PENENTUAN KOEFISIEN ABSORBSI BUNYI DAN IMPEDANSI AKUSTIK DARI SERAT ALAM ECENG GONDOK (EICHHORNIA CRASSIPES) DENGAN MENGGUNAKAN METODE TABUNG

dokumen-dokumen yang mirip
PENGUKURAN KOEFISIEN ABSORBSI MATERIAL AKUSTIK DARI SERAT ALAM AMPAS TEBU SEBAGAI PENGENDALI KEBISINGAN

PENENTUAN KOEFISIEN ABSORBSI DAN IMPEDANSI MATERIAL AKUSTIK RESONATOR PANEL KAYU LAPIS (PLYWOOD) BERLUBANG DENGAN MENGGUNAKAN METODE TABUNG

PENGARUH JUMLAH CELAH PERMUKAAN BAHAN KAYU LAPIS (PLYWOOD) TERHADAP KOEFISIEN ABSORPSI BUNYI DAN IMPEDANSI AKUSTIK

KARAKTERISTIK ABSORBSI DAN IMPEDANSI MATERIAL AKUSTIK SERAT ALAM AMPAS TAHU (GLYCINE MAX) MENGGUNAKAN METODE TABUNG

ANALISIS GELOMBANG AKUSTIK PADA PAPAN SERAT KELAPA SAWIT SEBAGAI PENGENDALI KEBISINGAN

KARAKTERISASI KOEFISIEN ABSORBSI BUNYI DAN IMPEDANSI AKUSTIK DARI LIMBAH SERAT KAYU MERANTI MERAH (SHOREA PINANGA) DENGAN MENGGUNAKAN METODE TABUNG

MATERIAL AKUSTIK SERAT PELEPAH PISANG (Musa acuminax balbasiana calla) SEBAGAI PENGENDALI POLUSI BUNYI

PENGARUH CELAH PERMUKAAN BAHAN KAYU LAPIS (PLYWOOD) TERHADAP KOEFISIEN ABSORPSI BUNYI DAN IMPEDANSI AKUSTIK SKRIPSI

Pembuatan dan Pengujian Bahan Peredam Suara dari Berbagai Serbuk Kayu

DATA HASIL PENGUJIAN DAN ANALISIS

PENENTUAN KOEFISIEN SERAP BUNYI PAPAN PARTIKEL DARI LIMBAH TONGKOL JAGUNG

PENGARUH ORIENTASI SERAT TERHADAP REDAMAN SUARA KOMPOSIT BERPENGUAT SERAT PINANG

BAB II DASAR TEORI. 2.1 Dasar Teori Serat Alami

PENGUKURAN KOEFISIEN ABSORPSI BUNYI DARI LIMBAH BATANG KELAPA SAWIT. Krisman, Defrianto, Debora M Sinaga ABSTRACT

PEMBUATAN ALAT UKUR DAYA ISOLASI BAHAN

ANALISA KOEFISIEN ABSORPSI BUNYI MATERIAL SERAT BATANG KELAPA SAWIT DENGAN GYPSUM MENGGUNAKAN SONIC WAVE ANALYZER

BAB III METODE PENELITIAN

Pengaruh Persentase Serat Sabut Pinang (Areca Catechu L. Fiber) dan Foam Agent terhadap Sifat Fisik dan Mekanik Papan Beton Ringan

Pengaruh Penambahan Bahan Redam pada Kebocoran Alat Ukur Daya Isolasi Bahan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

Perancangan piranti lunak untuk pengukuran TRANSMISSION LOSS dan Koefisien Serap Bahan menggunakan metode fungsi transfer

DESAIN PEREDAM SUARA TABUNG KACA DENGAN SAMPEL CAMPURAN SERBUK KAYU MERANTI DAN PAPAN TELUR UNTUK MENGUKUR KOEFISIEN ABSORBSI BUNYI

BAB IV. HASIL DAN PEMBAHASAN. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh batako beton ringan sekam

Pemanfaatan Limbah Kulit Pinang (Areca catechu L.) sebagai Filler Papan Komposit Penyerap Bunyi

FISIKA FMIPA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2010 Alfan Muttaqin/M

PENGUKURAN ABSORPSI BAHAN ANYAMAN ENCENG GONDOK DAN TEMPAT TELUR DENGAN METODE RUANG AKUSTIK KECIL

PRISMA FISIKA, Vol. IV, No. 02 (2016), Hal ISSN :

