TUGAS AKHIR NOMOR : 930/WM/F.TS/SKR/2015

dokumen-dokumen yang mirip
Agus Fanani Setya Budi 1, Ferdinan Nikson Liem 2, Koilal Alokabel 3, Fanny Toelle 4

Jurnal Sipil Statik Vol.3 No.4 April 2015 ( ) ISSN:

STUDI PENGGUNAAN PASIR SERUYAN KABUPATEN SERUYAN PROVINSI KALIMANTAN TENGAH SEBAGAI CAMPURAN ASPAL BETON AC WC

TUGAS AKHIR NOMOR:752/WM-FTS/SKR/2013

OPTIMASI KADAR ASPAL BETON AC 60/70 TERHADAP KARAKTERISTIK MARSHALL PADA LALU LINTAS BERAT MENGGUNAKAN MATERIAL LOKAL BANTAK PROYEK AKHIR

ANALISIS KARAKTERISTIK LAPISAN CAMPURAN ASPAL BETON DITINJAU DARI ASPEK PROPERTIES MARSHALL TUGAS AKHIR

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

TUGAS AKHIR KARAKTERISTIK CAMPURAN HOT MIX ASPAL UNTUK LAPISAN PERMUKAAN AC-WC DENGAN STANDAR KEPADATAN MUTLAK

TUGAS AHKIR NOMOR: 733/WM.FT.S/SKR/2012 ANALISIS PENGGUNAAN MATERIAL QUARRY COMORO DILI TIMOR LESTE UNTUK LAPIS ASPAL BETON (LASTON) DISUSUN OLEH:

HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN ANALISA DATA. aspal keras produksi Pertamina. Hasil Pengujian aspal dapat dilihat pada Tabel 4.1

PENGARUH KEPADATAN MUTLAK TERHADAP KEKUATAN CAMPURAN ASPAL PADA LAPISAN PERMUKAAN HRS-WC

BAB 1. PENDAHULUAN. Perkerasan jalan merupakan lapisan perkerasan yang terletak diantara

ANALISIS KARAKTERISTIK LAPISAN TIPIS ASPAL PASIR (LATASIR) KELAS A YANG SELURUHNYA MEMPERGUNAKAN AGREGAT BEKAS

Vol.16 No.2. Agustus 2014 Jurnal Momentum ISSN : X

BAB III LANDASAN TEORI

Alik Ansyori Alamsyah Fakultas Teknik Jurusan Teknik Sipil Universitas Muhammadiyah Malang

METODELOGI PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan di Laboratorium Operasi Teknik Kimia Fakultas

BAB 1 PENDAHULUAN. merupakan kebutuhan pokok dalam kegiatan masyarakat sehari-hari. Kegiatan

PENGARUH PENGGUNAAN BATU KAPUR SEBAGAI PENGGANTI AGREGAT HALUS PADA CAMPURAN ASPAL BETON (AC-BC)

PENGARUH JUMLAH TUMBUKAN PEMADATAN BENDA UJI TERHADAP BESARAN MARSHALL CAMPURAN BERASPAL PANAS BERGRADASI MENERUS JENIS ASPHALT CONCRETE (AC)

PEMANFAATAN ABU AMPAS TEBU ( BAGASSE ASH OF SUGAR CANE ) SEBAGAI BAHAN PENGISI ( FILLER ) DENGAN VARIASI TUMBUKAN PADA CAMPURAN ASPAL PANAS LASTON

TUGAS AKHIR. PENGARUH PENAMBAHAN LIMBAH KARET BAN DALAM TERHADAP KARAKTERISTIK MARSHALL PADA LAPISAN ASPAL BETON (LASTON) (Studi Penelitian)

DAFTAR ISI. KATA PENGANTAR... i UCAPAN TERIMA KASIH... ii ABSTRAK... iii DAFTAR ISI... iv DAFTAR GAMBAR... vi DAFTAR TABEL... ix

PENGARUH KOMBINASI SEKAM PADI DAN SEMEN SEBAGAI FILLER TERHADAP KARAKTERISTIK MARSHALL CAMPURAN LAPIS ASPAL BETON

Jurnal Sipil Statik Vol.3 No.12 Desember 2015 ( ) ISSN:

METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan di Laboratorium Inti Jalan Raya Fakultas Teknik. Jurusan Teknik Sipil Universitas Lampung.

