PENGARUH RETURN TIME POLICY TERHADAP PURCHASE INTENTION MELALUI PERCEIVED FAIRNESS DAN PERCEIVED TRUST (STUDI PADA E-RETAILER PRODUK FASHION)

dokumen-dokumen yang mirip
ADLN - PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA

PENGARUH EVALUASI ATAS SOCIAL MEDIA MARKETING DI INSTAGRAM TERHADAP CUSTOMER RELATIONSHIP DAN PURCHASE INTENTION PADA MEREK ZOYA SKRIPSI

ADLN - PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA

ADLN - PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA

TESIS. oleh : INDAH TRI MULYANI NIM:

PENGARUH GAYA HIDUP DAN PERSEPSI KUALITAS TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK PEPSODENT. (Studi Kasus Wilayah Tangerang, Karang Tengah) SKRIPSI

PENGARUH ORIENTASI BELANJA KONSUMEN TERHADAP NIAT PEMBELIAN ONLINE DENGAN MODERASI NILAI BARANG SKRIPSI S-1. OLEH : Lusiana Lieyanto

EVALUASI PRODUK OLEH KONSUMEN DENGAN AUTOTELIC TINGGI DAN RENDAH TERHADAP KUALITAS PETUNJUK HAPTIC NONDIAGNOSTIK

PENGARUH SPIRITUAL LEADERSHIP DAN WORKPLACE SPIRITUALITY TERHADAP JOB SATISFACTION DAN ORGANIZATIONAL COMMITMENT PADA GURU SMA MUHAMMADIYAH 2 SURABAYA

ADLN - PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS ARILANGGA

ANALISIS PERSEPSI KUALITAS, CITRA MEREK, PERSEPSI NILAI DAN KEPUASAN PELANGGAN TERHADAP NIAT BELI ULANG. (Studi Pada Restoran Cepat Saji KFC Solo)

BAB III METODE PENELITIAN

PENGARUH PRODUCT SIGNATURENESS

ANALISIS PENGARUH PERSEPSI PRESTISE, PERSEPSI KUALITAS, PERSEPSI NILAI, CITRA MEREK, CITRA NEGARA ASAL TERHADAP

PREDIKTOR-PREDIKTOR INTENSI PENGGUNAAN INTERNET DALAM MELAKUKAN PEMBELIAN ONLINE. (Studi Pada Mahasiswa Universitas Sebelas Maret Surakarta) TESIS

Pengaruh Kewajaran Harga, Nilai yang Dirasakan Terhadap Niat Beli Produk. Hijau yang Dimediasi Oleh Sikap Konsumen Atas Produk Hijau

PENGARUH PERSONAL COORDINATION MECHANISM DAN TECHNOLOGY-BASED COORDINATION MECHANISM TERHADAP KNOWLEDGE TRANSFER EFFECTIVENESS SKRIPSI

PENGARUH HARGA DISKON TERHADAP NIAT BELI MELALUI STORE IMAGE PADA MATAHARI DEPARTMENT STORE SURABAYA OLEH: INDRA HANJAYA

Pengaruh Persepsi Keadilan terhadap Kinerja Distributor PT Semen Gresik dengan Dimoderasi oleh Ketergantungan (Dependensi)

PERAN CORPORATE BRAND IMAGE DAN SERVICE QUALITY PADA CLIENT SATISFACTION DENGAN PERCEIVED VALUE SEBAGAI

PENGARUH E-SERVICESCAPE TERHADAP KEPERCAYAAN DAN NIAT PEMBELIAN PADA TOKO ONLINE ZALORA. Oleh : FUMIKO JOVITA

OLEH: GRACIA ABIGAIL SALIM

PENGARUH KEPUASAN KERJA DAN KOMITMEN ORGANISASIONAL TERHADAP TURNOVER INTENTION KARYAWAN CV. CAHAYA GARMENT AND EMBROIDERY SURABAYA

