ANALISIS SEKTOR EKONOMI UNGGULAN DAN STATUS PEREKONOMIAN DI KABUPATEN KLATEN BERBASIS DATA KECAMATAN TAHUN

dokumen-dokumen yang mirip
ANALISIS STRUKTUR EKONOMI DAN PENGEMBANGAN POTENSI EKONOMI LOKAL KABUPATEN SUKOHARJO TAHUN

ANALISIS SEKTOR UNGGULAN DAN PERTUMBUHAN EKONOMI KOTA SURAKARTA DAN KABUPATEN KLATEN TAHUN

Analisis Perubahan Struktur Ekonomi dan Identifikasi Sektor Unggulan di Kabupaten Badung Provinsi Bali Tahun

JURUSAN EKONOMI PEMBANGUNAN FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

SKRIPSI ANALISIS POTENSI PERTUMBUHAN EKONOMI KABUPATEN BONE PERIODE KUSNADI ZAINUDDIN JURUSAN ILMU EKONOMI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

ANALISIS PERANAN SEKTOR PERTANIAN DALAM PEREKONOMIAN DI KABUPATEN BLITAR TAHUN

ANALISIS POTENSI DAN STRUKTUR EKONOMI DI KABUPATEN KUDUS TAHUN

ANALISIS SEKTOR UNGGULAN MENGGUNAKAN DATA PDRB

: AJIE HANDOKO F FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

ANALISIS SEKTOR BASIS DAN PUSAT PERTUMBUHAN EKONOMI PADA TINGKAT KECAMATAN DI KABUPATEN SUKOHARJO TAHUN

PEMERINTAH KOTA TANGERANG

SEKTOR-SEKTOR EKONOMI POTENSIAL PADA PEREKONOMIAN KABUPATEN TANAH LAUT. Lina Suherty

ANALISIS STRUKTUR PEREKONOMIAN WILAYAH DALAM PENGEMBANGAN WILAYAH KABUPATEN KARO

SKRIPSI ANALISIS EFISIENSI USAHA GENTENG PRESS DI KECAMATAN JATEN, KABUPATEN KARANGANYAR TAHUN 2012

PENGGUNAAN METODA STEPWISE FORWARD UNTUK MENENTUKAN PERSAMAAN REGRESI LINIER BERGANDA (Studi Kasus : Jumlah Pendapatan di Kabupaten Tapanuli Utara)

Skripsi. Gelar. Oleh: CLARISA DIONA F commit to user

ANALISIS POTENSI SEKTOR EKONOMI KABUPATEN JEMBER ANALYSIS OF POTENTIAL ECONOMIC SECTORS OF JEMBER REGENCY

ANALISIS PERTUMBUHAN KAWASAN AGLOMERASI PERKOTAAN YOGYAKARTA TAHUN

ANALISIS SEKTOR PEREKONOMIAN UNGGULAN DAERAH KABUPATEN BATU BARA TESIS. Oleh ASRUL AZIS /PWD

JURNAL GAUSSIAN, Volume 2, Nomor 3, Tahun 2013, Halaman Online di:

JURUSAN EKONOMI PEMBANGUNAN FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2015

ANALISIS PERTUMBUHAN EKONOMI, POLA PERUBAHAN STRUKTURAL DAN KETIMPANGAN REGIONAL KABUPATEN SUKOHARJO TAHUN

IDENTIFIKASI SEKTOR UNGGULAN DI KABUPATEN NGANJUK SEBELUM DAN SELAMA OTONOMI DAERAH SKRIPSI

PEMERINTAH KOTA TANGERANG

TRANSFORMASI STRUKTURAL, KEUNGGULAN KOMPETITIF, KETIMPANGAN, DAN KINERJA PEMBANGUNAN (STUDI KASUS 33 PROVINSI DI INDONESIA TAHUN )

ANALISIS PENENTUAN SEKTOR PRIORITAS DAN PERANANNYA DALAM MENINGKATKAN PEMBANGUNAN DAERAH KABUPATEN TUBAN

ANALISIS PERUBAHAN STRUKTUR EKONOMI TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI KABUPATEN SITUBONDO SKRIPSI. Oleh. Nurul Qomaria NIM

