HALAMAN PERSEMBAHAN. Skripsi ini dipersembahkan kepada :

dokumen-dokumen yang mirip
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

KONSEP KEDAULATAN RAKYAT DALAM SISTEM KETATANEGARAAN REPUBLIK INDONESIA PASCA AMANDEMEN UUD 1945

IMPLEMENTASI SISTEM PEMERINTAHAN PRESIDENSIAL DI NEGARA REPUBLIK INDONESIA SETELAH AMANDEMEN UNDANG-UNDANG DASAR 1945 SKRIPSI

BAB I PENDAHULUAN. martabat, serta etika dan perilaku hakim. perundang-undangan harus diimplementasikan secara konkret dan konsisten

MOTTO. Mereka tidak menyia-nyiakan waktu untuk menunggu inspirasi." (Ernest Newman) entah mereka menyukainya atau tidak.

SKRIPSI PELAKSANAAN FUNGSI ANGGARAN DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH KABUPATEN KAMPAR PERIODE

PELAKSANAAN PENGAWASAN PANITIA PENGAWAS PEMILIHAN UMUM DALAM KAMPANYE PEMILIHAN UMUM LEGISLATIF 2014 DI KABUPATEN BANTUL SKRIPSI

HALAMAN MOTTO. "Pendidikan merupakan senjata paling ampuh yang bisa kamu gunakan untuk merubah dunia" (Nelson Mandela)

STIGMATISASI NAMA SAPAAN ANAK KOS DI DAERAH MENDUNGAN. SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1

N NOVEL BIDADARI-BIDADARI SURGA

PERGESERAN KEDUDUKAN MAJELIS PERMUSYAWARATAN RAKYAT BERDASARKAN UUD NRI 1945 TESIS

PENYELESAIAN PEMBIAYAAN BERMASALAH DALAM PELAKSANAAN AKAD MURABAHAH DI BNI SYARIAH CABANG YOGYAKARTA SKRIPSI

PERATURAN PEMERINTAH PENGGANTI UNDANG-UNDANG (PERPU) DALAM SISTEM PERUNDANG-UNDANGAN INDONESIA

SKRIPSI STUDI TENTANG PERMOHONAN PRAPERADILAN YANG BERKAITAN DENGAN PENGHENTIAN PENYIDIKAN DI PENGADILAN NEGERI SURAKARTA

Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

SISTEM PENYELESAIAN SENGKETA EKONOMI SYARIAH DI INDONESIA

ANALISIS KEDUDUKAN KOMISI PEMBERANTASAN KORUPSI (KPK) DALAM SISTIM KETATANEGARAAN REPUPLIK INDONESIA MENURUT UNDANG-UNDANG NOMOR 30 TAHUN 2002 SKRIPSI

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Program Studi Pendidikan Matematika

ANALISIS TINDAK TUTUR DEKLARASI PADA TERJEMAHAN ALQURAN SURAT AL BAQARAH. SKRIPSI Diajukan Guna Memenuhi Sebagian Syarat untuk Memperoleh Gelar S-1

PENGARUH PELATIHAN DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi Kasus pada Rumah Sakit Jiwa Daerah Surakarta)

PROFIL PROSES BERPIKIR SISWA SMA DALAM MENYELESAIKAN SOAL PERSAMAAN DAN FUNGSI KUADRAT BERDASARKAN PERBEDAAN GAYA BELAJAR DAN GAYA KOGNITIF SKRIPSI

ANALISIS PENERAPAN FATWA NOMOR 86/DSN-MUI/XII/2012 TENTANG HADIAH DALAM PENGHIMPUNAN DANA LEMBAGA KEUANGAN SYARI AH DI KJKS BINAMA SEMARANG

UPAYA MENINGKATKAN KECERDASAN KINESTETIK ANAK MELALUI GERAK DAN LAGU DI TK AISYIYAH CABANG KARTASURA KELOMPOK B TAHUN AJARAN 2013/ 2014 SKRIPSI