TESIS PENGARUH RISIKO-RISIKO PEMBELIAN PADA SIKAP DAN PERILAKU PEMBELIAN SECARA ONLINE

PENGARUH STORE ATTRIBUTES DAN CONSUMER CONFIDENCE TERHADAP STORE SATISFACTION DAN SHARE OF WALLET DI SOGO DEPARTMENT STORE GALAXY MALL SURABAYA

ADLN - PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA

PENGARUH STORE IMAGE TERHADAP RETAILER LOYALTY MELALUI RETAILER EQUITY DIMENSION PADA KONSUMEN PAPAYA SUPERMARKET DARMO PERMAI SURABAYA

HUBUNGAN PERSEPSI KUALITAS, PERSEPSI HARGA, CITRA MEREK, DAN PERSEPSI RESIKO PADA NIAT BELI PRODUK PRIVAT LABEL INDOMARET DI SURAKARTA

PERAN ETNOSENTRISME DALAM MEMPENGARUHI NIAT BELI PRODUK ASING. (Studi Pada Produk Sepatu Asing Nike di Kota Surakarta)

PERAN KEPERCAYAAN DALAM MEMEDIASI PERSEPSI RISIKO PADA NIAT BELI PRODUK FASHION VIA INSTAGRAM DI KOTA DENPASAR SKRIPSI

PENGARUH KESADARAN MEREK TERHADAP PROSES PEMBENTUKAN NIAT BELI ULANG. (Studi pada Konsumen Produk Sepatu Merek Converse tipe Chuck Taylor

PENGARUH PERCEIVED RISK, TRUST, PERCEIVED USEFULNESS, DAN PERCEIVED EASE OF USE TERHADAP PURCHASE INTENTION PADA WEBSITE LAZADA.

PENGARUH LABEL PERINGATAN BERGAMBAR DAN IKLAN LAYANAN MASYARAKAT TERHADAP NIAT BELI KEMBALI PRODUK ROKOK DI SURABAYA SKRIPSI

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR PENENTU GREEN PURCHASE INTENTION (Studi pada Produk Merek Tupperware)

PENGARUH DESIGN DAN SOCIAL CHARACTERISTICS TERHADAP PERILAKU IMPULSE BUYING PADA KONSUMEN WANITA THE BODY SHOP SURABAYA

(STUDY EMPIRIS : WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI DI KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA KUDUS)

ANALISIS VARIABEL PENENTU ONLINE PURCHASE INTENTION (Studi pada Pengunjung Situs Lazada.co.id)

TESIS. Oleh: SRI ENDANG WATI NIM

ANALISIS VARIABEL YANG MEMPENGARUHI DORONGAN MEMBELI SECARA IMPULSIF. (Studi pada konsumen Hypermart Solo Grand Mall)

HUBUNGAN ONLINE SHOPPING MOTIVATIONS, ATTITUDE TOWARDS ONLINE SHOPPING

Oleh: DINA MISBAHUL ARIFAH NIM: S

ANALISIS PENERIMAAN E-AUDIT DENGAN PENDEKATAN UNIFIED THEORY OF ACCEPTANCE AND USE OF TECHNOLOGY (UTAUT) PADA BPK RI. Skripsi

PENGARUH CONSUMER DECISION MAKING STYLES TERHADAP ATTITUDE TOWARDONLINE SHOPPING DAN PURCHASE INTENTION DI SKRIPSI

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS AIRLANGGA SURABAYA 2016

TESIS. Oleh: B. ISTI MURNIATI NIM

SAFETY CLIMATE, COWORKER SUPPOR, EMPLOYEE SAFETY VOICE DAN SUPERVISOR SAFETY SUPPORT PADA SUPIR BUS AKAP DAN AKDP YANG BERBASISS DI JAWA TIMUR

