Contoh Iklan dengan himbauan rasional

dokumen-dokumen yang mirip
PENULISAN PR EKSTERNAL

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Iklan adalah suatu penyampaian pesan melalui media-media yang

BAB II LANDASAN TEORI. ukuran iklan (air time untuk media penyiaran), penggunaan warna (spot atau full

2. Iklan Taktis Memiliki tujuan yang mendesak. Iklan ini dirancang untuk mendorong konsumen agar segera melakukan kontak dengan merek tertentu.

BAB I PENDAHULUAN. dan jasa baru untuk memenuhi kebutuhan konsumen (Puspitasari 2009).

BAB I PENDAHULUAN. unsur penting dalam kegiatan pemasaran. Pesan yang disampaikan lewat iklan

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan dunia periklanan saat ini semakin marak dengan ditandai

BAB I PENDAHULUAN. wacana kritis oleh kalangan ahli komunikasi. Untuk itu,diperlukan pengembangan

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Iklan merupakan salah satu sarana komunikasi untuk menyampaikan informasi

BAB III KONSEP PERANCANGAN

BAB I PENDAHULUAN. mengingat kembali bahwa suatu merek merupakan bagian dari kategori produk tertentu

BAB II KERANGKA TEORI. Teori adalah konsep-konsep dan generalisasi-generalisasi hasil penelitian

BAB I PENDAHULUAN. 2008:73). Pada jaman dahulu dongeng disampaikan secara lisan sebelum

JENIS-JENIS PERIKLANAN

BAB I PENDAHULUAN. makhluk hidup, komunikasi sangat penting dimana komunikasi itu sendiri

BAB I PENDAHULUAN. dan meraup keuntungan dari kebiasaan buruk merokok di Indonesia. jumlah perokok 51,1 persen dari total penduduknya.

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

70% kegiatan komunikasi PR adalah menulis sisanya kegiatan komunikasi lainnya. (Wisaksono Noeradi pakar PR senior)

PEMAKAIAN GAYA BAHASA HIPERBOLA PADA IKLAN DALAM TABLOID NYATA DAN KAITANNYA DENGAN PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA

Poster Pendidikan. Soal:

BAB I PENDAHULUAN. Semua perusahaan yang menghasilkan barang atau jasa akan. dihadapkan pada masalah bagaimana cara memasarkan barang atau jasa

BAB 1 PENDAHULUAN. Bagi manusia bahasa merupakan alat komunikasi yang sangat penting.

BAB I PENDAHULUAN. maupun global dan kondisi ketidakpastian memaksa perusahaan untuk mencapai

BAB I PENDAHULUAN. Periklanan merupakan salah satu kegiatan pemasaran yang penting bagi

BAB I PENDAHULUAN. lakukan, baik di masa kini maupun masa depan, dengan satu tujuan yaitu

BAB I PENDAHULUAN. dengan konsumen. Sehingga memaksa perusahaan untuk selalu melakukan

Bab 10. Pengembangan Sistem Multimedia. Pokok Bahasan : Tujuan Belajar : Pengembangan sistem multimedia Siklus pengembangan sistem multimedia

PRODUKSI MEDIA PR CETAK

Pengembangan Sistem Multimedia

BAB III STRATEGI PERANCANGAN DAN KONSEP VISUAL

BAB V PENUTUP A. Kesimpulan

BAB I PENDAHULUAN. jaman, masyarakat dituntut untuk mengetahui berbagai informasi yang beragam. Dari berbagai

BAB 2. Landasan Perancangan

BAB III STRATEGI DAN KONSEP VISUAL

PERILAKU KONSUMEN. Perspektif Memecahkan Masalah. SUGI HANTORO, S.Sos, M.IKom. Modul ke: Fakultas ILMU KOMUNIKASI

iklan dapat menggunakan endorser seperti selebritis, atlet terkenal dan tokoh. Iklan dapat juga menggunakan humor untuk menarik pemirsanya, bahkan

