KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN CHEST PHYSIOTHERAPY PADA PENDERITA BRONKIEKTASIS DI RS PKU MUHAMADIYAH SURAKARTA

dokumen-dokumen yang mirip
PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI INFEKSI SALURAN PERNAFASAN AKUT (ISPA) DI RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL

HUBUNGAN ANTARA KAPASITAS VITAL PAKSA DENGAN KUALITAS HIDUP PENDERITA PENYAKIT PARU OBSTRUKSI KRONIS

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA ASTHMA BRONCHIALE DENGAN MODALITAS INFRA MERAH DAN CHEST PHYSIOTHERAPY DI RSUD PANDAN ARANG BOYOLALI

KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA PNEUMONIA DI RSUD PANDANARANG BOYOLALI

NASKAH PUBLIKASI PENATALAKSANAAN CHEST PHYSIOTHERAPY PADA PENDERITA BRONKIEKTASIS DI RS PKU MUHAMADIYAH SURAKARTA

PENGARUH PEMBERIAN CHEST PHYSIOTHERAPY

Oleh : J FAKULTAS

KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA PENYAKIT PARU OBSTRUKTIF KRONIS (PPOK) DI BBKPM SURAKARTA

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA POST STROKE HEMORAGE DEXTRA STADIUM RECOVERY DI RS. Dr. RAMELAN SURABAYA

PENATALAKSANAAN CHEST PHYSIOTHERAPY PADA KONDISI BRONKITIS AKUT DI RS PARU DR. ARIO WIRAWAN SALATIGA

KARYA TULIS ILMIAH. Oleh : DRAJAT WAHYU UTOMO J

PENATALAKSANAAN TERAPI LATIHAN PADA KONDISI PARAPLEGI

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA PENYAKIT PARU OBSTRUKSI KRONIK (PPOK) EKSASERBASI AKUT DI RSUP DR. SARDJITO YOGYAKARTA

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS DROP HAND DEXTRA e.c LESI SARAF RADIALIS DI RS PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI CERVICAL ROOT S SYNDROME DI RSUD KARANGANYAR

KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA CARPAL TUNNEL SYNDROME (CTS) DEXTRA DI RS PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI PENYAKIT PARU OBSTRUKTIF KRONIS DI RS PARU ARIO WIRAWAN SALATIGA

KARYA TULIS ILMIAH. Diajukan untuk Melengkapi Tugas-tugas dan Memenuhi Syarat-syarat untuk Menyelesaikan Program Pendidikan Diploma III Fisioterapi

HUBUNGAN BERAT BADAN BERLEBIH DENGAN PERUBAHAN MEDIAL LONGITUDINAL ARCH DAN FOOT ALIGNMENT DI KECAMATAN KARTASURA

KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA DROP HAND DEXTRA DI RSUD SALATIGA

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI TERAPI LATIHAN PADA KONDISI GUILLAIN-BARRE SYNDROME DI RSUD SALATIGA

PENGARUH LATIHAN CONTRACT RELAX STRETCHING TERHADAP PENURUNAN NYERI MYOFASCIAL TRIGGER POINT SYNDROME

KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA ASMA ACUTE. DI RS PARU Dr. ARIO WIRAWAN SALATIGA

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS OSTEOARTHRITIS KNEE DEXTRA DI RSUD SUKOHARJO

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS LOW BACK PAIN MYOGENIC E.C. LUMBAR STRAIN DI RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS PARAPARESE DI RSUD KARANGANYAR

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA SCOLIOSIS VERTEBRA THORACAL 7 LUMBAL 1 DI RSAL DR.RAMELAN

PENGARUH SENAM YOGA TERHADAP TINGKAT KECEMASAN IBU HAMIL TRIMESTER III DI PRAKTIK BIDAN MANDIRI KABUPATEN BOYOLALI

KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI POST FRAKTUR COLLES DEXTRA DI R.S PKU MUHAMMADIYAH SURAKARTA

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA STIFFNESS ELBOW JOINT DEXTRA DI RSUP Dr. SARDJITO YOGYAKARTA

Disusun oleh: LINA IRENA J KARYA TULIS ILMIAH

PENATALAKSANAAN TERAPI LATIHAN PADA KONDISI PASKA SECTIO CAESARIA AKIBAT PRE EKLAMPSIA BERAT DI RSUD Dr. MOEWARDI SURAKARTA

