SKRIPSI. PERANCANGAN ALAT BANTU UNTUK PENGISIAN LARUTAN (Studi kasus : PT.X) Disusun Oleh: Andreas Jonathan ( )

dokumen-dokumen yang mirip
SKRIPSI PERANCANGAN ALAT BANTU UNTUK MEMPERBAIKI METODE KERJA PADA PROSES PENGIKATAN KANTONG PLASTIK DI CV. X


SKRIPSI DESAIN PERANGKAT LIPAT UNTUK KOTAK MAKANAN. Disusun Oleh : Oki Saputra

SKRIPSI PERANCANGAN ALAT BANTU PROSES PENGGANTIAN RODA TRUK

SKRIPSI PERANCANGAN ALAT ANGKUT LPG 3 KG. Disusun Oleh: Pangestuning Gusti ( )

SKRIPSI PERANCANGAN ALAT BANTU UNTUK MENGANGKUT KACANG KEDELAI

SKRIPSI PERBAIKAN KUALITAS PRODUK KAPUR TULIS MELALUI PENDEKATAN DMAIC

SKRIPSI PERANCANGAN ALAT BANTU ANGKAT CABAI PADA INDUSTRI SAMBAL

LAPORAN KERJA PRAKTEK DI PT. Y

PENGUKURAN KINERJA PERUSAHAAN MENGGUNAKAN BALANCED SCORECARD PADA PT. XYZ. Disusun Oleh : ANGELA CLARA BERNADIA S

LAPORAN KERJA PRAKTEK DI PT. SURABAYA WIRE

SKRIPSI PENERAPAN METODE EOQ PADA SISTEM PEMESANAN (STUDI KASUS PT. Y)

SKRIPSI PERMODELAN MATEMATIKA UNTUK PERANCANGAN PRODUK LEMARI KABINET

SKRIPSI PERANCANGAN ALAT ANGKAT MANUAL DENGAN TAMBAHAN GARPU TERPISAH UNTUK PT. X

LAPORAN KERJA PRAKTEK DI PT SANTOS JAYA ABADI. Oleh: Verawati Hartanto NRP : Bintang Mahardika NRP :

KORELASI POSISI KERJA TERHADAP TEGANGAN OTOT DAN PERSEPSI MENGENAI KELELAHAN

Perancangan Meja Pada Bagian Perbaikan Di PT G Dengan Mempertimbangkan Aspek Ergonomi

SKRIPSI PERANCANGAN ALAT BANTU PROSES PENGANGKUTAN MILKCAN

SKRIPSI PENENTUAN RUTE TERPENDEK DENGAN METODE TABU SEARCH (STUDI KASUS)

SKRIPSI PERANCANGAN MODEL MATEMATIS QFD-KANO DALAM MENENTUKAN TARGET KARAKTERISTIK TEKNIS RAK SEPATU

SKRIPSI ANALISA KAPABILITAS PROSES DATA KUALITATIF DAN USULAN PERBAIKAN PROSES DI CV. KAYU MAS. DISUSUN OLEH: Felix Wijaya Tiono

SKRIPSI OPTIMASI KUAT TEKAN PAVING BLOCK DENGAN METODE RESPONSE SURFACE (STUDI KASUS : DI UD. X, SIDOARJO)

SKRIPSI PENENTUAN JADWAL PREVENTIVE MAINTENANCE DENGAN SIMULASI MONTE CARLO (STUDI KASUS PT. XYZ) Disusun oleh: Ardhi Kuntum Mashruro ( )

SKRIPSI OPTIMALISASI FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TINGKAT KEAUSAN PAVING BLOCK DENGAN METODE RESPONSE SURFACE (STUDI KASUS : DI UD.

