BAB V PENUTUP A. Simpulan

dokumen-dokumen yang mirip
BAB V PENUTUP A. SIMPULAN

BAB V PENUTUP A. Simpulan

BAB V PENUTUP A. Simpulan

BAB V PENUTUP A. SIMPULAN

BAB V PENUTUP A. Simpulan B. Saran

BAB V PENUTUP A. SIMPULAN

B. KETERBATASAN PENELITIAN

BAB V PENUTUP A. Simpulan

B. KETERBATASAN PENELITIAN

BAB V PENUTUP A. Simpulan B. Saran-Saran

DAFTAR PUSTAKA. Abidin, Zainal, Filsafat Manusia, Memahami Manusia Melalui Filsafat, (Bandung: Remaja Rosda Karya, 2000).

BAB V PENUTUP. 1. Hasil belajar siswa yang belajar dikelas eksperimen dengan menggunakan

BAB V PENUTUP A. SIMPULAN

BAB V PENUTUP. dengan kesimpulan oleh guru. 2. hasil belajar siswa menggunakan metode diskusi ini tidak memuaskan

BAB V PENUTUP A. Kesimpulan

BAB V PENUTUP A. Simpulan

DAFTAR ISI HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN... HALAMAN NOTA PEMBIMBING... HALAMAN PENGESAHAN... HALAMAN PERSEMBAHAN... BAB I PENDAHULUAN...

DAFTAR RUJUKAN. Zuhairini, dkk, Filsafat Pendidikan Islam,Jakarta: Bumi Aksara, Nazarudin, Manajemen Pembelajaran, Yogyakarta: Teras, 2007.

DAFTAR PUSTAKA. Abror, Abd. Rachman, Psikologi Pendidikan, Yogyakarta: PT. Tiara Wacana Yogya, 1993, Cet. IV.

DAFTAR PUSTAKA. al-madrasati wa al-mujtama (Beirut : Dar al Fikr, 2013) Abin Syamsudin, Pendekatan Pendidikan (Bandung: IKIP, 2010), h. 13.

DAFTAR PUSTAKA. Achmadi, Islam Paradigma Ilmu Pendidikan, Yogyakarta: Aditya Media, 2005.

DAFTAR PUSTAKA. Abdillah Muhammad Ibn Ismail al-buchori, Abi, Matan Bukhori juz III, Semarang: Usaha Keluarga, t.th.

DAFTAR PUSTAKA. A. M, Sardirman, Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar, (Jakarta : CV. Rajawali, 1986).

DAFTAR PUSTAKA. Abdullah, Yatimin, Studi Akhlak dalam Perspektif Al- qur an, Jakarta: Amzah, 2007.

DAFTAR PUSTAKA. Abdullah Abdurrahman Saleh, Teori-Teori Pendidikan Berdasarkan Al-Quran, Jakarta: Rineka Cipta, 1990

DAFTAR PUSTAKA. A. M, Sardiman, Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar, Jakarta: PT. Raja

DAFTAR PUSTAKA. Abi Bakar, Imam Taqyuddin bin Muhammad al-husaini, Kifayatul Ahyar, Terj. H. Moh Rifa I, Semarang : Toha Putra, 1978

DAFTAR PUSTAKA. Al-Qur an dan Terjemahnya, Departemen Agama Republik Indonesia, Semarang,

BAB I PENDAHULUAN. Persada, 2003), hlm Jalaluddin, Teologi Pendidikan,(Jakarta: PT. Raja Grafindo

BAB IV PENUTUP. 1. Aktivitas keagamaan di pondok sosial Babat Jerawat mengalami

BAB V PENUTUP. Berdasarkan analisis data penelitian, dapat disimpulkan bahwa : a. Pengelolaan pembelajaran menggunakan metode eksperimen pada materi

DAFTAR PUSTAKA. UU RI N0 2 Tahun 1989, Tentang system pendidikan nasional, (Semarang: aneka ilmu,

Arifin, Imron, Penelitian Kualitatif Dalam Ilmu-Ilmu Sosial dan Keagamaan, Malang : Kalimasada Press, 1994.

