Jawaban Soal UTS Instalasi dan Penggunaan Sistem Operasi Semester Genap 2014/2015 D3 Teknik Informatika, Fakultas Ilmu Terapan, Universitas Telkom

dokumen-dokumen yang mirip
Dosen pengampu : Mohamad Dani Sifat : Tutup buku dan peralatan elektronik

Penjadualan Process Bagian 1

Mahasiswa dapat memahami konsep dasar deskripsi dan kontrol pada proses

Proses Control Block. Tugas Sistem Operasi

Andi Gustanto M / Kelas 22 / TI

4. Apa yang dimaksud dengan user mode?(nilai 3) Jawab: Adalah kondisi pada saat program user (job) sedang dieksekusi oleh prosesor.

Mahasiswa dapat memahami konsep dasar deskripsi dan kontrol pada proses

MODUL 5 MANAJEMEN PROSES (2) (PENJADWALAN PROSES)

Process Control Block (PCB) Masing-masing proses Direpresentasikan oleh Sistem Operasi dengan menggunakan Process Control Block (PCB),

MAKALAH SISTEM OPERASI Perbedaan Proses dan Thread. Disusun Oleh : NOVITA ANGGRAINI PUTRI

MODUL 4 KONSEP PROSES, KONKURENSI, MANAJEMEN PROSES (1) M. R A J A B F A C H R I Z A L - S I S T E M O P E R A S I - M O D U L 4

Prio Handoko, S.Kom., M.T.I.

Rencana Perkuliahan Sistem Operasi CSG3E3 2015/2016

Sistem Operasi - PCB (process control block)

Recap. Proses. Proses. Multiprogramming. Multiprocessing 9/16/2016. Ricky Maulana Fajri

4 Implementasi Proses

1.PCB (process control block)

Sistem Operasi Pertemuan 3 Deskripsi & Kendali Proses. H u s n i Lab. Sistem Komputer & Jaringan Teknik Informatika Univ.

Penjadualan Process Bagian 2

TUGAS SISTEM OPERASI

1.Proses control block dalam istilah lain Taks controlling block, Taks struct, atau Switchframe. Jelaskan dan berikan gambaran proses control block?

Soal-jawab Quiz 1. Oleh: Endro Ariyanto (END) Oktober 2008

Perbedaan Anatara Thread dan Proses

Kelas: Nilai (Diisi Dosen):... IF

SISTEM OPERASI. Deskripsi Proses. Multiprogramming. Istilah dalam Proses. (multitasking) MANAJEMEN PROSES. Multiprogramming.

Konsep Proses. Proses adalah suatu program yang sedang diesekusi (running) Pada saat proses berlangsung :

Konsep Dasar Kriteria Penjadualan Algoritma Penjadualan Penjadualan Multiple-Processor Penjadualan Real-Time Evaluasi Algorithm

Operating System. Scheduling. Fak. Teknik Jurusan Teknik Informatika Universitas Pasundan. Dosen : Caca E. Supriana, S.Si

THREAD Ulir utas thread

Penjadwalan CPU. Badrus Zaman

Penjadualan CPU. Konsep Dasar Kriteria Penjadualan Algoritma Penjadualan Penjadualan Multiple-Processor Penjadualan Real-Time Evaluasi Algorithm

Deskripsi Penjadwalan Proses

PERBEDAAN PROSES DAN THREAD PADA SISTEM INFORMASI

Penjadualan CPU. Konsep Dasar. Penjadualan CPU. Penggantian Rangkaian Urutan CPU dan I/O Burst

Sistem Operasi Penjadwalan Proses

Soal-jawab Quiz 2. Oleh: Endro Ariyanto (END) Oktober 2008

Dukungan Sistem Operasi :

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PERKULIAHAN SEMESTER (RPKPS)

Rahmady Liyantanto liyantanto.wordpress.com

Sistem Operasi PENGATURAN PROSES

Mata Kuliah : Sistem Operasi Kelas : Teknik Informatika 4

TUGAS Mata Kuliah : Sistem Terdistribusi

MANAJEMEN PROSES. Pointer State proses Keadaan proses: Keadaan mungkin, new, ready, running, waiting, halted, dan juga banyak lagi.