ANALISIS PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN

PENGARUH KUALITAS OUTPUT, KUALITAS INTERAKSI DAN KUALITAS HUBUNGAN ANTAR PELANGGAN PADA KEPUASAN PESERTA DIKLAT SATPAM

ANALISIS PERBANDINGAN JENIS LAYOUT TOKO BERDASARKAN PERSEPSI KEGUNAAN, KEMUDAHAN PENGGUNAAN, DAN HIBURAN

PENGARUH PENGALAMAN BELANJA ONLINE, KEPUASAN PELANGGAN, ADJUSTED EXPECTATIONS, TERHADAP NIAT PEMBELIAN ULANG PADA LAZADA.CO.ID

PENGARUH DUKUNGAN ORGANISASIONAL TERHADAP KEPUASAN KERJA DAN KOMITMEN ORGANISASIONAL

Analisis Pengaruh E-Servicescape Terhadap Purchase Intention. Studi pada Pengunjung Situs Belanja Online Lazada.co.id

Oleh : ANTHONY RAHARDJA

PENGARUH VISUAL MERCHANDISING

Thomas Hendri Hananto

OLEH: MONICA SYLVIA HANDIWIJAYA

FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI NIAT BELI KONSUMEN E-COMMERCE

ADLN - PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, KUALITAS PRODUK DAN HARGA TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN. Mall CBD Ciledug Tanggerang) SKRIPSI

OLEH : VINCENT ROTANZA JURUSAN MANAJEMEN FAKULTAS BISNIS UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDALA SURABAYA 2017

PENGARUH SUPERVISOR TRUST TERHADAP INJURY INCIDENCE YANG DIMEDIASI OLEH SAFETY CLIMATE DAN SAFETY CONTROL

ANALISIS PENGARUH SERVICE QUALITY

PENGARUH PRIVACY, BRAND NAME, DAN WORD OF MOUTH TERHADAP BRAND TRUST DAN BRAND COMMITMENT PADA PEMBELIAN GADGET SECARA ONLINE DI SURABAYA.

PENGARUH STORE ENVIRONMENT TERHADAP STORE IMAGE YANG DI MEDIASI OLEH MERCHANDISE QUALITY PADA THE BODY SHOP SURABAYA

PENGARUH KUALITAS MEREK PADA NIAT BELI DENGAN SIKAP KONSUMEN SEBAGAI VARIABEL PEMEDIASI

ANGGA SETYA NUGRAHA NIM PROGRAM STUDI MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MURIA KUDUS

OLEH: JURUSAN MANAJEMEN FAKULTAS BISNIS UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDALA SURABAYA SURABAYA

Diajukan Oleh: IWAN SETIAWAN NIM

ENTREPRENEURIAL LEADERSHIP, SUSTAINABLE VALUE CREATION DAN KINERJA BISNIS PADA UMKM BINAAN PT X TESIS

ANALISIS PENGARUH PENERAPAN PRINSIP-PRINSIP GOOD CORPORATE GOVERNANCE, KOMITMEN ORGANISASI

ANALISIS PENGARUH TRUST IN ONLINE STORE, PERCEIVED RISK, ATTITUDE TOWARDS ONLINE PURCHASING TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN PRODUK FASHION DI SURABAYA

ANALISIS PENGARUH EVALUASI MEREK, KEPUASAN PELANGGAN DAN KEPERCAYAAN MEREK TERHADAP LOYALITAS MEREK YANG DIMEDIASI HUBUNGAN MEREK

SKRIPSI. Disusun Oleh: Icha Raa ina Nailufar Prasajid F PROGRAM STUDI MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

PENGARUH SUASANA TOKO TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN (SURVAI PADA KONSUMEN YANG BERBELANJA DI SWALAYAN LUWES PATI)

ANALISIS PENGARUH KUALITAS WEBSITE DAN REPUTASI PERUSAHAAN TERHADAP MINAT BELI ONLINE TUGAS AKHIR

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, PERSEPSI NILAI DAN KEPUASAN TERHADAP NIAT PERILAKU KONSUMEN

OLEH: FRANSISKA KAROLINA

ANALISIS PRAKTIK PRAKTIK TOTAL QUALITY MANAGEMENT PADA DIVISI OPERASI PT CHAROEN POKPHAND INDONESIA Tbk. SKRIPSI

Oleh : FAKULTAS BISNIS UNIVERSITAS SURABAYA 2012

PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN MELALUI KINERJA KEUANGAN PADA PERBANKAN

PENGARUH KUALITAS MAKANAN, PROMOSI HARGA, DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN DALAM MEMBENTUK NIAT PEMBELIAN ULANG

