BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

dokumen-dokumen yang mirip
UNIVERSITAS BINA NUSANTARA

BAB 4 PENGUMPULAN DAN ANALISA DATA

BAB I PENDAHULUAN. besar atau kecil sangat membutuhkan sumber daya manusia yaitu karyawan.

TUGAS AKHIR ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TINGKAT KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA DI BAGIAN PRODUKSI

ANALISIS KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA TERHADAP TINGKAT KECELAKAAN KERJA DAN PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PT ABC. Benny Winandri, M.

DAFTAR ISI. Halaman ABSTRAK... KATA PENGANTAR... UCAPAN TERIMA KASIH... iii. DAFTAR ISI... vii. DAFTAR TABEL... xiii. DAFTAR GAMBAR...

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. kerja yang aman dan nyaman serta karyawan yang sehat dapat mendorong

BAB I PENDAHULUAN. keutuhan dan kesempurnaan baik jasmani maupun rohani. Keselamatan dan kesehatan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. akal sehingga dapat merencanakan sesuatu, menganalisa yang terjadi serta

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. keselamatan dan kesehatan yang datang dari pekerjaan mereka tersebut. Dalam

BAB I PENDAHULUAN. sumber daya manusianya, agar dapat menghasilkan produk yang berkualitas

BAB 1 : PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Sumber daya manusia merupakan salah satu faktor produksi yang sangat strategis

BAB I PENDAHULUAN. Aktivitas suatu perusahaan tidak dapat dipisahkan dari potensi sumber daya

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

PERANCANGAN MODEL PENAKSIRAN PERFORMANSI ERGONOMI UNTUK MENGETAHUI KONTRIBUSI ASPEK ERGONOMI TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN

BAB 1 PENDAHULUAN. harus didukung dengan sebuah kinerja yang baik yang harus terus

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Semakin ketatnya persaingan di bidang industri menuntut perusahaan untuk mengoptimalkan seluruh sumber daya yang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Program keselamatan dan kesehatan kerja yang ditetapkan oleh

BAB I PENDAHULUAN. Di era globalisasi industri seperti sekarang ini, persaingan di bidang industri

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. (Sumber : Badan Pusat Statistik Indonesia, 2014) Gambar 1.1 Jumlah Angkatan Kerja, Penduduk Bekerja, dan Pengangguran di Indonesia.

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan hasil observasi, pengolahan data dan analisis terhadap

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pemilihan Judul

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. banyaknya tekanan-tekanan yang harus dihadapi individu dalam lingkungan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pemilihan Judul

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 3 METODOLOGI PEMECAHAN MASALAH

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. manusia berusaha mengambil manfaat materi yang tersedia. depan dan perubahan dalam arti pembaharuan.

ABSTRAK. Laporan Tugas Akhir

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 3 METODE PEMECAHAN MASALAH

BAB 3 METODOLOGI PEMECAHAN MASALAH

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. Kecelakaan merupakan kejadian yang tidak direncanakan dan tidak

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Di dalam organisasi, para manajer menghabiskan hampir 80 persen

Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)

MSDM Materi 12 Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pemilihan Judul

BAB I PENDAHULUAN. infrastruktur sebagai pendukung untuk peningkatan ekonomi. Sisi positif dari

BAB I PENDAHULUAN. Vesta (2012) dalam penelitiannya menyatakan bahwa perkembangan

BAB 1. PENDAHULUAN. lainnya. 2 Divisi Poultry Breeder Charoen Pokphand Indonesia, menyebutkan data

BAB 3 METODOLOGI PEMECAHAN MASALAH

ABSTRAK. iii. Universitas Kristen Maranatha

M E P L E A L JARI T E T K E NIK K ES E E S H E AT A A T N K ES E E S L E A L MA M T A A T N K ER E JA

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

I. PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. regional, nasional maupun internasional, dilakukan oleh setiap perusahaan secara

BAB 1 : PENDAHULUAN. berskala besar, menengah ataupun kecil. Hal ini berpengaruh terhadap ketatnya

