SD kelas 6 - ILMU PENGETAHUAN ALAM BAB 10. PELESTARIAN LINGKUNGANLatihan soal 10.4

dokumen-dokumen yang mirip
3. Pelestarian makhluk hidup dapat memberikan keuntungan ekonomi kepada masyarakat berupa

JENJANG KELAS MATA PELAJARAN TOPIK BAHASAN III (TIGA) ILMU PENGETAHUAN SOSIAL (IPS) LINGKUNGAN ALAM DAN BUATAN

Iklim Perubahan iklim

Geografi PELESTARIAN LINGKUNGAN HIDUP DAN PEMBANGUN BERKELANJUTAN I. K e l a s. xxxxxxxxxx Kurikulum 2006/2013. A. Kerusakan Lingkungan Hidup

Geografi. Kelas X ATMOSFER VII KTSP & K Iklim Junghuhn

SMP kelas 9 - FISIKA BAB 4. SISTEM TATA SURYALatihan Soal 4.10

SD kelas 6 - ILMU PENGETAHUAN ALAM BAB 10. PELESTARIAN LINGKUNGANLaihan soal 10.3

TUGAS TEKNOLOGI KONSERVASI SUMBER DAYA LAHAN

TIPOLOGI EKOSISTEM DAN KERAWANANNYA

Pengertian lingkungan adalah segala sesuatu yang ada disekitar manusia yang memengaruhi perkembangan kehidupan manusia baik langsung maupun tidak

Berilah tanda silang (X) huruf a, b,c, atau d pada jawaban yang paling tepat!

LAMPIRANSURAT UJI VALIDITAS SD MANGUNSARI 05 SALATIGA

SMA/MA IPS kelas 10 - GEOGRAFI IPS BAB 5. DINAMIKA ATMOSFERLATIHAN SOAL 5.5. La Nina. El Nino. Pancaroba. Badai tropis.

SMP kelas 9 - BIOLOGI BAB 4. Kepadatan Populasi Hubungannya dengan LingkunganLatihan Soal 4.2

BAB I PENDAHULUAN. utama pencemaran udara di daerah perkotaan. Kendaraan bermotor merupakan

Disusun Oleh: Faisal Rahmad H Fabian

SOAL KEMAMPUAN KOGNITIF C1 C3. Pilihlah satu jawaban yang paling tepat dengan memberi tanda silang (x) pada huruf a, b, c,!

TIN206 - Pengetahuan Lingkungan Materi #10 Genap 2016/2017. TIN206 - Pengetahuan Lingkungan

/.skisi-kisi INSTRUMEN SOAL PRETEST POSTTEST Lingkunganku Tercemar Bahan Kimia Dalam Rumah Tangga. Indikator Soal Soal No soal

MITIGASI BENCANA ALAM II. Tujuan Pembelajaran

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

S i s t e m M a s y a ra k a t y a n g B e r ke l a n j u t a n

lingkungan untuk kepentingan generasi sekarang dan mendatang.

UJI KOMPETENSI SEMESTER II. Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c, atau d yang merupakan jawaban yang paling tepat!

II. TINJAUAN PUSTAKA DAN KERANGKA PIKIR. Manusia membutuhkan tempat bermukim untuk memudahkan aktivtias seharihari.

Dampak pembangunan terhadap lingkungan

Oleh: ANA KUSUMAWATI

Global Warming. Kelompok 10

DAFTAR ISI. Tabel SD-1 Luas Wilayah Menurut Penggunaan Lahan Utama Tabel SD-2 Luas Kawasan Hutan Menurut Fungsi/Status... 1

SOAL KONSEP LINGKUNGAN

Kunci Jawaban. Evaluasi Bab 2 A. Pilihan Ganda 2. d 8. a 4. a 10. c

PEMANASAN GLOBAL PENYEBAB PEMANASAN GLOBAL

2. Berikut ini beberapa contoh yang dapat menyebabkan hutan terbakar.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

SMP kelas 7 - BIOLOGI BAB 6. PERAN MANUSIA DALAM PENGELOLAAN LINGKUNGANLatihan Soal 6.2

TANAH LONGSOR; merupakan salah satu bentuk gerakan tanah, suatu produk dari proses gangguan keseimbangan lereng yang menyebabkan bergeraknya massa

mencintai, melestarikan dan merawat alam untuk kualitas hidup lebih baik Talaud Lestari

BAB I PENDAHULUAN. banyak sekali dampak yang ditimbulkan oleh pemanasan global ini.