NILAI-NILAI PENDIDIKAN KARAKTER PADA MATERI AJAR BAHASA INDONESIA UNTUK SMP KELAS VIII TERBITAN ERLANGGA SKRIPSI

PENGETAHUAN DAN SIKAP SISWA TERHADAP AKHLAK PENGGUNAAN HANDPHONE (STUDI KASUS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 SEDAYU DAN SMK MUHAMMADIYAH 2 MOYUDAN)

PERNYATAAN KEASLIAN PENULISAN SKRIPSI WANPRESTASI DALAM PERJANJIAN PEMBIAYAAN KONSUMEN DENGAN JAMINAN FIDUSIA DI KREDITPLUS DI KOTA TASIKMALAYA

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP LINGKARAN SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan. Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Pendidikan Matematika

PENGGUNAAN GAYA BAHASA PERSONIFIKASI DAN KATA KHUSUS PADA KUMPULAN PUISI KETIKA CINTA BICARA KARYA KAHLIL GIBRAN

PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP PT. DAN LIRIS SEBAGAI PEMEGANG HAK ATAS KEKAYAAN INTELEKTUAL

Diajukan Untuk Memenuhi Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana (STRATA-1) Pada Fakultas Hukum Universitas Islam Indonesia Yogyakarta

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan guna mencapai derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan

TINJAUAN HUKUM ISLAM TENTANG PENENTUAN HARGA BARANG DAN PEMBERIAN KUPON UNDIAN BERHADIAH

IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PERLINDUNGAN LAHAN PERTANIAN PANGAN BERKELANJUTAN (PLP2B) DI KABUPATEN BANTUL

SKRIPSI KEDUDUKAN SURAT KEPUTUSAN BERSAMA KETUA MAHKAMAH AGUNG DAN KETUA KOMISI YUDISIAL TENTANG KODE ETIK DAN PEDOMAN PERILAKU HAKIM

PERLINDUNGAN HUKUM BAGI PEMBELI DALAM PELAKSANAAN JUAL BELI VAKSIN DI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA SKRIPSI

( PTK Pembelajaran Matematika Siswa Kelas VI SD Negeri Joho 02 Sukoharjo ) SKRIPSI

GAYA BAHASA IRONI PADA WACANA IKLAN PROVIDER SELULER DALAM SURAT KABAR HARIAN EDISI NOVEMBER s.d. DESEMBER 2011 SKRIPSI

KALIMAT PENEGASAN PADA TEKS TERJEMAHAN AL QURAN SURAT AL AHZAB SKRIPSI

PENGAKUAN. Demi Allah, Saya akui karya ini adalah hasil kerja saya sendiri kecuali nukilan dan

PERANAN BADAN PERMUSYAWARATAN DESA (BPD) DALAM OPTIMALISASI PENINGKATAN DAN PEMANFAATAN PENDAPATAN ASLI DESA (PAD)

IMPLEMENTASI PENGENAAN TARIF AKAD NIKAH SKRIPSI. derajat S-I Program Studi Pendidikan. Pancasila dan Kewarganegaraan

SKRIPSI. Untuk memenuhi sebagian persyaratan. Guna mencapai derajat. Sarjana S-1. Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan.

PENENTUAN STATUS KEWARGANEGARAAN ANAK DALAM PERKAWINAN CAMPURAN MENURUT UU NOMOR 12 TAHUN 2006 SKRIPSI

TUGAS AKHIR. Tugas Akhir ini Disusun Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata Satu Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta

SKRIPSI Diajukan Guna Memenuhi Sebagai Syarat Guna Mencapai Derajat Sarjana S-I Program Studi Pendidikan Bahasa, Sastra Indonesia, dan Daerah

PENGEMBANGAN MEDIA CD PEMBELAJARAN MATEMATIKA MODEL COOPERATIVE LEARNING TIPE TPS POKOK BAHASAN TEOREMA PYTHAGORAS

PROSES PENYIDIKAN TERHADAP PELAKU TINDAK PIDANA NARKOTIKA GUNA MENENTUKAN KUALIFIKASI PENGEDAR ATAU PEMAKAI BERDASARKAN UNDANG-UNDANG NOMOR 35 TAHUN

SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Anak Usia Dini. Disusun Oleh : KURNIA PRIHARTINI A

IMPLEMENTASI PENDAFTARAN PENDUDUK SEBAGAI WUJUD TERTIB ADMINISTRASI DITINJAU DARI HUKUM ADMINISTRASI NEGARA (STUDI PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN BANTUL)

ADLN - PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA

PERSPEKTIF GENDER DALAM KUMPULAN CERPEN SEPOTONG HATI YANG BARU KARYA TERE LIYE: TINJAUAN FEMINISME DAN IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN SASTRA INDONESIA SMA

PERANAN ORANG TUA DALAM MEMBINA KECERDASAN SPIRITUAL ANAK DALAM KELUARGA DI KELURAHAN SUGIHWARAS KECAMATAN PEKALONGAN TIMUR KOTA PEKALONGAN

APLIKASI MICROSOFT VISUAL BASIC 2010 UNTUK PEMBUATAN SISTEM KOMUNIKASI ANTAR MUKA KOMPUTER PADA LABORATORIUM BAHASA DI M.I.N. GROGOL WERU SUKOHARJO

FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2010

TINJAUAN YURIDIS TERHADAP TANGGUNG JAWAB ATAS BENDA SITAAN DALAM PERKARA PIDANA

TINJAUAN YURIDIS TERHADAP PUTUSAN MAHKAMAH KONSTITUSI NOMOR 27/PUU-IX/2011 TENTANG HAK-HAK PEKERJA OUTSOURCING DI INDONESIA PENULISAN HUKUM

TANGGUNG JAWAB PERUSAHAAN JASA PENGIRIMAN BARANG TERHADAP PENGIRIM BARANG (STUDI DI PT. CITRA VAN TITIPAN KILAT YOGYAKARTA) SKRIPSI

PERLINDUNGAN HUKUM BAGI NASABAH PENYIMPAN DANA TERHADAP ADANYA LIKUIDASI BANK SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Persyaratan Guna Memperoleh

ASUHAN KEPERAWATAN PADA Nn. A DENGAN GANGGUAN DEFISIT PERAWATAN DIRI DI BANGSAL INTENSIVE RSJD SOEDJARWADI KLATEN

Mamaku tercinta Siti Halimah Sinaga S.E

IMPLEMENTASI PASAL 144 KUHAP OLEH JAKSA PENUNTUT UMUM DALAM MELAKUKAN PERUBAHAN SURAT DAKWAAN DI KEJAKSAAN NEGERI SURAKARTA.

TUGAS AKHIR. Tugas Akhir ini Disusun Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata Satu Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta

PENGARUH KEPUASAN KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA HUBUNGAN PARTISIPASI PENYUSUNAN ANGGARAN DENGAN KINERJA KARYAWAN

ANALISIS KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIS SISWA KELAS VII SMP NEGERI 1 KEMBARAN MATERI SEGITIGA DAN SEGIEMPAT

Laporan Magang. Laporan magang ini di susun untuk memenuhi salah satu syarat menyelesaikan

PENERAPAN MEDIA POWERPOINT UNTUK MENINGKATKAN PERHATIAN SISWA DALAM PEMBELAJARAN AQIDAH/AKHLAK DI KELAS VII C MTs MUHAMMADIYAH WONOSARI GUNUNGKIDUL

PERAN VISUM ET REPERTUM SEBAGAI ALAT BUKTI DALAM PROSES PENEGAKKAN HUKUM TINDAK PIDANA PEMBUNUHAN SKRIPSI

SKRIPSI. Skripsi ini disusun untuk melengkapi salah satu persyaratan dalam

PERAN DEPARTEMEN QUALITY CONTROL DALAM STANDARISASI BAHAN BAKU PT. PURA BARUTAMA UNIT OFFSET

CHRISTINA INDAH PUSPITA SARI A

PENGENDALIAN DIRI AKUNTAN DAN PENGARUHNYA KEPADA KEKHAWATIRAN PERSEPSIAN MELALUI RESIKO PERSEPSIAN AKUNTAN DALAM SITUS JEJARING SOSIAL FACEBOOK

