Hasil Penelitian. Oleh : SOFYAN ANSHORI LUBIS / Manajemen Hutan

dokumen-dokumen yang mirip
ANALISIS KEPUASAN PENGUNJUNG ATAS KESEJAHTERAAN SATWA DI KEBUN BINATANG SKRIPSI

KAJIAN KEPUASAN PENGUNJUNG DAN PENGEMBANGAN FASILITAS WISATA DI KAWASAN EKOWISATA TANGKAHAN KABUPATEN LANGKAT PROVINSI SUMATERA UTARA

ANALISIS NILAI EKONOMI KEBERADAAN WISATA ALAM DANAU SIAIS DI KABUPATEN TAPANULI SELATAN

PROGRAM STUDI KEHUTANAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB KERUSAKAN DAN PERUBAHAN KESESUAIAN PERUNTUKAN EKOSISTEM MANGROVE DI WILAYAH PESISIR KABUPATEN SERDANG BEDAGAI

IDENTIFIKASI DAMPAK PENDAPATAN MASYARAKAT TERHADAP PENGGUNAAN HUTAN MANGROVE BERBASIS SILVOFISHERY DI KECAMATAN HAMPARAN PERAK, KABUPATEN DELI SERDANG

KONTRIBUSI PENYADAPAN GETAH PINUS (Pinus merkusii) TERHADAP TINGKAT PENDAPATAN PENYADAP SKRIPSI HENNY MONIKA SITORUS /MANAJEMEN HUTAN

FAKULTAS KEHUTANAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2016

DI AREAL TAMAN NASIONAL GUNUNG LEUSER (TNGL)

POTENSI EKOWISATA PADA KEGIATAN PEMULIAAN POHON DI PERUM PERHUTANI UNIT II JAWA TIMUR KPH MADIUN SKRIPSI

INVENTARISASI JENIS-JENIS ANGGREK DI SAMOSIR UTARA KABUPATEN SAMOSIR, PROVINSI SUMATERA UTARA

ANALISIS PENDUGAAN KONSUMSI AIR DAN NILAI EKONOMI AIR SUNGAI PARSARIRAN UNTUK KEBUTUHAN SEKTOR RUMAH TANGGA KECAMATAN BATANG TORU

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENGELUARAN UNTUK KONSUMSI PANGAN RUMAH TANGGA PASCA ERUPSINYA GUNUNG SINABUNG SKRIPSI

EVALUASI PENGGUNAAN LAHAN (LAND USE) DI KECAMATAN SINGKOHOR KABUPATEN ACEH SINGKIL TAHUN 2015

VALUASI EKONOMI HUTAN SEBAGAI PENYEDIA JASA WISATA ALAM DI KAWASAN DAS DELI

PEMETAAN TINGKAT KERUSAKAN MANGROVE DI KABUPATEN ASAHAN PROVINSI SUMATERA UTARA

PEMETAAN DAERAH RAWAN KEBAKARAN HUTAN DAN LAHAN DI KABUPATEN TOBA SAMOSIR PROVINSI SUMATERA UTARA SKRIPSI

ANALISIS KERAPATAN VEGETASI PADA KELAS TUTUPAN LAHAN DI DAERAH ALIRAN SUNGAI LEPAN

ANALISIS PEMBAYARAN JASA LINGKUNGAN MASYARAKAT HILIR TERHADAP UPAYA PERBAIKAN KONDISI HUTAN DI HULU DAS DELI

TINGKAT PARTISIPASI ANGGOTA KELOMPOK TANI TERHADAP GERAKAN NASIONAL REHABILITASI HUTAN DAN LAHAN (GN-RHL / GERHAN)

PROGRAM STUDI KEHUTANAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2015

JENIS, POTENSI DAN NILAI EKONOMI HASIL HUTAN YANG DIMANFAATKAN MASYARAKAT DI SEKITAR TAMAN HUTAN RAYA (TAHURA) BUKIT BARISAN

