USULAN PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA JUDUL PROGRAM

dokumen-dokumen yang mirip
Pengolahan Daging dan Kulit Sebagai Salah Satu Alternatif Dalam Penanganan Pemasaran Ternak Kelinci

LEMBAR PENGESAHAN. 2. Bidang Kegiatan : ( ) PKM-AI ( ) PKM-GT

POTENSI DAN PELUANG TEKNOLOGI PENGOLAHAN PRODUK KELINCI

UPAYA PENINGKATAN GIZI MASYARAKAT MELALUI TEKNOLOGI PENGOLAHAN DAGING KELINCI. Kusmajadi Suradi Fakultas Peternakan Universitas Padjadjaran

HALAMAN PENGESAHAN. Prof. Dr. Ir. Bambang Hero Saharjo. Pembantu atau Wakil Rektor Bidang Akademik Kemahasiswaan

a. Nama Lengkap : Chandra Serisa Rasi Kanya NIM. F

PENDAHULUAN. Daging unggas adalah salah jenis produk peternakan yang cukup disukai. Harga yang relatif terjangkau membuat masyarakat atau

PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA SOSIALISASI IKAN TERI SEBAGAI BAHAN MAKANAN YANG MENGANDUNG SUMBER KALSIUM TINGGI PKM-GT

PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BONGGOL PISANG SEBAGAI PENINGKAT KESADAHAN PERAIRAN

USAHA BUDI DAYA KELINCI TERPADU

BAB I PENDAHULUAN. mengandung protein dan zat-zat lainnya seperti lemak, mineral, vitamin yang

PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA TUMPEANG SEBAGAI SOLUSI KETERGANTUNGAN TERHADAP TEPUNG TERIGU BIDANG KEGIATAN: PKM GAGASAN TERTULIS.

LEMBAR PENGESAHAN. (Dr. Ir. Hartoyo, M.Sc.) ( Umu Rosidah )

PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA PEMANFAATAN JANGKRIK SEBAGAI SOLUSI ALTERNATIF TULANG RAWAN IKAN HIU UNTUK PENGOBATAN REMATIK PKM GAGASAN TERTULIS

PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA JUDUL PROGRAM SISTEM PENGELOLAAN LIMBAH BATERAI RUMAH TANGGA MELALUI PENDEKATAN SOSIAL DAN ORGANISASI

DUKUNGAN TEKNOLOGI PENYEDIAAN PRODUK PANGAN PETERNAKAN BERMUTU, AMAN DAN HALAL

POTENSI PENGEMBANGAN USAHATERNAK KELINCI DI KECAMATAN CIAWI KABUPATEN BOGOR JAWA BARAT SKRIPSI VALENT FEBRILIANY

PENDAHULUAN. akan protein hewani berangsur-angsur dapat ditanggulangi. Beberapa sumber

INOVASI PRODUK PANGAN DARURAT: SOLUSI PERMASALAHAN PANGAN BANGSA BIDANG KEGIATAN: PKM-GT. Diusulkan Oleh :

BAB I PENDAHULUAN. Potensi usaha peternakan di Indonesia sangat besar. Kondisi geografis

PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA. PENGEMBANGAN JAMUR TOGE (Flammulina velutipes) SEBAGAI PENGAWET ALAMI PADA PRODUK DAGING DAN IKAN

TINJAUAN PUSTAKA. Tabel 1. Kandungan Nutrien Daging pada Beberapa Ternak (per 100 gram daging) Protein (g) 21 19, ,5

HALAMAN PENGESAHAN PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

Bab 4 P E T E R N A K A N

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Lingkungan Eksternal Penggemukan Sapi. diprediksi oleh Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional

BAB I PENDAHULUAN. Latar Belakang. tahun seiring meningkatnya pendapatan dan kesadaran masyarakat akan

PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA. MANAJEMEN PRODUKSI BAYAM (Amaranthus sp.) SECARA OPTIMUM DAN KONTINU

BAB I PENDAHULUAN. Pangan merupakan kebutuhan dasar dan pokok yang dibutuhkan oleh

PENDAHULUAN. Latar Belakang. sangat berperan penting sebagai sumber asupan gizi yang dibutuhkan

KA-DO UNTUK PETERNAKAN INDONESIA Oleh: Fitria Nur Aini

PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA POTENSI LIMBAH KULIT SINGKONG DALAM PRODUKSI BIOBRIKET SEBAGAI SOLUSI PERMASALAHAN KELANGKAAN ENERGI DI INDONESIA

TINJAUAN PUSTAKA. perkembangan di Inggris dan Amerika Serikat, itik ini menjadi popular. Itik peking

BAB I PENDAHULUAN. banyak membutuhkan modal dan tidak memerlukan lahan yang luas serta sebagai

BAB I PENDAHULUAN. Tahun (juta orang)