ANALISIS PENENTUAN SEKTOR UNGGULAN PEREKONOMIAN WILAYAH KABUPATEN DELI SERDANG DENGAN PENDEKATAN SEKTOR PEMBENTUK PDRB TESIS. Oleh

ANALISIS PENGEMBANGAN EKONOMI REGIONAL PROVINSI NUSA TENGGARA TIMUR PERIODE

ANALISIS EKONOMI WILAYAH KABUPATEN DI EKS- KARESIDENAN SURAKARTA (BOYOLALI, SUKOHARJO, KARANGANYAR, WONOGIRI, SRAGEN DAN KLATEN) TAHUN

PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH, DANA BAGI HASIL

ANALISIS SEKTOR UNGGULAN DAN PENGEMBANGAN SEKTOR EKONOMI TIAP KECAMATAN DI KABUPATEN BOYOLALI

Gross Domestic Regional Product

ANALISIS LAJU PERTUMBUHAN DAN KESENJANGAN EKONOMI SERTA IDENTIFIKASI SEKTOR UNGGULAN DI PROVINSI JAWA TENGAH

ANALISIS POTENSI EKONOMI DI KABUPATEN BOYOLALI TAHUN

ANALISIS DISPARITAS PENDAPATAN PER KAPITA ANTAR KECAMATAN DAN POTENSI PERTUMBUHAN EKONOMI KECAMATAN DI KABUPATEN KARANGASEM

ANALISIS SEKTOR UNGGULAN DAN KINERJA EKONOMI PROVINSI JAWA TENGAH

: AJIE HANDOKO F FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

PENGARUH PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO, TINGKAT INFLASI DAN TINGKAT PENGANGGURAN TERHADAP TINGKAT KEMISKINAN DI PROVINSI JAWA TENGAH ( )

ANALISIS PERAN SEKTOR PERTANIAN DALAM PEREKONOMIAN DI WILAYAH PROVINSI JAWA TENGAH TAHUN

FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENYERAPAN TENAGA KERJA SEKTOR INDUSTRI DI PROVINSI JAWA TENGAH TAHUN

ANALISIS TRANSFORMASI STRUKTUR PEREKONOMIAN DI KABUPATEN KARANGANYAR TAHUN

PENDAPATAN REGIONAL REGIONAL INCOME BAB IX PENDAPATAN REGIONAL CHAPTER IX REGIONAL INCOME Struktur Ekonomi. 9.1.

POTENSI PENDAPATAN, EFEKTIVITAS, DAN TAX EFFORT PAJAK BUMI DAN BANGUNAN (PBB) DAN BEA PEROLEHAN HAK ATAS TANAH DAN BANGUNAN (BPHTB) DI KABUPATEN

SKRIPSI ANALISIS PERAN PAJAK HOTEL TERHADAP PENDAPATAN ASLI DAERAH KOTA YOGYAKARTA TAHUN

Analisis Sektor Unggulan Kabupaten Tolitoli dan Kabupaten Buol

Produk Domestik Regional Bruto BAB X PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO

ANALISIS POTENSI SEKTOR BASIS DAN NON BASIS EKONOMI PADA PERUBAHAN STRUKTUR PEREKONOMIAN DI KOTA SALATIGA TAHUN

ANALISIS PERTUMBUHAN EKONOMI WILAYAH KOTA SURAKARTA TAHUN

Oleh : PERTUMBUHAN EKONOMI DAN KETIMPANGAN PENDAPATAN DI PROVINSI JAWA TENGAH PADA ERA REFORMASI TAHUN DIANA PUSPASARI NIM: S

PENGARUH JUMLAH PENDUDUK, PENGANGGURAN DAN PDRB TERHADAP TINGKAT KEMISKINAN DI KAB/KOTA JAWA TENGAH TAHUN

ANALISIS SEKTOR EKONOMI PROVINSI KALIMANTAN TIMUR

ANALISIS POTENSI RELATIF PEREKONOMIAN WILAYAH KECAMATAN KEDUNGBANTENG KABUPATEN BANYUMAS Oleh: Agustin Susyatna Dewi 1)

Potensi Sektor Perekonomian di Kabupaten Malinau Provinsi Kalimantan Utara

PENGARUH KARAKTERISTIK DAERAH TERHADAP KINERJA KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN / KOTA DI JAWA TIMUR

