BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 1 PENDAHULUAN 1-1

BAB I PENDAHULUAN I-1

BAB I PENDAHULUAN I-1

BAB I PENDAHULUAN. Berkembangnya usaha-usaha perdagangan yang sangat pesat pada saat

BAB 1 PENDAHULUAN. masyarakat dengan Kuliah Kerja Nyata (KKN) merupakan suatu bentuk kegiatan

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. diakses oleh siapa saja, kapan saja dan dimana saja. Teknologi internet

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN.

BAB I PENDAHULUAN.

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. menunjang jalannya operasi-operasi demi tercapainya tujuan yang diinginkan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN.

BAB I PENDAHULUAN. dari pemikiran-pemikiran manusia yang semakin maju, hal tersebut dapat. mendukung bagi pengembangan penyebaran informasi.

1. BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENDAFTARAN PESERTA EVENT BERBASIS WEB PADA UKM RADIO MERCU BUANA

BAB I PENDAHULUAN. dan efisien sangat dibutuhkan oleh setiap orang. Perkembangan teknologi yang semakin

BAB I PENDAHULUAN. Pada era kemajuan teknologi seperti sekarang ini, manusia dapat melakukan

BAB I PENDAHULUAN I-1

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Jumlah pengguna yang besar mengakibatkan semakin berkembangnya

BAB 1 PENDAHULUAN. memasuki berbagai aspek kehidupan. Salah satunya adalah semakin banyak

BAB I PENDAHULUAN. Teknologi Informasi adalah suatu teknologi yang digunakan untuk mengolah data,

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB III LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

6 BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Ria No. 9 Cimahi yang bergerak dibidang penjualan games. Tintin Game Shop ini

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar belakang

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG Anggraela Catering Service

BAB I PENDAHULUAN. satu caranya adalah dengan memanfaatkan teknologi informasi seperti layanan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

PENDAHULUAN 1 BAB I. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

1 BAB III METODE PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN.

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Adapun masalah yang dihadapi oleh SMK ISLAM PLUS YAPIA dalam belajar mengajar dan dapat menumbuhkan semangat adalah :

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Diera globalisasi ini, teknologi jaringan internet yang berkembang pesat

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. industri dan pendidikan. Komputer sangat membantu untuk proses administrasi

STMIK GI MDP. Program Studi Sistem Informasi Skripsi Sarjana Komputer Semester Genap 2010/2011

BAB I PENDAHULUAN. serta dapat bertingkah sesuai norma-norma yang berlaku. Sebab ide dasar

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Sekretariat Badan Geologi adalah divisi yang bergerak melaksanakan

1. BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. tidak bisa dipisahkan dari proses bisnis, bahkan tidak jarang teknologi informasi menjadi

BAB I PENDAHULUAN. hal proses pengolahan data, baik itu data siswa, guru, administrasi sekolah maupun data

BAB 1 PENDAHULUAN. dalam pendidikan. Bidang pembelajaran yang paling dikenal dengan

BAB I BAB 1. PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN.

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kota Bandung adalah salah

1 BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. pendukungnya, seperti rumah makan, tempat penginapan, biro perjalanan, penjual oleh-oleh dan penjual cinderamata.

BAB I PENDAHULUAN. pendidikan, perbankan, perencanaan dan sebagainya. Dengan adanya teknologi komputer

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. SLB-BC Sukapura merupakan lembaga pendidikan khusus bagi anak

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1.Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. dari beberapa kelurahan, dan setiap bulannya masing-masing kelurahan wajib

BAB II PENDAHULUAN. Penialaian dalam Bahasa Inggris dikenal dengan istilah Assessment yang

1 Pendahuluan 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. pariwisata dan pendidikan.tidak bisa di pungkiri, saat ini perkembangan teknologi

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. dengan sangat pesat. Dimana saat ini teknologi telah menjamah di berbagai

BAB 1 PENDAHULUAN. menjual berbagai jenis pakaian. Seiring dengan perkembangan fashion pakaian ini

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang


BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

Transkripsi:

