Makalah Fisika Modern. Pembuktian keberadaan Postulat Relativitas Khusus Einstein. Dosen pengampu : Dr.Parlindungan Sinaga, M.Si

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 8 Teori Relativitas Khusus

Relativitas Khusus Prinsip Relativitas (Kelajuan Cahaya) Eksperimen Michelson & Morley Postulat Relativitas Khusus Konsekuensi Relativitas Khusus

RELATIVITAS. B. Pendahuluan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

FISIKA MODERN. Staf Pengajar Fisika Departemen Fisika,, FMIPA, IPB

FISIKA SET 9 RELATIVITAS EINSTEIN DAN INTI ATOM DAN LATIHAN SOAL SBMPTN TOP LEVEL - XII SMA A. RELATIVITAS KHUSUS. a. Relativitas kecepatan

PENDAHULUAN 27/01/2014. Gerak bersifat relatif. Gerak relatif/semu. Nurun Nayiroh, M. Si. Gerak suatu benda sangat bergantung pada titik acuannya

PENDAHULUAN 25/02/2014. Gerak bersifat relatif. Gerak relatif/semu. Nurun Nayiroh, M. Si. Gerak suatu benda sangat bergantung pada titik acuannya

BAB RELATIVITAS. Htung kecepatan rudal pada Contoh 10.1 berdasarkan relativitas Einstein.

Prinsip relativtas (pestulat pertama): Hukum-hukum fisika adalah sma untuk setiap kerangka acuan

Bab 1. Teori Relativitas Khusus

Bahan Minggu XV Tema : Pengantar teori relativitas umum Materi :

EINSTEIN DAN TEORI RELATIVITAS

FISIKA MODERN UNIT. Radiasi Benda Hitam. Hamburan Compton & Efek Fotolistrik. Kumpulan Soal Latihan UN

Rira/ Resume paper Albert Einstein: On the Electrodynamics of Moving Bodies 1) Kinematika a. Pendefinisian Kesimultanan

Bab 2 Konsep Relativitas

CHAPTER ii GERAK RELATIV

RELATIVITAS KHUSUS EINSTEIN

Pendahuluan. Setelah mempelajari bab 1 ini, mahasiswa diharapkan

FISIKA MODERN DAN FISIKA ATOM

FISIKA MODERN I (Pendekatan Konseptual) Dr. A.Halim, M.Si

Antiremed Kelas 12 Fisika

Agus Suroso. Pekan Kuliah. Mekanika. Semester 1,

BAB 26. RELATIVITAS EINSTEIN

SILABUS PEMBELAJARAN

Teori Relativitas Khusus

SILABUS PEMBELAJARAN

RELATIVITAS Arif hidayat

SILABUS RPP BUKU SISWA LKS LEMBAR PENILAIAN

RANCANGAN PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Kumpulan Soal Fisika Dasar II

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Albert Einstein and the Theory of Relativity

BAB II DASAR TEORI. 2.1 Teori Relativitas Umum Einstein

FISIKA MODEREN. Edisi Ke - 2 SYIAH KUALA UNIVERSITY PRESS. Drs. Tarmizi, M.Pd

Teori Relativitas Khusus

Antiremed Kelas 12 Fisika

Copyright all right reserved

PERTEMUAN KEEMPAT FISIKA MODERN TEORI KUANTUM TENTANG RADIASI ELEKTROMAGNET TEKNIK PERTAMBANGAN UNIVERSITAS MULAWARMAN

CHAPTER I RADIASI BENDA HITAM

Xpedia Fisika. Soal Fismod 2

BAB I Jenis Radiasi dan Interaksinya dengan Materi

Fisika Umum (MA-301) Topik hari ini Hukum Gerak Momentum Energi Gerak Rotasi Gravitasi

Teori Relativitas Khusus

KONSEKUENSI HASIL PENELITIAN TIM ICARUS TENTANG KELAJUAN NEUTRINO TERHADAP TEORI RELATIVITAS

Melatih Kemampuan Berpikir Alternatif Melalui Pembelajaran Fisika Modern

PRISMA FISIKA, Vol. I, No. 1 (2013), Hal. 1-7 ISSN : Visualisasi Efek Relativistik Pada Gerak Planet

MOMENTUM DAN IMPULS FISIKA 2 SKS PERTEMUAN KE-3

STRUKTUR KEILMUAN. Ana Ratna Wulan/UPI Bahan Kuliah Filsafat Sains

Xpedia Fisika. Soal Mekanika

Kunci dan pembahasan soal ini bisa dilihat di dengan memasukkan kode 5976 ke menu search. Copyright 2017 Zenius Education

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PERKULIAHAN SEMESTER (RPKPS)

DINAMIKA GERAK FISIKA DASAR (TEKNIK SIPIL) Mirza Satriawan. menu. Physics Dept. Gadjah Mada University Bulaksumur, Yogyakarta

BUKU PANDUAN TUGAS BESAR PEMROGRAMAN KOMPUTER. Pengampu : Mohtar Yunianto, M.Si Nuryani, Ph.D

Momen Inersia. distribusinya. momen inersia. (karena. pengaruh. pengaruh torsi)

Fisika Dasar. Dinamika Partikel. Siti Nur Chotimah, S. Si, M. T. Modul ke: Fakultas Teknik

LAPORAN LENGKAP PRAKTIKUM FISIKA DASAR

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN

SOAL LATIHAN PEMBINAAN JARAK JAUH IPhO 2017 PEKAN VIII

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

MEKANIKA BENDA LANGIT MARIANO N., S.SI.