ANALISIS POTENSI DAN DAYA SAING KAWASAN MINAPOLITAN DI KABUPATEN SIDOARJO SKRIPSI. Oleh: M. Rifqi Hidayatullah NIM

ANALISIS SEKTOR UNGGULAN TERHADAP PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO (PDRB) THE ANALYSIS OF THE COMPETITIVE SECTORS TOWARDS GROSS DOMESTIC PRODUCT (GDP)

ANALISIS TIPOLOGI SEKTORAL DAN KEMAMPUAN MULTIPLIER EFFECT DI KABUPATEN LAMONGAN SKRIPSI

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) KABUPATEN/KOTA EKS KARESIDENAN KEDU TAHUN

Lampiran 1. Peta Wilayah Administrasi Kabupaten Karo

Fakultas Ekonomi Universitas Baturaja Sumatera Selatan ABSTRACT

PENGARUH PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO, UPAH MINIMUM KOTA/KABUPATEN DAN JENIS KELAMIN TERHADAP TINGKATPENGANGGURAN TERBUKA DI JAWA TENGAH

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) KABUPATEN/KOTA EKS KARESIDENAN KEDU TAHUN

ANALISIS PENETAPAN KAWASAN ANDALAN SEBAGAI PUSAT PERTUMBUHAN PADA TINGKAT KABUPATEN DI PROPINSI MALUKU SKRIPSI. Oleh: Muhammad A. A.

ANALISIS SEKTOR EKONOMI UNGGULAN DI KABUPATEN BANYUWANGI. Nur Anim Jauhariyah & Nurul Inayah

PENDAPATAN REGIONAL REGIONAL INCOME

ANALISIS KEMANDIRIAN KEUANGAN DAERAH KOTA - KOTA DI JAWA TENGAH PADA ERA OTONOMI DAERAH PERIODE

ANALISIS PENGARUH FAKTOR KEUANGAN PADA KINERJA KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH (Studi Kasus pada Kabupaten/Kota di Wilayah Pulau Jawa)

PENENTUAN POTENSI EKONOMI DI PRABUMULIH DAN OKU BERDASARKAN INDIKATOR PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO (PDRB)

Pendapatan Regional/ Regional Income

Pendapatan Regional / Product Domestic Regional Bruto

Pendapatan Regional Regional Income

MEKANISME, KEUNGGULAN, DAN KEMANFAATAN PEMBAYARAN DANA PENSIUN PADA PT. BANK TABUNGAN PENSIUNAN NASIONAL Tbk. (BTPN) KANTOR CABANG SURAKARTA

PEMBINAAN DINAS PENDAPATAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET (DPPKA) DALAM MENGOPTIMALKAN PENERIMAAN PAJAK PARKIR TERHADAP PAD KOTA SURAKARTA

Analisis Potensi Dan Daya Saing Sektoral Di Kabupaten Situbondo (Analysis of Potential and Competitiveness Sectoral In Situbondo Regency)

DAN KONTRIBUSI PAJAK HOTEL TERHADAP PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) KABUPATEN KARANGANYAR TAHUN

PERANAN KREDIT, PDRB, DAN PERKEMBANGAN JUMLAH INDUSTRI TERHADAP TINGKAT KESEMPATAN KERJA DI KABUPATEN SUKOHARJO SKRIPSI

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Persyaratan Menyusun Skripsi Jurusan Ekonomi

ANALISIS PERUBAHAN STRUKTUR EKONOMI DAN PENENTUAN SEKTOR UNGGULAN KOTA SURABAYA TAHUN

Hak Cipta milik UPN "Veteran" Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

ANALISIS POTENSI EKONOMI SEKTORAL PADA EMPAT KABUPATEN DI PULAU MADURA SKRIPSI

ANALISIS PENGARUH PERTUMBUHAN PENDUDUK DAN PERTUMBUHAN EKONOMI TERHADAP KEMANDIRIAN KEUANGAN DAERAH

DAFTAR ISI BAB I PENDAHULUAN... 1

ANALISIS PENENTUAN SEKTOR UNGGULAN KABUPATEN/KOTA DI KEPULAUAN NIAS

Pendapatan Regional/ Regional Income

PDRB / GDRP BAB XII PDRB GDRP. Berau Dalam Angka 2013 Page 265

ANALISIS SEKTOR-SEKTOR UNGGULAN NON MIGAS PEREKONOMIAN KOTA LHOKSEUMAWE. Keywords : Potential sector, Regional Competitive and Location Quotient (LQ)