BAB 1 PENDAHULUAN Bab ini menjelaskan tentang latar belakang dalam memilih topik pembahasan, ruang lingkup dalam pembahasan, manfaat dan tujuan yang didapatkan metode penelitian yang digunakan dalam pengembangan topik, dan juga sistematika penulisandalam tugas akhir ini. 1.1. Latar Belakang Teknologi informasi mempunyai pengaruh yang besar dalam berbagai aspek kehidupan masyarakat karena sudah merupakan bagian dari kehidupan masyarakat. Dunia pendidikan, pemerintahan, bisnis dan usaha, sampai kesehatan dan kebutuhan harian masyarakat selalu membutuhkan keberadaan informasi. Internet merupakan media informasi yang sangat cepat dan efisien dalam penyebaran informasi dan tidak lepas oleh jarak dan waktu, sehingga keberadaan media ini telah membentuk suatu budaya masyarakat yang baru, lainnya dunia cyber. Untuk mencari informasi di intenet dapat dilakukan dengan mengunjungi situs (website) yang berhubungan dengan informasi yang dibutuhkan atau dapat dilakukan pencarian di situs pencari (Search Engine Site s). Website merupakan salah satu aplikasi pada internet yang berupa informasi hypertext, dimana anda dapat membaca dan menelusuri informasi tersebut secara virtual tanpa terikat pada media tertentu. Melalui website dapat memasarkkan produk atau jasa, mempromosikan suatu perusahaan, dan lain-lain. Berdasarkan itu penulis ingin membuat website yang berjudul Pembuatan Aplikasi Penerimaan Karyawan Berbasis Web. Perusahaan merupakan suatu bentuk organisasi yang terdiri dari kumpulan orang pada masingmasing fungsi tugas dan tanggungjawab. Karyawan adalah komponen penting bagi perusahaan dalam mencapai tujuan perusahaan, oleh karena itu diperlukan karyawan dengan kemampuan dan kinerja yang sesuai untuk mampu mewujudkan tujuan dari perusahaan. Untuk mendapatkan karyawan dengan kriteria yang sesuai dengan tujuan perusahaan, maka diperlukan sistem rekrutmen yang tepat dengan menggunakan website. Pengelolaan SDM yang berhasil di dalam perusahaan harus diawali dengan sistem rekrutmen dengan teknologi yg lebih baik tidak dengan melakukan penerimaan suatu perusahaan dengan manual. Menurut M.T.E. Hariandja (2002:2), Sumber Daya Manusia merupakan salah satu faktor yang sangat penting dalam suatu perusahaan disamping faktor yang lain seperti modal. Oleh karena itu SDM harus dikelola dengan baik untuk meningkatkan efektivitas dan efisiensi organisasi. Untuk mengatasi permasalahan tersebut, bagian Human Resources Department diperusahaan mendesain suatu program penerimaan karyawan berbasis web. Dengan penerimaan karyawan berbasis web akan mempermudah bagian HRD suatu perusahaan menerima karyawan, aplikasi tersebut akan dikerjakan dengan menggunakan framework Yii dimana framewok Yii merupakan framework pemrograman umum Web yang bisa dipakai untuk mengembangkan semua jenis aplikasi Web. 1-1

1-2 Dikarenakan sangat ringan dan dilengkapi dengan mekanisme caching yang canggih, Yii sangat cocok untuk pengembangan aplikasi dengan lalu lintas-tinggi, seperti aplikasi e-reqruitment yang akan dibuat. 1.2. Identifikasi Masalah Dalam pembuatan tugas akhir ini ada beberapa permasalahan yang akan dibahas, berikut permasalahan pada tugas akhir : 1. Bagaimana sistem proses penerimaan karyawan. 2. Bagaimana kegiatan proses penerimaan karyawan ini dilakukan didalam suatu perusahaan. 3. Bagaimana model aplikasi yang akan dibuat untuk sistem proses penerimaan karyawan berbasis web. 1.3. Tujuan Menentukan tujuan merupakan langkah awal dalam penyusunan suatu penulisan agar penulisan dapat berjalan dengan terencana dan searah. Adapun tujuan dari penulisan Tugas Akhir ini adalah : 1. Mempelajari tentang bagaimana proses penerimaan karyawan. 2. Membuat model yang akan digunakan dalam sistem penerimaan karyawan. 3. Membuat aplikasi atau perangkat lunak yang dibangun dalam bentuk website dengan menggunakan framework. 1.4. Lingkup Dan Batasan Dalam pembuatan Tugas Akhir ini memiliki batasan masalah, didalam batasan masalah yang akan dibuat sebagai berikut : 1. Aplikasi ini memberikan informasi tentang kebutuhan karyawan perusahaan sesuai dengan spesifikasinya. 2. Aplikasi yang dihasilkan dari tugas akhir ini adalah aplikasi berbasis web. 3. Menggunakan framework berbasis Yes It Is (Yii) dalam pembuatan aplikasi berbasis web, Yii melampaui framework PHP lain dalam hal efisiensi, kekayaan-fitur, dan kejelasan dokumentasi. 1.5. Metodologi Penelitian 1. Observasi Membaca referensi yang berhubungan dengan topik yang akan diangkat 2. Menganalisa Sistem Menganalisa data yang diperoleh untuk menetukan rancangan desain aplikasi pengolahan data pegawai dan arsip data sertifikat pegawai yang informatif, user friendly dan sesuai dengan kebutuhan pengguna, serta memberikan solusi yang tepat melalui pemodelan berorientasi obyek dengan menggunakan Unified Modeling Language (UML).