BAB I PENDAHULUAN. Seiring dengan hal tersebut mengakibatkan peningkatan mobilitas penduduk

STUDI PENGARUH WAKTU CURING TERHADAP PARAMETER MARSHALL CAMPURAN AC - WC FAKULTAS TEKNIK JURUSAN TEKNIK SIPIL UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA BANDUNG

ANTHONY FERNANDUS WIJAYA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Tabel 4.1. Hasil Pemeriksaan Agregat dari AMP Sinar Karya Cahaya (Laboratorium Transportasi FT-UNG, 2013)

DAFTAR ISI UNIVERSITAS MEDAN AREA

METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan di Laboratorium Inti Jalan Raya Fakultas Teknik

PENGARUH VARIASI RATIO FILLER-BITUMEN CONTENT PADA CAMPURAN BERASPAL PANAS JENIS LAPIS TIPIS ASPAL BETON-LAPIS PONDASI GRADASI SENJANG

LEMBAR PENGESAHAN TUGAS AKHIR

TUGAS AKHIR KARAKTERISTIK LABORATORIUM CAMPURAN AC-BC METODA WARM MIX DENGAN ASBUTON DAN FILLER ZEOLIT

PERBANDINGAN KARAKTERISTIK AGREGAT KASAR PULAU JAWA DENGAN AGREGAT LUAR PULAU JAWA DITINJAU DARI KEKUATAN CAMPURAN PERKERASAN LENTUR

ANALISA UJI KUAT TEKAN AGREGAT HALUS PASIR BESI TULUNGAGUNG PADA CAMPURAN ASPAL DENGAN MENGGUNAKAN MARSHALL TEST TUGAS AKHIR

PENGARUH PENGGUNAAN LIMBAH SERBUK BESI TERHADAP CAMPURAN ASPAL PANAS JENIS AC-WC

III. METODOLOGI PENELITIAN

KAJIAN KINERJA CAMPURAN BERASPAL PANAS JENIS LAPIS ASPAL BETON SEBAGAI LAPIS AUS BERGRADASI KASAR DAN HALUS

ANALISIS STABILITAS CAMPURAN BERASPAL PANAS MENGGUNAKAN SPESIFIKASI AC-WC

METODOLOGI PENELITIAN. Jurusan Teknik Sipil Universitas Lampung. Bahan yang digunakan dalam penelitian ini antara lain :

ABSTRAKSI. Kata kunci : filler lumpur lapindo, HRS, laston, parameter uji Marshall, kadar aspal optimum

METODOLOGI PENELITIAN. untuk campuran lapis aspal beton Asphalt Concrete Binder Course (AC-

STUDI PERBANDINGAN PENGGUNAAN JENIS-JENIS AGREGAT HALUS TERHADAP KARAKTERISTIK UJI MARSHAL PADA CAMPURAN LATASTON DI KABUPATEN KETAPANG

PENGARUH SUHU DAN DURASI TERENDAMNYA PERKERASAN BERASPAL PANAS TERHADAP STABILITAS DAN KELELEHAN (FLOW)

VARIASI AGREGAT LONJONG PADA AGREGAT KASAR TERHADAP KARAKTERISTIK LAPISAN ASPAL BETON (LASTON) I Made Agus Ariawan 1 1

PENGARUH PENGGUNAAN STEEL SLAG

KAJIAN HUBUNGAN BATASAN KRITERIA MARSHALL QUOTIENT DENGAN RATIO PARTIKEL LOLOS SARINGAN NO.#200 BITUMEN EFEKTIF PADA CAMPURAN JENIS LASTON

BAB IV HASIL ANALISA DAN DATA Uji Berat Jenis dan Penyerapan Agregat Kasar

BAB III LANDASAN TEORI

PEMANFAATAN ABU KERAS SEBAGAI PENGGANTI SEBAGIAN AGREGAT HALUS TERHADAP NILAI MARSHALL TEST PADA CAMPURAN LATASTON TUGAS AKHIR

INVESTIGASI KARAKTERISTIK AC (ASPHALT CONCRETE) CAMPURAN ASPAL PANAS DENGAN MENGGUNAKAN BAHAN RAP ARTIFISIAL

I. PENDAHULUAN. diperkirakan km. Pembangunan tersebut dilakukan dengan kerja paksa

Jurnal Sipil Statik Vol.4 No.12 Desember 2016 ( ) ISSN:

PENGARUH LIMBAH BAJA ( STEEL SLAG ) SEBAGAI PENGGANTI AGREGAT KASAR NO. ½ DAN NO.8 PADA CAMPURAN HRS-WC TERHADAP KARAKTERISTIK MARSHALL 1

DAFTAR PUSTAKA. Departemen Pekerjaan Umum Spesifikasi Umum Divisi VI. Jakarta.

BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan

Bab IV Penyajian Data dan Analisis

KAJIAN LABORATORIUM PENGGUNAAN MATERIAL AGREGAT BERSUMBER DARI KAKI GUNUNG SOPUTAN UNTUK CAMPURAN BERASPAL PANAS

ANALISA BAHAN TAMBAHAN SERAT POLYPROPYLENE ( FIBER PLASTIC BENESER ) PADA CAMPURAN ASPAL BETON TUGAS AKHIR

PENGARUH PENAMBAHAN LIMBAH STEEL SLAG DALAM CAMPURAN AC-WC SEBAGAI PENGGANTI AGREGAT KASAR No. ½ DAN No. 8 TERHADAP PARAMETER MARSHALL

KAJIAN LABORATORIUM SIFAT FISIK AGREGAT YANG MEMPENGARUHI NILAI VMA PADA CAMPURAN BERASPAL PANAS HRS-WC

BAB I PENDAHULUAN. berkembang, sampai ditemukannya kendaraan bermotor oleh Gofflieb Daimler dan

BAB I PENDAHULUAN. Jalan merupakan prasarana transportasi yang telah menjadi kebutuhan

PERBANDINGAN FILLER PASIR LAUT DENGAN ABU BATU PADA CAMPURAN PANAS ASPHALT TRADE BINDER UNTUK PERKERASAN LENTUR DENGAN LALU LINTAS TINGGI

BAB III LANDASAN TEORI

4. Bapak Ir. Kamaluddin Lubis, MT. Selaku ketua jurusan Teknik Sipil. 2. Bapak Prof. Dr. H. A. Ya'kub Matondang MA, Selaku Rektor

VARIASI AGREGAT LONJONG SEBAGAI AGREGAT KASAR TERHADAP KARAKTERISTIK LAPISAN ASPAL BETON (LASTON) ABSTRAK

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN

KINERJA CAMPURAN SPLIT MASTIC ASPHALT SEBAGAI LAPISAN WEARING COURSE (WC)

BAB III LANDASAN TEORI

BATU KAPUR BATURAJA SEBAGAI FILLER PADA LAPIS ASPHALT CONCRETE-BINDER COURSE (AC-BC) CAMPURAN PANAS. Hamdi Arfan Hasan Sudarmadji

BAB III LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN. terjadi berlebihan (overload) atau disebabkan oleh Physical Damage Factor (P.D.F.)

EFEK PEMAKAIAN PASIR LAUT SEBAGAI AGREGAT HALUS PADA CAMPURAN ASPAL PANAS (AC-BC) DENGAN PENGUJIAN MARSHALL

Kamidjo Rahardjo Dosen Teknik Sipil FTSP ITN Malang ABSTRAKSI

PERENCANAAN CAMPURAN ASPAL BETON AC-BC DENGAN FILLER ABU SEKAM PADI, PASIR ANGGANA, DAN SPLIT PALU ABSTRACT

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL HALAMAN PENGESAHAN HALAMAN PERSETUJUAN HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN ABSTRAK ABSTRACT KATA PENGANTAR DAFTAR TABEL

BAB III METODE PENELITIAN. aspal dan bahan tambah sebagai filler berupa abu vulkanik.

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN. A. Hasil Pengujian Agregat

PENGARUH VARIASI KANDUNGAN BAHAN PENGISI TERHADAP KRITERIA MARSHALL PADA CAMPURAN LAPIS ASPAL BETON-LAPIS ANTARA BERGRADASI HALUS

Akhmad Bestari, Studi Penggunaan Pasir Pantai Bakau Sebagai Campuran Aspal Beton Jenis HOT

PENGARUH PENGGUNAAN AGREGAT HALUS (PASIR BESI) PASUR BLITAR TERHADAP KINERJA HOT ROLLED SHEET (HRS) Rifan Yuniartanto, S.T.

