Frekuensi Transfusi pada Neonatus Berat Badan Lahir Rendah di Unit Perawatan Neonatal RSUP Haji Adam Malik periode Tahun

dokumen-dokumen yang mirip
PROPORSI BERAT BADAN LAHIR RENDAH PADA BAYI KEMBAR YANG LAHIR DI RSUP H. ADAM MALIK MEDAN TAHUN Oleh: ANDRIO GULTOM

GAMBARAN BAYI BARU LAHIR DENGAN HIPERBILIRUBINEMIA DI RSUP H.ADAM MALIK PADA TAHUN Oleh : PRIYA DARISHINI GUNASEGARAN

Kejadian Ikterus Pada Bayi Baru Lahir Di RSUP H.Adam Malik Medan Dari Tahun

GAMBARAN FAKTOR RISIKO PADA PENDERITA STROKE ISKEMIK. Oleh : YULI MARLINA

AZIMA AMINA BINTI AYOB

PREVALENSI NEFROPATI PADA PENDERITA DIABETES MELLITUS TIPE II YANG DIRAWAT INAP DAN RAWAT JALAN DI SUB BAGIAN ENDOKRINOLOGI PENYAKIT DALAM, RSUP H

KARAKTERISTIK PENDERITA PENYAKIT JANTUNG REMATIK PADA ANAK DI RSUP HAJI ADAM MALIK, MEDAN TAHUN

Oleh : MILISA MESIANA S. Universitas Sumatera Utara

GAMBARAN KANKER PAYUDARA BERDASARKAN STADIUM DAN KLASIFIKASI HISTOPATOLOGI DI RUMAH SAKIT UMUM PUSAT HAJI ADAM MALIK MEDAN TAHUN

HUBUNGAN CRP (C-REACTIVE PROTEIN) DENGAN KULTUR URIN PADA PASIEN INFEKSI SALURAN KEMIH PADA ANAK DI RSUP. HAJI ADAM MALIK TAHUN 2014.

PROPORSI INDEKS MASSA TUBUH (IMT) PENDERITA PENYAKIT JANTUNG KORONER (PJK) DI RSUP HAJI ADAM MALIK, MEDAN

PREVALENSI PATENT DUKTUS ARTERIOSUS PADA PASIEN NEONATUS YANG DI RAWAT DI UNIT NEONATOLOGI RSUP HAJI ADAM MALIK TAHUN

Oleh: KHAIRUN NISA BINTI SALEH FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN Universitas Sumatera Utara

HUBUNGAN PREEKLAMPSIA DENGAN BERAT BAYI LAHIR RENDAH DI RSUP H. ADAM MALIK MEDAN TAHUN Oleh : RIZKA ARIANI

PENGETAHUAN DAN SIKAP MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MENGENAI HIV / AIDS

KELUARAN MATERNAL DAN PERINATAL PADA KASUS-KASUS PREEKLAMPSIA DI RUMAH SAKIT UMUM PUSAT HAJI ADAM MALIK MEDAN PERIODE JANUARI 2011 DESEMBER 2012

POLA KUMAN PENYEBAB BAKTEREMIA PADA NEONATUS DAN SENSITIVITASNYA TERHADAP ANTIBIOTIK DI RSUP H

KORELASI HBA1C DENGAN PROFIL LIPID PADA PENDERITA DM TIPE 2 DI RSUP H. ADAM MALIK PADA TAHUN Oleh: PAHYOKI WARDANA

PROFIL PENDERITA DIARE PADA ANAK BALITA DI RUMAH SAKIT UMUM PUSAT HAJI ADAM MALIK MEDAN PADA TAHUN Oleh : AHMAD SYAFIQ AKMAL BIN ISHAK

HUBUNGAN BAYI LAHIR KURANG BULAN DENGAN PENYAKIT JANTUNG BAWAAN DI RUMAH SAKIT UMUM PUSAT HAJI ADAM MALIK MEDAN TAHUN Oleh:

HASIL PENELITIAN PROFIL PASIEN PENYAKIT JANTUNG BAWAAN PADA ANAK DI RSUP HAJI ADAM MALIK TAHUN Oleh: ANGGIA ANGGRAENI

KARYA TULIS ILMIAH. Oleh : Nuruljannah Nazurah Gomes FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN. Universitas Sumatera Utara

KADAR HEMOGLOBIN PADA IBU HAMIL TRIMESTER KETIGA DI RSUP H. ADAM MALIK TAHUN Oleh : SUJITHA MUNAIDY

PREVALENSI DEMAM BERDARAH DENGUE (DBD) DI RSUP. HAJI ADAM MALIK, MEDAN PERIODE JANUARI 2009-DESEMBER 2009

KARAKTERISTIK GAMBARAN HISTOPATOLOGI PENDERITA KANKER PAYUDARA BERDASARKAN UMUR DI KOTA MEDAN PERIODE

PREVALENSI DEMAM BERDARAH DENGUE (DBD) PADA PASIEN ANAK DI RSUP H ADAM MALIK MEDAN DARI JANUARI HINGGA DESEMBER 2009 KARYA TULIS ILMIAH.

PREVALENSI DIABETES MELLITUS DAN HIPERTENSI PADA GAGAL GINJAL KRONIK STAGE 5 YANG MENJALANI HEMODIALISIS DI KLINIK RASYIDA MEDAN TAHUN 2011.

HUBUNGAN KADAR HEMOGLOBIN IBU HAMIL DENGAN BERAT BADAN BAYI BARU LAHIR DI RSUP HAJI ADAM MALIK MEDAN. Oleh: HILDA DESTUTY

HUBUNGAN KADAR HEMOGLOBIN DENGAN PRESTASI AKADEMIK SISWA-SISWI SD. NEGERI NO SUKA MAKMUR KECAMATAN SIBOLANGIT KABUPATEN DELI SERDANG TAHUN 2011

Kata Kunci: Gambaran faktor keturunan, diabetik nefropati

KARYA TULIS ILMIAH. Gambaran Merokok sebagai Faktor Risiko Pada Penderita Karsinoma Laring di RSUP. H. Adam Malik Medan

PREVALENSI DAN KARAKTERISTIK PENDERITA TUBERKULOSIS PARU DI BALAI PENGOBATAN PENYAKIT PARU-PARU MEDAN TAHUN Oleh : ANGGIE IMANIAH SITOMPUL

PREVALENSI KELAINAN REFRAKSI DI POLIKLINIK MATA RSUP H. ADAM MALIK MEDAN TAHUN Oleh: ZAMILAH ASRUL

Gambaran Tingkat Depresi pada Pasien Kanker Paru yang Menjalani Kemoterapi di Rumah Sakit Umum Pusat Haji Adam Malik Medan Tahun 2015

UNIVERSI MEDAN. Universitas Sumatera Utara

Prevalensi Spondilitis Tuberkulosis di RSUP H. Adam Malik Medan pada Tahun Oleh : Fie Fie Novita

PENGETAHUAN IBU RUMAH TANGGA TERHADAP KANKER LEHER RAHIM (CERVICAL CANCER) DI KELURAHAN BAGAN DELI KECAMATAN MEDAN BELAWAN KOTA MEDAN

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

PREVALENSI OBESITAS PADA PASIEN YANG OSTEOARTHRITIS DI RUMAH SAKIT HAJI ADAM MALIK, MEDAN TAHUN Oleh: Noormimi Khatijah Binti Kasim

KARAKTERISTIK PENDERITA RETINOPATI HIPERTENSI YANG DATANG BEROBAT KE POLIKLINIK MATA RSUP H. ADAM MALIK PERIODE JANUARI 2012-MEI 2013.

HUBUNGAN JENIS OTITIS MEDIA SUPURATIF KRONIS DENGAN GANGGUAN PENDENGARAN DI RUMAH SAKIT UMUM PUSAT HAJI ADAM MALIK MEDAN TAHUN 2012.