BAB V PENUTUP A. Simpulan

BAB I PENDAHULUAN. Remaja Rosdakarya, 2011), hlm Nana Syaodih Sukmadinata, Landasan Psikologi Proses Pendidikan, (Bandung:

BAB V KESIMPULAN, SARAN, DAN PENUTUP

Al Kufi, Hasan Basri, dan Idi Hamidi, Departemen Agama Republik Indonesia, Mushaf AlQur an dan Terjemah, Jakarta: Pena Pundi Aksara, 2009.

BAB V KESIMPULAN, SARAN, DAN PENUTUP

DAFTAR KEPUSTAKAAN. Al-Ghazali, Imam, Ihya Ulum al-din, Jilid III, Beirut: Dar al-fikr, t.t.

DAFTAR PUSTAKA. Abdullah, Taufik dan M. Rusli Karim ed., Metodologi Penelitian Agama Sebuah Pengantar, Yogyakarta: PT. Tiara Wacana, 1989.

BAB V PENUTUP. Berdasarkan hasil analisis data, dapat disimpulkan sebagai berikut:

BAB V PENUTUP. meningkatkan prestasi belajar mata pelajaran PAI di SMP Islam Wali Songo

BAB I PENDAHULUAN. Sungguh, al-quran ini memberi petunjuk ke (jalan) yang paling lurus... (Q.S. Al-Israa /17: 9) 2

DAFTAR PUSTAKA. Arifin, Filsafat Pendidikan Islam (Jakarta: Bumi Aksara 1991).

BAB V PENUTUP. Penggunaan media pembelajaran pada materi Fikih kelas XI di MAN 5

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa:

BAB V PENUTUP. hasil penyajian data yang sudah penulis paparkan. a. memberikan motivasi. yang bersangkutan. e. Mengetahui hasil.

DAFTAR PUSTAKA. Abi Bakar Ahmad bin Al-Husain Al-baihaqi, Al-Adab, (Darul Kutab, Biarut Lebanon, tth).

BAB I PENDAHULUAN. hipotesis penelitian; f) kegunaan penelitian; g) penegasan istilah.

BAB VI PENUTUP. mengambil kesimpulan dalam penelitian ini sebagai berikut:

DAFTAR PUSTAKA. Ahmadi Abu, Psikologi Belajar, (Jakarta: Rineka Cipta, 2004)

Hadi. Sutrisno, 1999, Metodologi Research II. (Jokjakarta:Andi Offset.1991) Mardalis. Metode Penelitian Suatu pendekatan proposal.

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Tahun Ajaran 2011/2012. Hal ini ditunjukkan dari hasil perhitungan nilai t

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. maka dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut: Sleman, hal ini dibuktikan dari nilai r hitung lebih besar dari r tabel

BAB I PENDAHULUAN. peserta didik. Sebaliknya peserta didik juga dituntut keaktifannya dalam kegiatan

BAB V PENUTUP. 1. Nilai rata-rata hasil belajar kognitif siswa kelas eksperimen 1 setelah

DAFTAR PUSTAKA. Abu Husein bin Hujaj Al-Qusyairi An Nasaburi Muslim, Shahih Muslim, Penerbit : Dar-al Fikr Beirut Lebanon, 1992.

DAFTAR PUSTAKA. Ahmadi, If Khoiru dkk Strategi Pembelajaran Berorientasi KTSP. Jakarta: PT Prestasi Pustakarya.

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG

Marno dan M. Idris, Strategi dan Metode Pengajaran, Yogyakarta: Ar-Ruz Media Group, Mukyasa, Kurikiulum Tingkat KTSP, Bandung: PT Remaja

BAB I PENDAHULUAN. Islam dari sumber utamanya yaitu Al-Qur an dan Hadits, melalui kegiatan

BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN. maka dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut:

DAFTAR PUSTAKA. Ahmad, M Pengembangan Kurikulum. Bandung: Pustaka Setia.

DAFTAR PUSTAKA. Al Imam Abi Khamid Muhammad Bin Muhammad Ghozali, Ikhya ulumuddin, Beirut: Darul Fiqr, 1989

DAFTAR PUSTAKA. Abdurrahman, Maman dan Muhibbin, Sambas Ali, Analisis Korelasi, Regresi, dan Jalur dalam Penelitian, Bandung : CV Pustaka Setia, 2007.

