BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

dokumen-dokumen yang mirip
THE INFLUENCE OF VIDEO MEDIA TOWARD INCREASING HEALTHWORKER S COMPLIANCE ON HAND HYGIENE IN HEMODIALYSIS CLINIC

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. diselenggarakan dengan pendekatan pemeliharaan, peningkatan kesehatan

BAB 1 : PENDAHULUAN. mencetuskan global patient safety challenge dengan clean care is safe care, yaitu

EFEKTIFITAS EDUKASI DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI DAN KEPATUHAN FIVE MOMENT FOR HAND HYGIENE DI RUANG PERAWATAN INTENSIF

BAB III METODE PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. Tahun 2009, maka diperlukan adanya fasilitas pelayanan kesehatan untuk

LAPORAN KEPATUHAN HAND HYGIENE RUMAH SAKIT UMUM HAJI SURABAYA BULAN JANUARI - MARET 2015

RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK PURI BETIK HATI. Jl. Pajajaran No. 109 Jagabaya II Bandar Lampung Telp. (0721) , Fax (0721)

BAB I PENDAHULUAN. kualitas mutu pelayanan kesehatan. Rumah sakit sebagai tempat pengobatan, juga

KARYA TULIS ILMIAH PENGARUH EDUKASI MEDIA VIDEO TERHADAP PENINGKATAN KEPATUHAN TENAGA KESEHATAN DALAM MELAKSANAKAN HAND HYGIENE DI KLINIK HEMODIALISIS

BAB 1 PENDAHULUAN. Keselamatan pasien (Patient Safety) adalah isu global dan nasional bagi

BAB I PENDAHULUAN. Keselamatan menjadi isu global termasuk juga untuk rumah sakit. Ada lima isu

PENGETAHUAN DAN PENERAPAN FIVE MOMENTS CUCI TANGAN PERAWAT DI RSUD SUKOHARJO

BAB III KERANGKA PENELITIAN. 3.1 Kerangka penelitian Kerangka konseptual dalam penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA. tanggung jawab dan wewenang dalam mengelola kegiatan pelayanan

BAB I PENDAHULUAN. maupun tidak langsung kematian pasien. Infeksi nasokomial ini dapat berasal dari

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. yang terdapat di RS PKU Muhammadiyah Gamping memiliki berbagai

KARYA TULIS ILMIAH PENGARUH EDUKASI MELALUI MEDIA SLIDE TERHADAP PENINGKATAN KEPATUHAN TENAGA KESEHATAN DALAM MELAKSANAKAN HAND HYGIENE DI KLINIK

Buku Panduan Pendidikan Keterampilan Klinik 1 Keterampilan Sanitasi Tangan dan Penggunaan Sarung tangan

SATUAN ACARA PENYULUHAN 6 LANGKAH MENCUCI TANGAN DENGAN BENAR

BAB I PENDAHULUAN. pasien lain dan dari lingkungan yang tercemar kepada pasien. Hand hygiene

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. mata, dan infeksi kulit. Umumnya penyakit tersebut terjadi pada anak-anak dan

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

CORELATION BETWEEN KNOWLEDGE OF HANDHYGIENE AND HANDHYGIENE COMPLIANCE IMPLEMENTATION IN CLINICAL DEGREE OF MEDICAL STUDENTS ABSTRACT

BAB I PENDAHULUAN. Di jaman modernisasi seperti sekarang ini Rumah Sakit harus mampu

PENDAHULUAN. dapat berasal dari komunitas (community acquired infection) atau berasal dari

BAB I PENDAHULUAN. Healthcare-Associated Infections (HAIs) atau biasa disebut infeksi

NASKAH PUBLIKASI EFEKTIVITAS VIDEO MODELLING HAND HYGIENE DALAM MENINGKATKAN KEPATUHAN HAND HYGIENE TENAGA KESEHATAN DI RS PKU MUHAMMADIYAH GAMPING

BAB I PENDAHULUAN. Alat Pelindung Diri (APD) sangat penting bagi perawat. Setiap hari

Infeksi yang diperoleh dari fasilitas pelayanan kesehatan adalah salah satu penyebab utama kematian dan peningkatan morbiditas pada pasien rawat

BAB I PENDAHULUAN. rumah sakit. Rumah sakit merupakan salah satu sarana pelayanan. kesehatan kepada masyarakat. Rumah sakit memiliki peran penting

HUBUNGAN SUPERVISI KEPALA RUANG DENGAN PENERAPAN HAND HYGIENE DI RUANG RAWAT INAP RUMAH SAKIT PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

BAB I PENDAHULUAN. yang berarti keselamatan pasien adalah hukum yang tertinggi (Hanafiah & Amir,