UNIVERSITAS GADJAH MADA PROGRAM STUDI FISIKA FMIPA

PEMBAHASAN SOAL UJIAN NASIONAL SMA MATA PELAJARAN FISIKA TAHUN 2016/2017 (SOAL NO )

Copyright all right reserved

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

PR ONLINE MATA UJIAN: FISIKA (KODE A07)

SILABUS ROTASI BENDA TEGAR UNTUK SMU KELAS 2 SEMESTER 2. Disusun Oleh SAEFUL KARIM

LATIHAN UJIAN NASIONAL

FISIKA KELAS XII BAB 10 Drs. Pristiadi Utomo, M.Pd RELATIVITAS

KISI-KISI PENULISAN SOAL (KODE A )

SILABUS MATAKULIAH. Revisi : 3 Tanggal Berlaku : 02 Maret 2012

PETUNJUK UMUM Pengerjaan Soal Tahap 1 Diponegoro Physics Competititon Tingkat SMA

Atom menyusun elemen dengan bilangan sederhana. Setiap atom dari elemen yang berbeda memiliki massa yang berbeda.

PENDAHULUAN. Gerak Relatif 03/09/2014 TEORI RELATIVITAS KHUSUS. Nurun Nayiroh, M. Si

MOMENTUM LINEAR DAN IMPULS MOMENTUM LINEAR DAN IMPULS

STANDAR KOMPETENSI DAN KOMPETENSI DASAR MATA PELAJARAN FISIKA

Pertanyaan berhubungan dengan gambar di bawah ini serta pilihan yang ada.

Dualisme Partikel Gelombang

OLIMPIADE SAINS NASIONAL TAHUN 2009 TINGKAT KABUPATEN/KOTA FISIKA SMP

SILABUS. Kegiatan Pembelajaran Penilaian Alokasi Waktu. Sumber Belajar. Penilaian kinerja sikap, tugas dan tes tertulis

Partikel sinar beta membentuk spektrum elektromagnetik dengan energi

Pertanyaan Final (rebutan)

SILABUS MATA PELAJARAN FISIKA (DASAR BIDANG KEAHLIAN TEKNOLOGI DAN REKAYASA)

MATA PELAJARAN WAKTU PELAKSANAAN PETUNJUK UMUM

MATA PELAJARAN WAKTU PELAKSANAAN PETUNJUK UMUM

JURNAL PRAKTIKUM GERAK LURUS BERATURAN DAN GERAK LURUS BERUBAH BERATURAN ANGGI YUNIAR PUTRI KELOMPOK IF2B

K13 Revisi Antiremed Kelas 10 Fisika

10. Mata Pelajaran Fisika Untuk Paket C Program IPA

dan penggunaan angka penting ( pembacaan jangka sorong / mikrometer sekrup ) 2. Operasi vektor ( penjumlahan / pengurangan vektor )

HUKUM KEKEKALAN MOMENTUM DAN TUMBUKAN

II. SILABUS MATA KULIAH

SILABUS MATA PELAJARAN FISIKA (DASAR BIDANG KEAHLIAN TEKNOLOGI DAN REKAYASA)

BAB 19 A T O M. A. Pendahuluan

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

OLIMPIADE SAINS NASIONAL TAHUN 2009 TINGKAT KABUPATEN/KOTA FISIKA SMP

SOAL UN FISIKA DAN PENYELESAIANNYA 2005

TEST KEMAMPUAN DASAR FISIKA

Bab XI Momentum dan Impuls

Transkripsi:

Makalah Fisika Modern Pembuktian keberadaan Postulat Relativitas Khusus Einstein Disusun untuk memenuhi salah satu tugas mata kuliah Fisika Modern Dosen pengampu : Dr.Parlindungan Sinaga, M.Si Disusun Oleh : Iif Latifah (1401257) DEPARTEMEN PENDIDIKAN FISIKA FAKULTAS PENDIDIKAN MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA 2016