Kinerja Akustik dan Mekanik Panel Sandwich Berbasis Ampas Tebu dan Bambu

PENGUKURAN KOEFISIEN ABSORPSI BUNYI DARI BAHAN AMPAS TEBU DENGAN METODE RUANG AKUSTIK KECIL. Oleh: Arif Widihantoro NIM: TUGAS AKHIR

METODOLOGI PENELITIAN

KARAKTERISTIK AKUSTIK PAPAN KOMPOSIT SERAT SABUT KELAPA BERMATRIK KERAMIK

PENGARUH PENAMBAHAN SERAT PINANG (Areca catechu L. Fiber) TERHADAP SIFAT MEKANIK DAN SIFAT FISIS BAHAN CAMPURAN SEMEN GIPSUM

Kajian tentang Kemungkinan Pemanfaatan Bahan Serat Ijuk sebagai Bahan Penyerap Suara Ramah Lingkungan

I. PENDAHULUAN. bunyi dengan melakukan perhitungan koefisien penyerapan bunyi. Doelle pada

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

2. TINJAUAN PUSTAKA Gelombang Bunyi Perambatan Gelombang dalam Pipa

Komposit Serat Batang Pisang (SBP) Epoksi Sebagai Bahan Penyerap Bunyi

PENERAPAN SISTEM AKUSTIK PADA RUANG AUDITORIUM BALAI SIDANG DI SURAKARTA

PENGUJIAN KEKUATAN LENTUR, KETAHANAN TERHADAP AIR DAN PANAS MATAHARI SERTA KEMAMPUAN REDUKSI BUNYI TERHADAP BEBERAPA MACAM CALCIUM SILICATE BOARD

TINGKAT REDAM BUNYI SUATU BAHAN (TRIPLEK, GYPSUM DAN STYROFOAM)

BAB II DASAR TEORI 2.1. Prinsip Kerja Penyerapan Bunyi

V. HASIL DAN PEMBAHASAN

(6.38) Memasukkan ini ke persamaan (6.14) (dengan θ = 0) membawa kita ke faktor refleksi dari lapisan

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA PUBLIKASI ILMIAH

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

PENGARUH FRAKSI BERAT SERAT TERHADAP SIFAT AKUSTIK KOMPOSIT rhdpe-cantula

PENGARUH FRAKSI BERAT SERAT TERHADAP SIFAT AKUSTIK KOMPOSIT rhdpe-cantula

PERNYATAAN. Mahasiswa

Performa (2011) Vol. 10, No. 2: 89-94

PERBANDINGAN RESAPAN BISING PANEL AKUSTIK LIMBAH BONGGOL JAGUNG DENGAN AMPAS TEBU. Sebelas Maret Surakarta

Pengukuran Transmission Loss (TL) dan Sound Transmission Class (STC) pada Suatu Sampel Uji

BAB 1 PENDAHULUAN. Universitas Sumatera Utara

BAB 1 PENDAHULUAN. manusia semakin meningkat. Baik peralatan tersebut berupa sarana informasi,

KARAKTERISASI KOMPOSIT SERAT SABUT KELAPA SAWIT DENGAN PEREKAT PVAc SEBAGAI ABSORBER

Pengertian Kebisingan. Alat Ukur Kebisingan. Sumber Kebisingan

TUGAS AKHIR BIDANG TEKNIK PRODUKSI PEMBENTUKAN DAN MATERIAL

III. METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Februari 2013 sampai Mei 2013 di

PENENTUAN PENGURANGAN KEBISINGAN OLEH KARPET PADA RUANG TERTUTUP

INTERFEROMETER MICHELSON DAN CCD WEBCAM SEBAGAI PENENTU FREKUENSI GETAR OBJEK

BAB 1 PENDAHULUAN. Kelapa Sawit yang sudah tidak produktif. Indonesia, khususnya Sumatera Utara,

KOEFISIEN SERAP BUNYI AMPAS TEBU SEBAGAI BAHAN PEREDAM SUARA

DESAIN PENGENDALIAN BISING PADA JALUR PEMBUANGAN EXHAUST FAN KAMAR MANDI DALAM. Batara Sakti Pembimbing: Andi Rahmadiansah, ST, MT

III. METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Desember 2012 hingga bulan April 2013 di

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. mengetahui dan menjelaskan karakteristik suatu komposit beton-polimer agar dapat

KAJIAN KINERJA SERAPAN BISING SEL AKUSTIK DARI BAHAN KAYU OLAHAN (ENGINEERING WOOD)

STUDI TENTANG PENGARUH PROSENTASE LUBANG TERHADAP DAYA ABSORPSI BUNYI

BAB I PENDAHULUAN. ternak, satwa, dan sistem alam (Kusuma, 1996). Menurut WHO (Word Healt

Mengenal Masalah Akustik Ruangan

KAJIAN EKSPERIMENTAL KARAKTERISTIK MATERIAL AKUSTIK DARI CAMPURAN SERAT BATANG KELAPA SAWIT DAN POLYURETHANE DENGAN METODE IMPEDANCE TUBE

UNIVERSITAS MEDAN AREA. Gambar 2.1 Fenomena absorpsi suara pada permukaan bahan

ANALISA KINERJA AKUSTIK KOMPOSIT LIMBAH SERBUK BAMBU DENGAN BAHAN PEREKAT TEPUNG SAGU

BAB I PENDAHULUAN. sumber bunyi (sound source), penerima bunyi (receiver), media dan

DINDING PEREDAM SUARA BERBAHAN DAMEN DAN SERABUT KELAPA

ANALISIS SIFAT FISIS DAN MEKANIK PAPAN KOMPOSIT GIPSUM SERAT IJUK DENGAN PENAMBAHAN BORAKS (Dinatrium Tetraborat Decahydrate)

Kinerja Serapan Bunyi Komposit Ampas Tebu Berdasarkan Variasi Ketebalan dan Jumlah Quarter Wavelength Resonator terhadap Kinerja Bunyi

STUDI PENGARUH PENAMBAHAN SERAT TERHADAP KUAT TEKAN DAN KUAT LENTUR ATAP SERAT BULU AYAM

III.METODELOGI PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan selama tiga bulan terhitung pada bulan Februari Mei

PEMBUATAN DAN KARAKTERISASI PAPAN AKUSTIK DARI CAMPURAN SERAT KULIT ROTAN DAN PEREKATPOLIVINIL ASETAT SKRIPSI AMALUDDIN NASUTION

Pengaruh core campuran sampah daun kering, kertas koran dan plastik hdpe pada komposit sandwich UPRS Cantula 3D terhadap nilai sound transmission loss

Studi Awal Pembuatan Komposit Papan Serat Berbahan Dasar Ampas Sagu

PENGUKURAN KOEFISIEN ABSORPSI BUNYI DARI LIMBAH BATANG KELAPA SAWIT. Debora M Sinaga 1, Krisman 2, Defrianto 2

STUDI PEMANFAATAN PENCAMPURAN JERAMI DAN SABUT KELAPA SEBAGAI BAHAN DASAR SEKAT ABSORPSI BUNYI ANTAR RUANGAN DI KAPAL

1. PENDAHULUAN. Papan Partikel

DEPARTEMEN TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA M E D A N 2008

Panel Akustik Ramah Lingkungan Berbahan Dasar Limbah Batu Apung Dengan Pengikat Poliester

Jurnal Teknik Mesin Universitas Halu Oleo Kendari, April 2016

STUDI TENTANG PENGARUH RONGGA TERHADAP DAYA ABSORPSI BUNYI

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

Abstrak. Kata kunci : Serat sabut kelapa, Genteng beton, Kuat lentur, Impak, Daya serap air

KOLOM UDARA BERDINDING BAMBU SEBAGAI BAHAN DASAR PEMBUATAN PAGAR

BAB I PENDAHULUAN. Kemajuan teknologi telah memberikan manfaat yang besar terhadap

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. perbedaan cara pembuatannya yaitu spesimen uji tarik dengan kode VI-1, VI-2

Seminar Nasional - XII Rekayasa dan Aplikasi Teknik Mesin di Industri Kampus ITENAS - Bandung, Desember 2013

PENENTUAN RESISTIVITAS LISTRIK MORTAR MENGGUNAKAN METODE PROBE DUA ELEKTRODA

Evaluasi Kinerja Akustik Dari Ruang Kedap Suara Pada Laboratorium Rekayasa Akustik Dan Fisika Bangunan Teknik Fisika ITS