BAB V KESIMPULAN. serta pembahasan hasil penelitian dengan judul: Analisis Kepatuhan. Penerapan Kewaspadaan Standar Pelayanan Kedokteran Gigi di RS

BAB I PENDAHULUAN. dinilai melalui berbagai indikator. Salah satunya adalah penilaian terhadap upaya

BAB I PENDAHULUAN. mikroorganisme dapat terjadi melalui darah, udara baik droplet maupun airbone,

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Keluarga pasien merupakan pihak yang mempunyai hak untuk

BAB 1 PENDAHULUAN. terhadap infeksi nosokomial. Infeksi nosokomial adalah infeksi yang didapat pasien

BAB I PENDAHULUAN. dan tenaga ahli kesehatan lainnya. Di dalam rumah sakit pula terdapat suatu upaya

BAB IV. Hasil dan Pembahasan. Peningkatan jumlah koloni stafilokokus sejak awal datang hingga

BAB I PENDAHULUAN. memberikan pelayanan kesehatan yang aman untuk pasien. World Health

PENGARUH METODE HAND WASH TERHADAP PENURUNAN JUMLAH ANGKA KUMAN PADA PERAWAT RUANG RAWAT INAP DI RSKIA PKU MUHAMMADIYAH KOTAGEDE YOGYAKARTA

Hubungan Pengetahuan dan Sikap Mahasiswa Terhadap Kepatuhan Melakukan Cuci Tangan dengan Metode Hand Wash

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN HAND HYGIENE DENGAN KEPATUHAN PELAKSANAAN HAND HYGIENE PADA PESERTA PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI DOKTER

PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN CUCI TANGAN TERHADAP KEPATUHAN MAHASISWA PRAKTEK DI RUANG ICU RSUD Dr. MOEWARDI

Evaluasi Pelaksanaan Five Momenths for Hand Hygiene dalam Pencegahan dan Pengendalian Infeksi Nosokomial

BAB I PENDAHULUAN. menyebabkan perpanjangan masa rawat inap bagi penderita. Risiko infeksi di

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

Kepatuhan Cuci Tangan 5 Momen di Unit Perawatan Intensif

BAB I PENDAHULUAN. Rumah sakit (RS) sebagai institusi pelayanan kesehatan, di dalamnya

BAB IV HASIL PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. (Permenkes RI No. 340/MENKES/PER/III/2010). Dalam memberikan

BAB I PENDAHULUAN. kadang-kadang mengakibatkan kematian pada pasien dan kerugian keuangan

NASKAH PUBLIKASI EFEKTIVITAS SIMULASI HAND HYGIENE PADA HANDOVER KEPERAWATAN DALAM MENINGKATKAN KEPATUHAN HAND HYGIENE PERAWAT

BAB I PENDAHULUAN. infeksi tersebut. Menurut definisi World Health Organization. (WHO, 2009), Healthcare Associated Infections (HAIs)

Jurnal Keperawatan, Volume VIII, No. 2, Oktober 2012 ISSN

INFEKSI NOSOKOMIAL OLEH : RETNO ARDANARI AGUSTIN

Universitas Sumatera Utara

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. memberikan pelayanan kesehatan kepada masyarakat memiliki

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Infeksi nosokomial merupakan problem klinis yang sangat

nosokomial karena penyakit infeksi. Di banyak negara berkembang, resiko perlukaan karena jarum suntik dan paparan terhadap darah dan duh tubuh jauh

BAB III METODE PENELITIAN. (penelitian semu) dengan rancangan desain pretes-postes. dengan kelompok kontrol di RS PKU Muhammadiyah

PENGARUH PERAN PASIEN TERHADAP PENINGKATAN KEPATUHAN TENAGA KESEHATAN DALAM MELAKSANAKAN HAND HYGIENE DI KLINIK HEMODIALISIS

BAB I PENDAHULUAN. Infeksi Nosokomial, yang saat ini disebut sebagai. dengan jumlah pasien dari jumlah pasien berisiko 160.

