Briefing Praktikum Tingkah Laku Ternak 2015 Tim Praktikum Tingkah Laku Ternak Fakultas Peternakan UB

dokumen-dokumen yang mirip
Briefing Praktikum Tingkah Laku Ternak Tahun 2017 Tim Praktikum Tingkah Laku Ternak Fakultas Peternakan UB

Malang, 11 Februari BRIEFING PRAKTIKUM Manajemen Reproduksi & Inseminasi Buatan

Malang, 23 Februari BRIEFING PRAKTIKUM Manajemen Reproduksi & Inseminasi Buatan

TIM ASISTEN PRAKTIKUM MANAJEMEN REPRODUKSI & INSEMINASI BUATAN 2015

BRIEFING PRAKTIKUM ILMU PRODUKSI TERNAK POTONG FAKULTAS PETERNAKAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA Laboratorium Produksi Ternak Potong

SELAMAT DATANG BRIEFING PRAKTIKUM

1. Praktikan wajib hadir 15 menit sebelum praktikum dimulai. 2. Bagi praktikan yang terlambat lebih dari 10 menit setelah praktikum dimulai, tidak

L/O/G/O. Selamat Datang Di Briefing Praktikum BIOKIMIA. Tim Asisten BIOKIMIA

BRIEFING PRAKTIKUM ILMU PRODUKSI TERNAK PERAH 2016

SELAMAT DATANG BRIEFING PRAKTIKUM DASAR TEKNOLOGI HASIL TERNAK 2015

Tim Praktikum Biologi Fakultas Peternakan UB

Briefing Praktikum MANAJEMEN PRODUKSI TERNAK NON RUMINANSIA KOMODITI ULAT SUTERA Semester Ganjil 2016/2017

Praktikum Elektronika Daya. Laboratorium Konversi Energi Listrik 2017

Dosen dan Teknisi Laboratorium Reproduksi Ternak dan Inseminasi Buatan. Pak Kikin

MODUL 1 PERANCANGAN PRODUK PROSEDUR STANDAR OPERASIONAL PRAKTIKUM MANUFAKTUR TERINTEGRASI I

SELAMAT DATANG BRIEFING PRAKTIKUM PENGENDALIAN MUTU SEMESTER GANJIL 2016

PETUNJUK DAN TATA TERTIB PELAKSANAAN ASISTENSI LABORATORIUM FENOMENA DASAR MESIN SEMESTER GANJIL 2016 / 2017

TEKNOLOGI HASIL TERNAK

IPTEK PENGOLAHAN BAHAN PAKAN

BUKU PANDUAN PERATURAN LABORATORIUM LABDASAR. (edisi 4 November 2008)

Perancangan Teknik Industri 3

Perancangan Teknik Industri 3

BRIEFING PRAKTIKUM TEKNIK TENAGA LISTRIK SENIN 25 SEPTEMBER 2017

Perancangan Teknik Industri 2

DIKTAT PRAKTIKUM PEMROGRAMAN LANJUT

DIKTAT PRAKTIKUM PEMROGRAMAN BERORIENTASI OBJEK

TATA TERTIB PESERTA PRAKTIKUM PENGENDALIAN DAN PENJAMINAN MUTU

Manual Prosedur Pelaksanaan Praktikum Higiene Makanan

PETUNJUK PRAKTIKUM LABORATORIUM OPERASI TEKNIK KIMIA

ASISTENSI PRAKTIKUM BIOTEKNOLOGI FARMASI. Endah Puspitasari

PERATURAN PRAKTIKUM PROSES MANUFAKTUR I

BRIEFING PRAKTIKUM PENGELOLAAN LIMBAH PETERNAKAN 2018

DIKTAT EMBRIOLOGI HEWAN

PRAKTIKUM TERINTEGRASI 1 JURUSAN TEKNIK INDUSTRI FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA

MANUAL PROSEDUR OPERASIONAL LABORATORIUM KOMPUTASI DAN JARINGAN

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA MALANG

PENDAHULUAN A. Kegiatan Praktikum

PANDUAN PRAKTIKUM PERANCANGAN TEKNIK INDUSTRI 4. Nama : NPM : Kelas : Kelompok : Oleh: Asisten Laboratorium. Perancangan Teknik Industri 4

