IDENTITAS MATA KULIAH. Status mata kuliah

dokumen-dokumen yang mirip
BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Oleh : PUSPITAHATI,STP,MP Dosen Fakultas Pertanian UNSRI (2002 s/d sekarang) Mahasiswa S3 PascaSarjana UNSRI (2013 s/d...)

DAFTAR ISI. Halaman Judul... Halaman Persetujuan... Kata Pengantar... Daftar Isi... Daftar Tabel... Daftar Gambar... Daftar Peta... Daftar Lampiran...

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Rencana Program dan Kegiatan Pembelajaran Semester (RPKPS)

BAB I PENDAHULUAN. terus-menerus dari hulu (sumber) menuju hilir (muara). Sungai merupakan salah

1267, No Undang-Undang Nomor 4 Tahun 2011 tentang Informasi Geospasial (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 49, Tambahan Lem

Kuliah : Rekayasa Hidrologi II TA : Genap 2015/2016 Dosen : 1. Novrianti.,MT. Novrianti.,MT_Rekayasa Hidrologi II 1

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Hujan atau presipitasi merupakan jatuhnya air dari atmosfer ke permukaan

BAB II. TINJAUAN PUSTAKA

3,28x10 11, 7,10x10 12, 5,19x10 12, 4,95x10 12, 3,10x xviii

SATUAN ACARA PERKULIAHAN MK. REKAYASA HIDROLOGI

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

2016 EVALUASI LAJU INFILTRASI DI KAWASAN DAS CIBEUREUM BANDUNG

dan penggunaan sumber daya alam secara tidak efisien.

PERTEMUAN II SIKLUS HIDROLOGI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

DAFTAR ISI. HALAMAN JUDUL... i LEMBAR PENGESAHAN... ii KATA PENGANTAR... iii. DAFTAR TABEL... ix DAFTAR GAMBAR... xi

Tujuan: Peserta mengetahui metode estimasi Koefisien Aliran (Tahunan) dalam monev kinerja DAS

Sungai dan Daerah Aliran Sungai

HIDROLOGI. Dr.Ir.RACHMAD JAYADI, M.Eng. JURUSAN TEKNIK

Ahli Hidrogeologi Muda. Ahli Hidrogeologi Tingkat Muda. Tenaga ahli yang mempunyai keahlian dalam Hidrogeologi Tingkat Muda

HIDROLOGI. 3. Penguapan 3.1. Pendahuluan 3.2. Faktor-faktor penentu besarnya penguapan 3.3. Pengukuran Evaporasi 3.4. Perkiraan Evaporasi

Bahan Ajar Hidrologi Dasar (GEF 1301 BAB III. POTAMOLOGI

BAB I PENDAHULUAN. hidrologi di suatu Daerah Aliran sungai. Menurut peraturan pemerintah No. 37

HIDROSFER I. Tujuan Pembelajaran

I. PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

Lebih dari 70% permukaan bumi diliputi oleh perairan samudra yang merupakan reservoar utama di bumi.

TINJAUAN PUSTAKA Siklus Hidrologi

A. Latar Belakang Masalah

I. PENDAHULUAN. angin bertiup dari arah Utara Barat Laut dan membawa banyak uap air dan

BAB I. PENDAHULUAN. Gambar 1. Sistem terbuka dalam sebuah DAS

I. PENDAHULUAN I.1 Latar Belakang I.2 Tujuan II. TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Daur Hidrologi

BAB I SIKLUS HIDROLOGI. Dalam bab ini akan dipelajari, pengertian dasar hidrologi, siklus hidrologi, sirkulasi air dan neraca air.

TINJAUAN PUSTAKA. Aliran Permukaan dan Infiltrasi dalam suatu DAS. pengangkut bagian-bagian tanah. Di dalam bahasa Inggris dikenal kata run-off

Cyclus hydrogeology

DAFTAR ISI. BAB III TEORI DASAR Lereng repository.unisba.ac.id. Halaman

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. Di bumi terdapat kira-kira sejumlah 1,3-1,4 milyard km 3 : 97,5% adalah air

Universitas Gadjah Mada

BAB III METODOLOGI. Gambar 3.1 Diagram Alir Penyusunan Tugas Akhir

III. FENOMENA ALIRAN SUNGAI

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) REKAYASA HIDROLOGI

TINJAUAN PUSTAKA 2.1 TINJAUAN UMUM SUB-DAS CITARIK

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

RPKPS MATA KULIAH HIDROLOGI PERTANIAN OLEH

MODEL HIDROLOGI. (continuous flow) dan debit/hidrograf. besar/banjir (event flow). Contoh: : SSARR, SHE, MOCK, NASH, HEC-HMS

aptudika.web.ugm.ac.id

PENDUGAAN PARAMETER UPTAKE ROOT MENGGUNAKAN MODEL TANGKI. Oleh : FIRDAUS NURHAYATI F

REKAYASA HIDROLOGI II

SILABUS. Kode : GG 309

POTENSI AIRTANAH DI CEKUNGAN AIRTANAH (CAT) PALU BERDASARKAN SATUAN HIDROMORFOLOGI DAN HIDROGEOLOGI. Zeffitni *)