SUSI ARYATI A

Disusun Oleh: DANANG DWI ANGGORO

DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESI

PROFESIONALISME BADAN PERMUSYAWARATAN DESA DALAM MENJALANKAN TUGAS DAN FUNGSINYA SKRIPSI. derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN KATA SAMBUNG PADA KARANGAN SISWA SMP N 2 GATAK SUKOHARJO

SKRIPSI STUDI PELAKSANAAN PERUBAHAN HAK MILIK ATAS TANAH MENJADI HAK GUNA BANGUNAN DI KANTOR PERTANAHAN KABUPATEN KARANGANYAR

MOTTO. berlaku dengan suka sama-suka di antara kamu. Dan janganlah kamu membunuh

VOLUME PENJUALAN PADA PT BATIK SINUN REJEKI DI SURAKARTA

PERAN GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM PEMBINAAN KARAKTER RELIGIUS PESERTA DIDIK DI SMP NEGERI 2 SUMBERGEMPOL TAHUN PELAJARAN 2014/2015 SKRIPSI

ANALISIS KESALAHAN BERBAHASA PADA MADING SISWA SMP DI KECAMATAN KARTASURA SKRIPSI. Untuk memenuhi sebagian persyaratan. Guna mencapai derajat

PERLINDUNGAN HUKUM PEMEGANG SAHAM MINORITAS DAN UPAYA YANG DILAKUKAN DALAM MENGATASI TRANSAKSI YANG MENGANDUNG BENTURAN KEPENTINGAN

SKRIPSI. Disusun Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Strata-1 Program Studi Ilmu Hukum

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN PEER LESSON

ASPEK HUKUM PENCATATAN KELAHIRAN ANAK DAN KAITANNYA DENGAN HUBUNGAN ANAK DAN ORANG TUANYA (Studi Putusan Mahkamah Konstitusi No.

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

PEMEROLEHAN BAHASA ANAK USIA 3-4 TAHUN DI DESA GOMBONG KECAMATAN BELIK KABUPATEN PEMALANG: KAJIAN PSIKOLINGUISTIK SKRIPSI

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Matematika. Diajukan Oleh:

TRANSAKSI ELEKTRONIK SEBAGAI ALAT BUKTI DALAM HUKUM ACARA PERDATA : RACHMADANI FAKULTAS : HUKUM N.P.M : DISETUJUI dan DITERIMA OLEH :

REHABILITASI TERHADAP PECANDU NARKOTIKA DALAM PERSPEKTIF PEMBAHARUAN HUKUM PIDANA SKRIPSI AYU PRAMESWARI PUTRI PERTIWI NIM :

KEHIDUPAN PEREMPUAN PEDAGANG PADA MALAM HARI DI PASAR TRADISIONAL DALAM PERSPEKTIF GENDER (STUDI KASUS DI PASAR LEGI KOTA SURAKARTA) SKRIPSI

PENINGKATAN KEMAMPUAN BERFIKIR KRITIS DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN PROBLEM SOLVING DENGAN PENDEKATAN SCIENTIFIC

SEBAGAI BAHAN AJAR SASTRA DI SMA SKRIPSI. Untuk memenuhi sebagian persyaratan guna mencapai derajat sarjana S-1

Disusun Oleh: TRI AJI BONDAN LAKSONO

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan guna mencapai derajat Sarjana S- 1 Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan.

