penelitian deskriptif, dimana. kriteria tertentu yang diharapkan dalam penelitian.

Penerapan Produksi Bersih Berbasis Teknologi Tepat Guna Pada Sentra Industri Kecil Tahu Di Kabupaten Subang

BAB I PENDAHULUAN. industri yang mampu bersaing di dunia internasional. Industri batik juga

JURUSAN TEKNOLOGI INDUSTRI PERTANIAN FAKULTAS TEKNOLOGI PERTANIAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA

BAB PENGOLAHAN AIR LIMBAH INDUSTRI TEPUNG BERAS

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BATAM, 9 MEI 2014 SUPRAPTONO

PELUANG PENERAPAN PRODUKSI BERSIH DI INDUSTRI KECIL SLONDOK

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

cair (Djarwati et al., 1993) dan 0,114 ton onggok (Chardialani, 2008). Ciptadi dan

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Pesatnya perkembangan zaman membuat masyarakat terpacu memberikan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. sebagai produsen penghasil mie terbesar. Dalam Standar Nasional Indonesia

BAB I PENDAHULUAN. Nilai konsumsi tahu tersebut lebih besar bila dibandingkan dengan konsumsi

PENGOLAHAN LIMBAH CAIR TAHU MENJADI BIOGAS SEBAGAI BAHAN BAKAR ALTERNATIF

GAMBARAN KUALITAS LIMBAH CAIR INDUSTRI TAHU KELURAHAN UTAN KAYU, JAKARTA TIMUR TAHUN 2013

BAB VI HASIL DAN PEMBAHASAN

TESIS EVALUASI KINERJA LINGKUNGAN INDUSTRI KECIL MENENGAH TAHU (STUDI KASUS: DUKUH PESALAKAN, DESA ADIWERNA, KAB. TEGAL)

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia telah mengakibatkan terjadinya penurunan kualitas lingkungan.

UCAPAN TERIMA KASIH. Penulis

BAB I PENDAHULUAN. Saat ini, industri tepung aren menghasilkan limbah cair dan limbah padat.

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. mengganggu kehidupan dan kesehatan manusia (Sunu, 2001). seperti Jawa Tengah, Daerah Istimewa Yogyakarta, Jawa Timur, Jawa Barat,

BAB VI HASIL. Tabel 3 : Hasil Pre Eksperimen Dengan Parameter ph, NH 3, TSS

BAB I PENDAHULUAN. dimanasebelumnya Indonesia dikenal dengan negara agraris, kini Indonesia mulai

III. METODE PENELITIAN

KUNCI JAWABAN LEMBAR KERJA I IDENTIFIKASI AIR TERCEMAR

TUGAS MANAJEMEN LABORATORIUM PENANGANAN LIMBAH DENGAN MENGGUNAKAN LUMPUR AKTIF DAN LUMPUR AKTIF

PENDAHULUAN. lingkungan adalah industri kecil tahu. Industri tahu merupakan salah satu industri

Oleh: HEGAR RIA NORAMA SURUGALLANG D

PENUNTUN PRAKTIKUM TEKNOLOGI PENGOLAHAN LIMBAH PETERNAKAN

I PENDAHULUAN. (2) Identifikasi Masalah, (3) Maksud dan Tujuan Penelitian, (4) Manfaat

Pengaturan Debit Seragam terhadap Kualitas Effluent pada Pengolahan Limbah Cair di PT. XYZ

I. PENDAHULUAN. Perkembangan pertanian di Indonesia saat ini sangat memprihatinkan. Selain

TINJAUAN PUSTAKA. yaitu tao-hu atau teu-hu terdiri dari dua kata tao atau teu berarti kedelai

Lampiran 1. Komposisi Limbah yang Dihasilkan dari Proses Produksi Tahu No. Tahapan Limbah Cair (liter) Limbah Padat (kg) Pabrik 1 Pencucian 262,5 -

BAB I PENDAHULUAN. selain memproduksi tahu juga dapat menimbulkan limbah cair. Seperti