ARSANTI DWI UTAMI SDN Bandar Lor 1 Kec. Mojoroto Kota Kediri

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut: 1. Terdapat pengaruh positif dan signifikan Perhatian Orang Tua terhadap

DAFTAR PUSTAKA. Al Ghazali. Ihyau Ulumuddin, Surabaya: Darun Nasyri Wal Miashri.

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN Muhibbin Syah, Psikologi Pendidikan dengan Pendekatan Baru, (Jakarta : Logos. Wacana Ilmu, 2009), hlm. 140.

: AZIS SUPRIYANTO NIM.

DAFTAR PUSTAKA. Agoes Dariyo, Dasar-dasar Pedagogig Modern, (Jakarta: Indeks, 2013)

PEDOMAN INTERVIEW. 1. Bagaimana sejarah berdirinya madrasah ini? 4. Bagaimana struktur organisasi madrasah ini?

DAFTAR PUSTAKA. Ahmadi, Abu dan Noor Salimi. Dasar-dasar Pendidikan Agama Islam. Jakarta: Bumi Aksara

DAFTAR PUSTAKA. al- Fauzan, Saleh, Fikih Sehari-hari, Jakarta: Gema Insani Press, 2005.

BAB VI PENUTUP. Sebagai akhir pembahasan dari penelitian yang berjudul Upaya Guru. 1. Upaya Guru PAI dalam Perencanaan untuk Meningkatkan Kegiatan

DAFTAR PUSTAKA. al-ghulayani, Mustofa. Iddatun Nasyi in, Beirut: Maktabah Asriyah li al-tab at wa al-nasyr. tt.

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB V PENUTUP. yang mempengaruhi nikah sirri di Desa Sumberejo Kecamatan. maka dapat diambil kesimpulan :

DAFTAR PUSTAKA. Biologi Online aspek-kognitif-afektif-dan-psikomotor.

DAFTAR RUJUKAN. Aminuddin dkk Pendidikan Agama Islam Untuk Perguruan Tinggi Umum. Bogor: Ghalia Indonesia.

DAFTAR PUSTAKA. Al Ashri, Ilyas, Kamus Arab Inggris,Beirut : Darul Jail, 1979.

DAFTAR PUSTAKA. Ahmadi, Abu dan Joko Tri Prasetyo, Strategi Belajar Mengajar, (Bandung:

DAFTAR PUSTAKA. Anwar, Moch. Idochi, Administrasi Pendidikan dan Manajemen Biaya Pendidikan Teori, Konsep dan Isu, Bandung : Alfabeta, 2004.

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna. Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd.) Pada Jurusan PPKn OLEH:

DAFTAR PUSTAKA. Abd Al-Barra Sa ad Ibn Muhammad At-Takhisi,,. d. (1996). Tazkiyah Nafs. Solo: Pustaka Mantiq.

BAB V SIMPULAN DAN SARAN. Berdasar hasil pembahasan analisis data melalui pembuktian terhadap

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. orang tua terhadap prestasi belajar pada siswa kelas IV SD se Gugus

DAFTAR PUSTAKA. Ny. Y. Singgih D. Gunarsa, Psikologi Untuk Membimbing, (Penerbit PT.BPK Gunung

DAFTAR KEPUSTAKAAN. Alamsyah, Maurizal, Kiat Jitu Meningkatkan Prestasi Dengan Mind Mapping,

BAB V PENUTUP. Berdasarkan penelitian yang penulis lakukan terhadap penerapan metode

BAB V PENUTUP. dapat disimpulkan dari penelitian ini sebagai berikut: 1. Terdapat pengaruh positif dan signifikan pengalaman PPL terhadap

Pengaruh Pemberian Tugas Terhadap Peningkatan Prestasi Belajar Siswa Dalam Mata Pelajaran Geografi ABSTRAK

DAFTAR PUSTAKA. Mulyono Abdurrahman, Pendidikan bagi anak berkesulitan Belajar, (Jakarta: Rineka Cipta, 1999), hlm. 37.

BAB V PENUTUP. 12,065 dengan signifikasi 0,001 dengan taraf signifikansi 5%, dimana,

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB V SIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN A.

BAB I PENDAHULUAN. Persada, 2007), hlm E. Mulyasa, Implementasi Kurikulum 2004, (Bandung: Remaja Rosdakarya, 2004), hlm. 173.

