TUGAS AKHIR PERANCANGAN MESIN PRESS SAMPAH NON ORGANIK KAPASITAS 250 KG/BATH MENGGUNAKAN SISTEM HIDROLIK

dokumen-dokumen yang mirip
PERANCANGAN OVERHEAD TRAVELLING CRANE KAPASITAS 5 TON

SKRIPSI PERANCANGAN MESIN PENGERING PISANG BARLIN DENGAN KAPASITAS 10 KG/PROSES

PERANCANGAN MESIN PENGERING (OVEN) UNTUK PENGECATAN SEPEDA MOTOR DENGAN MENGGUNAKAN PEMANAS LPG

PERANCANGAN TRANSMISI RANTAI MOBIL URBAN DIESEL

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

MODIFIKASI SUDUT KEMIRINGAN IDLER ROLL BELT CONVEYOR DENGAN KAPASITAS 1200 TON/JAM.

PERANCANGAN MESIN PEMBUAT MAKANAN TERNAK DENGAN MENGGUNAKAN SCREW CONVEYOR KAPASITAS 100 KG/JAM

PERANCANGAN MESIN PENGGILING GIPSUM KAPASITAS 25 KG/JAM DENGAN PENGGERAK ENERGI MATAHARI (SOLAR CELL) SKRIPSI. Diajukan Kepada :

PERANCANGAN MESIN PENCACAH SAMPAH ORGANIK SKALA RUMAH TANGGA 3 LITER/PROSES

PERANCANGAN MEKANISME ANGKAT PADA FORKLIFT MENGGUNAKAN HIDROLIK DENGAN KAPASITAS ANGKUT 500 KG TUGAS AKHIR

PERANCANGAN RUANGAN PAINT BOOTH SEDERHANA

PERANCANGAN MESIN PENGERING CENGKEH DENGAN KAPASITAS 25 KG/PROSES SKRIPSI

HIDRODRUM PROSES PENGOLAHAN AIR LAUT MENJADI AIR MINERAL PORTABLE UNTUK NELAYAN

PEMBUATAN MINIATUR LENGAN WHEEL LOADER

PERANCANGAN BRAKE SYSTEM DIESEL PROTOTYPE 3,3HP

ANALISA KEKUATAN MEKANIS MATERIAL KOMPOSIT BERPENGUAT SERAT TEBU DITINJAU DARI KEKUATAN IMPACK DAN KEKUATAN TARIK

PERANCANGAN MESIN PENGERING PAKAIAN KAPASITAS 15 KG / PROSES BERBAHAN BAKAR LPG SKRIPSI

PERANCANGAN MESIN PERAJANG SINGKONG DENGAN KAPASITAS 40KG/JAM

PERANCANGAN MESIN PEMECAH KEMIRI BERKAPASITAS 200 KG/JAM TUGAS AKHIR

PERANCANGAN MESIN PENGUPAS KULIT KOPI BASAH DENGAN KAPASITAS 125 TUGAS AKHIR

ANALISA AERODINAMIS PADA MOBIL ELEKTRIK MENGGUNAKAN SOFTWARE ANSYS 5.4

PERANCANGAN HOLLOW JET VALVE BENDUNGAN NIPAH MADURA

PERANCANGAN MESIN PENGERING KENTANG KAPASITAS 20 KG / PROSES

TUGAS AKHIR MODIFIKASI VOLUME SILINDER PADA MOTOR DIESEL CROWN CD 20 BIDANG KONVERSI ENERGI

RANCANG BANGUN SISTEM TRANSMISI PADA MESIN PENCACAH PLASTIK BEKAS KEMASAN

PERENCANAAN CRANE PORTABEL DENGAN KAPASITAS ANGKAT 500 KG TUGAS AKHIR. Diajukan Kepada Universitas Muhammadiyah Malang

