Hubungan antara stress dengan kejenuhan belajar. Semarang

dokumen-dokumen yang mirip
ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR DITINJAU DARI KEPUASAN KERJA PADA KARYAWAN PT TELKOM KANDATEL SEMARANG SKRIPSI. Oleh : FITRIA FITARANI

HUBUNGAN ANTARA BERPIKIR POSITIF DENGAN KECEMASAN MENGHADAPI PENSIUN SKRIPSI. Oleh: Anastasia Nia Hardini

PERILAKU SEKSUAL ANAK KOST DITINJAU DARI RELIGIUSITAS SKRIPSI CHRISTIN YULIANA

HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN PERAWAT DALAM MELAKSANAKAN PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEPERAWATAN DENGAN DUKUNGAN SOSIAL PERAWAT TERHADAP PASIEN RAWAT INAP

PERILAKU MEMBELI TAS BERMEREK DITINJAU DARI KEPERCAYAAN DIRI PADA MAHASISWI SKRIPSI. Oleh: Melianawati

SKRIPSI. Semarang

PERILAKU KEWIRAUSAHAAN DITINJAU DARI LOCUS OF CONTROL PADA MAHASISWA FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA SEMARANG SKRIPSI

PERILAKU KONSUMTIF PEMBELIAN TELEPON SELULER DITINJAU DARI GAYA HIDUP HEDONIS PADA MAHASISWA UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA SEMARANG SKRIPSI

KEMATANGAN EMOSI REMAJA AKHIR DITINJAU DARI POLA ASUH OTORITER ORANGTUA

KEPUASAN PERKAWINAN PADA SUAMI ISTRI DITINJAU DARI KUALITAS KOMUNIKASI

HUBUNGAN KEPEMIMPINAN TRANSAKSIONAL DENGAN KEPUASAN KERJA PADA KARYAWAN PT. PISMATEX PEKALONGAN SKRIPSI NINDYA ROSA HAPSARI

MOTIVASI BELAJAR SISWA SMP DITINJAU DARI DUKUNGAN SEKOLAH S K R I P S I FENNY EKA MARETWIN

SKRIPSI. Oleh: STEFANY DWI RAHARJO

KECEMASAN SOSIAL FACEBOOKER DITINJAU DARI HARGA DIRI SKRIPSI. Diajukan kepada Fakultas Psikologi. Universitas Katolik Soegijapranata Semarang

HUBUNGAN ANTARA KOMITMEN ORGANISASIONAL DENGAN KINERJA KARYAWAN SKRIPSI. Oleh : Yenny Setiani Dewi

HUBUNGAN ANTARA KECEMASAN MENGHADAPI UJIAN NASIONAL DENGAN MOTIVASI MEMBELI KUNCI JAWABAN SOAL-SOAL UJIAN NASIONAL PADA SISWA SMA SKRIPSI

SIKAP SUAMI TERHADAP POLIGAMI DITINJAU DARI EMPATI TERHADAP ISTRI SKRIPSI

MOTIVASI KERJA KARYAWAN OUTSOURCING DITINJAU DARI PERSEPSI TERHADAP PENGEMBANGAN KARIR

HUBUNGAN ANTARA KEHARMONISAN KELUARGA DENGAN KONFORMITAS TEMAN SEBAYA PADA MAHASISWA PEREMPUAN YANG MEROKOK SKRIPSI

KEKERASAN EMOSIONAL YANG DITERIMA DALAM PACARAN DITINJAU DARI STEREOTIP GENDER PADA MAHASISWI SKRIPSI

PENGGUNAAN ALAT PELINDUNG DIRI (APD) DITINJAU DARI PERSEPSI TERHADAP RESIKO KECELAKAAN KERJA PADA KARYAWAN PT. BAMA PRIMA TEXTILE PEKALONGAN SKRIPSI