PENENTUAN TARIF SEWA KAMAR RAWAT INAP MENGGUNAKAN METODE ACTIVITY BASED COSTING. (Studi Kasus Pada Rumah Sakit Kasih Ibu Tahun 2015) Skripsi

DAFTAR ISI. Halaman Kata Pengantar Daftar Isi... iii Daftar Tabel.. v Daftar Gambar ix

SUB SEKTOR PERTANIAN UNGGULAN KABUPATEN TASIKMALAYA SELAMA TAHUN

ANALISIS POTENSI EKONOMI DAN PENYERAPAN TENAGA KERJA PADA KABUPATEN/KOTA DI KORIDOR UTARA SELATAN PROPINSI JAWA TIMUR SKRIPSI

IDENTIFIKASI POTENSI EKONOMI KECAMATAN TANJUNGSARI KABUPATEN GUNUNGKIDUL YOGYAKARTA

VARIASI TINGKAT PEREKONOMIAN ANTAR KECAMATAN DI KABUPATEN KULON PROGO

ANALISIS SEKTOR BASIS DAN SEKTOR UNGGULAN PEMBANGUNAN DAERAH DAN STRATEGI PEMBANGUNANNYA (Studi Kasus di Kabupaten Magelang Tahun ) SKRIPSI

PERTUMBUHAN NILAI INVESTASI, UNIT USAHA DAN PENYERAPAN TENAGA KERJA PADA SEKTOR INDUSTRI DI KOTA SURAKARTA (TAHUN )

ANALISIS ELASTISITAS JUMLAH PENDUDUK, PDRB DAN PAD TERHADAP PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN NGAWI TAHUN

ANALISIS DAN FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENDAPATAN ASLI DAERAH DI KABUPATEN BOYOLALI PADA ERA OTONOMI

Economics Development Analysis Journal

PERANAN SUB SEKTOR PENGGALIAN TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI KABUPATEN LUMAJANG SKRIPSI. Oleh. Yoxzynanda Bella Rozarilyn Purnomo NIM

ANALISIS SEKTOR UNGGULAN DALAM MENINGKATKAN PEREKONOMIAN DAN PEMBANGUNAN WILAYAH KABUPATEN PEKALONGAN

Transkripsi:

ANALISIS SEKTOR EKONOMI UNGGULAN DAN STATUS PEREKONOMIAN DI KABUPATEN KLATEN BERBASIS DATA KECAMATAN TAHUN 2007 2011 SKRIPSI Diajukan untuk Melengkapi Tugas-Tugas dan Memenuhi Syarat-Syarat untuk Mencapai Gelar Sarjana Ekonomi Jurusan Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi Universitas Sebelas Maret Surakarta OLEH : PRASITYO JATI TRINUGROHO F1107055 FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2013 i

