BAB 1 PENDAHULUAN. umum. Sistem keterbukaan (open-system) dalam teknologi jaringan komputer juga turut

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 1 PENDAHULUAN. tersebut hanya berada dalam satu lokasi maka akan lebih mudah dalam

BAB 1 PENDAHULUAN. pesat dan hampir semua bidang memanfaatkan teknologi informasi, misalnya bidang

BAB 1 PENDAHULUAN. Kebutuhan bisnis dimasa sekarang didukung dengan variasi jaringan

BAB 1. PENDAHULUAN.

BAB 1 PENDAHULUAN. bermunculan, dari teknologi Voice Over IP hingga GPRS (General Packet Radio

BAB I PENDAHULUAN. Network Element (NE), dan network element ini akan dikelompokkan secara internal

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

ANALISIS DAN PERANCANGAN JARINGAN WAN BERBASIS MPLS PADA PT.INDOMOBIL SUKSES INTERNASIONAL TBK SKRIPSI. Diajukan sebagai salah satu syarat

SKRIPSI. Oleh: RIZKI OCTADIAN SYAH

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Semakin berkembangnya kebutuhan bisnis suatu perusahaan menuntut

BAB I PENDAHULUAN. Layanan World Wide Web (WWW), yang begitu populer sebagai sarana

BAB I ANALISA PENGARUH TIPIKAL SISTEM PROTEKSI ASON TERHADAP OCUPANCY KAPASITAS PADA PERANGKAT OSN 9500 HUAWEI DI PT. INDOSAT

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Komputer pada saat ini tidak hanya dituntut untuk dapat membantu

BAB III LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. sebuah perusahaan kini telah menjadi sebuah tuntutan. Penerapan Teknologi

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Teknik Informatika Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil tahun 2007/2008

BAB 1 PENDAHULUAN. dengan alat/device yang dipasang (attached) secara langsung, seperti cardreader

BAB I PENDAHULUAN. penting dalam industri maupun aktifitas kehidupan. Perkembangan yang ramai

Bab 1 Pendahuluan 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

1 BAB 1 PENDAHULUAN. menjadi makin luas cakupannya hingga masuk dalam. lembaga sudah menjadi sangat luas dan kompleks.

BAB I PENDAHULUHAN. yang awalnya sederhana menjadi teknologi modern. Kemajuan teknologi memang

BAB I PENDAHULUAN. sudah menjadi kebutuhan bagi dunia usaha/bisnis (e-commerce), pendidikan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang 1.2 Rumusan Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. monitoring sehingga mendukung komunikasi antar alat monitoring seperti pada

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA ANALISIS DAN PERANCANGAN JARINGAN BERBASIS MPLS DI PT INDONUSA SYTEM INTEGRATOR PRIMA

BAB 1 PENDAHULUAN. Seiring dengan perkembangan jaman, teknologi juga mengalami. perkembangan yang pesat terutama dalam bidang teknologi informasi dan

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi telekomunikasi semakin lama semakin

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar belakang. Semua bidang usaha di dunia ini menerapkan teknologi informasi dalam

PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Dengan semakin majunya teknologi telekomunikasi, routing protocol

BAB I PENDAHULUAN. ini, tuntutan konsumen atas kualitas layanan komunikasi bergerak atau mobile

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN

ANALISIS DAN IMPLEMENTASI SISTEM MONITORING TRAFFIC PACKET CONTROL FUNCTION MENGGUNAKAN DIVISI TELKOM FLEXI SKRIPSI. Oleh :

BAB I PENDAHULUAN. jaringan Local Area Network (LAN). LAN telah menjadi suatu teknologi yang

BAB 1 PENDAHULUAN. telekomunikasi. Jaringan microwave biasanya digunakan pada sistem yang

ANALISIS DAN PERANCANGAN VPN MENGGUNAKAN VPN-MPLS PADA PT GLOBAL HOSTING MANAGEMENT

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

BAB 1 PENDAHULUAN. protokol - protokol lain, yang merupakan protokol-protokol kunci dalam

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

IMPLEMENTASI QOS INTEGRATED SERVICE PADA JARINGAN MPLS GUNA PENINGKATAN KUALITAS JARINGAN PADA PENGIRIMAN PAKET VIDEO TUGAS AKHIR

Arsitektur Jaringan GSM. Pertemuan XIII

BAB 1 PENDAHULUAN. ataupun antara komputer-komputer dengan sumber daya. efektif, misalkan dalam hal pembagian bandwith yang tidak merata, delay

BAB I PENDAHULUAN.