KERANGKA ACUAN KEGIATAN PROGRAM DIKLAT PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN INFEKSI (PPI) DI PUSKESMAS KALIBARU KULON

BAB I PENDAHULUAN. dapat terjadi adalah Healthcare-associated Infection (HAIs). HAIs

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. sakit. Infeksi nosokomial/hospital acquired infection (HAI) adalah infeksi

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB VIII KESIMPULAN DAN SARAN. Dari hasil penelitian terhadap karakteristik konsumen, manfaat yang

LAMPIRAN Lampiran 1. Surat Permohonan

swasta dan dari jumlah pasien 254 pasien yang beresiko (9,1) terjadi di rumah sakit ABRI (Depkes RI, 2004). Salah satu strategi pencegahan dan

BAB I PENDAHULUAN. sistemik (Potter & Perry, 2005). Infeksi yang terjadi dirumah sakit salah

BAB 1 PENDAHULUAN. bertambah setiap tahunnya (Mores et al., 2014). Infeksi nosokomial adalah salah

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA. (WHO, 2002). Infeksi nosokomial (IN) atau hospital acquired adalah

GAMBARAN PELAKSANAAN CUCI TANGAN PENGUNJUNG DI BANGSAL AR ROYAN RS PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA UNIT II

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

RSCM KEWASPADAAN. Oleh : KOMITE PPIRS RSCM

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Infeksi nosokomial adalah infeksi yang ditunjukkan setelah pasien

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT PENGETAHUAN PERAWAT TENTANG PENCEGAHAN INFEKSI NOSOKOMIAL DENGAN PERILAKU CUCI TANGAN DI RSUD Dr. MOEWARDI SURAKARTA SKRIPSI

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN di RS PKU Muhammadiyah Gamping yang merupakan salah satu. Yogyakarta. RS PKU Muhammadiyah Gamping

Kepatuhan 5 Momen Hand Hygiene Pada Petugas di Laboratorium Klinik Cito Yogyakarta

SAP (SATUAN ACARA PENGAJARAN) DIARE

BAB 1 PENDAHULUAN. Saat ini perhatian terhadap infeksi nosokomial di sejumlah rumah sakit di Indonesia

Hubungan Kepatuhan Perawat dalam Cuci Tangan Enam Langkah Lima Momen dengan Kejadian Phlebitis di RSI Kendal.

BAB I PENDAHULUAN. (World Health Organization (WHO), 2011). Menurut survei di Inggris,

BAB I PENDAHULUAN. kuman dan menyebabkan patogen berpindah dari satu orang ke orang lain, baik

Karakteristik Responden. 2. Lama Bertugas / pengalaman bekerja. 3.Mengikuti pelatihan APN ( Asuhan persalinan Normal)

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. 1. Gambaran umum RS PKU Muhammadiyah Bantul

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA LEMBAR OBSERVASI

BAB III METODE PENELITIAN. menilai pengaruh doa dan dzikir al-ma tsurat terhadap skor depresi pasien

BAB I PENDAHULUAN. Pelayanan kesehatan merupakan bagian terpenting dalam. diantaranya perawat, dokter dan tim kesehatan lain yang satu dengan yang

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

Transkripsi:

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN A. Hasil Tenaga kesehatan di Klinik Hemodialisis Nitipuran berjumlah 11 orang yang terdiri dari 4 dokter dan 7 perawat. Setiap hari terdapat 3 kali pergantian shift perawat, 2 kali pergantian shift dokter, dan 3 kali pergantian shift pasien. Perawat dan pasien dibagi menjadi 3 shift yaitu pagi, middle, sore. Sedangkan dokter hanya dibagi menjadi shift pagi dan sore. Tabel 3. Frekuensi Tenaga Kesehatan di Klinik Hemodialisis Nitipuran Profesi Jumlah Prosentase (%) Dokter 4 36.36 Perawat 7 63.64 Total 11 100% Tabel 5 dibawah ini menunjukkan jumlah momen hand hygiene yang diambil oleh peneliti sebelum perlakuan dimulai. Didapatkan jumlah momen secara keseluruhan yaitu 203 momen hand hygiene yang terdiri dari 84 momen dilakukan oleh dokter dan 119 momen dilakukan oleh perawat. Tabel 4. Frekuensi 5 Moment Hand Hygiene Tenaga Kesehatan di Klinik Hemodialisis Nitipuran Sebelum Diberikan Perlakuan Seluruh Tenaga Dokter Perawat Kesehatan MOMEN Jumlah Prosentase Jumlah Prosentase Jumlah Prosentase (n) (%) (n) (%) (n) (%) 1 65 32,02 32 38,10 33 27,73 2 28 13,79 0-28 23,53 3 0-0 - 8-4 61 30,05 35 41,67 26 21,85 5 49 24,14 17 20,24 32 26,89 TOTAL 203 100 84 100 119 100 40