BAB I PENDAHULUAN. suatu yang sudah tidak memiliki nilai manfaat lagi, baik itu yang bersifat basah

BAB I PENDAHULUAN. mereka mulai melakukan upaya pengelolaan lingkungan. Pengolahan limbah industri terutama limbah cair lebih baik dilakukan analisa

BAB I PENDAHULUAN. dibudidayakan di air tawar dan disukai oleh masyarakat karena rasanya yang

STUDI DAYA DUKUNG SUNGAI DI PERKEBUNAN KALIJOMPO KECAMATAN SUKORAMBI JEMBER

BAB II AIR LIMBAH PT. UNITED TRACTORS Tbk

PENGOLAHAN LIMBAH PEWARNAAN KONVEKSI DENGAN BANTUAN ADSORBEN AMPAS TEBU DAN ACTIVATED SLUDGE

PENGEMBANGAN TEKNOLOGI TUNGKU PEMBAKARAN MENGGUNAKAN AIR HEATER YANG DIPASANG DIDINDING BELAKANG TUNGKU

Penentuan Lokasi Instalasi Pengolahan Air Limbah (IPAL) Komunal di Sentra Industri Tahu Dusun Purwogondo, Kelurahan Kartasura

PENGARUH LIMBAH INDUSTRI TAHU TERHADAP KUALITAS AIR SUNGAI DI KABUPATEN KLATEN. Darajatin Diwani Kesuma

ll. TINJAUAN PUSTAKA cepat. Hal ini dikarenakan tahu merupakan makanan tradisional yang dikonsumsi

Transkripsi:

KELAYAKAN PEMANFAATAN LIMBAH CAIR TAHU PADA INDUSTRI KECIL DI DUSUN CURAH REJO DESA CANGKRING KECAMATAN JENGGAWAH KABUPATEN JEMBER Elida Novita*, Iwan Taruna, Teguh Fitra Wicaksono Jurusan Teknik Pertanian, Fakultas Teknologi Pertanian, Universitas Jember Jln. Kalimantan 37 Kampus Tegalboto, Jember 68121 * E-mail : elida_novita.ftp@unej.ac.id ABSTRAK Tahu merupakan makanan tradisional dengan bahan dasar menggunakan kedelai. Dalam proses pembuatannya, tahu menghasilkan limbah cair yang mengandung BOD, COD, TSS, dan ph. Jika air limbah tahu langsung dibuang ke lingkungan tanpa proses pengolahan terlebih dahulu maka tidak menutup kemungkinan akan ada kerusakan lingkungan. Maka perlu adanya proses penanganan limbah cair tahu yang terlebih dahulu. Salah satu metode penanganan yaitu produksi bersih. Penelitian ini dengan mengidentifikasi keseimbangan massa produksi, analisis dampak masalah, dan identifikasi alternatif produksi bersih. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat pencemaran limbah cair pada industri tahu sangat tinggi. Hal ini dapat dilihat dari beberapa parameter, yaitu BOD dari 5,398 mg / l, COD dari 7,156 mg / l, TSS 150 mg / l dan ph 3,4. Terdapat tiga pilihan alternatif yang dapat diterapkan untuk proses produksi bersih di industri kecil tahu, yaitu produksi nata de soya, produksi biogas, dan produksi pupuk. Kata kunci: imbah cair tahu, produksi bersih PENDAHULUAN Tahu merupakan makanan tradisional dengan bahan dasar menggunakan kedelai. Tahu dibuat dengan proses penggumpalan (pengendapan) protein susu kedelai menggunakan cuka. Secara umum proses pembuatan tahu ini meliputi perendaman kedelai selama beberapa jam, penggilingan kedelai, perebusan hasil penggilingan kedelai, penyaringan, penggumpalan bubur kedelai menggunakan cuka, pencetakan dan pemotongan (Kafadi, 1990:6). Pada proses pembuatannya, tahu menghasilkan limbah cair yang mengandung BOD, COD, TSS, dan ph (Jasmiati et al., 2010). Pada penelitian sebelumnya, yang telah oleh Munawaroh et al. (2013), yaitu tentang penyisihan parameter lingkungan pada limbah cair industri tahu menggunakan efektif mikroorganisme 4 (EM4) serta pemanfaatannya, diperoleh nilai kandungan dari BOD sebesar 7.800 mg/l, COD sebesar 9.256 mg/l, TSS sebesar 330 mg/l dan, ph sebesar 4,19. Jika limbah cair tahu tersebut dibuang langsung ke lingkungan tanpa adanya proses penanganan terlebih dahulu maka tidak menutup kemungkinan jika terjadi kerusakan pada lingkungan. Menurut Hartati (2003:8) beberapa kerusakan yang dapat terjadi jika limbah cair tahu langsung dibuang ke lingkungan yaitu berupa padatan tersuspensi yang dapat meningkatkan kekeruhan air, timbulnya bau yang tidak sedap, dan suhu limbah cair tahu yang panas dapat mempengaruhi proses pertumbuhan biota tertentu. Maka untuk mengurangi pencemaran yang terjadi akibat pembuangan limbah cair tahu, perlu adanya proses penanganan limbah cair tahu yang terlebih dahulu. Salah satu upaya yang dapat yaitu penerapan produksi bersih pada industri tahu. Produksi bersih merupakan strategi pengelolaan lingkungan yang bersifat preventif, terpadu dan diterapkan secara berkelanjutan pada proses produksi produk dan jasa untuk meningkatkan eko-efisiensi sehingga mengurangi resiko terhadap kesehatan manusia dan lingkungan (Fauzi dan Indrasti, 2009:4). Salah satu industri tahu yang membuang limbahnya langsung ke lingkungan tanpa adanya proses penanganan terlebih dahulu yaitu industri tahu yang berada di Dusun Curahrejo, Desa Cangkring, Kecamatan Jenggawah, Kab. Jember. Pada proses pembuatannya, industri tahu ini menghabiskan 50 100 kg kedelai dan menghasilkan limbah cair dan padat. Limbah-limbah tersebut berupa air sisa rendaman, sisa bahan baku yang tercecer, dan abu sisa pembakaran. Sehingga perlu adanya penangan lebih lanjut untuk mengurangi dampak dari pencemaran limbah dan meningkatkan efisiensi. Salah satunya dengan penerapan produksi bersih. Penelitian ini untuk menentukan tingkat pencemaran pada usaha industri tahu di Dusun Curahrejo, Desa Cangkring, Kecamatan Jenggawah, Kab. Jember, dan menentukan alternatif produksi bersih yang dapat diaplikasikan pada limbah cair industri tahu di Dusun 376

Curahrejo, Desa Cangkring, Kecamatan Jenggawah, Kab. Jember. METODOLOGI PENELITIAN Alat dan Bahan Penelitian Alat yang digunakan dalam penelitian ini yaitu, timbangan, meteran, kuisioner, alat tulis. Sedangkan bahanbahan yang dipantau selama penelitian yaitu, kedelai, air, larutan penggumpal, limbah cair, limbah padat, dan tahu. Prosedur Penelitian Mulai Identifikasi Tingkat Pencemaran Produksi Tahu Identifikasi Neraca Massa Produksi Tahu Analisi Dampak Permasalahan Identifikasi alternatif tindakan produksi bersih Selesai Gambar 1. Diagram Alir Penelitian 1. Identifikasi Tingkat Pencemaran Produksi Tahu Identifikasi Tingkat Pencemaran Produksi Tahu ini dengan cara mengukur kandungan BOD, COD, TSS, dan ph pada limbah cair produksi tahu. Hasil yang diperoleh dibandingkan dengan Baku mutu yang ada. 2. Identifikasi Neraca Massa Produksi Tahu Identifikasi neraca produksi ini untuk mengetahui banyaknya input yang digunakan dan output yang dihasilkan pada proses produksi tahu. 3. Analisis DAMPAK permasalahan Analisis permasalahan untuk mengetahui masalah apa saja yang terjadi, sehingga nantinya akan dapat diketahui alternatif apa saja yang dapat diberikan. Analisis permasalahan ini dengan memberikan kuisioner pada pemilik pabrik tahu. 4. Identifikasi alternatif tindakan produksi bersih Identifikasi alternatif tindakan produksi bersih ini untuk menentukan alternatif apa saja yang dapat diterapkan pada industri tahu. HASIL DAN PEMBAHASAN Berdasarkan hasil penelitian yang telah maka diperoleh beberapa data seperti, tingkat pencemaran yang terjadi, neraca massa produksi, permasalahan yang terjadi di industri kecil tahu dan beberapa alaternatif yang dapat diterapkan. Gambaran umum lokasi penelitian Industri kecil tahu di Dusun Curahrejo, Desa Cangkring, Kecamatan Jenggawah, Kab. Jember. Merupakan usaha yang dimiliki oleh ibu Sudarmi. Ibu Sudarmi merupakan pemilik industri kecil tahu generasi yang ke tiga. Industri tahu ini merupakan industri yang sudah berdiri cukup lama yaitu sekitar tahun 1946. Gambar 2. Peta lokasi industri kecil tahu di Dusun Curahrejo, Desa Cangkring, Kecamatan Jenggawah, Kab. Jember. (Sumber: Google map 2016) 377