BAB I PENDAHULUAN. Bhayu Herwahyudi ( ) Laporan Tugas Akhir

BAB I PENDAHULUAN. Aktifitas Mahasiswa, dosen dan Karyawan di dalam lingkungan kampus

BAB 1 PENDAHULUAN UKDW

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA SISTEM EVALUASI QUALITY OF SERVICE PADA JARINGAN MULTIPROTOCOL LABEL SWITCHING. Agustino

BAB I PENDAHULUAN. teknologi internet, user komputer mulai menggunakan surat elektronik atau

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. merupakan tulang punggung jaringan berbasis TCP/IP harus mampu mengikuti

BAB I PENDAHULUAN. jaringan mengalami down. Jalur redundansi pada jaringan akan segera mem-backup

ANALISIS PERFORMANSI REHOMMING BR 9.0-EVOLUSION BSC (ebsc) PADA JARINGAN GSM PT TELKOMSEL DI MAKASSAR

PEMERINTAH KABUPATEN TULUNGAGUNG PERATURAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG NOMOR 23 TAHUN 2012 TENTANG

BAB II TEKNOLOGI GSM DAN STANDAR PROTOKOL SMS

BAB 1 PENDAHULUAN. menggunakan melalui internet ataupun dilakukan secara face-to-face. Data

PERANGKAT SGSN R7 ( SERVING GPRS SUPPORTING NODE

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. adalah untuk melakukan panggilan dan mengirim atau menerima SMS (Short

BAB 1 PENDAHULUAN. untuk chating. Layanan-layanan yang sebelumnya sulit berkembang, seperti

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB III METODE PERENCANAAN

BAB 1 PENDAHULUAN. Seiring berjalannya waktu manusia menciptakan bermacam-macam alat untuk

JARINGAN KOMPUTER. APA ITU JARINGAN COMPUTER PENGGUNA JARINGAN COMPUTER Business application Home application Mobile users

IMPLEMENTASI LAYANAN VIRTUAL PRIVATE NETWORK OVER MPLS IP. Disusun Oleh : I Putu Andhika Prawasa

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. daya, dimana dibutuhkan layanan-layanan dan aturan-aturan (protocols) yang

BAB I PENDUHULUAN. Dimulai sejak tahun 1989, World Wide Web atau WWW masa kini sudah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG MASALAH

BAB I PENDAHULUAN.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Apabila dilihat dari perkembangannya, perkembangan telepon nirkabel di

PEMERINTAH KABUPATEN TRENGGALEK SALINAN PERATURAN BUPATI TRENGGALEK NOMOR 42 TAHUN 2012 TENTANG

Universitas Bina Nusantara. Jurusan Teknik Informatika. Program Studi Applied Networking. Skripsi Sarjana Komputer. Semester Genap tahun 2005/2006

BAB I PENDAHULUAN. yang memiliki cakupan luas seperti jaringan WAN (Wide Area Network). Jaringan

BAB I PENDAHULUAN Latar belakang

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BUPATI BANTUL PERATURAN DAERAH KABUPATEN BANTUL NOMOR 14 TAHUN 2013 TENTANG

BAB I PENDAHULUAN 1.2. Latar Belakang

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

BAB IV IMPLEMENTASI METRO ETHERNET NETWORK

BAB I PENDAHULUAN. dari PT. Telekomunikasi Indonesia, Tbk yang bertugas melakukan infrastructure

OPEN SOURCE SOFTWARE DAN MODEL BISNISNYA. Budi Maryanto. Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer LIKMI Jl. Ir. H. Juanda 96 Bandung 40132

BAB 1 PENDAHULUAN. Kebutuhan akan akses internet dewasa ini sangat tinggi sekali. Baik untuk mencari

BAB III. SINKRONISASI PTP (Precision Time Protocol) IEEE 1588 v2 PADA JARINGAN INDOSAT DI WILAYAH KAYOON, JAWA TIMUR

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA PEMANTAUAN JARINGAN BERBASIS TCP / IP DENGAN APLIKASI FLOWSCAN

BAB 1 PENDAHULUAN. pendidikan, bahkan di bidang bisnis sekalipun. Dimana banyak perusahaan yang

ANALISIS DAN PERANCANGAN JARINGAN BERBASIS MPLS UNTUK MENINGKATKAN QUALITY OF SERVICE (QOS) PADA JARINGAN BADAN KOORDINASI KELUARGA BERENCANA

BAB 1 PENDAHULUAN. komunikasi dapat bermacam-macam. Contohnya , telepon, short messaging. services (SMS), surat, chatting, dan sebagainya.