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) PRAKTIKUM HISTOLOGI

RESPONSI PRAKTIKUM METODE NUMERIK. Laboratorium Komputasi Fisika FMIPA Unpad 2015

PENDAHULUAN KONTRAK KULIAH BIOLOGI. Jadwal Kuliah. Dosen Pengajar Klas G. di Fapet UB Gedung I Lt. 2 R.5. Setiap Senin jam

I. INSTRUKSI KERJA PENDAFTARAN PRAKTIKAN

Pendahuluan A. Kegiatan Praktikum

PANDUAN PRAKTIKUM. Disusun oleh : Tim Laboratorium Teknik Komputer

PENGENALAN LABORATORIUM DASAR TEKNIK ELEKTRO

TUJUAN FUNGSI DEFINISI RUANG LINGKUP URAIAN PROSEDUR I. Tata Tertib Laboratorium Tidak Boleh Mengikuti Praktikum

Manual Prosedur. Praktikum Mikrobiologi Veteriner

BAB I PENDAFTARAN PRAKTIKUM Pasal 1 : SYARAT. Pasal 2 : MEKANISME

PRAKTIKUM REPRODUKSI TERNAK 2014/2015 LABORATORIUM REPRODUKSI TERNAK DAN INSEMINASI BUATAN FAKULTAS PETERNAKAN UNIVERSITAS PADJADJARAN

Manual Prosedur Pelaksanaan Praktikum Fisiologi Veteriner

TATA TERTIB PESERTA RAMAH TAMAH (RATAM) JURUSAN TEKNOLOGI PENDIDIKAN TAHUN 2012

MANUAL PROSEDUR PELAKSANAAN PRAKTIKUM JURUSAN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA

Manual Prosedur Pelaksanaan Praktikum. Parasitologi Veteriner

KODE : MANUAL PROSEDUR PELAKSANAAN PRAKTIKUM

TATA CARA BIMBINGAN TEKNIS HANDLING SEMEN BEKU

PELANGGARAN DAN SANKSI LABORATORIUM PERANCANGAN KERJA DAN ERGONOMI

Ketentuan Umum 09/09/2015

TATA TERTIB PRAKTIKUM PERANCANGAN SISTEM KERJA DAN ERGONOMI

INSTRUKSI KERJA LABORATORIUM MESIN ELETRIK

Manual Prosedur Praktikum Biokimia Veteriner

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR PRAKTIKUM INDUSTRI TERNAK UNGGAS

STANDARD OPERATIONAL PROCEDURE

Dalam rangka mencapai tujuan tersebut di atas diperlukan tata tertib siswa yang terdiri dari hak, kewajiban, larangan dan sanksi.

TATA TERTIB PESERTA RATAM JURUSAN PGSD TAHUN 2013

Tata tertib dan mekanisme PENUGASAN STATISTIKA INDUSTRI T.A 2014/2015

MANUAL PROSEDUR OPERASIONAL LABORATORIUM MESIN ELEKTRIK

BIOLOG SELULER DAN MOLEKULER

KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS DIAN NUSWANTORO Nomor : 58/KEP/UDN-01/VI/2007. tentang PENYELENGGARAAN UJIAN SEMESTER DI UNIVERSITAS DIAN NUSWANTORO

Manual Prosedur Pelaksanaan Praktikum Anatomi Veteriner Makro 1,2

Praktikum Teknik Telekomunikasi ENEE Senin, 24 Februari di Ruangan K. 301

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR ( SOP ) PRATIKUM PATOLOGI ANATOMI

MANUAL PROSEDUR PELAKSANAAN PRAKTIKUM ROBOTIKA

BAB I PENDAHULUAN. 1-1 Universitas Kristen Maranatha

Praktikum. Pengantar Komputer dan Teknologi Informasi. Oleh: Arizal, ST Annisa Nurul Puteri, ST Team Dosen

PEDOMAN PRAKTIKUM PERANCANGAN TATA LETAK FASILITAS

UNIVERSITAS MADURA 2016

Pedoman dan Tata Tertib di Laboratorium UNSIMAR Poso PJM. Pusat Penjaminan Mutu Unsimar 1