SKRIPSI STRATEGI BAURAN KOMUNIKASI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN PENGARUH EKUITAS MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SEPEDA MOTOR HONDA

SKRIPSI OPTIMASI FAKTOR YANG BERPENGARUH PADA KUALITAS LILIN DI UD.X DENGAN METODE RESPONSE SURFACE

SKRIPSI PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN DI POLIKLINIK RUMAH SAKIT ROYAL SURABAYA DENGAN MENGGUNAKAN INTEGRASI SERVQUAL DAN TRIZ

SKRIPSI OPTIMASI FAKTOR-FAKTOR YANG BERPENGARUH TERHADAP KUAT TEKAN PAVING BLOCK DENGAN METODE TAGUCHI (STUDI KASUS : DI UD.XYZ)

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Teknik Industri Tugas Akhir Sarjana Semester Genap tahun 2006/2007 (sesuai periode berjalan)

SKRIPSI PERANCANGAN MESIN STIRLING DENGAN PEMANAS KOMPOR MATAHARI

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Teknik Industri Tugas Akhir Sarjana Semester Genap tahun 2006/2007 (sesuai periode berjalan)

LAPORAN KERJA PRAKTEK DI CV. SINAR BAJA ELECTRIC

LAPORAN KERJA PRAKTEK DI PT. SMART Tbk. Oleh: Ivan Pudjihardjo NRP : Shintya Dwi N. NRP :

LAPORAN KERJA PRAKTEK DI PT.UNTUNG BERSAMA SEJAHTERA

SKRIPSI PERENCANAAN RUTE PENGIRIMAN TERPENDEK MENGGUNAKAN MODEL MATEMATIS VRPTW (STUDI KASUS CV. X)

TUGAS AKHIR RANCANG BANGUN ALAT MULTI STAND LAPTOP OLEH : FAIZAL ALIANTO NPM :

SKRIPSI PERBANDINGAN PENENTUAN RUTE DISTRIBUSI AIR MINUM DENGAN MENGGUNAKAN METODE DYNAMIC PROGRAMMING & SAVING MATRIX

LAPORAN KERJA PRAKTEK DI PT. IGLAS (PERSERO) DISUSUN OLEH : 1. ANDREAS JONATHAN LIBERTY SOPAHELUWAKAN

LAPORAN KERJA PRAKTEK DI PT. PETROSIDA GRESIK GRESIK

SKRIPSI PERANCANGAN MEJA KOMPUTER OTOMATIS

SKRIPSI PENGARUH FAKTOR FREKUENSI SUARA, INTENSITAS SUARA, DAN GAYA BELAJAR TERHADAP AKTIVITAS PENGUKURAN

PENENTUAN STRATEGI MARKETING COMMUNICATION YANG EFEKTIF PADA PRODUK MOTOR HONDA DI SURABAYA

SKRIPSI PENGARUH KARAKTER DAN PSIKOGRAFIS KONSUMEN TERHADAP KOMUNIKASI EFEKTIF SEPEDA MOTOR MEREK HONDA. Disusun oleh : IRVAN JULIUS

SKRIPSI PEMODELAN PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO SEKTOR INDUSTRI DI PROVINSI JAWA TIMUR DENGAN METODE REGRESI SPASIAL

LAPORAN KERJA PRAKTEK DI PT. PHILIPS INDONESIA

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA USULAN PERANCANGAN TEMPAT DUDUK ERGONOMIS UNTUK OPERATOR DI LINE PACKING PADA PT. FEDERAL KARYATAMA

SKRIPSI PENENTUAN KOMPOSISI SEMEN DAN AIR UNTUK MENINGKATKAN KEKUATAN BEBAN LENTUR GENTENG BETON (STUDI KASUS : DI UD.

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA

SKRIPSI PENETAPAN JADWAL PERAWATAN MESIN SPEED MASTER CD PADA P.T. DAI (DHARMA ANUGERAH INDAH) Disusun oleh : YULIUS SAOLO SIAGIAN ( )

LAPORAN KERJA PRAKTEK DI PT. PAL INDONESIA (PERSERO)

LAPORAN KERJA PRAKTEK DI PT. UNILEVER INDONESIA Tbk. Disusun Oleh: Nandya Paramita ( )