BAB V PENUTUP. 1. Proses pembelajaran membaca Al-Qur an di TPQ Baiturrahman. Sambirobyong Sumbergempol Tulungagung yaitu dimulai dari Pembukaan

DAFTAR PUSTAKA. Arifin Muzayim, Filsafat Pendidikan Islam, Jakarta: Bumi Aksara, 1999.

Transkripsi:

BAB V PENUTUP A. Simpulan Berdasarkan uraian dan hasil penelitian pada bab sebelumnya, dapat penulis simpulkan sebagai berikut: 1. Penerapan metode Problem Based Learning pada pembelajaran Fiqh berpengaruh terhadap hasil belajar siswa di kelas V MI NU 51 Bendosari Plantungan Kendal. Hal tersebut dibuktikan dengan perbedaan sebagai berikut : 1) Hasil belajar Fiqh yang diajar dengan metode konvensional pada siswa kelas V MI NU 51 Bendosari Plantungan Kendal Tahun Pelajaran 2012/2013 tergolong baik. Hal ini terbukti dari hasil ulangan diperoleh distribusi frekuensi untuk interval 80-84 sebanyak 3 siswa atau 7 %, interval 76-79 sebanyak 5 siswa atau 12 %, interval 72 75 sebanyak 9 siswa atau 21 %, interval 68-71 sebanyak 7 siswa atau 17 %, interval 64 67 sebanyak 11 siswa atau 26 %, dan interval 59-63 sebanyak 7 siswa atau 17 %. 2) Hasil belajar Fiqh yang diajar dengan metode Problem Based Learning pada siswa kelas V MI NU 51 Bendosari Plantungan Kendal Tahun Pelajaran 2012/2013 tergolong baik. Hal ini terbukti dari hasil ulangan diperoleh distribusi frekuensi untuk interval 77-80 sebanyak 4 siswa atau 10 %, interval 73-76 sebanyak 7 siswa atau 17 %, interval 70 72 sebanyak 11 siswa atau 26 %, interval 67-69 sebanyak 13 siswa atau 31 %, interval 64 66 sebanyak 5 siswa atau 12 %, dan interval 61-63 sebanyak 2 siswa atau 5 %. 2. Hasil analisis Pengaruh Metode Problem Based Learning Terhadap Hasil Belajar Fiqh Siswa Kelas V MI NU 51 Bendosari Kecamatan Plantungan Kabupaten Kendal 2012/2013 menunjukkan hasil yang signifikan. Hal ini dibuktikan dari hasil uji ANOVA atau F test dapat dilihat nilai F hitung sebesar 12.728 dengan probabilitas 0.005. karena probabilitas jauh lebih kecil dari 0.05, maka maka hal ini dapat dikatakan bahwa koefisien regresi berarti. Selanjutnya, untuk mengetahui apakah variabel 71

72 eksperimen berpengaruh secara signifikan dan berapa besar kontribusi variabel tersebut terhadap varibel kriteriumnya dapat dilihat pada tabel 11 di atas. Dari hasil tersebut diperoleh nilai determinan sebesar 0,241. yang berarti bahwa variabel eksperimen dapat memprediksi hasil belajar sebesar 24.1% atau model pembelajaran berbasis masalah dapat mempengaruhi hasil belajar siswa kelas V MI NU 51 Bendosari Kecamatan Plantungan Kabupaten Kendal Tahun Pelajaran 2012/2013 sebesar 24.1%. 3. Hasil belajar Fiqh yang diajar dengan metode Problem Based Learning lebih tinggi dari hasil belajar yang diajar dengan metode konvensional pada siswa kelas V MI NU 51 Bendosari Kecamatan Plantungan Kabupaten Kendal Tahun Pelajaran 2012/2013. Hal ini dibuktikan dengan hasil analisis uji-t yang menunjukkan hasil yang signifikan dengan dasar perbandingan harga kritik t atau t tabel pada taraf signifikansi 5 % atau taraf signifikansi 1 % dengan N - 1 = 41. diperoleh nilai t o = 5,672. Adapun besarnya nilai t tabel untuk taraf signifikansi 5 % = 2,06 dan 1 % = 2,80. Berdasarkan perbandingan nilai tersebut menunjukkan bahwa harga t o lebih besar dari harga t tabel yaitu : 2,06 < 5,672 > 2,80. Karena harga t o lebih besar dari harga t tabel maka hipotesis yang diajukan pada penelitian ini terbukti kebenarannya. B. Keterbatasan Penelitian Penelitian yang penulis lakukan, terdapat keterbatasan di antaranya : 1. Karena yang menjadi lokasi dalam penelitian ini adalah MI NU 51 Bendosari Plantungan Kabupaten Kendal sedang menghadapi persiapan Ujian Semester dan Ujian Nasional, sehingga menyebabkan para guru dan peneliti sendiri sangat sibuk dengan berbagai jenis aktivitasnya untuk mempersiapkan Ujian Semester dan Ujian Nasional di MI NU 51 Bendosari Kecamatan Plantungan Kabupaten Kendal. 2. Data utama sebagai bahan interprestasi pada penelitian kuantitatif ini diperoleh dari hasil tes yang disusun oleh penelitia sendiri, sehingga