MINAT MENJADI BINTARA TNI-AD DITINJAU DARI DUKUNGAN SOSIAL KELUARGA

KEPERCAYAAN DIRI PADA ANAK DITINJAU DARI PERSEPSI TERHADAP PERAN PENGASUHAN AYAH SKRIPSI. Oleh : MISTRINA NURVITA

MANAJEMEN WAKTU PADA MAHASISWA BEKERJA DITINJAU DARI PENGATURAN DIRI

SEMANGAT KEWIRAUSAHAAN DITINJAU DARI KREATIVITAS

HUBUNGAN ANTARA EFIKASI DIRI DENGAN EMOTION FOCUSED COPING PADA ATLET BULUTANGKIS YANG AKAN MENGHADAPI PERTANDINGAN SKRIPSI GALUH HERWIN

HUBUNGAN ANTARA RELIGIOSITAS DENGAN PERILAKU SEKSUAL PRANIKAH PADA REMAJA

PERILAKU KONSUMTIF REMAJA PUTRI ETNIS JAWA DAN ETNIS CINA PENGGUNA ON-LINE SHOPPING DITINJAU DARI KONFORMITAS SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA KOMUNIKASI INTERPERSONAL DENGAN ORANGTUA DAN PERILAKU SEKSUAL REMAJA

KOHESIVITAS KOMUNITAS DITINJAU DARI MOTIVASI PELAYANAN PADA REMAJA-MADYA. GKI KARANGSARU (ReMaKa) SEMARANG KRISTIA MAYANGSARI D

HUBUNGAN ANTARA CINTA DALAM BERPACARAN DENGAN KEBAHAGIAAN DALAM PERNIKAHAN SKRIPSI. Oleh : Intan Paramitha Sari Hanarto

PRESTASI BELAJAR SISWA SEKOLAH MENENGAH ATAS DITINJAU DARI KECERDASAN EMOSIONAL DAN KOMUNIKASI DENGAN ORANGTUA SKRIPSI.

HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SOSIAL KELUARGA DENGAN PERILAKU KETAATAN MINUM OBAT PADA PENGIDAP HIV/AIDS DI MERAUKE SKRIPSI ROSALINA TOROM

HUBUNGAN ANTARA KEPRIBADIAN NARSISTIK PADA REMAJA DENGAN KECERDASAN EMOSIONAL

HUBUNGAN DUKUNGAN SOSIAL ORANG TUA DENGAN KECEMASAN DALAM MENGHADAPI UJIAN NASIONAL PADA SISWA KELAS IX SMP X DI SEMARANG SKRIPSI

FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA SEMARANG

HUBUNGAN ANTARA EFIKASI DIRI DENGAN STRES KERJA PADA ANGGOTA RAIDER SKRIPSI KIKY HERDIA

PRESTASI BELAJAR DITINJAU DARI MOTIVASI BERPRESTASI DAN SELF EFFICACY PADA MAHASISWA AKUNTANSI ANGKATAN 2010 UNIKA SOEGIJAPRANATA SKRIPSI

STRES AKADEMIK MAHASISWA DITINJAU DARI SIKAP TERHADAP BEBAN TUGAS SKRIPSI

PERILAKU PENGGUNAAN JEJARING SOSIAL FACEBOOK PADA MAHASISWA DITINJAU DARI KEBUTUHAN AFILIASI SKRIPSI ELVANIA DESTIANINGRUM

HUBUNGAN ANTARA PENGAMBILAN KEPUTUSAN DENGAN PROKRASTINASI AKADEMIK PADA MAHASISWA

MINAT MEMBELI PRODUK PELANGSING DITINJAU DARI KONSEP DIRI REMAJA PUTRI SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA KECERDASAN EMOSIONAL DENGAN PROKRASTINASI AKADEMIK PADA SISWA KELAS X SMK GANESA SATRIA

KEPATUHAN PASIEN GAGAL GINJAL KRONIS DALAM MELAKUKAN DIET DITINJAU DARI DUKUNGAN SOSIAL KELUARGA SKRIPSI

PERILAKU MEMBELI ROKOK A MILD PADA REMAJA DITINJAU DARI PERSEPSI TERHADAP EVENT MUSIK SKRIPSI LILY PUSPITASARI

HUBUNGAN DUKUNGAN SOSIAL ORANG TUA DENGAN PRESTASI BELAJAR PADA SISWA KELAS AKSELERASI SKRIPSI ANGELA SARASIMA PANDANWANGI