ADLN- PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA DAFTAR ISI. Halaman

PENGARUH FAKTOR TRANSAKSI TERHADAP KEPERCAYAAN MEREK DAN LOYALITAS MEREK SECARA ONLINE S K R I P S I

ABSTRAK. merencanakan niat beli. Niat beli konsumen akan tumbuh jika konsumen sudah mengetahui

BAB I PENDAHULUAN. Internet sebagai media informasi membantu kelangsungan. termasuk di dalamnya e-commerce yang memudahkan

ANALISIS INTER-RELASI ANTAR KOMPONEN INTELLECTUAL CAPITAL DAN KINERJA PERUSAHAAN. (Studi Empiris pada PT. Pelabuhan Indonesia III (PERSERO)

DAFTAR ISI. DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... xvii DAFTAR LAMPIRAN... xviii

PENGARUH CONSUMER S PERCEPTIONS DAN ATTITUDE TERHADAP PURCHASE INTENTION PRIVATE LABEL FOOD PRODUCTS PADA GIANT HYPERMARKET DI SURABAYA SKRIPSI S-1

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS AIRLANGGA SURABAYA 2016

PENGARUH STORE IMAGE PERCEPTION, STORE BRAND PRICE IMAGE,

ANALISIS PENGARUH BRAND IMAGE, COUNTRY OF ORIGIN, PRODUCT QUALITY,

ABSTRAK. Kata kunci: Customer Service, Store design and display, Communication mix, Location, Merchandise Assortment, Pricing

ABSTRACT. Keywords: perceived deception, consumer satisfaction, consumer s loyalty intentions, consumer attitude toward internet.

ANALISIS PENGARUH KOMPENSASI DAN IKLIM ORGANISASI TERHADAP KUALITAS LAYANAN DENGAN KEPUASAN KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING

PENGARUH ETNIS TERHADAP KEPATUHAN PAJAK DENGAN KEPERCAYAAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING

Skripsi S-1. Oleh: David Setiawan

PROGRAM STUDI MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MURIA KUDUS TAHUN 2017 i

TESIS DISUSUN OLEH: PUTRYANA. No. Mhs. : PROGRAM STUDI MAGISTER MANAJEMEN PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS ATMAJAYA YOGYAKARTA

PENGARUH MALL ENVIRONMENT, MALL VALUE, CUSTOMER SATISFACTION TERHADAP CUSTOMER LOYALTY PADA CIPUTRA WORLD MALL SURABAYA SKRIPSI

PENGARUH IKLIM ORGANISASI, KOMITMEN ORGANISASIONAL, DAN MOTIVASI TERHADAP KEPUASAN KERJA GURU TAMAN KANAK-KANAK KRISTEN PETRA SURABAYA TESIS

Transkripsi:

PENGARUH RETURN TIME POLICY TERHADAP PURCHASE INTENTION MELALUI PERCEIVED FAIRNESS DAN PERCEIVED TRUST (STUDI PADA E-RETAILER PRODUK FASHION) SKRIPSI DIAJUKAN UNTUK MEMENUHI SEBAGIAN PERSYARATAN DALAM MEMPEROLEH GELAR SARJANA MANAJEMEN DEPARTEMEN MANAJEMEN PROGRAM STUDI MANAJEMEN DIAJUKAN OLEH : VIVIN ALDYANTI NIM : 041211233123 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS AIRLANGGA SURABAYA 2016