41 Tabel 6 dibawah ini menunjukkan jumlah momen hand hygiene yang dilakukan oleh tenaga kesehatan di Klinik Hemodialisis Nitipuran sesudah diberikan perlakuan. Momen hand hygiene yang dilakukan berjumlah 247 momen yang terdiri dari 79 momen dilakukan oleh dokter dan 168 momen dilakukan oleh perawat. Tabel 5. Frekuensi 5 Moment Hand Hygiene Tenaga Kesehatan di Klinik Hemodialisis Nitipuran Sesudah Diberikan Perlakuan Seluruh Tenaga Dokter Perawat Kesehatan MOMEN Jumlah Prosentase Jumlah Prosentase Jumlah Prosentase (n) (%) (n) (%) (n) (%) 1 67 27.13 34 43.04 33 19.64 2 8 3.24 0-8 4.76 3 0-0 - 0-4 77 31.17 34 43.04 43 25.60 5 95 38.46 11 13.92 84 50.00 TOTAL 247 100% 79 100% 168 100% Pada diagram dibawah ini menunjukkan prosentase rata-rata kepatuhan dokter dan perawat sebelum dan sesudah diberikan edukasi media video dimana dokter dan perawat itu sendiri bertindak sebagai role model dalam video yang ditampilkan di 5 TV yang terdapat dalam Klinik hemodialisis Nitipuran selama 4 hari berturut-turut yang di lihat juga oleh pasien di Klinik Hemodialisa Nitipuran. Seperti terlihat pada gambar diagram tersebut bahwa secara keseluruhan didapatkan prosentase kepatuhan tenaga kesehatan meningkat 17.89%, dan secara khusus dokter hanya mengalami peningkatan sebesar 14.50% sedangkan perawat mengalami peningkatan lebih tinggi yakni sebesar 19.84 %.

42 50.00 45.00 40.00 35.00 30.00 25.00 20.00 15.00 10.00 5.00 0.00 46.80 46.51 46.97 32.01 28.91 27.13 Seluruh Tenaga Kesehatan Dokter Perawat Sebelum Perlakuan Sesudah Perlakuan Gambar 2. Diagram Batang Prosentase Rata-rata Kepatuhan Tenaga Kesehatan di Klinik Hemodialisis Nitipuran Sebelum dan Sesudah Diberikan Perlakuan 60 50 50 52.52 40 36.01 32.14 36.79 33.38 30 24.64 20 10 0 Sebelum Menyentuh Pasien Sebelum melakukan Prosedur Invasif 0 0 Setelah Menyentuh Cairan Pasien 12.9 setelah MenyentuhSetelah Menyentuh Pasien Lingkungan Pasien Sebelum Perlakuan Sesudah Perlakuan Gambar 3. Diagram Batang Prosentase Rata-rata Kepatuhan Tenaga Kesehatan di Klinik Hemodialisis Nitipuran Terhadap 5 Moment Hand Hygiene Sebelum dan Sesudah Perlakuan

43 Pada gambar diagram diatas menunjukkan prosentase rata-rata kepatuhan dokter dan perawat dalam melakukan 5 moment hand hygiene. Dimana setelah dokter dan perawat di edukasi menggunakan media video yang role model dalam video itu merupakan dokter dan perawat di Klinik Hemodialisa Nitipuran, tenaga kesehatan di Klinik Hemodialisa Nitipuran tersebut melakukan hand hygiene lebih patuh dibandingkan dengan sebelumnya. Kenaikan tertinggi terjadi pada momen 5 yaitu setelah menyentuh benda di lingkungan pasien sebesar 20.48 %. Sedangkan momen 1 mengalami peningkatan sebesar 11.37 %. Momen 2 meningkat sebesar 17.86 %. Momen 4 meningkat sebesar 15.73 %. Sedangkan momen 3 tidak dapat dinilai dikarenakan tidak terdapat momen 3 yang dilakukan selama pengamatan terhadap dokter dan perawat. Tabel 4 dibawah ini menunjukkan prosentase kepatuhan sebelum dan sesudah diberi edukasi media video. Pada penelitian ini 4 dokter diberi kode D1, D2, D3, dan D4. Sedangkan perawat diberi kode P1, P2, P3, P4, P5, P6, dan P7. Dapat dilihat dalam tabel tersebut bahwa seluruh dokter dan perawat mengalami peningkatan kepatuhan setelah diberikan edukasi media video. Peningkatan paling besar terjadi pada perawat dengan kode P3 yaitu sebesar 45.76 %. Sedangkan peningkatan paling sedikit terjadi pada dokter dengan kode D1 yakni hanya sebesar 3 %.