Longsoran translasi adalah ber-geraknya massa tanah dan batuan pada bidang gelincir berbentuk rata atau menggelombang landai.

PEMANASAN GLOBAL. 1. Pengertian Pemanasan Global

ULANGAN KENAIKAN KELAS IPA KELAS 4. I. Berilah tanda silang (x) pada huruf A,B,C dan D pada jawaban yang benar!

Pemanfaatan Hutan Mangrove Sebagai Penyimpan Karbon

SOAL KEMAMPUAN KOGNITIF C1 C3. Pilihlah satu jawaban yang paling tepat dengan memberi tanda silang (x) pada huruf a, b, c,!

KETENTUAN UMUM PERATURAN ZONASI. dengan fasilitas dan infrastruktur perkotaan yang sesuai dengan kegiatan ekonomi yang dilayaninya;

APA ITU GLOBAL WARMING???

Lingkungan Alam dan Buatan

SOAL PENCEMARAN AIR. Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat. Dengan memberi tanda silang (x) pada alternetif jawaban yang tersedia.

SOAL PENCEMARAN AIR. PILIHLAH SALAH SATU JAWABAN YANG PALING TEPAT. DENGAN MEMBERI TANDA SILANG (X) PADA ALTERNETIF JAWABAN YANG TERSEDIA

b. Dampak Pencemaran oleh Nitrogen Oksida Gas Nitrogen Oksida memiliki 2 sifat yang berbeda dan keduanya sangat berbahaya bagi kesehatan.

Lampiran 1. Surat Izin Penelitian

Penataan Ruang. Kawasan Budidaya, Kawasan Lindung dan Kawasan Budidaya Pertanian

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Siklus I. 10. Memahami perubahan lingkungan fisik dan pengaruhnya terhadap daratan

PENDAHULUAN. perekonomian Indonesia. Berdasarkan luas lahan dan keragaman agroekosistem,

SD kelas 5 - ILMU PENGETAHUAN ALAM BAB 12. DAUR AIRLATIHAN SOAL BAB 12

PENTINGNYA MENJAGA KEANEKARAGAMAN HAYATI ALAM DI SEKITAR KITA

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang B. Rumusan Masalah

PEMANASAN GLOBAL. Efek Rumah Kaca (Green House Effect)

BAB I. KONDISI LINGKUNGAN HIDUP DAN KECENDERUNGANNYA

TIN206 - Pengetahuan Lingkungan. Materi # T a u f i q u r R a c h m a n

BAB I PENDAHULUAN. peningkatan kebutuhan manusia akibat dari pertambahan jumlah penduduk maka

BAB I PENDAHULUAN. Model Genesi dalam Jurnal : Berkala Ilmiah Teknik Keairan Vol. 13. No 3 Juli 2007, ISSN

TIN206 - Pengetahuan Lingkungan Materi #4 Genap 2016/2017. TIN206 - Pengetahuan Lingkungan

FIsika PEMANASAN GLOBAL. K e l a s. Kurikulum A. Penipisan Lapisan Ozon 1. Lapisan Ozon

BAB I PENDAHULUAN. utama yang dihadapi dunia saat ini. Pemanasan global berhubungan dengan proses. infra merah diserap oleh udara dan permukaan bumi.

PEMANASAN BUMI BAB. Suhu dan Perpindahan Panas. Skala Suhu

MAKALAH FISIKA PEMANASAN GLOBAL DAN EFEK RUMAH KACA

PEMBENTUKAN TANAH DAN PERSEBARAN JENIS TANAH. A.Pembentukan Tanah

Ana Wahyuningtyas. Untuk SD Kelas iii semester 1. Universitas Sanata Dharma

DISAMPAIKAN PADA ACARA PELATIHAN BUDIDAYA KANTONG SEMAR DAN ANGGREK ALAM OLEH KEPALA DINAS KEHUTANAN PROVINSI JAMBI

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS II

Lampiran 1. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kelas Eksperimen RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) : SD N I Sumberwulan

Skema proses penerimaan radiasi matahari oleh bumi

BAB I PENDAHULUAN. Dalam daur hidrologi, energi panas matahari dan faktor faktor iklim

1. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. intensitas ultraviolet ke permukaan bumi yang dipengaruhi oleh menipisnya

HIDROSFER III. Tujuan Pembelajaran

geografi Kelas X PEDOSFER III KTSP & K-13 H. SIFAT KIMIA TANAH a. Derajat Keasaman Tanah (ph)

Mata Pencaharian Penduduk Indonesia

LAMPIRAN 1 SURAT KETERANGAN PENELITIAN

POTENSI EMISI METANA KE ATMOSFER AKIBAT BANJIR

DAMPAK PEMBANGUNAN PADA KOMPONEN IKLIM

Sungai berdasarkan keberadaan airnya dapat diklasifikasikan menjadi tiga kelompok, yaitu (Reid, 1961):

SMA/MA IPS kelas 10 - GEOGRAFI IPS BAB 6. DINAMIKA HIDROSFERLATIHAN SOAL 6.3

Cara menanggulangi pencemaran seperti pada gambar diatas adalah...