SKRIPSI PENGARUH ANGKATAN KERJA YANG BEKERJA DAN LEMBAGA PELATIHAN KERJA TERHADAP PDRB KABUPATEN/KOTA DI JAWA TIMUR MENGGUNAKAN REGRESI SPASIAL

SKRIPSI PENGARUH BAURAN PEMASARAN 8P TERHADAP BRAND EQUITY DAN CUSTOMER EQUITY HONDA MOTOR DI SURABAYA. Disusun oleh : Merrynda Sari

TUGAS AKHIR PERANCANGAN MEJA KERJA LAS DENGAN METODE QUALITY FUNCTION DEPLOYMENT (STUDI KASUS PT DWI GADING WIJAYA MANDIRI)

LAPORAN KERJA PRAKTEK DI PT. RAYON UTAMA MAKMUR. Disusun Oleh : ARIES HIDAYAT ( ) PANGESTUNING GUSTI ( )

PENGARUH KENYAMANAN, HARGA, BANYAKNYA PILIHAN BARANG, NILAI UTILITAS, LAYANAN PELANGGAN DAN KESENANGAN TERHADAP SIKAP KONSUMEN PADA ONLINE SHOPPING

SKRIPSI PENJADWALAN PRODUKSI DENGAN MENGINTEGRASIKAN PERAWATAN MESIN (STUDI KASUS DI PT X )

LAPORAN KERJA PRAKTEK DI PT. INDOSPRING TBK

PERANCANGAN STANDAR PROSEDUR KERJA DALAM PROSES PERAKITAN SPEAKER TOWER DI PT. HARTONO ISTANA TEKNOLOGI, KUDUS SKRIPSI

TUGAS AKHIR PERANCANGAN, PENGEMBANGAN DAN PEMBUATAN PRODUK AKUARIUM YANG DILENGKAPI DENGAN SISTEM FILTER AIR. Oleh: HENDRA

TUGAS AKHIR ANALISIS KEBUTUHAN TENAGA KERJA DENGAN PENDEKATAN HASIL KERJA DI BAGIAN PACKING PADA PT XYZ. Oleh: : Chyntia Andryani NPM :

SKRIPSI PEMBUATAN ASAM LEVULINAT DARI BONGGOL JAGUNG DENGAN METODE SUBCRITICAL-WATER

TUGAS AKHIR ANALISIS PENILAIAN KINERJA SUPPLY CHAIN MANAGEMENT DI KOPERASI INTAKO TANGGULANGIN, SIDOARJO

PRARENCANA PABRIK BIOETANOL DARI BIOMASSA LIGNOSELULOSA DENGAN BAHAN TANDAN KOSONG KELAPA SAWIT

SKRIPSI PERANCANGAN ALAT PENGERING KELAPA DENGAN METODE TRIZ

SKRIPSI. PENENTUAN STRATEGI DIGITAL MARKETING SEBAGAI TEKNIK KOMUNIKASI YANG EFEKTIF (Studi Kasus : Ban Motor X)

Evaluasi dan Perancangan Sistem Persediaan pada Perusahaan Manufaktur yang Bergerak di Bidang Plastik. OLEH: Christian Pradipta Wargono

PERANCANGAN TATA LETAK PABRIK PUPUK ORGANIK GRANUL

Universitas Bina Nusantara ANALISA KELUHAN PELANGGAN SEBELUM DAN SESUDAH PENERAPAN SISTEM MANAJEMEN MUTU ISO 9001:2000 PADA PT. ALAKASA EXTRUSINDO TBK

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN MELAYANI DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN DI CV. DUTA CITRA OLEH: ANDRE JONATHAN

SKRIPSI PEMBUATAN PEWARNA RAMBUT ALAMI DARI BIJI PEPAYA

Universitas Bina Nusantara PEMETAAN STRATEGIC BUSINESS UNIT (SBU) PRODUKSI DENGAN PENDEKATAN BALANCED SCORECARD DI PT. MAHA KERAMINDO PERKASA

Konsentrasi/Bidang Minat: MSDM

TUGAS AKHIR. Diajukan guna melengkapi sebagian syarat dalam mencapai gelar Sarjana Strata Satu (S1) Disusun Oleh :