44 Tabel 6.Tingkat Kepatuhan 5 Moment Hand Hygiene Seluruh Tenaga Kesehatan di Klinik Hemodialisis Nitipuran Sebelum dan Sesudah Perlakuan Kode Tenaga Kesehatan Prosentase (%) Sebelum Diberi Perlakuan Prosentase (%) Sesudah Diberi Perlakuan Keterangan D1 12.00 15.00 Meningkat 3 % D2 21.05 21.05 tetap D3 35.00 50.00 Meningkat 15 % D4 60.00 100.00 Meningkat 40 % P1 35.29 72.41 Meningkat 37.12 % P2 38.89 42.11 Meningkat 3.22 % P3 13.33 59.09 Meningkat 45.76 % P4 31.25 34.78 Meningkat 3.53 % P5 30.00 45.83 Meningkat 15.83 % P6 23.53 37.50 Meningkat 13.97 % P7 17.65 37.04 Meningkat 19.39 % Berdasarkan data univariat di atas dilakukan pengujian data bivariat menggunakan uji hipotesis Paired Sample t Test. Hasilnya adalah nilai p 0.004 (<0.05) yang berarti bahwa terdapat perbedaan sebelum dan sesudah diberikan perlakuan. Tabel 7. Hasil Uji Hipotesis Paired Sampel t Test Kepatuhan N Mean Standar Deviasi P Value Sebelum Perlakuan 11 28.90 13.77 Sesudah Perlakuan 11 46.80 23.81.004 Untuk mengetahui ada tidaknya perbedaan kepatuhan pada tiap momen, maka dilakukan uji bivariat lain yakni Independent T Test. Hasilnya adalah terdapat perbedaan yang signifikan secara statistik (<0.05) pada momen 5 yaitu setelah menyentuh lingkungan sekitar pasien.

45 Tabel 8. Hasil Uji Hipotesis Independent Sample T Test Momen Sesudah Perlakuan P Value Momen 1 Momen 2 Momen 4 Sebelum Menyentuh Pasien.355.441 Sebelum Melakukan Prosedur Invasif.190.103 Setelah Menyentuh Pasien.906.919 Momen 5 Setelah Menyentuh Benda di Lingkungan Sekitar Pasien.000.000 B. Pembahasan Hand Hygiene merupakan upaya memutus rantai transmisi kontaminasi. WHO melaporkan kepatuhan cuci tangan harus lebih dari 50%. Beberapa penelitian melaporkan kepatuhan hand hygiene masih rendah. Suatu penelitian mengamati kepatuhan hand hygiene petugas kesehatan di suatu unit perawatan intensif yang mempunyai fasilitas-fasilitas seperti wastafel, tissue pengering, larutan berbahan dasar alkohol, dan anjuran untuk cuci tangan yang terpampang pada dinding di setiap ruang. Hasil penelitian ini menunjukan kepatuhan cuci tangan paling tinggi setelah perlakuan adalah perawat (46,97%) dibandingkan dokter (46.51%). Penelitian ini dilakukan pada tenaga kesehatan yang terdiri dari dokter dan perawat yang bekerja di Klinik Hemodialisis Nitipuran. Penelitian ini dilakukan

46 dengan pre test dan post test, kemudian menilai kepatuhan sebelum dan sesudah perlakuan yang menggunakan edukasi media video cuci tangan five moments hand hygiene. video ini berisi dokter dan perawat yang berada di klinik hemodialisis Nitipuran yang bertindak sebagai role model dalam melakukan five moments hand hygiene. Video ini merupakan bentuk edukasi untuk memberikan pengetahuan tentang five moments hand hygiene. Mencuci tangan adalah prosedur kesehatan yang paling penting yang dapat dilakukan oleh semua orang untuk mencegah penyebaran kuman. Cuci tangan harus selalu dilakukan dengan benar sebelum dan sesudah melakukan tindakan perawatan walaupun memakai sarung tangan atau alat pelindung lain untuk menghilangkan atau mengurangi mikroorganisme yang ada ditangan sehingga penyebaran penyakit dapat dikurangi dan lingkungan terjaga dari infeksi. Cuci tangan tidak dapat digantikan oleh pemakaian sarung tangan (Nursalam, 2007). Secara umum alasan kurangnya kesadaran mencuci tangan adalah tingginya mobilitas perawat dan dokter sehingga secara praktis lebih mudah menggunakan sarung tangan, hal tersebut memicu tingginya penggunaan sarung tangan yang didukung kelalaian untuk cuci tangan sebelum dan setelah menggunakannya. Larson dan Killien (2007) melaporkan bahwa terlalu sibuk adalah alasan penting yang diberikan petugas kesehatan untuk tidak mencuci tangan mereka. Telah diketahui juga bahwa salah satu faktor yang mempengaruhi rendahnya pemenuhan hand hygiene salah satunya adalah beban kerja yang tinggi dan kekurangan tenaga dimana pada Klinik Hemodialisis Nitipuran jumlah perawat sebanyak 7 orang dan pada saat pemasangan alat-alat untuk cuci darah