PERANCANGAN MESIN OVEN ROTIS DAN PINTU MEMBUKA SECARA OTOMATIS. Tugas Akhir

PERANCANGAN SCREW CONVEYOR UNTUK MENGANGKUT ABU SISA PEMBAKARAN KETEL UAP TIPE YOSHIMINE DI PG KREBET BARU II MALANG

PERENCANAAN POWER PACK MESIN PRESS HIDROLIK

PERANCANGAN CHASSIS ALUMUNIUM UNTUK MOBIL URBAN DIESEL

PERANCANGAN PINTU INTAKE PADA EMBUNG DI KABUPATEN TIMOR TENGAH SELATAN NTT TUGAS AKHIR

PERANCANGAN ALAT PEMILAH SAMPAH DENGAN KAPASITAS 10 TON/JAM

TUGAS AKHIR PERANCANGAN MESIN PEMERAS TEBU KAPASITAS 800 KG/JAM DENGAN ROLL BERGERIGI. DISUSUN OLEH : Resky Kurnia Esa ( )

TUGAS AKHIR Bidang Perancangan Desain PERANCANGAN ALAT DISTILASI MINYAK MENTAH MENJADI SOLAR DENGAN KAPASITAS 200LITER / 5JAM

PERANCANGAN BELT CONVEYOR UNTUK ECENG GONDOK DENGAN KAPASITAS 1310 TON/JAM TUGAS AKHIR

PERANCANGAN MESIN PERAJANG HIJAUAN PAKAN TERNAK KAPASITAS 1000 KG/JAM

PERANCANGAN TURBIN ANGIN SUMBU HORIZONTAL UNTUK PENGISIAN AKI

PERANCANGAN MESIN PENGERING PAKAIAN KAPASITAS 60 KG BERBAHAN BAKAR LPG

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

PERANCANGAN ALAT UJI GETARAN PADA MATERIAL KOMPOSIT SEBAGAI MATERIAL BLADE TUGAS AKHIR

Crane With Capacity Of 550 Ton

PERANCANGAN CHECK GATE VALVE UNTUK IRIGASI TUGAS AKHIR. Diajukan Kepada : UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

ANALISA PERBANDINGAN PENGGUNAAN PREMIUM DAN PERTAMAX PLUS TERHADAP PERFORMANCE ANGINE DAN EMISI GAS BUANG YAMAHA JUPITER Z

PERANCANGAN ALAT PEMBERSIH SARINGAN UDARA (AIR FILTER) PADA MOBIL TUGAS AKHIR

PERANCANGAN MESIN PRESS HIDROLIK KAPASITAS 80 TON TUGAS AKHIR

PERANCANGAN KETEL UAP PIPA AIR KAPASITAS 150 TON/JAM TUGAS AKHIR BIDANG KONVERSI ENERGI. Diajukan Kepada: Universitas Muhammadiyah Malang

PERANCANGAN GUIDE VANE TURBIN PROPELLER POROS HORISONTAL DI BENDUNGAN BENING SARADAN MADIUN

PERENCANAAN MESIN PRESS HIDROLIK BOTOL MINERAL BEKAS KAPASITAS 3,5 TON

PERANCANGAN SISTEM PNEUMATIK ALAT PRAKTIKUM RUBBISH COMPACTOR

PEMBUATAN MESIN PENYAPU SAMPAH DAUN KAPASITAS 20 KG/JAM

PERANCANGAN MESIN PEMOTONG SINGKONG KAPASITAS 60 KG/JAM

TUGAS AKHIR PERANCANGAN, PEMBUATAN DAN PENGUJIAN ALAT PEMBUKA BALL BEARING DENGAN HYDRAULIC JACK 4 TON

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO

BAB I PENDAHULUAN 1.1. LATAR BELAKANG

PERANCANGAN MESIN PENGERING CENGKEH KAPASITAS 5 KG / PROSES MENGGUNAKAN TIPE TRAY DRYER

PERANCANGAN HOLLOW JET VALVE PADA BENDUNGAN PANDANDURI NUSA TENGGARA BARAT

PERANCANGAN ALAT PERAGA SISTEM HIDROLIK MINIATUR LENGAN ESKAVATOR (Boom Cylinder)

PERANCANGAN DIGESTER PENGOLAH SAMPAH DENGAN KAPASITAS 400 TON/5 JAM SKRIPSI. Diajukan Kepada :

SKRIPSI PENGARUH CATALYTIC CONVERTER BERBAHAN TEMBAGA KUNINGAN BERBENTUK PLAT BERLUBANG TERHADAP EMISI GAS BUANG PADA KENDARAAN BER MOTOR