PENGARUH SAMPAH PLASTIK SEBAGAI BAHAN TAMBAH TERHADAP KARAKTERISTIK MARSHALL

(Studi Kasus Jalan Nasional Pandaan - Malang dan Jalan Nasional Pilang - Probolinggo) Dipresentasikan Oleh: : Syarifuddin Harahab NRP :

METODOLOGI PENELITIAN

Gambar 4.1 Bagan alir penentuan Kadar Aspal Optimum (KAO)

PENGARUH GRADASI AGREGAT TERHADAP NILAI KARAKTERISTIK ASPAL BETON (AC-BC) Sumiati 1 ), Sukarman 2 )

BAB III LANDASAN TEORI

BAB III METODE PENELITIAN

Jurnal Sipil Statik Vol.5 No.1 Februari 2017 (1-10) ISSN:

Karakteristik Campuran AC-WC dengan Penambahan Limbah Plastik Low Density Polyethylene (LDPE)

BAB III LANDASAN TEORI. bergradasi baik yang dicampur dengan penetration grade aspal. Kekuatan yang

(Data Hasil Pengujian Agregat Dan Aspal)

VARIASI AGREGAT PIPIH TERHADAP KARAKTERISTIK ASPAL BETON (AC-BC) Sumiati Arfan Hasan ABSTRAK

PERBANDINGAN PENGARUH PENGGANTIAN AGREGAT KASAR No. 1/2 dan No. 3/8 TERHADAP PARAMETER MARSHALL PADA CAMPURAN HRS-WC 1 Farid Yusuf Setyawan 2

KARAKTERISTIK MARSHALL ASPHALT CONCRETE-BINDER COURSE (AC-BC) DENGAN MENGGUNAKAN LIMBAH BETON SEBAGAI PENGGANTI SEBAGIAN AGREGAT KASAR

Transkripsi:

TUGAS AKHIR NOMOR : 930/WM/F.TS/SKR/2015 PENGARUH NILAI ABRASI AGREGAT KASAR QUARRY BIPOLO DAN QUARRY TAKARI TERHADAP KARAKTERISTIK CAMPURAN BETON ASPAL (LASTON AC-WC) DISUSUN OLEH: ORTENCIO FIEL NOMOR REGISTRASI: 211 10 071 PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDIRA KUPANG 2015 1

2

3

KATA PENGANTAR Puji dan syukur dipanjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah melimpakan rahmat serta karunia-nya sehinga skripsi ini dapat diselesaikan sebagai bagian dari syarat untuk menyelesaikan studi program Strata Satu (S1) pada Fakultas Teknik Program Studi Teknik Sipil Universitas Katolik Widya Mandira Kupang. Menyadari bahwa dalam proses penelitian dan penyusunan tulisan ini berhasil berkat campur tangan dari Yang Maha Kuasa serta bimbingan dan bantuan dari berbagai pihak sehingga tulisan ini dapat terselesaikan. Maka dengan tulus hati dihaturkan terima kasih kepada : 1. DR. Ir. Susi Susilawati, MscHE selaku Dekan Fakultas Teknik Universitas Katolik Widya Mandira Kupang sekaligus Dosen Pembimbing Akademik Program Studi Teknik Sipil angkatan 2010 yang telah memberikan motivasi dan semangat bagi kami untuk dapat menyelesaikan Tugas Akhir ini dan selaku penguji I yang telah meluangkan waktu dan kesempatan untuk memberikan ujian serta kritik dan saran yang membangun guna penyempurnaan skripsi ini. 2. Bapak Ir. Egidius Kalogo, MT selaku Ketua Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik dan juga sebagai pembimbing I dan penguji III yang dengan tulus dan penuh kasih selama penulisan skripsi ini sejak awal hingga akhir. 3. Bapak Ir. John GF. Seran, MM sebagai Pembimbing II 4. Bapak Br. Sebastianus B. Henong, SVD, ST, MT selaku penguji II. 5. Bapak Frumen Padju, ST selaku Manager Laboratorium Jalan Raya Balai Pengujian dan Peralatan Dinas Pekerjaan Umum Provinsi Nusa Tenggara Timur. 6. Bapak Jon Adu, ST selaku pembimbing Laboratorium yang telah membimbing dalam proses penelitian Tugas Akhir. 7. Teman-teman sekaligus Kakak di Laboratorium Jalan Raya Balai Pengujian dan Peralatan Dinas Pekerjaan Umum Provinsi Nusa Tenggara Timur. 8. Orang tua tercinta Ayah Mateus Da Costa, Ibu Rozinha Ijaura Dosantus, kaka Kancio Da Costa, Boni, Adik Juli, Deo, Arno, Valdo, Dan Khususnya (Alm) Adik Mariano Mazzarelo Da Costa serta seluruh keluarga yang telah memberikan dukungan moril maupun materil serta doa restu dalam penyelesayan tugas akhir ini. 4