BAB I PENDAHULUAN. (Sumber:

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. memajukan perusahaan. Setiap karyawan berhak mendapatkan keselamatan saat

BAB I PENDAHULUAN. muncul persaingan yang sangat ketat dalam segala aspek ketenagakerjaan

Bab 5 Analisis. Tabel 5.1. Wilayah Kecelakaan Kerja Berdasarkan Periode Tahun

BAB 3 METODOLOGI PEMECAHAN MASALAH

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

STANDAR USAHA TAMAN REKREASI. NO ASPEK UNSUR NO SUB UNSUR I. PRODUK A. Tempat dan Ruang

BAB 1 PENDAHULUAN. efektivitas kerja karyawan. Produktivitas suatu organisasi secara langsung atau

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 3 METODE PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. pemerataan pembangunan (Sastrohadiwiryo, 2003,hal.17). Menurut Sumakmur (1996,hal.23), disisi lain kegiatan industri dalam

BAB I PENDAHULUAN. erat dengan keefisienan kerja seorang karyawan. Tingkat produktifitas

BAB 4 METODOLOGI PEMECAHAN MASALAH

BAB 1 : PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Dalam UU RI Nomor 1 Tahun 1970 tentang keselamatan kerja dituliskan

BAB I PENDAHULUAN. yang berkaitan dengan keselamatan dan kesehatannya sewaktu

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. Rumah sakit merupakan salah satu sarana untuk meningkatkan derajat kesehatan bagi

BAB I PENDAHULUAN. contohnya mesin. Bantuan mesin dapat meningkatkan produktivitas,

BAB 1 PENDAHULUAN. lagi persaingan juga semakin ketat. Setiap perusahaan berusaha memperoleh

DAFTAR ISI. JUDUL BAGIAN DALAM... i. LEMBAR PENGESAHAN... ii. ABSTRAK... iii. ABSTRACT... iv. KATA PENGANTAR... v. DAFTAR ISI...

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

Bab 1 Pendahuluan 1.1. Latar Belakang Masalah

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Sistem informasi yang ada pada saat ini sangat luas dan tidak terbatas.

DAFTAR ISI PERNYATAAN... ABSTRAK... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN...

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN DI CV. KHARISMA ESA ARDI SURABAYA

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. dan dikendalikan. Salah satu pelayanan kesehatan yang ada di rumah sakit

BAB I PENDAHULUAN. 1-1 Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. pemerintah untuk melindungi tenaga kerja dan mengatur hak-hak serta

BAB I PENDAHULUAN. pengawasan K3 juga salah satu penyebab terjadinya kecelakaan.

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

Bab 3 Metodologi Pemecahan Masalah

J u r n a l E K B I S / V o l. V I / N o. 1 / e d i s i M a r e t

BAB I PENDAHULUAN. produk yang akan dihasilkan untuk memenuhi persaingan pasar. Dalam masalah

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Transkripsi:

76 BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN Metodologi penelitian adalah suatu proses berfikir dan menentukan masalah, melakukan pengumpulan data baik melalui buku-buku maupun studi lapangan, dan melakukan sistem berdasarkan data yang telah ada sampai dengan menarik kesimpulan dari permasalahan yang diteliti. Adapun langkah-langkah yang dilakukan dalam memecahkan masalah yang ada pada penelitian ini adalah sebagai berikut: 3.1 Penelitian Pendahuluan Pada saat penelitian, hal pertama yang dilakukan adalah mengadakan studi pendahuluan, yaitu dengan malakukan wawancara terhadap pihak perusahaan dengan menanyakan berbagai hal misalnya permasalahan yang terdapat diperusahaan. Dari hasil studi pendahuluan ini maka dapat diidentifikasi masalah-masalah yang ada pada perusahaan, sehingga dapat dibuat langkah penelitian yang sesuai untuk mencari solusi pemecahan dari masalah yang dihadapi. 3.2 Identifikasi Masalah Setelah melakukan studi pendahuluan, maka dapat ditentukan masalah yang akan diangkat menjadi objek penelitian dan selanjutnya masalah tersebut diperjelas sehingga lebih mudah untuk dimengerti dan dipecahkan. Berdasarkan studi