RANCANG BANGUN SOFTWARE DESAIN RODA GIGI LURUS MENGGUNAKAN MICROSOFT VISUAL BASIC 2010 EXPRESS

Analisa Aliran Bahan di Dalam Digester Sampah Kapasitas 400 ton Tiap Masukan SKRIPSI. Diajukan Kepada :

SKRIPSI PERANCANGAN TANGKI PENIMBUN SOLAR (HSD) TIPE FIXED CONE ROOF KAPASITAS BARREL

PERANCANGAN KETEL UAP KAPASITAS UAP 216 KG / 3 JAM

L A P O R A N S K R I P S I PERANCANGAN ALAT PIROLISIS LIMBAH PLASTIK MENJADI BAHAN BAKAR CAIR DENGAN METODE THERMAL CRACKING

TUGAS AKHIR PERENCANAAN SYSTEM HYDROLIK PADA MOVABLE BRIDGE DERMAGA KAPASITAS 100 TON

RANCANG BANGUN KATUP PENGATUR TEKANAN PADA SISTEM HIDROLIK ( PENGUJIAN )

TUGAS AKHIR PERENCANAAN SISTEM HIDROLIK POWER STEERING MOBIL SUZUKI BALENO

PERANCANGAN TURBIN ANGIN UNTUK SKALA RUMAH TANGGA TUGAS AKHIR

PERANCANGAN BALL MILL KAPASITAS 200 mg

RANCANG BANGUN DAN PENGUJIAN MESIN PENGERING KAYU PORTABEL DENGAN BAHAN BAKAR BRIKET GERGAJI UNTUK PENGRAJIN HANDICRAFT di SURAKARTA

TUGAS AKHIR. Analisa Kekuatan Sambungan Pipa Yang Menggunakan Expansion Joint Pada Sambungan Tegak Lurus

PERENCANAAN MESIN PENGUPAS KACANG TANAH DENGAN KAPASITAS 100 KG/JAM SKRIPSI

PERANCANGAN THERMAL INSULATOR RUANG BAKAR MIKRO GAS TURBIN

PEMBUATAN MESIN HOT PRESS PAPAN PARTIKEL SISTEM HIDROLIK

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL

MESIN PENGADUK ADONAN MAKANAN (RANGKA)

PENGUJIAN PENGARUH VARIASI HEAD SUPPLY DAN PANJANG LANGKAH KATUP LIMBAH TERHADAP UNJUK KERJA POMPA HIDRAM

RANCANG BANGUN MESIN PENEPUNG SINGKONG

PERANCANGAN TURBIN PROPELLER SUMBU HORIZONTAL. DENGAN HEAD 13 m DAN DEBIT 0,8 m 3 /s TUGAS AKHIR BIDANG KONVERSI ENERGI.

TUGAS AKHIR PERENCANAAN MOTOR BENSIN TYPE SOHC

PENGEMBANGAN PROSES DEEP ETCHING UNTUK APLIKASI MICROMACHINING MATERIAL KUNINGAN

PERANCANGAN MESIN PENGUPAS BUAH JARAK

RANCANG BANGUN ALAT BANTU PENCETAK BAHAN KOMPOSIT FIBERGLASS UNTUK UJI TARIK DAN UJI IMPACT DENGAN DONGKRAK HIDROLIK ( PERAWATAN DAN PERBAIKAN )

PERANCANGAN ALAT PEMOTONG KERTAS UNTUK SAYAP DAN MONCONG ROKET AIR

MINIATUR LENGAN WHEEL LOADER

Karakteristik dan Komposisi Sampah di TPA Buku Deru-Deru, Takome Kota Ternate dan Alternatif Pengelolaannya

RANCANG BANGUN MESIN PENIRIS MINYAK (SISTEM TRANSMISI )

PENGUJIAN KARAKTERISTIK PEMBAKARAN MODEL BURNER DENGAN DIAMETER 26 MM DENGAN JUMLAH LUBANG 8,11 DAN 16 PADA KOMPOR METANOL

PEMBUATAN ALAT PERAGA SISTEM HIDROLIK LENGAN WHEEL LOADER (SILINDER LENGAN)