Dari hasil Lokasi Pengamatan : dilakukan terletak wilayah Sebelah Utara Sebelah Timur Sebelah Selatan Sebelah Barat Kabupaten Pekalongan adalah daerah

USULAN PROGRAM KREATIFITAS MAHASISWA

I. PENDAHULUAN. Pembangunan sub sektor peternakan merupakan bagian dari pembangunan

PERFORMANS ORGAN REPRODUKSI MENCIT (Mus musculus) YANG DIBERI PAKAN MENGANDUNG PROTEIN SEL TUNGGAL SKRIPSI RESI PRAMONO

PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA APLIKASI MADU SEBAGAI PEMANFAATAN ALAMI UNTUK MEMPERCEPAT PENYEMBUHAN LUKA PADA KULIT BIDANG KEGIATAN: PKM-GT

I. PENDAHULUAN. Kebutuhan daging sapi setiap tahun selalu meningkat, sementara itu pemenuhan

POTENSI DAN PELUANG PENGEMBANGAN TERNAK SAPI DI LAHAN PERKEBUNAN SUMATERA SELATAN

I. PENDAHULUAN. pangan dan rempah yang beraneka ragam. Berbagai jenis tanaman pangan yaitu

LAPORAN AKHIR PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA BIDANG PENGABDIAN MASYARAKAT

(Prof. Dr. Ir.Yonny Koesmaryono, MS) (Dr.Ir.Mujizat Kawaroe, M.Si) NIP NIP

Diusulkan Oleh: M. Budi Muliyawan E / 2008 ( Anggota) Dimas Ardi Prasetya F / 2009 ( Anggota)

PENGARUH PEMBERIAN PAKAN SUMBER PROTEIN BERBEDA TERHADAP BOBOT AKHIR, POTONGAN KARKAS DAN MASSA PROTEIN DAGING AYAM LOKAL PERSILANGAN SKRIPSI.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. adanya wabah flu burung pada unggas, tidak mustahil untuk memenuhi kebutuhan

PEMANFAATAN DAN ANALISIS EKONOMI USAHA TERNAK KELINCI DI PEDESAAN

PEMERIKSAAN STRUKTUR SELBEBERAPAJENIS BULU KELINCI SECARA SPESIFIK

TERNAK KELINCI. Jenis kelinci budidaya

TINJAUAN PUSTAKA, LANDASAN TEORI DAN KERANGKA PEMIKIRAN DAN HIPOTESIS PENELITIAN

PEMANFAATAN LIMBAH POD KAKAO UNTUK MENGHASILKAN ETANOL SEBAGAI SUMBER ENERGI TERBARUKAN

PENDAHULUAN. Daging ayam merupakan daging yang paling banyak dikonsumsi masyarakat

PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA APLIKASI TEKNOLOGI MIKROENKAPSULASI THIN LAYER DRYING DAN TEKNOLOGI AGLOMERASI UNTUK MEMBUAT SKALA PILOT PLANT

LAPORAN AKHIR PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

PENDAHULUAN. percobaan, penghasil bulu, pupuk kandang, kulit maupun hias (fancy) dan

PENDAHULUAN. yaitu ekor menjadi ekor (BPS, 2016). Peningkatan

BAB I PENDAHULUAN. Berbagai wilayah di Indonesia memiliki lahan pertanian yang dapat ditanami

PENDAHULUAN. Latar Belakang. Jagung manis atau lebih dikenal dengan nama sweet corn (Zea mays

I. PENDAHULUAN. Indonesia merupakan negara agraris yang memiliki sumber daya melimpah

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

SCHOOL GARDEN AJARKAN ANAK CINTA MAKAN SAYUR

PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

LEMBAR PENGESAHAN NIM. I

I. PENDAHULUAN. masyarakat. Seiring dengan meningkatnya jumlah penduduk dan perbaikan taraf

Keberhasilan Pembangunan Peternakan di Kabupaten Bangka Barat. dalam arti yang luas dan melalui pendekatan yang menyeluruh dan integratif dengan

I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA SISTEM INFORMASI IDENTIFIKASI IKAN BERBASIS WEBSITE. Bidang Kegiatan : PKM Gagasan Tertulis.

I. PENDAHULUAN. Pembangunan pertanian, pada dasarnya bertujuan untuk meningkatkan

PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Indonesia merupakan negara dengan luas wilayah terbesar se-asia

BAB I PENDAHULUAN. mendapatkan keuntungan dari kegiatan tersebut (Muhammad Rasyaf. 2002).