9. Teman-teman Teknik Sipil angkatan 2009, terkhususnya K Dwy Ario dan K Roy, K Helio 02 yang meluangkan waktu dan tenaga untuk membantu dalam proses penelitian ini serta teman-teman lainya. 10. Teman-teman Teknik Sipil angkatan 2010 yang sama-sama membantu penulis untuk menyelesaikan Tugas Akhir ini. Khususnya buat Dandrik, Ayah Frans, Om Alitu, Aba Nokers, Bapa Lopes, Kaka Didier, Om Marko, Opu Tino, Bapa Kezman, Bapa Mon, Om Dio, Pak Braga, Frengkos, Yogi, Bapa Imran, Bapa Echa, Tante Melani, Bung Berto, Berto Roga, Aven, dan Angua Tito, serta teman teman angkatan 2014 Jecy, Suares, dan 2015 Chand. 11. Teman-teman Teknik Sipil angkatan 2011 khususnya San dan Sandro. Akhirnya dengan penuh kerendahan hati skripsi ini dipersembahkan kepada Fakultas Teknik Program Studi Teknik Sipil Universitas Katolik Widya Mandira Kupang dan semua pembaca semoga bermanfaat bagi perkembangan dan kemajuan Fakultas Teknik serta ilmu pengetahuan di masa yang akan datang. Kupang, November 2015 5

ABSTRAK Unsur terbesar penyusun campuran beton aspal adalah agregat, sehingga kualitas campuran beton aspal sangat ditentukan oleh kualitas agregat penyusunnya. Salah satu indikator kekuatan agregat adalah nilai abrasinya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh nilai abrasi agregat kasar terhadap karakteristik campuran beton aspal (Laston AC- WC). Perbandingan nilai abrasi yang digunakan yaitu nilai abrasi dari Quarry Takari 21,89% dan Nilai Abrasi dari Quarry Bipolo 26,62% Diketahui bahwa semakin besar nilai abrasi agregat maka stabilitas campuran semakin menurun. Nilai stabilitas yang tertinggi dimiliki Quarry Takari sebesar 1258,21 kg dan Quarry Bipolo sebesar 1108,79 kg. nilai Abrasi yang tinggi diperoleh pada nilai abrasi Quarry Takari 21,89%. Rentang nilai abrasi yang memenuhi seluruh parameter karakteristik campuran beton aspal (VMA, VIM, VFB, Flow, Kepadatan, MQ dan Stabilitas). Kata Kunci : (Niali Abrasi, Stabilitas) 6

DAFTAR ISI LEMBARAN JUDUL KATA PENGANTAR... i DAFTAR ISI... ii DAFTAR TABEL... iii DAFTAR GAMBAR...iv BAB I PENDAHULUAN... I-1 1.1 Latar Belakang... I-1 1.2 Rumusan Masalah... I-3 1.3 Tujuan Penelitian... I-3 1.4 Manfaat Penilitian... I-3 1.5 Batasan Masalah... I-3 BAB II LANDASAN TEORI... II-1 2.1 Campuran beton aspal... II-1 2.1.1 Stabilitas... II-1 2.1.2 Durabilitas (Keawetan/daya Tahan)... II-2 2.1.3 Fleksibilitas (Kelenturan)... II-2 2.1.4 Tahanan Geser/kekesatan (Skid Resistance)... II-2 2.1.5 Ketahanan Terhadap Kelelehan (Fatique Resistance)... II-3 2.1.6 Kedap air (Impermeabilitas)... II-3 2.1.7 Kemudahan Pelaksanaan (Workability)... II-3 2.2 Agregat... II-3 2.3 Semen Aspsl (Aspalt Cement, AC)... II-5 2.4 Abrasi... II-6 2.2.1 Pengertian Abrasi... II-6 2.2.2 Cara Pengujian Abrasi... II-7 2.5 Gradasi Dan Bentuk Partikel... II-8 2.6 Lapisan Aspal Beton (Laston AC)... II-10 2.7 Lapisan Aspal Beton (AC-WC)... II-10 7

