TINJAUAN KELAYAKAN PROYEK DENGAN MENGGUNAKAN NET PRESENT VALUE METHOD DAN INTERNAL RATE OF RETURN METHOD

dokumen-dokumen yang mirip
EVALUASI INVESTASI RUKO

ANALISIS FINANSIAL PADA INVESTASI JALAN TOL CIKAMPEK-PADALARANG

TINJAUAN KELAYAKAN INVESTASI ALAT BERAT JENIS EXCAVATOR BERDASARKAN PERKIRAAN LAMANYA WAKTU SEWA PERTAHUN

EVALUASI INVESTASI ANGKUTAN KOTA TRAYEK ST HALL - SARIJADI

PENENTUAN HARGA JUAL RUKO BERDASARKAN ANALISIS FINANSIAL

EVALUASI BENEFIT COST RATIO (BCR) PADA PENGEMBANGAN PERUMAHAN PERUM PERUMNAS DI BUMI PARAHYANGAN KENCANA SOREANG

ABSTRAK. Kata Kunci: Capital Budgeting, Payback Period, Net Present Value, dan Internal Rate of Return. Universitas Kristen Maranatha

EVALUASI FINANSIAL PADA PROYEK PENINGKATAN RSU CIBABAT CIMAHI

ANALISIS EKONOMI DARI RENCANA JALAN TOL YOGYAKARTA - KLATEN DENGAN METODE RASIO MANFAAT BIAYA

DAFTAR ISI HALAMAN SAMPUL KATA PENGANTAR ABSTRAK DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR DAFTAR PUSTAKA BAB I PENDAHULUAN 1

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

STUDI KELAYAKAN PENGEMBANGAN NECIS LAUNDRY

EVALUASI ARUS KAS KONTRAKTOR DENGAN SISTEM ANGSURAN PEMBAYARAN BULANAN

DAFTAR ISI. BAB III LANDASAN TEORI Pengertian Investasi Evaluasi Proyek... 9

SURAT KETERANGAN TUGAS AKHIR

ANALISIS FINANSIAL PADA PROYEK ROYAL GARDEN RESIDENCE NUSA DUA TUGAS AKHIR

ANALISA KELAYAKAN RUMAH KOST DI DAERAH KAMPUS HENDRAJAYA PEMBIMBING : SONNY SITI SONDARI,

STUDI KELAYAKAN INVESTASI PERUMAHAN GREEN SEMANGGI MANGROVE SURABAYA DITINJAU DARI ASPEK FINANSIAL

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

ANALISIS KELAYAKAN FINANSIAL PROYEK PEMBANGUNAN PERUMAHAN AKASIA RESIDENCE

KETERANGAN PELAKSANAAN TUGAS AKHIR... III LEMBAR PENGESAHAN DOSEN PEMBIMBING...

ABSTRACT. Universitas Kristen Maranatha

PERENCANAAN DAN STUDI KELAYAKAN INVESTASI PROYEK PERUMAHAN TAMAN SENTOSA TAHAP II BOYOLALI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

SIDANG TUGAS AKHIR ANALISIS ELAYAKAN USAHA MAKANAN TRADISIONAL PEPES

BAB V HASIL ANALISA. dan keekonomian. Analisis ini dilakukan untuk 10 (sepuluh) tahun. batubara merupakan faktor lain yang juga menunjang.

ANALISIS WAKTU PERGANTIAN ALAT BERAT JENIS WHEEL LOADER DENGAN METODE LEAST COST

BAB I PENDAHULUAN. baik agar penambangan yang dilakukan tidak menimbulkan kerugian baik. dari segi materi maupun waktu. Maka dari itu, dengan adanya

BAB I PENDAHULUAN. Kecamatan Sawah Besar, Jakarta Pusat. PT Trikarya Idea Sakti selaku Developer telah

Aspek Ekonomi dan Keuangan. Pertemuan 11

ABSTRAK. Universitas Kristen Marantha. Kata Kunci: Capital Budgeting, Payback Period, Net Present Value, Internal Rate of Return.

layak atau tidak maka digunakan beberapa metode dengan harapan mendapatkan

BAB I PENDAHULUAN. ini tentu akan meningkatkan resiko dari industri pertambangan.

