BAB III MIXED GEOGRAPHICALLY WEIGHTED REGRESSION (MGWR)

dokumen-dokumen yang mirip
BAB III MODEL GEOGRAPHICALLY WEIGHTED LOGISTIC REGRESSION SEMIPARAMETRIC (GWLRS)

BAB III REGRESI SPASIAL DENGAN PENDEKATAN GEOGRAPHICALLY WEIGHTED POISSON REGRESSION (GWPR)

: Persentase Penduduk Dengan Sumber Air Minum Terlindungi PDAM : Pengeluaran Perkapita Penduduk Untuk Makan Sebulan

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. Dalam bab ini akan dibahas mengenai hal-hal yang melatarbelakangi

BAB III GEOGRAPHICALLY WEIGHTED REGRESSION (GWR)

PERBANDINGAN MODEL GWR DENGAN FIXED DAN ADAPTIVE BANDWIDTH UNTUK PERSENTASE PENDUDUK MISKIN DI JAWA TENGAH

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

GEOGRAPHICALLY WEIGHTED REGRESSION PRINCIPAL COMPONENT ANALYSIS (GWRPCA) PADA PEMODELAN PENDAPATAN ASLI DAERAH DI JAWA TENGAH

PEMODELAN PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) DI KABUPATEN DAN KOTA DI JAWA TENGAH MENGGUNAKAN GEOGRAPHICALLY WEIGHTED RIDGE REGRESSION ABSTRACT

PEMODELAN PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) DI KABUPATEN DAN KOTA DI JAWA TENGAH MENGGUNAKAN GEOGRAPHICALLY WEIGHTED RIDGE REGRESSION

PENDEKATAN MIXED GEOGRAPHICALLY WEIGHTED REGRESSION UNTUK PEMODELAN PERTUMBUHAN EKONOMI MENURUT KABUPATEN/KOTA DI JAWA TENGAH HALAMANAN JUDUL SKRIPSI

GEOGRAPHICALLY WEIGHTED REGRESSION PRINCIPAL COMPONENT ANALYSIS (GWRPCA) PADA PEMODELAN PENDAPATAN ASLI DAERAH DI JAWA TENGAH ABSTRACT

ISSN: JURNAL GAUSSIAN, Volume 3, Nomor 3, Tahun 2014, Halaman Online di:

Kata Kunci : MGWMLM, GWMLM, DAS.

BAB III METODE PENULISAN

MODEL REGRESI TERBOBOTI GEOGRAFIS DENGAN FUNGSI PEMBOBOT KERNEL GAUSSIAN, BISQUARE, DAN TRICUBE PADA PERSENTASE KEMISKINAN DI PROVINSI JAWA TENGAH

Algoritme Least Angle Regression untuk Model Geographically Weighted Least Absolute Shrinkage and Selection Operator

ANALISIS GEOGRAPHICALLY WEIGHTED REGRESSION (GWR) DENGAN PEMBOBOT KERNEL GAUSSIAN UNTUK DATA KEMISKINAN. Rita Rahmawati 1, Anik Djuraidah 2.

Kata kunci: Data Spatial, Heterogenitas Spatial, Geographically Weigthed Regression, Bandwidth, Fungsi Pembobot

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang Masalah Annisa Nurul Aini, 2013

ISSN: Vol. 1 No. 1 Agustus 2012

PEMODELAN ANGKA KEMATIAN BAYI DENGAN PENDEKATAN GEOGRAPHICALLY WEIGHTED POISSON REGRESSION DI PROVINSI BALI

PEMODELAN PERSENTASE BALITA GIZI BURUK DI JAWA TENGAH DENGAN PENDEKATAN GEOGRAPHICALLY WEIGHTED REGRESSION PRINCIPAL COMPONENTS ANALYSIS (GWRPCA)

PENENTUAN MODEL KEMISKINAN DI JAWA TENGAH DENGAN MULTIVARIATE GEOGRAPHICALLY WEIGHTED REGRESSION (MGWR)

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN

PENENTUAN MODEL KEMISKINAN DI JAWA TENGAH DENGAN MULTIVARIATE GEOGRAPHICALLY WEIGHTED REGRESSION (MGWR)

PERBANDINGAN MODEL GWR DENGAN FIXED DAN ADAPTIVE BANDWIDTH UNTUK PERSENTASE PENDUDUK MISKIN DI JAWA TENGAH

BAB 4 ANALISIS DAN PEMBAHASAN

DAFTAR ISI. HALAMAN JUDUL... i. HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING... ii. HALAMAN PENGESAHAN TUGAS AKHIR... iii. HALAMAN MOTTO... iv. KATA PENGANTAR...