ANALISIS SEKTOR EKONOMI UNGGULAN DAN STATUS PEREKONOMIAN DI KABUPATEN KLATEN BERBASIS DATA KECAMATAN TAHUN 2007-2011 PRASITYO JATI TRINUGROHO F1107055 ABSTRAK Tujuan penelitian ini adalah : Pertama, untuk mengetahui kondisi basis sektor ekonomi di Kabupaten Klaten, Kedua, untuk mengetahui perubahan struktur ekonomi di Kabupaten Klaten, Ketiga, untuk mengetahui klasifikasi pertumbuhan sektor perekonomian wilayah di Kabupaten Klaten. Penelitian ini menggunakan data Produk Domestik Regional Bruto Kabupaten Klaten dan Kecamatan di Kabupaten Klaten selama tahun 2007 2011. Alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis Location Quotient (LQ), analisis Shift Share (SS), analisis Tipologi Klassen Sektoral dan analisis Tipologi Klassen Daerah. Hasil analisis dapat disimpulkan : Pertama, berdasarkan analisis Location Quotient, sembilan sektor ekonomi menjadi sektor basis di beberapa kecamatan di Kabupaten Klaten. Kedua, berdasarkan analisis Shift Share, sektor yang tidak tumbuh lebih cepat adalah sektor pertanian, sektor penggalian, sektor jasa jasa dan sembilan sektor ekonomi mempunyai daya saing yang kuat di beberapa kecamatan di Kabupaten Klaten. Ketiga, berdasarkan analisis Tipologi Klassen Sektoral, sektor yang termasuk dalam kuadran 1 di beberapa kecamatan di Kabupaten Klaten adalah sektor pertanian, sektor penggalian, sektor industri pengolahan, sektor listrik, gas, dan air bersih, sektor bangunan, sektor perdagangan, hotel dan restoran, sektor pengangkutan, sektor keuangan, persewaan dan jasa perusahaan, dan sektor yang berada dalam kuadran 4 adalah sektor jasa jasa. Keempat, berdasarkan analisis Tipologi Klassen Daerah, daerah yang tetap berada di kuadran 4 atau daerah relatif tertinggal adalah Kecamatan Kalikotes, Kecamatan Kebonarum, Kecamatan Karangdowo, Kecamatan Juwiring, Kecamatan Wonosari, Kecamatan Polanharjo, Kecamatan Karanganom. Saran yang dapat diberikan dalam penelitian ini yaitu pemerintah daerah hendaknya membuat perencanaan kebijakan pembangunan yang lebih efektif, pemerintah daerah hendaknya mempertahankan dan mempromosikan sektor ekonomi unggulan keluar daerah tanpa mengabaikan sektor lain, pemerintah daerah diharapkan mampu membuat suatu kebijakan dengan melakukan peningkatan sarana dan prasarana agar dapat menunjang kegiatan perekonomian. ii

Kata kunci : Analisis Location Quotient, Analisis Shift Share, Analisis Tipologi Klassen Sektoral, Analisis Tipologi Klassen Daerah, Perubahan Struktur Ekonomi, iii

LEADING ECONOMIC SECTOR ANALYSIS AND ECONOMIC STATUS IN KLATEN REGENCY BASED ON DATA SUBDISTRICT AT YEARS 2007-2011 PRASITYO JATI TRINUGROHO F1107055 ABSTRACT The purpose of this research are: First, to determine the condition of the base of economic sectors in the Klaten Regency, second, to assess the changes in the economic structure in the Klaten Regency, Third, to determine the classification of the growth of sectors economy area in the Klaten Regency. This research used data Gross Regional Domestic Product of Klaten Regency and the subdistrict in Klaten regency during the year 2007-2011. Analysis tools was used in this research was the analysis of Location Quotient (LQ), shift share (SS)analysis, Klassen Quotients Sectoral and Regional Quotients Klassen analyzes. The result of analyzes can be concluded: First, based on analysis of the Location Quotient, nine economic sectors to sector basis in some subdistrict in Klaten Regncy. Secondly, based on Shift Share analysis, a sector that is not growing faster is agriculture, quarrying sector, the service sector and nine economic sectors have strong competitiveness in several subdistrict in Klaten regency. Thirdly, based on analysis of Sectoral Typology Klassen, sectors included in quadrant 1 in several subdistrict in Klaten Regency is agriculture, quarrying, manufacturing, electricity, gas and water, construction, trade, hotels and restaurants, the transport sector, the financial sector, leasing and business services, and sectors that are in quadrant 4 is the services sector. Fourth, based on analysis of Regional Typology Klassen, areas remain in quadrant 4 or regions is relatively backward are Kalikotes subdistrict, Kebonarum subdistrict, Karangdowo subdistrict, Juwiring subdistrict, Wonosari subdistrict, Polanharjo subdistrict, Karanganom subdistrict. Advice can be given in this research is local authorities should make planning more effective development policy, local governments should maintain and promote economic sector leading out of the area without neglecting other sectors, local governments are expected to make a policy by improving the facilities and infrastructure in order to support economic activities. Keywords: Location Quotient Analysis, Shift Share Analysis, Typology Klassen Sectoral Analysis, Typology Klassen Regional Analysis, Economic Structural Change iv

HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING Skripsi dengan Judul : ANALISIS SEKTOR EKONOMI UNGGULAN DAN STATUS PEREKONOMIAN DI KABUPATEN KLATEN BERBASIS DATA KECAMATAN TAHUN 2007-2011 Surakarta, Juni 2013 Disetujui dan Diterima oleh Pembimbing ( Dr. Mulyanto, ME ) NIP. 19680623 199302 1001 v