77 pendahuluan yang dilakukan, maka dapat diidentifikasi permasalahan-permasalahan sebagai berikut: 1. Faktor keselamatan dan kesehatan kerja yang dapat memepengaruhi produktivitas dan kelancaran aktifitas produksi didalam pabrik. 2. Kegiatan pengawasan keselamatan dan kesehatan kerja yang dilakukan oleh aparat pengawas dalam pelaksanaan pengawasan keselamatan dan kesehatan kerja. 3.3 Studi Pustaka Untuk menambah wawasan penulis dalam melakukan penelitian ini, dan untuk memperoleh cara pemecahan masalah yang telah diidentifikasi diatas, maka dilakukan studi pustaka yang berhubungan dengan lingkup penelitian yang berguna untuk mencari metode-metode apa yang dapat digunakan dalam pengumpulan dan pengolahan data serta pedoman untuk tahap analisa dan usulan-usulan yang akan diberikan. Studi pustaka ini diperoleh dari buku-buku teks, tugas akhir, dan internet yang berhubungan dengan penelitian ini yaitu tentang keselamatan dan kesehatan kerja. Selain itu penulis juga mendapatkan data dari hasil wawancara dan pengamatan langsung dari pabrik. 3.4 Tujuan Penelitian Adapun tujuan penelitian ini adalah sebagai berikut :

78 1. Menghitung ratio kekerapan (frekuensi) cidera dan keparahan (severity) cidera kecelakaan kerja pada PT. Trafoindo Prima Perkasa. 2. Mencari penyebab terjadinya kecelakaan kerja pada PT. Trafoindo Prima Perkasa. 3. Mengidentifikasi kondisi lingkungan fisik kerja yang dapat mempengaruhi performasi kerja para karyawan PT. Trafoindo Prima Perkasa. 4. Menentukan hubungan kekuatan penyebab faktor kecelakaan kerja dengan sufaktor penyebab kecelakaan kerja. 5. Memperbaiki kondisi lingkungan kerja yang dapat mempengaruhi performasi kerja pada PT. Trafoindo Prima Perkasa. 6. Memberikan usulan perbaikan Keselamatan dan Kesehatan Kerja pada PT. Trafoindo Prima Perkasa. 6.5 Pengumpulan Dan Pengolahan data 6.5.1 Pengumpulan Data Pengumpulan data yang dilakukan adalah pengumpulan data umum perusahaan dan data yang berhubungan dengan keselamatan dan kesehatan kerja. Pengumpulan data umum perusahaan meliputi : Sejarah umum perusahaan Struktur organisasi perusahaan Jobs Deskription perusahaan

79 Mesin, perlengkapan dan peralatan kerja yang digunakan Proses produksi Prosedur pengawasan K3 Kebijaksanaan K3 perusahaan Sedangkan pengumpulan data penelitian meliputi : Data kecelakaan kerja pada bulan Juni 2005 Mei 2006 Data jumlah karyawan pada bulan Juni 2005 Mei 2006 Data absensi karyawan pada bulan Juni 2005 mei 2006 Data Alat Pelindung Diri (APD) Layout Tabung Pemadam Kebakaran disertai Prosedur Penanggulangan Kebakaran Formulir JAMSOSTEK Kartu Visi dan Misi perusahaan, dimana biasanya diberikan kepada karyawan yang baru. 6.5.2 Pengolahan Data 6.5.2.1 Perhitungan Kuantitatif Dalam perhitungan kuantitatif ini didasarkan pada data yang ada diperusahaan yang kemudian diolah untuk perhitungan ratio kekerapan (frekuensi) cidera kecelakaan kerja, ratio tingkat keparahan (severity) cidera kecelakaan kerja serta menghitung persen ketersediaan Alat Pelindung Diri (APD).