PERBEDAAN PENGARUH LATIHAN AQUATIC DAN LAND PLYOMETRIC SQUAT JUMP TERHADAP TINGGI LONCATAN PEMAIN PEMULA BOLA VOLI

(SOPT) Oleh : J Persyaratan FAKULTAS

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI FROZEN SHOULDER SINISTRA DI RSUD SRAGEN

PENGARUH LATIHAN PERNAPASAN DIAFRAGMA TERHADAP ARUS PUNCAK EKSPIRASI PADA ANAK YANG MEMPUNYAI HOBI RENANG USIA 9-15 TAHUN

MANFAAT AKUPUNKTUR PADA PENDERITA STROKE HEMORRAGIK TERHADAP PENINGKATAN KEKUATAN OTOT ANGGOTA GERAK ATAS

PENGARUH CHEST THERAPY TERHADAP PENGEMBANGAN SANGKAR THORAK PADA PENDERITA PENYAKIT PARU OBSTRUKSI KRONIK ( PPOK )

HUBUNGAN PERILAKU CARING PERAWAT DENGAN TINGKAT KECEMASAN PASIEN RAWAT INAP DI RUMAH SAKIT PKU MUHAMMADIYAH SURAKARTA SKRIPSI

KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS CARPAL TUNNEL SYNDROME SINISTRA DI RSUD DR.MOEWARDI SURAKARTA

KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA POST DISLOKASI SHOULDER DEXTRA DI RSUD SUKOHARJO

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA PENYAKIT PARU OBSTRUKSI KRONIK (PPOK) DI BBKPM SURAKARTA

KARYA TULIS ILMIAH ANKLE STRATEGY EXERCISE UNTUK MENINGKATKAN KESEIMBANGAN POSTURAL PADA LANJUT USIA

HUBUNGAN KEKUATAN OTOT TUNGKAI DENGAN KEMAMPUAN MENENDANG BOLA DALAM PERMAINAN SEPAK BOLA SISWA DI SMA NEGERI 1 KARANGTENGAH KABUPATEN DEMAK

KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA PENYAKT PARU OBSTRUKTIF KRONIK DI RS RESPIRA JOGJAKARTA

PERBEDAAN FLEKSIBILITAS TRUNK PADA ANAK LAKI LAKI DAN PEREMPUAN USIA 7 8 TAHUN

AGUS ADHI PUJI SANTOSO J

KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA POST OPERASI TENDON ACHILLES DEXTRA

SUPAYA PENINGKATAN KEMAMPUAN KOGNITIF MELALUI BERMAIN PUZZLE PADA ANAK KELOMPOK B DI TK DESA KLUMPRIT I MOJOLABAN SUKOHARJO TAHUN AJARAN 2011 / 2012

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI MYALGIA SUBSCAPULARIS DEXTRA DI BBRSBD SURAKARTA

ASUHAN KEPERAWATAN PADA Ny.T DENGAN DIABETES MELLITUS TIPE II DI RUANG AB RSUD PANDAN ARANG BOYOLALI

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI PASKA. OPERASI MEDIAL COLLATERAL LIGAMENT KNEE DEXTRA di RS AL. Dr. RAMELAN SURABAYA

SKRIPSI. Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan. Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Matematika. Diajukan Oleh:

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA EFUSI PLEURA DI RSU PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna mencapai derajad Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Akuntansi

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS SINDROM OBSTRUKSI PASCA TUBERKULOSIS (SOPT) DI RS. PARU DOKTER ARIO WIRAWAN SALATIGA

PENGARUH PEMBERIAN LATIHAN STEPPING STRATEGY TERHADAP KESEIMBANGAN DINAMIS PADA LANJUT USIA

PENGARUH PEMBERIAN LATIHAN CALF RAISES

PENGARUH LATIHAN TREADMILL DAN CYCLE ERGOMETRY TERHADAP VO 2 MAX

Karya Tulis Ilmiah ini Disusun untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Ijazah D III Gizi. Disusun Oleh: RAISITA ENDAH DWI NOVIYANI J