PERILAKU KONSUMTIF PADA MAHASISWI DITINJAU DARI KONFORMITAS TEMAN SEBAYA SKRIPSI. Oleh: KEN PRIMA PRADYUMNATI

Kemandirian Pada Remaja Ditinjau Dari Urutan Kelahiran

MOTIVASI BERPRESTASI DITINJAU DARI KOMPETISI DENGAN TEMAN SEBAYA SKRIPSI. Disusun Oleh : Agata Delarosa

PERSEPSI ISTRI TERHADAP KEKERASAN DALAM RUMAH TANGGA DITINJAU DARI KECERDASAN EMOSIONAL DAN TINGKAT PENDIDIKAN SKRIPSI

KECEMASAN PEDAGANG KAKI LIMA TENTANG KEGAGALAN USAHA DITINJAU DARI PERSEPSI TERHADAP KEBIJAKAN RELOKASI TEMPAT

TINGKAH LAKU PROSOSIAL MAHASISWA TERHADAP PENGEMIS DITINJAU DARI TINGKAT RELIGIUSITAS

HUBUNGAN ANTARA KONSEP DIRI DENGAN PROBLEM FOCUSED COPING TERHADAP DORONGAN SEKSUAL PADA REMAJA PUTRI. Skripsi. Oleh: ASTRID PUSPITASARI

PROBLEM FOCUS COPING DITINJAU DARI DUKUNGAN SOSIAL PADA PEKERJA SEKS KOMERSIAL RESOS ARGOREJO SEMARANG SKRIPSI

PERILAKU SEKSUAL PRANIKAH DITINJAU DARI SIKAP TERHADAP ABORSI SKRIPSI. Oleh : Linda Kusuma Dewi

PERILAKU KONSUMTIF DALAM MEMBELI GADGET PADA MAHASISWA DITINJAU DARI GAYA HIDUP HEDONISTIK SKRIPSI ADE PERMATA ARDIANA

KECEMASAN DALAM MENGHADAPI MASA PENSIUN DITINJAU DARI INTERNAL LOCUS OF CONTROL

HUBUNGAN ANTARA POLA ASUH DEMOKRATIS DENGAN KEMANDIRIAN BELAJAR PADA SISWA

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI WAKTU MENUNGGU DENGAN KEPUASAN PELAYANAN PELANGGAN SKRIPSI CHRISTINE ANGGRAINI

KEPUASAN KONSUMEN MENGGUNAKAN JASA PENERBANGAN DITINJAU DARI NILAI KONSUMEN DAN MUTU PELAYANAN

PRESTASI KERJA DITINJAU DARI KEPERCAYAAN DIRI DAN KOMUNIKASI PERSUASIF PADA WIRANIAGA PT.SUNMOTOR INDOSENTRA TRADA SEMARANG

SKRIPSI. Oleh: SIANNE WIBAWA

HUBUNGAN ANTARA KOMITMEN ORGANISASI DENGAN. BURNOUT PADA PERAWAT DI RSJD Dr AMINO GONDOHUTOMO SEMARANG SKRIPSI CECILLIA LIDWINA MULYA

HUBUNGAN ANTARA KONSEP DIRI DENGAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL PADA REMAJA AWAL TUNARUNGU DI SLB- B SEMARANG SKRIPSI. Elleonora Diah Ayu

SKRIPSI. Oleh :

MANAJEMEN WAKTU DITINJAU DARI MOTIVASI BELAJAR PADA MAHASISWA BEKERJA

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI TERHADAP LINGKUNGAN KERJA PSIKOLOGIS DENGAN MOTIVASI KERJA KARYAWAN CV. BERKAH DALEM SKRIPSI FEBRIAN AYU MUSTIKA

HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SOSIAL DENGAN KECEMASAN MENJELANG PENSIUN PADA TENAGA KEPENDIDIKAN UNIKA SOEGIJAPRANATA SKRIPSI MONICA TITIS WIDI WISADAYANTI