PEMODELAN PROPORSI PENDUDUK MISKIN KABUPATEN DAN KOTA DI PROVINSI JAWA TENGAH MENGGUNAKAN GEOGRAPHICALLY AND TEMPORALLY WEIGHTED REGRESSION ABSTRACT

PEMODELAN GEOGRAPHICALLY WEIGHTED REGRESSION DENGAN FUNGSI KERNEL BISQUARE

S - 17 MODEL GEOGRAPHICALLY WEIGHTED REGRESSION PENDERITA DIARE DI PROVINSI JAWA TENGAH DENGAN FUNGSI PEMBOBOT KERNEL BISQUARE

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Atiya Maulani, 2013

TINJAUAN PUSTAKA. Menurut Hardle (1994) analisis regresi adalah suatu metode analisis data yang

PEMODELAN PROPORSI PENDUDUK MISKIN KABUPATEN DAN KOTA DI PROVINSI JAWA TENGAH MENGGUNAKAN GEOGRAPHICALLY AND TEMPORALLY WEIGHTED REGRESSION

BAB I PENDAHULUAN. terus dihadapi di sejumlah daerah di Indonesia, tidak terkecuali Provinsi Sumatera

PEMODELAN PERSENTASE BALITA GIZI BURUK DI JAWA TENGAH DENGAN PENDEKATAN GEOGRAPHICALLY WEIGHTED REGRESSION PRINCIPAL COMPONENTS ANALYSIS (GWRPCA)

Prosiding Seminar Nasional Matematika, Statistika, dan Aplikasinya September 2017, Samarinda, Indonesia ISBN:

Seminar Hasil Tugas Akhir

PEMODELAN STATUS KESEJAHTERAAN DAERAH KABUPATEN ATAU KOTA DI JAWA TENGAH MENGGUNAKAN GEOGRAPHICALLY WEIGHTED LOGISTIC REGRESSION SEMIPARAMETRIC

(R.5) Pemodelan Regresi Poisson Terboboti Geografis Pada Kasus Gizi. buruk di Jawa Timur.

Pemodelan Angka Harapan Hidup di Papua dengan pendekatan Geographically Weighted Regression

2016 APLIKASI MULTIVARIATE GEOGRAPHICALLY WEIGHTED REGRESSION (MGWR) MENGGUNAKAN SOFTWARE MATLAB

STATISTIK UJI PARSIAL PADA MODEL MIXED GEOGRAPHICALLY WEIGHTED REGRESSION (STUDI KASUS JUMLAH KEMATIAN BAYI DI JAWA TIMUR TAHUN 2012)

Informasi Fisher pada Algoritme Fisher Scoring untuk Estimasi Parameter Model Regresi Logistik Ordinal Terboboti Geografis (RLOTG)

BAB III KALMAN FILTER DISKRIT. Kalman Filter adalah rangkaian teknik perhitungan matematika (algoritma)

PEMODELAN GEOGRAPHICALLY WEIGHTED LOGISTIC REGRESSION

BAB II DASAR TEORI. Gambar 2.1 : Perbedaan Antara Proses Stationer dan Proses Non-Stationer

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. keuntungan atau coumpouding. Dari definisi di atas dapat disimpulkan bahwa

DAFTAR ISI LEMBAR JUDUL... LEMBAR PERNYATAAN... LEMBAR PENGESAHAN... LEMBAR PEDOMAN PENGGUNAAN SKRIPSI... KATA PENGANTAR... ABSTRAK... DAFTAR ISI...