ANALISIS TINGKAT KELAYAKAN INVESTASI PADA DEPOT AIR MINUM ABDURAHMAN SALEH. : Muhammad Iga Abi Karami NPM :

BAB I PENDAHULUAN. Dalam dunia usaha yang semakin berkembang saat ini, di mana ditunjukkan

ANALISIS PENGARUH KERJA LEMBUR TERHADAP CASH FLOW DIAGRAM

PENYUSUNAN PERJANJIAN KONTRAK KERJA PADA SISTEM B O T FAKULTAS TEKNIK JURUSAN TEKNIK SIPIL UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA BANDUNG ABSTRAK

BAB I PENDAHULUAN. Tingkat Penghunian Kamar (TPK) hotel berbintang di D.I. Yogyakarta pada

ANALISIS INVESTASI USAHA KONSTRUKSI. Nama : Renaldi Prakoso Soekarno NPM : Jurusan : Manajemen Pembimbing : Elvia Fardiana,SE.

BAB V SIMPULAN DAN SARAN. penelitian ini, maka penulis dapat menarik simpulan sebagai berikut:

BAB I PENDAHULUAN. Persaingan dalam dunia usaha pada masa sekarang ini menuntut pelaku

ABSTRAK. Kata kunci: town house, pasar, teknis, NPV, BCR, IRR, PBP

PERBANDINGAN BERBAGAI ALTERNATIF INVESTASI

STUDI KELAYAKAN BISNIS PADA USAHA RIADY AQUARIUM BEKASI. Nama : Aji Tri Sambodo NPM : Kelas : 3EA18

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB III LANDASAN TEORI

BAB V PENUTUP Simpulan Saran DAFTAR PUSTAKA Lampiran... 75

STUDI ANALISIS INVESTASI ALAT BERAT

ANALISIS KELAYAKAN BISNIS PADA USAHA JASA PENYEWAAN SOUND SYSTEM ECHO PRODUCTIONS DI RAWA LUMBU BEKASI

DAFTAR ISI. Halaman ABSTRAK... i KATA PENGANTAR... ii DAFTAR ISI... v DAFTAR TABEL... ix DAFTAR GAMBAR... xii

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN. Tujuan perusahaan adalah untuk mencapai keuntungan yang maksimal atau laba

ANALISIS INVESTASI USAHA PADA WARNET KHARISMA DOT NET. Nama : SUKMIATI NPM : Kelas : 3 EB 18

Bab V KESIMPULAN DAN SARAN

TAKARIR. = Pipa Selubung. = Pipa Produksi

ABSTRAKSI. Dengan perkembangan jaman yang semakin pesat ini, membuat banyak

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

III. METODE PENELITIAN

D194. JURNAL TEKNIK ITS Vol. 5, No. 2, (2016) ISSN: ( Print)

BAB V ANALISA DATA. Tabel 5.1. Hasil Survei Harga Jual Ruko sekitar Kedoya

Aspek Keuangan. Dosen: ROSWATY,SE.M.Si

BAB V. Kesimpulan Dan Saran

ANALISIS PENGEMBANGAN USAHA AYAM GORENG SABANA CABANG PERUMAHAN ANGKASA PURI JATI ASIH - BEKASI

ANALISIS KELAYAKAN INVESTASI HOTEL: STUDI KASUS HOTEL X DI YOGYAKARTA

ABSTRAK. Berdasarkan data-data yang telah diolah oleh penulis, maka diperolehlah suatu hasil perhitungan yang diestimasi sebagai berikut: ESTIMASI

Metode Penilaian Investasi Pada Aset Riil. Manajemen Investasi

Pertemuan 12 Investasi dan Penganggaran Modal

Manajemen Investasi. Febriyanto, SE, MM. LOGO

DAFTAR ISI ABSTRAK KATA PENGANTAR DAN UCAPAN TERIMA KASIH

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

Mata Kuliah - Kewirausahaan II-

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Dalam bab ini penulis menjelaskan tinjauan teori-teori yang terkait yang

MODEL STUDI KELAYAKAN INVESTASI PROYEK PERUMAHAN SEDERHANA

ANALISIS INVESTASI PADA JASA PENYEWAAN PERANCAH SCAFFOLDING DI KOTA DENPASAR DAN KABUPATEN BADUNG

BAB I PENDAHULUAN. bersosialisasi. Dalam bersosialisasi, terdapat berbagai macam jenis hubungan yang