LAMPIRAN 1. Surat Izin dan Surat Keterangan Penelitian

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Penelitian

EVALUASI BAB IX EFEK RUMAH KACA DAN PEMANASAN GLOBAL : MUHAMMAD FIRDAUS F KELAS : 11 IPA 3

BAB I PENDAHULUAN. 1 Universitas Kristen Maranatha

TUGAS AKHIR PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR SMA BERNUANSA ARSITEKTUR EKOLOGIS

KISI-KISI SOAL UJI COBA TES. : Efek Pemanasan Global : 3.9 Menganalisis gejala pemanasan global dan dampaknya bagi kehidupan dan lingkungan

I. PENDAHULUAN Latar Belakang

BUKU DATA STATUS LINGKUNGAN HIDUP KOTA SURABAYA 2012 DAFTAR TABEL

BAB I PENDAHULUAN I.1

BAB V KESIMPULAN DAN REKOMENDASI. transportasi, Wisata air, olah raga dan perdagangan. Karena kondisi lahan dengan

Individu Populasi Komunitas Ekosistem Biosfer

Isu Lingkungan. Wahyu Surakusumah Jurusan Biologi Universitas Pendidikan Indonesia

BAB I PENDAHULUAN. saling berkolerasi secara timbal balik. Di dalam suatu ekosistem pesisir terjadi

PERUBAHAN IKLIM GLOBAL DAN PROSES TERJADINYA EROSI E-learning Konservasi Tanah dan Air Kelas Sore tatap muka ke 5 24 Oktober 2013

TEKNOLOGI PEMANFAATAN LAHAN MARGINAL KAWASAN PESISIR

ATMOSFER & PENCEMARAN UDARA

Transkripsi:

SD kelas 6 - ILMU PENGETAHUAN ALAM BAB 10. PELESTARIAN LINGKUNGANLatihan soal 10.4 1. Penanaman pohon bakau di pinggir pantai berguna untuk mencegah.. Abrasi Erosi Banjir Tanah longsor Jawaban a Sudah jelas 2. Tujuan utama dari pembangunan tanggul laut di Pantai Glagah, Kulon Progo, DIY adalah untuk... Mengurangi dampak abrasi Menahan angin laut Permukiman penduduk Tempat wisata Tujuan utama dari pembangunan tanggul laut di Pantai Glagah adalah untuk mengurangi dampak abrasi pantai dengan cepat. Selain menanam mangrove/bakau, abrasi dapat dicegah dengan pembangunan tanggul laut. 3. Pembuatan sodetan kali Ciliwung di Jakarta berguna untuk... Pembuatan sodetan kali Ciliwung di Jakarta berguna untuk... Pemurnian air sungai

Mencegah erosi Mencegah abrasi Penyempitan daerah aliran sungai Ciliwung akibat padatnya menduduk menyebabkan datangnya banjir tahunan. Pemerintah daerah Jakarta membuat sodetan kali Ciliwung yang berguna untuk menambah daerah aliran sungai, sehingga air dapat mengalir sampai ke laut tanpa menggenangi permukiman penduduk. 4. Erosi di daerah perkebunan teh dapat dicegah dengan cara.. Terasiring Reboisasi Crop rotation Evakuasi Jawaban a 5. Penanaman pohon di pinggir jalan bagi pengguna jalan bergunan untuk... Mengikat karbondioksida Menghalangi sinar matahari Mengurai asap pembakaran Melindungi jalan dari tanah longsor

