Ide/ Gagasan : Desainer Web seperti Ninja, mereka memiliki salah satu prinsip Serving in The Dark.

dokumen-dokumen yang mirip
E-COMMERCE. Achmad Dwi Saputro S.Kom, MM

BAB II METODOLOGI PERANCANGAN. konten yang penuh infomasi mengenai perusahaan Kodtekno. Adapun tujuan dari perancangan ini adalah :

BAB IV LAPORAN KERJA PRAKTEK

BAB VI PENUTUP. strategi jemput bola 24 Mobile Spa dalam meraih calon pelanggan, maka. dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut :

ARTIKEL WEBSITE A. PENGERTIAN WEBSITE ATAU SITUS.

PEMASARAN ONLINE (Manfaat, Keuntungan & Cara Kerjanya)

COMPANY PROFILE DSBSTUDIO

INTERNET MARKETING STRATEGI AMPUH BAGAIMANA UNTUNG BERLIPAT LIPAT HANYA DENGAN BERMODALKAN E MAIL

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

MENGAPA AIBISTUDIO. Pembuatan Cepat dan Profesional. Layanan Konsultasi Gratis. Website SEO dan Mobile Friendly

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

TIPS MEMBUAT WEBSITE PROFESSIONAL

Life Style Dot Com (cuplikan)

BAB I PENDAHULUAN. disebabkan karena desain grafis merupakan salah satu cara yang paling efektif dalam

BAB I PENDAHULUAN. proyek tersebut secara sendirian. Bahkan, bila nilai proyeknya besar, maka

8 langkah mudah memulakan perniagaan affiliate.

Komunikasi Multimedia

Proposal Penawaran Jasa Pembuatan Website Restoran / Cafe Jasa Pendaftaran Merek Restoran

3/13/16. 1 Pengembangan dan Pemasaran Produk Berbasis IT - UMB Yogyakarta

PROPOSAL PENAWARAN PEMBUATAN & PEMELIHARAAN MEDIA WEBSITE. By : PT. DYNTON PERSADA GLOBAL a new level of trust

SEJARAH SINGKAT MENGAPA AIBISTUDIO. Pembuatan Cepat dan Profesional. Layanan Konsultasi Gratis

Creative Lab Jl. Besuki Rahmat, Housing Taman Gading Blok JJ 08, Jember Indonesia Phone:

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Gambaran Umum Obyek Penelitian

PELUANG BISNIS BERJUALAN KUE MELALUI MEDIA INTERNET

BALACOM.CO.ID. it solution. Proposal Penawaran

Silabus. 1 Terminologi Perancangan Web. 2 Karakteristik Website. 3 Merancang dan Membangun Website. 4 Manajemen Situs Web dan Implementasi

U N I V E R S I T A S G U N A D A R M A

KARYA ILMIAH MATA KULIAH LINGKUNGAN BISNIS BISNIS DESIGN GRAFIS ONLINE

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan Teknologi Internet yang pesat telah memicu munculnya berbagai

PROPOSAL PENAWARAN PEMBUATAN WEBSITE

BAB IV.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Di era globalisasi pada masa sekarang ini, penggunaan komputer atau yang disebut

BAB IV HASIL KERJA PRAKTER

SEJARAH SINGKAT MENGAPA AIBISTUDIO. Pembuatan Cepat dan Profesional

25 Strategi yang Menjamin Blog Anda Sukses

BAB III METODE PERANCANGAN. dan mempelajari serta menganalisis permasalahan yang ada pada CV. Deli s

Website Canggih dan Praktis dengan Blogspot

MENGEMBANGKAN BISNIS DESAIN GRAFIS

Internet Marketing. Generate Traffic

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

webgokil Proposal Penawaran Website Sekolah Wuluhadeg, Srigading, Sanden Bantul, Yogyakarta 55763

Tutorial Penggunaan. Bagian I.

BAB I PENDAHULUAN. masih berkembang dan sangat sering digunakan saat ini adalah internet. Saat ini

APA ITU TANGKAPAN PROSPEK?