PERANCANGAN TABUNG PENGOLAH LIMBAH PLASTIK MENJADI BAHAN BAKAR TERBARUKAN (PIROLISIS) KAPASITAS 50 KG / BATCH

ANALISIS KUALITAS AKTIVA PRODUKTIF, KREDIT BERMASALAH DAN RENTABILITAS PADA PT. BANK NEGARA INDONESIA SKRIPSI

PEMBUATAN SISTEM INFORMASI BERBASIS WEB LOKAL BANK TABUNGAN NEGARA SURAKARTA TUGAS AKHIR

TUGAS AKHIR PENGARUH PARAMETER WAKTU TAHAN TERHADAP CACAT WARPAGE DARI PRODUK INJECTION MOLDING

PERENCANAAN MESINGERGAJI KAYU UNTUK PEMBUATAN RAK MULTI FUNGSI

RANCANG BANGUN MESIN PEMBUAT TUSUK SATE (TRANSMISI)

MODIFIKASI PANJANG CRANK OFFSET PADA MESIN DIESEL CROWN CDF-33

STUDI LAJU PENGIKISAN DAN KARAKTERISASI PROFIL DINDING PADA PROSES ELECTRO ETCHING MATERIAL MAGNESIUM

ANALISIS AERODINAMIKA PADA MOBIL SEDAN DENGAN VARIASI SUDUT DIFFUSER DAN SUDUT BOAT TAIL MENGGUNAKAN CFD (COMPUTATIONAL FLUID DYNAMICS)

PENGARUH TEKANAN DAN PENAMBAHAN Cu TERHADAP KEKERASAN HASIL CORAN ALUMINIUM PADUAN PADA PROSES SQUEEZE CASTING SKRIPSI.

PERENCANAAN STRUKTUR DAN RENCANA ANGGARAN BIAYA GEDUNG SERBAGUNA 2 LANTAI

Transkripsi:

TUGAS AKHIR PERANCANGAN MESIN PRESS SAMPAH NON ORGANIK KAPASITAS 250 KG/BATH MENGGUNAKAN SISTEM HIDROLIK Diajukan Kepada Universitas Muhammadiyah Malang Untuk Memenuhi Syarat Memperoleh Gelar Sarjana (S-1) Teknik Mesin Disusun Oleh : ALDINO JULIANTARA 09510105 JURUSAN TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2014 i

POSTER ii

iii

iv

v

vi

PERANCANGAN MESIN PRESS SAMPAH NON ORGANIK KAPASITAS 250 kg/batch MENGGUNAKAN SYSTEM HIDROLIK Aldino Juliantara, Daryono, Eko Hariyadi Jurusan Teknik Mesin, Fakultas Teknik, Universitas Muhammadiyah Malang Jl. Raya Tlogomas No.246, Malang, 65114, IndonesiaTelepon: (0341) 464318-21 psw. 127, Fax. (0341) 406782 Malang E-mail : aldino.juliantara@gmail.com ABSTRAK Sampah Anorganik merupakan sampah yang tidak mudah membusuk, seperti plastik wadah pembungkus makanan, kertas, plastik mainan, botol dan gelas minuman, kaleng, kayu, dan sebagainya. Sampah ini dapat dijadikan sampah komersil atau sampah yang laku dijual untuk dijadikan produk laiannya. Beberapa sampah anorganik yang dapat dijual adalah plastik wadah pembungkus makanan, botol dan gelas bekas minuman, kaleng, kaca, dan kertas, baik kertas koran, HVS, maupun karton. Dalam perancangan mesin press sampah non organik dengan kapasitas 250 kg/bath menggunakan system hidrolik mendapatkan dimensi mesin press sampah non organic serta mesin press bekerja dengan optimal. Mesin press ini menggunakan tekanan balik 93,250 N dari perhitungan yang telah dilakukan maka di dapatkan dimensi mesin press sebagai berikut : Tinggi mesin press 150 mm, lebar mesin press 75 mm,dimensi box sampah 512m 2,sehingga di ketahui bahan yang digunakan yaitu material ASTM A516 Gr.70,tegangan tarik 46,25n/mm 2. Kata kunci :Mesin,Press Hidrolik,Sampah,An Organik ABSTRACT Inorganic garbage is garbage that is not easily decompose, such as plastic food packaging containers, paper, plastic toys, bottles and drink cups, cans, wood, and so on. This garbage can be used as commercial trash or garbage to be sold other products. Some inorganic waste that can be sold is a plastic container food packaging, bottles and empty drink cups, cans, glass, and paper, whether newspaper, HVS, and cardboard. In the design of non-organic waste press machine with a capacity of 250 kg / bath using a hydraulic system to get the dimensions of non-organic waste press machine and press machine to work optimally.this press machines using back pressure 93.250N of calculations have been done then get the press machine dimensions as follows: Height 150 mm press machine, press machine width 75mm, 512m2 litter box dimensions, so that the materials used in the know that the material ASTM A516 Gr.70, tensile stress 46,25n / mm 2. Keyword : Machine,Press,Hidraulic,Waste, Non Organic vii