ANALISIS KESALAHAN DALAM PENYELESAIAN SOAL OPERASI BILANGAN PECAHAN

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PASCA OPERASI FRAKTUR 1/3 PROKSIMAL ANTEBRACHII DEXTRA DI. RSUD. Dr. HARDJONO S. PONOROGO

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI OSTEOARTHRITIS GENU DEXTRA DI RSUD SRAGEN

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA CAPSULITIS ADHESIVA DEXTRA DI RS. ANGKATAN LAUT dr. RAMELAN SURABAYA

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Matematika. Disusun Oleh:

PENGARUH PENAMBAHAN MOBILISASI TRANSLASI

EFEKTIFITAS MOBILISASI SARAF DAN NERVE GLIDING DALAM PENURUNAN NYERI PADA CARPAL TUNNEL SYNDROME

PENGARUH BABY SOLUS PER AQUA (SPA) TERHADAP KEMAMPUAN MOTORIK KASAR BAYI USIA 6 9 BULAN

PENINGKATAN KEAKTIFAN BELAJAR PADA MATA PELAJARAN IPA MELALUI PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN TAI (TEAMS ASSISTED INDIVIDUALIZATION)

PENGGUNAAN METODE CONSTRAINT INDUNCED MOVEMENT THERAPY (CIMT) DENGAN PERALATAN SEHARI-HARI UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN FUNGSIONAL DAN KEMANDIRIAN

: ELVIRA LUCKINDA KRISNIAJATI J100

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagai Syarat Mencapai Derajat Sarjana. Oleh : EMI SURYANI

IMPLEMENTASI PENDEKATAN PEMBELAJARAN MATEMATIKA REALISTIK DENGAN STRATEGI STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT

CHRISTINA INDAH PUSPITA SARI A

LAPORAN KOMPREHENSIF. ASUHAN KEPERAWATAN PADA Tn. S DENGAN POST HERNIORAPHY DI RUANG FLAMBOYAN RSUD PANDAN ARANG BOYOLALI

PENGARUH TERAPI MUSIK RELAKSASI TERHADAP TINGKAT SPASTISITAS ANAK CEREBRAL PALSY DIPLEGI DI YAYASAN SAYAP IBU PANTI 2 YOGYAKARTA

SKRIPSI. Diajukan guna melengkapi tugas dan memenuhi syarat syarat untuk menyelesaikan program pendidikan S1 Fisioterapi.

( PTK SKRIPSI. Disusun Oleh:

KARYA TULIS ILMIAH PROFIL PENERAPAN FARMASI KLINIK DI RUMAH SAKIT AMAL USAHA MILIK MUHAMMADIYAH DI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS BRONCHITIS CHRONIC DI BBKPM SURAKARTA

HUBUNGAN DERAJAT OBSTRUKSI PARU DENGAN KUALITAS HIDUP PENDERITA PENYAKIT PARU OBSTRUKSI KRONIS (PPOK)

PENATALAKSANAAN INFRA RED DAN CHEST PHYSIOTHERAPY PADA BRONCHITIS ACUTE DI RS. PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA NASKAH PUBLIKASI

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Oleh:

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA LESI PLEXUS BRACHIALIS DEXTRA. di RSAL RAMELAN SURABAYA

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS CEREBRAL PALSY SPASTIK QUADRIPLEGI TIPE EKSTENSI DI YAYASAN SAYAB IBU YOGYAKARTA

ASUHAN KEPERAWATAN PADA TN.J DENGAN GANGGUAN SENSORI PERSEPSI : HALUSINASI PENDENGARAN DI RUANG BIMA RUMAH SAKIT UMUM DAERAH BANYUMAS

KARYA TULIS ILMIAH. ASUHAN KEPERAWATAN PADA Ny. K DENGAN GANGGUAN JIWA : PERILAKU KEKERASAN DI RUANG SRIKANDI RUMAH SAKIT JIWA DAERAH SURAKARTA

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN PEER LESSON

PENATALAKSANAAN TERAPI LATIHAN PADA POST OPERASI FRAKTUR COLLES SINISTRA di RS. ORTOPEDI PROF. DR. R. SOEHARSO SURAKARTA

PENINGKATAN AKTIVITAS BELAJAR IPA MELALUI PENDEKATAN PEMBELAJARAN SAVI PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 01 ANGGASWANGI GROBOGAN TAHUN AJARAN 2012/2013