PENGARUH CITRA TOKO DAN KEPUASAN PELANGGAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN DI GMT SWALAYAN SLEMAN, YOGYAKARTA

REGISTER PERDAGANGAN DI BETENG TRADE CENTER SOLO : SEBUAH KAJIAN SOSIOLINGUISTIK

KEDUDUKAN LEMBAGA PELAKSANA PENJAMINAN SISTEM RESI DARI KEGAGALAN PENGELOLA GUDANG SKRIPSI

UPAYA PEMERINTAH DAERAH DALAM PENINGKATAN PENDAPATAN ASLI DAERAH DI KABUPATEN PENAJAM PASER UTARA SKRIPSI

PENERAPAN DIVERSI PADA ANAK DALAM KASUS PENCURIAN SEPEDA MOTOR DI WILAYAH HUKUM KABUPATEN SLEMAN

Transkripsi:

Skripsi ini dipersembahkan kepada : HALAMAN PERSEMBAHAN 1. Orang tua saya, Alm. Kasirudin dan Sunarti yang selalu membimbing dan memberikan do a serta semangat buat saya dengan tak pernah lelah mendidik saya untuk selalu mencari ilmu, belajar, ibadah, dan berdo a. 2. Kakak saya, Wahyu Ardiansyah, S.T, yang selalu menjadi contoh buat saya dalam berjuang meraih pendidikan. 3. Almamater saya, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. iv

HALAMAN MOTTO Sesungguhnya dalam penciptaan langit dan bumi, silih bergantinya malam dan siang, bahtera yang berlayar dilaut membawa apa yang berguna bagi manusia, dan apa yang Allah turunkan dari langit berupa air, lalu dengan air itu Dia hidupkan bumi sesudah mati (kering)nya dan Diasebarkan di bumi itu segala jenis hewan, dan pengisaran angin dan awan yang dikendalikan antara langit dan bumi; sesungguhnya (terdapat) tanda-tanda (keesaan dan kebesaran Allah) bagi kaum yang memikirkan. ( Q.S. Al Baqarah : 164 ) Apakah kamu tidak memperhatikan orang-orang yang keluar dari kampung halaman mereka, sedang mereka beribu-ribu (jumlahnya) karena takut mati, maka Allah berfirman kepada mereka : Matilah kamu, kemudian Allah menghidupkan mereka. Sesungguhnya Allah mempunyai karunia terhadap manusia tetapi kebanyakan manusia tidak bersyukur. Dan berperanglah kamu sekalian di jalan Allah, dan ketahuilah sesungguhnya Allah Maha Mendengar lagi Maha Mengetahui. ( Q.S. Al Baqarah : 243-244 ) ~ Rendah hati dan berbuat baiklah, dan segerakanlah memulai apa yang kamu citacitakan, meskipun manusia mempunyai kesempatan berkali-kali, namun kita tahu bahwa kita tidak dapat mengetahui kapan waktu akan berhenti ~ ( Penulis ) ~ Kebanyakan dari kita hanya mengetahui bagaimana tanda-tanda kematian dari sebuah perjalanan, tapi lupa bagaimana menginisiasi perbuatan yang hidup dan menghidupkan ~ ( Penulis ) v

KATA PENGANTAR Bismillahirrohmanirrohim, AssalamaualaikumWr. Wb Alhamdulillahirabbilalaamiin, pujian dan syukur kehadirat Allah SWT yang senantiasa memberikan rahmat serta hidayah-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan hukum/skripsi yang berjudul URGENSI PENGAWASAN HAKIM KONSTITUSI DALAM MENJAGA KREDIBILITAS LEMBAGA MAHKAMAH KONSTITUSI REPUBLIK INDONESIA. Shalawat serta salam juga penulis haturkan kepada Rasulullah SAW yang telah membawa manusia kepada zaman yang penuh dengan ilmu pengetahuan, sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan hukum/skripsi sebagai syarat untuk mendapatkan gelar kesarjanaan strata satu bidang ilmu hukum pada fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. Penulisan hukum/skripsi ini dapat diselesaikan atas dasar bantuan berbagai pihak, maka dengan ini penulis ingin menyampaikan terimakasih yang tulus serta rasa hormat kepada : 1. Bapak Prof. H. Abdul Mukhtie Fadjar, S.H., M.S., selaku Ketua Dewan Etik Hakim Konstitusi Mahkamah Konstitusi Republik Indonesia yang telah bersedia meluangkan waktunya untuk berbagi ilmu dan infomasi melalui wawancara yang dilakukan oleh penulis terkait fokus penelitian ini. 2. Bapak Anang Sya roni, S.H., M.Hum, selaku Dosen Pembimbing I yang telah bersedia membimbing penulis dalam penyelesaian penulisan hukum/skripsi ini. 3. Ibu Septi Nur Wijayanti, S.H., M.H, selaku Dosen Pembimbing II yang telah senantiasa memberikan bimbingan dalam penyelesaian penulisan hukum/skripsi ini. 4. Ibu Nanik Prasetyoningsih, S.H., M.H., selaku Dosen serta Ketua Majelis dalam ujian pendadaran skripsi. 5. Bapak Dr. Trisno Raharjo, S.H., M.Hum., selaku Dekan Fakultas Hukum Universitas Mumammadiyah Yogyakarta yang telah mengesahkan dalam penyelesaian penulisan hukum/skripsi ini. vi