METODE. 3.1 Waktu dan Tempat Pelaksanaan. 3.2 Alat dan Bahan Bahan Alat

MODIFIKASI SERAT IJUK DENGAN RADIASI SINAR γ SUATU STUDI UNTUK PERISAI RADIASI NUKLIR

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

PENGARUH PENAMBAHAN GULA JAGUNG TERHADAP SIFAT MEKANIK DAN BIODEGRADABILITAS PLASTIK CAMPURAN POLYPROPYLENE BEKAS DAN PATI SAGU

Scientific Echosounders

Transkripsi:

PENENTUAN KOEFISIEN ABSORBSI BUNYI DAN IMPEDANSI AKUSTIK DARI SERAT ALAM ECENG GONDOK (EICHHORNIA CRASSIPES) DENGAN MENGGUNAKAN METODE TABUNG Vonny Febrita, Elvaswer Jurusan Fisika FMIPA Universitas Andalas Kampus Unand, Limau Manis, Padang, 563 e-mail : vonyfebrita@gmail.com ABSTRAK Telah dilakukan penelitian untuk menentukan nilai koefisien absorbsi bunyi dan impedansi akustik dengan menggunakan metode tabung. Material akustik dibuat menggunakan serat eceng gondok dan matriks PVAc dengan ketebalan yang sama yaitu 0,8 cm. Pengukuran dilakukan pada frekuensi 400 Hz, 800 Hz, 600 Hz, 300 Hz dan 6400 Hz. Koefisien absorbsi bunyi tertinggi dengan nilai 0,98 pada frekuensi 6400 Hz adalah sampel 4 dengan komposisi serat 35,0 g dan matriks 7,5 g, sedangkan koefisien absorbsi bunyi terendah dengan nilai 0,6 pada frekuensi 600 Hz adalah sampel dengan komposisi serat 30 g dan matriks 3,5 g. Nilai impedansi tertinggi yaitu 0,9869 kg/m s, sedangkan nilai impedansi terendah 0,885 kg/m s. Nilai densitas tertinggi yaitu 0,9 g/cm 3, sedangkan nilai densitas terendah 0,67 g/cm 3. Serat eceng gondok dapat digunakan untuk mengendalikan kebisingan karena mampu menyerap bunyi pada frekuensi rendah dan tinggi. Kata kunci: serat, eceng gondok, metode tabung, absorbsi, impedansi. PENDAHULUAN Kebisingan adalah bunyi atau suara yang tidak diinginkan sehingga dapat menimbukan gangguan kesehatan dan kenyamanan lingkungan. Upaya yang dapat dilakukan untuk mengendalikan kebisingan adalah dengan membuat material akustik yang efektif dalam menyerap bunyi (Na Y dan Cho, 007). Komposit didefinisikan sebagai material yang terdiri dari dua atau lebih material penyusun yang berbeda yaitu serat dan matriks. Serat adalah suatu bahan berupa potongan yang membentuk jaringan yang utuh. Serat yang digunakan dalam penelitian ini adalah serat alam eceng gondok. Matriks adalah suatu polimer karet sintetik digunakan sebagai pengikat serat. Matriks yang digunakan adalah matriks PVAc (Gibson, 984). Serat eceng gondok memiliki kandungan selulosa yang tinggi yaitu sebesar 64,5%, hemiselulosa 33%, lignin 7,69% dan air 9,6%. Selulosa adalah polimer linier yang terdiri dari 300 sampai 5000 glukosa. Material padatan berpori memiliki kemampuan dalam menyerap suatu bahan (Anthony, 99). Material akustik digunakan untuk mengurangi kebisingan yang bersifat berpori, resonator dan panel. Material akustik adalah suatu bahan yang dapat menyerap energi suara yang datang dari sumber bunyi. Penyerapan bunyi dinyatakan dalam koefisien absorbsi bunyi (α), dimana nilai 0 menyatakan tidak adanya energi bunyi yang diserap dan angka menunjukkan serapan yang sempurna. Nilai koefisien absorbsi bunyi tidak tetap tetapi bervariasi berdasarkan frekuensi bunyi dan sudut datangnya gelombang bunyi (Doelle, 986). JURNAL ILMU FISIKA (JIF), VOL 7 NO, SEPTEMBER 05 45