2.8 Prosedur Perancangan Campuran... II-11 2.9 Karakteristik Atau Hubungan-Hubungan Volume Dalam Campuran Aspal... II-12 2.10 Volume Pemeriksaan Agregat... II-13 3.3.1 Berat Jenis Dan Penyerapan Agregat Kasar... II-13 3.3.2 Berat Jenis Dan Penyerapan Agregat Halus... II-14 3.3.3 Keausan Atau Abrasi Agregat Kasar... II-14 3.3.4 Gradasi... II-14 2.11 Volume Pemeriksaan Campuran Aspal Panas... II-15 4.4.1 Kadar Aspal Total... II-15 4.4.2 Kepadatan (ton/m 3 )... II-15 4.4.3 Perkiraan Awal Kadar Aspal Rencana... II-15 4.4.4 Berat Maksimum Campuran Beraspal (Gmm)... II-15 4.4.5 Berat Jenis Efektif Agregat... II-15 4.4.6 Berat Jenis Maksimum Campuran Dengan Kadar Aspal Campuran yang Berbeda... II-16 4.4.7 Berat Jenis Agregat Curah... II-16 4.4.8 Penyerapan Aspal... II-16 4.4.9 Kadar Aspal Efektif... II-16 4.4.10 Ronga Diantara Mineral Agregat... II-17 4.4.11 Ronga Didalam Campuran... II-17 4.4.12 Ronga Terisi Aspal... II-17 4.4.13 Stabilitas (Kg)... II-17 4.4.14 Pelelehan (mm)... II-17 4.4.15 Hasil Bagi (Marshall)... II-18 BAB III METODE PENELITIAN... III-1 3.1 Data... III-1 3.1.1 Jenis Data... III-1 3.1.2 Sumber Data... III-1 3.1.3 Jumlah Data... III-2 3.1.4 Sumber Data... III-2 3.1.5 Waktu Pengambilan Data... III-2 3.1.6 Proses Pengambilan Data... III-3 8

3.2 Diagram Alir Penelitian... III-4 3.3 Penjelasan Diagram Alir... III-5 3.2.1 Pengambilan Material... III-5 3.2.2 Persiapan Alat Dan Bahan... III-6 3.2.3 Pemeriksaan Agregat Kasar Dan Halus... III-6 3.2.4 Rencana Proporsi Agregat Gabungan... III-6 3.2.5 Memenuhi Spesifikasi... III-6 3.2.6 Rancangan Benda Uji Marsal AC WC Dengan 6 Kadar Aspal Perkiraan... III-7 3.2.7 Test Marshall... III-10 3.2.8 Penentuan Kadar Aspal Optimum (KAO)... III-11 3.2.9 Mengevaluasi Pengaruh Nilai Abrasi Agregat Kasar Dari Quarry Bipolo Dan Quarry Takari Terhadap Karakteristik Campuran Beton Aspal (AC-WC)... III-10 3.2.10 Kesimpulan Dan Saran... III-11 3.4.7. Analisa dan Evaluasi Parameter Marshall... III-10 3.4.8. Penentuan Kadar Aspal Optimum... III-10 3.4.9. Kesimpulan dan Saran... III-10 BAB IV ANALISA DAN PEMBAHASAN 4.1. Pengambilan Data... IV-1 4.1.1. Kronologis Pengambilan Data... IV-1 4.1.2. Data... IV-1 4.2. Analisa... IV-2 4.2.1. Pemeriksaan Gradasi atau Analisa Saringan... IV-2 4.2.2. Pemeriksaan Berat Jenis dan Penyerapan... IV-8 4.2.3. Pemeriksaan Abrasi Atau Keausan Agregat Kasar... IV-12 4.2.4. Pemeriksaan agregat yang lolos saringan Nomor 200... IV-14 4.2.5. Data aspal Penetrasi 60/70... IV-16 4.2.6. Rancangan Gradasi Agregat Gabungan... IV-17 4.2.7. Penentuan Kadar Aspal Rencana (pb) Dan Rancangan Benda Uji... IV-19 4.2.8. Pengujian Marshall... IV-21 9