Bab 13. Konsep Penjadwalan

Pertemuan #2: Proses dan Thread

SILABUS MATAKULIAH. Indikator Pokok Bahasan/Materi Strategi Pembelajaran

Proses. - yaitu program yang sedang dieksekusi Proses merupakan satuan kerja terkecil yang secara individual dijadwalkan oleh sistem operasi

UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS)

Sistem Operasi. Critical section, konkurensi, mutasi exclusion, starvation dan deadlock. Juliansyahwiran, S. Kom, MTI. Modul ke: Fakultas FASILKOM

Overview Penjadwalan (1)

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PERKULIAHAN SEMESTER (RPKPS)

IF3191- Penjadwalan Proses. Henny Y. Zubir. Departemen Teknik Informatika Institut Teknologi Bandung. IF-ITB/HY/24-Aug-03 IF3191 Penjadwalan Proses

Processes. Processes. SISTIM OPERASI (Operating System) IKI-20230

B. Jawablah dengan ringkas dan lengkap. (Jawaban tidak lebih dari 10 kalimat) (Nilai 40) Solusi: kata kunci dalam huruf miring.

Perbedaan Proses dan Program

Sistem Operasi. Proses dan Thread

SISTEM OPERASI PENJADWALAN PROSES

Penjadwalan Process. Konsep Dasar Penjadwalan Proses. Preemptive & Non-Preemtive Scheduling. Dispatcher.

Pertemuan - 4 PENJADWALAN PROSES. Haryono Setiadi, ST, M.Eng D3 Ilmu Komputer UNS

PENGATURAN PROSES. Proses adalah program yang sedangdieksekusi atau sofware yang sedang dilaksanakan.

SISTEM OPERASI THREAD DAN MULTITHREADING

Bab 3.Proses dan Penjadualan

Bab 4. Penjadwalan CPU POKOK BAHASAN: TUJUAN BELAJAR: 4.1 KONSEP DASAR. Konsep Dasar Kriteria Penjadwalan Algoritma Penjadwalan

TUGAS SISTEM OPERASI

Tahun Akademik 2014/2015 Semester II. DIG1I3 - Instalasi dan Penggunaan Sistem Operasi

KONSEP PROSES STATUS PROSES

Praktikum 10. Penjadwalan CPU 2 POKOK BAHASAN: TUJUAN BELAJAR: DASAR TEORI: 1 Penjadwalan CPU Premptive. ü Membuat program simuliasi Pendawalan CPU

Modul ke: Sistem Operasi. Tipe penjadwalan di prosessor preemptive. Fakultas FASILKOM. Juliansyahwiran, S. Kom, MTI. Program Studi Sistem Informasi

Dimana thread digunakan?

PROSES DAN THREAD. : Anggo Luthfi Yunanto. Nim : : sistem informasi

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

Penjadwalan Proses. Penjadwalan: pemilihan proses selanjutnya yg akan dieksekusi Melakukan multiplexing CPU Kapan dilakukan penjadwalan?

SILABUS SISTEM OPERASI ( TIF204) PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA UNIVERSITAS PEMBANGUNAN JAYA TANGERANG SELATAN

Nama : Didit Jamianto NIM : Kelas/Prodi : 22 / TI. Tugas Sistem Operasi

Artikel Perbedaan Proses Dan Thread. Disusun Oleh : Nama : Rozy Putra Pratama NIM : Prodi : Sistem Informasi

MODUL PRAKTIKUM SISTEM OPERASI PRAKTIKUM IV Penjadwalan Proses I

Operating System: An Overview. Ch. 3: Process Management. Ch. 3: Process Management

Bab 3 - Manajemen Proses 3.1

SIMULASI PERBANDINGAN PENJADWALAN ROUND ROBIN DAN FCFS UNTUK MANAJEMEN PROSES DALAM SINGLE PROCESSING

adil efisiensi waktu tanggap (response time) turn arround time throughput

Operating System. Thread. Fak. Teknik Jurusan Teknik Informatika Universitas Pasundan. Dosen : Caca E. Supriana, S.Si

Konsed Dasar Penjadualan Proses

SISTEM OPERASI. Sri Kusumadewi

PROSES & THREADS 2 AGUS PAMUJI. SISTEM OPERASI - Proses & Threads

Understanding Operating Systems Fifth Edition. Chapter 4 Processor Management

Prio Handoko, S.Kom., M.T.I.