KECEMASAN BERKOMUNIKASI DENGAN ATASAN DITINJAU DARI KONSEP DIRI SKRIPSI ANDREAS FAJAR YUNIDINATA

HUBUNGAN ANTARA BODY IMAGE DENGAN KECENDERUNGAN GANGGUAN MAKAN PADA MAHASISWI SKRIPSI EVI KARTIKA

KOMUNIKASI INTERPERSONAL DITINJAU DARI KONSEP DIRI PADA MAHASISWA PAPUA DI SEMARANG

PERILAKU PROKRASTINASI AKADEMIK PADA SISWA SMA DITINJAU DARI PERSEPSI ANAK TERHADAP PERAN AYAH DALAM PENGASUHAN SKRIPSI

SIKAP TERHADAP EUTHANASIA DITINJAU DARI MORALITAS

PROKRASTINASI PADA MAHASISWA YANG SEDANG MENEMPUH SKRIPSI DITINJAU DARI KEPRIBADIAN TIPE A DAN TIPE B SKRIPSI VINCENTIA SUZANA SANTOSO

BURNOUT DITINJAU DARI PERSEPSI TERHADAP GAJI DAN PERSEPSI TERHADAP EFEKTIVITAS KEPEMIMPINAN PT BELLA NITEC MACHINERY

HUBUNGAN KETERGANTUNGAN SMARTPHONE DENGAN INSOMNIA PADA MAHASISWA

HUBUNGAN ANTARA KETERAMPILAN SOSIAL DENGAN PERILAKU KECANDUAN FACEBOOK PADA SISWA SMP YAYASAN PENDIDIKAN EKONOMI (YPE) SEMARANG

PRESTASI BELAJAR FISIKA DITINJAU DARI KOMUNIKASI INTERPERSONAL GURU DENGAN MURID S K R I P S I FANNY EKA MARETWIN

FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA SEMARANG

HUBUNGAN ANTARA HUKUMAN DENGAN HARGA DIRI PADA SISWA SEKOLAH DASAR INTISARI MERCY BRIGITHA KRISTIYANTO

ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR DITINJAU DARI MOTIVASI KERJA PADA KARYAWAN PT PASAR RAYA SRI RATU GROUP SKRIPSI

KEKERASAN DALAM PACARAN DITINJAU DARI KONFLIK DALAM KELUARGA

FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA SEMARANG

HUBUNGAN LOCUS OF CONTROL INTERNAL DENGAN MOTIVASI BERPRESTASI AKADEMIK MAHASISWA SKRIPSI

Perilaku Mengkonsumsi Air Putih. Ditinjau Dari Persepsi Terhadap Perilaku Kesehatan

KEMATANGAN EMOSI DITINJAU DARI PARTISIPASI KOMUNITAS SEL PADA ORANG KRISTEN SKRIPSI MANUEL ALDION HANDRIONO

HUBUNGAN ANTARA SELF-EFFICACY DENGAN PENYESUAIAN DIRI PADA SISWA AKSELERASI SMP DOMENICO SAVIO SEMARANG SKRIPSI WIDANTI MAHENDRANI

PROKRASTINASI AKADEMIK PADA MAHASISWA DITINJAU DARI KECEMASAN TERHADAP TUGAS AKADEMIK DAN MOTIVASI BERPRESTASI SKRIPSI

PENYESUAIAN DIRI WANITA SEBAGAI PACAR ANGGOTA POLRI DITINJAU DARI KEMATANGAN EMOSI SKRIPSI

PROKRASTINASI AKADEMIK DITINJAU DARI ASERTIVITAS PADA SISWA SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK)

HUBUNGAN ANTARA RELIGIUSITAS DENGAN PERILAKU SEKSUAL REMAJA YANG SEDANG BERPACARAN SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA KONFORMITAS TERHADAP TEMAN SEBAYA DENGAN GAYA HIDUP HEDONIS PADA MAHASISWA