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA

APLIKASI GREEN MANAGEMENT PADA RETAILER MELALUI PENGGUNAAN GREEN BAG (PT CARREFOUR INDONESIA)

LAPORAN KERJA PRAKTEK DI PT PETROKIMIA GRESIK. Oleh: Amsal Dwi N. NRP : Angela Clara B. NRP :

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA

PERANCANGAN ALAT SABLON yang ERGONOMIS DI PERCETAKAN ROMANS SURABAYA S KR IPSI. Disusun Oleh : CHELSEA HONGAR T A - - NRP:

OLEH : BOBY AGUSTIAN

PENGARUH LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN DENGAN MOTIVASI KERJA SEBAGAI MEDIASI PADA WONOKOYO GROUP DI SURABAYA

Skripsi Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Berbasis Teknologi Informasi dengan Pendekatan Metode Rapid Application Development

ANALISA HUBUNGAN TINGKAT KELELAHAN TERHADAP WORK ABILITY INDEX (WAI)

ANALISIS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI DALAM PROSEDUR PEMBELIAN UNTUK MENINGKATKAN PENGENDALIAN INTERNAL PADA PT MKDP OLEH: FLORENCIA IRENA

SKRIPSI. PEMBUATAN ASAM LAKTAT DENGAN METODE FERMENTASI SUBSTRAT CAIR MENGGUNAKAN Rhizopus oryzae DAN Lactobacillus casei

PRARENCANA PABRIK MIE KERING DARI TEPUNG UBI JALAR UNGU KAPASITAS 3750 KG/HARI. Diajukan Oleh : Filia Irawati Halim NRP :

EVALUASI SISTEM PEREKRUTAN DAN PROSES SELEKSI DALAM MENINGKATKAN KINERJA KARYAWAN UNIVERSITAS MERCU BUANA. Nama : Laela Inayati NIM :

PENGARUH BRAND IMAGE (CITRA MEREK) TERHADAP KEPUTUSAN MAHASISWA DALAM MEMILIH FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MERCU BUANA (UMB)

SKRIPSI PERENCANAAN PRODUKSI MENGGUNAKAN METODE GOAL PROGRAMMING DI PT.X. Oleh : VIENNETTA KARTIKASARI

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TRANSAKSIONAL, KEPUASAN KERJA, DAN LINGKUNGAN KERJA FISIK TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. UNITED WARU BISCUIT MANUFACTORY

PENGARUH KINERJA KEUANGAN KABUPATEN/KOTA TERHADAP TINGKAT KEMISKINAN DAN PENGANGGURAN PASCA OTONOMI DAERAH

PRARENCANA PABRIK CARBON FIBER KAPASITAS PRODUKSI : TON/TAHUN

SKRIPSI. UJI AKTIVITAS ANTIOKSIDAN DAN ANTIDIABETES PADA EKSTRAK HASIL FRAKSINASI KULIT JERUK PURUT (Citrus hystrix)

PERANCANGAN ALAT UKUR MANUAL UNTUK ANTROPOMETRI DINAMIS

ANALISIS PENGENDALIAN INTERN PERSEDIAAN BAHAN BAKU DAN PERSEDIAAN BARANG JADI PADA CV.SARI PANGAN MAKMUR

SKRIPSI PENERAPAN STRATEGI PERAWATAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE RELIABILITY CENTERED MAINTENANCE (RCM) PADA MESIN CONVERTION (STUDI KASUS PT.