ANALISIS EKONOMI DAN KONTRIBUSI TANAMAN BAMBU TERHADAP PENDAPATAN MASYARAKAT. Hasil Penelitian

VALUASI EKONOMI HUTAN SEBAGAI PENYEDIA AIR UNTUK PERSAWAHAN DI KAWASAN SUB DAS SITOBU DAS ASAHAN BARUMUN SKRIPSI. Oleh:

IDENTIFIKASI DAN PEMETAAN PENYEBARAN TUMBUHAN BERACUN DI HUTAN LINDUNG SIBAYAK II TAHURA BUKIT BARISAN, KABUPATEN KARO SKRIPSI

PEMETAAN PERUBAHAN TUTUPAN LAHAN DI PESISIR KOTA MEDAN DAN KABUPATEN DELI SERDANG

ANALISIS NILAI EKONOMI DALAM PENGELOLAAN HUTAN RAKYAT DI DESA PARBABA DOLOK, KECAMATAN PANGURURAN, KABUPATEN SAMOSIR

PENILAIAN KUALITAS LINGKUNGAN PADA KEGIATAN WISATA ALAM DI KAWASAN EKOWISATA TANGKAHAN

PERANCANGAN MODEL ZONASI KAWASAN DANAU LINTING DESA SIBUNGA-BUNGA HILIR KECAMATAN STM HULU KABUPATEN DELI SERDANG SKRIPSI. Oleh :

STUDI PENGEMBANGAN TAMAN MARGASATWA MEDAN SEBAGAI HUTAN KOTA DAN SARANA REKREASI SKRIPSI. Oleh : HIRAS ANDREW A LUMBANTORUAN /MANAJEMEN HUTAN

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI BAWANG MERAH

GANGGUAN HUMUS HUTAN DI TAHURA YANG BERBATASAN DENGAN LAHAN PERTANIAN MASYARAKAT DESA DOLAT RAYAT KABUPATEN KARO

EKSPLORASI DAN POTENSI JAMUR PELARUT FOSFAT PADA LAHAN HUTAN TANAMAN INDUSTRI PT. TOBA PULP LESTARI SEKTOR PORSEA

VALUASI EKONOMI JASA LINGKUNGAN HUTAN MANGROVE DI PESISIR KECAMATAN MEDAN BELAWAN HASIL PENELITIAN

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERMINTAAN KONSUMEN TERHADAP TELUR AYAM RAS DI KOTA MEDAN (Kasus: Kecamatan Medan Kota) SKRIPSI

NILAI EKONOMI DAN POLA SEBARAN AREN

EVALUASI REHABILITASI MANGROVE TAHUN BERJALAN DAN PENGARUH TERHADAP SOSIAL BUDAYA MASYARAKAT DESA PULAU SEMBILAN KABUPATEN LANGKAT

ANALISIS PERUBAHAN TUTUPAN LAHAN KABUPATEN TOBA SAMOSIR SKRIPSI. Oleh : PUTRI SINAMBELA /MANAJEMEN HUTAN

PROGRAM STUDI KEHUTANAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2013

BENTUK KEARIFAN LOKAL TERKAIT PEMANFAATAN HASIL HUTAN DI SEKITAR TAHURA BUKIT BARISAN

ANALISIS PEMASARAN KEMENYAN (Styrax spp.) (Studi Kasus: Kecamatan Tarutung dan Kecamatan Adiankoting, Kabupaten Tapanuli Utara)

PENGEMBANGAN POTENSI WILAYAH TERTENTU KESATUAN PENGELOLAAN HUTAN PRODUKSI (KPHP) MODEL MANDAILING NATAL SUMATERA UTARA

ANALISIS PROSPEK SIRUP BUAH PALA SEBAGAI AGROINDUSTRI SKALA RUMAH TANGGA DI KABUPATEN BIREUEN, NANGGROE ACEH DARUSALAM. Oleh :