STUDI TINJAUAN ALTERNATIF PEMBIAYAAN PROYEK KONSTRUKSI DENGAN KREDIT BANK UMUM NASIONAL DAN BANK SYARI AH

III. METODOLOGI PENELITIAN

DAFTAR ISI Asumsi-asumsi... 11

Bab I Pendahuluan. I.1 Latar Belakang

772/FT.01/SKRIP/01/2008

Evaluasi Kelayakan Investasi The Safin Hotel di Kabupaten Pati, Jawa Tengah

ABSTRAK. iii. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

ESTIMASI DANA TALANGAN MENGGUNAKAN ANALISIS CASH FLOW PADA PROYEK PEMBANGUNAN GEDUNG ASRAMA P3GT CIMAHI ABSTRAK

BAB 5 ANALISIS KEUANGAN

Evaluasi Kelayakan Investasi The Safin Hotel di Kabupaten Pati, Jawa Tengah

STUDI KELAYAKAN BISNIS PENGEMBANGAN USAHA AIR MINUM ISI ULANG DESMOND

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN HIPOTESIS. AsiA Day Madiun-Malang, penelitian menggunakan metode-metode penilaian

Contoh Soal dan Pembahasan Internal Rate of Return (IRR)

STUDI KELAYAKAN USAHA RUMAH MAKAN YAMIEN 88 DENGAN MENGGUNAKAN ANALISIS PENGANGGARAN MODAL

III. METODE PENELITIAN

Materi 7 Metode Penilaian Investasi

BAB VI ASPEK KEUANGAN

Studi Kasus. Buku Aplikasi Excel dalam Aspek Finasial Studi

BAB I PENDAHULUAN. Dalam dunia usaha sekarang ini, persaingan yang terjadi semakin ketat.

BAB I PENDAHULUAN. Bergesernya pola hidup masyarakat secara global yang semakin hari

Lampiran 1. Contoh Perhitungan Biaya Investasi. Biaya Peralatan Medis = Rp Biaya Desain dan Pra-Operasi = Rp

INTISARI. Kata-kata Kunci: Investasi, Studi Kelayakan, Penganggaran Modal, Analisis Sensitifitas. Universitas Kristen Maranatha

Transkripsi:

TINJAUAN KELAYAKAN PROYEK DENGAN MENGGUNAKAN NET PRESENT VALUE METHOD DAN INTERNAL RATE OF RETURN METHOD Andreas Y. H. Aponno NRP : 9221035 Pembimbing : V. Hartanto, Ir., M.Sc. FAKULTAS TEKNIK JURUSAN SIPIL UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA BANDUNG ABSTRAK Sebelum sampai pada implementasi fisik, lebih-lebih untuk proyek-proyek yang melibatkan dana investasi cukup besar, dikenal adanya tahap persiapan yang disebut juga tahap konseptual dan tahap perencanaan & pemantapan. Dengan beberapa pendekatan diharapkan para investor tidak ragu-ragu lagi dalam menanamkan modalnya. Pada penelitian ini dilakukan perhitungan untuk mengevaluasi kelayakan investasi proyek pembangunan ruko pada perumahan Singgasana Pradana. Evaluasi kelayakan investasi pada proyek ini hanya ditinjau dari segi finansial. Metode yang digunakan adalah Metode Nilai Bersih Sekarang atau Net Present Value (NPV) dan Metode Nilai Pengembalian Internal atau Internal Rate of Return (IRR). Hasil analisis finansial dengan harga sewa sebesar Rp. 375.732.575,- setiap 2 tahun menunjukan bahwa Nilai Bersih Sekarang (NPV) sebesar (-) Rp. 77.817.684,- pada tingkat suku bunga 20%. Tingkat Bunga Pengembalian (IRR) sebesar 19,78%. Berdasarkan hal tersebut maka dapat disimpulkan bahwa proyek ruko ini tidak layak untuk dilaksanakan. Untuk itu harga sewa dinaikkan menjadi Rp. 400.000.000,- setiap 2 tahun, sehingga didapat NPV sebesar Rp. 73.973.709,- dan IRR sebesar 20,22%. Hal ini mengakibatkan proyek tersebut layak untuk dijalankan. iii

DAFTAR ISI Halaman SURAT KETERANGAN TUGAS AKHIR. i SURAT KETERANGAN SELESAI TUGAS AKHIR ii ABSTRAK... iii PRAKATA.. iv DAFTAR ISI.. vi DAFTAR NOTASI DAN SINGKATAN. ix DAFTAR GAMBAR x DAFTAR TABEL. xii DAFTAR LAMPIRAN.xiii BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah 1 1.2. Tujuan Penulisan 2 1.3. Pembatasan Masalah.. 2 1.4. Sistematika Penulisan 3 BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Pengertian Proyek.. 5 2.2. Pengertian Studi Kelayakan Proyek.. 6 2.3. Tujuan Dilakukannya Studi Kelayakan Proyek 7 2.4. Perkiraan Biaya Proyek. 8 2.5. Analisis Pendapatan dan Pengeluaran... 15 2.5.1. Profil Biaya dan Pendapatan 16 vi