Pengaturan Proses Dalam system operasi. proses

Bab 5: Penjadwalan CPU. Konsep Dasar

A. Deskripsi Singkat. B. Tujuan Instruksional Umum (TIU) C. Bahasan. SILABUS MATA KULIAH Kode MK: Semester: Bobot SKS: 3. Matakuliah : SISTEM OPERASI

Thread. pada satu waktu. menjalankan banyak tugas/thread. yang sama

Penjadwalan Proses Sistem Operasi (TKE113117) Program Studi Teknik Elektro, Unsoed

PROSES. DESKRIPSI PROSES. PROSES MERUPAKAN UNIT TERKECIL YANG SECARA INDIVIDU MEMILIKI SUMBER DAYASUMBER DAYA YANG DIJADWALKAN SISTEM OPERASI

Sistem Operasi. Proses (Process) 2016

Kongkurensi LPOHLVSFOTJ!

Fairuz El Said Sekedar Berbagi Sistem Operasi (SO) Konkurensi KONGKURENSI

Sekolah Tinggi Teknologi Adisutjipto Yogyakarta

BAB 4 PENJADWALAN CPU 55

I. Struktur Sistem Operasi

RENCANA PEMBELAJARAN

Operating System: An O verview. Ch. 3: Process Management

Transkripsi:

Jawaban Soal UTS Instalasi dan Penggunaan Sistem Operasi Semester Genap 2014/2015 D3 Teknik Informatika, Fakultas Ilmu Terapan, Universitas Telkom Durasi kuis : 120 menit Program Studi: D3 Teknik Informatika Mata kuliah : Instalasi dan Penggunaan Sistem Kode dosen : MHM Operasi (DIG1I3) Dosen pengampu : Mohamad Dani Sifat : Tutup buku dan peralatan elektronik Bagian 1 : Penjadualan Proses dan Konkurensi 1. Buatlah Gant Chart dari proses di bawah ini! preemptive SRT ColumTar Ts Tf Tr NTAT A A A A A A A 0 5 16 16 3,2 B B B B B 4 3 11 7 2,3333 C C C C C C 1 4 5 4 1 D D D D 6 2 8 2 1 E E E E 8 2 12 4 2 0 16 NTAT Rerata 1,9067 preemptive FB Dinamis 2^i ColumTar Ts Tf Tr NTAT A A A A A 0 5 11 11 2,2 B B B B 4 3 13 9 3 C C C C C 1 4 14 13 3,25 D D D D 6 2 15 9 4,5 E E E E 8 2 16 8 4 0 16 NTAT Rerata 3,39 non preemptive HRRN ColumTar Ts Tf Tr NTAT A A A 0 5 5 5 1 B B B 4 3 12 8 2,6667 C C C 1 4 9 8 2 D D D 6 2 14 8 4 E E E 8 2 16 8 4 0 16 NTAT Rerata 2,7333 Waktu menunggu 2. Jelaskan dan berikan contoh dari starvation dan deadlock! Starvation adalah kondisi yang biasanya terjadi setelah deadlock. Proses yang kekurangan resource (karena terjadi deadlock) tidak akan pernah mendapat resource yang dibutuhkan sehingga mengalami starvation. Contoh starvation : Deadlock adalah keadaan dimana 2 atau lebih proses saling menunggu meminta resources untuk waktu yang tidak terbatas lamanya. Contoh deadlock :