PENDUGAAN CADANGAN KARBON PADA TUMBUHAN BAWAH DI ARBORETUM USU SKRIPSI

PEMETAAN PERUBAHAN PENUTUPAN LAHAN DI KECAMATAN PESISIR KABUPATEN SERDANG BEDAGAI SKRIPSI

PROGRAM STUDI KEHUTANAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013

KONTRIBUSI PEMANFAATAN HASIL HUTAN RAKYAT TERHADAP PENDAPATAN MASYARAKAT (Studi Kasus: Desa Sampean, Kec. Doloksanggul, Kab. Humbang Hasundutan)

PERENCANAAN PENGHIJAUAN DENGAN APLIKASI SISTEM INFORMASI GEOGRAFI (SIG)

PENENTUAN TINGKAT KEKRITISAN LAHAN DENGAN MENGGUNAKAN GEOGRAPHIC INFORMATION SYSTEM DI SUB DAS AEK RAISAN DAN SUB DAS SIPANSIHAPORAS DAS BATANG TORU

PENILAIAN EKONOMI KERTAS BEKAS DI KOTA MEDAN

KAJIAN SISTEM AGROFORESTRI DI HUTAN KEMASYARAKATAN KESATUAN PENGELOLAAN HUTAN LINDUNG MODEL UNIT XIV TOBA SAMOSIR

ANALISIS NILAI EKONOMI DAN KONTRIBUSI PENGGUNAAN LAHAN SISTEM AGROFORESTRI DI DESA SOSOR DOLOK, KECAMATAN HARIAN, KABUPATEN SAMOSIR SKRIPSI

ANALISIS PENDAPATAN PETERNAK KERBAU DI KECAMATAN KERAJAAN KABUPATEN PAKPAK BHARAT

KONTRIBUSI PRODUK AGROFORESTRI TERHADAP PENDAPATAN RUMAH TANGGA. (Nagori Simpang Raya Dasma, Kabupaten Simalungun)

INVENTARISASI JENIS BURUNG PADA KOMPOSISI TINGKAT SEMAI, PANCANG DAN POHON DI HUTAN MANGROVE PULAU SEMBILAN

ANALISIS PERUBAHAN TUTUPAN VEGETASI BERDASARKAN NILAI NDVI DAN FAKTOR BIOFISIK LAHAN DI CAGAR ALAM DOLOK SIBUAL-BUALI SKRIPSI

CANDRA SETIADI AGROEKOTEKNOLOGI-ILMU TANAH

PEMETAAN KELAS KESESUAIAN LAHAN TANAMAN KEHUTANAN DAN POHON SERBAGUNA (Multi Purpose Trees Species) DI KECAMATAN PAYUNG KABUPATEN KARO

POTENSI KEMIRI DAN DURIAN DI KABUPATEN KARO PROPINSI SUMATERA UTARA

ANALISIS POTENSI DAN PENGEMBANGAN KAWASAN WISATA KAWAH PUTIH, KECAMATAN SILAU KAHEAN, KABUPATAN SIMALUNGUN,SUMATERA UTARA

PENGARUH BERBAGAI KETEBALAN SABUT KELAPA TERHADAP PERTUMBUHAN BIBIT TANAMAN SUKUN (Artocarpus communis Forst) DI DAERAH TANGKAPAN AIR DANAU TOBA

PROGRAM STUDI KEHUTANAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013

PROGRAM STUDI KEHUTANAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2014

KARAKTERISTIK KIMIA TANAH DI BAWAH BEBERAPA JENIS TEGAKAN DI SUB DAS PETANI KABUPATEN DELI SERDANG SKRIPSI

KAJIAN TINGKAT BAHAYA EROSI (TBE) PADA PENGGUNAAN LAHAN TANAMAN AGROFORESTRY DI SUB DAS LAU BIANG (KAWASAN HULU DAS WAMPU)

ANALISIS FINANSIAL USAHA TAMBAK SILVOFISHERY DAN NON SILVOFISHERY SERTA KONTRIBUSI USAHA TAMBAK TERHADAP PENDAPATAN RUMAH TANGGA

KOMPOSISI SERASAH DAN LUMPUR SEBAGAI MEDIA TANAM BIBIT BAKAU PUTIH (Bruguiera cylindrica) DI DESA SIALANG BUAH KABUPATEN SERDANG BEDAGAI