Koefisien absorbsi bunyi diuji dengan menggunakan metode tabung impedansi dengan memvariasikan komposisi serat dengan matriks. Serat dan matriks merupakan parameter dalam menentukan koefisien absorbsi. Metode tabung impedansi merupakan salah satu cara untuk mengukur absorbsi bahan terhadap gelombang bunyi. Metode tabung impedansi digunakan untuk sampel berukuran kecil karena menggunakan rasio gelombang tegak. Metode ini digunakan karena cocok untuk pekerjaan teoritik. Koefisien absorbsi bunyi (α) dihitung dengan menggunakan Persamaan () sebagai berikut (Beranek, 993) dimana, SWR () SWR A B SWR () A B SWR = Rasio Gelombang Tegak Impedansi akustik (Z) dapat dihitung dengan menggunakan Persamaan (3) sebagai berikut ini : coth i c (3) dimana, Z S coth log0 SWR / 0 d d Densitas (ρ) material akustik dapat dihitung dengan menggunakan Persamaan (4) sebagai berikut ini : m (4) V. METODE Pembuatan komposit dibuat dengan memvariasikan campuran serat dan matriks PVAc. Langkah pembuatan komposit serat yaitu dengan mengeringkan eceng gondok dibawah terik matahari selama ± 0 hari dalam waktu 4 jam per hari dan eceng gondok di oven selama 30 menit dengan suhu 90 C. Serat yang telah kering digiling dengan menggunakan mesin penepung dengan ukuran (0,6 4) mm. Komposit serat dicetak menggunakan alat hidrolik dengan tekanan ton. Sampel diukur nilai koefisien absorbsinya menggunakan metode tabung impedansi. Data diambil dengan cara mengukur amplitudo tekanan minimum (A-B) dan amplitudo tekanan maksimum (A+B). Mikrofon digeser dari sampel sehingga menunjukkan jarak amplitudo minimum pertama (d ). Mikrofon digeser lagi sehingga outputnya menampilkan jarak amplitudo tekanan minimum kedua (d ) 46 JURNAL ILMU FISIKA (JIF), VOL 7 NO, SEPTEMBER 05

Gambar. Skema rangkaian tabung impedansi 3. HASIL DAN DISKUSI 3. Nilai Koefisien Absorbsi Bunyi Nilai koefisien absorbsi bunyi material akustik serat eceng gondok didapatkan hasil pengujian tampak bahwa terjadi perubahan akibat variasi-variasi diberikan nilai amplitudo tekanan maksimum dan amplitudo tekanan minimum dengan rentang frekuensi 400 Hz, 800 Hz, 600 Hz, 300 Hz dan 6400 Hz. Gambar. Hubungan nilai koefisien absorbsi bunyi terhadap frekuensi Hasil menunjukkan pada sampel dan sampel frekuensi 400 Hz 600 Hz mengalami penurunan koefisien absorbsi bunyi, kemudian pada frekuensi 600 Hz 6400 Hz koefisien absorbsi bunyi meningkat. Sampel 3 pada frekuensi 400 Hz - 600 Hz meningkat koefisien absorbsi bunyi. Sampel 4 dan 5 nilai koefisien absorbsi bunyi lebih tinggi dan konstan nilainya daripada sampel lain untuk frekuensi 600 Hz 300 Hz. Koefisien absorbsi bunyi naik karena material tersebut memiliki pori-pori sehingga gelombang bunyi mudah masuk dan diserap dalam material akustik, sedangkan koefisien absorbsi bunyi turun disebabkan karena material padat sehingga gelombang bunyi akan sulit masuk kedalam material akustik. JURNAL ILMU FISIKA (JIF), VOL 7 NO, SEPTEMBER 05 47