JURUSAN TEKNOLOGI HASIL PERTANIAN LABORATORIUM KIMIA DAN BIOKIMIA STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) RUANG LINGKUP LABORATORIUM

Manual Prosedur Pelaksanaan Praktikum Kebidanan dan Kemajiran Veteriner

PEDOMAN PELAKSANAAN PRAKTIKUM LABORATORIUM KOMPUTASI STATISTIKA UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA SEMESTER GENAP 2014/2015

FORMAT PENULISAN LAPORAN AKHIR PRAKTIKUM PERANCANGAN TEKNIK INDUSTRI 2 PTA 2015/2016 LABORATORIUM TEKNIK INDUSTRI KETENTUAN PENULISAN LAPORAN AKHIR

PETUNJUK TEKNIS MASA ORIENTASI KAMPUS (MOKA) REMA UPI 2010

A.. Instruksi Kerja Pelaksanaan Praktikum. A.1. Instruksi Kerja Teknisi/Laboran (IK.UJM-JB.1-MIPA-UB.009)

TATA TERTIB STUDI PENGENALAN DAN SIMULASI AKTIVITAS KAMPUS X (SPESIVIK X) A. TATA TERTIB SPESIVIK

TATA TERTIB SKILLS LAB

TATA CARA BIMBINGAN TEKNIS IB, PKb DAN ATR

PROSES PEMBELAJARAN PELAKSANAAN PRAKTIKUM

Manual Prosedur Pelaksanaan Praktikum Teknologi Reproduksi dan Inseminasi Buatan

Proses Manufaktur PANDUAN PRAKTIKUM LABORATORIUM TEKNIK INDUSTRI LANJUT. Nama Praktikan : NPM : Kelas : Kelompok :

Proses Manufaktur PANDUAN PRAKTIKUM LABORATORIUM TEKNIK INDUSTRI LANJUT. Nama Praktikan : NPM : Kelas : Kelompok :

Lampiran 4 PEDOMAN FAKULTAS

Manual Prosedur dan Instruksi Kerja Praktikum Jurusan Biologi Fakultas MIPA Universitas Brawijaya

PEDOMAN PRAKTIKUM FISIKA

TATA TERTIB PRAKTIKUM COMPUTER ENGINEERING LAB

HALAMAN JUDUL PROSEDUR OPERASIONAL BAKU LABORATORIUM KIMIA

KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS DIAN NUSWANTORO Nomor :... tentang PENYELENGGARAAN UJIAN SEMESTER DI UNIVERSITAS DIAN NUSWANTORO

Tinjauan Umum & Tata Tertib

OKK TAHUN 2010 UNDIKSHA PANITIA PELAKSANA 0KK TAHUN 2010 BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA TERSEDIA:

PANDUAN PRAKTIKUM. Kelompok

MANUAL PROSEDUR PRAKTIKUM JURUSAN ILMU ADMINISTRASI PUBLIK. Fakultas Ilmu Administrasi, 2012 All Rights Reserved

Transkripsi:

Briefing Praktikum Tingkah Laku Ternak 2015 Tim Praktikum Tingkah Laku Ternak Fakultas Peternakan UB

Tujuan Praktikum a. Mempelajari tingkah laku harian pada ternak, khususnya ternak sapi, kambing dan ayam. b. Mengetahui fungsi hewan ternak dalam melakukan berbagai tingkah laku c. Mengetahui berbagai klasifikasi tingkah laku ternak

Tujuan Praktikum d. Mampu membedakan tingkah laku pada beragam jenis hewan ternak, terutama pada ternak sapi, kambing dan ayam. e. Mengetahui faktor maupun penyebab hewan ternak melakukan suatu tingkah laku ternak

Tata Tertib Praktikum 1. Praktikan harus hadir tepat waktu (max. 15 menit sebelum pretest dimulai) 2. Praktikan datang setelah pretest dimulai diijinkan mengikuti praktikum dan tidak ada pretest susulan (nilai pretest hangus) 3. Semua praktikan wajib memakai dress code yang ditentukan

Tata Tertib Praktikum 4. Praktikan dilarang keras makan, minum dan merokok selama kegiatan praktikum. 5. Praktikan harus membuat tiket masuk sesuai ketentuan dan membawa buku petunjuk praktikum. 6. Semua praktikan harus mencatat data yang diperlukan untuk pembuatan laporan akhir.