ii

iii

KATA PENGANTAR Alhamdulillaahirobbil alamiin. Segala puji dan syukur saya panjatkan kepada Allah SWT dengan segala keagungannya yang telah memberi rahmat dan hidayahnya sehingga saya dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judul PENGARUH RETURN TIME POLICY TERHADAP PURCHASE INTENTION MELALUI PERCEIVED IRNESS DAN PERCEIVED TRUST (STUDI PADA E-RETAILER PRODUK FASHION) dengan baik dan pada waktu yang tepat. Skripsi ini disusun untuk memenuhi salah satu persyaratan untuk memperoleh gelar Sarjana Manajemen Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Airlangga Surabaya. Harapan penulis semoga bermanfaat bagi yang membacanya. Dalam penulisan skripsi ini, penulis mendapat banyak bimbingan, arahan, serta dorongan dari berbagai pihak, untuk itu penulis mengucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada : 1. Prof. Dr. Dian Agustina, SE.,M.Si.,Ak.,CMA.,CA selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Airlangga. 2. Dr. Praptini Yulianti, SE.,M.Si selaku ketua Departemen Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Airlangga 3. Dr. Masmira Kurniawati, SE.,M.Si Selaku ketua Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Airlangga. iv

4. Drs. Sri Gunawan, M.Com., DBA selaku dosen pembimbing yang telah memberikan waktu, arahan, ilmu, masukan nasehat, motivasi, dan kesabaran kepada penulis hingga dapat menyelesaikan skripsi ini. 5. Seluruh dosen pengajar Fakultas Ekonomi dan Bisnis atas ilmu yang telah diberikan selama di kelas saat perkuliahan. 6. Yang terkasih dan tercinta kedua orang tua penulis, Bapak dan Ibu tercinta di rumah Tulungagung yang telah mendukung perkuliahan penulis secara materi, dukungan moril, dan do a yang tidak henti mengalir setiap harinya sehingga skripsi ini selesai dengan lancar. 7. Mas Riesta sebagai satu-satunya kakak yang telah memberikan kasih sayang yang diberikan kepada penulis. 8. Mbah uti sebagai nenek yang sangat perhatian kepada penulis dan telah memberikan restu do a dalam perjalanan hidup penulis. 9. Teman-teman Manajemen 2011 dan 2012 yang telah banyak membantu informasi dan kelancaran penulisan skripsi ini. 10. Teman Manajemen 2012 Almh. Desy Ariani yang juga adik kelas penulis sejak SMP yang telah memberikan dukungan moril dan sharing ilmunya. Terima kasih atas segala kebahagiaan dan dukungannya kepada penulis selama hidupnya. 11. Seluruh teman-teman SMP dan SMA yang setia mendukung penulis untuk segera menyelesaikan skripsi. 12. Mbak Endang dan lainnya di House of Research yang telah sangat membantu penulisan skripsi ini hingga selesai tuntas. v

13. Teman-teman organisasi di AIESEC, terima kasih banyak atas sharing pengalaman dan kerja samanya saat berada di departemen maupun setiap project yang menjadikan penulis menjadi pribadi lebih baik dari sebelumnya. 14. Para staff Departemen Manajemen, Bag. Akademik, dan Bag. Kemahasiswaan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Airlangga (Mas Lukman, Pak Didik, dkk) yang membantu administrasi skripsi ini. Dengan segala terima kasih yang tak henti terucap dengan segala kerendahan hati penulis mengharapkan segala kritik, saran, pendapat yang dapat membuat karya tulis ilmiah ini lebih baik dapat menghubungi penulis via e-mail di vin.aldyanti93@yahoo.de. Sesungguhnya manusia adalah tempat segala kesalahan dan kesempurnaan mutlak ada pada sang pencipta Allah SWT. Surabaya, 18 Maret 2016 Penulis Vivin Aldyanti vi