Setiap harinya industri tahu ini menghabiskan kedelai sebanya 50 100 kg sebagai bahan baku tahu. Industri ini tidak hanya menjual tahu mentah saja, tetapi juga menjual tahu goreng. Produksi setiap hari mulai pukul 06.00 15.00 wib. Industri kecil tahu milik ibu Sudarmi ini memiliki empat orang pegawai, dua diantaranya pada bagian produksi tahu, satu orang pada bagian penggorengan tahu, dan satu orang lagi pada bagian pengemasan tahu. Setelah pengukuran mengenai kandungan bahan pencemar yang terdapat pada limbah tahu, maka diperoleh nilai kandungan dari BOD, COD, TSS, dan ph. Nilai kandungan bahan pencemar dari limbah cair tahu tersebut telah melebihi baku mutu air. Perbandingan antara tahu dan baku mutu dapat dilihat pada tabel dibawah ini. Tabel 1. Perbandingan bahan pencemar antara limbah cair tahu dengan baku mutu limbah cair tahu Baku Mutu Limbah Cair Limbah Cair Tahu Parameter Tahu Kadar maksimum (ml/l) Kadar maksimum (ml/l) BOD5 5.398 150 COD 7.156 300 TSS 150 100 ph 3,4 6,0 9,0 Jika limbah cair tahu tersebut dibuang langsung ke lingkungan tanpa adanya proses terlebih dahulu maka tidak menutup kemungkinan terjadinya kerusakan pada lingkungan. Maka perlu nya pengolahan lebih lanjut untuk menurunkan kadar limbah cair tahu tersebut. Identifikasi neraca massa produksi tahu Identifikasi neraca massa ini untuk mengetahui kesetimbangan massa produksi pada industri kecil tahu. Identifikasi proses produksi ini secara menyeluruh pada setiap tahapan produksi, mulai dari proses perendaman, penggilingan, perebusan, penyaringan, penggumpalan, dan pencetakan. Mulai Air 286,44 Kg Air 67,99 Kg Air 884,59 Kg Air 950,47 Kg Larutan penggumpal 801,7 Kg Kedelai 58 Kg Perendaman Penggilingan Pemasakan (100 0 C : selama 30 45 menit) Penyaringan Penggumpalan Pencetakan Pemotongan Tahu siap dipasarkan 267,79 Kg Perendaman Selesai Air 232,44 Kg Uap Air 17,08 Kg Ampas tahu 240 Kg 1463,39 Kg 828,49 Kg Gambar 3. Diagram kesetimbangan massa produksi tahu a. Perendaman Air 286,44 Kg Kedelai 58 Kg Perendaman Air 232,44 Kg Kedelai 112 Kg Gambar 4. Diagram kesetimbangan massa produksi tahu Proses Perendaman b. Penggilingan Kedelai 112 Kg Air 67,99 Kg Penggilingan Bubur kedelai 179,99 Kg Gambar 5. Diagram kesetimbangan massa Produksi Tahu Proses Penggilingan c. Perebusan Bubur kedelai 179,99 Kg Air 884,59 Kg Pemasakan (100 0 C : selama 30 45 menit) 1047,50 Kg Uap Air 17,08 Kg Gambar 6. Diagram kesetimbangan massa produksi tahu Proses Perebusan d. Penyaringan 1047,50 Kg Air 950,47 Kg Penyaringan Ampas tahu 240 Kg 1757,97 Kg Gambar 7. Diagram kesetimbangan massa produksi tahu Proses Penyaringan e. Penggumpalan Larutan Penggumpal 801,7 Kg 1757,97 Kg Penggumpalan Sari Kedelai 1096,28 Kg 1463,39 Kg Gambar 8. Diagram kesetimbangan massa produksi tahu Proses Penggumpalan f. Pencetakan Sari Kedelai 1096,28 Kg Pencetakan Tahu siap dipasarkan 267,79 kg 828,49 Kg Gambar 9. Diagram kesetimbangan massa produksi tahu Proses Pencetakan 378