Budidaya Kelinci Hias Makin Menjanjikan

BAB I PENDAHULUAN. Rumput gajah odot (Pannisetum purpureum cv. Mott.) merupakan pakan. (Pannisetum purpureum cv. Mott) dapat mencapai 60 ton/ha/tahun

I. PENDAHULUAN. potensi sumber daya alam yang besar untuk dikembangkan terutama dalam

I PENDAHULUAN. Aman, dan Halal. [20 Pebruari 2009]

LEMBAR PENGESAHAN. Bogor, 23 Maret Menyetujui, Sekretaris Departemen Gizi Masyarakat. Ketua Pelaksana Kegiatan

POTENSI SAGU SEBAGAI SUMBER PANGAN GLOBAL Oleh Bambang Hariyanto dan Agus Tri Putranto

KERAGAAN PENGEMBANGAN TERNAK SAPI POTONG YANG DIFASILITASI PROGRAM PENYELAMATAN SAPI BETINA PRODUKTIF DI JAWA TENGAH

LAPORAN AKHIR PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA BIDANG KEGIATAN: PKM PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

Lampiran 1. Kuisioner Penelitian Desa : Kelompok : I. IDENTITAS RESPONDEN 1. Nama : Umur :...tahun 3. Alamat Tempat Tinggal :......

Pengaruh penggunaan tepung azolla microphylla dalam ransum terhadap. jantan. Disusun Oleh : Sigit Anggara W.P H I.

LAPORAN AKHIR PKM-K. Oleh:

PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

I. PENDAHULUAN. yang dimiliki oleh suatu negara. Indonesia merupakan negara berkembang

Sistem Usahatani Terpadu Jagung dan Sapi di Kabupaten Takalar Provinsi Sulawesi Selatan

I. PENDAHULUAN. kontribusi positif terhadap pertumbuhan Produk Domestik Bruto Indonesia.

PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA JUDUL PROGRAM PEMANFAATAN AIR BEKAS WUDHU SEBAGAI ALTERNATIF IRIGASI PERTANIAN SKALA KECIL BIDANG KEGIATAN : PKM-GT

PROGRAM KREATIFITAS MAHASISWA JUDUL PROGRAM POJOK TANI LEMBAGA KEMASYARAKATAN PENINGKAT KUALITAS PERTANIAN BIDANG KEGIATAN: PKM-GT Diusulkan Oleh:

PERAN TERNAK KELINCI DALAM PEMBERDAYAAN EKONOMI MASYARAKAT UNTUK MENGATASI KERAWANAN GIZI

I. PENDAHULUAN. Indonesia merupakan salah satu negara dengan jumlah penduduk yang terus

BAB I PENDAHULUAN. dapat mengkonsumsi berbagai jenis pangan sehingga keanekaragaman pola

I. PENDAHULUAN. berubah, semula lebih banyak penduduk Indonesia mengkonsumsi karbohidrat namun

PERANAN PKK DALAM MENDUKUNG PEMANFAATAN LAHAN PEKARANGAN SEBAGAI SUMBER GIZI KELUARGA. Oleh: TP. PKK KABUPATEN KARANGANYAR

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. berkembang pesat. Perkembangan usaha peternakan di Indonesia meliputi

LEMBAR PENGESAHAN. a. Nama Lengkap : Alkhosim NIM. B

HALAMAN PENGESAHAN KARYA TULIS MAHASISWA. TERHADAP KETAHANAN PANGAN SERTA ALTERNATIF SOLUSI PEMECAHANNYA 2. Bidang Kegiatan : ( ) PKMP-AI ( ) PKM-GT

BAB I PENDAHULUAN. dan jagung, dan ubi kayu. Namun, perkembangan produksinya dari tahun ke tahun

Transkripsi:

i USULAN PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA JUDUL PROGRAM UPAYA PENINGKATAN GIZI MASYARAKAT DESA MELALUI PENGEMBANGAN PANGAN PADAT GIZI BERBASIS BUDIDAYA KELINCI ORGANIK TERPADU BIDANG KEGIATAN : PKM GAGASAN TERTULIS Diusulkan Oleh : Hassan Afif Anita Rahman Ardiya Yustika D14070137 (2007, Ketua Kelompok) D14100080 (2010, Anggota Kelompok) A14100083 (2010, Anggota Kelompok) INSTITUT PERTANIAN BOGOR BOGOR 2011 i