Tata Tertib Praktikum 7. Praktikan bertanggung jawab penuh terhadap barang bawaan masing-masing selama kegiatan praktikum. 8. Semua praktikan WAJIB mengikuti semua kegiatan praktikum Tingkah Laku Ternak 2015. 9. Tidak ada praktikum susulan (kecuali ijin sakit yang dibuktikan dengan SURAT DOKTER ASLI dan surat keterangan sebagai delegasi fakultas/universitas)

Sanksi Pelanggaran Pelanggaran tata tertib praktikum berakibat pada PRAKTIKAN TIDAK DIIJINKAN MENGIKUTI PRAKTIKUM. Tidak memakai cattle pack, sepatu boot, name tag dan topi (Tidak wajib) Tidak membawa buku petunjuk praktikum Makan, minum dan merokok

Sanksi Pelanggaran Pelanggaran tata tertib praktikum berakibat pada NILAI PRAKTIKUM HANGUS. Tidak hadir dalam kegiatan praktikum Tanpa disertai ijin tertulis yang dapat dipertanggung jawabkan Terlambat datang (setelah prestest dimulai) Tidak berhak memperoleh nilai pre test Hasil Pengamatan dan Laporan Praktikum ditulis sama persis dengan praktikan lain (plagiasi) Nilai dibagi dengan sejumlah hasil pengamatan dan laporan yang sama

Properti yang WAJIB Dibawa Buku Praktikum Alat Tulis Kamera Papan Dada Kertas A4 min. 5 lembar

8,5 cm Name Tag Pas Foto Berwarna, 3 x 4 cm MUHAMAD NUR HUDA 135050101111034 D7 ACHADIAH RACHMAWATI Nama Lengkap, Arial 24 NIM, Arial 18 Kelompok, Arial 18 Nama Asisten, Arial 18 PRAKTIKUM TLT 2015 10 cm

Lokasi Praktikum Laboratorium Lapang Sumbersekar

1. Praktikum I Jadwal Praktikum Gelombang I : Sabtu, 28 Maret 2015 Gelombang II : Minggu, 29 Maret 2015 2. Praktikum II Gelombang I : Sabtu, 18 April 2015 Gelombang II : Minggu, 19 April 2015 3. Praktikum III Gelombang I : Sabtu, 25 April 2015 Gelombang II : Minggu, 26 April 2015

Jadwal Praktikum 1. Gelombang 1 05.00 07.00 WSS 2. Gelombang 2 07.30 09.30 WSS 3. Gelombang 3 10.00 12.00 WSS 4. Gelombang 4 13.00 15.00 WSS Setiap kelompok harus membagi anggotanya di setiap gelombang (min. satu anggota) Apabila tidak ada perwakilan di satu gelombang maka nilai praktikum 1 kelompok kosong (0)

Praktikum I (28 dan 29 Maret 2015) 1. Ingestive behavior (tingkah laku makan dan minum) 2. Eliminative behavior (tingkah laku deface dan urinate) 3. Agonistic behavior (berkelahi) 4. Shelter seeking behavior (berteduh) 5. Investigative behavior (exploratory) kepo!!

Praktikum II (18 dan 19 April 2015) 1. Grouping behavior = gregarious (berkelompok) 2. Social behavior Komunikasi Dominasi sosial, hirarki sosial, peck order 3. Body care behavior Grooming (membersihkan diri) 4. Thermoregulatory (mempertahankan suhu tubuh ) = comfort seeking (mencari kenyamanan) 5. Tingkah laku istirahat

Komoditi Ternak Praktikum I dan II 1. Sapi perah laktasi 2. Sapi perah dara 3. Sapi potong jantan 4. Kambing jantan dewasa 5. Kambing induk laktasi 6. Kambing betina dan jantan muda (anak) 7. Ayam (kajian pustaka)