47 membutuhkan beberapa perawat dan di Klinik Hemodialisis Nitipuran jumah tempat tidur sebanyak 7 buah tempat tidur dan dalam satu hari nya ada 3 shift jadi dalam satu hari sekitar 21 pasien cuci darah yang terdapat di Klinik Hemodialisis Nitipuran dan jumlah perawat hanya 7 orang yang dibagi shift pagi sebanyak 3 orang middle 2 orang dan sore 3 orang. Selain itu pada saat pasien sudah datang pada saat saya observasi, perawat cenderung langsung memakai sarung tangan tanpa mencuci tangan terlebih dahulu dengan alasan lupa, terburuburu karena pasien sudah datang atau mesin hemodialisis sering bunyi menyebabkan momen cuci tangan sering terabaikan. Akses terhadap fasilitas hand hygiene juga menjadi salah satu alasan tidak dilakukannya hand hygiene dengan baik. Mani,2010 menyatakan bahwa rendahnya akses atau jauhnya menuju fasilitas hand hygiene merupakan satu dari beberapa faktor yang mempengaruhi rendahnya pelaksanaan hand hygiene ini mendukung terhadap hasil penelitian penulis. Beberapa dokter sebelum menyentuh pasien mencuci tangan terlebih dahulu tetapi masih terdapat beberapa yang belum melaksanakan prosedur tersebut. Saat mengunjungi pasien satu dengan yang lainnya, dokter tidak mencuci tangan disebabkan karena akses handrub terlalu jauh dari tempat tidur pasien sehingga mengganggu akses dokter untuk cuci tangan. Penulis merekomendasikan untuk meningkatkan kepatuhan five moments hand hygiene dengan melakukan observasi atau pengamatan yang terus menerus dari pihak manajemen. Lau Chun Ling, 2012 menyebutkan dua studi meneliti efek dari kesadaran yang diamati pada kepatuhan hand hygiene merupakan indikator kuat dari tingginya kepatuhan hand hygiene.

48 Penggunaan sarung tangan baik bersih ataupun steril tidak mengubah atau menggantikan pelaksanaan hand hygiene. Hand hygiene harus dilakukan sebelum mengenakan sarung tangan dan setelah sarung tangan dilepas (WHO, 2009). Faktor kurangnya pengetahuan mempengaruhi ketaatan petugas dalam melakukan hand hygiene serta faktor banyaknya pasien dalam waktu yang bersamaan dan aktivitas yang banyak merupakan faktor yang mempengaruhi masih rendahnya tingkat kepatuhan pelaksanaan hand hygiene. Seluruh petugas pelayanan kesehatan harus mempelajari secara tepat prosedur pelaksanaan hand hygiene dan pada saat kapan hand hygiene dilakukan. Program edukasi perlu dilakukan untuk memberikan penjelasan pentingnya pelaksanaan hand hygiene dan memberikan panduan yang jelas pada situasi apa hand hygiene harus dilakukan (Wilson, 2006). Namun, untuk meningkatkan kepatuhan pelaksanaan hand hygiene ada 3 hal yang perlu di ketahui sepenuhnya yaitu pengetahuan, kebiasaan setiap individu, dan fasilitas untuk melaksanakan hand hgyiene motivasi untuk patuh dalam melaksanakan hand hygiene ketika berada dalam ruangan atau aktivitas masih kurang terutama untuk tindakan yang beresiko rendah, meskipun untuk sarana palaksanaan hand hygiene sudah tersedia di ruangan yang sama dan mudah di akses. Hand hygiene adalah tehnik mencuci tangan dengan menggunakan antiseptic pencuci tangan (Tiejen, 2004). Menurut WHO (2009) Patient Safety challenge dengan clean care is safe care, yaitu merumuskan inovasi strategi penerapan hand hygiene untuk petugas kesehatan dengan My five moments for