i HALAMAN PENGESAHAN 1. Judul Kegiatan : Upaya Peningkatan Gizi Masyarakat Desa Melalui Pengembangan Pangan Padat Gizi Berbasis Budidaya Kelinci Organik Terpadu 2. Bidang Kegiatan : ( ) PKM AI ( ) PKM GT 3. Bidang Ilmu : : (pilih salah satu) ( ) Kesehatan ( ) Pertanian ( ) MIPA ( ) Teknologi dan ( ) Sosial Ekonomi Rekayasa 4. Ketua Pelaksana Kegiatan ( ) Pendidikan ( ) Humaniora a. Nama Lengkap : Hassan Afif b. NIM : D14070137 c. Departemen : Ilmu Produksi & Teknologi Peternakan d. Universitas : Institut Pertanian Bogor e. Alamat Rumah/Telp : Wisma Asri Putra Cibanteng/085641007116 f. Alamat email : hassanafif@ymail.com 5. Anggota Pelaksana Kegiatan : 2 orang 6. Dosen Pendamping a. Nama Lengkap : Prof. Dr. Ir. Nahrowi, M.Sc b. NIP : 19620425 198603 1 002 c. Alamat Rumah/Telp : Jl. Bukit Asam Ujung No.31 RT 01/08 Laladon Indah Bogor 16610 081310952799 Bogor, 07 Maret 2011 Menyetujui, Ketua Departemen Ilmu Produksi dan Teknologi Peternakan Ketua Pelaksana Kegiatan ( Prof. Dr. Ir. Cece Sumantri, M.Agr.Sc) NIP 19591212 198603 1 004 Wakil Rektor Bidang Akademik dan Kemahasiswaan (Hassan Afif) NIM D144070137 Dosen Pendamping (Prof. Dr. Ir. Yonny Koesmaryono, MS) NIP 19581228 198503 1 003 (Prof. Dr. Ir. Nahrowi, M.Sc) NIP 19620425 198603 1 002 i

ii KATA PENGANTAR Puji syukur kehadirat Allah SWT, karena dengan rahmat-nya kami dapat menyelesaikan karya yang berupa gagasan tertulis yang berjudul Upaya Peningkatan Gizi Masyarakat Desa Melalui Pengembangan Pangan Padat Gizi Berbasis Budidaya Kelinci Organik Terpadu tepat pada waktunya. Penyelesaian karya ini tentu tidak terlepas dari dukungan berbagai pihak, maka dengan ini kami memberikan ucapan terima kasih kepada Prof. Dr. Ir. Nahrowi., M.Sc selaku pembimbing yang telah bersedia membimbing sehingga penulisan karya ilmiah ini bisa berjalan lancar dari awal hingga akhir. Pada zaman modern seperti sekarang ini, tingkat kemiskinan di Indonesia termasuk tinggi terutama di masyarakat pedesaan. Hal tersebut diperparah dengan kondisi kesehatan masyarakat di pedesaan tersebut. Asupan gizi yang mereka terima sangat kurang sekali. Hal tersebut dapat disebabkan ketidakmampuan masyarakat untuk membeli makanan-makanan yang mempunyai nilai gizi yang mencukupi serta makin sempitnya lahan untuk bertani / beternak karena arus pembangunan di perkotaan. Berdasarkan fakta-fakta tersebut, kami mencoba melakukan pemberdayaan masyarakat desa dengan beternak sekaligus bertani di pekarangan rumah mereka. Kami berharap dengan karya ini, kita dapat membantu masyarakat yang berada di pedesaan untuk memenuhi asupan gizi mereka melalui pemberdayaan dengan konsep pertanian terpadu. Bogor, 07 Maret 2011 Penulis ii

iii DAFTAR ISI HALAMAN PENGESAHAN... i KATA PENGANTAR... ii DAFTAR ISI... iii DAFTAR TABEL... iv DAFTAR GAMBAR... v DAFTAR LAMPIRAN... vi RINGKASAN... vii PENDAHULUAN... 1 Latar Belakang dan Perumusan Masalah... 1 Tujuan dan Manfaat... 2 GAGASAN... 2 Landasan Teori... 2 Implementasi Gagasan... 5 KESIMPULAN DAN SARAN... 6 Kesimpulan... 6 Saran... 6 DAFTAR PUSTAKA... 7 DAFTAR RIWAYAT HIDUP... 8 LAMPIRAN... 11 iii

iv DAFTAR TABEL Tabel 1. Perbandingan komposisi daging dari berbagai ternak... 3 Tabel 2. Kandungan urine kelinci.....4 iv

v DAFTAR GAMBAR Gambar 1. Kelinci Jenis Netherland... 3 Gambar 2.Kotoran Kelinci... 4 v

vi DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Desain Program Pangan Padat Gizi... 11 vi