HUBUNGAN DIABETES MELITUS DENGAN GANGGUAN PENDENGARAN DI RSUP H. ADAM MALIK MEDAN TAHUN Oleh : ANNISA DWI ANDRIANI

PENGARUH CARA DAN KEBIASAAN MEMBERSIHKAN WAJAH TERHADAP PERTUMBUHAN JERAWAT DI KALANGAN SISWA SISWI SMA HARAPAN 1 MEDAN.

HASIL KOLONOSKOPI PADA PASIEN DENGAN PERDARAHAN SALURAN CERNA BAGIAN BAWAH DI RUMAH SAKIT UMUM PUSAT HAJI ADAM MALIK MEDAN PADA TAHUN 2012

KARAKTERISTIK PASIEN RADIODERMATITIS DI RSUP H. ADAM MALIK MEDAN JANUARI AGUSTUS Oleh : MUHAMMAD FACHRUL ROZI LUBIS

GAMBARAN KARAKTERISTIK IBU HAMIL DENGAN PREEKLAMPSI DAN EKLAMPSI DI RSUP HAJI ADAM MALIK TAHUN 2013 SAMPAI 2014

PROFIL PENDERITA TUMOR JINAK DAN GANAS TULANG DI RUMAH SAKIT UMUM PUSAT HAJI ADAM MALIK MEDAN TAHUN Oleh: AULADI HALIM UMAR LUBIS

HUBUNGAN TINGKAT SADAR GIZI KELUARGA DAN STATUS GIZI BALITA DI PUSKESMAS PADANG BULAN MEDAN. Oleh : DEA FADLIANA

INSIDENSI HEPATITIS B PADA PASIEN HIV- AIDS DI KLINIK VCT PUSYANSUS RSUP HAJI ADAM MALIK MEDAN DARI JANUARI TAHUN DESEMBER TAHUN 2012

KARAKTERISTIK PENYAKIT HERNIA INGUINALIS PADA ANAK DI RUMAH SAKIT UMUM PUSAT HAJI ADAM MALIK MEDAN PERIODE

PREVALENSI KEJADIAN MALNUTRISI PADA BALITAA DI RUANG RAWAT ANAK RSUD DR. PIRNGADI MEDAN TAHUN Oleh : FATIN FATHARANI ERIZAL

HUBUNGAN PAPARAN ASAP ROKOK ORANG TUA DAN LINGKUNGAN RUMAH TERHADAP KEJADIAN LEUKEMIA PADA ANAK DI RSUP H. ADAM MALIK MEDAN KARYA TULIS ILMIAH.

KARAKTERISTIK PENDERITA DM RAWAT INAP DI RSUP H. ADAM MALIK MEDAN PERIODE 1 JANUARI 2009 s.d. 31 DESEMBER Oleh: RONY SIBUEA

GAMBARAN PENGETAHUAN IBU-IBU HAMIL TENTANG IMUNISASI TETANUS TOXOID (TT) DAN TINDAKAN PENGAMBILAN IMUNISASI TT DI POLIKLINIK IBU HAMIL RSUP

Prevalensi dan Gambaran Faktor-Faktor Resiko Terjadinya Skabies di Panti Asuhan Yayasan Amal Sosial Al-Washliyah Medan Tahun 2015

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

KARYA TULIS ILMIAH PROFIL PASIEN HIV DENGAN TUBERKULOSIS YANG BEROBAT KE BALAI PENGOBATAN PARU PROVINSI (BP4), MEDAN DARI JULI 2011 HINGGA JUNI 2013

PENGARUH PEMAKAIAN HELM TERHADAP DERAJAT CEDERA KEPALA PADA PENGENDARA SEPEDA MOTOR YANG MENGALAMI KECELAKAAN LALU LINTAS YANG DIRAWAT DI RSUP H

KARYA TULIS ILMIAH HUBUNGAN ANEMIA DEFISIENSI BESI PADA IBU HAMIL DENGAN KEJADIAN BAYI BERAT LAHIR RENDAH DI RSUP H. ADAM MALIK MEDAN TAHUN 2014

PROGRAM MAGISTER KEDOKTERAN KLINIK DEPARTEMEN ILMU KESEHATAN KULIT DAN KELAMIN FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014