GAMBARAN STATUS KOGNITIF LANJUT USIA MENURUT JENIS PEKERJAAN DI WILAYAH PUSKESMAS MASARAN II SKRIPSI

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP LUAS PERMUKAAN DAN VOLUME BALOK MELALUI PENDEKATAN PEMBELAJARAN SCHEMA-BASED INSTRUCTION (SBI)

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA MATERI LOGIKA MENGGUNAKAN ALAT PERAGA MAGIC BOX

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS BELLS PALSY SINISTRA DI RSU PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA KARYA TULIS ILMIAH

KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS POST PEMASANGAN OPEN REDUCTION INTERNAL FIXATION FRAKTUR 1/3 DISTAL HUMERUS SINISTRA

PENATALAKSANAAN TERAPI LATIHAN PADA KASUS POST OPERASI SECTIO CAESAREA KARENA PLASENTA PREVIA DI RSUD DR. MOEWARDI SURAKARTA

ASUHAN KEPERAWATAN PADA An.H DENGAN INFEKSI SALURAN KEMIH ( ISK ) DI RUANGAN KANTHIL RSU BANYUMAS

PENGARUH LATIHAN SENAM KEGEL TERHADAP FREKUENSI BERKEMIH PADA LANSIA

PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD), DANA ALOKASI UMUM (DAU), DANA ALOKASI KHUSUS (DAK), DAN SISA LEBIH PEMBIAYAAN ANGGARAN

Transkripsi:

KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN CHEST PHYSIOTHERAPY PADA PENDERITA BRONKIEKTASIS DI RS PKU MUHAMADIYAH SURAKARTA Disusun Oleh : Saputra Aji Hasmana J 100 090 064 Diajukan Guna Melengkapi Tugas dan Memenuhi Syarat Untuk Menyelesaikan Program Pendidikan Diploma III Fisioterapi PROGRAM STUDI DIPLOMA III FISIOTERAPI FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMADIYAH SURAKARTA 2012 i

HALAMAN PERSETUJUAN Telah disetujui oleh pembimbing untuk dipertahankan di depan Tim Penguji Karya Tulis Ilmiah dengan judul PENATALAKSANAAN CHEST PHYSIOTHERAPY PADA PENDERITA BRONKIEKTASIS DI RS PKU MUHAMADIYAH SURAKARTA Program Studi Fisioterapi Diploma III Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta. Pembimbing Isnaini Herawati SSt. Ft, M.Sc ii

HALAMAN PENGESAHAN Dipertahankan di depan Dosen Penguji Karya Tulis Ilmiah Mahasiswa Program Studi Fisioterapi Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhamadiyah Surakarta dan diterima untuk melengkapi tugas-tugas dan memenuhi persyaratan untuk menyelesaikan program studi Fisioterapi Diploma III Fisioterapi Hari : Sabtu Tanggal : 21 Juli 2012 Tim Penguji Karya Tulis Ilmiah Nama terang Tanda Tangan Penguji I : Wahyuni, SSt. FT, M. Kes ( ) Penguji II : Dwi Kurniawati, SSt. FT ( ) Penguji III : Isnaini Herawati, SSt. FT, M.Sc ( ) iii

HALAMAN PERNYATAAN Yang bertandatangan dibawah ini : Nama : Saputra Aji Hasmana NIMS : J 100 090 064 Fakultas Jurusan : Ilmu Kesehatan : Fisioterapi D III Judul KTI : Penatalaksanaan Chest Physiotherapy Pada Penderita Bronkiektasis di RS PKU Muhamadiyah Surakarta Menyatakan bahwa Karya Tulis Ilmiah tersebut adalah karya sendiri dan bukan karya orang lain, baik sebagian atau keseluruhan, kecuali dalam bentuk yang telah disebutkan sumbernya. Demikian pernyataan ini dibuat sebenarbenarnya, dan apabila tidak benar, saya bersedia mendapat sanksi akademis. Surakarta, Juli 2012 Penulis iv