6. Seluruh Dosen Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Yogyakarta yang telah mendidik dan berbagi ilmu sehingga saya dapat menyelesaikan studi strata satu saya. 7. Orang tua saya, Alm. Kasirudin dan Ibu Sunarti yang selalu membimbing dan memberikan do a serta semangat buat saya dengan tak pernah lelah mendidik saya untuk selalu mencari ilmu, belajar, ibadah, dan berdo a. 8. Kakak saya, Wahyu Ardiansyah, S.T, yang selalu menjadi contoh buat saya dalam berjuang meraih pendidikan. 9. Kakek, nenek, serta saudara-saudara saya yang selalu mendukung dalam meraih pendidikan, sehingga saya dapat menyelesaikan penulisan hukum/skripsi. 10. Teman-teman angkatan 2012 diantaranya Sofwan Fajar, S.H., Andika Putra, S.H., Nurdiansyah Abdussamad, S.H., Yacobus Resi Sumanjaya, S.H., Fachrul Muhammad, S.H., Oki Dwi Saputera, M Nur Ikhsan, S.H., Agus Andrian, S.H., Muhamad Wiryawan Sudharsono, Iqbal Khotib, Vendre Riyadi D, Facturohman, Dicky Kurniawan, S.H, Hary Abdul Hakim, S.H, serta yang tidak bisa saya sebutkan satu per satu namun tidak mengurangi rasa bangga saya 11. Kakak, teman-teman, serta rekan-rekan di Perhimpunan Mahasiswa Hukum Indonesia Yogyakarta yang telah berbagi ilmu sehingga saya dapat menyelesaikan penulisan hukum/skripsi, diantaranya Irwansyah, S.H., Gusti Randa.,S.H., Supangat, S.H., M.H., Joko Upoyo Witjaksono, S.H., Musa Akbar, S.H., Akbar Simamora, S.H., Aan Dwi Saputera, S.H., Sugiarto, S.H., Adhitiya Windu Triatmaja., S.H., Aris Cahyono, S.H., Arif Prasetyo, S.H., Ananda Hernasaputra, S.H., Sigit Dhanu W, S.H., Aditya Trinanda, S.H., Arif Prabowo, Mega Tri Sulistiowati, Yashinta Zihni Hasfianindy, S.H., Alviani Salim, S.H., Rouf Fajrin Widiantoro, Davit Airlanto, Ade Suryadi, Abdul Mubaraq, Dimiko Rajawali, Asep Widodo, Hasfara Indah Fitri Sartika, Dima Santika Ambardi, Sari Wulandari, Vinda Noviasari, Willis Kusumaningrum, Vitra Hana Sarfina, Neny Abadi, Rahma Boru Sagala, serta yang tidak dapat saya sebutkan satu persatu namun tidak mengurangi rasa hormat saya dan ucapan terimakasih saya telah menjadi kakak, teman, serta rekan yang sangat baik didalam Perhimpunan Mahasiswa Hukum Indonesia Yogyakarta. vii

Skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan, untuk itu penulis mohon masukannya dari segala pihak demi kesempurnaan skripsi ini. WassalamualaikumWr.Wb Yogyakarta, 05 Januari 2017 Dwi Kurniaji viii

ABSTRAK Reformasi hukum merupakan kebutuhan mendasar untuk terwujudnya keadilan substansial dan ataupun prosedural. Untuk meningkatkan reformasi hukum pada umumnya dan kekuasaan kehakiman pada khususnya guna meningkatkan supremasi hukum tidaklah cukup dengan memperbaiki hukumnya dengan mengubah atau merevisinya, tetapi yang lebih penting adalah meningkatkan Sumber Daya Manusianya dari unsur legislatif, eksekutif dan yudikatif dari segi intelektual dan moral. Dalam konteks supremasi hukum, pengawasan merupakan salah satu unsur esensial dalam mewujudkan pemerintahan yang bersih, sehingga siapapun pejabat negara tidak boleh menolak untuk diawasi. Melihat pengawasan tiada lain untuk melakukan pengendalian yang bertujuan mencegah absolutisme kekuasaan, kesewenang-wenangan dan penyalahgunaan wewenang. Namun batasan-batasan dalam hal pengawasan tersebut perlu untuk dikaji ulang agar tidak menyentuh pada wilayah teknis yustisial. Agar kemudian tercapai pengawasan yang tepat. Hal ini tidak lain adalah untuk menjaga kepercayaan masyarakat terhadap lembaga negara pengawal konstitusi tersebut. Kata kunci : Pengawasan, Hakim Konstitusi, Kode Etik ix

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL.... i HALAMAN PERSETUJUAN... ii HALAMAN PENGESAHAN...... iii HALAMAN PERNYATAAN..... iv HALAMAN PERSEMBAHAN. v HALAMAN MOTTO..... vi KATA PENGANTAR..... vii ABSTRAK... ix DAFTAR ISI. x BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Rumusan Masalah... 4 C. Tujuan Penelitian.... 5 D. Manfaat Penelitian.. 5 BAB II KOMISI YUDISIAL, MAHKAMAH KONSTITUSI, PENGAWASAN A. Komisi Yudisial.. 6 B. Mahkamah Konstitusi... 8 1. Pengertian Mahkamah Konstitusi... 8 2. Dasar Hukum 8 3. Kewenangan Mahkamah Konstitusi.... 9 4. Hubungan Mahkamah Konstitusi Dengan Lembaga Negara Lain... 11 C. Pengawasan.... 13 1. Pengertian Pengawasan... 14 2. Bentuk Pengawasan.... 15 3. Dasar Hukum...... 16 BAB III METODE PENELITIAN A. Jenis Penelitian... 18 x

B. Pendekatan.... 19 C. Sumber Data.. 20 D. Teknik Pengumpulan Data....... 22 E. Teknik Pengolaha Data. 22 F. Teknik Analisa Data.. 22 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN ANALISA A. Independensi Kehakiman..... 24 B. Mahkamah Konstitusi dalam Ketatanegaraan Indonesia.... 31 1. Susunan Keanggotaan.... 32 2. Hakim Konstitusi.... 32 3. Tugas dan Wewenang..... 34 C. Urgensi Pengawasan Hakim Konstitusi.... 35 1. Faktor Internal. 40 2. Faktor Eksternal... 45 D. Prinsip-Prinsip dalam Kode Etik dan Perlaku Hakim Konstitusi 49 E. Pelaksanaan Pengawasan Hakim Konstitusi... 64 1. Majelis Kehormatan Mahkamah Konstitusi... 69 2. Keanggotaan Majelis Kehormatan.. 71 3. Tugas dan Wewenang Majelis Kehormatan...... 72 4. Dewan Etik Hakim Konstitusi.... 73 5. Keanggotaan Dewan Etik Hakim Konstitusi...... 76 6. Tugas dan Wewenang Dewan Etik Hakim Konstitusi....... 77 BAB V PENUTUP A. Kesimpulan..... 83 B. Saran........ 85 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xi