BAB III MODEL REGRESI DATA PANEL. Pada bab ini akan dikemukakan dua pendekatan dari model regresi data

Pemodelan Mixed Geographically Weighted Regression (MGWR) pada Angka Kematian Balita di Kabupaten Bojonegoro Tahun 2011

Pertemuan 4-5 ANALISIS REGRESI SEDERHANA

PEMODELAN KEMISKINAN MENGGUNAKAN GEOGRAPHICALLY WEIGHTED LOGISTIC REGRESSION DENGAN FUNGSI PEMBOBOT FIXED KERNEL

Lembar Latihan Parafrasa*

PEMODELAN DATA KEMISKINAN PROVINSI KALIMANTAN TIMUR DENGAN METODE GEOGRAPHICALLY WEIGHTED REGRESSION (GWR) DENGAN FUNGSI PEMBOBOT KERNEL BISQUARE

SBAB III MODEL VARMAX. Pengamatan time series membentuk suatu deret data pada saat t 1, t 2,..., t n

ANALISIS ANGKA BUTA HURUF DI JAWA TIMUR MENGGUNAKAN GEOGRAPHICALLY WEIGHTED REGRESSION BERBASIS KOMPUTER

PEMODELAN DATA KEMISKINAN DI PROVINSI SUMATERA UTARA DENGAN METODE GEOGRAPHICALLY WEIGHTED REGRESSION

PEMODELAN HARGA CABAI DI KOTA SEMARANG TERHADAP HARGA INFLASI MENGGUNAKAN REGRESI SEMIPARAMETRIK POLINOMIAL LOKAL

BAB 2 LANDASAN TEORI

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI LAJU PERTUMBUHAN PENDUDUK KOTA SEMARANG TAHUN 2011 MENGGUNAKAN GEOGRAPHICALLY WEIGHTED LOGISTIC REGRESSION

MODEL REGRESI NONPARAMETRIK BERDASARKAN ESTIMATOR POLINOMIAL LOKAL KERNEL PADA KASUS PERTUMBUHAN BALITA

2015 REGRESI SPASIAL DENGAN PENDEKATAN GEOGRAPHICALLY WEIGHTED LOGISTIC REGRESSION (GWLR)

BAB III. Model Regresi Linear 2-Level. Sebuah model regresi dikatakan linear jika parameter-parameternya bersifat

JURNAL GAUSSIAN, Volume 2, Nomor 2, April 2013, Halaman Online di:

GENERALIZED CROSS VALIDATION DALAM REGRESI SMOOTHING SPLINE

BAB III PEMBAHASAN. Metode kriging digunakan oleh G. Matheron pada tahun 1960-an, untuk

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

PEMODELAN FIXED EFFECT GEOGRAPHICALLY WEIGHTED PANEL REGRESSION UNTUK INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA DI JAWA TENGAH

BAB 3 METODE PENELITIAN. disajikan pada Gambar 3.1 dan koordinat kabupaten/kota Provinsi Jawa Timur disajikan

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. variabel prediktor terhadap variabel respons. Hubungan fungsional

BAB III MODEL ARIMAX DENGAN EFEK VARIASI KALENDER

Pemodelan Faktor Penyebab Kecelakaan Lalu Lintas Berdasarkan Metode Geographically Weighted Regression di Jawa Timur

BAB 4 ANALISA DAN PEMBAHASAN. faktor faktor yang mempengaruhi, model regresi global, model Geographically

II. TINJAUAN PUSTAKA. Dalam proses penelitian untuk mengkaji karakteristik penduga GMM pada data

X 3 : Flow Top (Aliran Atas) (lt/min) X 4 : Speed (Kecepatan) (m/min)

BAB II LANDASAN TEORI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. 1. Apakah investasi mempengaruhi kesempatan kerja pada sektor Industri alat

PEMODELAN FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI BALITA GIZI BURUK DI JAWA TIMUR DENGAN PENDEKATAN REGRESI SPASIAL

PEMODELAN BANYAKNYA PENDERITA DEMAM BERDARAH DENGUE (DBD) DI KOTA SURAKARTA DENGAN MIXED GEOGRAPHICALLY WEIGHTED REGRESSION (MGWR)