4.2.9. Penentuan Kadar Aspal Optimum... IV-23 4.2.9. Nilai Parameter Marshall Pada Kadar Aspal Optimum... IV-23 4.3. Pembahasan... IV-26 4.3.1. Hubungan Parameter Marshall dengan Kadar Aspal... IV-26 4.3.1. Nilai Abrasi... IV-26 4.3.2. Hubungan Nilai Abrasi Dengan Parameter Marshall... IV-26 4.3.2.1. Hubungan Nilai Abrasi Denga Stabilitas (Stability)... IV-26 4.3.2.2. Hubungan Nilai Abrasi Denga Kelelehan (Flow)... IV-28 4.3.2.3. Hubungan Nilai Abrasi Denga Rongga dalam Campuran (VIM)... IV-29 4.4.2.4. Hubungan Nilai Abrasi Denga Rongga dalam Agregat (VMA)... IV-31 4.4.2.5. Hubungan Nilai Abrasi Denga Rongga Terisi Aspal (VFB)... IV-32 4.4.2.6. Hubungan Nilai Abrasi Denga Hasil Bagi Marshall (MQ)... IV-33 BAB V PENUTUP 5.1. Kesimpulan... V-1 5.2. Saran... V-2 DAFTAR PUSTAKA... V-3 LAMPIRAN 10

DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Siarat Nilai Abrasi Maksimum... II-7 Tabel 2.2 Amplop Gradasi Agregat Gabungan Untuk Campuran Aspal... II-9 Tabel 2.3 Sifat Sifat Campuran Laston... II-12 Tabel 2.4 Rasio Kolerasi Stabilitas... II-18 Tabel 3.1 Jumlah Data Yang Diperlukan... III-2 Tabel 3.2 Jumlah Benda Uji... III-7 Tabel 3.3 Kekentalan Aspal Keras Untuk Pencampuran Dan Pemadatan... III-8 Tabel 3.4 Simulasi Analisa Karakteristik Nilai Abrasi Dengan Karakter Campuran Aspal beton... III-10 Tabel 4.1 Hasil Pemeriksaan Gradasi Batu Pecah ¾ Ex. Bipolo...IV-3 Tabel 4.2 Hasil Pemeriksaan Gradasi Batu Pecah ½ Ex. Bipolo...IV-3 Tabel 4.3 Hasil Pemeriksaan Gradasi Agregat Halus Pasir Alam Ex. Bipolo...IV-4 Tabel 4.4 Hasil Pemeriksaan Gradasi Abu Batu Ex. Bipolo...IV-4 Tabel 4.5 Hasil Pemeriksaan Filler Semen Kupang...IV-5 Tabel 4.6 Hasil Pemeriksaan Gradasi Batu Pecah ¾ Ex. Takari...IV-5 Tabel 4.7 Hasil Pemeriksaan Gradasi Batu Pecah ½ Ex. Takari...IV-6 Tabel 4.8 Hasil Pemeriksaan Gradasi Agregat Halus Pasir Alam Ex. Takari...IV-6 Tabel 4.9 Hasil Pemeriksaan Gradasi Abu Batu Ex. Takari...IV-7 Tabel 4.10 Hasil Pemeriksaan Filler Semen Kupang...IV-7 Tabel 4.11 Hasil Pemeriksaan Berat Jenis Dan Penyerapan Batu Pecah ¾ Ex. Bipolo...IV-8 Tabel 4.12 Hasil Pemeriksaan Berat Jenis Dan Penyerapan Batu Pecah ½ Ex. Bipolo..IV-9 Tabel 4.13 Hasil Pemeriksaan Berat Jenis Dan Penyerapan Pasir Alam Ex. Bipolo...IV-9 Tabel 4.14 Hasil Pemeriksaan Berat Jenis Dan Penyerapan Abu Batu Ex. Bipolo...IV-9 Tabel 4.15 Hasil Pemeriksaan Berat Jenis Dan Penyerapan Batu Pecah ¾ Ex. Takari...IV-9 Tabel 4.16 Hasil Pemeriksaan Berat Jenis Dan Penyerapan Batu Pecah ½ Ex. Takari IV-10 Tabel 4.17 Hasil Pemeriksaan Berat Jenis Dan Penyerapan Pasir Alam Ex. Takari... IV-10 Tabel 4.18 Hasil Pemeriksaan Berat Jenis Dan Penyerapan Abu Batu Ex. Takari... IV-10 Tabel 4.19 Hasil Pemeriksaan Abrasi Agregat Kasar Ex. Bipolo... IV-13 Tabel 4.20 Hasil Pemeriksaan Abrasi Agregat Kasar Ex. Takari... IV-13 Tabel 4.21 Hasil Pemeriksaan Agregat Lolos Saringan No 200 Batu Pecah ¾ Ex.Bipolo... IV-14 11

