BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. kemampuannya mewujudkan organisasi yang profesional, efektif, efisien,

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. dapat digunakan untuk mencapai tujuan organisasi salah satunya adalah

BAB I PENDAHULUAN. tersebut. Kompetensi sumber daya manusia yang baik pasti memerlukan pengelolaan

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Kinerja pada dasarnya dapat dilihat dari dua segi, yaitu kinerja pegawai

BAB 1 PENDAHULUAN. begitu ketat, menuntut perusahaan untuk terus membenahi diri melalui pengembangan

BAB I PENDAHULUAN. Disamping sumber daya alam dan sumber daya modal, sumber daya manusia juga memiliki

BAB 2 LANDASAN TEORI 2.1 Gaya Kepemimpinan Transaksional Definisi Gaya kepemimpinan Transaksional

BAB 1 PENDAHULUAN. yang ada. Salah satu unsur yang terpenting dalam organisasi adalah pengaruh dari

BAB I PENDAHULUAN. sanggup bertahan dan terus berkembang. Untuk mendukung perubahan organisasi

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. A. Efektivitas Kinerja. sesuatu yang tepat ( Stoner, 1996). Menurut Yukl (1994) efektivitas diartikan

BAB I PENDAHULUAN. kondisi yang ada dengan arah strategis organisasi. Arah strategis organisasi

BAB I PENDAHULUAN. pemerintahannya berbentuk Republik dengan kehadiran berbagai lembaga

1. PENDAHULUAN. Universitas Indonesia

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB 1 PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Perubahan lingkungan bisnis yang sangat cepat dan komplek

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1.Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. manusia akan diminta pertanggungjawaban atas kepemimpinanya kelak.

BAB I PENDAHULUAN. Persaingan adalah suatu tantangan yang harus dihadapi dan mendapat

BAB I PENDAHULUAN. organisasi, kenyataannya, banyak rintangan yang dilalui. menjawab dalam menghadapi perubahan-perubahan ini.

BAB I PENDAHULUAN. sumber daya yang ada di setiap kegiatan organisasi. Organisasi atau perusahaan

BAB V SIMPULAN DAN SARAN. hasil analisis yang telah dilakukan, simpulan yang dapat ditarik dari penelitian ini

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian. Pendidikan sangat penting apabila berbicara tentang kualitas

BAB I PENDAHULUAN. bidang kekuasaan kehakiman di empat lingkungan peradilan, yaitu Peradilan

BAB I PENDAHULUAN. semaksimal mungkin sehingga dapat menjaga kelangsungan hidup nya, untuk itu ada

BAB I PENDAHULUAN. dayanya rendah, slowdown dan terkesan upaya dalam menyelesaikan. pekerjaan kurang optimal. Selain itu, dikatakan juga bahwa pegawai

BAB VI SIMPULAN, KETERBATASAN, IMPLIKASI DAN SARAN. Bab 6 ini akan membahas mengenai simpulan, keterbatasan, implikasi dan saran pada

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Organisasi bisnis menghadapi faktor-faktor eksternal seperti persaingan dari

BAB 1 PENDAHULUAN. dikarenakan keberadaan pemimpin yang sangat penting bagi keberlangsungan

BAB VI SIMPULAN DAN IMPLIKASI. Yogyakarta. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: akan semakin tinggi pula komitmen organisasional pegawai.

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Maasalah

1

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Komitmen organisasional menjadi hal penting pada sebuah organisasi

BAB I PENDAHULUAN. mental yang baik, profesional dan komitmen yang tinggi, sebab pada era

BAB I PENDAHULUAN. dalam bekerja sehingga dapat mengoptimalkan kinerja dan output yang baik bagi

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. berorientasi pada tujuan jangka panjang yaitu berkembangnya organisasi yang

BAB I PENDAHULUAN. inovasi. Perusahaan yang ingin tetap bertahan dalam lingkungan bisnis harus

BAB I PENDAHULUAN. menjelaskan bahwa: A. Latar Belakang Penelitian

BAB 1 PENDAHULUAN. komponen penting dalam mencapai kinerja. Robbins (2007) mengungkapkan