PENULISAN RESEP ASKES DI APOTEK RSUP HAJI ADAM MALIK PERIODE MEI Oleh AFRA AMIRA

GAMBARAN KLINIS PASIEN GASTROENTERITIS DEWASA YANG DIRAWAT INAP DI RSUD DR. PIRNGADI MEDAN PERIODE JUNI DESEMBER 2013 OLEH :

KARYA TULIS ILMIAH. Oleh : LORA INVESTISIA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

KARYA TULIS ILMIAH. Oleh: APRILIA PRAFITA SARI ROITONA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA. Universitas Sumatera Utara

Gambaran Penggunaan Uji Serologis Ig M dan Ig G Serta Antigen NS1 Untuk Diagnosis Pasien Demam Berdarah Dengue di RSUP Haji Adam Malik Tahun 2012

PROPORSI DAN KARAKTERISTIK PENYEBAB PERDARAHAN SALURAN CERNA BAHAGIAN ATAS BERDASARKAN HASIL PEMERIKSAAN ENDOSKOPI DI RSUP H. ADAM MALIK MEDAN TAHUN

HUBUNGAN PENGETAHUAN TENTANG KESEHATAN GIGI DAN MULUT DENGAN TINDAKAN MENJAGA KEBERSIHAN GIGI DAN MULUT PADA MURID SD SHAFIYYATUL AMALIYYAH PADA TAHUN

: FELICIA GAYLE ASIDAZ

PROFIL PENDERITA INFEKSI SISTEM SARAF PUSAT PADA ANAK DI RSUP. H. ADAM MALIK TAHUN 2012

KARAKTERISTIK PENDERITA KANKER NASOFARING DI RUMAH SAKIT H. ADAM MALIK MEDAN TAHUN Oleh: WULAN MELANI

GAMBARAN FUNGSI PENCIUMAN PADA LANSIA DI PANTI JOMPO BINJAI TAHUN 2014 OLEH: PUTRA BARUNA

GAMBARAN GLUKOSA DALAM DARAH DAN KADAR HbA1c PADA PENDERITA DIABETES MELITUS TIPE 1 DAN TIPE 2 YANG RAWAT INAP DI RSUP.H.

HUBUNGAN STRES DENGAN KEJADIAN AKNE VULGARIS DI KALANGAN MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA ANGKATAN

SEBAGAI PEROKOK. Oleh: ARSWINI PERIYASAMY

HUBUNGAN PERBEDAAN USIA DAN JENIS KELAMIN DENGAN KESEMBUHAN PASIEN DI ICU DI RUMAH SAKIT HAJI ADAM MALIK, MEDAN PERIODE BULAN JULI 2014 HINGGA OKTOBER

PELAKSANAAN ASUHAN PERSALINAN NORMAL (APN) BIDAN PRAKTEK SWASTA DI KECAMATAN LUBUK PAKAM TAHUN 2008

Gambaran Kelainan Bawaan pada Bayi Baru Lahir. di RSIA Sri Ratu Medan Tahun Oleh: JEFFRY NUGRAHA

ANGKA KEJADIAN SINDROMA KORONER AKUT DAN HUBUNGANNYA DENGAN HIPERTENSI DI RSUP H. ADAM MALIK, MEDAN PADA TAHUN 2011 KARYA TULIS ILMIAH

GAMBARAN HISTOPATOLOGI PADA PASIEN KARSINOMA NASOFARING TAHUN DI RSUP H. ADAM MALIK MEDAN. Oleh : FATHIMAH NURUL WAFA

BAB IV METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan di ruang rekam medik RSUP Dr.Kariadi Semarang

KARAKTERISTIK PENDERITA HEMOROID BERDASARKAN UMUR DAN JENIS KELAMIN DI RSUP H. ADAM MALIK TAHUN Oleh : HASNIL MUBARAK

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2011

PERBANDINGAN TINGKAT PENGETAHUAN MENGENAI KANKER ANTARA PASIEN KANKER DI RSUP HAJI ADAM MALIK DENGAN ORANG AWAM DI KECAMATAN MEDAN SELAYANG II