Porses fotosintesis dari pohon dapat mengikat karbondioksida, sehingga dapat mengurangi pencemaran udara. 6. Cara mencegah erosi dengan sistem sengkedan cocok diterapkan pada lahan pertanian yang kondisinya.. datar miring gersang subur Kunci Jawaban : B Terasering adalah salah satu pemanfaatan lahan yang miring supaya dapat digunakan untuk bercocok tanam.manfaat daerah pegunungan dibuat terasering adalah untuk memudahkan sistem pengairan (irigasi) pada pertanian, mencegah terhanyutnya partikel tanah dan mengurangi derasnya aliran air (erosi), dan mencegah terjadinya tanah longsor.kesuburan tanah tidak dipengaruhi oleh kondisi lahan yang dibuat terasering.faktor yang mempengaruhi kesuburan tanah adalah tersedianya cukup air dan oksigen untuk tanah, kandungan unsur hara dalam tanah, penggunaan pupuk alami atau pupuk organik dan sebagainya. 7. Cara yang paling tepat untuk bercocok tanam di daerah perbukitan yang sering dilanda erosi adalah.. membuat terasering memberikan pupuk organik melakukan ladang berpindah memilih-milih jenis tanaman

Erosi adalah peristiwa pengikisan tanah akibat transportasi air dan angin.dampak dari erosi adalah menipisnya lapisan permukaan tanah bagian atas yang menyebabkan penurunan kemampuan lahan (degradasi lahan).terasering merupakan salah satu bentuk pencegahan erosi yang sering dilakukan yakni dengan membuat teras demi teras seperti tangga pada lahan yang miring (perbukitan, pegunungan) sehingga ketika turun hujan air tidak langsung hanyut begitu saja.pembuatan terasering dapat mengurangi terjadinya erosi di daerah perbukitan. 8. Tumbuhan yang sering ada di lingkungan sekitar pantai untuk mencegah abrasi adalah.. tumbuhan kelapa tumbuhan beringin tumbuhan jati tumbuhan bakau Kunci Jawaban : D Abrasi adalah peristiwa pengikisan tanah atau daratan akibat gelombang dan arus laut yang sifatnya merusak.tumbuhan yang sengaja ditanam untuk mencegah abrasi di pantai adalah tumbuhan bakau.ada baiknya di wilayah pesisir pantai dibuat menjadi hutan bakau (mangrove), sehingga dapat mengurangi dampak gelombang pasang tinggi dan abrasi.hal itu dikarenakan tumbuhan bakau memiliki akar serabut yang mampu bertahan di dalam air sehingga efisien untuk melindungi tanah di wilayah pesisir pantai.akar bakau seolah menancap pada air dengan bentuk yang cukup unik dan ada yang berada di luar air sebagai akar napas. 9. Membuang sampah pada tempatnya 2) Membuat terowongan atau saluran air bawah tanah 3) Tidak mendirikan bangunan di daerah terbing yang terjal 4) Menanam pohon berbatang besar di setiap rumah 5) Menutup retakan dengan tanah lempung 6) Menciptakan kawasan hijau di tengah kota Berdasarkan data di atas, perilaku yang harus dilakukan untuk mencegah terjadinya banjir pada kota padat penduduk adalah.. 1, 2, dan 3 4, 5, dan 6 1, 2, 4, dan 6

1, 3, 4, 5, dan 6 Kunci Jawaban : C Tidak mendirikan bangunan di daerah terbing yang terjal dan menutup retakan dengan tanah lempung adalah perilaku untuk mencegah terjadinya tanah longsor. 10. Berikut ini yang bukan merupakan perilaku manusia untuk mencegah terjadinya pemanasan global akibat efek rumah kaca adalah.. mengurangi penggunaan alat transportasi berbahan bakar minyak menerapkan sistem budidaya pertanian berbahan kimia lebih memanfaatkan udara segar alami dari pada AC menghemat pemakaian listrik Kunci Jawaban : C Efek rumah kaca berdampak pada pemanasan global yaitu meningkatnya suhu permukaan bumi yang menyebabkan perubahan iklim ekstrim.bumi dari hari ke hari semakin panas karena perilaku manusia.menerapkan sistem budidaya pertanian berbahan kimia menyebabkan kerusakan dan pencemaran pada lingkungan, karena itulah sistem pertanian organik dengan menggunakan pupuk organik sudah mulai digalakkan. Tetapi penggunaan pupuk organik seperti pupuk kandang harus sudah melewati proses dekomposisi sehingga gas metana yang terkandung dalam kotoran ternak sudah hilang dan tidak terlepaske atmosfer bumi. Pemanasan global dapat dikurangi dengan beberapa cara yaitu mengurangi penggunaan alat transportasi berbahan bakar minyak, mengurangi penggunaan alat yang menggunakan CFC (Chlorofluorocarbon) seperti AC (pendingin ruangan) dan lemari es, serta menghemat pemakaian listrik.