FISIKA 2. Pertemuan ke-4

dokumen-dokumen yang mirip
BAB II. KESEIMBANGAN

Kesetimbangan Fasa Bab 17

Laporan Praktikum Kimia Fisik

KESETIMBANGAN FASA. Sistem Satu Komponen. Aturan Fasa Gibbs

Kimia Fisika Bab 6. Kesetimbangan Fasa OLEH: RIDHAWATI, ST, MT

Kesetimbangan Fasa Cair-Cair dan Cair Uap

2. Fase komponen dan derajat kebebasan. Pak imam

HUKUM RAOULT. campuran

Makalah Termodinamika Pemicu 4: Kesetimbangan Fasa Uap-Cair

BAB IV. PERHITUNGAN STAGE CARA PENYEDERHANAAN (Simplified Calculation Methods)

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

KESETIMBANGAN FASA. Komponen sistem

PMD D3 Sperisa Distantina

PENGUKURAN KESETIMBANGAN UAP-CAIR SISTEM BINER ETANOL+ETIL ASETAT DAN ETANOL+ ISOAMIL ALKOHOL PADA TEKANAN 101,33 kpa, 79,99 kpa dan 26,67 kpa

OTK 3 S1 Sperisa Distantina

DATA KESETIMBANGAN UAP-AIR DAN ETHANOL-AIR DARI HASIL FERMENTASI RUMPUT GAJAH

LAPORAN PRAKTIKUM KIMIA ORGANIK. Pemisahan dan Pemurnian Zat Cair. Distilasi dan Titik Didih. Nama : Agustine Christela Melviana NIM :

III ZAT MURNI (PURE SUBSTANCE)

Aplikasi data keseimbangan uap-cair: 1. Penentuan kondisi jenuh, seperti uap jenuh dan cair jenuh. 2. Penentuan jumlah stage pada Menara Distilasi.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

PRAKTIKUM OPERASI TEKNIK KIMIA II MODUL 2 EQUILIBRIUM STILL

LAPORAN HASIL PENELITIAN

SIFAT TERMODINAMIK SISTEM BINER ETANOL-AIR*) Oleh: Isana SYL**)

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

SIFAT TERMODINAMIK SISTEM BINER METANOL-AIR*) Oleh: Isana SYL**)

Fugasitas. Oleh : Samuel Edo Pratama

KESETIMBANGAN UAP-CAIR (VLE) ETHANOL-AIR DARI HASIL FERMENTASI RUMPUT GAJAH

TINGKAT PERGURUAN TINGGI 2017 (ONMIPA-PT) SUB KIMIA FISIK. 16 Mei Waktu : 120menit

Penuntun praktikum DISTILASI BATCH

DAFTAR LAMPIRAN...xi

PERCOBAAN 01 PEMISAHAN DAN PEMURNIAN ZAT CAIR: DISTILASI, TITIK DIDIH (KI- 2051)

Fraksi mol tiga komponen dari sistem terner (C = 3) sesuai dengan X A + X B + Xc =

LANDASAN TEORI. P = Pc = P 3 = P 2 = Pg P 5 P 4. x 5. x 1 =x 2 x 3 x 2 1

BAB 4 TEMUAN DAN PEMBAHASAN. merumuskan indikator dan konsep pada submateri pokok kenaikan titik didih

MENENTUKAN SUHU MINIMAL PADA CONDENSOR DAN REBOILER DENGAN MENGGUNAKAN KESETIMBANGAN

Sifat Koligatif Larutan

BAB 5 KONSEP LARUTAN 1. KOMPOSISI LARUTAN 2. SIFAT-SIFAT ZAT TERLARUT 3. KESETIMBANGAN LARUTAN 4. SIFAT KOLIGATIF LARUTAN

KIMIA DASAR JOKO SEDYONO TEKNIK MESIN UMS 2015

- Fasa (phase) dalam terminology/istilah dalam mikrostrukturnya

Laporan Praktikum Operasi Teknik Kimia II Kolom Berpacking (HETP) BAB I PENDAHULUAN

SIFAT TERMODINAMIK SISTEM BINER 1-PROPANOL-AIR*) Oleh: Isana SYL**)