HUBUNGAN PERSEPSI PELATIHAN DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI DINAS TENAGA KERJA, TRANSMIGRASI, DAN KEPENDUDUKAN PROVINSI JAWA TENGAH

HUBUNGAN ANTARA PENERIMAAN DIRI DAN DUKUNGAN SUAMI DENGAN DISTRESS PADA IBU YANG MEMILIKI ANAK RETARDASI MENTAL SKRIPSI. Oleh :

SIKAP MAHASISWA TERHADAP UJIAN KOMPREHENSIF DITINJAU DARI KEPERCAYAAN DIRI SKRIPSI. Oleh : Levina Nusa Perwitasari

KECEMASAN TERHADAP ROB DITINJAU DARI SELF EFFICACY SKRIPSI ELIZABETH PRADIPTA SANTI SANTOSO

DISTRES PADA GURU DITINJAU DARI PERILAKU PROKRASTINASI SKRIPSI FITRIA TRISETYA HAPSARI

KUALITAS HIDUP PENDERITA PASCA STROKE DITINJAU DARI DUKUNGAN SOSIAL DAN TIPE KEPRIBADIAN SKRIPSI

PERILAKU AGRESIF PADA ANAK DITINJAU DARI KONFORMITAS TERHADAP TEMAN SEBAYA

HUBUNGAN SELF EFFICACY DENGAN PROKRASTINASI AKADEMIK PADA MAHASISWA FAKULTAS PSIKOLOGI KURIKULUM BERBASIS KOMPETENSI UNIKA SOEGIJAPRANATA SKRIPSI

Transkripsi:

Hubungan antara stress dengan kejenuhan belajar siswa kelas akselerasi di SMP Domenico Savio Semarang DISUSUN OLEH : ANGELA IRENA 08.40.0070 FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA SEMARANG 2011

HUBUNGAN ANTARA STRESS DENGAN KEJENUHAN BELAJAR SISWA AKSELERASI SMP DOMENICO SAVIO SEMARANG SKRIPSI Diajukan Kepada Fakultas Psikologi Universitas Katolik Soegijapranata Semarang Untuk Memenuhi Sebagian Dari Syarat Guna Memperoleh Derajat Sarjana Psikologi ANGELA IRENA HERTANTO 08.40.0070 FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA SEMARANG 2012 i

HALAMAN PENGESAHAN Dipertahankan di Depan Dewan Penguji Skripsi Fakultas Psikologi Universitas Katolik Soegijapranata Semarang dan Diterima untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Guna Memperoleh Derajat Sarjana Psikologi Pada Tanggal Mengesahkan Fakultas Psikologi Universitas Katolik Soegijapranata Dekan, ( Dr. Kristiana Haryanti, M.Si. ) Dewan Penguji 1. Drs. Sumbodo Prabowo, M.Si. (...) 2. Drs. Pius Heru Priyanto, M.Si. (...) 3. Drs D. P Budi Susetyo, M.Si. (...) ii

PERSEMBAHAN Saya persembahkan karya ini untuk Tuhan Yesus Kristus karena telah memberikan berkat yang melimpah dalam menempuh hidup ini, serta memberi kekuatan dalam menghadapi segala rintangan dan cobaan Untuk bapak dan ibu, terimakasih atas semua kasih dan perhatian yang diberikan selama ini Untuk adik dan keluarga besar saya, terima kasih atas dukungan kalian semua Terimakasih atas semua perhatian, pengertian serta dukungan pada saya selama ini Terima kasih pula pada semua pihak yang telah membantu dalam pembuatan skripsi ini Dengan segenap kerendahan hati, saya ucapkan terima kasih iii

MOTTO Suatu kegagalan bukan untuk disesali tetapi sebagai awal keberhasilan Berusahalah untuk hidup secara mandiri Keberhasilan tidak akan didapat dengan mudah sehingga kita harus bekerja dengan keras untuk memperoleh keberhasilan iv