80 6.5.2.2 Perhitungan Kualitatif Dalam perhitungan kuantitatif ini didasarkan pada hasil diskusi dengan pihak perusahaan didalam menentukan faktor-faktor penyebab kecelakaan dari data kecelakaan kerja pada bulan Juni 2005 mei 2006 yang ada. Kemudian diolah dengan menggunakan perhitungan korelasi untuk mengetahui kekuatan hubungan faktor-faktor tersebut dengan kecelakaan kerja. Selain itu, dilakukan juga perhitungan regresi sederhana untuk melihat linearitas hubungan faktor-faktor penyebab kecelakaan kerja. 6.6 Analisa Dan Usulan Perbaikan Keselamatan dan Kesehatan Kerja 3.6.1 Analisa Pada bagian ini dilakukan analisa terhadap hasil pengolahan data yang telah dilakukan. Analisa berdasarkan hasil pengumpulan dan pengolahan data yang meliputi : Analisa kondisi pbarik Analiisa hasil perhitungan Ratio kekerapan cidera kecelakaan kerja Analisa hasil perhitungan ratio keparahan cidera kecelakaan kerja Analisa ketersediaan persen Alat Pelindung Diri (APD) Analisa faktor penyebab terjadinya kecelakaan Analisa hasil pengolahan data

81 Kekuatan hubungan kecelakaan kerja dengan faktor utama dan subfaktor penyebab kecelakaan kerja Analisa hubungan antara perhitungan kuantitatif dan kualitatif Analisa penyebab K3 secara psikis (hubungan emosional karyawan terhadap kerja) Evaluasi Keselamatan dan Kesehatan Kerja pada PT. Trafoindo Prima Perkasa 3.6.2 Usulan Perbaikan Keselamatan dan Kesehatan Kerja Tahap ini merupakan tahap dimana penulis berusaha untuk memberikan masukkan berupa upaya perbaikan yang akan dilakukan untuk perbaikan Keselamatan san kesehatan kerja. Usulan perbaikan ini berdasarkan dari hasil pengumpulan dan pengolahan data yang sudah dianalisa. 6.7 Kesimpulan Dan Saran Kesimpualn didapatkan berdasarkan hasil pengolahan data dan hasil pembahasan atau analisa. Dari kesimpulan akan dijelaskan hasil akhir dari penelitian ini yang digunakan untuk menjawab tujuan yang telah ditetapkan pada bab 1. selain itu, bab ini juga dilengkapi dengan saran-saran yang berguna untuk perusahaan.

82 PenelitianPendahuluan Identifikasi Dan Perumusan Masalah Studi Pustaka Tujuan Penelitian Pengumpulan data Data Umum Perusahaan Data Penelitian Perhitungan kuantitatif Perhitungan Ratio Tingkat Kekerapan Perhitungan Ratio Tingkat Keparahan Perhitungan % Kebutuhan Alat Pelindung Diri (APD) Pengolahan Data kualitatif Penentuan Faktor Penyebab Kecelakaan Kerja Resiko K3 pada Departemen Produksi Klasifikasi Kecelakaan Akibat kerja Analisa Analisa Kondisi Pabrik Analisa Hasil Perhitungan Ratio Kekerapan Cidera Analisa Hasil Perhitungan Ratio Keparahan Cidera Analisa Persen Ketersediaan APD Analisa Faktor Penyebab terjadinya Kecelakaan Analisa Hasil Pengolahan Data Kekuatan Hubungan Kecelakaan Kerja Dengan Faktor Utama Dan Subfaktor Penyebab Kecelakaan Kerja Analisa Penyebab K3 Secara Psikis Evaluasi K3 Pada PT. Trafoindo Prima Perkasa Usulan Perbaikan Keselamatan Dan Kesehatan Kerja Kesimpulan Dan Saran Diagram 3.1 Diagram Flowchart Metodelogi Penelitian