No Tabel 2. Kesetimbangan masa produksi tahu Proses 1 Perendaman Input Output Bahan Jumlah Bahan Jumlah Kedelai (kg) 58 Air (Kg) 232,44 Air (Kg) 286,44 2 Penggilingan Air (Kg) 67,92 - - 3 Perebusan Air (Kg) 884,59 Uap air (Kg) 17,27 4 penyaringan Air (Kg) Ampas kering 30,46 tahu (kg) 950,47 Kadar air ampas 209,74 tahu (Kg) Larutan 5 Penggumpalan penggumpal (Kg) 801,7 larutan penggumpal (Kg) 1463,39 Tahu kering (Kg) 46,4 Kadar air tahu 6 Pencetakan - (Kg) - Limbah cait tahu (Kg) Kesalahan Pengukuran (Kg) 257,91 812,77 15,39 Total (Kg) 3049,12 3049,12 Dari keseluruhan proses produksi tahu, yaitu mulai dari perendaman, penggilingan, perebusan, penyaringan, penggumpalan dan pencetakan hampir semuanya menghasilkan limbah cair yang cukup banyak. Hal ini terjadi karena pada setiap prosesnya selalu menggunakan air. Analisis Ekoteknologi Produksi Tahu Analisis ekoteknologi produksi tahu dikakukan untuk mengetahui seberapa besar usaha yang manusia untuk memenuhi kebutuhannya dengan meminimalkan kerusakan pada lingkungan. Terdapat beberapa cara yang dapak, antara lain: 1. Analisis efisiensi produksi Setelah perhitungan, maka nilai efisiensi yang diperoleh yaitu sekitar 49%. Nilai efisiensi akan lebih tinggi jika jam kerja atau jumlah pekerja dikurangi. 2. Rasio limbah per produksi Ada dua perbandingan limbah per produksi pada industri kecil tahu ini, yaitu : Nilai perbandingan limbah padat per produksi yaitu : 240 kg limbah padat per 267,79 kg tahu. Nilai perbandingan limbah cair per produksi yaitu : 1769,82 l limbah cair per 267,79 kg tahu 3. Analisis deskripsi kualitatif tentang dampak positif dan negatif dari penggunaan teknologi limbah tahu. Terdapat beberapa dampak positif dan negatif yang terjadi pada penggunaan teknologi pengolahan tahu, antara lain: a. Dampak negatif Beberpa dampak negatif penggunaan teknologi pengolahan tahu, antara lain: 1) Pada proses penggilingan menggunakan mesin diesel yang menimbulkan sangat bising. Hal tersebut dapat berakibat buruk pada pendengaran seseorang. Selain menimbukan suara yang sangat bising, mesin diesel yang digunakan juga menimbulkan asap yang dapat mengganggu sistem pernafasan para pekerja. 2) Pada proses perebusan menggunakan tungku dan sekam padi sebagai bahan bakar. Abu yang dihasilkan dapat bertebaran di dalam ruang produksi. Hal tersebut dapat mengotori tahu yang telah selesai dicetak, selain itu juga dapat mengganggu sistem pernafasan pekerja. 3) Pada proses penyaringan masih menggunakan cara manual, yaitu dengan selembar kain yang di gantung untuk menyaring sari kedelai menjadi susu kedelai. Penyaringan ini membutuhkan tenaga yang besar dari seluruh tubuh, sehingga dapat menyebabkan pegalpegal dan nyeri pada otot-otot tubuh. 4) Pada proses penggumpalan menghasilkan limbah yang cukup banyak dan dibuang ke lingkungan begitu saja. Hal ini dapat mencemari lingkungan dan menimbulkan bau yang tidak sedap sehingga dapat mempengaruhi kesehatan masyarakat sekitar. 5) Pada proses pencetakan menghasilkan limbah yang cukup banyak dan dibuang ke lingkungan begitu saja. Hal ini dapat mencemari lingkungan dan menimbulkan bau yang tidak sedap sehingga dapat mempengaruhi kesehatan masyarakat sekitar. b. Dampak positif Beberpa dampak positif penggunaan teknologi pengolahan tahu, antara lain: 1) Pada proses perendaman bak penampungan yang cukup besar, sehingga dapat menampung bahan baku hingga 100 kg. 2) Pada proses penggilingan menggunakan mesin diesel, sehingga dapat mempermudah dan mempercepat proses penggilingan kedelai. 3) Pada proses perebusan pada menggunakan tungku yang di beri cerobong asap cukup tinggi, sehingga asap yang dihasilkan dari proses pembakaran tidak mengganggu pekerja dan masyarakat sekitar. 4) Pada proses penyaringan menggunakan kain penyaring yang di gantung, sehingga dapat mempermudah proses penyaringan. 5) Pada proses penggumpalan menggunakan larutan penggumpal yang dapat digunakan hingga berulangulang, sehingga dapa mengurangi biaya untuk membuat larutan penggumpal yang baru. 6) Pada proses pencetakan menggunakan alat yang terbuat dari kayu dan bambu dan tidak membutuhkan biaya yang besar untuk membuatnya. Analisis permasalahan Terdapat beberapa masalah yang terjadi pada saat proses produksi. Masalah yang terjadi pada saat proses produksi tahu ditampilkan pada tabel berikut ini : 379