ABSTRAK. Kata kunci : regresi Poisson, GWPR, Angka Kematian Bayi (AKB)

III. METODE PENELITIAN. Ruang lingkup penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Upah

REGRESI LINIER BERGANDA

ESTIMASI PARAMETER MODEL REGRESI LOGISTIK ORDINAL TERBOBOTI GEOGRAFIS (RLOTG) DENGAN METODE FISHER SCORING

BAB III METODE PENELITIAN

PERBANDINGAN MODEL PERTUMBUHAN EKONOMI DI JAWA TENGAH DENGAN METODE REGRESI LINIER BERGANDA DAN METODE GEOGRAPHICALLY WEIGHTED REGRESSION SKRIPSI

BAB I PENDAHULUAN. Tingkat kesejahteraan suatu negara salah satunya dapat dilihat dari tingkat

PERBANDINGAN MODEL REGRESI BINOMIAL NEGATIF DENGAN MODEL GEOGRAPHICALLY WEIGHTED POISSON REGRESSION (GWPR)

GEOGRAPHICALLY WEIGHTED PANEL REGRESSION UNTUK PEMODELAN PERSENTASE PENDUDUK MISKIN DI PROVINSI JAWA TENGAH

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB III MODEL STATE-SPACE. dalam teori kontrol modern. Model state space dapat mengatasi keterbatasan dari

PEMILIHAN PARAMETER PENGHALUS DALAM REGRESI SPLINE LINIER. Agustini Tripena Br.Sb.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

III. METODE PENELITIAN. series dan (2) cross section. Data time series yang digunakan adalah data tahunan

BAB III METODE PENELITIAN. Ruang lingkup penelitian ini adalah menganalisis pengaruh antara upah

Transkripsi:

BAB III MIXED GEOGRAPHICALLY WEIGHTED REGRESSION 3.1 Mixed Geographically Weighted Regression Model Mixed Geographically Weighted Regression merupakan model kombinasi atau gabungan antara regresi global dengan GWR yang mempertimbangkan situasi dimana beberapa variabel independen yang mempengaruhi variabel dependen bersifat global dan variabel independen yang lainnya bersifat lokal. Pada model MGWR beberapa koefisien pada model GWR diasumsikan konstan untuk seluruh titik pengamatan, sedangkan yang lain bervariasi sesuai lokasi pengamatan data. Model MGWR dengan p variabel independen dan q variabel independen diantaranya bersifat lokal, dengan mengasumsikan bahwa intersep model bersifat lokal (Purhadi dan Yasin, 2012). Model MGWR dapat dituliskan sebagai berikut : (3.1) dengan = nilai observasi variabel dependen ke-i = nilai observasi variabel independen ke-k pada lokasi pengamatan ke-i = konstanta atau intersep pada pengamatan ke-i = koordinat letak geografis (longitude, latitude) dari lokasi pengamatan ke-i = koefisien regresi observasi variabel independen ke-k pada lokasi pengamatan ke-i = koefisien regresi observasi variabel independen ke-k = error pengamatan ke-i diasumsikan identik, independen dan i berdistribusi normal dengan mean nol dan varian konstan. = 1, 2,..., n 26

27 Model MGWR adalah model regresi yang beberapa koefisien dari peubah independennya bersifat konstan, sedangkan yang lainnya bervariasi secara spasial. Penggabungan dari model GWR dan model MGWR tersebut didapat setelah dilakukan pengujian variabilitas spasial. Salah satu prosedur dalam analisis model MGWR adalah pengujian variabilitas spasial untuk menentukan koefisien global dan koefisien lokal. Pengujian ini dilakukan menggunakan statistik uji F, dengan langkah-langkahnya seperti berikut : 1) Perumusan hipotesis : Untuk i = 1,2,..,n dan k = indeks koefisien yang diasumsikan global Untuk k = indeks koefisien yang diasumsikan global 2) Statistik uji : * + * ( + (3.2) adalah JKR model dengan koefisien ke-k global dan koefisien lain bervariasi spasial ; adalah JKR model GWR awal dengan ( ) dan ( ) ; Derajat bebas ; Derajat bebas (Chang Lin Mei, 2005 : 4-12). 3) Kriteria pengujian : Tolak jika atau dapat dikatakan suatu koefisien memiliki pengaruh yang nyata.