73 realitas yang sesungguhnya tentang prestasi belajar Fiqh siswa memerlukan penelitian tindakan kelas. Oleh karena itu penelitian ini hanya menjelaskan hasil penelitian berdasarkan data kuantitas. Hasil penelitian ini diharapkan menjadi landasan utama dalam membangun kerangka penelitian selanjutnya. C. Saran-Saran Berdasarkan hasil simpulan di atas penulis mengajukan saran-saran sebagai berikut : 1. Kepada Bapak/Ibu guru di MI NU 51 Bendosari Kecamatan Plantungan Kabupaten Kendal khususnya pengampu mata pelajaran Fiqh hendaknya menambah pengetahuan tentang pentingnya menjalin kerja sama dengan orang tua untuk menunjang pembelajaran Fiqh, sehingga siswa dapat lebih terampil dalam penguasaan materi pelajaran. 2. Kepada orang tua, hendaknya selalu memperhatikan pendidikan Fiqh anak melalui latihan, pembiasaan, pengawasan atau kontrol, dan keteldanan. Pendidikan anak dalam keluarga merupakan tanggung jawab orang tua, oleh karena itu peran orang tua sebagai mitra pendidikan anak di sekolah hendaknya betul-betul diperhatikan agar kualitas dan prestasi belajar Fiqh anak meningkat. 3. Kepada siswa MI NU 51 Bendosari Plantungan Kendal hendaknya bersungguh-sunguh belajar, terutama belajar mata pelajaran Fiqh. Masa pendidikan di sekolah merupakan masa emas yang harus dioptimalkan sebagai bekal memasuki jenjang pendidikan selanjutnya. 4. Lembaga pendidikan MI NU 51 Bendosari Kecamatan Plantungan Kabupaten Kendal Dengan hasil penelitian tentang efektivitas prestasi belajar Fiqh menggunakan metode Problem Based Learning dapat dijadikan acuan atau diterapkan tidak hanya pada mata pelajaran Fiqh saja, tetapi dapat diterapkan pada semua mata pelajaran yang diberikan di Sekolah. Keberhasilan proses pembelajaran didukung tidak hanya ditujukan oleh

74 guru semata tetapi didukung pula oleh siswa, alat pembelajaran, lingkungan yang mendukung, terutama dukungan dan motivator Kepala Sekolah atau Madrasah. D. Penutup Puji syukur Alhamdulillah penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang dengan rahmat serta hidayah-nya penulisan skripsi ini dapat diselesaikan dengan tanpa mendapat kesulitan yang berarti. Disadari sepenuhnya, bahwa skripsi ini masih memerlukan kritik dan saran dari berbagai pihak demi perbaikan dan penyempurnaan. Meskipun demikian penulis berharap karya ini memberi manfaat bagi semua pihak khususnya pada diri penulis. Amin ya rabbal alamin.