ABSTRAKSI Pesatnya pertumbuhan e-commerce melahirkan sejumlah permasalahan bagi e-retailers, salah satunya adalah pengembalian barang yang tidak sesuai keinginan pembeli. Oleh karena itu, e-retailers harus menentukan strategi kebijakan pengembalian barang yang tepat untuk mengelola masalah tersebut, salah satunya dengan jangka waktu pengembalian. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh lamanya waktu pengembalian barang (return time) terhadap persepsi keadilan dan persepsi kepercayaan yang kemudian berpengaruh kepada niat pembelian, serta hubungan moderasi reputasi toko ritel online terhadap waktu pengembalian dan persepsi keadilan serta antara waktu pengembalian dengan niat pembelian dalam konteks toko ritel fashion online. Penelitian ini dilakukan dengan desain survei. Data yang diperoleh melalui kuesioner yang disebarkan secara online kepada 210 responden yang belum pernah berbelanja produk fashion online di lima toko ritel online terkenal di Indonesia. Hasil jawaban responden direkapitulasi dan ditabulasi yang kemudian diuji dengan model penelitian menggunakan Partial Least Square (PLS). Hasil penelitian menunjukkan bahwa lamanya waktu pengembalian tidak memiliki pengaruh signifikan secara langsung terhadap purchase intention, tetapi memiliki pengaruh signifikan dalam membangun persepsi keadilan. Selain itu persepsi keadilan berpengaruh signifikan terhadap persepsi kepercayaan dan niat pembelian. Sedangkan reputasi toko ritel online memiliki efek moderasi yang signifikan terhadap hubungan antara lamanya waktu pengembalian dengan niat pembelian dan memiliki efek moderasi yang tidak signifikan terhadap hubungan antara lamanya waktu pengembalian dengan persepsi keadilan. Temuan ini memberikan beberapa implikasi teoritis dan praktis yang penting dalam lamanya pengembalian barang yang merupakan kebijakan dari toko ritel fashion online. Kata kunci : Waktu pengembalian, kebijakan pengembalian barang, persepsi keadilan dan kepercayaan, reputasi toko ritel online, niat pembelian. vii

ABSTRACT The rapid growth of e-commerce gave birth to a number of problems for e- retailers, one of which is the return of goods that are not according to the buyer. Therefore, e-retailers need to determine the returns policy strategy that is appropriate to manage these problems, one of them with a repayment period. This study aims to determine the effect of the length of return time to the perception of fairness and the perception of trust which then affects the purchase intentions, and the relationship of moderation reputation online retail stores to return time and the perception of fairness as well as the payback with purchase intention in the context of the shop online fashion retailing. This research was conducted with the survey design. The data obtained through questionnaires distributed online to the 210 respondents who have never shopped online fashion products in five well-known online retail stores in Indonesia. Results of respondents recapitulated and tabulated are then tested by the research model using Partial Least Square (PLS). The results showed that the length of payback period does not have a significant direct effect on purchase intentions. But it has significant influence in building perceived fairness. Besides perceived fairness significant effect on the perceived trust and purchase intentions. While the reputation of online retail stores have a significant moderating effect on the relationship between the length of time of return with the intention to purchase and have no significant moderating effect on the relationship between the length of time returns to the percieved fairness. These research provide some theoretical and practical implications are important in the length of the return of goods which is the policy of the online fashion retail store. Keywords: Return Time, Return s Policy, Perceived Fairness and Trust, Online Retail Store s Reputation, Purchase Intention. viii

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PENGESAHAN... ii HALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS SKRIPSI... iii KATA PENGANTAR... iv ABSTRAKSI... vii ABSTRACT... viii DAFTAR ISI... ix DAFTAR TABEL... xiv DAFTAR GAMBAR... xvi DAFTAR LAMPIRAN... xvii BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang... 1 1.2 Rumusan Masalah... 8 1.3 Tujuan Penelitian... 9 1.4 Manfaat Penelitian... 10 1.5 Sistematika Penulisan... 11 BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Landasan Teori.... 13 2.1.1 Perilaku Konsumen... 13 2.1.2 Konsep Retail.... 14 2.2 Return Time... 16 2.3 Niat Pembelian... 17 2.4 Persepsi... 18 2.4.1 Perceived Fairness.... 19 2.4.2 Perceived Trust... 20 2.5 Reputasi... 21 2.6 Pengembangan Hipotesis... 22 ix