MERANCANG DAN MENGELOLA KOMUNIKASI PEMASARAN TERPADU MANAJEMEN PEMASARAN LANJUTAN

BAB I PENDAHULUAN. pemberitahuan. Iklan merupakan segala bentuk pesan suatu produk. maupun jasa yang disampaikan menggunakan media yang ditujukan

PERSEPSI MAHASIWA TERHADAP IKLAN LUX VERSI BANDAR UDARA ATIQAH HASIHOLAN. Ayu Maiza Faradiba. Universitas Paramadina

BAB I PENDAHULUAN. radio itu sendiri yaitu berupa penampilan program-program baru agar dapat. bersaing dengan stasiun radio yang lainnya.

BAB 1 PENDAHULUAN. Kemampuan berbahasa erat hubungannya dengan kemampuan berpikir. Bahasa

BAB I PENDAHULUAN. berhubungan dengan kemampuan peserta didik membaca berita. Membaca adalah kegiatan fisik dan mental untuk menemukan makna dari

Langkah-Langkah Mengembangkan. Komunikasi yang Efektif

BAB I PENDAHULUAN. lambang bunyi yang arbitrer yang dipergunakan oleh para anggota suatu

SILABUS. Kegiatan Pembelajaran

BAB II KAJIAN TEORI 1.1. Komunikasi Massa

BAB I PENDAHULUAN. pesaing baru maupun pesaing yang sudah ada yang bergerak dalam bidang

BAB I PENDAHULUAN. saat ini, tidak setiap perusahaan/ organisasi memiliki SDM yang

BAB I PENDAHULUAN. Di zaman modern saat ini, periklanan berkembang dengan sangat pesat. Hal ini terjadi, UKDW

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. macam cara. Komunikasi merupakan salah satu cara untuk meningkatkan

BAB V PEMBAHASAN DAN DISKUSI HASIL PENELITIAN. A. Jenis Iklan politik dalam Media Massa yang digunakan oleh pasangan calon

BAB I PENDAHULUAN. interaksi. Komunikasi dapat di lakukan secara verbal yaitu suatu bentuk

BAB I PENDAHULUAN. Di tengah kemajuan komunikasi dan teknologi informasi, serta perkembangan

VARIASI MAJAS DALAM IKLAN ROKOK DI INTENET.

BAB I PENDAHULUAN. Salah satu alat yang digunakan dalam promosi adalah periklanan, periklanan

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Giat Riyadi B

BAB I PENDAHULUAN UKDW. mempertahankan konsumen dan memperluas pangsa pasar.

Iklan adalah suatu pesan komersial yang disampaikan lewat media kepada khalayak dengan tujuan memperoleh keuntungan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Sebagai makhluk sosial, manusia membutuhkan interaksi dengan

BAB III STRATEGI PERANCANGAN DAN KONSEP VISUAL

BAB I PENDAHULUAN. harinya, masyarakat mengkonsumsi media demi memenuhi kebutuhan informasi

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. sederhana sehingga mudah dimengerti oleh pembacanya. lima, yaitu: kalimat berita, kalimat perintah, kalimat Tanya, kalimat seruan,

BAB I PENDAHULUAN. Seiring dengan perkembangan jaman, teknologi, dan perubahan gaya hidup manusia

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Setelah mempelajari Bab ini

PENGERTIAN KOMUNIKASI PEMASARAN/PROMOSI Kegiatan promosi pada organisasi pelayanan kesehatan sangat dibatasi oleh etika, sehingga pemilihan mengenai

BAB I PENDAHULUAN. mampu bertahan lama tanpa didukung oleh bauran komunikasi pemasaran semisal

BAB I PENDAHULUAN. penulis) maupun sebagai komunikan (mitra-bicara, penyimak, atau pembaca).