HALAMAN MOTTO Katakanlah: Sesungguhnya Sholatku, Ibadahku, Hidupku dan Matiku Hanyalah untuk Allah, Tuhan Semesta Alam. ( QS. Al An aam: 162 ) Bekerjalah kamu untuk kepentingan akhiratmu sebagaimana engkau akan mati besok, dan bekerjalah kamu untuk kepentingan duniamu sebagaimana engkau akan hidup untuk selama lamanya.( AL. Hadist ) Banggalah dengan Segala Kekuranganmu dengan Begitu Kamu akan Menghargai Kelebihan yang Ada Padamu Sekecil Apapun (Khalil Gibran) Ada Dua Jenis Kegagalan yang Pertama adalah Orang yang Berfikir tapi Tak Pernah Berbuat dan yang Kedua adalah Orang yang Berbuat tapi Tak Pernah Berfikir (Wiliam Peather) Kegagalan untuk meraih suatu kesuksesan bukanlah halangan tapi yang terlebih dari pada itu kegagalan akan dapat memberikan pelajaran bagi kita dikelak kemudian harinya.. Sesungguhnya Alloh tidak akan merubah keadaan suatu kaum sebelum mereka merubah keadaan diri mereka sendiri. ( QS. Ar Ra d: 11 ) v

HALAMAN PERSEMBAHAN Puji syukur saya panjatkan kehadirat ALLAH SWT karena atas kesehatan, kekuatan dan segala hal terbaik, sehingga penulis dapat menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah ini. Dengan segala kerendahan hati dan rasa syukur kupersembahkan Karya Tulis Ilmiah ini kepada 1. Allah SWT yang telah memberikan segala ridho dan rahmadnya kepadaku, sehingga aku dapat menyelesaikan tugas ini dengan baik. 2. Bapak dan ibu tercinta, yang telah memberikan segala dukungan baik moral maupun material, semoga aku bisa membalas kebaikannya. 3. Untuk diriku sendiri, yang telah berjuang dengan segenap kekuatan menyelesaikan tugas ini, akhirnya sampai juga ditujuan walaupun begitu banyak cobaan yang menerpa. 4. Adik-adikku tersayang. 5. Seluruh angota keluargaku. 6. Segenap Dosen Progdi Fisioterapi UMS 7. Seseorang yang telah mengisi hati ku. 8. Teman - teman AKFIS UMS 2009 seperjuangan. 9. Teman - teman POLTEKES Surakarta, dan UNAIR Surabaya. 10. Nusa, Bangsa, dan Almamater. 11. Keluwarga besar Fisioterapi Indonesia. vi

KATA PENGANTAR Puji syukur saya panjatkan kepada Allah SWT yang telah memberikan segala limpahan nikmat rahmat dan hidayah Nya, serta kedua orang tua yang senantiasa melimpahkan segala curahan kasih sayang dan segenap dorongan sehingga saya dapat menyelesaikan tugas Karya Tulis Ilmiah tentang PENATALAKSANAAN CHEST PHYSIOTHERAPY PADA PENDERITA BRONKIEKTASIS DI RS PKU MUHAMADIYAH SURAKARTA. Banyak pengalaman dan pengetahuan yang saya dapatkan selama menyelesaikan laporan tugas akhir ini dalam kurun waktu tertentu dan penyusunan ini di ambil sebagai salah satu syarat pelengkap dalam mengambil Tugas Akhir. Oleh karena itu, dalam kesempatan ini saya juga ingin mengucapkan terima kasih kepada: 1. Bapak Prof. Dr. Bambang Setiadji, MM selaku rektor Universitas Muhammadiyah Surakarta. 2. Bapak Arif Widodo, S.Kep, M.Kes selaku Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta. 3. Ibu Umi Budi Rahayu, SSt.FT, S.Pd, M.Kes selaku Ketua Program Studi Fisioterapi Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta. 4. Ibu Isnaini Herawati, SSt.FT, M.Sc selaku pembimbing Karya Tulis Ilmiah. 5. Ibu Wahyuni, SSt.FT, M.Kes selaku penguji I Karya Tulis Ilmiah 6. Ibu Dwi Kurniawati, SSt.FT selaku penguji II karya Tulis Ilmiah 7. Segenap dosen Prodi Fisioterapi Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan masukan, bimbingan dan nasehat. 8. Bapak Muh. Nur Said Amd. Fis selaku pembimbing ku di RS PKU Muhamadiyah Surakarta. vii