vii RINGKASAN Pertumbuhan penduduk yang semakin tinggi dari tahun ke tahun dapat menjadi sebuah permasalahan bagi suatu bangsa. Isu ketahanan pangan menjadi sebuah pekerjaan rumah yang besar bagi sebuah negara, termasuk negara Indonesia. Hal ini erat kaitannya dengan asupan gizi masyarakat. Untuk masyarakat perkotaan, hal tesebut bukan menjadi suatu masalah yang besar, karena mereka mempunyai penghasilan yang tinggi. Hal yang sebaliknya terjadi pada masyarakat pedesaan, asupan gizi yang cukup masih merupakan barang mewah bagi sebagian mereka. Hal tersebut dikarenakan penghasilan mereka tidak mencukupi untuk hal tersebut. Pangan Padat Gizi merupakan suatu gagasan yang dapat digunakan untuk memenuhi asupan gizi masyarakat pedesaan tanpa mengganggu mata pencaharian mereka yang utama. Pangan Padat Gizi merupakan pabrik gizi yang ada di pekarangan rumah yang terdiri dari kelinci dan sayur-sayuran organik. Pangan Padat Gizi tersebut nantinya akan dikonsumsi pemilik pekarangan tersebut sekaligus untuk perbaikan gizi keluarga. Pemilihan kelinci sebagai komoditas utama untuk pemenuhan gizi masyarakat desa dikarenakan kelinci merupakan ternak yang produktifitasnya tinggi, pemeliharaannya mudah, dan hasil sampingannya masih bisa dimanfaatkan kembali. Dalam setahun kelinci dapat beranak sampai 4 kali dan sekali beranak rata menghasilkan 4-6 ekor anak. Kelinci nantinya akan dipelihara di pekarangan depan rumah. Sedangkan hasil sampingan kelinci yang berupa feces dan urin mempunyai kandungan hara yang sangat tinggi sehingga dapat digunakan sebagai pupuk bagi tanaman sayur-sayuran. Setelah berjalan 6 bulan, akan diperoleh hasil yaitu masyarkat desa mampu makan daging tanpa perlu membeli minimal seminggu sekali. Selain itu masyarakat desa juga setiap hari mampu memkanan sayuran yang ditanam di pekarangan rumah dengan pupuk yang berasal dari hasil sampingan kelinci. Dengan adanya program tersebut diharapkan nantinya, masyarakat desa mampu mencukupi asupan gizi mereka masing-masing tanpa mempunyai penghasilan yang tinggi. vii

1 PENDAHULUAN Latar Belakang dan Perumusan Masalah Indonesia merupakan negara berkembang dengan tingkat pertumbuhan penduduk yang terus bertambah. Berdasarkan perkiraan data biro pusat statistik indonesia (2010), jumlah penduduk Indonesia tahun 2009 adalah 231 juta jiwa. Sebagian besar penduduk Indonesia berada dalam taraf menengah ke bawah atau bisa disebut dalam taraf kemiskinan. Rakyat Indonesia yang termasuk dalam taraf tersebut sebagian besar berada di pedesaan atau pinggiran kota yang mempunyai penghasilan rendah. Karena faktor tersebut mengakibatkan berimbasnya menurunnya daya beli masyarakat pedesaan terhadap daging dan sayuran untuk memenuhi asupan gizi. Kebutuhan minimum rakyat Indonesia akan protein hewani yang harus dipenuhi menurut persyaratan gizi adalah 8,1 kg daging/orang/tahun atau 675 gram/orang/bulan atau rata-rata 169 gram/orang/minggu. Sebagian besar masyarakat Indonesia untuk konsumsi daging sesuai dengan persyaratan gizi masih merupakan sesuatu yang sulit. Masyarakat pedesaan belum mampu menghidangkan menu daging secara teratur walaupun dalam jumlah yang minim sekalipun (minimal 100 gram seminggu untuk seluruh keluarga). Salah satu sumber protein hewani adalah ternak sapi, kerbau, domba/kambing, unggas (ayam, itik, angsa), dan babi. Dalam kenyataannya di masyarakat pedesaan, tidak semua orang memiliki ternak. Sehingga sangat sulit kemungkinan tercapainya sasaran konsumsi daging 8,1 kg/orang/tahun yang digunakan untuk perbaikan gizi rakyat. Oleh karena itu perlu dilakukan penganekaragaman jenis ternak yang memiliki potensi kearah tersebut adalah ternak kelinci. Ternak kelinci mempunyai potensi yang besar tetapi belum termanfaatkan secara maksimal. Adapun permasalahan yang dibahas dalam pembuatan karya tulis ini antara lain: 1. Sejauh apa potensi daging kelinci dan sayuran organik sebagai pemasok asupan gizi masyarakat.pedesaan? 2. Bagaimanakah proses dan implementasi Pangan Padat Gizi? 3. Apa saja langkah yang diperlukan dalam implementasi gagasan yang diajukan? 1