UCAPAN TERIMA KASIH Puji syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Mahakuasa yang telah memberikan berkat yang melimpah kepada penulis sehingga penelitian ini dapat diselesaikan dengan baik. Penelitian ini disusun dalam rangka memenuhi salah satu syarat kelulusan studi di Fakultas Psikologi Universitas Katolik Soegijapranata Semarang. Penelitian ini tidak mungkin terselesaikan dengan baik tanpa bantuan dan dukungan dari berbagai pihak. Oleh karena itu penulis mengucapkan terima kasih kepada : 1. Drs Sumbodo Prabowo, M.Si selaku dosen pembimbing dan ketua dosen penguji skripsi yang telah membantu dan membimbing penulis dalam menyusun dan menyelesaikan penelitian ini. 2. Dra Lucia Hernawati, MS selaku dosen pembimbing yang telah membantu dan membimbing penulis dalam menyusun dan menyelesaikan penelitian ini 3. Drs D. P Budi Susetyo, M.Si selaku anggota dosen penguji skripsi yang telah meluangkan waktu untuk menguji hasil penelitian penulis 4. Drs Pius Heru Priyanto, M.Si selaku anggota dosen penguji skripsi yang telah meluangkan waktu untuk menguji hasil penelitian penulis 5. Bruder Antonius Paryanta, FIC selaku Kepala Sekolah SMP Domenico Savio yang telah memberikan ijin kepada penulis untuk melakukan penelitian di SMP Domenico Savio 6. Ibu Christina Sri Munarti selaku guru bimbingan konseling SMP Domenico Savio yang telah membantu menyebarkan angket 7. Orang tua, yang telah mendukung penyelesaian penelitian ini 8. Teman-teman yang telah mendukung v

Dengan penuh kerendahan hati, penulis sadar bahwa penelitian ini masih jauh dari sempurna dan memiliki banyak kekurangan. Oleh karena itu, penulis siap menerima kritik dan saran. Penulis juga mengharapkan agar penelitian ini dapat bermanfaat. Semarang, 20 April 2012 Penulis vi

DAFTAR ISI Halaman HALAMAN PENGESAHAN... PERSEMBAHAN... MOTTO... UCAPAN TERIMA KASIH... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR LAMPIRAN... ABSTRAKSI... ii iii iv v vii x xi xiii BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Tujuan Penelitian... 8 C. Manfaat Penelitian... 8 BAB II TINJAUAN PUSTAKA... 9 A. Kejenuhan Belajar... 9 1. Pengertian Kejenuhan Belajar... 9 2. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Kejenuhan Belajar... 10 B. Stress... 13 1. Pengertian Stress... 13 2. Aspek-aspek Stress... 15 vii

C. Kelas Akselerasi... 17 1. Pengertian Akselerasi... 17 2. Waktu Belajar Kelas Akselerasi... 18 3. Dampak Positif Akselerasi... 20 4. Dampak Negatif Akselerasi... 21 D. Hubungan antara Stress dan Metode Belajar dengan Kejenuhan Belajar pada siswa akselerasi... 22 E. Hipotesis... 26 BAB III METODE PENELITIAN... 27 A. Metode Penelitian yang Digunakan... 27 B. Identifikasi Variabel Penelitian... 27 C. Definisi Operasional Variabel Penelitian... 28 1. Kejenuhan Belajar pada Siswa Akselerasi... 28 2. Stress... 29 D. Subjek Penelitian... 29 E. Metode Pengumpulan Data... 30 1. Skala Kejenuhan Belajar... 30 2. Skala Stress... 32 F. Validitas dan Reliabilitas... 34 1. Validitas... 34 2. Reliabilitas... 35 G. Metode Analisis Data... 35 BAB IV PERSIAPAN DAN PELAKSANAAN PENELITIAN... 36 A. Orientasi Kancah Penelitian... 36 B. Persiapan Penelitian... 37 1. Penyusunan Alat Ukur... 37 a. Skala Kejenuhan Belajar... 37 b. Skala Stress... 38 C. Permohonan Ijin Penelitian... 39 D. Pelaksanaan Penelitian... 40 viii