2.6.1 Hubungan antara waktu pengembalian dengan niat pembelian... 22 2.6.2 Hubungan antara waktu pengembalian dengan persepsi keadilan... 23 2.6.3 Hubungan antara persepsi keadilan dengan niat pembelian... 24 2.6.4 Hubungan antara persepsi keadilan dengan persepsi kepercayaan... 25 2.6.5 Hubungan antara persepsi kepercayaan dengan niat pembelian.... 25 2.6.6 Hubungan moderasi antara reputasi e-retailer dengan waktu pengembalian dan persepsi keadilan... 26 2.6.7 Hubungan moderasi antara reputasi e-retailer dengan waktu pengembalian dan niat pembeliaan... 26 2.7 Penelitian Sebelumnya... 27 2.8 Kerangka Berpikir... 30 BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Pendekatan Penelitian... 31 3.2 Identifikasi Variabel... 31 3.3.1 Variabel Eksogen... 31 3.3.2 Variabel Endogen... 32 3.3.3 Variabel Moderasi... 32 3.3 Definisi Operasional... 32 3.3.1 Variabel Eksogen (X)... 32 3.3.1.1 Return Time... 32 3.3.2 Variabel Endogen (Y)... 33 3.3.2.1 Perceived Fairness... 33 3.3.2.2 Perceived Trust... 34 3.3.2.3 Purchase Intention... 34 3.3.3 Variabel Modeasi (Z)... 35 3.3.3.1 E-retailer s Reputation... 35 3.4 Jenis dan Sumber Data... 36 3.5 Partisipan Penelitian... 36 x

3.6 Prosedur Pengumpulan Data... 38 3.7 Teknik Analisis... 39 3.7.1 Measurement (Outer) Model... 40 3.7.1.1 Validitas dan Reliabilitas... 40 3.7.2 Structural (Inner) Model... 41 3.7.3 Alasan Menggunakan Partial Least Square (PLS)... 42 BAB IV PEMBAHASAN 4.1 Gambaran Umum Obyek Penelitian... 44 4.1.1 VIP Plaza... 44 4.1.2 Zalora Indonesia... 45 4.1.3 HijUp... 49 4.1.4 Berrybenka... 52 4.1.5 Hijabenka... 54 4..2 Gambaran Karakteristik Responden... 56 4.2.1 Deskripsi Karakteristik Partisipan... 56 4.2.2 Jenis Kelamin Responden... 57 4.2.3 Usia Responden... 57 4.2.4 Pendidikan Terakhir Responden... 58 4.2.5 Status Pekerjaan Responden... 59 4.2.6 Pendapatan per Bulan Responden... 60 4.2.7 Akses Responden Terhadap Toko Ritel Online Fasihon... 61 4.2.8 Toko Ritel Online Fashion... 61 4.3 Deskripsi Jawaban Responden... 62 4.3.1 Deskripsi Variabel Return Time... 64 4.3.2 Deskripsi Variabel Perceived Fairness... 65 4.3.3 Deskripsi Variabel Perceived Trust... 66 4.3.4 Deskripsi Variabel Reputasi... 67 xi