KATA PENGANTAR Dengan memanjatkan puji dan syukur kepada kehadirat Allah SWT yang mana hanya atas limpahan rahmat, taufik, hidayah serta inayahnya laporan tugas akhir dengan judul PERANCANGAN MESIN PRESS SAMPAH NON ORGANIK KAPASITAS 250 KG/BATH MENGGUNAKAN SISTEM HIDROLIK ini akhirnya dapat terselesaikan. Seiring penyusunan skripsi ini, terdapat hambatan dan rintangan yang dihadapi, namun berkat bantuan dari semua pihak segala kesulitan tersebut terasa ringan dan dapat teratasi. Oleh sebab itu sepatutnya saya ungkapkan terima kasih atas jasa baik yang selama ini telah diterima, baik nasehat, petunjuk, ide, saran, serta bimbingan berupa apapun sehingga penyusun dapat menyelesaikan sekripsi ini. Ungkapan terimaksih tersebut disampaikan kepada : 1. Kedua orang tua yang selalu memberikan bantuan materiil maupun non materiil, mendo akan, mengingatkan akan pesan-pesannya yang tak akan terlupakan KAPAN KAMU MAU LULUS. 2. Bapak Ir. Daryono,MT Selaku Dosen Pembimbing I yang telah memberikan bimbingan serta arahan selama penyusunan sekripsi ini dilakukan. 3. Bapak Ir. Eko Hariyadi, MT. Selaku Dosen Pembimbing II yang telah memberikan bantuan untuk terselesaikannya skripsi ini. 4. Bapak Ir. Daryono, MT. Selaku ketua jurusan teknik mesin UMM. 5. Bapak Budiono, SSi.MT. Selaku sekertaris jurusan teknik mesin UMM. 6. Bapak/Ibu Dosen yang telah bersedia memberikan bantuan berupa bimbingan teoritis seara langsung maupun tidak langsung. 7. Teman-teman sebimbingan, rekan-rekan Fakultas Teknik, serta teman-teman seangkatan Teknik Mesin 2009 A,B,C. 8. Teman teman seperjuangan selama melakukan bimbingan Katib, Perdana, Ripai, Indra,Febry. 9. Teman-teman SIN-C, Keong, Samsul Arifin, Bayu, Yang-Yang Haryono, terimakasih telah banyak memberi semangat, Salam Temancok. 10. Terima kasih juga kepeda seseorang yang juga menemani selama proses skripsi ini, Semoga kamu bahagia selalu di alam sana. viii

Dalam penyusunan sekripsi ini tentunya terdapat kekurangan yang tidak terbahas. Oleh sebab itu segala kritik dan saran yang bersifat membangun akan sangat diharapkan untuk pengembangan teknologi terkait. Semoga ALLAH SWT memberikan sifat Rahim-Nya kepada semua pihak yang tersebut diatas dan penyusun berharap semoga skripsi ini bermanfaat bagi penyusun dan pembaca. Malang, 29 Oktober 2014 Aldino Juliantara ix