Tabel 3. Identifikasi permasalahan dan alternatif produksi bersih No Proses produksi Dampak / permasalahan Solusi / alternative Manfaat ekonomi Manfaat lingkungan Ket 1 Perendaman 2 Penggilingan 3 Perebusan 4 Penyaringan 5 Penggumpalan 6 Pencetakan Air yang digunankan selama proses perendaman dibuang setelah digunakan. 1. Terdapat kedelai yang tercecer saat proses penggilingan 2. Mesin diesel yang digunakan untuk penggilingan sangat kotor. 1. Abu yang merupakan hasil dari pembakaran sekam padi sebagai bahan bakar perebusan dibuang langsung kelingkungan yang akhirnya menyebabkan debu. 2. Tempat penampungan bahan bakar sekam terlalu dekat dengan tempat perebusan sari kedelai, sehingga dapat menyebabkan masuknya sekam padi kedalam tempat perebusan Terdapat cukup banyak limbah padat yang dihasilkan. Limbah yang dihasilkan cukup banyak, dan dibuang ke sungai terdekat. Limbah yang dihasilkan cukup banyak, dan dibuang ke sengai terdekat. Air masih dapat digunakan lagi untuk proses perendaman berikutnya Tempat penampungan (corong) penggilingan dapat diperbesar atau diberi tutup sehingga kedelai yang digiling tidak tumpah keluar. Perlu pembersihan secara rutin untuk menjaga kebersihan alat. Abu hasil pembakaran sekam padi dapat dijadikan briket sebagai bahan bakar alternatif Memberikan pembatas yang lebih tinggi antara penampungan bahan bakar dengan tempat perebusan. Limbah padat yang dihasilkan dapat dijual untuk dijadikan pakan ternak. 1. dapat diolah menjadi nata desoya 2. dapat diturunkan kadar pencemarannya menggunakan EM4 dan dibuat menjadi pupuk cair organik 3. dapat digunakan sebagai Biogas 1. dapat diolah menjadi nata de soya 2. dapat diturunkan kadar pencemarannya menggunakan EM4 dan dibuat menjadi pupuk cair organik 3. dapat digunakan Biogas sebagai Mengurangi biaya penggunaan air Nilai jual menjadi lebih baik karena kualitas produk lebih baik (bersih) Nilai jual menjadi lebih baik karena kualitas produk lebih baik (bersih) 7 Pemotongan - - - - akibat limbah cair akibat limbah Padat Alat yang digunakan lebih nyaman digunakan, dan lebih nyaman dipandang karena lebih bersih akibat limbah Padat Alat yang digunakan lebih nyaman digunakan, dan lebih nyaman dipandang karena lebih bersih akibat limbah padat akibat limbah cair akibat limbah cair Sudah Tabel diatas menunjukan bahwa terdapat cukup banyak dampak permasalahan yang terjadi pada industri kecil tahu Dusun Curahrejo, Desa Cangkring, Kecamatan Jenggawah, Kab. Jember. Dari semua dampak permasalahan yang ada, tidak semuanya akan di identifikasi alternatifnya. Hanya dampak permasalah limbah cair tahu yang dihasilkan dari proses penggumpalan (nomor 5) dan pencetakan (nomor 6) yang akan di identifikasi alternatifnya. Hal ini karena beberapa alasan yaitu, dari data neraca massa produksi tahu limbah cair tahu merupakan limbah yang 380