HALAMAN PENGESAHAN vi

MOTTO : Pelajaran terbaik adalah ketika kamu pernah kalah, berada diurutan terbawah, merasa lemah. Namun bukan menjadi pecundang, karena kamu terus bangkit dan berlari menuju juara dan menjadi pemenang (RAT Motorsport) Simpan amarah tahun lalu, lapisi ia dengan baja. Selama ada yang ingin kau lawan, selama itu pula ada sejarah baru yang menunggu engkau tulis (Jerinx) Skripsi ini saya persembahkan untuk : 1. Almamater UNS. 2. Kedua orang tuaku dan kakak kakakku. 3. Teman temanku Fakultas Ekonomi Jurusan Ekonomi Pembangunan UNS. vii

KATA PENGANTAR Segala puji dan syukur penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan karunia-nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul Analisis Sektor Ekonomi Unggulan dan Status Perekonomian Di Kabupaten Klaten Berbasis Data Kecamatan Tahun 2007-2011. Skripsi ini disusun sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Ekonomi pada Fakultas Ekonomi Universitas Sebelas Maret jurusan Ekonomi Pembangunan Program Strata-1 di Surakarta. Penyusunan skripsi ini tidak lepas dari bimbingan, bantuan, dan dorongan dari berbagai pihak. Pada kesempatan ini penulis menyampaikan ucapan terima kasih kepada : 1. Dr. Mulyanto, ME selaku dosen pembimbing skripsi yang telah banyak memberikan bimbingan, pengarahan dan dorongan serta motivasi bagi penulis dalam menyelesaikan skripsi ini. 2. Dr. Wisnu Untoro, MS, selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Sebelas Maret Surakarta dan segenap Pembantu Dekan serta jajaran di Fakultas Ekonomi yang telah memberikan izin penelitian. 3. Drs. Supriyono, M.Si, selaku Ketua Program Studi Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi Universitas Sebelas Maret Surakarta. 4. Seluruh Bapak dan Ibu Dosen FE UNS khususnya Dosen Ekonomi Pembangunan yang membimbing dan mengajarkan ilmunya kepada penulis. viii

5. Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Klaten beserta Staf atas bantuannya dalam menyediakan data yang penulis butuhkan. 6. Orang tuaku Alm. Sutarno dan Sri Yuliarti yang senantiasa memberikan doa, dukungan serta motivasinya kepada penulis. 7. Teman - teman Ekonomi Pembangunan nonreg 2007. Terima kasih atas kerjasama, dukungan dan bantuannya selama ini. 8. Semua pihak yang telah membantu dalam penulisan skripsi yang tidak dapat disebutkan satu persatu. Semoga Allah SWT senantiasa melimpahkan rahmat dan karunianya sebagai balasan atas segala budi baik yang telah dilakukan. Penulis menyadari sepenuhnya dalam penulisan skripsi ini masih jauh dari sempurna, oleh karena itu penulis mengharapkan saran dan kritik yang bersifat membangun dari semua pihak demi kesempurnaan penulisan skripsi ini. Akhir kata semoga skripsi ini dapat memberikan manfaat bagi semua pihak yang berkepentingan. Surakarta, Juni 2013 Penulis Prasityo Jati Trinugroho ix

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i ABSTRAKSI... ii LEMBAR PERSETUJUAN PEMBIMBING... v LEMBAR PENGESAHAN... vi MOTTO DAN PERSEMBAHAN... vii KATA PENGANTAR... viii DAFTAR ISI... x DAFTAR TABEL... xiii DAFTAR GAMBAR... xv DAFTAR LAMPIRAN... xvi BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Perumusan Masalah... 9 C. Tujuan Penelitian... 9 D. Manfaat Penelitian... 10 BAB II TINJAUAN PUSTAKA A.Kajian Teori... 11 1. Pembangunan Ekonomi... 11 2. Pertumbuhan Ekonomi... 14 3. Produk Domestik Regional Bruto... 19 4. Pengertian Sektor Unggulan... 21 5. Pembangunan Ekonomi Daerah... 21 B. Penelitian Terdahulu... 22 C. Kerangka Pemikiran... 28 x