Tabel 4.22 Hasil Pemeriksaan Agregat Lolos Saringan No 200 Batu Pecah ½ Ex.Bipolo... IV-14 Tabel 4.23 Hasil Pemeriksaan Agregat Lolos Saringan No 200 Pasir Alam Ex.Bipolo... IV-15 Tabel 4.24 Hasil Pemeriksaan Agregat Lolos Saringan No 200 Batu Pecah ¾ Ex.Takari... IV-15 Tabel 4.25 Hasil Pemeriksaan Agregat Lolos Saringan No 200 Batu Pecah ½ Ex.Takari... IV-15 Tabel 4.26 Hasil Pemeriksaan Agregat Lolos Saringan No 200 Pasir Alam Ex.Takari... IV-16 Tabel 4.27 Hasil Pemeriksaan Aspal... IV-17 Tabel 4.28 Hasil Gradasi Agregat gabungan Material EX. Bipolo... IV-17 Tabel 4.29 Hasil Gradasi Agregat gabungan Material EX. Takari... IV-18 Tabel 4.30 Rangkuman Hasil Pengujian Parameter Marshall (Materi Quarry Bipolo)... IV-22 Tabel 4.31 Rangkuman Hasil Pengujian Parameter Marshall (Materi Quarry Takari)... IV-23 Tabel 4.32 Kadar Aspal Optimum ( Material Quary Bipolo)... IV-24 Tabel 4.33 Kadar Aspal Optimum ( Material Quary Takari)... IV-25 Tabel 4.34 Rangkuman Hasil Perhitungan Nilai Parameter Marshall Pada KAO... IV-26 Tabel 4.35 Hubungan Niali Abrasi Dengan Nilai Stabilitas... IV-27 Tabel 4.36 Hubungan Niali Abrasi Dengan Nilai Kelelehan... IV-29 Tabel 4.37 Hubungan Niali Abrasi Dengan Nilai VIM... IV-30 Tabel 4.38 Hubungan Niali Abrasi Dengan Nilai VMA... IV-31 Tabel 4.39Hubungan Niali Abrasi Dengan Nilai FVB... IV-32 Tabel 4.38 Hubungan Niali Abrasi Dengan Nilai MQ... IV-33 12

DAFTAR GAMBAR Gambar 1.1 Quarry Bipolo... I-1 Gambar 1.2 Quarry takari... I-1 Gambar 2.1 Mesin Abrasi Los Angeles... II-6 Gambar 2.2 Hubungan-Hubungan volume Dalam Campuran Aspal Padat... II-12 Gambar 3.1 Kurva Rancangan Gradasi Gabungan Material Ex Bipolo... IV-18 Gambar 3.2 Kurva Rancangan Gradasi Gabungan Material Ex Bipolo... IV-19 Gambar 3.3 Kurva Hubungan Antara Nilai Abrasi Dengan Nilai Stabilitas... IV-17 Gambar 3.4 Kurva Hubungan Antara Nilai Abrasi Dengan Nilai Kelelehan... IV-19 Gambar 3.5 Kurva Hubungan Antara Nilai Abrasi Dengan Nilai VIM... IV-30 Gambar 3.6 Kurva Hubungan Antara Nilai Abrasi Dengan Nilai VMA... IV-31 Gambar 3.1 Kurva Hubungan Antara Nilai Abrasi Dengan Nilai FVB... IV-32 Gambar 3.1 Kurva Hubungan Antara Nilai Abrasi Dengan Nilai MQ... IV-33 13