Makalah Seminar Kerja Praktek. PERANGKAT MOBILE MEDIA GATEWAY R5.0 (M-MGW R5.0) PADA NETWORK SWITCHING SUBSYSTEM (NSS) PT. INDOSAT, Tbk SEMARANG

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan komputer dan teknologinya membuat segalanya harus bergerak

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Teknik Informatika Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil tahun 2007/2008

BAB I 1. PENDAHULUAN. lebih mudah untuk dikerjakan, baik itu pekerjaan dengan kompleksitas yang rendah

Transkripsi:

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Dewasa ini, teknologi jaringan komputer dan jaringan telekomunikasi terus berkembang mengikuti perkembangan teknologi informasi dan komunikasi secara umum. Sistem keterbukaan (open-system) dalam teknologi jaringan komputer juga turut memicu munculnya teknologi-teknologi baru di bidang jaringan komputer sehingga kompleksitas jaringan akan semakin meningkat. Indosat, sebagai salah satu operator jaringan telekomunikasi di Indonesia, memiliki jaringan yang cukup kompleks untuk mengakomodasi seluruh kebutuhannya. Selain untuk melayani para penggunanya, jaringan telekomunikasi yang sama juga digunakan sebagai jalur lalu lintas data milik Indosat, yang disebut data OAM (Operation and Maintenance) yang dibutuhkan sebagai bahan penunjang dalam pengambilan keputusan bagi manajemen Indosat. Data OAM tersebut berisi antara lain data NMS (Network Management System) yang berisi informasi terkini mengenai status jaringan Indosat, serta data Billing & Accounting yang berisi informasi terkait dengan tagihan dan pemakaian para pengguna Indosat. Demi keamanan dan kehandalan dalam proses penyampaian data OAM, maka Indosat melewatkan data tersebut melalui jalur yang terpisah dari data internet para penggunanya. Jalur khusus itu disebut sebagai DCN (Data Core Network). 1

2 Jaringan DCN berjalan di atas jaringan MPLS Indosat, yang kini telah menghubungkan seluruh MSC (Mobile Switching Center), terutama di semua area Jawa, Bali, dan Sumatra. Adapun MSC dengan beberapa BSC (Base Station Controller) di bawahnya, saat ini masih dihubungkan dengan jaringan protokol X.25. Dengan beberapa kelemahannya dibandingkan dengan MPLS (Multi Protocol Label Switching), teknologi X.25 sudah tidak memungkinkan untuk terus dipertahankan sebagai protokol WAN (Wide Area Network) yang bertanggungjawab dalam komunikasi data antar BSC (Base Station Controller). Selain tidak mendukung keberadaan IPv6, penanganan gangguan di lingkungan jaringan X.25 lebih sulit daripada MPLS yang berbasis IP. Pengecekan kesalahan tidak dapat dilakukan dengan cepat karena jalur yang ada harus ditelusuri satu persatu. Setelah melakukan analisa dan pertimbangan, baik teknis maupun non-teknis secara mendalam, Indosat memutuskan untuk melakukan ekspansi dengan mengimplementasikan teknologi MPLS (Multi Protocol Label Switching) untuk mendukung implementasi DCN secara menyeluruh di area Jawa, Bali, dan Sumatra. Implementasi MPLS dilakukan hingga ke seluruh BSC (Base Station Controller) untuk menggantikan teknologi X.25 yang saat ini masih digunakan di jaringan penghubung BSC dan MSC. Melalui PT. NSN (Nokia Siemens Network), vendor yang bertanggungjawab atas jaringan telekomunikasinya, Indosat memberikan wewenang kepada PT. ASINDO (Anugrah Sentosa Informatika Indonesia) untuk menyelesaikan seluruh proses implementasi ini. Sebagai anggota tim PT. ASINDO yang bertugas di area Jakarta dan sekitarnya (Indosat area Outer Java / OJ), maka Penulis berkesempatan untuk merancang dan