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Dalam kehidupan suatu negara, pendidikan memegang peranan yang

BAB II LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi telah membawa. manusia ke era persaingan global yang semakin ketat. Agar mampu berperan

BAB V PENUTUP. signifikan terhadap kinerja guru PAI SMA/SMK di Kabupaten Pati. Artinya

BAB 1 PENDAHULUAN. canggih yang dimiliki oleh perusahaan, tetapi juga pada manusia yang dalam

BAB I PENDAHULUAN. karyawan untuk mendapatkan kinerja terbaik. memikirkan bagaimana cara perusahaan beradaptasi dengan lingkungan yang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Dengan semakin pesatnya perkembangan lingkungan bisnis yang terjadi

BAB I PENDAHULUAN. Menurut Sutarto dalam buku Usman (2009:146) dalam buku Manajemen : Teori,

BAB I PENDAHULUAN. proses pembelajaran yang merupakan inti dari kegiatan sekolah.

BAB 1 PENDAHULUAN. Salah satu masalah nasional yang sedang dihadapi oleh bangsa

BAB II LANDASAN TEORI DAN TINJAUAN PUSTAKA. organisasi, lingkungan kerja, serta kinerja yang dapat mendukung penelitian ini.

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan ataupun di dalam organisasi. Dibalik kemajuan jaman yang pesat saat

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Mereka yang memiliki komitmen tinggi cenderung lebih bertahan dan rendah

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. berperasaan, dan bersikap ketika berhubungan dengan orang lain. perilaku caring

BAB V SIMPULAN DAN SARAN. sehingga dapat ditarik kesimpulan bahwa hipotesis 1 (H 1 ) tidak didukung. mempengaruhi secara signifikan pada kinerja guru.

BAB I PENDAHULUAN. merupakan aset tidak nyata yang menghasilkan produk karya jasa intelektual

BAB I PENDAHULUAN. mempunyai peran utama dalam menentukan dinamika dari semua sumber yang

BAB X KEPEMIMPINAN TRANFORMASIONAL DAN TRANSAKSIONAL

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Lingkungan ekonomi global pada era ini telah menjadi lebih dinamis dan

BAB I PENDAHULUAN. Kompetisi lingkungan bisnis terkini tengah membutuhkan sumber daya manusia

BAB I LATAR BELAKANG

BAB II KAJIAN PUSTAKA DAN RUMUSAN HIPOTESIS. kepada keputusan-keputusan, peraturan-peraturan dan nilai-nilai tinggi dari

BAB I PENDAHULUAN. akan dipengaruhi oleh lingkungan tempat bekerja, baik dari atasan, bawahan

BAB I PENDAHULUAN. Manajemen sumber daya manusia sangat penting bagi organiasi dalam mengelola,

BAB I PENDAHULUAN. untuk tetap ikut menjadi anggota organisasi. Komitmen seseorang dalam

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. Sekolah adalah salah satu institusi yang berperan dalam menyiapkan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Setiap perusahaan tentu dibangun dengan dasar keyakinan bahwa

BAB I PENDAHULUAN. Di era reformasi yang telah berjalan sejak beberapa tahun yang lalu,

BAB I. Pendahuluan. penggerak yang mendorong perubahan organisasi. dikaji dan diteleti, karena paling sering diamati namun merupakan fenomena

BAB I PENDAHULUAN. dan mengembangkan organisasi dalam berbagai tuntutan masyarakat dan zaman.

BAB I PENDAHULUAN. Di era globalisasi dewasa ini, sebuah perusahaan bertaraf nasional maupun

BAB I PENDAHULUAN. menuntut setiap organisasi dan perusahaan untuk bersikap lebih responsif agar

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG MASALAH. sebagai tempat menyimpan uang, Bank juga menjadi sarana kredit bagi usaha yang

BAB I PENDAHULUAN. Di era globalisasi seperti saat ini, persaingan antar organisasi yang

BAB1 PENDAHULUAN. negara semakin lama semakin dekat. Dengan adanya hal tersebut maka setiap

BAB II KAJIAN PUSTAKA, KERANGKA PEMIKIRAN DAN HIPOTESIS. Menurut Stephen P. (2002:135) Dalam suatu organisasi kepemimpinan

BAB I PENDAHULUAN. kehidupan perusahaan industri yang selalu ingin survive dan berkembang.