2 Tujuan dan Manfaat Tujuan dari penulisan ini adalah untuk menggali potensi yang dimiliki oleh daging kelinci dan sayuran organiktepung umbi garut dan tepung rumput lain yang dapat diolah menjadi beras analog sebagai bahan pangan pokok alternatif bagi penderita penyakit degeneratif. Manfaat penulisan ini bagi masyarakat adalah diperoleh suatu solusi atau gagasan berupa Pangan Padat Gizi sebagai salah satu bentuk program untuk memenuhi asupan gizi masyarkat pedesaan. Bagi pemerintah dan kelompok tani, manfaat tulisan ini adalah memberikan gagasan untuk memajukan program diversivikasi pangan untuk memenuhi asupan gizi masyarakat pedesaan. Manfaat bagi mahasiswa dan peneliti adalah, gagasan ini belum banyak direalisasikan dalam bentuk penelitian sehingga membuka peluang dan berpotensi besar untuk diteliti lebih lanjut. GAGASAN Landasan Teori Daging merupakan salah satu kebutuhan dasar masyarakat untuk memenuhi asupan gizi. Setiap orang harus mengkonsumsi daging minimal 8,1 kg/orang/tahun. Masyarakat Indonesia khususnya masyarakat pedesaan yang mempunyai penghasilan rendah sangat sedikit mengonsumsi daging dan jauh dari persyaratan yang telah dianjurkan (8,1 kg/orang/tahun). Oleh sebab itu usaha penyediaan daging yang bergizi tinggi dan terjangkau oleh masyarakat desa sangat mutlak dilakukan. Untuk menunjang usaha tersebut perlu dilakukan penganekaragaman ternak yang sesuai dengan kondisi lingkungan dan ekonomi masyarakat sekitar. Salah satu ternak yang berpotensi ke arah tersebut adalah ternak kelinci. Kelinci merupakan salah satu ternak yang mempunyai potensi besar untuk dikembang biakan sebagai penyedia daging, karena ternak ini mempunyai kemampuan pertumbuhan dan perkembangan yang sangat pesat, kemampuan untuk memanfaatkan hijauan dan limbah pertanian maupun industri pangan, dapat dipelihara dengan skala pemeliharaan yang kecil maupun besar, sehingga diharapkan dalam waktu singkat dapat menyediakan daging untuk memenuh kebutuhan protein hewani penduduk Indonesia yang setiap tahunnya meningkat (Suradi, 2005). Kelinci mempunyai potensi biologis yang tinggi, yaitu kemampuan reproduksi yang tinggi, cepat berkembang biak, interval kelahiran yang pendek, prolifikasi yang sangat tinggi, mudah pemeliharan dan tidak membutuhkan lahan yang luas (Templeton, 1968). 2

3 Tabel 1. Perbandingan komposisi daging dari berbagai jenis ternak Daging Air Protein Lemak Energi Kolesterol g/100 g Kkal mg/100 g Natrium Kelinci* 71,5 21,9 5,5 137 53 67 Ayam (merah) yam (putih) 75,8 20,9 2,8 459 105 90 74,2 24,0 1,1 449 70 60 Babi** 74,0 21,8 4,0 123 63 63 Domba** 70,6 20,2 8,3 156 74 70 Sapi** 71,9 22,5 5,1 136 58 63 *) bagian paha dan pinggang **) lean meat Sumber: Chan et al. (1995) Berdasarkan data pada Tabel 1, menunjukkan bahwa daging kelinci mempunyai kelebihan dalam hal rendahnya kolesterol, sehingga daging kelinci sangat baik dianjurkan sebagai makanan spesial untuk pasien penyakit jantung, manula, dan untuk mereka yang mempunyai masalah dengan kelebihan berat badan. Menurut Benneth (1988) bahwa tulang pada kelinci lebih tipis, dagingnya halus, seratnya pendek dan mudah dikunyah. Gambar 1. Kelinci Jenis Netherland Potensi kelinci tidak hanya sebagai penghasil daging yang sehat, juga sebagai penghasil kulit bulu (fur) dan wool. Selain dari pada itu kotoran kelinci merupakan sumber pupuk kandang yang baik, karena mengandung unsur hara N, P dan K yang cukup tinggi, dan karena kandungan proteinnya yang tinggi (18% dari berat kering), sehingga kotoran kelinci masih dapat diolah menjadi pakan ternak (Suradi, 2005). 3

4 Gambar 2. Kotoran Kelinci Potensi lainnya dari ternak kelinci adalah sebagai hewan hias dan ternak percobaan. Sebagai hewan hias, kelinci mempunyai penampilan yang lucu, bulu yang lebat, halus dengan berbagai variasi warna menjadikan ternak ini mempunyai nilai ekonomis yang tinggi, sedangkan sebagai hewan percobaan, ternak ini telah lama digunakan sebagai hewan percobaan untuk pengembangan ilmu pengetahuan dan kesejahtraaan manusia (Suradi, 2005). Tabel 2. Kandungan Urine Kelinci dibandingkan Ternak Lain Unsur Hara Jenis ternak N (%) P (%) K (%) H2O (%) Kuda (padat) 0,55 0,30 0,40 75 Kerbau (padat) 0,60 0,30 0,34 85 Sapi (padat) 0,40 0,20 0,10 85 Domba (padat) 0,75 0,50 0,45 60 Babi (padat) 0,90 0,35 0,40 80 Ayam 0,40 0,10 0,45 97 Kelinci muda* 1,6-2,0 0,43-1,3 0,4-1,0 44,7-32,5 Kelinci dewasa** 2,72 1,1 0,5 55,3 Sumber : Klaus (1985 dalam Kartadisastra (2001); Baririh, N.R, Wafiatiningsih, I.Sulistyo, R.A. Saptati BPPT Kaltim 2005) Rusia, Prancis, Italia, China dan negaranegara di Eropah Timur merupakan negara produsen terbesar daging kelinci, disamping itu ada pula beberapa negara yang memproduksi daging kelinci dalam jumlah kecil yang hanya ditujukan untuk konsumsi sendiri seperti beberapa negara Afrika dan Amerika Latin, Philipina, Malaysia, Mesir dan beberapa negara berkembang (Raharjo, 1994), sedangkan di Indonesia sampai saat ini sulit untuk memperoleh data produksi dan konsumsi daging kelinci, namun menurut Lebas dan Collen (1994), bahwa konsumsi daging kelinci di Indonesia baru mencapai 0,27 kg/kapita/tahun. Salah satu gagasan untuk membantu peningkatan asupan gizi masyarakat pedesaan ialah dengan mensosialisasikan Pangan Padat Gizi yang dapat dilakukan pada pekarangan rumah masing-masing masyarakat desa. 4