3 mengimplementasikan MPLS di jaringan telekomunikasi PT Indosat, yang meliputi seluruh MSC dan BSC di area Outer Java (OJ). Sementara itu, implementasi DCN di atas MPLS dilakukan oleh tim lain. 1.2 Ruang Lingkup Untuk mendapatkan pembahasan yang lebih terarah, tentunya penulis perlu membuat suatu ruang lingkup. Adapun ruang lingkupnya adalah sebagai berikut : 1. Teknologi yang digunakan adalah Multi Protocol Label Switching 2. Perancangan dan implementasi jaringan berteknologi Multi Protocol Label Switching tersebut akan diimplementasikan pada jaringan telekomunikasi PT. Indosat di area Outer Java (OJ). 3. Perancangan dan implementasi di area Outer Java (OJ) merupakan bagian dari implementasi keseluruhan yang bertujuan untuk menggabungkan BSC-BSC di area Jawa, Bali, dan Sumatra ke dalam jaringan DCN yang melalui MPLS Indosat. 1.3 Tujuan dan Manfaat Tujuan yang diharapkan dari penulisan skripsi ini adalah : - Menerapkan MPLS di jaringan telekomunikasi PT. Indosat Adapun manfaat yang diharapkan dari penulisan skripsi ini adalah terjadinya peningkatan layanan Indosat kepada masyarakat luas dengan penerapan MPLS yang lebih luas di jaringan telekomunikasinya.

4 1.4 Metodologi Metode yang akan digunakan dalam penulisan skripsi ini adalah : 1. Tinjauan Pustaka Tinjauan pustaka dilakukan dengan mempelajari buku, artikel, situs web, dan referensi lain yang berkaitan dan bertemakan jaringan komputer dan MPLS serta implementasinya dalam infrastruktur jaringan telekomunikasi. 2. Pengumpulan Data a) Wawancara Wawancara dilakukan untuk mendapatkan data-data yang berhubungan dengan manajemen PT ASINDO b) Survey Survey dilakukan berdasarkan prosedur TSS (Technical Site Survey) yang ditetapkan oleh PT. NSN untuk mendapatkan datadata teknis yang berhubungan dengan persiapan pra-implementasi di BSC dan MSC terkait. 3. Metode Perancangan Perancangan dilakukan berdasarkan hasil Technical Site Survey (TSS) yang dilakukan sebelum proses implementasi. Hasil perancangan ini kemudian menunggu persetujuan oleh pihak Indosat sebelum dilakukan implementasi.

5 4. Metode Implementasi Implementasi dilakukan berdasarkan hasil perancangan jaringan yang sudah disetujui oleh pihak Indosat. 1.5 Sistematika Penulisan Dalam sistematika penulisan skripsi ini akan menguraikan secara umum setiap bab untuk mendapatkan gambaran singkat mengenai Laporan Skripsi ini, dengan mengikuti urutan penyajian, sebagai berikut : BAB 1 PENDAHULUAN Pada bab ini dibahas mengenai latar belakang penulisan, ruang lingkup, tujuan dan manfaat, metodologi penyusunan dan sistematika penulisan skripsi. BAB 2 LANDASAN TEORI Pada bab ini dibahas mengenai sistem jaringan komputer serta komponen sistem tersebut, struktur jaringan komputer, konsep jaringan secara umum. BAB 3 SEJARAH ORGANISASI DAN ANALISIS SISTEM Pada bab ini dibahas riwayat dan struktur organisasi PT. Anugerah Sentosa Informatika Indonesia, serta sistem yang berjalan di Indosat dan analisis masalah BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI Bab ini berisi tentang hasil perancangan yang telah disetujui Indosat dan proses implementasi MPLS, lengkap dengan evaluasinya.

6 BAB 5 SIMPULAN DAN SARAN Pada bab terakhir ini diuraikan simpulan dari hasil evaluasi dan saran untuk pengembangan jaringan telekomunikasi Indosat selanjutnya.