BAB III METODE PENELITIAN A. Ruang Lingkup Penelitian... 29 B. Jenis dan Sumber data... 29 C. Definisi Operasional Variabel... 29 D. Metode Alat Analisis Data... 30 1. Analisis Location Quetient (LQ)...30 2. Analisis Shift Share...31 3. Analisis Tipologi Klassen... 34 a. Tipologi Klassen Sektoral...34 b. Tipologi Klassen Daerah...37 BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN A. Gambaran Umum Penelitian... 39 1. Kondisi Geografis dan Luas Wilayah...39 2. Kondisi Pemerintahan...40 3. Keadaan Demografi...41 4. Ketenagakerjaan...42 5. Pendidikan...42 6. Keadaan Ekonomi...43 7. Kondisi Prasarana...45 B. Analisis Data dan Pembahasan... 46 1. Analisis Location Quetient (LQ)...46 2. Analisis Shift Share...55 3. Analisis Tipologi Klassen... 73 a. Tipologi Klassen Sektoral...73 b. Tipologi Klassen Daerah...82 BAB V PENUTUP A. Kesimpulan... 85 B. Saran... 89 xi

DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xii

DAFTAR TABEL Tabel 1.1 PDRB ADHB Kabupaten Klaten Tahun 2007-2011... 5 Tabel 1.2 Struktur Ekonomi ADHB Kabupaten Klaten Tahun 2007 2011... 6 Tabel 1.3 PDRB ADHK Kabupaten Klaten Tahun 2007-2011... 7 Tabel 1.4 Laju Pertumbuhan Ekonomi Kabupaten Klaten Tahun 2007-2011... 8 Tabel 2.1 Klasifikasi Sektor Ekonomi Menurut LQ Kabupaten Ogan Komering Ilir Tahun 2003-2007... 23 Tabel 2.2 Hasil Gabungan LQ dan SSA Sektor Ekonomi Kabupaten Pati Tahun 1998-2001... 24 Tabel 2.3 Klasifikasi Sektor Ekonomi Menurut Klassen Tipologi Kabupaten Tolitoli Tahun 2006-2009... 26 Tabel 2.4 Klasifikasi Sektor Ekonomi Menurut Klassen Tipologi Kabupaten Buol Tahun 2006-2009... 26 Tabel 2.5 Klasifikasi Sektor Ekonomi Menurut Klassen Tipologi Kabupaten Ogan Komering Ilir Tahun 2003-2007... 27 Tabel 3.1 Klasifikasi Sektor PDRB Menurut Tipologi Klassen... 36 Tabel 3.2 Klasifikasi Daerah Menurut Tipologi Klassen... 38 Tabel 4.1 PDRB ADHB Kabupaten Klaten Tahun 2007-2011... 44 Tabel 4.2 Laju Pertumbuhan Ekonomi Kabupaten Klaten Tahun 2007-2011... 45 Tabel 4.3 Panjang Jalan Menurut Jenis Permukaan Dan Kelas Jalan Di Kabupaten Klaten Tahun commit 20011 to... user 46 xiii

Tabel 4.4 Hasil Analisis LQ Kabupaten Klaten Tahun 2007-2011... 54 Tabel 4.5 Hasil Analisis Shift Share Kabupaten Klaten Tahun 2007-2011... 63 Tabel 4.6 Hasil Analisis Shift Share Kabupaten Klaten Tahun 2007-2011... 72 Tabel 4.7 Hasil Analisis Tipologi Klassen Sektoral Kabupaten Klaten Tahun 2007-2011... 80 Tabel 4.8 Hasil Analisis Tipologi Klassen Daerah Kabupaten Klaten Tahun 2007-2011... 83 xiv

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Kerangka Pemikiran... 28 Gambar 4.1 Peta Kabupaten Klaten... 40 xv

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Hasil Olah Data Analisis LQ Kabupaten Klaten Menurut Lapangan Usaha ADHK (2000) Tahun 2007-2011... 92 Lampiran 2. Hasil Olah Data Analisis Shift Share Menurut Lapangan Usaha ADHK (2000) Kabupaten Klaten Tahun 2007-2011... 101 Lampiran 3. Hasil Olah Data Tipologi Klassen Sektoral Kabupaten Klaten Menurut Lapangan Usaha ADHK (2000) Tahun 2007-2011... 114 Lampiran 4. Hasil Olah Data Tipologi Klassen Daerah Menurut Lapangan Usaha ADHK (2000) Kabupaten Klaten Tahun 2007-2011... 123 xvi