9. Ibu dan Bapak tercinta, yang senantiasa memberikan dukungan, kasih sayang serta perhatian yang tak terhingga. 10. Adik-adik ku Rengga dan Shafa yang selalu aku sayangi. 11. Seluruh keluarga besar yang senantiasa memberikan nasehat dan dukungan. 12. Seluruh kawan seperjuangan mahasiswa DIII fisioterapi terima kasih banyak atas semua dukungan dan kehadiran kalian yang menghadirkan keceriaan. 13. Liony Cletintia Agustin Amd. Fis yang selalu membantu dan kasih semangat penulis. 14. Temen-teman ku satu kelompok Miftah, Dyah yang selalu memberi dorongan aku dan terimakasih atas dukungannya. 15. Bu wik yang bersedia memotivasi dan memberi dukungan selama aku kuliah di Solo. 16. Teman-temanku penghuni kos cakra dan cakara jadi 2 sepeti Yeyen, Pak T, Deni, Mbahe, Latif, Andi, Mas Daru, Mas Arief yang selalu memberi masukan. Saya meyakini sepenuhnya bahwa dalam laporan ini masih terdapat banyak kekurangan. Kritik dan saran yang membangun dan demi kemajuan teknologi akan sangat berarti bagi saya. Atas perhatiannya, saya mengucapkan terima kasih dan semoga laporan ini dapat berguna bagi kita semua, Amin. Surakarta, Juli 2012 Penulis viii

PENATALAKSANAAN CHEST PHYSIOTHERAPHY PADA PENDERITA BRONKIEKTASIS DI RS PKU MUHAMADIYAH SURAKARTA (Saputra Aji Hasmana, 2012, 57 halaman) ABSTRAK Latar belakang: Di negara barat insiden bronkiektasis diperkirakan sebanyak 1,3% diantara populasi, sedangkan di Indonesia berdasarkan data yang diperoleh dari RSUD Dr. Soetomo tahun 1990 menempatkan urutan ke-7 terbanyak. Dengan kata lain didapatkan 221 penderita dari 11.018 (1.01%) pasien rawat inap. Tujuan: mengetahui manfaat pemberian chest physiotherapy pada penderita bronkiektasis untuk mengurangi atau menghilangkan sesak nafas, meningkatkan pengembangan sangkar thorax, dan membantu pengeluaran sputum. Hasil: Frekuensi sesak nafas yang menurun di ukur dengan skala borg yaitu sebelum dilakukan tindakan fisioterapi (T0): posisi duduk 5 (berat), tidur terlentang 4 (agak berat) tidur setengah duduk 3 (sedang) menjadi akhir fisioterapi (T6): posisi duduk 2 (ringan), tidur terlentang 2 (ringan), setengah duduk 1 (cukup ringan). Peningkatan mobilitas sangkar thorak kearah yang lebih baik untuk melakukan proses inspirasi dan ekspirasi yang maksimum dan normal yaitu sebelum dilakukan tindakan fisioterapi (T0): axilla 0,5 cm, intercostalis ke IV 0,5 cm dan lower costa/xiphoideus 0 cm dan akhir fisioterapi (T6): axilla 1 cm, intercostalis ke IV 1 cm dan lower costa/xiphoideus 0,5 cm. Adanya penurunan timbunan sputum pada lobus bawah kanan paru yaitu sebelum dilakukan tindakan fisioterapi (T0): terdapat timbunan sputum banyak menjadi akhir fisioterapi (T6): timbunan sedikit. Kesimpulan: Dapat disimpulkan terdapat keberhasilan dalam membantu penurunan derajat sesak nafas, peningkatan mobilitas sangkar thorak, penurunan timbunan sputum pada lobus bawah kanan, dan penurunan spasme otot bantu pernafasan yaitu otot sternocledomastoideus dan otot pectoralis. Kata kunci : Bronkiektasis, breathing exercise, latihan mobilisasi thorak, postural drainage, latihan batuk efektif, dan massage. ix