75 DAFTAR PUSTAKA Al Abrasyi, Muhammad Athiyah, Dasar-dasar Pokok Pendidikan Islam, Jakarta : Bulan Bintang, 2002 Al Ghazali, Muhammad Muhyidin Abdul Hamid, Ihya` Ulumuddin, terjemahan Gamal Komandoko, Ihya` Ulumuddin, Sumber Ilmu dan Tasawuf, Yogyakarta : Absolut, 2006 Al Maraghi, Ahmad Musthofa, Tafsir Al Maraghi, Beirut : Dar Al Fikr, 1974 Al Maududi, Abu `Ala, Prinsip-prinsip Islam, Riyadh : Internasional Islamic Federation of Student Organizations, t.th. Al-Asfahani, Al Raghib, Mufradat Alazh Al Quran,,dalam Armai Arif, Pengantar Ilmu dan Metodologi Pendidikan Islam, Jakarta : Ciputat Press, 2002 Ali, Mohammad, Peneitian Kependidikan, Prosedur dan Strategi, Bandung : Angkasa, 2005. Aly, Hery Noer, dan Munzier Suparta, Watak Pendidikan Islam, Jakarta : Friska Agung Insani, 2003 Amin, Ahmad, Etika Ilmu Akhlak, terj. Farid Ma`ruf, Jakarta: Bulan Bintang, 2000 Aqib, Muhammad, Rancangan Penelitian Tindakan Kelas, Jakarta : Rosdakarya, 2006 Arikunto, Suharsimi, Penelitian Tindakan Kelas, Jakarta : Bumi Aksara, 2007 Darwis, Djamaludin, Dinamika Pendidikan Islam, Sejarah, Ragam,dan Kelembagaan, Semarang : RaSail, 2006 Dirjen Binbaga Islam, GBPP Fiqh MI, Jakarta : Depag RI, 2004 Djamarah, Syaiful Bahri dan Aswan Zain, Strategi Belajar Mengajar, Jakarta : Rineka Cipta, 2002, Guru dan Anak Didik dalam Interaksi Edukatif, Jakarta : Rineka Cipta, 2000 Langgulung, Hasan, Filsafat Pendidikan Islam, Bandung : Al Maarif, 1998 Margono, S., Metodologi Penelitian Pendidikan, Jakarta : Rineka Cipta, 2005

76 Mawardi, Adab Ad Dunya wa Ad-din, dalam Abuddin Nata, Filsafat Pendidikan Islam, Jakarta : Raja Grafindo Persada, 2001 Mujib, Abdul, Nuansa-Nuansa Psikologi Islam, Jakarta : Raja Grafindo Persada, 2004 Muslim, Imam, Shahih Muslim, Beirut : Dar Al Fikr, 1971 Nasir, Sahilun Ahmad., Pengantar Ilmu Kalam, Jakarta : Raja Grafindo Persada, 2004 Nata, Abuddin, Filsafat Pendidikan Islam, Jakarta : P.T. Logos Wacana Ilmu, 1997 Rakhmat, Jalaluddin, Psikologi Komunikasi, Bandung : Remaja Rosdakarya, 2005 Roestiyah NK, Didaktik Metodik, Jakarta : Bumi Aksara, 2004 Sabiq, Sayid, Fiqh Sunnah, jilid 1, Bandung : Al Ma`arif, 1993 Sardiman AM., Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar, Jakarta : Raja Grafindo Persada, 2001 Shihab, M. Quraish, Wawasan al-qur`an: Tafsir atas Pelbagai Persoalan Umat, Bandung : Mizan, 2006 Slameto, Belajar dan Faktor-faktor yang Mempengaruhinya, Jakarta : Rineka Cipta, 2003. Soenarjo, Al Quran dan Terjemahannya, Jakarta : Depag RI, 2003 Sudjana, Statistik dalam Pendidikan, Jakarta : Rineka Cipta, 2002 Suhartono, Suparlan, Filsafat Pendidikan, Jakarta : P.T. Ar Ruzz Media, 2007 Syukur, M. Amin, Studi Akhlak, Semarang : Walisongo Press, 2010 Tafsir, Ahmad, Ilmu Pendidikan dalam Prespektif Islam, Bndung : Remaja Rosdakarya, 2004 Umarie, Barnawi, Materi Akhlak, Yogyakarta : Ramadhani, 2000 Usman, M. Basyiruddin, Metodologi Pembelajarn Agama Islam,Jakarta : Ciputat Press, 2002 Zuhairini, Metode Khusus Pendidikan Agama, Surabaya: Usaha Nasional, 2000