DAFTAR ISI COVER... i POSTER... ii LEMBARAN PENGESAHAN SKRIPSI... iii LEMBARAN ASISTENSI TUGAS AKHIR... iv LEMBARAN ASISTENSI TUGAS AKHIR... v LEMBARAN PERYATAAN... vi ABSTRAK... vii KATA PENGANTAR... viii DAFTAR ISI... x DAFTAR GAMBAR... xiv DAFTAR TABEL... xvi BAB I PENDAHULUAN... 1 1.1.Latar Belakang... 1 1.2. Rumusan Masalah... 3 1.3. Tujuan Perancangan... 3 1.4. Manfaat Penulisan... 3 1.5. Batasan Masalah... 3 1.6 Konsep Perancangan.4 BAB II TINJAUAN PUSTAKA... 5 2.1. Pengertian Mesin Press... 5 2.1.1Macam-Macam Mesin Press... 6 x

2.1.2.Cara Kerja Mesin Press... 7 2.2. Jenis Profil... 7 2.3. Prinsif Dasar Sistem Hidrolik... 10 2.4. Pemilihan Jenis Oli... 18 2.5. Bilangan Reynold... 20 BAB III METODOLOGI... 23 3.1. Pengumpulan Data... 23 3.2. Diagram Alir... 24 3.3. Prosedur Perancangan... 25 3.4. Konsep Perancnagan... 27 3.5. Perancangan Ini Menggunakan Profil U... 28 3.6. Tabel Hidrolik... 29 3.7. Plate Streep... 30 3.8. Unit Tekanan..31 BAB IV PERHITUNGAN PERANCANGAN... 32 4.1. Perencanaan Silinder Hidrolik... 32 4.2. Perencanaan Piston... 36 4.3. Perencanaan Batang Piston... 38 4.4. Perencanaan Tutup Silinder... 42 4.5. Perencanaan Pipa Saluran 42 xi

4.6. Perencanaan Pompa.45 4.7. Perhitungan Kekuatan Profil U...49 4.8. Perhitungan Box Sampah 53 BAB V KESIMPULAN... 56 Kesimpulan... 56 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xii

DAFTAR GAMBAR Gambar 1.1 : Konsep... 4 Gambar 2.1 : Mesin O.B.I Press... 6 Gambar 2.2 : Mesin Press Kardus... 6 Gambar 2.3 : Mesin Pemadat Rongsok... 6 Gambar 2.4 : Profil WF... 7 Gambar 2.5 : Profil UNP... 8 Gambar 2.6 : Profil Equal Angle... 8 Gambar 2.7 : Profil Lipped Chanel... 8 Gambar 2.8 : Profil Unequal Angle... 9 Gambar 2.9 : Profil SHS... 9 Gambar 2.10 : Profil T Beam... 9 Gambar 3.1 : Diagram Alir..24 Gambar 3.2 : Perancangan Mesin Press Sampah Hidrolik... 27 Gambar 3.5 : Profil U... 28 Gambar 4.1 : Tegangan Sirkumfrensial Pada Dinding Silinder... 35 Gambar 4.2 : Tegangan Longitudinal... 24 Gambar 4.3 : Profil Peyangga... 49 Gambar 4.4 : DBB Profilm U... 49 Gambar 3.3 : Box Sampah... 53 xiii

DAFTAR TABEL Tabel 2.1 : Simbol Katup Pada Sistem Hidrolik... 11 Tabel 3.6 : Silinder Rod dan Silinder Hidrolik... 29 Tabel 3.7: Plate Streep dan Plat Kapal... 19 Tabel 3.8 : Unit Tekanan... 31 Tabel 4.1 : Piston Rod... 41 Tabel 4.2 : Angka Viskositas ISO Fluida... 44 xiv

DAFTAR PUSTAKA Hartono, S. 1988. Sistem Kontrol Dan Pesawat Tenaga Hidrolik. Bandung Tarsito James, M.G dan Stepheh, Timosenko. 1987. Mekanika Bahan : Erlangga, Jakarta. Khurmi, R.S. & Gupta, J.K. 2002. Machine Design. S. C Had & Company LTD. New Delhi : Ram Nagar. Sularso, 1991, Dasar Perencanaan dan Pemilihan Teknik Mesin, Pradnya paramitha, jakarta. (621.82.Sul.d) Thimosenko, S. Woinowsky-kreiger. 1992, Teori Pelat dan Cankang, Erlangga Jakarta.(671.8.Tim.t) xv