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Semenjak media massa dikenal mampu menjangkau khalayak dengan

BAB III STRATEGI PERANCANGAN DAN KONSEP VISUAL

IV. KONSEP PERANCANGAN

BAB 4 KONSEP DESAIN. Jika berbicara tentang brand, pastilah selalu dihubungkan dengan corporate

BAB I PENDAHULUAN. Mesin cetak inilah yang memungkinkan terbitnya suratkabar, sehingga orang

PENGANTAR PR Teknik Menulis PR. Dosen : Meistra Budiasa, S.Ikom, MA

BAB 5 SIMPULAN DAN SARAN. Dalam bab 5 ini, peneliti memaparkan hasil simpulan dan saran. Simpulan

STRATEGI PERANCANGAN DAN KONSEP VISUAL. pemecahan masalah dengan melakukan promosi. Salah satunya. dengan cara menggugah emosi target sasaran.

BAB V. Kesimpulan dan Saran

BAB 1 PENDAHULUAN. Indonesia. Bahkan iklan memegang peran untuk menyampaikan pesan

SILABUS. Mendengarkan diskusi Merangkum seluruh isi pembicaraan. Menanggapi rangkuman yang dibuat teman. Mendengarkan pendapat seseorang

SILABUS. Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Indikator Penilaian Alokasi Waktu

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Poster adalah iklan atau pengumuman yang diproduksi secara massal.

BAB I PENDAHULUAN. khalayak dengan menggunakan bahasa visual. Baik itu berupa tulisan,

34. Mata Pelajaran Bahasa Indonesia untuk Sekolah Menengah Pertama Luar Biasa Tunadaksa(SMPLB D)

KONSEP INTEGRATED MARKETING COMMUNICATION. INTEGRATED MARKETING COMMUNICATION 09 KONSEP INTEGRATED MARKETING COMMUNICATION / Hal.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Periklanan merupakan salah satu kegiatan pemasaran yang penting bagi produsen

MODEL PEMBELAJARAN MENULIS PENGALAMAN PRIBADI DENGAN MENGGUNAKAN TEKNIK ALFA (EKSPERIMEN KUASI)

Bab 13 Mempromosikan Produk 10/2/2017 1

BAB I PENDAHULUAN. Komunikasi sangat berperan penting dalam kehidupan manusia. Dengan. berkomunikasi, manusia dapat berhubungan dengan sesamanya.

I. PENDAHULUAN. untuk berkomunikasi. Komunikasi adalah salah satu kegiatan manusia yang

Teknik Pengolahan Audio

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. menimbulkan rasa bersalah konsumen terhadap iklan hijau dan perasaan yang

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

KISI-KISI ANGKET. NO. Variabel Indikator No. Item

KEMAMPUAN MENULIS CERPEN BERDASARKAN PENGALAMAN SISWA DI SMP NEGERI 17 KOTA JAMBI

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Komunikasi berfungsi sebagai hubungan antara seseorang dengan orang lain untuk mengetahui hal yang terjadi.

BAB I PENDAHULUAN. yang wujudnya berupa aneka simbol, isyarat, kode, dan bunyi (Finoza, 2008:2). Hal

MODUL KAPITA SELEKTA PERIKLANAN (3 SKS) Oleh : Drs. Hardiyanto, M.Si

Transkripsi:

Contoh Iklan dengan himbauan rasional Himbauan Emosional, yaitu pesan yang berisi informasi yang diharapkan dapat mempengaruhi/membujuk konsumen dengan membangkitkan gejolak perasaan/emosi konsumen untuk memebeli produk yang diiklankan. Penggunaan himbauan emosiaonal ini harus mampu menciptakan dorongan emosi khalayak yang dituju (khalayak sasaran), baik secara positif (misalnya rasa bangga, gembira, dsb) maupun negatif (rasa takut, rasa bersalah, dsb). Himbauan emosional digunakan untuk membuat pesan iklan produk yang keputusannya melibatkan emosi, misalnya pada iklan rumah tinggal, dimana kepala keluarga mengambil keputusan berdasarkan pertimbangannya atas keluarga.

Contoh iklan dengan himbauan emosional Himbauan Moral, yaitu pesan yang berisi informasi yang diharapkan dapat mempengaruhi / membujuk konsumen dengan menggugah tanggung jawab moral dari khalayak sehingga terdorong untuk membeli produk atau mengikuti anjuran yang tertulis dalam iklan.