ANALISIS FAKTOR - FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENGELUARAN PANGAN RUMAH TANGGA MISKIN DI KECAMATAN MEDAN TUNTUNGAN SKRIPSI

EVALUASI STATUS HARA TANAH BERDASARKAN POSISI LAHAN DI KEBUN INTI TANAMAN GAMBIR (Uncaria gambir Roxb.) KABUPATEN PAKPAK BHARAT SKRIPSI OLEH :

SKRIPSI OLEH JAYAGUST HARIANSYAH K.A JUNIOR SINAGA ILMU TANAH

SKRIPSI. Oleh Kurniawan Adiputra NIM PROGRAM STUDI AGRIBISNIS

KARAKTERISTIK FISIKA-KIMIA PERAIRAN DAN STRUKTUR KOMUNITAS MOLUSKA (BIVALVIA DAN GASTROPODA) DI PANTAI CERMIN SUMATERA UTARA SKRIPSI

STUDI KOMPARATIF SISTEM PENGGEMUKAN SAPI KEREMAN DI DAERAH BANTARAN SUNGAI DAN LUAR DAERAH BANTARAN SUNGAI KRUENG ACEH KABUPATEN ACEH BESAR TESIS

NILAI EKONOMI PERDAGANGAN SATWA LIAR

TEKNOLOGI PENGOLAHAN DAN PEMANFAATAN ROTAN OLEH MASYARAKAT KABUPATEN LANGKAT SKRIPSI

PERAN WANITA PEDAGANG SAYUR TERHADAP PENDAPATAN DAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN KELUARGA

INVENTARISASI DAN PEMANFAATAN BAMBU DI DESA SEKITAR TAHURA KABUPATEN KARO

STUDI POTENSI EKOWISATA MANGROVE DI KUALA LANGSA PROVINSI ACEH ARIEF BAIZURI MAJID

PEMANFAATAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS (SIG) UNTUK PENATAGUNAAN LAHAN DI DAS ULAR SUMATERA UTARA

PERSEPSI DAN PARTISIPASI MASYARAKAT TERHADAP SUMBER DAYA HUTAN (Studi Kasus Tahura Bukit Barisan, Kawasan Hutan Sibayak II, Kabupaten Karo) SKRIPSI

ANALISIS DAMPAK KEGIATAN WISATA TERHADAP KUALITAS AIR SUNGAI BETIMUS KECAMATAN SIBOLANGIT KABUPATEN DELI SERDANG

SURVEI PENGARUH ERUPSI GUNUNG SINABUNG TERHADAP PENYAKIT HAWAR DAUN

ANALISIS DIVERSIFIKASI KONSUMSI PANGAN BERAS DAN PANGAN NON BERAS (Studi Kasus : Desa Bagan Serdang, Kecamatan Pantai Labu, Kabupaten Deli Serdang)

PENYUSUNAN TABEL VOLUME POHON Eucalyptus grandis DI HUTAN TANAMAN PT. TOBA PULP LESTARI, Tbk SEKTOR TELE, KABUPATEN SAMOSIR

PENGARUH FREKUENSI PENYEMPROTAN PUPUK DAUN DAN DOSIS PUPUK TERHADAP PERTUMBUHAN BIBIT Aquilaria malaccensis Lamk.

PEMETAAN SATWA MANGSA HARIMAU SUMATERA (Panthera tigris sumatrae) DI TAMAN NASIONAL GUNUNG LEUSER (SPTN WILAYAH VI BESITANG)

DEPARTEMEN KEHUTANAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2009

SKRIPSI. Oleh : MUARA SEH SURANTA TARIGAN / MANAJEMEN HUTAN. Universitas Sumatera Utara

ANALISIS PRODUKSI DAN KELAYAKAN USAHATANI KAKAO DI KABUPATEN MADIUN

PROGRAM STUDI KEHUTANAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2011

PENDUGAAN CADANGAN KARBON TUMBUHAN BAWAH PADA KEMIRINGAN LAHAN YANG BERBEDA DI HUTAN PENDIDIKAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA KABUPATEN KARO SKRIPSI