2.5.2. Aliran Kas Proyek (Investasi).. 18 2.6. Menetapkan Tingkat Pengembalian Minimum yang Diinginkan (Minimum Attractive Rate of Return) 19 2.7. Metode Analisis Finansial.. 20 2.7.1. Nilai Bersih Sekarang (Net Present Value). 21 2.7.2. Nilai Pengembalian Internal (Internal Rate of Return). 22 BAB 3 STUDI KASUS 3.1. Data Proyek 23 3.2. Biaya Proyek.. 24 3.2.1. Biaya Investasi. 24 3.2.2. Biaya Operasi dan Pemeliharaan. 27 3.3. Pendapatan Ruko. 34 3.3.1. Pendapatan dari Sewa.. 34 3.3.2. Pendapatan dari Nilai Sisa 34 BAB 4 ANALISIS MASALAH 4.1. Perhitungan Pengeluaran dan Pendapatan. 37 4.1.1. Perhitungan Pengeluaran Proyek. 38 4.1.2. Pendapatan Proyek 39 4.2. Analisis Nilai Bersih Sekarang (NPV).. 41 4.3. Analisis Nilai Pengembalian Internal (IRR) 41 4.4. Peningkatan Harga Sewa.. 42 BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN 5.1. Kesimpulan 44 5.2. Saran.. 45 vii

DAFTAR PUSTAKA.. 46 LAMPIRAN. 47 viii

DAFTAR NOTASI DAN SINGKATAN % = Persen / = per IRR m 2 = Internal Rate of Return = Meter persegi MARR = Minimum Attractive Rate of Return NPV No. Rp. = Net Present Value = Nomor = Rupiah ix

DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 2.1. Cash Flow Biaya Konstruksi. 10 Gambar 2.2. Cash Flow Harga Tanah 10 Gambar 2.3. Cash Flow Sewa Kantor 10 Gambar 2.4. Cash Flow Gaji Karyawan 11 Gambar 2.5. Cash Out Sewa Kantor Setelah Masa Pembangunan. 12 Gambar 2.6. Cash Out Gaji Karyawan Setelah Pembangunan 12 Gambar 2.7. Cash Out Biaya Pemeliharaan 13 Gambar 2.8. Cash Out Asuransi Bangunan. 13 Gambar 2.9. Cash Out Proyek 14 Gambar 2.10. Cash In Proyek.. 14 Gambar 2.11. Sistematika Analisis Kelayakan Proyek / Investasi.. 16 Gambar 2.12. Profil Biaya dan Pendapatan Selama Umur Proyek. 17 Gambar 3.1. Cash Flow Biaya Konstruksi. 24 Gambar 3.2. Cash Flow Harga Tanah 25 Gambar 3.3. Cash Flow Sewa Kantor 25 Gambar 3.4. Cash Flow Gaji Karyawan 26 Gambar 3.5. Cash Flow Total Biaya Investasi Awal 27 Gambar 3.6. Cash Out Sewa Kantor Setelah Masa Pembangunan. 27 Gambar 3.7. Cash Out Gaji Karyawan Setelah Masa Pembangunan.. 29 Gambar 3.8. Cash Out Biaya Pemeliharaan 30 Gambar 3.9. Cash Out Asuransi.. 31 x

Gambar 3.10. Cash Out Proyek 32 Gambar 3.11. Cash In Proyek.. 35 xi

DAFTAR TABEL Halaman Tabel 3.1. Biaya Sewa Kantor Setelah Masa Pembangunan.... 25 Tabel 3.2. Gaji Karyawan Setelah Masa Pembangunan... 26 Tabel 3.3. Biaya Pemeliharaan. 30 Tabel 3.4. Asuransi.. 31 Tabel 3.5. Total Pengeluaran Proyek.. 33 Tabel 3.6. Pendapatan Proyek.. 36 Tabel 4.1. Rincian Biaya Operasional dan Pemeliharaan 38 Tabel 4.2. Pengeluaran Total.. 39 Tabel 4.3. Pendapatan Bersih 41 Tabel 4.4. Pendapatan Total. 42 Tabel 4.5. Pendapatan Bersih 43 xii

DAFTAR LAMPIRAN Halaman Lampiran 1. Denah Ruko. 48 Lampiran 2. Perhitungan Nilai Bersih Sekarang (NPV)... 49 Lampiran 3. Perhitungan Nilai Pengembalian Internal (IRR).... 50 Lampiran 4. Perhitungan NPV Setelah Harga Sewa Dinaikkan. 51 Lampiran 5. IRR Setelah Harga Sewa Dinaikkan.. 52 xiii