E. Uji Validitas dan Reliabilitas Skala... 40 1. Uji Validitas Skala... 40 2. Uji Reliabilitas Skala... 42 BAB V HASIL PENELITIAN... 43 A. Hasil Penelitian... 43 1. Uji Asumsi... 43 a. Uji Normalitas... 43 b. Uji Linieritas... 44 2. Uji Hipotesis... 44 B. Pembahasan... 45 BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN... 51 A. Kesimpulan... 51 B. Saran... 51 DAFTAR PUSTAKA... 53 ix

DAFTAR TABEL Halaman Tabel I Tabel Perbandingan Jumlah Waktu yang Ditempuh Kelas Reguler dengan Akselerasi... 19 Tabel 1 Blue Print Skala Kejenuhan Belajar... 31 Tabel 2 Blue Print Skala Stress... 33 Tabel 3 Sebaran item Favourable dan Unfavourable Kejenuhan Belajar... 38 Tabel 4 Sebaran item Favourable dan Unfavourable Stress... 39 Tabel 5 Sebaran Nomor Item Valid dan Gugur Skala Kejenuhan Belajar Siswa Akselerasi... 41 Tabel 6 Sebaran Nomor Item Valid dan Gugur Skala Stress... 42 Tabel 7 Hasil Uji Normalitas... 44 Tabel 8 Hasil Uji Linieritas Variabel Bebas dan Variabel Tergantung... 44 x

DAFTAR LAMPIRAN Halaman LAMPIRAN... 56 LAMPIRAN A DATA AWAL... 57 A-1 Data Awal Variabel Kejenuhan Belajar... 58 A-2 Data Awal Variabel Stress... 60 LAMPIRAN B VALIDITAS DAN RELIABILITAS... 62 B-1 Validitas dan Relibilitas Kejenuhan belajar... 63 B-2 Validitas dan Reliabilitas Stress... 66 LAMPIRAN C SKALA PENELITIAN... 69 LAMPIRAN D DATA VALID PENELITIAN... 76 D-1 Data Valid Kejenuhan Belajar... 77 D-2 Data Valid Stress... 79 LAMPIRAN E UJI ASUMSI... 81 E-1 Uji Normalitas... 82 E-2 Uji Linieritas... 85 LAMPIRAN F ANALISIS DATA... 88 LAMPIRAN G SURAT IJIN PENELITIAN DAN BUKTI xi

PENELITIAN... 92 G-1 Surat Ijin Penelitian... 93 G-2 Surat Bukti Penelitian... 95 xii

ABSTRAKSI Siswa akselerasi memiliki waktu belajar yang lebih singkat dari kelas reguler, selain itu jadwal belajar mereka juga sangat padat. Siswa akselerasi juga harus mempertahankan prestasi diantara siswa-siswa unggul lainnya, selain itu mereka diberi standart nilai tertentu oleh pihak sekolah dan bila tidak mampu memenuhi standart nilai yang ditetapkan maka siswa akan diturunkan ke kelas reguler. Hal-hal inilah yang menyebabkan siswa akselerasi merasa tertekan dan cemas dan berujung pada tidak bersemangat melakukan aktivitas belajar, tertekan dan cemas merupakan tanda-tanda stress. Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji secara empirik apakah ada hubungan antara stress dengan kejenuhan belajar siswa akselerasi SMP Domenico Savio Semarang. Hipotesis yang diajukan adalah ada hubungan positif antara stress dan kejenuhan belajar siswa akselerasi SMP Domenico Savio Semarang. Semakin tinggi stress maka semakin tinggi kejenuhan belajar siswa akselerasi. Subjek penelitian adalah seluruh siswa akselerasi yang terdiri dari kelas VII akselerasi dan IX akselerasi dengan total 32 siswa. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah skala stress dan skala kejenuhan belajar. Metode analisis data yang digunakan adalah korelasi Product Moment. Berdasar analisis data diperoleh koefisien korelasi 0,326 dengan p<0,05, hal ini menunjukkan ada hubungan positif signifikan antara stress dan kejenuhan belajar, sehingga semakin tinggi stress maka semakin tinggi kejenuhan belajar siswa akselerasi. Key words : stress, kejenuhan belajar, siswa akselerasi xiii