ANALISIS FINANSIAL KEMIRI RAKYAT DALAM SISTEM AGROFORESTRY (STUDI KASUS: DESA PERBESI KECAMATAN TIGABINANGA KABUPATEN KARO)

KERAGAMAN BAKTERI PADA EKOSISTEM MANGROVE BERDASARKAN SALINITAS AIR LAUT

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KETERSEDIAAN PADI DAN JAGUNG KABUPATEN KARO SKRIPSI

PROGRAM STUDI KEHUTANAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

SISKA DEVI BANGUN NIM.

PERBEDAAN LAJU INFILTRASI PADA TANAH HUTAN DAN BUKAN HUTAN

PENGARUH PEMBERIAN PUPUK KANDANG SAPI DENGAN BEBERAPA CARA PENGENDALIAN GULMA TERHADAP PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI PADI (Oryza sativa L.

PROGRAM STUDI MAGISTER AGRIBISNIS FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

ANALISISPERUBAHAN TUTUPAN LAHAN DI DAERAH ALIRAN SUNGAI WAMPU, KABUPATEN LANGKAT, SUMATERA UTARA

Transkripsi:

ANALISIS DAMPAK PERTAMBANGAN EMAS SECARA TRADISONAL DI KAWASAN HUTAN LINDUNG TERHADAP DISTRIBUSI PENDAPATAN RUMAH TANGGA DAN LINGKUNGAN (Studi Kasus Desa Simpang Mandepo Kecamatan Muara Sipongi, Kabupaten Mandailing Natal) Hasil Penelitian Oleh : SOFYAN ANSHORI LUBIS 051201007/ Manajemen Hutan PROGRAM STUDI KEHUTANAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2011

HALAMAN PENGESAHAN Judul Penelitian : Analisis Dampak Pertambangan Emas Secara Tradisional di Kawasan Hutan Lindung Terhadap Distribusi Pendapatan Rumah Tangga dan Lingkungan Nama : Sofyan Anshori Lubis NIM : 051201007 Program Studi : Manajemen Hutan Menyetujui, Komisi Pembimbing Siti Latifah, S.Hut, M.Si, Ph.D Ir.Ma rifatin Zahra, M.Si Nip : 1971 0416 2001 12 2001 Nip : 1964 00505 1994 03 2001 Ketua Anggota Mengetahui Siti Latifah, S.Hut, M.Si, Ph.D. Ketua Program Studi Kehutanan

ABSTRACT SOFYAN ANSHORI LUBIS : Mining of Gold Impact Analysis with Traditional Way at Protect Forest Ecosystem to the Income of Household and Environment Earning Distribution, supervised by SITI LATIFAH and MA RIFATIN ZAHRA. Massive forest exploitation can be advantage or lost either for the economical or ecological side. This research was conducted to analyse household and environment earning distribution from mining of gold activity with traditional way at protect forest ecosystem, Simpang Mandepo village, Muara Sipongi sub district, the district of Mandailing Natal, North Sumatera. The research was performed in August October 2010 by doing the purposive technique, questioner, observation and data manufacturing with multiple linear regression. Parameters measured were household earning and environmental changing by mining. The results showed that household earning increase after activities of mining was rise. From ecological side, forest land becomes empty n destroyed because of the activities. So the land is no longer can be used for farming because vegetation in that area is dominated by pioneer plants such as Ilalang Imperata cylindrica and pteridophyta Cyclosorus aridus. Keywords : Protected Forest, Household Income, Ecological Environment.