Skripsi. Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Pada Usaha Roti Tutik Dengan Pendekatan Metode Rapid Application Development (RAD)

LAPORAN TUGAS AKHIR. DESAIN PERANCANGAN SARUNG TANGAN PENGOLAHAN TAHU SECARA ERGONOMIS (Studi Kasus:Sentra Industri Tahu, Kartosuro)

Skripsi. Penerapan Sistem Informasi Akuntansi Berbasis Komputer pada CV. Sido. Mumbul dengan Menggunakan Software K-system

SKRIPSI PERANCANGAN SISTEM PELAYANAN PERPUSTAKAAN BERBASIS TEKNOLOGI INFORMASI DENGAN PENDEKATAN METODE RAPID APPLICATION DEVELOPMENT (RAD)

Transkripsi:

SKRIPSI PERANCANGAN ALAT BANTU UNTUK PENGISIAN LARUTAN (Studi kasus : PT.X) Disusun Oleh: Andreas Jonathan (5303012020) JURUSAN TEKNIK INDUSTRI FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDALA SURABAYA 2017 i

ii

iii

iv

v

KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yesus Kristus atas segala karunia-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul Perancangan Alat Bantu Pengisian Botol Pewarna (Studi kasus PT.X) disusun untuk memenuhi salah satu syarat kelulusan di Program Studi Teknik Industri, Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya. Penulis menyadari begitu banyak bantuan, bimbingan, dan dukungan yang diberikan berbagai pihak selama penyusunan skripsi ini, untuk itu, penulis ingin mengucapkan terima kasih secara khusus kepada: 1. Tuhan Yesus Kristus yang selalu memberi kesehatan, kecerdasan, keberhasilan, serta semangat sehingga skripsi ini bisa selesai. 2. Kedua orang tua dan keluarga besar yang tak pernah lupa mendoakan penulis, memberikan semangat, memberikan dukungan baik moral maupun materil dan cinta kasihnya kepada penulis. 3. Bapak Ir.Suryadi Ismadji, MT., Ph.D selaku Dekan Fakultas Teknik Unika Widya Mandala Surabaya. 4. Bapak Ig. Joko Mulyono, STP., MT. selaku Ketua Jurusan Teknik Industri 5. Bapak Ir. L.M Hadi Santosa, MM. selaku dosen pembimbing skripsi dan pembimbing akademik, yang telah vi

memberikan bimbingan, pengarahan, masukan-masukan, dan sharing dalam penyusunan skripsi ini. 6. Bapak Julius Mulyono, ST., MT. selaku dosen pembimbing skripsi, yang telah memberikan bimbingan, pengarahan, masukan-masukan, dan sharing dalam penyusunan skripsi ini. 7. Seluruh dosen teknik industry yang selama masa perkuliahan telah memberikan pengalaman, semangat dan tambahan pengetahuan. 8. Bapak Bambang dan Ibu Desi selaku Tata Usaha Fakultas Teknik, yang turut serta mendukung dan mendoakan kelancaran penyusunan skripsi ini. 9. Seluruh karyawan PT.X yang telah memberi support penulis dalam melakukan penelitian, wawancara dan observasi. 10. Teman-teman Teknik Industri angkatan 2012 yang telah memberikan dukungan dan doa. 11. Bapak Ignasius Sucipto, Bapak Willy, Bapak Ali dan Angeline Wijaya yang telah membantu dalam membuat alat bantu skripsi ini. 12. Billy Jafet, Yohan Erol, Antonius Benaya, Michael, Icha Marisa, Yohanes Suryadi, Billy Karsten, Gusti, Fito, Yunus, Liberty, Ardhi, Loviana, Okky, Rio Hadi. vii

Penulis masih menyadari bahwa sesuatu tidaklah ada yang sempurna, begitu pula dengan penulisan laporan skripsi yang telah dilakukan. Oleh karena itu, penulis mohon maaf yang sebesarbesarnya apabila ada kesalahan dalam penulisan laporan. Penulis mengharapkan adanya kritik dan saran yang membangun dari pembaca untuk kemajuan bersama. Semoga laporan ini dapat berguna di kemudian hari. Surabaya, Januari 2017 Penulis viii