LAPORAN PRAKTIKUM KIMIA FISIKA II ENERGI KESETIMBANGAN FASA Sabtu, 19 April 2014

BAB I DISTILASI BATCH

I Sifat Koligatif Larutan

ASETON-BUTANOL-ETANOL HASIL FERMENTAS1 DENGAN DISTILASI SEDERHANA DAN DENGAN PENDEKATAN MODEL ISOTHERM FLASH. Oleh AGUS PURWANTO

DATA KESETIMBANGAN UAP-AIR DAN ETHANOL-AIR DA- RI HASIL FERMENTASI RUMPUT GAJAH

PEMISAHAN DAN PEMURNIAN ZAT CAIR. Distilasi dan Titik Didih

PERCOBAAN I PENENTUAN BERAT MOLEKUL BERDASARKAN PENGUKURAN MASSA JENIS GAS

SIFAT KOLIGATIF LARUTAN

LAPORAN PRAKTIKUM KIMIA FISIKA PENENTUAN BERAT MOLEKUL BERDASARKAN PENGUKURAN MASSA JENIS GAS

TUGAS KIMIA FISIKA KESETIMBANGAN FASE DISUSUN OLEH KELOMPOK 4 : ANDI AZIS RUSDI MOH. SOFYAN HARMILA EKA YULIASTRI

LAPORAN PRAKTIKUM KIMIA FISIKA PENENTUAN BERAT MOLEKUL BERDASARKAN PENGUKURAN MASSA JENIS GAS. Oleh:

KESETIMBANGAN UAP-CAIR SISTEM ETHANOL + 2-PROPANOL + ISOOCTANE PADA TEKANAN ATMOSFERIK

Kumpulan Laporan Praktikum Kimia Fisika PERCOBAAN VI

LAPORAN PRAKTIKUM KIMIA FISIKA PENENTUAN BERAT MOLEKUL BERDASARKAN PENGUKURAN MASSA JENIS GAS

MAKALAH TERMODINAMIKA TEKNIK KIMIA

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang 1.2 Perumusan Masalah 1.3 Tujuan Percobaan

6/12/2014. Distillation

ENERGI KESETIMBANGAN FASA

Sistem tiga komponen

DAFTAR ISI HALAMAN PERNYATAAN KATA PENGANTAR DAFTAR SIMBOL DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR ABSTRACT Latar Belakang Keaslian Penelitian 5

DESTILASI UAP. Group B ( PTK 2) Darwin Junaidi ( ) Agustina Gunawan ( ) Harris Kristanto ( )

KEGIATAN PEMBELAJARAN 1 SIFAT KOLIGATIF LARUTAN

Pemisahan Distilasi Azeotrop. Heri Rustamaji. Referensi:

SIFAT KOLIGATIF LARUTAN

BAB 1 SIFAT KOLIGATIF LARUTAN. STANDART KOMPETENSI Mendeskripsikan sifat-sifat larutan, metode pengukuran serta terapannya.

Bab VI. CAMPURAN MULTI KOMPONEN

MAKALAH KIMIA FISIK II KESTIMBANGAN FASA

BAB III. PERHITUNGAN STAGE SEIMBANG

Sifat-sifat Fisis Larutan

BAB I. PENDAHULUAN OTK di bidang Teknik Kimia?

WUJUD ZAT. 1. Fasa, Komponen dan Derajat Bebas

PENGUKURAN KESETIMBANGAN UAP-CAIR SISTEM BINER 2-BUTANOL + GLISEROL, SISTEM TERNER METANOL + 2-BUTANOL +GLISEROL DAN ETANOL + 2-PROPANOL + GLISEROL

BAB IV PEMBAHASAN. 4.2 Ekstraksi Senyawa Fenol Penentuan Waktu Kesetimbangan pada Ekstraksi Senyawa Fenol dari Limbah Cair Industri Tekstil.