REKAYASA HIDROLOGI SELASA SABTU

BAB II METODOLOGI 2.1 Bagan Alir Perencanaan

RANCANGAN PEMBELAJARAN MATA KULIAH HIDROLOGI. Disusun Oleh : SUROSO, ST NIP

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

RANCANGAN PROGRAM DAN KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS)

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

Surface Runoff Flow Kuliah -3

BAB I PENDAHULUAN. karena curah hujan yang tinggi, intensitas, atau kerusakan akibat penggunaan lahan yang salah.

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL

sumber daya lahan dengan usaha konservasi tanah dan air. Namun, masih perlu ditingkatkan intensitasnya, terutama pada daerah aliran sungai hulu

TINJAUAN PUSTAKA. Menurut Peraturan Menteri Kehutanan Nomor: P. 39/Menhut-II/2009,

BAB I PENDAHULUAN. topografi dibatasi oleh punggung-punggung gunung yang menampung air hujan

DAFTAR ISI. HALAMAN JUDUL... iii. LEMBAR PENGESAHAN... iii. PERNYATAAN... iii. KATA PENGANTAR... iv. DAFTAR ISI... v. DAFTAR TABEL...

DAFTAR ISI. Kata Pengantar... i. Daftar Isi... ii. Daftar Tabel... vii. Daftar Gambar... ix. Daftar Lampiran... xiv. Intisari... xv. Abstract...

BIOFISIK DAS. LIMPASAN PERMUKAAN dan SUNGAI

DRAINASE PERKOTAAN BAB I PENDAHULUAN. Sub Kompetensi

Tjahyo Nugroho Adji Karst Research Group Fak. Geografi UGM

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

PENDAHULUAN. tempat air hujan menjadi aliran permukaan dan menjadi aliran sungai yang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

DAFTAR ISI. Halaman Judul... Halaman Persetujuan... Kata Pengantar... Daftar Isi... Daftar Tabel... Daftar Gambar... Daftar Peta... Abstact...

SILABUS. Mata Kuliah : Hidrologi Kode : GG 309

LAMPIRAN I KEPUTUSAN MENTERI ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL Nomor : 1451 K/10/MEM/2000 Tanggal : 3 November 2000

BAB I PENDAHULUAN. penduduk akan berdampak secara spasial (keruangan). Menurut Yunus (2005),

TINJAUAN PUSTAKA. Daerah Aliran Sungai (DAS) didefinisikan sebagai suatu wilayah yang

PENDAHULUAN 1 BAB I. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN I.1

II. TINJAUAN PUSTAKA. Gambar 2. Lokasi Kabupaten Pidie. Gambar 1. Siklus Hidrologi (Sjarief R dan Robert J, 2005 )

BAB I PENDAHULUAN. khas, baik secara morfologi, geologi, maupun hidrogeologi. Karst merupakan

SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP)

PEDOMAN TEKNIS EVALUASI POTENSI AIR BAWAH TANAH

HIDROSFER. Lili Somantri,S.Pd Dosen Jurusan Pendidikan Geografi UPI

II. TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Aliran Permukaan 2.2. Proses Terjadinya Aliran Permukaan

Minggu 1 : Daur Hidrologi Minggu 2 : Pengukuran parameter Hidrologi Minggu 3 : Pencatatan dan pengolahan data Hidroklimatologi

1. Alur Siklus Geohidrologi. dari struktur bahasa Inggris, maka tulisan hydrogeology dapat diurai menjadi

Modul 1: Pengantar Pengelolaan Sumber Daya Air

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN I.1. Latar Belakang

BAB 5: GEOGRAFI DINAMIKA HIDROSFER

DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL...i HALAMAN PENGESAHAN...ii KATA PENGANTAR...iii PERNYATAAN KEASLIAN PENELITIAN...iv DAFTAR ISI...

Jurnal APLIKASI ISSN X

BAB I PENDAHULUAN. penghujan mempunyai curah hujan yang relatif cukup tinggi, dan seringkali

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. A. Lokasi Penelitian Lokasi penelitian yang akan dilakukan bertempat di kolam retensi taman lansia kota bandung.