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Kerja Praktek

Proposal Penawaran Website CV Edeschool Let s Create Your Success Together

BAB I PENDAHULUAN. besar sebagaimana halnya bentuk promosi lain seperti sales promotion, direct

SEO Search Engine Optimization. Oleh: Ade Eka Putra ( )

BAB I PENDAHULUAN. Dalam Desain komunikasi visual, profesi desain grafis didefinisikan sebagai

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB II DATA PERUSAHAAN

ABSTRAKSI. Nama: Yudo Aryo Wicaksono NIM: Kelas: S1-TI-2A

Pemanfaatan Web/Blog Pembelajaran

BAB V IMPLEMENTASI KARYA

4 Langkah untuk Mulai Berjualan Online Sampai Berhasil Mendapatkan Pembeli

PERANCANGAN DESAIN BLOG PROMOSI DENGAN MEMPERTIMBANGKAN ASPEK DISPLAY ERGONOMI

Proposal Kerjasama Usaha

BAB 1 PENDAHULUAN. kebutuhan pokok yang tidak dapat ditinggalkan. melalui internet. Internet menjadi suatu fenomena menarik yang banyak

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Implementasi ini akan menjelaskan detil Company Profile di SMA

BAB V ULASAN KARYA PERANCANGAN

Ahmad Royani, S.Kom. Ahmad Royani, S.Kom SMK NEGERI 3 DEPOK JUDUL MATERI EVALUASI PENUGASAN KELUAR

Belajar On-Page SEO Dengan Google Bagian I

BAB 1 PENDAHULUAN. kehidupan serta meningkatkan kemampuan berbahasa. Tarigan (1994: 1) berpendapat bahwa.

MEMBUAT BLOG MENGGUNAKAN WORDPRESS. Nunuk Suryani

PROPOSAL PENAWARAN PEMBUATAN WEBSITE COMPANY PROFILE SAHABAT MEDIATAMA SISTEM

KARYA ILMIAH LINGKUNGAN BISNIS MEMBUKA TOKO ONLINE

TUGAS KARYA ILMIAH LINGKUNGAN BISNIS BISNIS ONLINE

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

TARIF BIAYA IKLAN DI WEBSITE DATAKARIR.COM

PT. GEMINI MITRA GEMILANG Advertising & Promotion Marketing Communications Event Organizer Design & Publishing Multimedia

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Makin majunya teknologi pada dasawarsa ini telah mengubah sebuah kehidupan

SISTEM INFORMASI DISPOSISI SURAT

IV KONSEP PERANCANGAN

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

MANUAL BOOK WEBSITE UNTUK MEMBER/TOKO (kpop.co.id)

Jika Memang Bisnis Internet Itu Mudah, Mengapa Masih Banyak yang Gagal?

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Perkembangan Teknologi Internet yang pesat telah memicu munculnya berbagai

BAB I PENDAHULUAN. Semakin berkembangnya Teknologi informasi (IT), sekarang ini Internet

BAB II METODE PERANCANGAN

BAB V KESIMPULAN DAN PROTOTYPE

Karya ilmiah lingkungan bisnis Bisnis online

APLIKASI MEDIA INTERAKTIF PADA MEDIA PROMOSI BUSINESS TO BUSINESS

Modul Pelatihan AYO NGEBLOG..!

Menu Dasbor Beranda berfungsi sebagai navigasi ke halaman utama admin

JADIKAN WEBSITE SEBAGAI SENJATA MENARIK CALON PELANGGAN TOKO

KARYA ILMIAH LINGKUNGAN BISNIS PELUANG BISNIS ONLINE

Link Flash Digital. Proposal untuk Digital Marketing dan Website Developement

BAB I PENDAHULUAN. memberikan pengaruh yang dapat dikatakan sangat signifikan terhadap

Pengenalan Google Adsense. Oleh INDOWEBMAKER

BAB VII PRODUK Apa itu produk? Barang dan Jasa

STRATEGI PERANCANGAN DAN KONSEP VISUAL

I. PENDAHULUAN. laut. Hutan bakau atau mangrove ini tumbuh terutama di tempat tempat yang. ikan blodok, kepiting, burung kuntul, kera, dan ular.

Info Franchise, Peluang Usaha, dan Bisnis.

BAB II METODOLOGI. Struktur organisasi yang terdapat di Pusat Pengembangan Multi Media ;

BAB I PENDAHULUAN. I.1 Latar Belakang Masalah

KATALOG PRODUK JASA. EKA BKJ (Bisnis Komunitas Jaringan)

IV. KONSEP PERANCANGAN. A. Tataran Lingkungan

Transkripsi:

LATAR BELAKANG Setiap Desainer mau tidak mau harus memiliki sebuah portfolio online. Karena itu adalah kebutuhan yang sangat mendasar. Walaupun itu hanya satu halaman web saja. Karena portfolio online merupakan sarana agar seorang desainer bisa dikenal dengan oleh calon klien, dan bagaimanapun mempromosikan diri sendiri itu lebih utama sebelum kita mempromosikan orang lain. Portfolio online itu bisa berbentuk statis maupun dinamis dalam hal ini adalah interaktif. Pada saat ini trendnya adalah untuk menggunakan interaktifitas seefektif mungkin guna meraih calon klien. Web portfolio sebagai Portfolio online, sekaligus sebagai implementasi dari trend design yang ada saat ini. Secara tidak langsung web portfolio ini akan penulis jadikan batu loncatan sebagai web designer professional. Website portfolio yang memiliki sisi estetika dan interaktifitas. Ide/ Gagasan : Desainer Web seperti Ninja, mereka memiliki salah satu prinsip Serving in The Dark. Penjelas: Ninja adalah seorang suksesor bagi seorang shogun. Ninja adalah prajurit khusus yang memiliki misi yang khusus yang bahkan tidak bisa dilakukan seorang samurai sekalipun. Namun perbuatan Ninja tidaklah kemudian membuat Ninja tersebut menjadi terkenal atau menjadi orang penting karena keberadaannya yang misterius yang bahkan terkadang dianggap tidak ada. Gambar konsep Karaakter Ninja Penulis menganalogikan seorang Desainer dengan seorang Ninja. Desainer pun seperti Ninja bahwa ia jarang terlihat didepan umum, namun karya yang dibuatlah biasanya yang lebih dikenal oleh orang dibanding kan si desainernya. 01

ELEMEN Elemen yang digunakan pada desain web www.ninja.web.id ialah - Langit - Awan (cumulus Nimbus) - Pepohonan yang tumbuh di jepang - Rumah arsitektural jepang - jembatan (untuk menambah unsur dramatis) Gambar dari : http://webdev.stephband.info Gambar Kedai dengan latar pepohonan bambu Gambar Rumah dengan latar pepohonan bambu 02

Gambar bulan Gambar Kabut Gambar awan dengan latar pepohonan bambu Gambar Pola ombak Jepang Gambar karakter Ninja Bertopeng 03

PRODUK Terkait dengan produk yang ditampilkan dalam tugas akhir berbentuk portfolio online ini (website), Produknya ialah berupa Layanan Jasa Desain Web, Pengembangan Web serta Desain Grafis dan Multimedia. Desain dan Pengembangan Web www.ninja.web.id (versi awal) Desain dan Pengembangan Web www.anandajaya.com Desain dan Pengembangan Web www.erwinprasetyo.com Desain dan Pengembangan Web www.apeb.co.id (prototype) Desain Web mds (prototype) Desain dan Pengembangan Web www.irwanrudiyanto.com Desain Web www.betainstitut.com (customized theme) Desain Web www.pempekmeranjat.com (customized theme) Desain Web www.rumahrandang.com (customized theme) 04

CD Interaktif Alam Pesawat (prototype) CD Interaktif Numa Blacksmith (prototype) Vector ilustrator personal artwork Desain Stationery Pempek Meranjat Pengembangan Web frej Desain dan Pengembangan Web www.caltunasbangsa.com Pengembangan Web www.fufubag.com 05

TEMA Tema yang diangkat dalam desain ini Suasana Desa disaat era di zaman rezim shogun masih berkuasa, samurai masih bebas membawa pedang kemana-mana. Dan masih digunakannya para Ninja, yaitu prajurit khusus yang terlatih untuk menjadi mata-mata dan mencari informasi yang bermanfaat untuk tuannya. Untuk menambah kesan misterius, warna yang digunakan adalah warna dengan kecenderungan warna gelap. Gambar halaman Home Menampilkan secara ringkas isi keseluruhan dari website Gambar halaman Profil Menampilkan informasi mengenai Profil, Keahlian yang dimiliki, dan halaman kontak 06

Gambar halaman Portfolio Menampilkan karya pilihan yang pernah dibuat Gambar halaman Lainnya Menampilkan informasi mengenai tulisan terbaru (blog), gratisan dan jualan 07

HARAPAN KEDEPAN Menulis artikel tentang website dan perkembangannya, artikel ditulis dengan menggunakan bahasa indonesia. Menulis tutorial tentang website, artikel ditulis dengan menggunakan bahasa indonesia. Sumber artikel diambil dari website semisal www.smashingmagazine.com Memperluas jaringan pertemanan dengan teman baru dengan sarana Facebook Page Meningkatkan traffic kunjungan pengunjung website. Traffic kunjungan bisa dipantau dengan menggunakan Google Webmaster Meningkatkan pasif income. Dengan cara mencari pemasang iklan, menjual sesuatu barang yang unik 08

kontak saya untuk projek website anda: email: master@ninja.web.id (021) 9556 8286

Biaya yang dikeluarkan selama Tugas Akhir Berikut biaya yang dikeluarkan dalam membuat Tugas Akhir, mulai dari pembuatan laporan hingga membuat karya dan Pameran Tugas Akhir : Pengeluaran utama Pengeluaran pameran Pengeluaran Lainnya (selama 45 hari) Total pengeluaran dalam pengerjaan Tugas Akhir sebesar Rp. 4.680.000 Membuat Portfolio Online Interaktif www.ninja.web.id 92