ABSTRAK SOFYAN ANSHORI LUBIS : Analisis Dampak Pertambangan Emas Secara Tradisional di Kawasan Hutan Lindung Terhadap Distribusi Pendapatan Rumah Tangga dan Lingkungan, dibimbing oleh SITI LATIFAH dan MA RIFATIN ZAHRA. Eksploitasi hutan secara besar-besaran dapat menguntungkan dan merugikan baik dari segi ekonomi maupun ekologi. Penelitian ini menganalisis distribusi pendapatan rumah tangga dan lingkungan dari kegiatan pertambangan emas secara tradisional di kawasan hutan lindung, Desa Simpang Mandepo, Kecamatan Muara Sipongi, Kabupaten Mandailing Natal, Sumatera Utara. Penelitian dilakukan pada Agustus Oktober 2010 dengan melakukan pengambilan sampel dengan teknik purposive sample, kuisioner, wawancara, observasi dan pengolahan data dengan regresi linear berganda. Yang diamati adalah pendapatan rumah tangga serta perubahan lingkungan dengan adanya pertambangan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pendapatan rumah tangga meningkat setelah adanya kegiatan pertambangan. Dari segi ekologi, lahan hutan menjadi kosong dan rusak karena kegiatan tersebut. Sehingga lahan tidak dapat dipakai untuk kegiatan pertanian dikarenakan vegetasi di kawasan tersebut di dominasi oleh tumbuhan pioner seperti Ilalang Imperata cylindrica dan tumbuhan Pakupakuan Cyclosorus aridus. Kata kunci : Hutan Lindung, Pertambangan, Pendapatan Rumah Tangga, Ekologi Lingkungan.

RIWAYAT HIDUP Penulis dilahirkan di Pasar Muara Sipongi pada tanggal 11 Mei 1987 dari ayahanda H. Muhammad Effendi lubis dan ibunda Hj. Halimah Batubara. Penulis merupakan anak kedua dari empat bersaudara. Pada tahun 1999 penulis menyelesaikan pendidikan dasar di SD 142651 Muara Sipongi. Pada tahun 2002, penulis menyelesaikan pendidikan menengah pertama di SLTP Negri 1 Muara Sipongi. Pada tahun 2005, penulis menyelesaikan pendidikan menengah atas di SMU Negri 1 Muara Sipongi. Kemudian penulis melanjutkan pendidikan ke, Fakultas Pertanian, Program Studi Kehutanan, Manajemen Hutan pada tahun 2005 melalui jalur PMP (Penerimaan Minat Prestasi). Penulis pernah melakukan Praktik Pengenalan Pengolahan Hutan (P3H) pada 2 lokasi yang berbeda yaitu di Hutan Mangrove Batubara dan Hutan Pegunungan Lau Kawar (Sinabung). Selain itu penulis juga pernah melaksanakan Praktik Kerja Lapangan (PKL) di Perhutani Unit III Jawa Barat dan Banten KPH Bandung Utara dan diakhir kuliah penulis melaksanakan penelitian dengan judul Analisis Dampak Pertambangan Emas Secara Tradisional di Kawasan Hutan Lindung terhadap Distribusi Pendapatan Rumah Tangga dan Ekologi Lingkungan untuk memperoleh gelar Sarjana Kehutanan.

KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis ucapkan kehadirat Tuhan Yang Maha Kuasa yang telah memberikan berkat dan perlindungan kepada penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan penelitian ini dengan baik. Adapun judul penelitian ini adalah Analisis Dampak Pertambangan Emas Secara Tradisional Di Kawasan Hutan Lindung Terhadap Distribusi Pendapatan Rumah Tangga Dan Lingkungan. Studi kasus Desa Simpang Mandepo, Kecamatan Muara Sipongi, Kabupaten Mandailing Natal, Sumatera Utara. Pada kesempatan ini penulis tidak lupa mengucapkan terima kasih kepada Ibu Siti Latifah S.Hut, M.Si, Ph.D dan Ir. Ma rifatin Zahra, MS, sebagai dosen pembimbing yang telah memberikan bimbingan dalam penyelesaian penelitian ini sehingga terselesaikan dengan baik. Penulis menyadari masih banyak kekurangan dan kesalahan pada penulisan. Penulis mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun sehingga penelitian ini dapat lebih baik lagi. Sehingga penelitian ini dapat bermanfaat bagi penulis dan pihak yang membutuhkan. Medan, Maret 2011 Penulis