1-3 3. Studi Pustaka Metode ini digunakan untuk memperoleh informasi mengenai topik yang sedang dibahas dengan mengambil sumber dari buku-buku atau internet serta mengumpulkan bahan-bahan yang ada hubungannya dengan bahan pokok tugas akhir yang penulis buat. 4. Pembangunan Aplikasi Melakukan pembangunan aplikasi pengolahan data sertifikat berbasis web dengan menggunakan pemrograman PHP, yang dilanjutkan dengan pengujian dan pembahasan. 5. Penyusunan Laporan Menyusun laporan hasil penelitian ke dalam format penulisan tugas akhir dengan disertai kesimpulan akhir. Metode pengembangan sistem yang digunakan adalah SDLC (System Development Life Cycle) dengan model proses waterfall yang dikemukakan oleh Pressman.dengan model proses waterfall yang dikemukakan oleh Pressman. Berikut adalah tahapan-tahapannya : Analysis Design Coding Testing Gambar 1.1. Metodologi Penelitian 1. Analisa (Analysis) Tahapan ini akan menghasilkan dokumen user requirment atau bisa dikatakan sebagai data yang berhubungan dengan keinginan user dalam pembuatan sistem. Dokumen ini lah yang akan menjadi acuan sistem analis untuk menterjemahkan ke dalam bahasa pemprogram. 2. Desain (Design) Proses desain akan menerjemahkan syarat kebutuhan ke sebuah perancangan perangkat lunak yang dapat diperkirakan sebelum dibuat coding.

1-4 3. Generasi Kode (Coding) Desain harus diterjemahkan kedalam bentuk mesin yang bisa dibaca. Langkah pembuatan kode melakukan tugas ini. Jika desain dilakukan dengan cara yang lengkap, pembuatan kode dapat diselesaikan secara mekanis. 4. Pengujian (Testing) Sekali program dibuat, pengujian program dimulai. Proses pengujian berfokus pada logika internal software, memastikan bahwa semua pernyataan sudah diuji, dan pada eksternal fungsional, yaitu mengarahkan pengujian untuk menemukan kesalahan kesalahan dan memastikan bahwa input yang dibatasi akan memberikan hasil aktual yang sesuai dengan hasil yang dibutuhkan. 1.6. Sistematika Penulisan Sistematika penulisan berisi uraian singkat setiap bab, mulai dari BAB I hingga BAB V. Adapun usulan sistematika penulisan dalam tugas akhir ini adalah sebagai berikut : BAB I PENDAHULUAN Pada bab ini akan membahas tentang latar belakang tugas akhir, identifikasi masalah, batasan dan rumusan masalah, tujuan tugas akhir, serta sistematika penulisan tugas akhir. BAB II LANDASAN TEORI Pada bab ini berisi tentang teori permasalahan. Landasan teori ini mengkaji berbagai teori yang relevan dengan permasalahan. BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM Pada bab ini berisi tentang menganalisis perancangan yang digunakan saat penelitian tugas akhir, gambaran system dan analisa, perancangan pengkodean, pemodelan data, dan perancangan antarmuka yang ada pada aplikasi penerimaan karyawan. BAB IV IMPLEMENTASI SISTEM Pada bab ini berisi tentang hasil penelitian serta pembahasan menjelaskan lebih lanjut persoalan dalam bidang yang menjadi objek penelitian. BAB V PENUTUP 5.1. Kesimpulan Berisi tentang kesimpulan akhir hasil penelitian yang dijelaskan secara ringkas dan mudah dipahami. 5.2. Saran Berisi tentang tindak lanjut terhadap bidang yang diteliti.

1-5 DAFTAR PUSTAKA Memuat sumber-sumber atau rujukan yang digunakan dalam penulisan laporan Tugas Akhir. LAMPIRAN Memuat Lampiran-lampiran yang melengkapi pembangunan sistem.