5 Implementasi Gagasan Penelitian Terdahulu Penelitian terdahulu berjudul Pabrik Daging Mini Pekarangan Untuk Perbaikan Gizi Keluarga yang dikeluarkan oleh Yapika (Yayasan Perbaikan Gizi Keluarga). Satu keluarga dengan PDMP yang terdiri dari 3 induk dan I jantan, setelah 5-7 bulan, akan dapat memotong seekor kelinci sekali seminggu. Daging berikut jeroan yang dapat dikonsumsi sekitar 1 kg. Untuk keluarga dengan 5-6 jiwa jumlah itu sudah mencapai norma gizi minimum 8,1 kg/kapita/tahun. Pangan Padat Gizi Berbasis Budidaya Kelinci Terpadu Pangan Padat Gizi merupakan solusi perbaikan gizi yang dapat dilakukan di pekarangan rumah yang terdiri dari kelinci dan sayur-sayuran organik. Pangan Padat Gizi tersebut nantinya akan dikonsumsi pemilik pekarangan tersebut sekaligus untuk perbaikan gizi keluarga. Misalkan dalam 1 kelompok warga yang rumahnya berdekatan terdapat 10 anggota keluarga. Setiap anggota keluarga terdiri dari 4-6 jiwa. Jadi semuanya maksimal ada 60 jiwa (6x10). Untuk memenuhi asupan gizinya, diperlukan kelinci indukan masing-masing 1 ekor/keluarga dan kelinci jantan 2 ekor untuk 1 kelompok tersebut. Setelah sekitar 5 bulan, pemilik pekarangan rumah tersebut dapat memotong seekor kelinci sekali seminggu dan dapat memanen sayursayuran organik setiap harinya. Sayur-sayuran tersebut ditanam menggunakan air kencing dan kotoran kelinci sebagai pupuknya. Apabila daging ataupun sayuran tersebut berlebihan dapat dijual sekaligus bisa menambah penghasilan keluarga. Metode seperti ini lebih efektif dan efisien dari pada penelitian sebelumnya. Dengan Pangan Padat Gizi, setiap keluarga dapat memenuhi asupan gizi sesuai persyaratan bahkan bisa juga melampaui. Pangan Padat Gizi dapat dikelola oleh anggota keluarga sebagai pekerjaan sambilan tanpa mengganggu pekerjaan pokok. Pemilihan ternak kelinci dikarenakan kelinci termasuk ternak yang prolific (mampu beranak banyak), mempunyai kualitas daging yang paling bagus (protein tinggi, rendah kolesterol), pemeliharaannya mudah dan tidak membutuhkan lahan yang luas serta dagingnya dapat digukanan sebagai obat asma. Selain itu air kencing dan kotorannya dapat digunakan sebagai pupuk organik untuk tanaman sayuran. Tanaman sayuran yang tidak bisa dimakan (cacat/rusak)bisa digunkan sebagai pakan kelinci. Sehingga Pangan Padat Gizi ini diharapkan mampu mencukupi asupan gizi yang berasal dari hewani (daging kelinci) maupun dari nabati (sayuran organik) sekaligus tercipta konsep pertanian terpadu di pekarangan rumah. 5

6 KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Asupan gizi masyarakat Indonesia sangat kurang sekali. Terutama masyarakat yang berada di daerah pedesaan / pinggiran kota. Hal tersebut dikarenakan kurang mampunya membeli bahan makanan yang mengandung gizi yang mencukupi. Daging kelinci dan sayuran organik merupakan salah satu solusi untuk memcukupi asupan gizi masyarakat pedesaan. Gagasan Pangan Padat Gizi merupakan salah satu solusi yang digunakan untuk mencakupi asupan gizi masyarakat pedesaan. Pangan Padat Gizi merupakan sebuah pabrik yang dapat dibangun di pekarangan rumah dengan komoditas ternak kelinci dan sayuran organik serta berbasis pertanian terpadu. Saran Adanya sosialisasi serta konsistensi pemerintah dan warga desa terhadap program ini agar dapat terlaksana. 6