DAFTAR ISI Halaman KATA PENGANTAR... i DAFTAR ISI... ii PENDAHULUAN Latar Belakang... 1 Perumusan masalah... 4 Tujuan Penelitian... 5 Manfaat Penelitian... 5 TINJAUAN PUSTAKA Hutan... 7 Jasa Lingkungan (Hutan)... 7 Fungsi Hutan... 8 Hutan Lindung... 9 Pertambangan... 10 Pertambangan Tradisiona... 10 Peran Pertambangan... 11 Pendapatan Rumah Tangga... 12 Regresi linier berganda... 13 METODE PENELITIAN Lokasi dan Waktu Penelitian... 15 Alat dan Bahan... 15 Populasi dan Sampel Penelitian... 15 Metode Pengumpulan Data... 16 Data Primer... 16 Data Skunder... 17 Metode Analisa Data... 17 Dampak Ekonomi... 17 Regresi Linier Berganda... 17 Uji Hipotesis... 19 Uji Signifikan Parsial (Uji- T)... 19 Uji Signifikan Simultan (Uji- F)... 20 Uji Hipotesis Perbedaan Dua Rata-rata... 20 Pengolahan SPSS (Statistic Package for Social Science)... 21 Dampak Ekologi... 21 Analisis Deskriftif... 21 Indeks Nilai Penting... 23 Defenisi dan Batasan Penelitian... 24 Defenisi... 24 Batasan penelitian... 24 Gambaran umum lokasi penelitian... 26

Karakteristik Responden... 26 Peta wilayah penelitian... 27 HASIL DAN PEMBAHASAN Analisis Dampak Ekonomi... 28 Regresi Linier Berganda... 28 Analisis setelah ada pertambangan... 28 Analisis Sebelum Ada Pertambangan... 28 Uji Hipotesis Perbedaan Dua Rata-Rata... 30 Analisis Dampak Ekologi... 31 Dampak Pertambangan Terhadap Kawasan... 31 Tanggapan masyarakat terhadap pertambangan... 33 Kondisi Hutan Lindung Tempat Pertambangan... 34 Dampak Pertambangan Terhadap Pertanian... 40 KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan... 42 Saran... 42 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN

DAFTAR GAMBAR Gambar 1. Desain unit contoh vegetasi... 23 Gambar 2. Peta lokasi pertambangan... 27 Gambar 3. Tanggapan masyarakat terhadap pembukaan tambang dan dampak kerusakan yang di timbulkan... 32 Gambar 4. Tanggapan masyarakat terhadap pembukaan tambang tradisional di kawasan hutan lindung desa Simpang Mandepo... 33 Gambar 5. Tanggapan masyarakat terhadap kondisi Hutan lindung akibat pembukaan pertambangn... 34 Gambar 6. Kondisi permukaan kawasan hutan lindung... 35 Gambar 7. Alat pemisah partikel emas dengan partikel lain... 37 Gambar 8. Kondisi sungai Batang Gadis... 39 Gambar 9. Tanggapan masyarakat akan dampak pertambangan terhadap kondisi lahan pertanian... 40 Gambar 10. Kondisi permukaan lahan pertanian... 41

DAFTAR TABEL Tabel 1. Indeks nilai penting masing masing jenis... 36

DAFTAR LAMPIRAN Lembar kuisioner... 46 Rekapitulasi tingkat pendapatan responden sebelum ada pertambangan... 50 Rekapitulasi tingkat pendapatan responden setelah ada pertambangan... 52 Rekapitulasi tingkat pendapatan responden setelah ada pertambangan... berdasarkan sumber penghasilan... 54 Rekapitulasi tingkat pendapatan responden sebelum ada pertambangan... berdasarkan sumber penghasilan... 56 Hasil analisis regresi sesudah ada pertambangan... 58 Hasil analisis regresi sebelum ada pertambangan... 60 Hasil pengujian hipotesis perbedaan dua rata-rata... 61 Hasil analisis vegetasi... 62 Peta lokasi pertambangan... 77 Dokumentasi penelitian... 78