Transkripsi:

IDENTITAS MATA KULIAH Nama mata kuliah Kode/SKS Prasarat Status mata kuliah : Hidrologi Dasar : GEF.1301 2 SKS : Tidak ada : Wajib DESKRIPSI SINGKAT MATAKULIAH Mata kuliah ini berisi deskripsi dasar tentang air di bumi, air yang berupa air hujan, aliran sungai, airtanah, air yang tergenang sebagai air danau dan kualitas air. Mata kuliah ini membahas ruang Iingkup kajian hidrologi, proses-proses hidrologi, dasar-dasar pengukuran dan perhitungan yang ada kaitannya dengan kuantitas air yang masuk ke daratan maupun yang keluar, serta memperkenalkan alat-alat survey dan pengukuran hidrologi. Selain itu, mata kuliah ini juga membahas faktor-faktor yang berpengaruh terhadap keberadaan dan distribusi air di bumi serta pengaruhnya terhadap daratan dan kehidupan didalamnya. TUJUAN PEMBELAJARAN Setelah mengikuti kuliah ini, mahasiswa diharapkan dapat memahami keberadaan air di bumi, mengetahui dan dapat menjelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi daur/siklus air dan konsep neraca air, dapat menjelaskan dasar-dasar pengukuran dan perhitungan hidrologi serta menyajikan data hidrologi. Mahasiswa diharapkan dapat mengetahui aplikasi hidrologi untuk memecahkan masalah-masalah praktis yang berkaitan dengan air.

OUTCOME PEMBELAJARAN 1. Setelah mengikuti kuliah pendahuluan mahasiswa mampu : a. menjelaskan cabang-cabang hidrologi b. menjelaskan ruang lingkup kajian hidrologi c. menjelaskan kegunaan hidrologi untuk memecahkan masalah-masalah praktis yang berkaitan dengan air d. menjelaskan daur hidrologi dengan beberapa model 2. Setelah mengikuti kuliah konsep neraca air, mahasiswa mampu : a. menjelaskan konsep neraca air bumi b. menjelaskan konsep neraca air daerah aliran sungai c. menjelaskan konsep neraca air akuifer d. menjelaskan konsep neraca air kolom tanah e. menjelaskan konsep neraca air danau 3. Setelah mengikuti kuliah evaporasi dan transpirasi, mahasiswa mampu : a. menjelaskan berbagai wujud air dan proses perubahannya b. menjelaskan proses perpindahan pangs untuk proses evaporasi c. menjelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi evaporasi dan transpirasi d. menjelaskan alat-alat ukur untuk mengukur evaporasi dan transpirasi e. menjelaskan dasar-dasar perhitungan evaporasi f. mengenal beberapa rumus empiris untuk menghitung evaporasi dan evapotranspirasi g. mengenal neraca air secara meteorologis 4. Setelah mengikuti kuliah presipitasi, mahasiswa mampu : a. menjelaskan tipe-tipe presipitasi atas dasar genesa dan bentuk presipitasi b. menjelaskan syarat-syarat terjadinya presipitasi c. menjelaskan factor-faktor yang mempengaruhi presipitasi yang terjadi di suatu wilayah d. mengenal alat-alat pengukur presipitasi

e. menjelaskan jumlah hujan, lama hujan, intensitas hujan, dan mengenal hietograf f. mengenal cara-cara menghitung hujan rata-rata suatu wilayah g. mengenal kegunaan kurva massa ganda hujan h. mengenal cara menyajikan data hujan secara keruangan i. mengenal cara analisis kecenderungan hujan suatu periode 5. Setelah mengikuti kuliah potamologi dasar mahasiswa mampu : a. memahami pengertian runoff dan komponen-komponen runoff serta tipetipe runoff b. mengenal satuan runoff dan menjelaskan pengertian debit aliran c. menjelaskan dengan gambar pengertian slope-hydrograph, stage hydrograph, Flood hydrograph, dan sediment hydrograph. d. menjelaskan proses runoff serta fenomena hidrologi yang terjadi pada scat musim kemarau, awal musim hujan, musim hujan, dan musim kemarau e. menjelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi runoff f. menjelaskan dengan gambar pengaruh distribusi hujan terhadap bentuk hidrograf aliran g. menjelaskan dengan gambar pengaruh bentuk DAS terhadap bentuk hidrograf aliran h. menjelaskan parameter morfometeri DAS i. menjelaskan bagian-bagian hidrograf banjir j. menjelaskan syarat-syarat lokasi SPAS dan peralatan SPAS k. menggambarkan diagram alir tahapan perolehan data debit aliran dan sedimen. l. mengenal cara-cara pengukuran debit aliran m. mengenal prinsip-prinsip pengukuran debit aliran dengan velocity area method dan slope area method. 6. Setelah mengikut kuliah tentang airtanah mahasiswa mampu : a. Mengetahui faktor-faktor yang berpengaruh terhadap potensi airtanah di suatu wilayah b. Mengetahui zonasi vertikal airtanah c. Mengetahui sifat dasar batuan terhadap airtanah