DAFTAR ISI Halaman Cover i Lembar Pernyataan Penulis ii Lembar Persetujuan Dosen Pembimbing iii Lembar Pernyataan Persetujuan Publikasi Karya Ilmiah iv Lembar Pengesahan Dewan Penguji v Kata Pengantar vi Daftar Isi ix Daftar Tabel xiii Daftar Gambar xv Abstrak xvi BAB I PENDAHULUAN 1 1.1. Latar Belakang 1 1.2. Perumusan Masalah 3 1.3. Tujuan Penelitian 3 1.4. Batasan Masalah 3 BAB II LANDASAN TEORI 7 2.1. Ergonomi 4 2.2. Anthropometri 6 2.3. Perancangan Pengembangan Produk 11 2.3.1 Identifikasi Kebutuhan Pelanggan 11 2.3.1.1 Mengumpulkan Data Mentah Dari Pelanggan 12 2.3.1.2 Menginterpretasikan Data Mentah Menjadi Kebutuhan Pelanggan 13 ix

2.3.1.3 Mengorganiasasikan Kebutuhan Menjadi Hierarki 13 2.3.1.4 Menetapkan Kepentingan Relatif Setiap Kebutuhan 14 2.3.1.5 Merefleksikan Hasil dan Proses 14 2.3.2 Spesifikasi Produk 14 2.3.3 Menentukan Spesifikasi Akhir 15 2.3.4 Penyusunan Konsep 15 2.3.4.1 Memperjelas Masalah 16 2.3.4.2 Pencarian Secara Internal 16 2.3.4.3 Pencarian Secara Eksternal 16 2.3.4.4 Menggali Secara Sistematis 16 2.3.4.5 Merefleksikan Hasil dan Proses 18 2.3.5 Seleksi Konsep 18 2.3.6 Pengujian Konsep 20 2.4. Pengukuran Waktu Kerja 22 2.5. Waktu Siklus 23 2.6. Pengendalian Kualitas 24 2.7. Indeks Kemampuan Proses (Cp) 24 2.8. Indeks Performance Proses (Cpk) 25 2.9. Interpretasi Kemampuan Proses 25 2.10. Uji Hipotesis F 26 BAB III METODOLOGI PENELITIAN 27 3.1. Survey Perusahaan 28 3.2. Identifikasi Masalah 29 x

3.3. Pengumpulan dan Pengolahan Data 29 3.4. Merancang Alat Bantu 30 3.5. Pembuatan Alat Bantu 31 3.6. Pengujian Alat Bantu 31 3.7. Analisa 32 3.8. Kesimpulan 32 BAB IV PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA 33 4.1. Sejarah Perusahaan 33 4.2. Proses Produksi 33 4.2.1 Pencampuran Bahan Baku 33 4.2.2 Alat Pengisian 34 4.2.3 Pasang Tutup Botol 35 4.2.4 Lem Merk Pada Botol 35 4.2.5 Packing Ke Kotak Kecil 36 4.2.6 Packing Ke Kardus Besar 36 4.3. Flow Process Chart 37 4.4. Pengamatan Aktivitas Operator 38 4.5. Perhitungan Waktu Siklus 38 4.6. Perancangan dan Pengembangan Produk 41 4.6.1. Identifikasi Kebutuhan Operator 41 4.6.1.1. Pengumpulan Data Operator 42 4.6.1.2. Menginterpretasikan Data Mentah Ke Kebutuhan Operator 43 4.6.1.3. Kebutuhan Operator Berdasarkan Tingkat Kepentingan 44 xi

4.6.1.4. Spesifikasi Produk Dengan Kebutuhan Metrik 45 4.7. Penyusunan Konsep 47 4.8. Penyeleksian Konsep 50 4.9. Penyaringan Konsep 53 4.10. Penilaian Konsep 54 4.11. Dimensi Alat Bantu 59 BAB V ANALISA DATA 62 5.1. Perhitungan Waktu Siklus Menggunakan Alat Bantu 62 5.1.1. Perhitungan Waktu Siklus dengan Waktu Setup 65 5.2. Perhitungan Uji F Statistik 66 5.3. Anthropometri Desain Meja dan Kursi 67 5.4. Analisa Kemampuan Proses 68 5.5. Analisa Biaya 70 5.6. Flow Process Chart 72 BAB VI KESIMPULAN SARAN 73 6.1. Kesimpulan 73 6.2. Saran 73 DAFTAR PUSTAKA 74 LAMPIRAN A xii