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang. Pembangunan nasional Indonesia menuju negara maju tidak lepas dari

BAB II KAJIAN PUSTAKA, KERANGKA PEMIKIRAN & HIPOTESIS. 2.1 Pengertian Manajemen dan Manajemen Sumber Daya Manusia

BAB I PENDAHULUAN. untuk berbenah diri untuk bisa menangkap peluang dan menyesuaikan diri dari

BAB II KAJIAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. dan unggul dalam persaingan, atau minimal tetap dapat bertahan.

BAB I PENDAHULUAN I.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Banyak faktor yang mempengaruhi keberhasilan dan kinerja seseorang

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. akan manajemen proyek konstruksi menjadi sangat penting. Berikut disajikan. beberapa definisi manajemen proyek antara lain :

BAB I PENDAHULUAN. punggung utama penerapan BPJS Ketenagakerjaan. Jaminan Sosial) Ketenagakerjaan. PT Jamsostek (Persero) sebelum

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

Abstrak. Kata Kunci: Kepemimpinan Transformasional, Kepuasan Kerja, Komitmen Organisasi dan Organizational Citizenship Behavior.

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB V SIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN. sekolah dengan keefektifan sekolah di MTs Kabupaten Labuhanbatu Utara.

BAB I PENDAHULUAN. Pesatnya persaingan di kalangan auditor dan berkembangnya profesi

Transkripsi:

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Usaha bisnis di era jaman sekarang diharuskan untuk dapat bersaing dengan pesaingnya dengan berbagai macam cara atau metode untuk dapat bertahan di masyarakat dan mengikuti perkembangan jaman di mana teknologi semakin lama semakin berkembang dan semakin canggih. Hal ini juga terjadi di dunia pendidikan. Persaingan menjadi semakin tinggi karena banyaknya sekolah yang didirikan menyediakan fasilitas-fasilitas yang modern untuk mendukung proses belajar mengajar, sebagai contohnya dengan menyediakan ipad, laboratorium, komputer, dan lainnya sebagai fasilitas tambahan. Organisasi dalam dunia bisnis maupun di dunia pendidikan membutuhkan sekumpulan individu yang bekerja bersama untuk suatu tujuan yang sama. Sekumpulan individu tersebut terdiri atas pemimpin, karyawan, dan lainnya yang mempunyai komitmen untuk mengembangkan suatu organisasi. Tanpa adanya kerjasama dan hubungan yang baik dalam suatu organisasi dapat membuat seseorang merasa tidak memiliki keinginan untuk tetap bekerja. Sedangkan bila suasana dan hubungan antar sesama berjalan dengan baik, seseorang pasti akan merasa nyaman untuk bekerja. Umumnya, setiap anggota suatu organisasi memerankan perannya sesuai dengan tugas masing-masing dan saling mempengaruhi satu sama lain. Oleh sebab itu, peran pemimpin mempunyai pengaruh yang penting dalam mengembangkan dan mengatur orang-orang di dalamnya. Pemimpin yang berkualitas adalah seseorang yang dapat mengarahkan dan memotivasi pengikutnya agar mempunyai visi, misi dan tujuan yang sama dengan organisasi. Kepemimpinan seseorang dibedakan menjadi beberapa macam model, antara lain kepemimpinan transformasional dan kepemimpinan transaksional. Menurut Burns (1998), kepemimpinan transformasional adalah sebuah proses di mana "para pemimpin dan pengikut saling membantu untuk maju ke tingkat yang lebih tinggi semangat dan motivasi." Secara ideal, kepemimpinan ini menciptakan perubahan positif dan bernilai terhadap pengikutnya dengan tujuan akhir untuk 1