4.3.5 Deskripsi Variabel Purchase Intention... 68 4.4 Analisis Data... 69 4.4.1 Analisis Model dan Pengujian Hipotesis... 69 4.4.2 Pengujian Measurement (Outer) Model... 69 4.4.2.1 Convergent Validity.... 69 4.4.2.2 Discriminant Validity... 72 4.4.2.3 Penilaian Reabilitas Variabel... 73 4.4.3 Composite Reability... 74 4.4.3.1 Pengukuran Inner Model... 74 4.4.3.2 R-Square Model... 75 4.4.3.3 Pengujian Goodness of Fit... 76 4.4.3.4 Uji Signifikansi Pengaruh... 79 4.4.4 Pengujian Hipotesis... 80 4.5 Pembahasan... 87 4.5.1 Pengaruh Return Time terhadap Purchase Intention... 87 4.5.2 Pengaruh Return Time terhadap Perceived Fairness... 87 4.5.3 Pengaruh Perceived Fairness terhadap Purchase Intention... 88 4.5.4 Pengaruh Perceived Fairness terhadap Perceived Trust... 89 4.5.5 Pengaruh Perceived Trust terhadap Purchase Intention... 89 4.5.6 Pengaruh E-retailer s Reputation yang Memoderasi Return Time dengan Purchase Intention... 90 4.5.7 Pengaruh E-retailer s Reputation yang Memoderasi Return Time dengan Perceived Fairness... 91 BAB V SIMPULAN DAN SARAN 5.1 Simpulan... 94 5.2 Kontribusi Penelitian... 95 xii

5.2.1 Bagi Pihak Akademisi... 95 5.2.2 Bagi Pihak Pemasar... 96 5.3 Saran Bagi Penelitian Berkutnya... 97 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xiii

DAFTAR TABEL Tabel 1.1 Prediksi Pertumbuhan Penggunaan Internet di Indonesia... 1 Tabel 3.1 Skala Pengukuran... 36 Tabel 4.1 Karakteristik Partisipan Berdasarkan Jenis Kelamin... 57... Tabel 4.2 Karakteristik Partisipan Berdasarkan Usia... 57 Tabel 4.3 Karakteristik Partisipan Berdasarkan Pendidikan Terakhir... 58 Tabel 4.4 Karakteristik Partisipan Berdasarkan Status Pekerjaan... 59 Tabel 4.5 Karakteristik Partisipan Berdasarkan Pendapatan per Bulan... 60 Tabel 4.6 Karakteristik Partisipan Berdasarkan Akses Terakhir Kali pada Situs Toko Ritel Fashion Online... 61 Tabel 4.7 Karakteristik Partisipan Berdasarkan Toko Ritel Fashion Online yang Dipilih... 62 Tabel 4.8 Kategori Rata-Rata Jawaban Partisipan... 63 Tabel 4.9 Statistik Deskriptif Variabel Return Time... 64 Tabel 4.10 Statistik Deskriptif Variabel Perceived Fairness... 65 Tabel 4.11 Statistik Deskriptif Variabel Perceived Trust... 66 Tabel 4.12 Statistik Deskriptif Variabel E-Retailer s Reputation... 67 Tabel 4.13 Statistik Deskriptif Variabel Purchase Intention... 68 Tabel 4.14 Hasil Uji Validitas (Uji Hasil Factor Loading)... 71 Tabel 4.15 Hasil Uji Validitas pada Variabel Moderasi (Uji Hasil Factor Loading)... 72 Tabel 4.16 Hasil Uji Reabilitas Cronbach Alpha... 73 Tabel 4.17 Composite Reability... 74 Tabel 4.18 Hasil R-Square... 76 Tabel 4.19 Hasil Rata-rata Communalities Model... 77 xiv

Tabel 4.20 Hasil Rata-Rata R-Square... 78 Tabel 4.21 Hasil Path Coefficient... 80 Tabel 4.22 Hasil Perhitungan T-statistic... 83 Tabel 4.23 Rangkuman Uji Hipotesis... 86 xv

DAFTAR GAMBAR Gambar 4.1 HasilOuter Loading...... Gambar 4.2 Hasil Bootstrapping (Inner Model)...... 70 79 xvi

DAFTAR LAMPIRAN LAMPIRAN 1 Kuesioner LAMPIRAN 2 Tabulasi Data Deskripsi Partisipan LAMPIRAN 3 Tabulasi Data Jawaban Kuesioner LAMPIRAN 4 Data Uji Deskriptif Responden LAMPIRAN 5 Data Uji Deskriptif Indikator Variabel LAMPIRAN 6 Data Hasil Uji Partial Least Square (PLS) xvii