CHEST PHYSIOTHERAPY TREATMENT FOR BRONCHIECTHASIS PATIENTS IN PKU MUHAMMADIYAH SURAKARTA HOSPITAL (Saputra Aji Hasmana, 2012, 57 pages) ABSTRACT Background: In western countries the incidence of bronchiectasis was estimated at 1.3% among the population, while in Indonesia based on data obtained from the Hospital Dr. Soetomo in 1990 put the highest order-7. That means 11 018 obtained from 221 patients (1.01%) inpatients. Objectives: To know the benefits of chest physiotherapy in bronchiectasis patients to reduce or eliminate breathless, increase the development of thoracic cage, and helping expenditure sputum. Results: The frequency of breathless decrease in the measure with the borg scale before the action of physiotherapy is being done (T0): a sitting position 5 (severe), lying supine 4 (somewhat heavy) lying half-sitting 3 (moderate) is the end of physiotherapy (T6): a sitting position 2 (mild), lying supine 2 (mild), half-sitting 1 (fairly mild). The increase mobility of the thoracic cage towards a better way to make the process of inspiration and expiration of the maximum and the normal that is before the physiotherapy action done (T0): axilla 0.5 cm, intercostalis IV 0.5 cm and the lower costa / xiphoideus 0 cm and the end of the physiotherapy (T6): axilla 1 cm, intercostalis IV 1 cm and the lower costa / xiphoideus 0.5 cm. A decrease in accumulation of sputum in the right lower lobe pulmonary is before the physiotherapy action done (T0): there are heaps of sputum be the end of physiotherapy (T6): a little heap. Conclusion: In conclusion, there is success in helping to decrease the degree of breathless, increased thoracic cage mobility, decreased accumulation of sputum in the right lower lobe, and a decrease in respiratory muscle spasm that are sternocledomastoideus muscle and pectoralis muscle. Keywords: Bronchiectasis, breathing exercise, thoracic mobilization exercises, postural drainage, effective coughing exercises, and massage. x

DAFTAR ISI Halaman Halaman Judul... Halaman Persetujuan... Halaman Pengesahan... Halaman Pernyataan... Halaman Motto... Halaman Persembahan... Kata Pengantar... Abstrak... Abstract... Daftar Isi... Daftar Tabel... Daftar Gambar... Daftar Grafik... Daftar Lampiran... i ii iii iv v vi vii ix x xi xii xiv xv xvi BAB I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang... 1 B. Rumusan Masalah... 3 C. Tujuan Laporan Kasus... 4 D. Manfaat Laporan Kasus... 4 BAB II. TINJAUAN PUSTAKA A. Deskripsi Kasus... 6 B. Teknologi Intervensi Fisioterapi... 19 xi

BAB III. PROSES FISIOTERAPI A. Pengkajian Fisioterapi... 27 B. Problematik Fisioterapi... 38 C. Tujuan Fisioterapi... 39 D. Pelaksanaan Fisioterapi... 40 E. Evaluasi... 47 BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN A. Hasil... 49 B. Pembahasan... 52 BAB V SIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan... 56 B. Saran... 56 DAFTAR PUSTAKA DAFTAR LAMPIRAN A. Blangko Konsultasi Karya Tulis Ilmiah B. Daftar Riwayat Hidup xii

DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Skala borg... 16 Tabel 3.1 Ekspansi sangkar thorak... 37 Tabel 3.2 Evalusi sesak nafas dengan skala borg... 47 Tabel 3.3 Evaluasi pengembangan thorak... 48 Tabel 3.4 Evaluasi penimbunan sputum dengan auskultasi... 48 xiii

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Bronkus normal dan bronkus pada penyakit brokiektasis... 11 Gambar 2.2 Mobilisasi thorak apical, lateral, lower posterior... 24 Gambar 2.3 Postural drainase lobus bawah segmen anterior... 25 xiv

DAFTAR GRAFIK Grafik 4.1 Hasil Evaluasi Penurunan Sesak nafas... 49 Grafik 4.2 Hasil Evaluasi Mobilitas thorak... 50 xv

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Blangko konsultasi KTI Lampiran 2 Daftar riwayat hidup xvi