3. Nilai Impedansi (Z) Material Akustik Gambar 3. Hubungan nilai impedansi akustik terhadap frekuensi Hasil pengujian menunjukkan frekuensi 800 Hz, 600 Hz dan 300 Hz semakin besar komposisi serat, maka semakin tinggi nilai impedansi akustik. Frekuensi 400 Hz dan 6400 Hz menunjukkan penurunan nilai impedansi akustik. Nilai impedansi akustik tertinggi yakni 0,9869 kg/m s dengan frekuensi 6400 Hz, sedangkan impedansi akustik terendah dengan nilai 0,885 kg/m s. Nilai impedansi akustik juga berpengaruh terhadap koefisien absorbsi bunyi. Bahan material yang kerapatannya tinggi, energi bunyi akan sulit menembus material tersebut karena porositasnya kecil, kecepatan bunyi kecil dan impedansinya besar sehingga bunyi lebih banyak dipantulkan daripada diserap. 3.3 Penambahan Massa Serat Gambar 4. Hubungan koefisien absorbsi bunyi terhadap penambahan serat Hasil pengujian menunjukkan bahwa penambahan serat sebanyak,5 gr pada pembuatan komposit menyebabkan nilai koefisien absorbsi bunyi menjadi tidak stabil kenaikkannya. Frekuensi 800 Hz, 600 Hz, 300 Hz dan 6400 Hz dengan massa serat sebanyak 7,5-30 gr dan 35-37,5 gr pada mengalami penurunan nilai koefisien absorbsi bunyi, sedangkan massa serat sebanyak 30-3,5 gr dan 3,5-35 gr terjadi kenaikan koefisien absorbsi 48 JURNAL ILMU FISIKA (JIF), VOL 7 NO, SEPTEMBER 05

bunyi. Frekuensi 400 Hz menunjukkan bahwa massa serat sebanyak 7,5-30 gr terjadi penurunan secara linier akan tetapi massa serat 30 3,5 gr kurvanya landai. Penambahan serat eceng gondok menyebabkan koefisien absorbsi bunyi tidak konstan disebabkan karena saat membuat komposit, tekanan yang diberikan secara manual tidak dapat di kontrol sehingga antara komposit satu dengan komposit lainnya memiliki nilai densitas bahan masing-masing sampel yang berbeda berdasarkan kuat tekan yang diberikan 3.4 Densitas Tabel. Nilai Densitas dari Serat Alam Eceng Gondok Sampel Massa (gr) Jari-jari (cm) Volume (cm 3 ) Densitas (g/cm 3 ) Koefisien Absorbsi Bunyi (6400 Hz) 4,7 3,80 36,3 0,68 0,75 35,8 3,95 39, 0,9 0,37 3 3,8 3,85 37, 0,88 0,66 4 5,7 3,90 38, 0,67 0,98 5 33,3 3,95 39, 0,84 0,70 Sampel 4 mempunyai densitas paling rendah yaitu 0,67 dengan koefisien absorbsi bunyi paling tinggi yaitu 0,98. Hal ini disebabkan sebahagian besar gelombang diserap oleh material akustik. Densitas yang rendah cendrung memiliki banyak rongga atau porositas yang banyak, sehingga bunyi lebih mudah masuk ke material dan diserap langsung oleh sampel. 4. KESIMPULAN Koefisien absorbsi bunyi tertinggi dengan nilai 0,98 pada frekuensi 6400 Hz sampel 4 komposisi serat 35,0 g dan matriks 7,5 g, sedangkan koefisien absorbsi bunyi terendah yakni 0,6 pada frekuensi 600 Hz sampel komposisi serat 30,0 g dan matriks 3,5 g. Nilai impedansi akustik tertinggi yakni 0,9869 kg/m s pada frekuensi 6400 Hz, sedangkan nilai impedansi akustik terendah yakni 0,885 kg/m s pada frekuensi 400 Hz. Densitas terendah 0,67 g/cm 3 dengan nilai koefisien absorbsi bunyi 0,98, sedangkan densitas tertinggi yakni 0,9 g/cm 3 dengan nilai koefisien absorbsi bunyi 0,37 pada frekuensi 6400 Hz. DAFTAR PUSTAKA. Anthony, W.C., 99, Pengantar Kimia Organik dan Hayati, Michael B., Matta, Erlangga, Jakarta.. Beranek, L.L., 993, Acoustics, Acoustical Society of America, Woodbridge, New York. 3. Doelle, L.L., 986, Akustik Lingkungan, Edisi Pertama, Erlangga, Jakarta. 4. Gibson, F.R., 984, Principles of Composite material Mechanis, International Edition, McGraw-Hill Inc, New York. 5. Na Y, L. J., dan Cho, G., 007, Sound Absorption Coefficients of Micro-fiber Fabrics by Reverberation Room Method, Textile Research Journal, Vol.5, No., hal 330-335. JURNAL ILMU FISIKA (JIF), VOL 7 NO, SEPTEMBER 05 49