paling banyak dihasilkan dari semua proses. tahu merupakan limbah yang paling berpotensi merusak lingkungan. Selain itu belum adanya penangan limbah cair yang pada industri kecil tahu Dusun Curahrejo, Desa Cangkring, Kecamatan Jenggawah, Kab. Jember. Identifikasi alternatif Pemanfaatan Limbah Cair Tahu Terdapat empat pilihan alternatif yang mungkin dapat diterapkan untuk proses produksi bersih pada industri kecil tahu, yaitu pembuatan nata de soya menggunakan limbah tahu, pembuatan biogas menggunakan limbah cair tahu, pembuatan pupuk dengan menggunakan metode bioremediasi. KESIMPULAN Tingkat pencemaran limbah cair tahu pada Industri kecil tahu Dusun Curahrejo, Desa Cangkring, Kecamatan Jenggawah, Kab. Jember, sangat tinggi. Hal tersebut dapat dilihat beberapa parameter, yaitu BOD sebesar 5.398 mg/l, COD sebesar 7.156 mg/l, TSS sebesar 150 mg/l, dan ph sebesar 3,4. Nilai tersebut telah melewati batas Baku mutu yang telah ditetapkan. Terdapat beberapa alternatif yang dapat diterapkan pada industri kecil tahu ini, yaitu pembuatan nata de soya, biogas, dan pupuk. DAFTAR PUSTAKA Fauzi, M. A., dan Indrasti, N. S. 2009. Produksi Bersih. Bandung: IPB Press. Hartati. 2003. Mengelola Air Limbah Hasil Proses Pembuangan Tahu. Surabaya :Pro RistandIndag. Jasmiati., Sofia, A., dan Thamrin. 2010. Bioremediasi Limbah Cair Tahu Menggunakan Efektif Mikroorganisme (EM4). Journal Of Enfironmental Science. ISSN 1978-5283. Vol. 2 (4): 148-158. Kafadi, N. M. 1990. Memproduksi Tahu Secara Praktis. Surabaya: Karya Anda. Munawaroh, U., Sutisna, M., dan Pharmawati, K. 2013. Penyisihan Parameter Lingkungan Pada Limbah Cair Industri Tahu Menggunakan Efektif Mikroorganisme 4 (EM4) Serta Pemanfaatannya. Jurnal Institut Teknologi Nasional. Vol. 1 (2). 1-12 381