2 mengembangkan pengikutnya menjadi pemimpin. Kepemimpinan transformasional meningkatkan motivasi, moral dan kinerja pengikut melalui berbagai mekanisme yang meliputi keterlibatannya dalam misi maupun organisasi, menjadi contoh yang menginspirasi, menantang pengikut untuk bertanggung jawab penuh atas tugasnya, mengerti kelebihan dan kelemahan pengikut sehingga pemimpin dapat memberikan tugas-tugas yang sesuai untuk mengoptimalkan performa mereka. Pengikut diharapkan untuk dapat bekerja melebihi kinerja yang diharapkan. Menurut Burns (1978), kepemimpinan transaksional adalah hubungan antara pemimpin dengan bawahan didasarkan pada serangkaian aktivitas tawar menawar antar keduanya. Pemimpin transaksional pada hakekatnya menekankan bahwa seorang pemimpin perlu menentukan apa yang perlu dilakukan para bawahannya untuk mencapai tujuan organisasi. Bycio et al., (1995) menyatakan kepemimpinan transaksional adalah gaya kepemimpinan di mana seorang pemimpin menfokuskan perhatiannya pada transaksi interpersonal antara pemimpin dengan karyawan yang melibatkan hubungan pertukaran. Pertukaran tersebut didasarkan pada kesepakatan mengenai klasifikasi sasaran, standar kerja, penugasan kerja, dan penghargaan. Burns (2003) membedakan antara kepemimpinan transformasional dengan kepemimpinan transaksional. Kepemimpinan transformasional lebih mengutamakan untuk meningkatkan motivasi dan kinerja pengikutnya untuk bekerja demi tujuan baru yang lebih besar dan menciptakan perubahan sedangkan kepemimpinan transaksional lebih mengutamakan akan apa yang dicapai oleh pengikutnya dengan memberikan penghargaan atau hukuman dengan menggunakan wewenangnya dalam suatu organisasi. Hal ini juga disebutkan dalam penelitian yang dilakukan oleh Bass dan Avilio yang dikutip dalam Danim (2005) yang menyatakan kepemimpinan transformasional berupaya untuk menggiring SDM ke arah tumbuhnya sensitivitas dan pengembangan organisasi dan pengembangan visi bersama, sedangkan kepemimpinan transaksional menuntut bawahannya untuk mengikuti arahan yang diberikan pemimpin berdasarkan hubungan pertukaran dengan menwarkan imbalan terhadap setiap kontribusi yang diberikan oleh anggota terhadap organisasi.

3 Di lain pihak, kepemimpinan mempunyai pengaruh besar pada komitmen seseorang dalam bekerja. Menurut Avolio et al., (1999, bagian Implikasi, 4) kepemimpinan transformasional kemungkinan besar akan mengakibatkan tingkat yang lebih tinggi kohesi, komitmen, kepercayaan, motivasi, dan kinerja yang diamati dalam lingkungan organisasi. Komitmen kerja seseorang bergantung pada persepsi mereka terhadap pekerjaan, motivasi, dan kemauan untuk melakukan tugas-tugasnya. Menurut Robbins (2011) komitmen organisasional didefinisikan sebagai (1) sebuah kepercayaan pada dan penerimaan terhadap tujuan-tujuan dan nilai-nilai dari organisasi, (2) sebuah kemauan untuk menggunakan usaha yang sungguh-sungguh guna kepentingan organisasi, (3) sebuah keinginan untuk memelihara keanggotaan dalam organisasi. Komitmen organisasional adalah persepsi seseorang yang yakin dan percaya pada organisasi kerjanya, mempunyai visi, misi, dan tujuan yang sama dengan organisasi, bersedia untuk memberikan semua usahanya untuk kepentingan organisasi. Di samping komitmen organisasional, komitmen individu juga dapat diana lisis berdasarkan komitmennya pada profesi. Menurut Meyer et al., (1993), komitmen profesional adalah komitmen yang didasarkan pada loyalitas, tugas dan kewajiban, dan rasa bertanggung jawab terhadap profesionalitas kerja sesuai dengan persepsi orang tersebut. Meyer et al., (1993) juga menganggap bahwa komitmen profesional juga terdapat 3 tingkatan, antara lain komitmen yang mengacu pada keterlibatan dan keterikatan emosional terhadap profesi, komitmen yang didasarkan pada kurang terlibatnya seseorang untuk melibatkan diri dalam kegiatan profesional selain yang diperlukan untuk mempertahankan profesinya, dan komitmen yang mengacu pada rasa kewajiban untuk profesinya. Dari penelitian sebelumnya yang diungkapkan oleh Akanbi (1986) dalam Maruff A. et al., (2011) yang melibatkan dosen universitas mengemukakan bahwa kepuasan kerja secara positif dan signifikan berhubungan dengan komitmen profesional. Studi ini akan menginvestigasi mengenai pengaruh kepemimpinan transformasional dan transaksional terhadap komitmen organisasional atau komitmen profesional para guru sekolah kristen di Surabaya. Studi ini memilih SD Kristen di Surabaya sebagai obyek penelitian dengan pertimbangan sampel tersebut dapat mewakili seluruh populasi SD di seluruh Surabaya yang terdiri dari