GAMBARAN DERMATITIS ATOPIK DI POLIKLINIK KULIT DAN KELAMIN RSUD DR.PIRNGADI MEDAN TAHUN Oleh: ANNETTE REGINA BR. BRAHMANA

TINGKAT PENGETAHUAN MAHASISWA FK USU STAMBUK 2007 TENTANG REKAM MEDIS OLEH : JONATHAN ANGKASA

Gambaran Pengetahuan dan Perilaku Cuci Tangan Perawat, PPDS, Dan Staf Unit Perinatologi Di Rumah Sakit Umum Pusat Haji Adam Malik, Medan Tahun 2013

PERBEDAAN ANGKA KEJADIAN TENSION-TYPE HEADACHE

GAMBARAN BERAT JENIS DAN GLUKOSA PADA URIN PENDERITA DIABETES MELLITUS TIPE 2 DI RSUP H. ADAM MALIK MEDAN PERIODE SEPTEMBER NOVEMBER 2014

HUBUNGAN ANTARA MEROKOK DENGAN TERJADINYA KANKER PARU DI DEPARTEMEN PULMONOLOGI FK USU/RSUP H.ADAM MALIK MEDAN TAHUN 2014

GAMBARAN PENGETAHUAN, SIKAP, DAN TINDAKAN IBU MENGENAI KEJANG DEMAM PADA ANAK DI KELURAHAN TEMBUNG TAHUN Oleh: INDAH TRIANA SARI POHAN

Hubungan Timbulnya Varises pada Tungkai Bawah dengan Jumlah Paritas Ibu Hamil di RSUP H. Adam Malik Medan. Oleh: MARINTAN ASTRINA SITIO

TINGKAT PENGETAHUAN, SIKAP DAN PENERIMAAN KELUARGA PENDERITA HIV/AIDS TERHADAP PENDERITA HIV/AIDS DI RUMAH SAKIT HAJI ADAM MALIK, MEDAN.

TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP REMAJA TENTANG HIV/AIDS DI SMA NEGERI 1 MEDAN

PREVALENSI GEJALA RINITIS ALERGI DI KALANGAN MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA ANGKATAN

Universitas Sumatera Utara

PERSEPSI MAHASISWA MENGENAI KEBERSIHAN MAKANAN DI WARUNG TEPI JALAN DI LINGKUNGAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA, MEDAN.

PREVALENSI GANGGUAN PENDENGARAN PADA SISWA SMA SWASTA RAKSANA DI KOTA MEDAN TAHUN 2010

HUBUNGAN OBESITAS DAN KEBIASAAN MEROKOK TERHADAP KEJADIAN STROKE ISKEMIK DI RSUP HAJI ADAM MALIK MEDAN. Oleh : AYU YUSRIANI NASUTION

TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP SISWA-SISWI SMA TENTANG PENYAKIT MENULAR SEKSUAL DI SMA HARAPAN 1 MEDAN. Oleh: DONNY G PICAULY

GAMBARAN PENGETAHUAN DAN SIKAP WANITA UMUR TAHUN YANG BERADA DI KELURAHAN SEI RENGAS I MEDAN MENGENAI SADARI KELVIN YUWANDA

Transkripsi:

Frekuensi Transfusi pada Neonatus Berat Badan Lahir Rendah di Unit Perawatan Neonatal RSUP Haji Adam Malik periode Tahun 2011-2012 Oleh : FATIMAH NABILAH BINTI FAUZI 100100383 FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013

Frekuensi Transfusi pada Neonatus Berat Badan Lahir Rendah di Unit Perawatan Neonatal RSUP Haji Adam Malik periode Tahun 2011-2012 KARYA TULIS ILMIAH Oleh : FATIMAH NABILAH BINTI FAUZI 100100383 FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013