28 Untuk menguji model MGWR, maka dilakukan uji hipotesis kesesuaian model regresi global dan MGWR, dengan langkah-langkah sbb: 1) Perumusan hipotesis : untuk i = 1,2,..,n dan k = 0,1,2,...,q (Model MGWR tidak berbeda dengan Model Regresi Global). dengan k = 0,1,2,...,p dan i = 1,2,...,n (Model MGWR berbeda dengan Model Regresi Global) 2) Statistik uji : [ ( ) ] (3.3) ] ; ([ ] ) ; (* ) ; ; [ ] dan * +. 3) Kriteria pengujian : Tolak jika Selanjutnya dilakukan pengujian parsial untuk mengetahui parameter variabel independen global yang berpengaruh secara signifikan terhadap variabel dependen, dengan langkah-langkahnya sbb : 1) Perumusan hipotesis : (variabel global tidak signifikan) (variabel global signifikan) Untuk k = 1,2,...,p

29 2) Statistik uji : (3.4) dimana : adalah elemen diagonal ke-k dari matriks signifikansi sebesar, [ ] ; ( ). 3) Kriteria pengujian : Tolak jika, dimana * + Untuk mengetahui pengaruh signifikan parameter variabel independen yang bersifat lokal dilakukan uji parsial, dengan langkah-langkah sbb : 1) Perumusan hipotesis : (variabel global pada lokasi ke-i tidak signifikan) (variabel global pada lokasi ke-i signifikan) Untuk k = 1,2,...,q dan i = 1, 2,...,n 2) Statistik uji : adalah elemen diagonal ke-k dari matriks. (3.5) dengan [ ] 3) Kriteria Pengujian : Tolak jika, dimana * +

30 3.2 Akaike Information Criterion Corrected Akaike Information Criterion Corrected merupakan pengembangan dari Akaike Information Criterion (AIC). Pengukuran untuk kualitas relatif dari model statistik berdasarkan data yang diberikan untuk pemodelan model terbaik dari beberapa model yang ada dinyatakan dengan AIC, dengan rumus : (3.6) k = banyak parameter yang akan di taksir = nilai maksimum likelihood model Ukuran yang digunakan untuk mengukur kebaikan model (goodnees-of-fit) dan mempertimbangkan prinsip parsimony adalah AIC. Namun ukuran ini dinilai bias pada sampel kecil, sehingga ukuran ini dikoreksi dengan AIC Corrected (AICc). Rumusnya adalah : (3.7) n = ukuran sampel Jika nilai k semakin besar atau variabel yang ditaksirnya semakin banyak, maka untuk penggunaan nilai akan lebih baik daripada dengan nilai AIC. Alasan digunakannya AICc adalah berawal dari prinsip parsimony yang menyatakan bahwa model terbaik diharapkan terbentuk dari koefisien/parameter regresi yang tidak banyak tapi mampu menjelaskan model secara keseluruhan. (Multimodel Inference Understanding AIC and BIC Model Selection, Burnham & Anderson, 2004 : 270). 3.3 Pembobotan Nilai pembobot pada model GWR sangat penting, karena mewakili letak data observasi satu dengan lainnya. Masing-masing observasi memiliki nilai pembobotan sebesar 1 pada model regresi global tanpa pembobotan geografis. Pada model GWR, pembobotan bervariasi sesuai lokasi pada titik regresi ke-i,