4 879 sekolah, dan peneliti memiliki keterbatasan pada waktu, tenaga, dan biaya. Setiap variabel dianggap penting karena dengan adanya pemimpin yang dapat mengatur, memotivasi dan menantang pengikutnya akan membuat pengikut menjadi lebih giat dalam berkerja dan pengikut akan terus berkomitmen untuk tetap bekerja di organisasi tersebut, baik komitmen organisasional maupun komitmen profesional. Objek penelitian dalam penelitian ini adalah guru-guru SD Kristen di Surabaya. Guru-guru sekolah diharapkan agar dapat lebih responsif dalam menghadapi perkembangan teknologi, kurikulum, dan lainnya agar dapat sanggup bertahan dan terus berkembang. Perkembangan yang terjadi pada guru-guru sekolah, didukung pula dengan sikap pemimpin sekolah tersebut, yaitu kepala sekolah. Pemimpin sekolah diharapkan agar dapat memberikan dukungan dalam bentuk fasilitas, pelatihan-pelatihan, dan lainnya yang dapat membantu guru-guru untuk dapat merubah cara mengajar mereka mengikuti perkembangan jaman. Salah satu contohnya yaitu pembelajaran melalui internet, melalui suatu program yang secara khusus dibuat untuk guru dan murid (www.edmodo.com). Guru memberikan soal-soal latihan atau tugas-tugas melalui program tersebut, dan para siswa/i dapat mengupload pekerjaan mereka ke program tersebut agar dapat diperiksa oleh guru. Mengingat masalah tersebut, penelitian ini bertujuan untuk menganalisis apakah kepemimpinan transformasional dan transaksional mempunyai pengaruh terhadap komitmen mereka kepada sekolah dan profesi guru. 1.2 Rumusan Masalah Dengan demikian, dari uraian tersebut, maka rumusan masalah yang dapat dikemukakan adalah sebagai berikut: 1. Apakah kepemimpinan transformasional berpengaruh pada komitmen organisasional? 2. Apakah kepemimpinan transaksional berpengaruh pada komitmen organisasional? 3. Apakah kepemimpinan transformasional berpengaruh pada komitmen profesional?

5 4. Apakah kepemimpinan transaksional berpengaruh pada komitmen profesional? 1.3 Tujuan Penelitian Berdasarkan pokok permasalahan tersebut maka tujuan dari penelitian ini adalah: 1. Untuk membuktikan dan menganalisis pengaruh kepemimpinan transformasional terhadap komitmen organisasional. 2. Untuk membuktikan dan menganalisis pengaruh kepemimpinan transaksional terhadap komitmen organisasional. 3. Untuk membuktikan dan menganalisis pengaruh kepemimpinan transformasional terhadap komitmen profesional. 4. Untuk membuktikan dan menganalisis pengaruh kepemimpinan transaksional terhadap komitmen profesional. 1.4 Manfaat Penelitian Penelitian ini diharapkan mempunyai manfaat bagi guru sekolah SD Kristen di Surabaya untuk membuktikan bahwa kepemimpinan transformasional memberikan pengaruh positif terhadap komitmen organisasional dan komitmen profesional. Selain itu, penelitian ini juga ingin membuktikan bahwa kepemimpinan transaksional memberikan pengaruh positif terhadap komitmen organisasional dan komitmen profesional.