LEMBAR PENGESAHAN Frekuensi Transfusi pada Neonatus Berat Badan Lahir Rendah di Unit Perawatan Neonatal RSUP Haji Adam Malik periode Tahun 2011-2012 Nama : Fatimah Nabilah Binti Fauzi NIM : 100100383 Pembimbing Penguji 1 ( dr.pertin Sianturi, SpA(K) ) ( dr. M. Fahdy, SpOG ) NIP 196301031989101003 NIP 196405091995031001 Penguji 2 ( dr. Rina Yunita, SpMK ) NIP Medan 11 Januari 2013, Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara (Prof. dr. Gontar Alamsyah Siregar. Sp.PD -KGEH) NIP : 19540220 198011 1 001

ABSTRAK Insidensi BBLR di Indonesia menurut World Health Organization (WHO) tahun 1990 adalah 14%. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui frekuensi transfusi pada bayi berat lahir rendah di unit perawatan neonatal RSUP H. Adam Malik periode tahun 2011-2012. Metode penelitian adalah berdasarkan deskriptif, dimana akan dilakukan pengumpulan data berdasarkan rekam medis. Data yang dinilai adalah BBLR yang mendapatkan transfusi darah berdasarkan tahun, jenis kelamin, kelompok usia, diagnosis penyakit, berat badan lahir, frekuensi pengambilan darah dan frekuensi transfusi darah. Distribusi transfusi terbanyak BBLR berdasarkan kelompok berat badan lahir adalah kelompok BBLSR (50.00%).Distri busi terbanyak BBLR berdasarkan frekuensi pengambilan darah adalah kelompok BBLR dengan nilai rata -rata 6.Distribusi terbanyak BBLR berdasarkan frekuensi transfusi darah adalah kelompok BBLR dengan nilai rata-rata 5.Distribusi transfusi pada BBLR berdasark an tahun adalah tahun 2011 dan 2012 (50.00%).Distribusi transfusi terbanyak BBLR berdasarkan jenis kelamin adalah neonatus perempuan (55.55%). Distribusi transfusi terbanyak BBLR berdasarkan kelompok usia adalah neonatus usia kurang dari 7 hari (66.67%). Distribusi diagnosis klinis primer tertinggi yang terdapat pada BBLR adalah sindrom disstres pernafasan (31.25%) manakala pada BBLSR adalah sangkaan sepsis dan hydrocephalus (50%). Distribusi diagnosis klinis sekunder tertinggi yang terdapat pada BBLR adalah sangkaan sepsis dan jaundice (75%) manakala pada BBLSR adalah anemia dan asfiksia (50%). Kesimpulannya, kelompok BBLR mencatatkan kasus paling tinggi frekuensi transfusi darah yaitu dengan nilai rata -rata 5.

ABSTRACT 14%. The incidence of LBW neonates in Ind onesia according to the WHO 1990 is The objective is to identify the frequency of transfusion in LBW neonates in neonatal care unit of RSUP H. Adam Malik on 2011-2012. The type of research is descriptive, means all the data will be collected based on medical records. In this research, the points of view are LBW neonates who get blood transfusions based on year, gender, age, clinical diagnosis, birth weight, frequency of blood sampling and frequency of blood transfusion. The highest distribution based on birth weight is VLBW (50.00%). The highest distribution based on frequency of blood sampling is LBW neonates with an average value of 6. The highest distribution based on frequency of blood transfusion is LBW neonates with an average value of 5. Distrib ution transfusion in LBW neonates by year is no enhancement in 2011 and 2012 (50.00%). The highest distribution based on gender is female neonates (55.55%). The highest distribution based on age is neonates less than 7 days (66.67%). The highest distributi on based on primary clinical diagnosis for LBW neonates is hyaline membrane disease (31.25%) while for the VLBW is suspicion of sepsis and hydrocephalus (50%). The highest distribution based on secondary clinical diagnosis for LBW neonates is suspicion of sepsis and jaundice (75%) while for the VLBW is anemia and asphyxia (50%). In conclusion, the LBW neonates recorded the highest frequency of blood transfusion in the average value of.