Naskah iklan yang menggunakan himbauan moral diarahkan agar menyentuh kalbu/perasaan khalayak dan membangkitkan motivasi. Penulisan pesannya biasanya berbentuk upaya menyadarkan masyarakat/konsumen mengenai apa yang benar dan apa yang salah. Himbauan moral ini banyak digunakan dalam iklan layanan masyarakat guna memotivasi orang untuk mendukung pemecahan/penanganan masalah-masalah sosial. Contoh Iklan dengan himbauan moral 2. Struktur Pesan, merupakan tata urutan penulisan yang terdiri dari: Kesimpulan, yaitu dengan teknik penulisan naskah yang diakhiri dengan kesimpulan, atau tanpa kesimpulan (biarkan khalayak yang menarik kesimpulan sendiri). Argumen, yaitu penggunaan satu sisi argumen (hanya menyajikan sisi positifnya saja), atau dua sisi (menyajikan sisi positif dan negatifnya). Posisi argumen terkuat, yaitu apakah argumen terkuat diletakkan pada akhir urutan isi pesan (klimaks) atau pada awal pesan (antiklimaks)

3. Format Pesan, dimana penyusunan format pesan akan disesuaikan dengan media periklanannya, yaitu: Iklan di media cetak (surat kabar, majalah), yang terdiri dari judul. naskah. ilusrasi, pemilihan huruf (tipografi), tata letak & tata warna. Iklan di media radio, yang selain masalah naskah, juga perlu memperhatikan aspek intonasi suara, kualitas vokal, efek suara, gaya bahasa, latar belakang suara/musik, dsb. Selain masalah isi pesan, struktur dan formatnya, penulisan pesan iklan juga perlu disesuaikan dengan kategori temaiklannya, yaitu apakah naskah iklan tersebut ditulis untuk iklan produk, iklan korporat (Perusahaan) atau iklan layanan masyarakat. Tema iklan yang akan dibuat naskahnya perlu ditegaskan terlebih dahulu, karena ada perbedaan mendasar pada bentuk pesan dan pendekatan penulisan pesan pada ketiga jenis tema tersebut. Naskah untuk iklan produk biasanya ditulis dengan menekankan pada keunggulan kualitas, harga atau fitur / atribut produk lainnya. Cara lain yang dapat dilakukan adalah dengan mengaitkan produk salah satu tokoh atau orang terkenal/popular dengan mencantumkan pernyataan (testimoni) dari tokoh tersebut mengenai pengalamannya menggunakan produk yang diiklankan. Penulisan naskah iklan bertema korporat (mengiklankan perusahaan), biasanya dilakukan dengan cara pengungkapan data dan fakta mengenai keberhasilan perusahaan dalam menyediakan produk yang lengkap dan berguna atau prestasiprestasi spektakuler yang berhasil diraih, seperti penghargaan atas kualitas produk. dsb. Ide lain yang juga sering digunakan dalam penulisan naskah iklan korporat adalah dengan menonjolkan kepedulian perusahaan tersebut terhadap kepentingan masyarakat luas (misalnya, tentang apa yang dilakukan perusahaan dalam upaya peestarian lingkungan) atau masalah sosial yang sedang dihadapi masyarakat pada saat itu (misalnya, mengenai bantuan perusahaan kepada masyarakat yang hidup di bawah garis kemiskinan atau pemberian bea siswa bagi anak-anak yang putus sekolah).

Untuk tema iklan layanan masyarakat, pada umumnya naskah iklan berbentuk himbauan kepada masyarakat untuk melakukan tindakan yang baik/benar dan mengurangi tindakan yang merugikan, seperti anjuran membuang sampah di tempat sampah atau menggunakan air dengan hemat. Bentuk lainnya adalah dengan cara menghimbau masyarakat untuk peduli terhadap suatu masalah sosial tertentu, seperti misalnya masalah perlunya keadaran masyarakat untuk menjaga kebersihan dan kesehatan keluarga.