31 dimana dan semakin kecil ketika jarak bertambah. Berarti jika observasi dekat dengan titik regresi, maka akan memberikan bobot yang besar dibandingkan dengan yang jauh dari titik regresi. Fungsi yang digunakan adalah fungsi Kernel untuk mengestimasi paramater dalam model GWR. Pembobot yang terbentuk dengan menggunakan fungsi Kernel ini adalah 1) Fungsi Fixed Gaussian : 2 1 dij w j(ui,vi ) exp 2 h 2) Fungsi Fixed Bisquare : 2 2 1 ( dij / h), w j(ui,vi ) 0, 3) Fungsi Adaptive Bisquare : (3.8) (3.9) 2 2 1 ( dij / hi ), jika dij h w j(ui,vi ) 0, jika dij h (3.10) 4) Fungsi Adaptive Gaussian : 2 1 d ij w exp j(ui,vi ) 2 hi ( p) (3.11) Dengan jarak antara lokasi dan h adalah parameter penghalus (bandwith) dengan rumus : = Longitude pada lokasi i ; = Longitude pada lokasi j ; = Latitude pada lokasi i ; = Latitude pada lokasi j ; (3.12) h = parameter non negatif yang diketahui dan biasanya disebut parameter penghalus (bandwidth). jika jika d Bandwidth merupakan radius dari suatu lingkaran, sehingga jika sebuah titik lokasi berada di dalam radius lingkaran tersebut, maka masih dianggap memiliki pengaruh terhadap penaksiran koefisien regresi pada titik lokasi i d ij ij h h

32 tersebut. Dalam pembentukan model GWR, bandwidth berperan penting karena akan berpengaruh pada ketepatan model terhadap data, yaitu mengatur varians dan bias dari model. Fungsi dari bandwidth adalah untuk menentukan bobot dari suatu lokasi terhadap lokasi lain yang digunakan sebagai pusat. Semakin dekat wilayah dengan daerah pusat, akan semakin besar pula pengaruh yang diberikan. Ada beberapa metode yang digunakan untuk memilih bandwidth optimum, salah satu diantaranya adalah metode Cross Validation (CV). Rumusnya adalah : ( ) (3.13) merupakan nilai penaksir dimana pengamatan di lokasi dihilangkan dari proses estimasi. Untuk mendapatkan nilai h yang optimal, maka diperoleh dari h yang menghasilkan nilai CV yang minimum. Proses untuk mendapatkan bandwidth yang meminimumkan nilai CV bisa dilakukan juga dengan metode golden section search pada software GWR4. 3.4 Estimasi Parameter Model MGWR dalam mengestimasi parameternya dapat menggunakan pendekatan Weighted Least Square (WLS) (Mei, dkk. 2004). Langkah awal yaitu dengan membentuk matriks pembobot untuk setiap lokasi pengamatan. Estimasi parameter untuk model MGWR adalah sebagai berikut : (3.14) : matriks variabel independen global : matriks variabel independen lokal : vektor parameter variabel independen global : matriks parameter variabel independen lokal [ ] [ ]

33 [ ] [ ] [ ] (Chang-Lin Mei, GWR Technique for Spatial Data Analysis Halaman 9) (3.15) Estimator parameter untuk model GWR adalah [ ] (3.16) Dengan W adalah diagonal matrik pembobot berukuran n x n. ( ) (3.17) (Journal of regional science : A note on the MGWR Model, Changlin Mei, 2004 :145). Misalkan adalah elemen baris ke-i dari matriks. Maka nilai prediksi untuk pada ( dituliskan sebagai berikut : ) untuk seluruh pengamatan dapat ( ) (3.18) ( ) ( ) (3.19) ( ( ) ) Setelah itu disubtitusikan elemen dari kedalam model MGWR pada persamaan berikut : (3.20) Menurut metode Ordinary Least Squares(OLS) diperoleh estimasi koefisien konstan, sehingga diperoleh untuk estimasi parameter bersifat global adalah [ ] (3.21)

34 Dengan mensubstitusikan kedalam persamaan (3.16) maka akan diperoleh estimasi untuk koefisien lokal pada lokasi ( ) adalah [ ] ( ) (3.22) Untuk i = 1, 2,..., n dengan ( ) ( ) (3.33) Oleh karena itu, nilai fitted-value dari dependen untuk n lokasi pengamatan adalah, dengan ( ) ]. Estimator merupakan estimator tak bias dan efisien untuk. Sedangkan estimator ( ) merupakan estimator tak bias dan efisien untuk. (Purhadi dan Yasin, 2012 : 531).