3. Apa yang dimaksud dengan mutual exclusion? Berikan contoh implementasi mutual exclusion dengan semaphore! Jawaban: Mutual exclusion adalah Persyaratan yang mana ketika sebuah proses berada dalam sebuah bagian kritis yang mengakses resource yang digunakan bersama-sama, proses lain yang berada dalam sebuah bagian krits tidak boleh mengakses semua resource-resource yang digunakan bersama-sama. Contoh implementasi mutual exclusion dengan semaphore: 4. Apa yang dimaksud dengan preemptive dan non preemptive, sebutkan penjadualan yang termasuk pada kategori preemptive dan non preemptive! Preemptive : Proses yang sedang berjalan dapat disela atau dipindahkan ke Ready state oleh OS. Contoh algoritma penjadualan preemptive : SRT, Feedback, Round Robin Non preemptive : Pada saat sebuah proses berada dalam Running state, proses terus dieksekusi sampai prosesnya selesai atau prosesnya memblok diri sendiri untuk menunggu I/O atau meminta beberapa layanan OS. Contoh algoritma penjadualan non preemptive : FCFS/FIFO, SJF/SPN, HRRN 2

Bagian II : Proses dan Thread 1. B 2. B 3. D 4. C 5. Pada saat proses sedang running, terdapat 6 elemen yang ada pada proses. Sebutkan 4 elemen dan jelaskan isi dari masing-masing elemen! Jawaban: Identifier : Identifier yang unik yang berasosiasi dengan proses yang dibuat dan berbeda dengan proses yang lainnya. State: keadaan proses apakah sedang dalam keadaan running, suspend, blocked dll, Priority : level prioritas proses terhadap proses lainnya. Program counter :alamat instruksi selanjutnya dalam program yang akan dieksekusi. Memory pointers : Includes pointers to the program code and data associated with this process, plus any memory blocks shared with other processes. Context data : data yang ada dalam register-register dalam prosesor pada saat proses tersebut sedang dieksekusi. I/O status information : berisi informasi permintaan I/ O, I/O devices (misal disk drives) yang digunakan oleh proses ini, dll. Accounting information : bisa berupa jumlah waktu proses dan clock yang digunakan, pembatasan waktu, account numbers dst. 6. Sebutkan 3 tugas OS terhadap proses! Mengeksekusi banyak proses secara bergantian untuk tiap proses agar utilisasi prosesor maksimal dan response time setiap proses masih bisa diterima, Menyediakan resource bagi setiap proses, Mendukung komunikasi antar proses dan penciptaan proses baru oleh user. 7. Sebutkan tugas dispatcher! Mengalihkan prosesor dari satu proses ke proses lainnya. 8. Tidak dinilai 3

9. Gambarkan model 7 status state! 10.. Sebutkan tiga hal yang menyebabkan terbentuknya proses baru! Masuknya job baru (program aplikasi) Log on dari user Dibuat oleh OS untuk menyediakan sebuah layanan 11. E 12. Pada model proses dengan 6 status, tuliskan 2 pasang kondisi yang menyebabkan proses dengan status blocked berubah menjadi suspend! Memori penuh dan tidak ada proses di memori yang siap dieksekusi. Memori penuh dan terdapat proses di harddisk (baik proses baru maupun suspend) dengan prioritas lebih tinggi siap untuk dieksekusi. 13. C 14. Apa yang dimaksud dengan PCB (singkatan dan definisi)! PCB = Process Control Block PCB adalah struktur data yang menyimpan elemen-elemen proses. 15. A 4

16. B 17. A 18. Sebutkan 3 hal yang menyebabkan proses switching! interupsi sistem Trap Supervisor call 19. Sebutkan dua jenis implementasi thread dan jelaskan! ULT (User Level Thread) dilakukan oleh program KLT (Kernel Level Thread) dilakukan oleh kernel 20. Sebutkan dua kelebihan ULT dibandingkan KLT! (tidak dinilai) Pergantian thread(thread switching) tidak melibatkan kernel sehingga overhead dapat dihindari Algoritma penjadualan eksekusi thread suatu aplikasi bisa berbeda dengan aplikasi yang lain Dapat dijalankan pada sistem operasi berbeda-beda, karena tidak bergantung pada kernel. Bagian III : Evolusi OS, System Call dan Struktur OS 1. B 2. E 3. D 4. D 5. D 6. A 7. B 8. B 9. C 10. C 11. D 12. B ################################ Jujurlah dalam mengerjakan soal ini ##################### 5