Praktikum III (25 dan 26 April 2015) Tingkah Laku Reproduksi 1. Tingkah Laku Birahi pada betina (beserta respon pejantan) 2. Tingkah Laku setelah Melahirkan 3. Tingkah Laku Induk dan Anak (Respon induk pada saat anak mendekat untuk menyusu) 4. Handling Ternak

Komoditi Ternak Praktikum III 1. Sapi perah laktasi 2. Sapi potong 3. Domba 4. Kambing jantan dewasa 5. Kambing induk laktasi 6. Ayam (kajian pustaka)

Hasil Pengamatan Gabungan atau kompilasi hasil pengamatan lapang dari tiap pos dan empat gelombang, ditulis tangan yang rapi (tulisan harus jelas terbaca) Tidak dibandingkan dengan pustaka Hasil pengamatan harus dilengkapi dengan foto masing-masing tingkah laku ternak

Hasil Pengamatan Hasil pengamatan ditulis didalam Buku Praktikum Tingkah Laku Ternak (individu) Pengumpulan hasil pengamatan ke asisten kelompok max. dua hari setelah praktikum Praktikum sabtu senin (jam 13.00 WLFB) Praktikum minggu selasa (jam 13.00 WLFB)

Tiket Masuk Praktikum 1. Praktikum I (28 dan 29 Maret 2015) Buku Petunjuk Praktikum Name tag, topi dan dress code Resume Metode Pengamatan Tingkah Laku Ternak dari Jurnal Internasional (diatas tahun 2000 dan jurnal disertakan) 2. Praktikum II (18 dan 19 April 2015) Hasil Pengamatan dan Laporan Praktikum I 3. Praktikum III (25 dan 26 April 2014) Hasil Pengamatan dan Laporan Praktikum II

Laporan Akhir Praktikum 1. Ditulis tangan 2. Tulisan harus jelas terbaca (min. font 14) 3. Menggunakan kertas A5 (tidak bolak balik) 4. Menggunakan ballpoint warna biru 5. Laporan dijepret rapi (tidak dijilid) 6. Laporan ditulis dengan format berikut.

Format Laporan Praktikum 1. Cover downlod di blog 2. Tinjauan Pustaka Tulis informasi tentang tingkah laku ternak berdasarkan pustaka sesuai dengan komoditi ternak dan metode praktikum 3. Pembahasan Tulis pembahasan hasil pengamatan dan bandingkan dengan pustaka

Format Laporan Praktikum 4. Kesimpulan Tulis kesimpulan hasil praktikum berdasarkan pembahasan 5. Daftar Pustaka Tulis pustaka dari text book (bukan buku praktis dan blog) dan jurnal (dua jurnal internasional dan dua jurnal nasional) minimal tahun 2000

Pengumpulan Laporan Praktikum per kelompok (max. jam 13.00 waktu Lab Fister) 1. Praktikum I 28 Maret 2015 3 April 2015 29 Maret 2015 3 April 2015 2. Praktikum II 18 April 2015 24 April 2015 19 April 2015 24 April 2015 3. Praktikum I 25 dan 26 April 2014 1 Mei 2015 Tidak ada toleransi bagi praktikan yang terlambat mengumpulkan

Penilaian Briefing 5% Pretest 15% Post test 10% Hasil Pengamatan 10% Laporan Akhir 25% UAP 35% 100%

Jadwal Lainnya UAP Sabtu, 16 Mei 2015 (jam 08.00 12.00 wib) Pengumuman UAP Senin, 18 Mei 2015 Remidi 1 Rabu, 20 Mei 2015 (15.30 Remidi 2 Jum at, 22 Mei 2015 Pembagian Kartu Puas Senin, 1 Juni 2015

Informasi Penting Informasi berkaitan dengan praktikum TLT 2015 dapat dibaca di blog dan papan pengumuman Laboratorium Fisiologi Ternak dan Biologi TIDAK MELAYANI PINDAH GELOMBANG PRAKTIKUM (kecuali ada SURAT DOKTER atau SURAT DELEGASI fakultas/universitas/daerah) Koordinator dan Asisten Praktikum TIDAK BERTANGGUNG JAWAB atas kelalaian yang dilakukan praktikan dan berakibat pada nilai praktikum E.

Any Questions???