49 hand hygiene adalah melakukan cuci tangan saat sebelum bersentuhan dengan pasien, sebelum melakukan prosedur bersih/ steril, setelah bersentuhan dengan cairan tubuh pasien resiko tinggi, setelah bersentuhan dengan pasien, setelah bersentuhan dengan lingkungan sekitar pasien. Larson, 2007 menyatakan setelah dilakukan promosi program WHO dalam pengendalian infeksi, 40 rumah sakit melaporkan kepatuhan tenaga kesehatan yang melakukan hand hygiene sebelum dan setelah menyentuh pasien bervariasi antara 24 % sampai 89 % (rata- rata 56,6 %). Edukasi merupakan proses perubahan perilaku yang dinamis, yang harus dilaksanakan, dicapai, seseorang menerima dan menolak informasi, sikap, maupun praktek baru, yang berhubungan dengan tujuan hidup sehat. Demonstrasi dapat dilakukan secara langsung atau menggunakan media video. Proses pembelajaran menjadi lebih jelas, dapat menghindari verbalisme, lebih mudah memahami sesuatu, lebih menarik, peserta didik dirangsang untuk mengamati, menyesuaikan teori dengan kenyataan dan dapat melakukan sendiri (redemonstrasi) (Suliha,et al., 2002) Edukasi dengan menggunakan media video kepada Tenaga kesehatan tujuannya untuk mengetahui efektif atau tidak edukasi my five moment for hand hygiene dalam meningkatkan kepatuhan tenaga kesehatan, tujuan jangka panjang adalah dapat mencegah infeksi nosokomial di ruang perawatan intensif. Tenaga kesehatan secara umum merupakan satu kesatuan tenaga yang terdiri dari dokter dan perawat. Semua katagori tenaga kesehatan yang bekerja di klinik serta rumah sakit, tenaga perawat merupakan tenaga terbanyak dan

50 mereka mempunyai waktu kontak dengan pasien lebih lama dibandingkan tenaga kesehatan yang lain, sehingga mereka mempunyai peranan penting dalam menentukan baik buruknya mutu pelayanan kesehatan di rumah sakit (KARS, 2006). Tujuan penelitian efektivitas edukasi five moment for hand hygiene dalam meningkatkan motivasi dan kepatuhan perawat perbedaan kepatuhan perawat yang menjadi lebih baik dari sebelumnya dikarenakan telah diberikan sebuah perlakuan edukasi. Proses edukasi ini sebagai proses pengalihan atau transformasi ilmu pengetahuan dan teknologi untuk mendorong perkembangan intelektual, pembentukan watak, serta membentuk keterampilan dan kemahiran yang dapat dilakukan melalui komunikasi yang baik dan efektif (Soekidjo. 2005). Kepatuhan merupakan bagian dari ranah perilaku yang merupakan sebuah penampilan dari hasil belajar melalui proses edukasi. Edukasi dengan media video yang telah dilakukan tentang five moment for hand hygiene yang dapat dinilai dan diobservasi secara langsung dalam penelitian ini. Keunggulan edukasi media video dapat membuat proses pembelajaran menjadi lebih jelas dan lebih konkret, dapat menghindari verbalisme, lebih mudah memahami sesuatu, lebih menarik, peserta didik dirangsang untuk mengamati, menyesuaikan teori dengan kenyataan dan dapat melakukan sendiri/ redemonstrasi. (Suliha, et.al., 2002). Beberapa hasil evaluasi observasi pada kepatuhan yaitu terdapat peningkatan pada perawat setelah kontak dengan lingkungan sekitar pasien dari

51 sebelum dilakukan edukasi dengan hasil sig 0.000 ( P<0,05). Momen ini perlu untuk selalu ditingkatkan untuk mencegah infeksi nosokomial pada orang lain. Tangan dari petugas kesehatan adalah pembawa mikroorganisme paling umum dari satu pasien ke pasien lain dan dari lingkungan yang tercemar kepada pasien. Hand hygiene merupakan ukuran yang paling penting dalam tindakan pencegahan karena lebih efektif dan biaya rendah, diperkirakan dengan melaksanakan hand hygiene dampak pengurangan terhadap HAIs adalah 50% (Madrazo, 2009). Kondisi saat dilakukan observasi, perawat serta dokter mengabaikan mencuci tangan mereka setelah mereka kontak dengan pasien seperti melakukan pemeriksaan tekanan darah dan merapikan serta mengganti sprei tempat tidur pasien. Perawat juga mengabaikan mencuci tangan setelah memegang peralatan yang berkaitan dengan lingkungan disekitar pasien salah satunya adalah catatan medis pasien. Tidak berkontak dengan pasien bukan berarti hand hygiene tidak perlu dilakukan. Tangan dapat terkontaminasi karena sejumlah benda dalam beberapa kasus, dan membahayakan pasien maupun tenaga kesehatan. Benda yang dimaksud seperti pakaian pasien, handuk pasien, tempat tidur pasien, dan catatan klinis (Porche, 2008). Faktor yang mengakibatkan ketidakpatuhan dalam melaksanakan hand hygiene adalah aktivitas yang terlalu sibuk, pasien yang banyak, mementingkan pasien terlebih dahulu, panduan dan pengetahuan hand hygiene tidak memadai hand hygiene dapat menggangu hubungan baik dengan pasien, memiliki anggapan resiko rendah untuk mendapatkan infeksi dari pasien, lupa untuk