Larutan dan Konsentrasi

PRAKTIKUM KIMIA ORGANIK. Percobaan 1 PEMISAHAN DAN PEMURNIAN ZAT CAIR. Distilasi dan Titik Didih

PEMBUATAN DIETIL ETER DENGAN BAHAN BAKU ETANOL DAN KATALIS ZEOLIT DENGAN METODE ADSORBSI REAKSI

PENGUKURAN KESETIMBANGAN UAP-CAIR ISOTHERMAL

ENTROPI. Untuk gas ideal, dt dan V=RT/P. Dengan subtitusi dan pembagian dengan T, akan diperoleh persamaan:

PENGARUH KENAIKKAN REFLUX RATIO TERHADAP KEBUTUHAN PANAS PADA KOLOM DISTILASI DENGAN DISTRIBUTED CONTROL SYSTEM (DCS)

Sulistyani M.Si

BAB I PENDAHULUAN A. KENAIKAN TITIK DIDIH DAN PENURUNAN TITIK BEKU

SIMULASI KONSUMSI ENERGI PEMURNIAN BIOETANOL MENGGUNAKAN VARIASI DIAGRAM ALIR DISTILASI EKSTRAKTIF DENGAN KONFIGURASI, V

Matematika Teknik Kimia III (Process Modeling and Simulation)

Diagram Fasa Zat Murni. Pertemuan ke-1

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Kesetimbangan dinamis adalah keadaan dimana dua proses yang berlawanan terjadi dengan laju yang sama, akibatnya tidak terjadi perubahan bersih dalam

FISIKA TERMAL Bagian I

5/30/2014 PSIKROMETRI. Ahmad Zaki M. Teknologi Hasil Pertanian UB. Komposisi dan Sifat Termal Udara Lembab

pendinginan). Material Teknik Universitas Darma Persada - Jakarta

KESETIMBANGAN UAP-CAIR-CAIR SISTEM BINER n-butanol+air DAN ISOBUTANOL+AIR PADA kpa

BAB 9. Kurva Kelembaban (Psychrometric) dan Penggunaannya

LTM TERMODINAMIKA TEKNIK KIMIA Pemicu

Kelarutan & Gejala Distribusi

DISTILASI 08/03/2018 Nur Istianah-KP1-Distilasi-2015

LAPORAN PRAKTIKUM KIMIA FISIKA I DIAGRAM TERNER (SISTEM ZAT CAIR TIGA KOMPONEN)

MODUL 1 TERMOKIMIA. A. Hukum Pertama Termodinamika. B. Kalor Reaksi

ASETON-BUTANOL-ETANOL HASIL FERMENTAS1 DENGAN DISTILASI SEDERHANA DAN DENGAN PENDEKATAN MODEL ISOTHERM FLASH. Oleh AGUS PURWANTO

Kegiatan Belajar 1: Sifat Koligatif Larutan. Menguasai teori aplikasi materipelajaran yang diampu secara mendalam pada kimia larutan.

A. Pengertian Psikometri Chart atau Humidty Chart a. Terminologi a) Humid heat ( Cs

Transkripsi:

FISIKA 2 Pertemuan ke-4

Teori Termodinamika Bila suatu campuran memenuhi sifat ideal, baik fasa gas dan fasa cairannya, maka hubungan keseimbangannya dapat dinyatakan dengan Hukum Raoult dan Dalton:

dengan P io = tekanan uap murni yang dapat dicari dengan: a. Pustaka (tabel, kurva) b. Persamaan Pendekatan (Antoine): Dengan A, B, dan C adalah suatu tetapan yang berlaku untuk suatu komponen (kisaran daerah suhu yang sempit) dengan suhu < 100 0 C, t = 0 C.

Dalam perhitungan teknik, korelasi keseimbangan dapat dinyatakan dengan: Dengan : i = komponen i y i = mol fraksi i dalam fase uap X i = mol fraksi i dalam fase cair K i = tetapan seimbang

Hukum Henry menyatakan bahwa korelasi keseimbangan untuk sistem ideal dan larutan yang cukup encer dapat dinyatakan dengan: P A = H * C A Dengan : P A = tekanan parsial A di fasa uap C A = konsentrasi A di fasa cair H = tetapan Henry

Sistem Biner (A dan B) A lebih volatile daripada B hukum Raoult\Dalton berlaku (memenuhi)

dengan: AB = Relative Volatility komponen A terhadap komponen B Untuk sistem yang tidak mengikuti hukum Raoult, dinyatakan dengan persamaan:

Beberapa kurva keseimbangan untuk sistem dengan AB yang konstan dan sistem Dengan AB yang fungsi konsentrasi, pada Pt = 1 atm

Superheated Vapor = daerah uap lewat panas Saturated Liquid + Saturated Vapor = daerah dua fasa Sub-cooled Liquid = daerah air lewat dingin Bubble point = suhu tertentu dimana suatu campuran cairan mulai menguap Dew point = suhu tertentu dimana suatu campuran gas mulai mengembun Boiling point = sama dengan Dew atau Bubble Point untuk senyawa murni.

Sistem Non Ideal Larutan non ideal akan membentuk kurva antara suhu dan komposisi yang berbeda dengan bentuk kurva ideal (Gambar II.2.). Hal tersebut disebabkan karena larutan non-ideal pada kondisi tertentu akan membentuk campuran azeotrop. Campuran azeotrop adalah suatu keadaan dimana komposisi uap sama dengan komposisi cairannya atau dapat dikatakan Dew Point = Bubble Point.

Azeotrop deviasi positif terjadi bila suhu didih campuran Iebih rendah daripada suhu didih masing-masing komponen penyusunnya atau disebut dengan Minimum Boiling Mixtures. Misalnya adalah campuran isopropanol dan propilen khlorida (gambar II.3.a) Azeotrop deviasi negatif yaitu bila suhu didih campuran lebih tinggi daripada suhu didih masing-masing komponen penyusunnya atau dapat disebut sebagai Maximum Boiling Mixtures. Contohnya adalah campuran aseton dan kloroform (gambar II.3.b)

Contoh Soal : Campuran n-oktan dan etil benzen pada tekanan 200 mmhg mempunyai kondisi ideal pada kedua fasanya (cair uap). Tentukan data yang menyatakan hubungan antara t - Y, t - X, x - Y, pada keadaan tersebut. Komponen Antoine Constants A B C n-oktan 6,92377 1355,13 209,52 etil benzen 6,95719 1424,255 213,206 Pertemuan 4 Fisika 2.xlsx

Diagram Entalpi - Komposisi Pada distilasi diperlukan neraca energi karena separating agentnya panas, sehingga disini informasi data keseimbangan yang dihubungkan dengan entalpi sistem pada keadaan kesetimbangan. Untuk itu disusun diagram entalpi komposisi, tetapi entalpi merupakan suatu besaran relatif, sehingga perlu kondisi acuan (titik acuan). Pada gambar II.4. titik acuannya adalah entalpi air murni dan entalpi etanol murni pada suhu 32 0 F = 0.

Contoh Soal : Hitunglah komposisi kesetimbangan uap-cairan pada tekanan konstan untuk campuran metanol-air yang diharapkan sistem hingga membentuk campuran ideal. Penyelesaian: Titik didih pada tekanan 1 atm untuk metanol (A) = 64,7 0 C dan untuk air (B) = 100 0 C. berdasarkan data ini maka perhitungan dibuat pada suhu di antara kedua titik didih komponen penyusun campuran tersebut. Sebagai contoh pada suhu 80 0 C, P A 0 = 1362,5 mmhg, dan P B 0 = 760 mmhg.

Pertemuan 4 Fisika 2.xlsx

TUGAS 1. Titik didih pada tekanan 1 atm untuk etanol (A) = 78,4 0 C dan untuk air (B) = 100 0 C. berdasarkan data ini maka perhitungan dibuat pada suhu di antara kedua titik didih komponen penyusun campuran tersebut. P t = 760 mmhg. NB: (hitung tiap kenaikan suhu 2 0 C dan gambar grafik kesetimbangannya di kertas milimeter). 2. Campuran n-oktan dan etil benzen pada tekanan 400 mmhg mempunyai kondisi ideal pada kedua fasanya (cair uap). Tentukan data yang menyatakan hubungan antara t - Y, t - X, x - Y, pada keadaan tersebut. NB: (hitung tiap kenaikan suhu 5 0 C dan gambar grafik kesetimbangannya di kertas milimeter).