A. Postulat Teori Relativitas Einstein Dalam mengemukakan teori relativitas khusus Einstein mengemukakan dua postulat yang kemudian menjadi dasar teori relativitas khusus. Kedua postulat itu adalah : 1. Postulat pertama, hukum fisika dapat dinyatakan dalam persamaan yang berbentuk sama dalam semua kerangka acuan inersia. Pada postulat pertama menyatakan ketiadaan kerangka acuan universal. Apabila hukum fisika berbeda untuk pengamat yang berbeda dalam keadaan gerak relatif, maka kita dapat menentukan benda keadaan diam dan benda dalam keadaan bergerak. Akan tetapi karena tidak ada kerangka acuan universal, akibat tidak ada perbedaan tersebut maka muncullah postulat tersebut. Postulat pertama menekankan bahwa prinsip Relativitas Newton berlaku untuk semua rumus Fisika tidak hanya untuk mekanika tetapi berlaku pda hukum-hukum fisika yang lain. 2. Postulat kedua, kecepatan cahaya dalam ruang hampa sama besar untuk semua pengamat, tidak bergantung dari keadaan gerak pengamat, kecepatan cahaya diruang hampa sebesar c = 3.10 8 m/s Postulat kedua Einstein menyatakan bahwa selang waktu pengamat yang bergerak relatif terhadap kejadian yang diamati tidak sama. Menurut Einstein besaran kecepatan, waktu, massa, panjang adalah bersifat relatif. B. Pembuktian Teori Relativitas a. Ketidakberadaan Eter Ternyata ±100 tahun setelah percobaan pertama yang dilakukan Morley-Michelson, dalam semua percobaan tidak ada bukti satupun yang diamati tentang perubahan laju cahaya terhadap arah meskipun kepekaan percobaan telah ditingkatkan dari percobaan semula. b. Pemuluran waktu Pemuluran partikel elementer berkecepatan tinggi yang dapat diselidiki dalam laboratorium c. Massa dan Energi Relativistik

Pengubahan energi menjadi massa adalah penciptaan meson pi. Dalam keadaan normal meson pi yang massa diamnya 140 MeV tidak terdapat dialam tetapi diciptakan pada akselerator energi tinggi yaitu dalam tumbukan antara partikel-partikel biasa seperti poton. d. Ketidakubahan Laju Cahaya Pada pemancaran sinar X oleh sebuah pulsar suatu sistem bintang ganda yaitu suatu sumber sinar X berdenyut cepat yang mengorbit mengelilingi bintang rekannya, sehingga menggerhanakan sang pulsar dalam gerak orbitnya. C. Konsekuensi Postulat Einstein Besaran fisika yang tetap dan sama tidak bergantung kerangka acuan hanya kecepatan cahaya sehingga besaran fisika yang lain tidaklah sama. Besaran fisika itu adalah : a. Kecepatan relatif Jika ada sebuah pesawat (acuan O ) yang bergerak dengan kecepatan v terhadap bumi (acuan O) dan pesawat melepaskan bom (benda) dengan kecepatan tertentu maka kecepatan bom tidaklah sama menurut orang di bumi dengan orang di pesawat. 1

dengan : V x = kecepatan benda relatif terhadap pengamat diam (m/s) V x = kecepatan benda relatif terhadap pengamat bergerak (m/s) V = kecepatan pengamat bergerak (O ) relatif terhadap pengamat diam (O) c = kecepatan cahaya b. Kontransi panjang Kontransi panjang adalah penyusutan panjang suatu benda menurut pengamat bergerak. = 1 dengan : L = panjang benda menurut pengamat yang bergerak relatif terhadap benda L 0 = panjang benda menurut pengamat yang diam relatif terhadap benda c. Dilatasi waktu Dilatasi waktu adalh peristiwa pengembungan waktu menurut pengamat yang bergerak. Hubungannya memenuhi persamaan berikut. = 1 dengan : =selang waktu menurut pengamat yang bergerak terhadap kejadian =selang waktu menurut pengamat yang diam terhadap kejadian d. Massa dan energi relatif Perubahan besaran oleh pengamat diam dan bergerak terjadi pada massa benda dan energinya.

= 1 Dan energi benda diam dan bergerak memiliki hubungan sebagai berikut. 1) Energi total 2) Energi diam 3) Energi kinetik = = =

DAFTAR PUSTAKA Fisika Zone. Toeri Relativitas Einstein. [online]. Tersedia : fisikazone.com/teorirelativitas einstein/ Diakses pada tanggal 16 Juli 2016. Noname. Toeri Relativitas Khusus:Percobaan Michelson-Morley dan Prinsip Relativitas Einstein. [online]. Tersedia : http://bebasmelangkah25.wordpress.com/2012/02/19/teori-relativitaskhusus-percobaan-michelson-morley-dan-prinsip-relativitas-einstein/ Diakses pada tanggal 16 Juli 2016. Noname. Toeri Relativitas khusus. [online]. Tersedia : document.tips/document/teori relativitas khusus-i.html/ Diakses pada tanggal 16 Juli 2016.