52 mencuci tangan, tidak ada contoh dari atasan atau seseorang yang lebih senior, meragukan hasil dari pelaksanaan hand hygiene, tidak setuju dengan rekomendasi (Motacki, 2010) Berdasarkan hasil observasi di ruangan didapatkan kepatuhan tenaga kesehatan dalam melakukan five moments hand hygiene sudah baik, tetapi pada 3 waktu yang harus dilaksanakan hand hygiene mengacu pada WHO seperti sebelum kontak dengan pasien, setelah kontak dengan pasien dan sebelum tindakan asepsis mengalami kelalaian, tetapi ketika setelah menyentuh kontak lingkungan sekitar pasien mengalami peningkatan pada saat mesin HD berbunyi ada tanda warning, seketika perawat langsung menuju ke tempat bed pasien dan mengatur kembali mesin HD nya dan kemudian perawat langsung mencuci tangan dengan menggunakan handrub dan ini dibuktikan dengan nilai sig 0.000 menggunakan Independent T Test p <0.05. Sedangkan untuk tindakan setelah kontak dengan cairan tubuh pasien tidak dapat dinilai, karena pada saat observasi dilakukan peneliti tidak melihat kondisi tersebut. Faktor kurangnya pengetahuan juga ikut mempengaruhi ketaatan petugas dalam melakukan hand hygiene. Selain itu faktor banyaknya pasien dalam waktu yang bersamaan dan aktivitas yang banyak merupakan faktor yang mempengaruhi masih rendahnya tingkat kepatuhan pelaksanaan hand hygiene. Hal ini sangat penting bahwa seluruh petugas pelayanan kesehatan harus mempelajari secara tepat prosedur pelaksanaan hand hygiene dan pada saat kapan hand hygiene dilakukan. Program edukasi perlu dilakukan untuk memberikan penjelasan

53 pentingnya pelaksanaan hand hygiene dan memberikan panduan yang jelas pada situasi apa hand hygiene harus dilakukan. Dalam penyempurnaan pelaksanaan hand hygiene pendekatan multimodal harus dilakukan untuk meningkatkan kepatuhan yaitu kebiasaan dari setiap individu, suasana dari institusi, kendala yang terdapat dilingkungan, penggunaan poster untuk mempromosikan hand hygiene, dan manejemen pendukung yang kuat untuk program rumah sakit (Wilson, 2006). Namun, untuk meningkatkan kepatuhan pelaksanaan hand hygiene ada 3 hal yang perlu di ketahui sepenuhnya yaitu pengetahuan, kebiasaan setiap individu, dan fasilitas untuk melaksanakan hand hgyiene. Pada hasil penelitian ini terhadap five moments hand hygiene, dari kelima momen tersebut yang paling patuh merupakan momen kelima setelah menyentuh benda di lingkungan pasien dengan nilai p value = 0.000 (p<0.05) dan didukung dengan penelitian oleh Listiowati dan Nilamsari, 2014 dalam Pelaksanaan five moments hand hygiene dimana frekuensi momen terbanyak pada saat sesudah kontak dengan lingkungan pasien yakni 92,68% pada pretest dan 95,79% pada postest. Penelitian Arini,2016 kepatuhan staff dalam hand hygiene sebesar 46.29 % dan ini hampir sama dengan penelitian yang penulis lakukan yaitu kepatuhan tenaga kesehatan yang terdiri dari dokter dan perawat sebesar 46.80 % setelah dilakukan edukasi media video dari sebelum perlakuan didapatkan kepatuhan sebesar 28.91 %. Jadi dari hasil penelitian ini terdapat pengaruh peningkatan dalam kepatuhan hand hygiene berdasarkan sebelum dan sesudah perlakuan

54 edukasi media video sebesar p value = 0.004 (p<0.05) serta pengaruh dalam kepatuhan hand hygiene pada moment ke lima yaitu setelah kontak dengan lingkungan pasien P value = 0.000 ( p<0.05). Penelitian ini didapatkan perbedaan bahwa perawat lebih patuh dari pada dokter dengan hasil sebelum dan sesudah perlakuan yang didapatkan selisih dokter yaitu 14.5 % sedangkan perawat 19.84 % dan ini sesuai dengan penelitian yang dilakukan oleh Mary Louisen McLaws, 2014 yaitu kepatuhan pada dokter secara seragam lebih rendah dari pada perawat. Tingkat kepatuhan perawat dari 77% higga 84%. Kepatuhan staff medis 17 hingga 18 PPs lebih rendah dibandingkan staff perawat tanpa melihat ukuran rumah sakit.