KATA PENGANTAR Puji syukur ke hadirat Allah SWT yang telah melim pahkan rahmat, hidayah dan InayahNya, sehingga penulis dapat menyelesaikan karya tulis ilmiah (KTI) yang berjudul Frekuensi Transfusi pada Neonatus Berat Badan Lahir Rendah di Unit Perawatan Neonatal RSUP H. Adam Malik periode tahun 2011-2012. Dalam penyusunan skripsi ini, banyak pihak yang telah memberikan bantuan yang tidak ternilai harganya. Untuk itu, penulis menyampaikan rasa terima kasih kepada : 1. Prof. dr. Gontar A. Siregar, SpPD -KGEH, Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara yang telah memberikan izin penelitian. 2. dr.pertin Sianturi, SpA(K) selaku Dosen Pembimbing yang telah membimbing dan memberi pengarahan hingga selesainya hasil penelitian ini. 3. Dosen dari departemen Community Research Program yang telah memberikan bekal ilmu pengetahua n yang bermanfaat dalam rangka penyusunan hasil penelitian ini. 4. Semua pihak yang telah membantu dalam penyelesaian hasil penelitian ini. Medan, 9 Disember 2013 Fatimah Nabilah Binti Fauzi 100100383 Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara

DAFTAR ISI Halaman Persetujuan. Abstrak.. Abstract. Kata Pengantar.. Daftar Isi. Daftar Lampiran. Halaman i ii iii iv v viii BAB 1 PENDAHULUAN... 1 1.1 Latar Belakang... 1 1.2 Rumusan Masalah.. 2 1.3 Tujuan Penelitian 2 1.4 Manfaat Penelitian.. 3 BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA... 4 2.1 Transfusi Darah... 4 2.1.1 Definisi. 4 2.1.2 Komponen-Komponen. 4 2.1.2.1 Eritrosit.. 4 2.1.2.2 Trombosit Pekat. 6 2.1.2.3 Plasma Segar Beku. 8 2.1.2.4 Kriopresipitat.. 9 2.1.3 Faktor-faktor yang meningkatkan frekuensi transfusi.. 10 2.1.4 Langkah untuk mengurangi transfusi neonatus. 10 2.2 Bayi Berat Lahir Rendah (BBLR). 11 2.2.1 Definisi 11

2.2.2 Klasifikasi 11 2.2.3 Etiologi. 11 2.2.3.1 Faktor Ibu. 11 2.2.3.2 Faktor Janin 13 2.2.4 Gambaran Klinis 13 2.2.4.1 Fisik. 14 2.2.4.2 Kulit dan Kelamin... 14 2.2.4.3 Sistem Saraf 14 2.2.4.4 Sistem Muskuloskeletal 14 2.2.4.5 Sistem Pernafasan 15 2.2.5 Komplikasi... 15 BAB 3 KERANGKA KONSEP DAN DEFINISI OPERASIONAL... 17 3.1 Kerangka Konsep Penelitian... 17 3.2 Definisi Operasional 18 BAB 4 METODE PENELITIAN.. 21 4.1 Jenis Penelitian 21 4.2 Lokasi dan Waktu Penelitian... 21 4.3 Populasi dan Sampel 22 4.4 Metode Pengumpulan Data.. 23 4.5 Metode Analisis Data.. 23 4.6 Kriteria Inklusi dan Eksklusi... 23 BAB 5 HASIL PENELITIAN... 25 5.1 Hasil Penelitian. 25

5.1.1 Deskripsi Lokasi Penelitian... 25 5.1.2 Deskripsi Data Rekam Medis. 25 5.2 Pembahasan 5.2.1 Distribusi Neonatus Berdasarkan Tahun, Jenis Kelamin, Usia, Diagnosis Penyakit, Berat Badan La hir Dan Frekuensi Transfusi Darah 29 BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN.. 32 6.1 Kesimpulan 32 6.2 Saran.. 33 DAFTAR PUSTAKA 34 LAMPIRAN

DAFTAR LAMPIRAN Nomor Lampiran 1 Lampiran 2 Lampiran 3 Lampiran 4 Lampiran 5 Judul Riwayat Hidup Ethical Clearance Surat Izin Penelitian Tabel BBLR Yang Mendapat Transfusi Periode 2011-2012 Tabel Induk