DAFTAR TABEL Tabel 2.1. Antropometri Masyarakat Indonesia yang Didapat Dari Interpolasi Masyarakat Bristish dan Hongkong (Pheasant, 1986) Terhadap Masyarakat Indonesia (Suma mur,1989) 9 Tabel 2.2. Penilaian Kerja 20 Tabel 4.1.FPC Proses Produksi Pewarna 37 Tabel 4.2. Data Pengamatan Waktu Proses Pengisian Hingga Pelabelan 39 Tabel 4.3. Hasil Kuisioner Proses Pengisian Botol 42 Tabel 4.4. Daftar Pertanyaan Operator 43 Tabel 4.5. Pernyataan Kebutuhan Operator 43 Tabel 4.6. Kebutuhan Operator Berdasarkan Tingkat Kepentingan 45 Tabel 4.7. Daftar Metrik 45 Tabel 4.8. Metrik Kebutuhan Alat Bantu Kerja yang Sesuai dengan Kebutuhan Pekerja 46 Tabel 4.9. Tabel Kombinasi Konsep Pertama 48 Tabel 4.10. Tabel Kombinasi Konsep Kedua 48 Tabel 4.11. Tabel Kombinasi Konsep Ketiga 49 Tabel 4.12. Penyaringan Konsep Alat Pengisi Botol 53 Tabel 4.13. Tabel Perhitungan Penentuan Ranking 55 Tabel 4.14. Penilaian Konsep Alat Pengisi Botol 57 xiii

Tabel 4.15.Performance Relative 58 Tabel 5.1. Waktu Siklus Menggunakan Alat Bantu 62 Tabel 5.2. Perbandingan Waktu Siklus Tanpa Alat Bantu dengan Menggunakan Alat Bantu 64 Tabel 5.3. Perhitungan Waktu Setup Alat Bantu 65 Tabel 5.4. Biaya Pembuatan Alat 70 Tabel 5.5. Flow Process Chart 72 xiv

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1. Anthropometri Tubuh Manusia yang Diukur Dimensinya. 6 Gambar 3.1. Flowchart Metodologi Penelitian 28 Gambar 4.1. Alat Pencampuran Bahan Baku 34 Gambar 4.2. Alat Pengisian 34 Gambar 4.3. Pasang Tutup Botol 35 Gambar 4.4. Lem Merk Botol 35 Gambar 4.5. Packing Ke Kotak Kecil 36 Gambar 4.6. Packing Ke Kardus Besar 36 Gambar 4.7. Desain Konsep 1 50 Gambar 4.8. Desain Konsep 2 51 Gambar 4.9. Desain Konsep 3 52 Gambar 4.10 Alat Bantu Bagian Atas 59 Gambar 4.11 Alat Bantu Bagian Bawah 60 Gambar 4.12 Alat Bantu Proses Pengisian 60 xv

ABSTRAK PT.X merupakan perusahaan yang bergerak dalam bidang distributor meises dan memproduksi bahan pewarna/ essence untuk kue. Permasalahan yang terjadi pada proses pengisian larutan pewarna. Saat proses pengisian larutan pewarna, operator kesulitan melakukan proses pengisian karena dilakukan dengan cara manual yaitu dengan menggunakan gelas ukur plastik. Proses pengisian tanpa alat bantu sehingga PT.X tidak dapat memenuhi permintaan dari pasar. Melihat kondisi proses pengisian larutan tersebut perlu merancang alat bantu yang baru pada proses pengisian larutan untuk mempermudah dan mempercepat proses pengisian larutan. Pengumpulan data melalui kuisioner, pengukuran waktu siklus dan volume. Perancangan alat bantu ini dilakukan analisa waktu siklus, quality control, uji F dengan kesimpulan bahwa penggunaan alat bantu mampu mempercepat dan mempermudah proses pengisian larutan serta meningkatkan produktivitas. Kata kunci : Alat bantu, proses pengisian, waktu siklus, quality control, Uji F. xvi