7 DAFTAR PUSTAKA Badan Pusat statistik indonesia. 2010. Jumlah penduduk indonesia 2009. http://www.bps.go.id/[5 Januari 2010] Bennett, B. 1988. Raising Rabbits The Modern Way. A Garden Way Pub. Book: United Satates. Chan, W., J. Brown, S.M. Lee and D.H. Buss. 1995. Meat, Poultry and Game. The Royal Society of Chemistry: London. Lebas, F. and M. Collin. 1992. World Rabbit Production and Research Situation. 1992. J. Appl. Rabbit Res, 15, 29-54. Raharjo, Y.C. 1994. Potential and prospect of an integrated rex rabbit farming in supporting an export oriented agribisnis. J. IARD 16: 69-81. Suradi, K. 2005. Potensi dan Peluang Teknologi Pengolahan Produk Kelinci. Makalah dalam Lokakarya Nasional Potensi dan Peluang Pengembangan Usaha Agribisnis Kelinci. Balai Penelitian Ternak Ciawi. Bogor. Templeton, G.S. 1968. Domestic Rabbit Production. He Interstate Printers and Pub. Danville, Illionois. 7

8 DAFTAR RIWAYAT HIDUP 1. Ketua Kelompok Nama Lengkap : Hassan Afif NIM : D14070137 Fakultas/Departemen : Peternakan/ Ilmu Produksi dan Teknologi Peternakan Perguruan Tinggi : Institut Pertanian Bogor Tempat/Tanggaal lahir : Pati, 12 Juli 1989 Karya Ilmiah yang pernah dibuat : - Penghargaan Ilmiah yang diraih : - Bogor, 07 Maret 2011 Hassan Afif NIM D14070137 8

9 2. Anggota Kelompok Nama Lengkap : Anita Rahman NIM : D14100080 Fakultas/Departemen : Peternakan / Ilmu Produksi dan Teknologi Peternakan Perguruan Tinggi : Institut Pertanian Bogor Tempat/Tanggaal lahir : Bogor, 27 Januari 1993 Karya Ilmiah yang pernah dibuat : - Ubi Jalar Sebagai Alternatif Sumber Karbohidrat yang Bernilai Ekonomis Penghargaan Ilmiah yang diraih : - Bogor, 07 Maret 2011 Anita Rahman NIM D14100080 3. Anggota Kelompok Nama Lengkap NIM Fakultas/Departemen : Ardiya Yustika : A14100083 : Pertanian / Ilmu Tanah dan Sumber daya Lahan Perguruan Tinggi : Institut Pertanian Bogor Tempat/Tanggaal lahir : Pati, 1 November 1991 Karya Ilmiah yang pernah dibuat :- Penghargaan Ilmiah yang diraih:- Bogor, 07 Maret 2011 Ardiya Yustika NIM. A14100083 9

10 3. Dosen Pendamping Nama Lengkap : Prof. Dr. Ir. Nahrowi, M.Sc N I P : 19620425 198603 1 002 Jabatan Fungsional : Guru Besar Tempat/tgl lahir : Jakarta, 25 April 1962 Jenis Kelamin : Laki-laki Agama : Islam Kantor/Unit Kerja : Jurusan Ilmu Nutrisi Teknologi Peternakan Fak. Peternakan IPB Alamat Kantor : Jl. Agatis Gedung Fakultas Peternakan Institut Pertanian Bogor Kampus IPB Darmaga Bogor 16680 Telepon/Fax 0251-628353/628353 Alamat Rumah : Jl. Bukit Asam Ujung No.31 RT 01/08 Laladon Indah Bogor 16610 Pendidikan Formal : 1. Sarjana Peternakan (Ir), Bidang Studi Ilmu Nutrisi dan Makanan Ternak, IPB, 1984 2. Magister Science (M.Sc), Bidang Studi Nutrisi, Uppsala University Swedia, 1990 3. Doctor (Dr), Bidang Studi Micobrial Biochemistry, Ehime University Jepang, 1995 Bogor, 07 Maret 2011 Prof. Dr. Ir. Nahrowi, M.Sc NIP19620425 198603 1 002 10

11 LAMPIRAN Lampiran 1. Desain Program Pangan Padat Gizi bulan ke 1 bulan ke 2 Keterangan : = jarak 1 bulan bulan ke 3 bulan ke 4 bulan ke 5 bulan ke 6 = kawin = beranak = kelinci dipotong Diasumsikan kelinci bunting selama I bulan, masa sapih selama 1 bulan, dan beranak minimal 4 ekor. Pada umur 4 bulan dengan bobot minimal 2 kg kelinci sudah bisa dipotong. 11