d. Mengetahui konsep akuifer, akuitard, akuifuge, dan akuiclude e. Menjelaskan distribusi airtanah pada suatu wilayah f. Menjelaskan konsep cekungan airtanah g. Mengetahui distribusi potensi airtanah di DIY h. Menjelaskan konsep muka airtanah dan fluktuasinya i. Menjelaskan penurunan muka airtanah j. Mengetahui konsep porositas dan permeabilitas akuifer k. Menjelaskan konsep aliran dan debit airtanah l. Mengetahui konsep pergerakan airtanah m. Menjelaskan geohidrolika akuifer n. Menjelaskan konsep hasil airtanah aman o. Menjelaskan konsep intrusi air laut p. Menjelaskan cara pendugaan potensi airtanah q. Menjelaskan tipe-tipe mata air 7. Setelah mengikuti bahasan kuliah tentang kualitas air maka mahasiswa mampu : a. Menjelaskan faktor-faktor yang berpengaruh terhadap kualitas air b. Mengetahui komposisi kimia air di bumf c. Mengetahui parameter-parameter kualitas air alami d. Mengetahui jenis-jenis ion terlarut dalam air e..mengetahui sumber-sumber ion mayor dalam air f. Menjelaskan cara merepresentasikan data kualitas air 8. Setelah mengikuti kuliah tentang dana, maka mahasiswa mampu : a. Menjelaskan istilah danau dan jenis-jenisnya b. Menjelaskan macam-macam terbentuknya danau c. Menjelaskan klasifikasi dan tipe danau d. Menjelaskan tipe-tipe gerakan air di danau e. Mendefinisikan ekosistem danau

RENCANA KEGIATAN PEMBELAJARAN MINGGUAN 1. Minggu ke 1 o ruang Iingkup kajian hidrologi o daur hidrologi o konsep neraca air Ceramah dan diskusi dengan memberikan gambar-gambar hidrologi dan neraca air. tentang daur 2. Minggu ke 2 evaporasi dan transpirasi Ceramah dan memberi tugas perhitungan evaporasi dengan rumus-rumus empiris yang sederhana. 3. Minggu ke 3 evapotranspirasi Ceramah dan memberi tugas perhitungan evapotranspirasi 4. Minggu ke 4 presipitasi Ceramah dan diskusi dengan memberikan gambar-gambar tentang tipe presipitasi dan alat ukur presipitasi 5. Minggu ke 5 o hietograf o curah hujan wilayah o neraca air meteorologis Ceramah dan memberi tugas perhitungan intensitas hujan dan curah hujan wilayah, menjelaskan dengan gambar imbangan hujan dengan evapotranspirasi.

6. Minggu ke 6 o tipe-tipe runoff dan pengertian DAS o proses runoff dan faktor-faktor yang berpengaruh Ceramah dan menjelaskan gambar-gambar proses runoff, gambar pengaruh distribusi hujan terhadap hidrograf aliran, dan pengaruh bentuk DAS terhadap bentuk hidrograf aliran. 7. Minggu ke 7 Ujian Sisipan Bahan kuliah minggu ke -1 sampai ke -6 8. Minggu ke 8 dan ke 9 o SPAS o Pengukuran debit o Karakteristik hidrograf banjir Menjelaskan manfaat SPAS dan syarat-syarat lokasi SPAS, memberi tugas perhitungan debit aliran dengan metode velocity area method dan slope area method. 9. Minggu ke 10 o keberadaan airtanah o tipe akuifer dan parameter akuifer Ceramah dan diskusi tentang airtanah 10. Minggu ke 11 o adebit airtanah o kurva deplesi base flow

11. Minggu ke 12 o pengambilan airtanah yang aman o akuifer di daerah pantai atau kontak airtanah dengan laut o mata air Ceramah dan tugas membuat gambar kontak airtanah dengan airlaut dari litelatur, dan gambar tipe mataair 12. Minggu ke 13 o faktor-faktor yang mempengaruhi kualitas air o komposisi kimia air di bumi 13. Minggu ke 14 o parameter-parameter kualitas air o representasi data kualitas air 14. Minggu ke 15 o tipe danau o stratigrafi danau o masalah danau EVALUASI Evaluasi mahasiswa dilakukan dengan : a. tugas yang diberikan b. metode diskusi atau tanya jawab c. ujian tengah semester dan akhir semester